Evaluasi dan Perbaikan Desain Antarmuka Pengguna Pada Aplikasi MyUMM Student Menggunakan Pendekatan User Centered Design
Laporan Tugas Akhir
Diajukan Untuk Memenuhi Persyaratan Guna Meraih Gelar Sarjana Informatika Universitas Muhammadiyah Malang
Muhammad Arif Nurhuda 201710370311309
Bidang Minat Rekayasa Perangkat Lunak
PROGRAM STUDI INFORMATIKA FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG 2021
1
LEMBAR PERSETUJUAN
2
LEMBAR PENGESAHAN
3
LEMBAR PERNYATAAN
4
ABSTRAK
MyUMM Student merupakan sebuah aplikasi dari Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) yang disediakan untuk mahasiswa UMM sebagai penunjang keperluan administrasi perkuliahan. Saat ini, aplikasi myUMM Student telah diunduh oleh lebih dari 50 ribu pengguna. Berdasarkan ulasan yang dikirim oleh pengguna, masih terdapat kekurangan dari aplikasi yang berkaitan dengan pengalaman pengguna. Oleh karena itu, diperlukan perbaikan antar muka sebagai salah satu elemen dari pengalaman pengguna. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melakukan perbaikan pengalaman pengguna pada aplikasi MyUMM Student berbasis metode user centered design (UCD). Adapun tahapan penelitian diawali dengan melakukan evaluasi usability menggunakan System Usability Scale (SUS), selanjutnya dilakukan perbaikan antarmuka menggunakan metode UCD dimana hasil rancangan antarmuka ini dievaluasi kembali menggunakan SUS. Metode UCD dapat meningkatkan kenyamanan pengguna saat menggunakan aplikasi karena adanya keterlibatan pengguna secara langsung dalam proses pengembangan aplikasi. Adapun metode SUS diterapkan untuk melihat kepuasan pengguna terhadap aplikasi. Dari hasil pengujian aplikasi MyUMM Student didapatkan skor rata-rata 57.25 dengan acceptability ranges atau penerimaan pengguna menunjukkan
“Marginal Low” artinya penerimaan pengguna terhadap sistem masih rendah.
Selanjutnya dengan perbaikan berdasarkan pengguna yang mengacu pada Material Design Guideline, permasalahan, dan saran pengguna menunjukkan kenaikan yaitu menjadi 82.50 dengan acceptability ranges atau penerimaan pengguna menunjukkan
“Acceptable”. Hal itu menunjukkan dengan desain solusi dapat meningkatkan 44%..
Kata Kunci: User Centered Design, System Usability Scale, Material Design Guideline, MyUMM Student, Usability
5
ABSTRACT
MyUMM Student is an application from the University of Muhammadiyah Malang (UMM) which is provided for UMM students as a support for lecture administration needs. Currently, the myUMM Student application has been downloaded by more than 50 thousand users. Based on reviews submitted by users, there are still shortcomings in the application related to user experience. Therefore, it is necessary to improve the interface as one element of the user experience. The purpose of this research is to improve the user experience on the MyUMM Student application based on the user centered design (UCD) method. The research stage begins with evaluating usability using the System Usability Scale (SUS), then improving the interface using the UCD method where the results of this interface design are re-evaluated using SUS. The UCD method can increase user comfort when using applications because of the direct involvement of users in the application development process. The SUS method is applied to see user satisfaction with the application. From the results of testing the MyUMM Student application, an average score of 57.25 with acceptability ranges or user acceptance shows "Marginal Low" meaning that user acceptance of the system is still low. Furthermore, with improvements based on users referring to the Material Design Guideline, problems, and user suggestions showed an increase to 82.50 with acceptability ranges or user acceptance showing "Acceptable". This shows that the solution design can increase 44%.
Kata Kunci: User Centered Design, System Usability Scale, Material Design Guideline, MyUMM Student, Usability
6
KATA PENGANTAR
Bismillah was shalatu was salamu ‘ala Rasulillah, wa ba’du,
Segala puji bagi Allah, Rabb semesta alam, pemberi segala macam nikmat.
Shalawat dan salam semoga tercurah kepada Nabi Muhammad shallallahu ‘alaihi wa sallam. Atas izin Allah yang memberikan kemudahan dalam menyelesaikan skripsi yang berjudul :
“Evaluasi dan Perbaikan Desain Antarmuka Pengguna Pada Aplikasi MyUMM Student Menggunakan Pendekatan User Centered
Design”
Di dalam tulisan ini disajikan pokok-pokok bahasan yang meliputi bagaimana melakukan evaluasi menggunakan User Centered Design, melakukan perhitungan menggunakan System Usability Scale, dan membuat perbaikan dengan Guideline.
Penulisan Skripsi ini ditulis untuk memenuhi syarat memperoleh gelar sarjana komputer atau strata 1 jurusan Informatika fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Malang. Dalam penulisan ini penulis menyadari bahwa masih belum dikatakan sempurna dan masih memiliki banyak kekurangan. Karenanya penulis mengharapkan saran atau kritik bagi para pembaca skripsi ini.
Dalam menyelesaikan skripsi ini penulis banyak mengucapkan terima kasih kepada segala pihak yang telah memberikan semangat, dukungan, dan motivasi untuk selesainya skripsi ini. Oleh karena itu penulis mengucapkan terima kasih banyak dan semoga Allah membalas kebaikan kalian baik yang penulis sebutkan ataupun tidak kepada:
1. Kedua orang tua penulis, Bapak Misli dan Ibu Tutik Sri Aningsih yang selalu memberikan nasehat, dukungan, motivasi, dan tidak lupa doa yang selalu diberikan kepada penulis untuk dimudahkan oleh Allah untuk terus bisa menjalankan skripsi ini dengan baik hingga selesai.
2. Seluruh keluarga besar yang tidak bisa penulis sebutkan semuanya yang memberikan dorongan untuk menyelesaikan skripsi.
7
3. Dosen pembimbing, Ibu Gita Indah Marthasari, S.T, M.Kom,. sebagai dosen pembimbing 1 dan Bapak Ilyas Nuryasin, S.Kom., M.Kom sebagai dosen pembimbing 2 Yang selalu menyempatkan waktunya untuk memberikan bimbingan, memberikan arahan, masukan dan nasehat sehingga skripsi dapat diselesaikan dengan baik.
4. Seluruh dosen informatika yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat sebagai bekal skripsi dan tentunya bekal lulus perkuliahan nantinya.
5. Seluruh responden dalam penelitian ini yang membantu dalam pengujian dan selesainya skripsi ini.
6. Ustadz yang selalu mengingatkan kepada akhirat agar tidak lalai dalam hal dunia.
7. Teman-teman yang tidak bisa disebutkan semua khususnya komunitas Naga Langit, To Be Continued, Asy Syafaat dan Jaisyu Qur’an yang telah memberikan semangat kepada penulis agar cepat selesai, dan tidak lupa selalu memberikan hiburan ketika suntuk.
8. Seluruh sahabat penulis di universitas khususnya angkatan 2017 yang menjadi teman seperjuangan yang selalu mengingatkan, membantu dalam perkuliahan, memberikan hal yang positif, dan menyelesaikan skripsi ini.
Semoga skripsi ini bisa bermanfaat untuk para pembaca, dan para peneliti ke depannya. Tidak ada hal yang terindah kecuali bisa menjadi orang yang bermanfaat untuk sesama.
Malang, 4 Januari 2022
Muhammad Arif Nurhuda
8
DAFTAR ISI
LEMBAR PERSETUJUAN... i
LEMBAR PENGESAHAN ... ii
LEMBAR PERNYATAAN ... iii
ABSTRAK ... iv
ABSTRACT ... v
KATA PENGANTAR ... vi
DAFTAR ISI ... viii
DAFTAR GAMBAR ... x
DAFTAR TABEL ... xi
BAB I ... 1
1.1 Latar Belakang... 1
1.2 Rumusan Masalah ... 4
1.3 Tujuan Penelitian ... 4
1.4 Batasan Penelitian ... 4
BAB II ... 5
2.1 User Centered Design ... 5
2.2 User Interface ... 5
2.3 Material Design Guidelines ... 6
2.4 User Experience... 6
2.5 Usability ... 7
2.6 System Usability Scale ... 8
BAB III... 9
3.1 Studi Literatur ... 9
3.1.1 Penelitian Terdahulu ... 10
3.2 Persiapan Instrumen Penelitian ... 11
3.3 Evaluasi Tahap I ... 12
3.4 Pembuatan Desain Solusi ... 14
3.5 Evaluasi Tahap II ... 15
3.6 Analisis Hasil Evaluasi ... 15
9
BAB IV ... 16
4.1 Evaluasi Tahap 1 ... 16
4.1.1 Persiapan ... 16
4.1.2 Hasil Pengujian ... 17
4.2 Analisis Kebutuhan Pengguna ... 22
4.3 Pembuatan Desain Solusi ... 24
4.3.1 Wireframe ... 24
4.3.2 Design ... 25
4.3.3 Prototyping ... 25
4.3.4 Testing ... 26
4.4 Evaluasi Tahap 2 ... 26
4.5 Perbandingan Hasil Evaluasi ... 29
BAB V ... 32
5.1 Kesimpulan ... 32
5.1 Saran ... 33
DAFTAR PUSTAKA ... 34
LAMPIRAN ... 37
10
DAFTAR GAMBAR
Gambar 3. 1 Metodologi Penelitian ... 9
Gambar 3. 2 Grafik Rumus Nielsen ... 11
Gambar 3. 3 SUS Score ... 13
Gambar 3. 4 User Centered Design Process ... 14
Gambar 4. 1 SUS Score Aplikasi MyUMM Student ... 19
Gambar 4. 2 Wireframe Desain Solusi ... 24
Gambar 4. 3 Desain Solusi MyUMM Student... 25
Gambar 4. 4 SUS Score Desain Solusi MyUMM Student... 27
11
DAFTAR TABEL
Tabel 3. 1 Penelitian Terdahulu... 10
Tabel 3. 2 Pernyataan Kuesioner System Usability Scale. ... 12
Tabel 4. 1 Skenario Tugas ... 17
Tabel 4. 2 Nilai Asli SUS Aplikasi MyUMM Student ... 18
Tabel 4. 3 Nilai Hasil Hitung SUS Aplikasi MyUMM Student ... 18
Tabel 4. 4 Hasil Perhitungan SUS Aplikasi MyUMM Student ... 19
Tabel 4. 5 Persentase Nilai Setiap Pertanyaan ... 20
Tabel 4. 6 Hasil Dari Permasalahan Pengguna ... 21
Tabel 4. 7 Rencana Perbaikan Berdasarkan Penelitian dan Guideline ... 23
Tabel 4. 8 Nilai Asli SUS Aplikasi MyUMM Student ... 26
Tabel 4. 9 Nilai Hasil Hitung SUS Aplikasi MyUMM Student ... 27
Tabel 4. 10 Hasil Perhitungan SUS Desain Solusi MyUMM Student ... 28
Tabel 4. 11 Persentase Nilai Setiap Pertanyaan ... 28
Tabel 4. 12 Perbandingan Hasil Evaluasi ... 30
12
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1 Review Google Play Store ... 37
Lampiran 2 Task Scenario ... 37
Lampiran 3 Aplikasi MyUMM Student ... 38
Lampiran 4 Kuesioner Evaluasi Tahap Awal... 39
Lampiran 5 Perhitungan SUS Aplikasi ... 40
Lampiran 6 Pengujian Aplikasi ... 40
Lampiran 7 Hasil Wawancara ... 41
Lampiran 8 Dokumentasi Pengujian Langsung ... 42
Lampiran 9 Wireframe ... 42
Lampiran 10 HI-FI Desain ... 42
Lampiran 11 Prototype ... 43
Lampiran 12 Kuesioner Evaluasi Desain Solusi ... 43
Lampiran 13 Perhitungan SUS Desain Solusi ... 45
Lampiran 14 Pengujian Desain Solusi ... 45
Lampiran 15 Material Design Guideline ... 46
13
DAFTAR PUSTAKA
[1] M. Rendiansah, H. M. Az-zahra, and M. C. Saputra, “Pengembangan User Interface Aplikasi Guide Me ! Berbasis Web dengan Pendekatan Human- Centered Design,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. Univ.
Brawijaya, vol. 1, no. 11, pp. 1302–1311, 2017.
[2] B. Ferreira, W. Silva, E. Oliveira, and T. Conte, “Designing personas with empathy map,” Proc. Int. Conf. Softw. Eng. Knowl. Eng. SEKE, vol. 2015- Janua, no. May, pp. 501–505, 2015, doi: 10.18293/SEKE2015-152.
[3] B. Ferreira, T. Conte, and S. D. J. Barbosa, “Eliciting Requirements Using Personas and Empathy Map to Enhance the User Experience,” Proc. - 29th Brazilian Symp. Softw. Eng. SBES 2015, pp. 80–89, 2015, doi:
10.1109/SBES.2015.14.
[4] Y. P. Savira, “Analisis User Experience pada Pendekatan User Centered Design dalam rancangan Aplikasi Placeplus,” Automata, vol. 1, no. 2, pp. 28–
29, 2020.
[5] E. K. Abdul Karim Syahputra, “PERANCANGAN APLIKASI
MULTIMEDIA PEMBELAJARAN IQRO’ MENERAPKAN KONSEP USER CENTERED DESIGN,” Jurteksi, vol. 3, 2017.
[6] M. R. Fadli et al., “Arty : Journal of Visual Arts USER INTERFACE AND USER EXPERIENCE OF INDOSPORT MOBILE APPLICATIONS USING A USER CENTERED DESIGN APPROACH PERANCANGAN USER INTERFACE DAN USER EXPERIENCE PADA APLIKASI MOBILE,” vol.
9, no. 2, 2020.
[7] A. Manurung, H. Tolle, and M. A. Akbar, “Perancangan User Experience Pada Aplikasi Mobile Fasilitas Tanggap Bencana Dengan Pendekatan Metode Human-Centered Design ( HCD ),” vol. 3, no. 8, pp. 7483–7491, 2019.
[8] I. Purnama, “Perancangan Kamus Muslim Berbasis Smartphone Android
14
Dengan Metode User Centered Design (Ucd),” J. Inform., vol. 5, no. 3, pp. 1–
14, 2019, doi: 10.36987/informatika.v5i3.730.
[9] A. N. Laily, R. I. Rokhmawati, and A. D. Herlambang, “Evaluasi dan Perbaikan Desain Antarmuka Pengguna Menggunakan Pendekatan Human- Centered Design (HCD) ( Studi Kasus : Djarum Beasiswa Plus ),” J. Pengemb.
Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. Univ. Brawijaya, vol. 2, no. 9, 2018.
[10] A. Nioga, K. C. Brata, and L. Fanani, “Evaluasi Usability Menggunakan Metode System Usability Scale (SUS) Dan Discovery Prototyping Pada Aplikasi PLN Mobile (Studi Kasus PT. PLN),” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput. Univ. Brawijaya, vol. 3, no. 2, pp. 8952–8958, 2019.
[11] M. Rifqi, H. M. Az-zahra, and A. D. Herlambang, “Evaluasi Usability dan Rekomendasi Perbaikan Tampilan Aplikasi IBI Library menggunakan Metode Usability Testing,” vol. 3, no. 10, pp. 9832–9841, 2019.
[12] A. Pinandito, H. M. Az-Zahra, L. Fanani, and A. V. Putri, “Analysis of web content delivery effectiveness and efficiency in responsive web design using material design guidelines and User Centered Design,” Proc. - 2017 Int. Conf.
Sustain. Inf. Eng. Technol. SIET 2017, vol. 2018-Janua, pp. 435–441, 2018, doi: 10.1109/SIET.2017.8304178.
[13] A. Suzianti and A. Belahakki, “Redesigning User Interface of MRT Jakarta’s Mobile Application using Usability Testing Approach,” ACM Int. Conf.
Proceeding Ser., pp. 73–78, 2020, doi: 10.1145/3429551.3429587.
[14] Z. Sharfina and H. B. Santoso, “An Indonesian adaptation of the System Usability Scale (SUS),” 2016 Int. Conf. Adv. Comput. Sci. Inf. Syst. ICACSIS 2016, pp. 145–148, 2017, doi: 10.1109/ICACSIS.2016.7872776.
[15] A. R. Firdaus, N. H. Wardani, and L. Fanani, “Evaluasi dan Rekomendasi Perbaikan Usability pada System Autoworksys pada PT . Prima Berkat Gemilang dengan menggunakan Metode Heuristic Evaluation dan System
15 Usability Scale ( SUS ),” vol. 3, no. 6, 2019.
[16] J. Brooke, “SUS: A ‘Quick and Dirty’ Usability Scale,” Usability Eval. Ind., no. November 1995, pp. 207–212, 2020, doi: 10.1201/9781498710411-35.
[17] “Why You Only Need to Test with 5 Users.”
https://www.nngroup.com/articles/why-you-only-need-to-test-with-5-users/
(accessed Mar. 27, 2020).
[18] J. Brooke, “SUS : A Retrospective,” no. January 2013, 2020.
[19] W. A. Pramono, H. M. Az-zahra, and R. I. Rokhmawati, “Evaluasi Usability pada Aplikasi MyTelkomsel dengan Menggunakan Metode Usability Testing,”
vol. 3, no. 3, pp. 2951–2959, 2019.
[20] A. P. Novitasari and H. Tolle, “Evaluasi dan Perancangan User Interface untuk Meningkatkan User Experience Menggunakan Metode Human-Centered Design dan Heuristic Evaluation Pada Aplikasi Ezypos,” J. Pengemb. Teknol.
Inf. dan Ilmu Komput. Univ. Brawijaya, vol. 2, no. 12, pp. 6152–6159, 2018.
[21] A. R. Primasari, H. Tolle, and H. M. Az-zahra, “Evaluasi Dan Perbaikan User Experience Pada Aplikasi Mobile Muslimnesia Menggunakan Metode
Usability Testing Dan User Experience Questionnaire ( UEQ ): Studi Kasus Pada PT . DOT INDONESIA,” J. Pengemb. Teknol. Inf. dan Ilmu Komput., vol. 3, no. 7, pp. 6997–7005, 2019.
16