• Tidak ada hasil yang ditemukan

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PASSING ATAS BOLA VOLI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA YANG BERVARIASI PADA SISWA EKSTRAKURIKULER DI SMA SWASTA DIPANEGARA TEBING TINGGI TAHUN 2012.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PASSING ATAS BOLA VOLI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA YANG BERVARIASI PADA SISWA EKSTRAKURIKULER DI SMA SWASTA DIPANEGARA TEBING TINGGI TAHUN 2012."

Copied!
37
0
0

Teks penuh

(1)

UPAYA MENINGKATKAN KEMAMPUAN PASSING ATAS BOLA VOLI DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA YANG BERVARIASI PADA

SISWA EKSRAKURIKULER PUTRI SMA SWASTA DIPANEGARA TEBING TINGGI TAHUN 2012

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Sebagai Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan

OLEH

BANGUN DONGORAN NIM. 608321041

FAKULTAS ILMU KEOLAHRAGAAN

UNIVERSITAS NEGERI MEDAN

(2)
(3)
(4)

i

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur pertama sekali penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul “Upaya Meningkatkan Kemampuan Passing Atas Bola Voli Dengan Menggunakan Media Yang Bervariasi Pada Siswa Ekstrakurikuler Di SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi Tahun 2012”.

Selama penyusunan skripsi ini tentunya tidak terlepas dari bantuan, bimbingan dan arahan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan ini penulis menyampaikan rasa terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Prof. Dr.Ibnu Hajar M. Si selaku Rektor Universitas Negeri Medan. 2. Bapak Drs. Basyaruddin Daulay, M. Kes selaku Dekan FIK UNIMED 3. Bapak Drs.Suharjo M. Pd selaku Pembantu Dekan I FIK UNIMED 4. Bapak Drs.Mesnan M. Kes selaku Pembantu Dekan II FIK UNIMED 5. Bapak Drs. Budi Valianto M. Pd selaku Pembantu Dekan III FIK UNIMED 6. Bapak Drs. Zulfan Heri M. Pd selaku Ketua Jurusan PKO FIK UNIMED 7. Bapak Drs. Nono Hardinoto M. Pd selaku Sekretaris Jurusan PKO FIK

UNIMED dan selaku pembimbing skripsi saya.

8. Bapak/Ibu petugas Perpustakaan FIK Unimed yang telah banyak membantu dalam penyelesaian skiripsi penulis.

9. Bapak Hendri Sihotang, S.Pd selaku Pelatih Ekstrakurikuler bola voli puteri Dipanegara Tebing Tinggi yang telah banyak membantu saya dalam pelaksanaan penelitian.

10.Adik-adik siswa ekstrakurikuler bola voli puteri yang telah membantu penulis dalam penelitian ini.

11.Rekan-rekan Mahasiswa PKO stambuk 2008 yang telah turut serta dalam membantu dan member motivasi kepada penulis selama proses penyelesaian skripsi ini.

(5)

ii

penulis untuk menyelesaikan skripsi ini, kalian adalah motivasi dan semngat hidup Ku.

13.Kepada kakak-kakak ku (Diana Dongoran, Holmes Husein Dongoran) dan adik-adikku (Pahri Dongoran, Ahmad Sanusi Dongoran) yang juga memberikan semangat dan dorongan moral kepda penulis.

14.Seluruh civitas akademik FIK Universitas Negeri Medan yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi.

15.Dan kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang turut membantu peneliti dalam memberikan motivasi dan sumbangan pemikiran mulai dari awal perkuliahan sampai penyelasaian skripsi ini.

Pada akhirnya, penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, karena itu penulis mengharapkan saran dan kritik yang membangun demi kesempurnaan skripsi ini. Semoga skripsi ini bermanfaat bagi semua pihak.

Medan, April 2013 Peneliti,

(6)

i ABSTRAK

BANGUN DONGORAN. Upaya Meningkatkan Kemampuan Passing Atas Bola Voli Dengan Menggunakan Media Yang Bervariasi Pada Siswa Ekstrakurikuler Di SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi Tahun 2012. (Pembimbing :NONO HARDINOTO)

Skripsi :Fakultas Ilmu Keolahragaan UNIMED. 2013

Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kemampuan passing atas bola voli siswa ekstrakurikuler SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi Tahun 2012.

Metode penelitian yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Olahraga dengan menggunakan media yang bervariasi. Subjek penelitian ini berjumlah 8 orang yang akan diberi perlakuan dengan menggunakan media yang bervariasi. Untuk memperoleh data siswa diberikan tes diakhir siklus.

Setelah data terkumpul akan dilakukan analisis: (1) Tes hasil passing atas sebelum diterapkan latihan dengan menggunakan media yang bervariasi, diperoleh hasil, yaitu dari 8 orang siswa yang menjadi subjek penelitian, hanya 2 orang (25%) yang mencapai target latihan, sedangkan 6 orang lagi (75%) belum mencapai target latihan yang ditetapkan, dengan nilai rata-rata yang dicapai siswa adalah 70. (2) Setelah diterapkan latihan dengan menggunakan media yang bervariasi diperoleh hasil, yaitu dari 8 orang siswa yang menjadi subjek penelitian, 7 orang (87,5%) yang mencapai target latihan, sedangkan 1 orang lagi (12,5%) belum mencapai target latihan yang ditetapkan, dengan nilai rata-rata yang dicapai siswa adalah 76,25.

(7)

i

DAFTAR ISI

Halaman

ABSTRAK ... i

KATA PENGANTAR ... ii

DAFTRAR ISI ... iv

DAFTAR GAMBAR ... vi

DAFTAR TABEL ... vii

DAFTAR LAMPIRAN ... viii

BAB I : PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah... 1

B. IdentifikasiMasalah ... 5

C. Pembatasan Masalah ... 6

D. Rumusan Masalah ... 6

E. Tujuan Penelitian ... 7

F. Manfaat Penelitian ... 7

BAB II : LANDASAN TEORITIS ... 8

A. Kajian Teoritis ... 8

1. Hakikat Bola Voli ... 8

1.1 Hakikat Passing Atas Bola Voli ... 9

2. Hakikat Media... 13

2.1Hakikat Media Simpai ... 14

2.2Hakikat Media Tembok ... 16

3. Hakikat Metode Variasi Latihan ... 17

B. Kerangka Berfikir ... 19

(8)

ii

BAB III : METODOLOGI PENELITIAN ... 21

A. Setting Penelitian ... 21

1. Waktu Penelitian ... 21

2. Tempat Penelitian ... 21

3. Siklus Penelitian Tindakan Olahraga (PTO) ... 21

B. Subjek Penelitian ... 21

C. Metode Penelitian ... 22

D. Persiapan Penelitian Tindakan Olahraga ... 22

E. Sumber Data ... 22

F. Prosedur Penelitian Tindakan Olahraga ... 25

G. Teknik dan Alat Pengumpulan Data ... 26

H. Teknik Analisis Data ... 27

BAB IV : HASIL DAN PEMBAHASAN PENELITIAN ... 30

A. Deskripsi Hasil Penelitian... 30

1. Kondisi Awal ... 30

2. Siklus I ... 32

B. Hasil Penelitian ... 37

C. Pembahasan Penelitian ... 37

BAB V : KESIMPULAN DAN SARAN ... 41

A. Kesimpulan ... 41

B. Saran ... 42

DAFTAR PUSTAKA ... 43

(9)

i

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel.1 Data Tes Pendahuluan Passing Atas SMA Swasta Dipangara ...4 Tabel.2 Norma Passing Atas Bola Voli Puteri ...5 Tabel.3 Perbedaan Latihan Dengan dan Tanpa Media Simpai ...15 Tabel. 4 Deskripsi Hasil Tes Awal Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola

Voli Puteri ...31 Tabel. 5 Deskripsi Hasil Tes Siklus I Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola

Voli Puteri ...35 Tabel. 6 Perbandingan Hasil Tes Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola

(10)

i

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar.1 Sikap Passing Atas ... 11

Gambar.2 Sikap Tangan Passing Atas ... 12

Gambar.3 Sasaran Passing Atas Dengan Media Simpai ... 15

Gambar.4 Passing Atas Menggunakan Tembok ... 16

Gambar.5 Skema Penelitian Tindakan Olahraga ... 25

Gambar. 6 Lapangan untuk Tes Passing Atas... 27

Gambar. 7 Diagram Tes Kemampuan awal Passing Atas...31

Gambar. 8 Grafik Hasil Tes Awal Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri ... 36

Gambar. 9 Perbandingan Hasil Tes Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri ... 39

Gambar. 10 Subjek Penelitian Sedang Melakukan Pemanasan ... 69

Gambar. 11 Peneliti Sedang Memberikan Penjelasan ... 69

Gambar. 12 Peneliti Sedang Memberikan Penjelasan ... 70

Gambar. 13 Peneliti Dengan Pelatih dan Subjek Penelitian ... 70

Gambar. 14 Peneliti Dengan Tim Penelitian dan Subjek Penelitian ... 71

Gambar. 15 Peneliti Dengan Subjek Penelitian ... 71

Gambar. 16 Gambar Lapangan Bola Voli...72

(11)

i

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Program Latihan Siklus I ...45

Lampiran 2. Lembar Observasi Siswa ...50

Lampiran 3. Norma Tes Passing Atas Bola Voli Puteri ...58

Lampiran 4. Reduksi Data Hasil Tes Awal (Pre-Test) Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri SMA Swasta Dipanegara ...59

Lampiran 5. Paparan Data Hasil Awal (Pre-Test) Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri SMA Swasta Dipanegara ...60

Lampiran6. Perhitungan Data Tes Awal (Pre-Test) Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri ...61

Lampiran 7. Reduksi Data Post-Test Siklus I Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri SMA Swasta Dipanegara ...63

Lampiran 8. Paparan Data Post-Test Siklus I Passing Atas Siswa Ekstrakurikuler Bola Voli Puteri SMA Swasta Dipanegara ...64

Lampiran 9. Perhitungan Data Post Test (Siklus I) Passing Atas Siswa ...65

Lampiran 10. Perbandingan Hasil Tes Passing Atas Bola Voli Siswa ...67

Lampiran 11. Susunan Kepanitiaan Penelitian ...68

(12)

1

BAB I

PENDAHULUAN

A.

Latar Belakang Masalah

Olahraga bola voli semakin digemari dikalangan masyarakat kita. Hal ini terbukti hampir di semua daerah terdapat kejuaraan–kejuaraan bola voli yang rutin diselenggarakan oleh berbagai kalangan masyarakat, baik tingkat Kelurahan, Kecamatan, Kabupaten, Provinsi hingga tingkat Nasional. Selain di lingkungan masyarakat, olahraga bola voli juga diajarkan di sekolah, melalui mata pelajaran Pendidikan jasmani.

Dalam kurikulum di sekolah, bola voli merupakan bagian dari salah satu cabang olahraga yang harus dikuasai siswa. Oleh karena itu, hampir setiap sekolah akan di jumpai permainan bola voli. Kebanyakan sekolah telah memilih olahraga bola voli menjadi bagian kegiatan ekstrakurikuler yang segera dikembangkan menjadi pembinaan prestasi karena, sekolah merupakan sarana

yang paling potensial untuk melakukan pembinaan olahraga bola voli. Bola voli adalah salah satu cabang dari olahraga permainan. Tujuan

permainan ini adalah agar setiap regu dapat melewatkan bola secara teratur (baik) melalui atas net sampai bola menyentuh lantai (mati) di daerah lawan. Bagi lawan berusaha agar bola tidak menyentuh pada lantai sendiri yang mengakibatkan bola tidak mati.

(13)

2

akan memfokuskan pada pelaksanaan passing atas karena, teknik passing atas merupakan awal untuk memulai sebuah serangan.

Kegiatan ekstrakurikuler di sekolah adalah bagian kependidikan yang berlandaskan pada surat keputusan (SK) Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Nomor: 0461/U/1964 dan Surat Keputusan (SK) Pendidikan Dasar Menengah (Dirjen Dikdasmen) Nomor: 226/C/Kep/0/1992. Dalam surat itu menyatakan bahwa kegiatan ekstrakurikuler merupakan salah satu jalur pembinaan di samping jalur Organisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS)

Dalam penilitian ini adalah siswa SMA SWASTA DIPANEGARA Tebing Tinggi karena di sekolah tersebut cabang olahraga bola voli merupakan salah satu kegiatan ekstrakurikuler. Penelitian pada siswa yang mengikuti kegiatan ekstrakurikuler dengan alasan mereka berperan aktif dalam kegiatan ekstrakurikuler dengan tujuan untuk pembinaan olahraga, dan pembinaan prestasi khususnya cabang olahraga bola voli. Namun kemampuan passing atas mereka sering tidak terarah

Sebenarnya banyak cara yang dilakukan untuk meningkatkan passing atas salah satunya misalnya dengan menggunakan bantuan media. Media suatu strategi yang diharapkan dapat meningkatkan hasil passing atas.

(14)

3

sarana dan prasarana yang menunjang lancarnya suatu kegiatan ekstrakurikuler di sekolah. Ekstrakurikuler merupakan kegiatan pendidikan di luar jam pelajaran yang di tujukan untuk membantu perkembangan peserta didik, sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat, dan minat mereka melalui kegiatan yang secara khusus diselenggarakan oleh pendidik atau tenaga kependidikan yang berkemampuan dan berwenang di sekolah.

Di tinjau dari sarana dan prasarananya SMA SWASTA DIPANEGARA Tebing Tinggi memiliki beberapa sarana olahraga diantarnya: 1 lapangan bola voli, 1 lapangan bola basket, 1 lapangan futsal. Sedangkan lapangan fisik yang di miliki terdiri dari bola voli, bola basket, net bola voli, yang dapat di bongkar-pasang yang kondisinya cukub baik bila digunakan saat kegiatan ekstrakurikuler berlangsung di sekolah SMA SWASTA DIPANEGARA Tebing Tinggi tersebut.

(15)

4

untuk meningkatkan kemampuan passing atas bola voli di SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi peneliti ingin menggunakan media yang bervariasi.

Oleh sebab itu, untuk meningkatkan kemampuan passing atas bola voli siswa diperlukan media yang cocok untuk membantu meningkatkan kemampuan passing atas siswa, yaitu dengan menggunakan media simpai dan media tembok.

Untuk mengetahui kemampuan siswa dalam melakukan teknik passing atas, maka siswa di minta untuk melakukan tes passing atas, yaitu dengan melakukan passing ke dinding yang dilakukan selama 1 menit, setiap atlet diberi tiga kali kesempatan dan yang diambil adalah hasil yang terbaik. Dari pelaksanaan tes tersebut diperoleh hasil tes yang dapat dilihat pada tabel berikut dibawah ini.

Tabel 1. Data tes pendahuluan passing atas siswa Puteri SMA Swasta Dipanegara

No Nama Siswa Hasil Tes Tes

Terbaik Nilai Kategori I II III

1 Kiki Amanda 15 15 17 17 70 Kurang

2 Fitriyani 18 21 17 21 75 Sedang

3 Bunga sriana 6 8 8 8 65 Sangat Kurang

4 Lelyana panjaitan 9 10 13 13 70 Kurang

5 Leni Marlina 7 7 8 8 65 Sangat Kurang

6 Suci Niala Sari 14 11 13 14 70 Kurang

7 Ismaniar 13 13 13 13 70 Kurang

(16)

5

Tabel. 2 Norma Passing atas Bola Voli Puteri

Hasil Tes Nilai Kategori

>45 85 Sangat Baik

33-44 80 Baik

20-32 75 Sedang

09-19 70 Kurang

00-08 65 Sangat Kurang

Sumber: http://nasuhardinur-olahragadankesehatan2010.blogspot.com/

Dari latar belakang tersebut peneliti merasa tertarik untuk mengadakan

penelitian mengenai “Upaya Meningkatkan Kemampuan Passing Atas Bola

Voli Dengan Menggunakan Media Yang Bervariasi Pada Siswa Ekstrakurikuler di SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi Tahun 2012.

B. Identifikasi Masalah

Sesuai dengan penjelasan yang di bahas pada latar belakang masalah, agar pembahasan tidak terlalu jauh maka masalah yang diteliti dapat di identifikasi sebagai berikut :

1. Faktor–factor apa sajakah yang diperlukan untuk meningkatkan kemampuan passing atas dalam permainan bola voli?

2. Apakah media yang di gunakan guru olahraga sudah tepat sasaran dalam penguasaan passing atas dalam permainan bola voli?

3. Apakah ada pengaruh minat terhadap kemampuan passing atas bola voli? 4. Adakah pengaruh media terhadap kemampuan passing atas dalam

(17)

6

5. Seberapa besar pengaruh media untuk meningkatkan kemampuan passing atas bola voli pada siswa ekstrakurikuler puteri SMA Swasta Dipanegara Tahun 2012?

C. Pembatasan Masalah

Untuk menghindari penafsiran yang melebar dan untuk membuat sasaran pembahasan masalah lebih terfokus maka perlu dibuat pembatasan masalah. Adapun yang menjadi pembatasan masalah adalah Upaya Meningkatkan Kemampuan Passing atas Bola Voli Dengan Menggunakan Media Yang Bervariasi Pada Siswa Ekstrakurikuler puteri Di SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi Tahun 2012.

D. Rumusan Masalah

(18)

7

E. Tujuan Penelitian

Adapun yang menjadi tujuan dalam penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan passing atas pada siswa ekstrakurikuler puteri SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi Tahun 2012.

F . Manfaat Penelitian

Adapun manfaat penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Bagi pelatih, dapat membantu dalam meningkatkan kemampuan passing atas siswa ektrakurikuler bola voli.

2. Bagi siswa, meningkatkan kemampuan siswa dalam melakukan passing atas bola voli.

3. Bagi sekolah, dengan diadakannya penelitian di SMA Swasta Dipanegara Tebing Tinggi diharapkan akan menumbuhkan semangat para siswa untuk mengikuti kegiatan latihan cabang bola voli.

4. Bagi peneliti, mengetahui peningkatan kemampuan siswa dengan menerapkan variasi latihan passing atas.

(19)

41

BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan dari data awal sebelum diberi tindakan dengan menggunakan media yang bervariasi, pada tes kemampuan passing atas diperoleh hasil, yaitu 2 orang siswa (25%) telah mencapai target latihan dan 6 orang siswa (75%) belum mencapai target latihan dengan nilai rata-rata 70. Setelah dilaksanakan latihan passing atas bola voli dengan menggunakan media yang bervariasi terjadi peningkatan hasil yang dicapai oleh siswa, pada tes kemampuan passing atas diperoleh hasil, yaitu 7 orang siswa (87,5%) telah mencapai target

latihan dan 1 orang siswa (12,5%) belum mencapai target latihan dengan nilai rata-rata 76,25.

(20)

42

B. Saran

Sebagai saran yang dapat diberikan oleh peneliti adalah sebagai berikut: 1. Kepada Pelatih, agar dapat menerapkan variasi-variasi latihan yang baru

untuk meningkatkan kemampuan passing atas siswa.

2. Kepada sekolah, agar lebih memperhatikan kegiatan latihan ekstrakurikuler sekolah, khususnya cabang bola voli.

3. Kepada siswa, agar dapat mengikuti latihan dengan baik.

(21)

43

DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, Nuril. (2007). Panduan Olahraga Bola Voli. Surakarta: Era Pustaka Utama.

A. Sarumpaet. (1992). Permainan Besar. Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Proyek Pembinaan Tenaga Pendidikan

Arma, Abdoellah. (1981). Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Jakarta :Yudhistira.

Beuthelstahl, Dieter. (1984). Bola Volley, Pembinaan Teknik, Taktik, dan Kondisi. PT. Gramedia Jakarta.

Bompa.O, Tudor. Terjemahan Buku Theory And Methodology Of Training. Surabaya : Fakultas Pasca Sarjana Universitas Airlangga Surabaya.

Fahmi, Hifzul. (2012). Upaya Meningkatkan Hasil elajar Passing Atas Dalam Permainan Bola Voli Dengan Menggunakan Media Yang Bervariasi Pada Siswa Kelas XI SMK N 2 Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2011/2012. Medan : Fakultas Ilmu Keolahragaan Unimed.

Harsono. (1988). Coaching dan AspekAspek Psikologis Dalam Coaching. Jakarta : Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan.

http : //sunarnosblog.blogsot.com/2010/06/norma-test-dan-pengukuran.html http : //www . youtube.com/watch?v=cU5j4ZGwI3s, Passingform, bumping form,

volleyball passing drill - YouTube

Kristiyanto, Agus. (2010). Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Dalam Pendidikan Jasmani & Kepelatihan Olahraga. Surakarta: UNS Press.

Muhajir.(2004). Pendidikan Jasmani, Teori dan Praktek. Jakarta :Erlangga. M. Yunus. (1992). Teknik Dasar Permainan Bola Voli.

Nurhasan. (2001). Tes dan Pengukuran. Departemen Pendidikan Nasional Ditjen Pendidikan Dasar dan Menengah.

Nurkencana.(1986). Evaluasi Pendidikan.Jakarta: Penerbit Usaha Nasional. Soepartono. (2000). Media Pembelajaran. Jakarta: Departemen Pendidikan

Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Bagian Proyek Penataran guru SLTP Setara D III.

(22)

44

Suharno, H.P. (1986). Ilmu Kepelatihan Olahraga. Yogyakarta: FPOK IKIP Yogyakarta.

Suryosubroto, B. (1997). Proses Belajar Mengajar Disekolah. Jakarta, Penerbit Rineka Cipta.

Tim Penyusun. (2007). Pedoman Penulisan Skripsi FIK Unimed. Medan : FIK Unimed.

(23)

45

Lampiran 1

PROGRAM LATIHAN SIKLUS 1

Cabang Olahraga : Bola Voli Putri Frekuensi Latihan : 4 kali seminggu Lama Latihan Siklus 1 : 2 minggu

Waktu Latihan : 16.00 WIB s/d 18.00 WIB Hari Latihan : Senin, Rabu, Jumat dan Sabtu

MINGGU I

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi/Set Istirahat

Rabu 15.

II. Inti : meningkatkan keterampilan passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

(24)

46

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi/Set Istirahat

Jum’at

15.00 -17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan

keterampilan passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

8 Menit x 3 8 Menit x 3

3-5 Menit

III. Mengembalikan suhu tubuh III. Cooling Down 15 Menit 2 Menit

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi Istirahat

Sabtu

15.00 -17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan

keterampilan passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

8Menit x 3 8 Menit x 3

3-5 Menit

(25)

47

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi/Set Istirahat

Senin 15. 00

-17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan

keterampilan passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

10 Menit x 3 10 Menit x 3

3-5 Menit

III. Mengembalikan suhu tubuh

III. Cooling Down 15 Menit

(26)

48

MINGGU II

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi/Set Istirahat

Jum’at 15.

00 -17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan

keterampilan passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi

a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

12 Menit x 3 12 Menit x 3

3-5 Menit

III. Mengembalikan suhu tubuh III. Cooling Down 15 Menit 2 Menit

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi/Set Istirahat

Rabu 15. 00

-17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan

keterampilan passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi

a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

10 Menit x 3 10 Menit x 3

3-5 Menit

(27)

49

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi Istirahat

Sabtu

15.00 -17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan keterampilan

passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

12 Menit x 3 12 menit x 3

3-5 Menit

III. Mengembalikan suhu tubuh III. Cooling Down 15 Menit 2 Menit

Hari Waktu Tujuan Latihan Kegiatan Latihan Repetisi/Set Istirahat

Senin

15.00 -17.00 WIB

I. Meningkatkan Suhu Tubuh I. Pemanasan

- Jogging, Peregangan.

15 Menit

2 Menit II. Inti : Meningkatkan keterampilan

passing atas

II. Melatih gerakan passing atas dengan media yang bervariasi a. latihan dengan media simpai b. latihan dengan media tembok

12 Menit x 3 12 Menit x 3

3-5 Menit

(28)

50

Lampiran 2

LEMBAR OBSERVASI SISWA

Nama Atlet : Bunga Sriana

Hari/Tanggal : Rabu, 13 Februari 2013 Pertemuan : Pertama

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2. Latihan passing atas dengan media simpai  3. Latihan passing atas dengan media tembok 4. Melakukan Pendinginan

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(29)

51

LEMBAR OBSERVASI SISWA

Nama Atlet : Bunga Sriana

Hari/Tanggal : Jum’at, 15 Februari 2013 Pertemuan : Kedua

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2. Latihan passing atas dengan media simpai  3. Latihan passing atas dengan media tembok 5. Melakukan Pendinginan

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(30)

52

LEMBAR OBSERVASI SISWA

Nama Atlet : Bunga Sriana

Hari/Tanggal :Sabtu, 16 Februari 2013 Pertemuan : Ketiga

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2. Latihan passing atas dengan media simpai

3. Latihan passing atas dengan media tembok 5. Melakukan Pendinginan

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(31)

53

LEMBAR OBSERVASI SISWA

Nama Atlet : Bunga Sriana

Hari/Tanggal :Senin, 18 Februari 2013 Pertemuan : Keempat

NO KEGIATAN

DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2. Latihan passing atas dengan media simpai  3. Latihan passing atas dengan media tembok  5. Melakukan Pendinginan 

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(32)

54

LEMBAR OBSERVASI ATLET Nama Siswa : Bunga Sriana

Hari/Tanggal : Rabu, 20 Februari 2013 Pertemuan : Kelima

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2.

Latihan dengan media simpai

 Perkenaan bola pada tangan

 Ketepatan sasaran (arah bola ke simpai)

  

3.

Latihan dengan media dinding

 Perkenaan bola pada tangan

Ketepatan dan cara pelaksanaan passing atas kedinding

  

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(33)

55

LEMBAR OBSERVASI ATLET Nama Siswa : Bunga Sriana

Hari/Tanggal : Jum’at, 22 Februari 2013 Pertemuan : Keenam

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2.

Latihan dengan media simpai

 Perkenaan bola pada tangan

 Ketepatan sasaran (arah bola ke simpai)

3.

Latihan dengan media dinding

 Perkenaan bola pada tangan

Ketepatan dan cara pelaksanaan passing atas kedinding

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(34)

56

LEMBAR OBSERVASI ATLET Nama Siswa : Bunga Sriana

Hari/Tanggal : Sabtu, 23 Februari 2013 Pertemuan : Ketujuh

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2.

Latihan dengan media simpai

 Perkenaan bola pada tangan

 Ketepatan sasaran (arah bola ke simpai)

3.

Latihan dengan media dinding

 Perkenaan bola pada tangan

Ketepatan dan cara pelaksanaan passing atas kedinding

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(35)

57

LEMBAR OBSERVASI ATLET Nama Siswa : Bunga Sriana

Hari/Tanggal : Senin, 25 Februari 2013 Pertemuan : Kedelapan

NO KEGIATAN DILAKUKAN

BAIK TIDAK

1. Melakukan pemanasan 

2.

Latihan dengan media simpai

 Perkenaan bola pada tangan

 Ketepatan sasaran (arah bola ke simpai)

3.

Latihan dengan media dinding

 Perkenaan bola pada tangan

Ketepatan dan cara pelaksanaan passing atas kedinding

Keterangan :

 Baik : artinya siswa telah melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan dilakukan dengan benar.

 Tidak : artinya siswa belum melakukan kegiatan sesuai dengan instruksi dan pelaksanaan gerakan masih kurang tepat.

Guru/Pelatih Observer

(36)

45

DAFTAR PUSTAKA

Ahmadi, Nuril. (2007). Panduan Olahraga Bola Voli. Surakarta: Era Pustaka Utama.

A. Sarumpaet. (1992). Permainan Besar. Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan Direktorat Jendral Pendidikan Tinggi Proyek Pembinaan Tenaga Pendidikan

Arma, Abdoellah. (1981). Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Jakarta :Yudhistira.

Beuthelstahl, Dieter. (1984). Bola Volley, Pembinaan Teknik, Taktik, dan Kondisi. PT. Gramedia Jakarta.

Bompa.O, Tudor. Terjemahan Buku Theory And Methodology Of Training. Surabaya : Fakultas Pasca Sarjana Universitas Airlangga Surabaya.

Fahmi, Hifzul. (2012). Upaya Meningkatkan Hasil elajar Passing Atas Dalam Permainan Bola Voli Dengan Menggunakan Media Yang Bervariasi Pada Siswa Kelas XI SMK N 2 Tebing Tinggi Tahun Ajaran 2011/2012. Medan : Fakultas Ilmu Keolahragaan Unimed.

Harsono. (1988). Coaching dan AspekAspek Psikologis Dalam Coaching. Jakarta : Lembaga Pendidikan Tenaga Kependidikan.

http : //sunarnosblog.blogsot.com/2010/06/norma-test-dan-pengukuran.html http : //www . youtube.com/watch?v=cU5j4ZGwI3s, Passingform, bumping form,

volleyball passing drill - YouTube

Kristiyanto, Agus. (2010). Penelitian Tindakan Kelas (PTK) Dalam Pendidikan Jasmani & Kepelatihan Olahraga. Surakarta: UNS Press.

Muhajir.(2004). Pendidikan Jasmani, Teori dan Praktek. Jakarta :Erlangga. M. Yunus. (1992). Teknik Dasar Permainan Bola Voli.

Nurhasan. (2001). Tes dan Pengukuran. Departemen Pendidikan Nasional Ditjen Pendidikan Dasar dan Menengah.

Nurkencana.(1986). Evaluasi Pendidikan.Jakarta: Penerbit Usaha Nasional. Soepartono. (2000). Media Pembelajaran. Jakarta: Departemen Pendidikan

Nasional Direktorat Jenderal Pendidikan Dasar dan Menengah Bagian Proyek Penataran guru SLTP Setara D III.

(37)

46

Suharno, H.P. (1986). Ilmu Kepelatihan Olahraga. Yogyakarta: FPOK IKIP Yogyakarta.

Suryosubroto, B. (1997). Proses Belajar Mengajar Disekolah. Jakarta, Penerbit Rineka Cipta.

Tim Penyusun. (2007). Pedoman Penulisan Skripsi FIK Unimed. Medan : FIK Unimed.

Gambar

Tabel.1 Data Tes Pendahuluan Passing Atas SMA Swasta Dipangara ................4
Tabel 1. Data tes pendahuluan passing atas siswa Puteri  SMA Swasta Dipanegara
Tabel. 2 Norma Passing atas Bola Voli Puteri

Referensi

Dokumen terkait

Metode yang digunakan diantaranya adalah Fuzzy-Analytical Hierarchy Process (AHP), Analytical Network Process (ANP), Enterprise Risk Management dan Value at Risk, Terdapat

Hasil yang didapatkan dari pengamatan histologi kedua jenis spons, dengan menggunakan mikroskop fase kontras, menunjukkan bahwa komponen struktur yang dapat

Untuk itu manajer pembelian sangat memerlukan informasi yang relevan, yang akan dapat membantunya dalam memilih pemasok yang menguntungkan perusahaan, misalnya informasi tentang

Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Kota Surakarta telah melaksanakan kebijakan-kebijakan yang dibuat Pemerintah Kota Surakarta, seperti: terealisasinya

Pada histogram batang sakit (Gambar 14), korelasi antara aktivitas alfa- amylase inhibitor dengan parameter pertumbuhan larva besar umumnya berkorelasi positif

Tujuan penelitian ini adalah: (1) mengetahui jenis pakan, bagian yang dimakan dan pola penyebaran tumbuhan pakan rusa sambar di Taman Nasional Tanjung Puting;

Kewirausahaan sosial berbasiskan pancasila ini adalah konsep kemandirian, kreatifitas, dan inovasi dalam memecahkan persoalan dan menemukan peluang untuk memperbaiki

Tesis yang berjudul: “IMPLEMENTASI PROGRAM RINTISAN SEKOLAH BERTARAF INTERNASIONAL (SBI) (Studi Pelaksanaan Rintisan SBI di SMP Negeri 4 Surakarta)” ini adalah karya