• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

MATA KULIAH : STATISTIKA DASAR

Dosen :

Farid Imroatus Sholihah, S.Si, M.Pd

PROGRAM STUDI TADRIS MATEMATIKA FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN

IAIN TULUNGANGUNG

2020

(2)

LEMBAR VALIDASI

Yang bertandatangan di bawah ini adalah Tim Pengembang Kurikulum Program Studi/ dan Ketua Program Studi, menyatakan bahwa Rencana Pembelajaran Semester (RPS) :

Nama Mata Kuliah : Statistik Dasar Jurusan/ Kelas : TMT/ I A,B,C,D,E,F

Dosen Pengampu MK : Farid Imroatus Shoihah, S.Si, M.Pd

Diperiksa Oleh:

Ketua Konsorsium Ilmu Sosial

Dibuat oleh: Disetujui:

Dosen Pengampu Mata Kuliah Ketua Prodi …

Farid Imroatus Sholihah, S.Si, M.Pd Dr. Umu Sholihah, S.Pd, M.Si NIP

NIDN : 123456789

(3)

KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI TULUNGAGUNG

FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN

Jl. Mayor Sujadi Timur No. 46 Telp. (0355)321513, Fax. (0355) 321656 Tulungagung 66221

Website : ftik.iain-tulungagung.ac.id E-mail: [email protected]

Formulir :

RENCANA PERKULIAHAN SEMESTER (RPS)

No. Dokumen 4.1.

No Revisi 0

Tanggal Terbit

A. Identifikasi Mata Kuliah

Nama Program Studi : Tadris Matematika

Nama dan Kode Mata Kuliah : Statistik Dasar Nama Kelompok Mata Kuliah : Matakuliah Wajib

Jenis Mata Kuliah : Program Studi

Kelompok Mata Kuliah : Wajib

Jenis Integrasi : Keilmuan

Jenjang Program : S1

Semester Pelaksanaan Perkuliahan : 1 Jumlah SKS Mata Kuliah : 2 SKS

Nama Dosen Pengampu :

Farid Imroatus Shoihah, S.Si, M.Pd

B. Deskripsi Mata Kuliah

Mata kuliah ini akan membahas tentang kegunaan statisti dalam penelitian, cara melakukan kajian kajian terhadap berbagai macam data statistik untuk menarik

kesimpulan,cara melakukan analisis berbagai macam data untuk kepentingan penelitian maupun dalam penulisan skripsi.

Mata kuliah ini mempelajari tentang Konsep Dasar statistika:

pengertian statistik dan statistika, statistik deskriptif dan statistik inferensial, Penyajian Data, Ukuran Pemusatan, Ukuran Pemencaran, Ukuran Dispersi, Distribusi Binomial, Distribusi Poisson, Uji Normalitas dan Homogenitas, Populasi dan sampel, Uji Hipotesis satu rata-rata, Uji Hipotesis Beda Dua rata-rata.

(4)

C. Capaian Pembelajaran Program Studi (CPPS)

1. Capaian Sikap: Mampu menjunjung nilai kemanusiaan serta mempunyai etika, moral, norma, kepribadian, kerja sama, jiwa leadhership, kepedulian, serta tanggung jawab.

2. Capaian Ketrampilan: Mampu mengembangkan kajian kritis serta inovatif terkait keilmuan yang dipelajarinya.

3. Capaian Pengetahuan : Mengasai substansi, karakteristik, metodologi dan pedagogi dalam matakuliah statistic dasar.

D. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPM)

Capaian pembelajaran mata kuliah Statistik Dasar adalah

1. Sikap dan Tata Nilai : Mampu menunjukkan etika, moral, norma, serta kepribadian Islami selama mengikuti perkuliahan. Selain itu juga memiliki sikap bertanggungjawab dalam menyelesaikan tugas.

2. Pengetahuan: Mampu memiliki pemahaman yang komprehensif baik secara teori maupun empiris berkaitan dengan matakuliah yang dipelajari.

3. Keterampilan : Memiliki sikap responsif terhadap berbagai masalah terkait materi yang telah dipelajari dan mampu menggunakan teori yang dipelajari untuk menyelesaikan masalah terkait atau masalah yang berhubungan di matakuliah mendatang.

E. Materi Pokok Pembelajaran

Konsep Dasar statistika: pengertian statistik dan statistika, statistik deskriptif dan statistik inferensial, Penyajian Data, Ukuran Pemusatan, Ukuran Pemencaran, Ukuran Dispersi, Distribusi Binomial, Distribusi Poisson, Uji Normalitas dan Homogenitas, Populasi dan sampel, Uji Hipotesis satu rata-rata, Uji Hipotesis Beda Dua rata-rata

.

F. Penilaian Pembelajaran

1. Formatif (40%) dengan komponen sebagai berikut a. Kehadiran : 10 %

b. Tugas terstruktur : 15 % c. Kuis : 15 %

2. Ujian Tengah Semester (evaluasi tes) : 30 % 3. Ujian Akhir Semester (evaluasi) : 30 % G. Bahan/Sumber/Referensi

1.Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

(5)

H. Tata Tertib Perkuliahan

1. Berpakaian sopan, rapi, serta bersepatu dan tidak diperkenankan memakai kaos oblong (tidak berkerah), sarung, sandal, celana atau baju yang sobek, rambut panjang atau bercat, anting-anting, kalung, gelang (khusus laki-laki) dan tato dalam mengikuti kegiatan akademik, layanan administrasi dan kegiatan kampus.

2. Dilarang memakai baju dan/atau celana ketat, tembus pandang dan tanpa berhijab bagi perempuan dalam mengikuti kegiatan di kampus

.

(6)

I. Deskripsi Rencana Pembelajaran

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

1 Pengetahuan:

Memahami pengertian statistik dan statistika

Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Mampu menerapkan pemikiran inovatif dalam mencari sumber-sumber informasi

Pendahuluan:

1. Kontrak perkuliahan 2. Pengertian, statistik dan

statistika Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengetahuan:

Pengertian, statistik dan statistika

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

 Menjelaskan pengertian statistik

 Menjelaskan pengertian statistika

2 Pengetahuan:

Statistik Deskriptif dan statistik inferensial Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Menjelaskan pengertian statistic deskriptif dan inferesial, serta menjelaskan berbagai macam jenis data.

Pendahuluan:

1. Statistik deskriptif dan statistik inferensial

2. Macam-macam data Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengetahuan:

Menjelaskan pengertian Statistik deskriptif , statistik inferensial dan macam macam data

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Mampu menjelaskan pengertian statistik deskriptif dan statistik

(7)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

inferensial

2. Mampu menjelaskan kegunaan statistik deskriptif dan statistik inferensial

3. Mampu menjelaskan macam macam data.

3 Pengetahuan:

Bentuk penyajian data Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Menentukan berbagai macam bentuk penyajian data

Pendahuluan:

Macam-macam bentuk penyajian data Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengetahuan:

Berbagai macam cara penyajian data.

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan berbagai macam penyajian data 2. Dapat menjelaskan

langkah langkah atau cara menayajikan data.

4 Pengetahuan:

Distribusi Frekuensi Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Pendahuluan:

Pengertian distribusi frekuensi Langkah-langkah membuat daftar distribusi frekuensi

Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengetahuan:

Dapat menjelaskan langkah langkah distribusi frekuensi Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

(8)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

Ketrampilan:

Dapat membuat daftar distribusi frekuensi

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan pengertian distribusi frekuensi

2. Dapat menjelaskan langkah langkah membuat daftar distribusi frekuensi

5 KUIS 1

6 Pengetahuan:

Ukuran pemusatan data Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Menentukan ukuran pemusatan data dan penyebaran data

Pendahuluan:

1. Pengertian ukuran pemusatan dan ukuran penyebaran

2. Macam-macam ukuran pemusatan dan ukuran penyebaran

3. Langkah-langkah menentukan ukuran pemusatan dan

penyebaran data Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengetahuan:

Dapat menentukan ukuran pemusatan data dan ukuran pneyebaran data

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan berbagai macam ukuran pemusatan data dan ukuran pneyebaran data 2. Dapat menjelaskan

langkah langkah menentukan berbagai macam ukuran pemusatan

(9)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

data dan ukuran pneyebaran data 3.

7 Pengetahuan:

Ukuran keruncingan data Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Menjelaska berbagai macam keruncingan data

Pendahuluan:

Pengertian ukuran keruncingan data Langkah-langkah menentukan ukuran keruncingan

Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengetahuan:

Ukuran Keruncingan Data Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Menjelaskan berbagai jenis keruncingan data

2. Menentukan ukuran keruncingan data UTS

9 Pengetahuan:

Distribusi Binomial dan Poisoon

.Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Dapat menjelaskan

pengertian distribusi Poisson dan Binomial

Pendahuluan:

Pengertian distribusi binomial dan poisson

Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Menjelaskan pengertian distribusi Poisson dan Binomial

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan pengertian distribusi data

2. Dapat menjelaskan

(10)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

pengertian distribusi Poisson dan Binomial 10 Pengetahuan:

Distribusi normal Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Memahami pengertian distribusi normal dan melakukan uji normlaitas.

Pendahuluan:

Distribusi normal

- Langkah-langkah menentukan distribusi normal

- Aplikasi distribusi normal dalam penelitian

.

Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Pengertian distribusi normal dan langkah uji normalitas.

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan pengertian distribusi normal

2. Dapat menjelaskan langkah langkah uji normalitas

3. Dapat melakukan uji normalitas.

11 Pengetahuan:

Uji normalitas dan uji homogenitas

Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Dapat melakukan uji normalitas dan uji

Pendahuluan:

1. Pengertian uji normalitas dan homogenitas

2. Langkah-langkah dalam menguji normalitas dan homogenitas.

Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Dapat menjelaskan dan melakukan uji

normalitas dan homogenitas.

Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan

(11)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

homogenitas. Statistika. pengertian uji

normalitas dan uji homogenitas 2. Dapat menjelaskan

langkah langkah uji normalitas dan uji homogenitas 3. Dapat menerapkan

uji normalitas dan uji homogenitas pada kasus penelitian.

12 KUIS 2

13 Pengetahuan:

Uji Hipotesis Ketrampilan:

Mampu melakukan uji hipotesis

Pendahuluan:

- Pengertian uji hipotesis -Langkah- langkah uji hipotesis Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Uji hipotesis satu rata rata dan dua rata rata Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Mampu menjelaskan uji hipotesis satu rata rata

2. Mampu menjelaskan uji hipotesis dua rata rata

14 Pengetahuan:

Uji hipotesis satu rata rata Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin,

Pendahuluan:

1. Pengertian uji hipotesis satu rata-rata

2. Langkah-langkah uji hipotesis satu rata-rata

Sumber Belajar:

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

Kuliah 100 Indikator:

Dapat melakukan uji hipotesis satu rata rata Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

(12)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Dapat melakukan uji hipotesis satu rata rata

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

 Diskusi

 Tanya Jawab

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

1. Dapat menjelaskan pengertian uji hipotesis satu rata rata

2. Dapat menjelaskan langkah langkah uji hipotesis satu rata rata

3. Dapat melakukan uji hipotesis satu rata rata dalam menyelesaikan masalah penelitian.

15 Pengetahuan:

Uji Hipotesis Sikap:

Menunjukkan etika moral, norma, serta kepribadian yang baik, disiplin, tanggung jawab, perilaku sopan.

Ketrampilan:

Menjelaskan uji hipotesis dua rata rata

Pendahuluan:

1. Pengertian uji hipotesis dua rata-rata

2. Langkah-langkah uji hipotesis dua rata-rata

Sumber Belajar:

1. Dr. Kadir, M.Pd. Statistika Terapan.

2. Prof. Dr. H.Moch.Idochi Anwar, M.Pd. Dasar Dasar Statistika.

Pendekatan:

 Saintifik Model:

 Problem Solving Metode:

 Diskusi

 Tanya Jawab

Kuliah 100 Indikator:

Mengetahui uji hipotesis dua rata rata Sikap:

 Perilaku sopan.

 Pakian sesuai dan rapi

 Disiplin

 Bertanggung jawab Ketrampilan:

4. Dapat menjelaskan pengertian uji

hipotesis dua rata rata 5. Dapat menjelaskan

langkah langkah uji hipotesis dua rata rata 6. Dapat melakukan uji

(13)

Pert e- mua

n

Capaian Pembelajaran Perkuliahan (Kemampuan Akhir Yang

Diharapkan)

Bahan Kajian & Sumber Belajar

Strategi Pembelajaran

Bentuk Kegiat

an

Aloka si Wakt

u

Indikator & Kriteria Penilaian

Bobot Nilai (%)

hipotesis dua rata rata dalam menyelesaikan masalah penelitian.

16 UJIAN AKHIR SEMESTER

Referensi

Dokumen terkait

Kegiatan yang rutin diadakan setelah sholat subuh ini / pada hari minggu kemarin diikuti cukup banyak jamaah / baik putra maupun putrid // Usai pengajian selesai / masih dalam

Berdasarkan hasil penelitian dan pembahasan, maka dapat disimpulkan bahwa setelah dikendalikan oleh kovariabel pre-test penerapan model pembelajaran kooperatif tipe group

Heater akan bekerja pada saat sensor suhu kurang dari setting suhu yang telah ditentukan, dan sebaliknya apabila sensor suhu lebih besar dari setting suhu,

Memang melalui latihan yang sungguh-sungguh kemampuan menulis dapat dimiliki siapa saja (Akhadiay, Arsjad dan Ridwan, 2003:2). Dalam hal ini latihan yang dimaksudkan ialah

Mengingat beratnya gejala penyakit ini dan kita tidak pernah tahu seberapa cepat proses degenerasi terjadi pada tulang punggung kita, maka ada beberapa hal yang dapat

Pada digitasi peta RBI Lembar 1508-241 Berbek dilakukan pengorganisasian layer dengan tujuan mempermudah proses digitasi karena peta lebih mudah didenifisikan karena masing-

Dengan kemampuan yang berkompeten tentu akan menciptakan PNS yang berkualitas, profesional, responsif, akuntabel, berdedikasi tinggi dan bertanggungjawab terhadap tugas yang

Manfaat MP ASI : Menambah energi dan zat gizi yang diperlukan bayi karena ASI tidak dapat mencukupi kebutuhan bayi secara terus-menerus, untuk pertumbuhan dan perkembangan anak