• Tidak ada hasil yang ditemukan

M. QURAISH SHIHAB: 10 Tahun PSQ dan 70 Tahun Membumikan al-qur an Pusat Studi al-qur an (PSQ)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "M. QURAISH SHIHAB: 10 Tahun PSQ dan 70 Tahun Membumikan al-qur an Pusat Studi al-qur an (PSQ)"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

1

Term of Reference

M. QURAISH SHIHAB: 10 Tahun PSQ

dan 70 Tahun Membumikan al-Qur’an

Pusat Studi al-Qur’an (PSQ)

Latar Pemikiran

Tidak sedikit pakar yang berkesimpulan bahwa melepaskan Islam dalam mengkaji Asia Tenggara, khususnya Indonesia merupakan upaya yang tidak tuntas dalam memahami nusantara secara utuh dan holistik. Islam telah diakui sebagai salah satu faktor penting pembentuk identitas bangsa dan masyarakat Indonesia, sejak kehadiran Islam di negeri bawah anginini. Atoritas keilmuan yang dimiliki ulama-ulama asal nusantara di Tanah Hijaz sejak abad XVIII, misalnya, telah menoreh tinta emas atas nama nusantara. Begitu pula, perjuangan mahasiswa Indonesia di Mesir dalam mengkampanyekan proklamasi kemerdekaan Indonesia ke masyarakat internasional merupakan keberhasilan diplomasi Indonesia di luar negeri pada masa awal-awal kemerdekaan. Saat ini, kita menyaksikan dengan mata telanjang, Islam telah tertransformasi secara utuh di berbagai sudut dan sisi kehidupan masyarakat Indonesia. Islam hadir di rumah-rumah, masjid, sekolah, kantor, gedung-gedung pencakar langit, pasar, pusat perbelanjaan, rumahs akit, hingga istana negara.

Islam yang tertransformasi dalam diri masyarakat Indonesia ini tentu bukan Islam yang baru saja diimpor dan dipaksakan belakangan ini. Islam yang menjadi identitas bangsa ini merupakan pilihan ke-Islam-an ulama-ulama yang telah diperkenalkan, disosialisasikan dan ditransformasikan dalam kurun waktu yang sangat panjang, secara damai dan terbuka kepada masyarakat Indonesia sejak kehadiran Islam di nusantara ini. Ulama-ulama nusantara dari berbagai generasi bahkan terus mengawal keber-Islam-an ini dalam berbagai bentuk.

Salah satu strategi mengawal model ke-Islam-an ini telah diperankan dengan baik oleh M. Quraish Shihab dengan grand thought-nya “membumikan al-Qur’ân” yang terejawantah dalam berbagai tulisan, buku dan dakwahnya. Semua curahan dan tumpahan pemikirannya berada dalam koridor Islam moderat dan Islam rahmatan li al-‘âlamîn, sebagaimana cita-cita para ulama nusantara yang mentransformasikan Islam di tanah air.

Selainitu, moment 70 tahun merupakan moment yang paling tepat untuk mengkaji kembali sebuah peran dan pemikiran. Disebut moment yang paling tepat karena sebuah pemikiran akan mengalami pasang surut, penekanan ulang bahkan perubahan, setelah teruji dan teraplikasi dalam kurun waktu 30-40 tahun. Karena latar pemikiran inilah, mengkaji dan mengkritisi kembali peran dan pemikiran M. Quraish Shihab, menjadi sangat penting dan signifikan

(2)

2

TujuanKegiatan

TujuanUmum:

 Menegaskan kembali “Islam Moderat” dan Islam Rahmatan li al-‘Âlamîn sebagai model ke-Islam-an yang telah tertransformasi dan mengakar kuat di nusantara;

Tujuan Khusus:

 Melihat kembali perkembangan pemikiran tafsir dan ‘ulûm al-Qur’ân;

 Mengkaji peran dan pemikiran M. Quraish Shihab di berbagai bidang kehidupan.

NamaKegiatan

Seluruh rangkaian kegiatan ini terangkum di bawah project besar “M. Quraish Shihab: 70 Tahun Membumikan al-Qur’ân”.

Waktu danTempat Kegiatan

Seluruh kegiatan ini akan diselesaikan dan dilaksanakanpada 15 – 16 Pebruari 2014 di Aula Prof. Dr. Harun Nasution, UIN Syarif Hidayatullah, Jakarta.

Panitia Pelaksana (Lampiran1) Jenis Kegiatan

Project ini meliputi berbagai kegiatan, antara lain:

 Peringatan 10 Tahun Pusat Studi al-Qur’ân (PSQ). Acara seremonial peringatan ulang tahun PSQ yang ke-10, yang didukung dengan kegiatan-kegiatan lain.

 Penulisan profil “M. Quraish Shihab: 70 Tahun Membumikan al-Qur’ân”. Buku ini merupakan biografi terlengkap tentang sejarah sosial dan intelektual M. Quraish Shihab. Buku ini juga dilengkapi dengan tulisan testimony tentang peran dan kontribusi M. Quraish Shihab di berbagai bidang. Bagianterakhir ini akan ditulis oleh kerabat, kolega, sahabat, serta tokoh-tokoh nasional. (Lampiran 2)

 Penulisan buku pemikiran M. Quraish Shihab. Buku ini akan menjadi antologi terlengkap atas buah pemikiran M. Quraish Shihab dalam berbagai disiplin ilmuke-Islam-an seperti kalam, tafsir, fikih, sirah, dan sebagainya. Semuanya akan ditulis oleh akademisi yang otoritatif di bidangnya. Selain itu, buku ini juga akan menghimpun berbagai karya akademik (tesisdandisertasi) dan tulisan yang mengkaji pemikiran M. Quraish Shihab. Beberapa paper seminar dan konferensi 70 Tahun M. Quraish Shihab ini juga akan menjadi bagian buku ini. (Lampiran 3).

 Seminar dan Konferensi Internasional tentang Tafsir dan ‘Ulûm al-Qur’ân. Seminar dan konferensi internasional ini akan menghadirkan ±70 pembicara dan narasumber dari dalam dan luarnegeri (Timur dan Barat). Kegiatan ini mencakup Call for Papers (CfP) dan penulisan paper seminar

(3)

3 dan konferensi. Konferensi internasional akan diadakan pada hari pertama (15 Pebruari 2014), sedangkan seminar dengan format panel parallel akan diadakan pada hari kedua (16 Pebruari 2014).

 Peluncuran bukuTafsir al-Mishbah dan Membumikan al-Qurân (versi bahasa Arab danI nggris).

 Dinner. Makan malam dan ramah tamah antara berbagai narasumber, partisipan dan panitia kegiatan ini.

 Temu Alumni PSQ Seluruh Indonesia (Program PKM, TOT, Bayt Qur`an, Halaqah Tafsir, Living Quran, Member of PSQ-Library, Daurah-2)

 Bursa buku dan Pameran. Kegiatan ini merupakan kegiatan selingan di sela-sela kegiatan-kegiatan di atas.

Anggaran (Lampiran 4)

Seluruh rangkaian kegiatan ini akan menggunakan dana yang berasal dari berbagai sumber dan sponsor yang halal.

Lampiran 1:

Panitia Pelaksana

“M. Quraish Shihab: 70 Tahun Membumikan al-Qur’ân”

Ketua : Prof. Dr. Nasaruddin Umar, MA.

WakilKetua : Prof. Dr. Ahmad Thib Raya, MA.

: Dr. Muhammad Yamin, MA.

Sekretaris : Dr. Muchlis M. Hanafi, MA.

Bendahara : Tika Mantaram

Divisi :

 Divisi Seminar : Muhamamd Arifin, MA

 Divisi Buku : Faried F. Saenong, A. Wahib Mu`thi

 Divisi Marcom : Nita Trisula

(4)

4 Lampiran 2

International Conference on Qur’anic Studies

“Grounding the Qur’an: Towards Transformative Qur’anic Studies”

Centre of Qur’anic Studies, Jakarta – Indonesia Jakarta, 15-16 February 2014

Tema Besar Kegiatan:

“Grounding The Qur`an: Toward Transformatif Qur`anic Studies” Membumikan Al-Qur`an: Menuju Studi Al-Qur`an Transformatif Day 1

Keynote Speech : Drs. H. Suryadarma Ali, MSI (Menteri Agama RI)

Sub Tema:

Sesi 1 (jam 09.00-12.00)

“Tantangan Studi Qur`an di era Global” Moderator: Dr. Muchlis M. Hanafi, MA

No. Narasumber Negara Fokus Pembicaraan

1. LIPIA Saudi Arabia Manhaj salafi dalam menafsirkan Al-Qur`an

2. Direktur ICC Iran Ittijahad Ta`wiliyyah `inda Ulama` Syi`ah al-Imamiyyah

3. Prof. Dr. Abdel Fudail El-Qusy

(Guru Besar Universitas Al-Azhar Kairo Mesir)

Mesir Dirasat Qur`aniyyah Bayn Harfiyyah wa at-Ta`wiliyyah

4. TGH.Dr. Muhammad Zainul Majdi, MA (Doktor Tafsir dari Al-Azhar Kairo dan Gubernur NTB)

Indonesia M. Quraish Shihab: `Aliman wa

Mufassiran (Mufassir dan Ulama)

Sesi 2 (jam 13.30 - 16.00) “Studi Tafsir di Asia Tenggara” Moderator: Prof. Alwi Shihab, Ph.D

No. Narasumber Negara Fokus Pembicaraan 1. Prof. Em. Anthony H. Johns

(ANU)

Australia Dinamika tafsir di Asia Tenggara: Menjadikan Tafsir Al-Mishbah M. Quraish Shihab sebagai Model

2. Dr. Hannan Hasan, MA Singapura Aktualisasi Tafsir Sonhaji dalam konteks masyarakat Singapura 3. Prof. Fiderspeild Amerika Potret pemikiran tokoh tafsir

Indonesia: dari Mahmud Yunus hingga M. Quraish Shihab

4. Prof. Dr. Nurcholis Setiawan

(Direktur Madrasah dan Pondok Pesantren Kementerian Agama RI)

Indonesia Aktualisasi nilai-nilai Al-Qur`an dalam sistem pendidikan Islam di Indonesia

(5)

5

ROUNDOWN KEGIATAN

No. Tanggal Kegiatan Waktu/Tempat Keterangan

01. 11/2/2014 Talkshow di Metro TV (Acara 8 -11) 10.30-11.00 (LIVE) - 03. 15/2/2014 Seminar Internasional 08.30 – 17.00 AULA UIN JKT

Total peserta 700 orang

04. 15/2/2014 Press

Conference

08.00-08.30 Auditorium UIN

Oleh: Faried F. Saenong

05. 15/2/2014 Temu Alumni PSQ dan makan malam bersama: (PKM, BQ, LQ, TOT, Anggota Perpustakaan) 19.00-21.00 Syahida Inn UIN

 Pimpinan PSQ  Team Temu Alumni  Alumni PSQ

 Team Dokumentasi

06. 16/2/2014 Call For Papers 08.00 – 16.00 UIN Jkt

Panitia yang terlibat

16/2/2014 Jamuan Makan Malam Keluarga (Tasyakuran 70 Tahun MQS) 19.00-20.30 SUHANA HALL Energy Building Medco, SCBD

Khusus untuk acara keluarga MQS

A. Kriteria Peserta Seminar Internasional

1. Peserta adalah mereka yang mendaftar ke panitia baik via online maupun manual dengan mendapatkan nomor peserta (dikonfirmasi balik oleh panitia bagian registrasi). Baik mendaftarnya sebelum acara, maupun ketika acara apabila kuota kursi masih tersedia;

2. Peserta adalah mereka yang mendapatkan undangan dari panitia baik mewakili Perguruan Tinggi Islam Negeri maupun swasta, mewakili Pesantren, LSM, Ormas, dan Tokoh-tokoh agama.

3. Peserta seminar adalah mereka yang mendapatkan undangan secara khusus dari Pimpinan PSQ (Penyelenggara)

4. Peserta adalah mereka yang direkomendasi oleh pihak mitra panitia UIN Syarif Hidayatullah Jakarta.

B. Hak dan Ketentuan bagi Peserta Seminar Internasional

1. Peserta dengan kriteria seperti termaktub dalam (C 1-4) berhak mengikuti kegiatan seminar dari awal hingga akhir acara

2. Peserta juga berhak menjadi pendengar (mustami`) kegiatan call for

papers (pada hari kedua) dengan ketentuan terlebih dahulu

(6)

6 3. Peserta berhak mendapatkan materi dari narasumber dengan ketentuan memesan terlebih dahulu kepada panitia (bagian registrasi), dan materi akan dikirim via email ke alamat email masing-masing peserta. Paling lama 7 hari kerja setelah selesainya rangkaian acara PSQ.

4. Bagi peserta yang menginginkan sertifikat kegiatan, harus terlebih dahulu mengisi form pemesanan di bagian registrasi dengan ketentuan mengganti biaya sebesar Rp. 50.000/orang. Dan sertifikat bisa langsung diambil setelah selesainya acara antara jam 16.00-17.00 di Sekretariat Panitia (atau menghubungi Arfan, koordinator Sie. Administrasi Umum). Jika melebihi jam yang telah ditentukan, sertifikat bisa diambil di kantor PSQ pada hari kerja antara jam 10.00 – 15.00.

5. Panitia tidak menyiapkan alat tulis, bolpoint, dan konsumsi (makan dan minum), bagi peserta yang membutuhkan bisa mendatangi bazar yang disiapkan panitia di luar tempat acara.

6. Peserta dilarang membawa makanan ke tempat acara.

7. Peserta dengan status undangan VIP, dewan pakar, dan Alumni Program PSQ berhak mendapatkan sertifikat kegiatan tanpa membayar.

8. Peserta dilarang mengambil gambar ketika acara berlangsung. 9. Media yang diundang diberi kesempatan mendokumentasikan acara.

CALL FOR PAPERS

Day 2 Session 1

70 Years of Grounding the Qur’an 2: MQS in Academic Views Speakers : 60 selected papers in 6 panels.

Tema :

(1). Pemikiran M. Quraish Shihab; (2). Pendekatan baru Ulûm al-Qur’ân; (3). Tafsir Nusantara;

(4). al-Qur’an danIsu Kontemporer; (5). al-Qur’ân dan Ilmu Pengetahuan. A. Kriteria Peserta

1. Peserta CFP adalah mereka yang dinyatakan lulus seleksi oleh panitia acara, dan telah dihubungi baik melalui telepon maupun email oleh panitia (dalam hal ini oleh Bapak Faried F. Saenong), jumlah peserta yang masuk setelah diseleksi sebanyak 60 orang.

2. Peserta adalah mereka yang mendaftarkan diri pada panitia dengan menjadi pendengar dalam masing kelas, dimana masing-masing kelas jumlah pesertanya dibatasi 40 orang (beserta pemakalah 6 orang), dengan ketentuan mendahulukan pendidikan yang lebih

(7)

7 tinggi, misalnya mendahulukan S.2 dari S.1, mendahulukan S.3 dari S.2, dan seterusnya.

B. Ketentuan Lainnya:

1. Peserta pada kriteria A1 berhak mendapatkan: a. Seminar kit (bolpoint, bloknote, prociding, tas) b. Sertifikat

2. Uang honorarium sebesar Rp. 750.000,- (tujuh ratus lima puluh ribu rupiah), bagi mereka yang naskahnya diterima dan masuk dalam prociding seminar. Honor diambil setelah selesainya acara pada masing-masing sesi (dengan menghubungi panitia pendamping dari PSQ di masing-masing kelas.

3. Makalah yang ditulis dan masuk ke panitia sepenuhnya menjadi hak milik panitia.

4. Peserta di luar peserta utama bisa mendapatkan materi acara (prociding) berupa materi dalam DVD dengan mengganti biaya

burning sebesar 20.000/orang. Hal ini dilakukan dengan cara

melakukan pemesanan terlebih dahulu kepada panitia bagian registrasi.

C. Pembagian Kelas,Topik, dan Informasi Umum

1. Kelas akan dibagi menjadi 5 (lima) kelas sebagai berikut:

Sesi Pertama (Jam: 09.00 – 11.30)

KELAS AL-QURTUBI (1)

Topik: Pendekatan Baru `Ulum Al-Qur`an: Fasilitator: Alivermana Wiguna

Komentator: Prof. Dr.Ahmad Thib Raya, MA Pembicara: (6 pembicara)

KELAS AR-RAZI (2)

Topik: Al-Qur`an dan Isu Kontemporer: Fasilitator: Ach. Zayadi

Komentator: Prof. Dr. Nasaruddin Umar, MA Pembicara: (4-6 pembicara)

KELAS IBNU `ASYUR (3)

Topik: Al-Quran dan Ilmu Pengetahuan: Fasilitator: Bustami Saladin

Komentator: Prof. Dr. Hamdani Anwar, MA Pembicara: (4-6 pembicara)

KELAS AL-MAHALLI (4)

Topik: Tafsir Nusantara: Fasilitator: Zaenal Arifin PKM

Komentator: Prof. Dr. M. Yunan Yusuf, MA Pembicara: (4-6 pembicara)

KELAS AS-SUYUTI (5)

Topik: Pemikiran Tafsir M. Quraish Shihab: Fasilitator: Assif Trisnani

Komentator: Dr. Muchlis M. Hanafi, MA Pembicara: (4-6 pembicara)

(8)

8

Sesi Kedua (Jam: 13.30 – 16.00)

KELAS AL-QURTUBI (1)

Topik: Pendekatan Baru `Ulum Al-Qur`an: Fasilitator: Alivermana Wiguna

Komentator: Dr. Ahsin Sakho M, MA Pembicara: (6 pembicara)

KELAS AR-RAZI (2)

Topik: Al-Qur`an dan Isu Kontemporer: Fasilitator: Ach. Zayadi

Komentator: Prof. Dr. Asep Utsman Ismail, MA Pembicara: (4-6 pembicara)

KELAS IBNU `ASYUR (3)

Topik: Al-Quran dan Ilmu Pengetahuan: Fasilitator: Busatami Saladin

Komentator: Dr. Ali Nurdin, MA Pembicara: (4-6 pembicara)

KELAS AL-MAHALLI (4)

Topik: Tafsir Nusantara: Fasilitator: Zaenal Arifin PKM

Komentator: Team Lajnah Pentashihan Mushaf Al-Quran Kemenag RI

Pembicara: (4-6 pembicara)

KELAS AS-SUYUTI (5)

Topik: Pemikiran Tafsir M. Quraish Shihab: Fasilitator: Assif Trisnani

Komentator: Faried F. Saenong, Ph.D Pembicara: (4-6 pembicara)

2. Waktu masing-masing sesi 120 menit (2 jam @ 60 menit). Dengan pembagian sbb:

a. Pengantar fasilitator : 5 menit

b. Pembicara 1 – 6 @10 Menit : 60 menit

c. Tanggapan peserta maksimal 3 penanggap : 20 menit

d. Tanggapan pembicara : 20 menit

e. Komentator : 20 menit

Jumlah : 125 menit

3. Masing-masing kelas disiapkan infokus, MP3, dan handycam (dengan 1 petugas/panitia yang disiapkan pada masing-masing kelas.

4. Semua materi presentasi dicopy ke laptop panitia sebelum acara, presentasi hanya menggunakan 1 laptop dari panitia supaya menjaga efisiensi waktu, peserta tinggal presentasi saja dan salah satu peserta yang ditunjuk oleh fasilitator membantu menjalankan materi powerpoint-nya.

5. Tugas Fasilitator antara lain:

a. Menjelaskan secara umum tujuan kegiatan;

b. Menjelaskan secara umum jumlah tulisan yang masuk; c. Menjelaskan tindak lanjut pasca acara;

d. Membuat rangkuman dari diskusi di kelas tersebut;

e. Mencatat point-point penting yang disampaikan presentator; f. Mencatat tanggapan dari pendengar;

g. Mencatat tanggapan balik dari presentator; dan h. Mencatat point-point masukan dari komentator.

(9)

9

TEMU ALUMNI

A. Waktu Pelaksanaan

Hari, Tanggal : Sabtu, 15 Februari 2014

Jam : 18.30 – 20.30

Tempat : Pesantren Bayt Qur`an Pondok Cabe

B. Peserta

1. Kriteria peserta

a. Peserta adalah alumni program PSQ meliputi program TOT (2005-2013), Alumni Bayt Quran (2009-(2005-2013), Alumni PKM (2005-(2005-2013), Living Quran (2011-2013), Jamaah Halaqah Tafsir, peserta daurah dan pelatihan-2 PSQ, anggota Perpustakaan PSQ;

b. Peserta telah mendaftar ke panitia bagian registrasi

2. Hak Peserta

a. Peserta berhak mendapatkan konsumsi pada saat acara temu alumni

b. Peserta berhak mendapatkan sertifikat dari acara Seminar Internasional tanpa membayar (free), dan materi kegiatan.

c. Bagi peserta yang membutuhkan, disiapkan asrama (tempat menginap)

C. Acara

1. Temu alumni ini bertujuan untuk temu kangen dan saling kenal antar alumni dari berbagai angkatan, sharing kiprah alumni di masyarakat, meminta feedback kemanfaatan program-program PSQ, dan merancang program tahunan alumni dan membentuk organisasi otonom alumni;

2. Susunan acara Temu Alumni:

a. Pembukaan Oleh Koordinator Temu Alumni

b. Indahnya bersamamu (perkenalan antar generasi),

c. Sharing gagasan (dibagi menjadi 3 kelompok (kelompok 1 (PKM, TOT) kelompok 2 (Jamaah, LQ) kelompok 3 (BQ, Anggota Perpustakaan, Daurah-2).

d. Pembentukan Organisasi Alumni e. Penutup/Doa

(10)

10

Kontak Person

Alamat Pusat Studi Al-Qur`an (PSQ)

Jl. Kertamukti 63 Pisangan Ciputat Tangerang Selatan Propinsi Banten 021-7421661 Fax. 021-7421822

Email: info@psq.or.id

Email panitia 10 TAHUN PSQ & 70 TAHUN MQS:

10tahunPSQ@gmail.com

(gunakan email ini untuk pendaftaran seminar, call for paper, dan pendaftaran temu alumni PSQ)

Alamat formulir Pendaftaran: http://bit.ly/10tPSQ

Kontak HP Panitia

Achmad Zayadi

0877 9137 2112 (XL) 0813 1957 7060 (Simpati) Mimmi Jamilah ( 0838 9140 0662)

Referensi

Dokumen terkait

Dengan menyebut nama Allah SWT yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang, penulis penjatkan puji dan syukur atas kehadirat-Nya yang telah melimpahkan rahmat

Postulat sejajar Euclid, yakni berupa satu kalimat penting dalam sejarah kontroversi intelektual, dapat dinyatakan sebagai berikut : Jika dua garis dibagi oleh

Dalam pandangan kualitatif atau positivistik, saat dua peneliti atau lebih dalam objek yang sama menghasilkan data yang sama atau saat penelitian dilakukan

Nissa Sajdah Laily. TEACHING SPEAKING USING CONVERSATION IN THE NOVEL FOR THE EIGHT GRADE STUDENTS OF SMP MUHAMMADYAH 10 SURAKARTA. Fakultas Keguruan dan

Forum Dosen Akuntansi Perguruan Tinggi (FDAPT) Jawa Timur IAI KAPd merasa perlu untuk melakukan Pengabdian Masyarakat dalam bentuk workshop/pelatihan tentang update

Perancangan kampanye peduli primata profauna Indonesia ini akan mencakup dua kajian objek desain yaitu satwa primate yang dilindungi sebagai objek utama desain

Surat tersebut berisi tentang peringatan Allah kepada manusia yang bermegah- megahan sesuai dengan kondisi Mesir pada masa munculnya kedua mufassir, dengan memberikan nilai-nilai

➢ Calon peserta didik yang tidak lulus seleksi di SMP Negeri 4 Magetan saat proses seleksi berlangsung, bila tidak mencabut berkas pendaftaran, maka Panitia