• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGEMBANGAN STANDAR INTENSITAS KONSUMSI ENERGI GEDUNG LABORATORIUM DAN BENGKEL DI FAKULTAS TEKNIK UNY.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGEMBANGAN STANDAR INTENSITAS KONSUMSI ENERGI GEDUNG LABORATORIUM DAN BENGKEL DI FAKULTAS TEKNIK UNY."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iii

PENGEMBANGAN

STANDAR INTENSITAS KONSUMSI ENERGI

GEDUNG LABORATORIUM DAN BENGKEL

DI FAKULTAS TEKNIK UNY

Oleh: Sunyoto, Toto Sukisno, Nurhening Yuniarti

ABSTRAK

Tujuan umum dari penelitian ini adalah mengembangkan standar intensitas konsumsi energi gedung laboratorium dan bengkel di FT UNY yang dapat digunakan juga sebagai standar oleh laboratorium dan bengkel di luar FT UNY, sedangkan tujuan khusus dari penelitian ini adalah 1) mengetahui pola penggunaan energi listrik gedung laboratorium dan bengkel di lingkungan Fakultas Teknik UNY; 2) Mengetahui potensi penghematan energi listrik gedung laboratorium dan bengkel di lingkungan Fakultas Teknik UNY; dan 3) Mengetahui nilai standar intensitas konsumsi energi listrik gedung laboratorium dan bengkel berdasarkan identifikasi potensi penghematan energi listrik yang diperoleh.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian Research and Development (R&D) yang dilanjutkan dengan penelitian eksperimen. Dalam penelitian pengembangan ini, akan dikembangkan nilai standar intensitas konsumsi energi (IKE) gedung laboratorium dan bengkel di FT UNY, sedangkan dalam penelitian ekperimen akan dilakukan pengujian apakah terdapat perbedaan konsumsi energi antara gedung laboratorium dan bengkel yang telah menerapkan standar intensitas konsumsi energi.

Berdasarkan hasil penelitian diperoleh bahwa nilai IKE listrik yang mempertimbangkan potensi penghematan energi listrik pada setiap jurusan di lingkungan Fakultas Teknik UNY berbeda-beda. Perbedaan nilai IKE listrik ini dipengaruhi oleh potensi penghematan setiap peralatan yang dimiliki oleh setiap laboratorium/bengkel serta peralatan yang ada di tersedia di setiap laboratorium dan bengkel. Nilai IKE listrik memiliki rentang antara 9,35 kWh per orang per bulan sampai 958,02 kWh per orang per bulan.

Referensi

Dokumen terkait

Untuk rancangan dari website sarana promosi Fakultas Teknik Universitas Asahan berbasis web mobile yang akan dibangun, penulis membuat aplikasinya dengan tampilan

Jika pada hari terakhir dari periode polis terjadi situasi di luar kendali Anda, termasuk namun tidak terbatas kondisi dimana Anda menderita cedera atau penyakit yang

Setiap minggu sampel darah diambil dari vena jugularis dengan menggunakan vacutainer steril untuk mendapatkan serum yang selanjutnya akan digunakan untuk

Pada perlakuan B (75 ppm) gejala klinis kerusakan pada fisik benih ikan mas masih terlihat sampai hari ke-5 (Gambar 11b) dan mulai berangsur-angsur membaik

[r]

(3) Solusi untuk mengatasi kendala yang dihadapi dalam mengintegrasikan pendidikan karakter dalam pembelajaran IPS di SMP Negeri 11 dan 27 Surakarta adalah

bahwa untuk melaksanakan dan menindaklanjuti ketentuan Pasal 310 ayat (4) Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah dan ketentuan Pasal 50 ayat (17)

Dengan standar yang sama, supaya nilai lulusannya lebih baik maka proses pembelajaran ditingkatkan, waktu tatap muka dosen dan mahasiswa ditambah seperti pemberian