• Tidak ada hasil yang ditemukan

STUDI KOMPARASI STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN Studi Komparasi Strategi Think Pair Share (TPS) dengan Survey, Question, Read, Recite, Review (SQ3R) Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV di SDN 02 Selokaton, Karanganyar Tahun 2015/ 2016.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STUDI KOMPARASI STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN Studi Komparasi Strategi Think Pair Share (TPS) dengan Survey, Question, Read, Recite, Review (SQ3R) Terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV di SDN 02 Selokaton, Karanganyar Tahun 2015/ 2016."

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

STUDI KOMPARASI STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN SURVEY, QUESTION, READ, RECITE, REVIEW (SQ3R) TERHADAP

HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV DI SDN 02 SELOKATON, KARANGANYARTAHUN 2015/ 2016

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Diajukan Oleh :

Errin Pamikatsih A 510 120 127

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)
(3)

iii

STUDI KOMPARASI STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN SURVEY, QUESTION, READ, RECITE, REVIEW (SQ3R) TERHADAP

HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV DI SDN 02 SELOKATON, KARANGANYAR TAHUN 2015/ 2016

Diajukan Oleh:

Errin Pamikatsih A 510 120 127

(4)
(5)

v

MOTTO

“Jangan katakan sesuatu itu sulit, jadi jangan pernah menyerah sebelum kamu mencobanya”.

(Mario Teguh)

“Sesungguhnya sesudah kesulitan pasti ada kemudahan”.

(6)

PERSEMBAHAN

Menjadi kebanggan tersendiri bagi penulis dapat menyelesaikan skripsi ini. Dengan rasa syukur karya ini penulis persembahkan untuk:

1. Kedua orang tuaku yang aku sayangi ibu Warsiti dan bapak Sumarno, kebanggaan dan semangat aku, tiada kata yang Unul dapat ucapakan pada bapak ibu yang telah menyayangi, mendoakan aku tiada henti. Bapak ibu tak akan aku lupakan pengorbananmu selama ini yang tak pernah mengenal lelah. Terima kasih bapak ibu ..

2. Kakakku tercinta Mbak Alis yang selalu memberikan semangat dan doanya untuk adiknya tercinta dan adikku tersayang Yogi

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan ke hadirat Allah Yang Maha Kuasa, karena atas rahmat dan hidayah-Nya skripsi ini akhirnya dapat diselesaikan untuk memenuhi sebagian persyaratan mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan. Banyak hambatan yang menimbulkan kesulitan dalam penyelesaian penulisan skripsi ini, namun berkat bantuan dari berbagai pihak akhirnya kesulitan-kesulitan yang timbul dapat teratasi. Atas segala bentuk bantuannya, disampaikan terima kasih kepada yang terhormat:

1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, M.Hum selaku Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta

2. Bapak Drs. Muhroji,S.E, M.Si.,M.Pd selaku pembimbing yang telah membimbing, mengarahkan, dan memotivasi dalam penyusunan skripsi ini.

3. Dr. Achmad Fatoni selaku Ketua Program Studi PGSD Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang memberikan nasihat.

4. Dosen-dosen FKIP PGSD UMS yang telah memberikan ilmu yang bermanfaat

5. Ibu Sri Rohmani, S.Pd selaku Kepala SDN 01 Wonorejo, Karanganyar yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk mengadakan penelitian di SDN 01 Wonorejo, Karanganyar.

6. Bapak Warsito S.Pd.,M.Pd selaku Kepala SDN 02 Selokaton, Karanganyar yang telah memberikan ijin kepada penulis untuk mengadakan penelitian di SDN 02 Selokaton, Karanganyar.

7. Keluarga besar SDN 01 Wonorejo, Karanganyar 8. Keluarga besar SDN 02 Selokaton, Karanganyar

9. Almamater PGSD angkatan 2012 yang telah memberikan motivasi untuk menyelesaikan skripsi ini

(8)

Semua amal kebaikan semua pihak tersebut mendapatkan imbalan dari Allah Yang Maha Kuasa. Penyusunan skripsi ini telah semaksimal mungkin, namun penulis menyadari masih ada banyak kekurangan dan jauh dari sempurna. Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun sangat diharapkan untuk menyempurnakannya. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi perkembangan ilmu pendidikan khususnya Pendidikan Sekolah Dasar.

Surakarta, 2 Februari 2016

(9)

ix

ABSTRAK

Errin Pamikatsih/ A510120127. STUDI KOMPARASI STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN SURVEY, QUESTION, READ, RECITE, REVIEW (SQ3R) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV DI SDN 02 SELOKATON, KARANGANYAR TAHUN 2015/ 2016. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Januari, 2016.

Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui: (1) Perbedaan pengaruh strategi TPS dengan SQ3R terhadap hasil belajar IPA siswa kelas IV di SDN 02 Selokaton Karanganyar, (2) Manakah pengaruh yang lebih besar antara strategi TPS dengan SQ3R terhadap hasil belajar IPA siswa di kelas IV di SDN 02 Selokaton Karanganyar. Jenis penelitian kuantitatif dengan desain eksperimen, dengan subjek penelitiannya adalah kelas IVA dan kelas IVB SDN 02 Selokaton, Karanganyar. Teknik pengumpulan data berupa teknik dokumentasi dan tes. Teknik analisis data menggunakan teknik uji-t yang didahului dengan uji prasyarat analisis yaitu uji normalitas dan uji homogenitas. Analisis data dengan taraf signifikansi 0,05 diperoleh thitung ≤ ttabel = -2,123 ≤ -2,000. Dengan perbandingan nilai rata-rata untuk strategi SQ3R dengan strategi TPS 68,33 > 59,35.Jadi kesimpulan hasil penelitian ini adalah strategi Survey-Question-Read-Recite-Review(SQ3R) memiliki pengaruh yang lebih baik dibandingkan strategi Think-Pair-Share (TPS)terhadap hasil belajar IPA siswa kelas IV di SDN 02 Selokaton, Karanganyar Tahun 2015/ 2016.

(10)

ABSTRACK

Errin Pamikatsih/ A510120127. STUDI KOMPARASI STRATEGI THINK PAIR SHARE (TPS) DENGAN SURVEY, QUESTION, READ, RECITE, REVIEW (SQ3R) TERHADAP HASIL BELAJAR IPA SISWA KELAS IV DI SDN 02 SELOKATON, KARANGANYAR TAHUN 2015/ 2016. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta. Januari, 2016.

The purpose of this study to determine: (1) The difference in the effect of the strategy of TPS with SQ3R the learning outcomes IPA fourth grade students at SDN 02 Selokaton Karanganyar, (2) Which greater influence between strategy TPS with SQ3R on learning outcomes of science students in the class IV SDN 02 Selokaton Karanganyar. Quantitative research with experimental design, the research subject is class IVA and IVB grade SDN 02 Selokaton, Karanganyar. Data collection techniques in the form of technical documentation and tests. Data were analyzed using t-test technique which preceded the prerequisite test analysis is the normality test and homogeneity test. Data analysis with a significance level

of 0.05 obtained t ≤ ≤ table = -2.123 -2.000. By comparison the average value for the strategy SQ3R with 68.33 TPS strategy> 59,35.Jadi conclusion of this study is a strategy-Question Survey-Read-Recite-Review (SQ3R) has a better effect than strategy Think-Pair- Share (TPS) on learning outcomes fourth grade science students at SDN 02 Selokaton, Karanganyar Year 2015/2016.

(11)

xi

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL...i

HALAMAN PERNYATAAN...ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING...iii

HALAMAN PENGESAHAN...iv

HALAMAN MOTTO...v

HALAMAN PERSEMBAHAN...vi

HALAMAN KATA PENGANTAR...vii

HALAMAN ABSTRAK...ix

DAFTAR TABEL...xiv

DAFTAR GAMBAR...xv

DAFTAR LAMPIRAN...xvi

BAB I PENDAHULUAN A.Latar Belakang Masalah...1

B.Identifikasi Masalah...2

C.Pembatasan Masalah...3

D.Rumusan Masalah...3

E.Tujuan Penelitian...3

F. Manfaat Penelitian...3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A.Kajian Teori...5

1. Strategi...5

a. Strategi Think Pair-Share ...5

1. Pengertian Strategi Think Pair-Share (TPS)...5

2. Kelebihan Strategi Think Pair-Share (TPS)...6

3. Kelemahan Strategi Think Pair-Share (TPS)...6

4. Solusi………...6

5. Langkah-langkah Strategi Think Pair-Share(TPS...7

(12)

1. Pengertian Strategi Survey, Question, Read, Recite, Review

(SQ3R)...8

2. Kelebihan Strategi Survey, Question, Read, Recite, Review (SQ3R)...9

3. Kelemahan Strategi Survey, Question, Read, Recite, Review(SQ3R)...9

4. Solusi………...9

5. Langkah-langkah Strategi Survey, Question, Read, Recite, Review...9

c. Pembelajaran IPA...10

1. Pengertian IPA...10

2. Hakikat IPA...10

3. Tujuan mempelajari IPA...11

4. Mata Pelajaran IPA...11

d. Hasil Belajar...12

1. Pengertian hasil belajar...12

2. Ranah hasil belajar...12

B.Penelitian Terdahulu yang Relevan...13

C.Kerangka Berpikir...15

D.Hipotesis ...16

BAB III METODE PENELITIAN A.Jenis dan Desain Penelitian...17

B.Tempat dan Waktu Penelitian...17

C.Subjek Penelitian...18

D.Prosedur Penelitian...18

E.Definisi Operasional Variabel...19

F. Metode Pengumpulan Data...19

G.Instrumen Pengumpulan Data...20

1. Langkah-langkah Penyusunan Instrumen...20

(13)

xiii

b. Menyusun Soal Tes...20

2. Uji Validitas...21

3. Uji Reliabilitas...22

H.Teknik Uji Prasyarat Analisis...23

1. Uji Homogenitas...23

2. Uji Normalitas...24

I. Teknik Analisis Data...24

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Tempat Penelitian...26

1. Profil Sekolah...26

a. Identitas Sekolah...26

b. Keadaan KS, Guru/Pegawai...26

c. Keadaan Murid...27

d. Keadaan Guru...27

2. Visi dan Misi Sekolah...30

a. Visi Sekolah...30

b. Misi Sekolah...30

c. Tujuan Sekolah...31

B. Deskripsi Data...31

1. Permohonan Ijin...31

2. Penentuan Subjek Penelitian dan Uji Homogenitas...32

a. Subjek Penelitian...32

b. Uji Homogenitas...32

3. Uji Validitas dan Reliabilitas...33

a. Uji Validitas...34

1. Validitas Isi...34

2. Validitas Soal...35

C. Pembahasan...37

(14)

2. Pengujian Hipotesis...44

3. Pembahasan Analisis Data...47

D. Keterbatasan Penelitian...49

BAB V PENUTUP A.Kesimpulan...50

B.Implikasi...50

C.Saran...51

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Standar Kompetensi dan Kompetensi Dasar ...11

Tabel 2.2 Persamaan dan Perbedaan Variabel Penelitian ...14

Tabel 3.1 Sebaran Waktu Penelitian ...17

Tabel 3.2 Kisi-kisi Soal Try out...21

Tabel 4.1 Keadaan murid di SDN 02 Selokaton ...27

Tabel 4.2 Keadaan Guru dan Karyawan di SDN 02 Selokaton ...28

Tabel 4.3 Hasil analisis dan uji keseimbangan ...33

Tabel 4.4 Kisi-kisi soal tryout ...35

Tabel 4.5 Hasil uji validitas soal tryout ...36

Tabel 4.6 Daftar Nilai Posttest Hasil Belajar IPA Kelas IVA ...38

Tabel 4.7 Data hasil belajar IPA kelas IVA...40

Tabel 4.8 Daftar Nilai Posttest Hasil Belajar IPA Kelas IVB ...41

Tabel 4.9 Data hasil belajar IPA kelas IVB ...43

Tabel 4.10 Hasil uji normalitas hasil belajar IPA ...44

(16)

DAFTAR GAMBAR

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Surat IjinRiset………...………54

Lampiran 2 Soal Tryout ...55

Lampiran 3 Uji Validitas Soal Tryout ...58

Lampiran 4 Uji Reliabilitas ...61

Lampiran 5Uji Homogenitas ...63

Lampiran 6 RPP TPS...67

Lampiran 7 RPP SQ3R...76

Lampiran 8 Materi Ajar ...85

Lampiran 9 Soal Post Test...88

Lampiran 10 Uji Normalitas...91

Lampiran 11 Analisis Data...98

Lampiran 12 Tabel r Product Moment...101

Lampiran 13 Tabel F 0,05 ...102

Lampiran 14Nilai Kritis untuk Uji Liliefors ...103

Lampiran 15TabelUji-t ...104

Lampiran16 Foto………..105

Lampiran 17 Surat Izin Uji Validitas Instrumen...108

Lampiran 18 Surat Keterangan Telah Melakukan Try Out Soal...109

Lampiran 19 Surat Keterangan Telah Melakukan Penelitian...110

Referensi

Dokumen terkait

Mahasiswa yang menggunakan Pendekatan Scientifik Berbantuan Geogebra lebih baik dibandingkan dengan menggunakan Pendekatan Scientifik tidak Berbantuan Geogebra

Berdasarkan hasil pengukuran, pengamatan, pengujian hipotesis dan pengkajian terhadap penerapan pembelajaran menggunakan metode penemuan terbimbing yang difokuskan

Berdasarkan data hasil observasi awal penelitian ditemukan bahwa banyak peserta didik lebih memilih untuk menggunakan sepeda motor ke sekolah daripada berjalan kaki

Pindo Deli Pulp and Paper Mills, diperlukan keselarasan antara bisnis proses, SDM, serta teknologi informasi serta perusahaan perlu fokus pada perbaikan terus-menerus melalui

Leukosit adalah sel darah putih yang diproduksi oleh jaringan hemopoetik yang berfungsi untuk membantu tubuh melawan berbagai penyakit infeksi sebagai bagian

Bila pasien pulang diluat jam kerja untuk urusan administrasi akan dilakukan di hari berikutnya RS KHUSUS MATA PROF DR ISAK

Produk berair, tidak bersifat asam (pH > 5,0), dapat mengandung garam atau gula atau keduanya, termasuk emulsi minyak dalam air dengan kandungan lemak rendah

Sesuai surat Kepala BKN nomor K.26-30N.131-9/74 tanggal 30 Oktober 2017 tentang Penyampaian Hasil SKD CPNS BPKP, peserta SKD CPNS BPKP yang memenuhi nilai ambang batas dapat