• Tidak ada hasil yang ditemukan

DI SMK NEGERI 1 BOJONEGORO

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "DI SMK NEGERI 1 BOJONEGORO"

Copied!
49
0
0

Teks penuh

(1)

DRAF

PANDUAN LKS JATIM 2014

DI SMK NEGERI 1 BOJONEGORO

1. KELOMPOK BISMEN

a.

Akuntansi

b.

Perkantoran

c.

Tata Niaga/Pemasaran

2. Kelompok Usaha Perjalanan Wisata (UPW)

3. Kelompok Teknik Informatika

a.

Graphic Design Technology

b.

IT – Software Application

c.

IT – Networking Support

d.

Web Design

(2)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 2

KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa bahwa pelaksanaan kegiatan Lomba Kompetensi Siswa Sekolah Menengah Kejuruan LKS-SMK yang pada tahun ini dilaksanakan di Kabupaten Bojonegoro, kegiatan lomba kompetensi siswa tingkat Provinsi Jawa Timur ke XXIII tahun 2014 ini sebagai bentuk meningkatkan kualitas dan kemampuan sumberdaya manusia dengan penguasaan teknologi dan manajemen dengan kegiatan ini akan diperoleh manfaat pada pembelajaran pendidikan di Jawa Timur.

Peningkatan pendidikan tidak hanya dilakukan melalui proses belajar mengajar tetapi juga melalui berbagai macam kegiatan salah satu diantaranya melalui Lomba Kompetensi Siswa LKS - SMK yang akan kita selenggarakan.

Salah satu acuan untuk mendukung terselenggaranya LKS yang berkwalitas adalah panduan teknis ini. Panduan ini memuat lomba LKS yang ada di SMK Negeri 1 Bojonegoro diantaranya : Akuntansi, Sekretaris, Tataniaga/Pemasaran, Teknik Informatika, dan UPW. Agar kegiatan LKS-SMK dapat dilaksanakan sesuai dengan harapan dimaksud maka kami mengundang semua Kepala Sekolah, Dewan Juri, Dunia Usaha / Dunia Industri untuk berpartispasi dalam kegiatan dimaksud serta menyamakan persepsi dan standarisasi kompetensi siswa sekolah menengah kejuruan.

Akhirnya kami mengucapkan selamat berlomba kita junjung sportifitas dan jadilah yang terbaik semoga sukses.

Bojonegoro, 12 Oktober 2014 Kepala SMK Negeri 1 Bojonegoro

Drs. YUDI PRAMONO,M.M.

(3)

DAFTAR ISI

DRAF PANDUAN LKS JATIM 2014 ... 1

KATA PENGANTAR ... 2

DAFTAR ISI ... 3

BAB I ... Error! Bookmark not defined.

A. KELOMPOK BISNIS DAN MANAJEMEN ... 6

1. AKUNTANSI ... 6

a. Syarat-syarat/ketentuan lomba ... 6

b. Jadwal ... 7

c. Kisi-kisi ... 8

d. Denah Akuntansi ... 13

2. ADMINISTRASI PERKANTORAN (SEKRETARIS) ... 14

a. Syarat-Syarat/ketentuan lomba ... 14

b. Jadwal Lomba ... 15

c. Kisi-kisi ... 15

d. Denah ... 17

3. TATANIAGA / PEMASARAN ... 18

a. Syarat-syarat/ketentuan Lomba ... 18

b. Jadwal ... 19

c. Kisi-kisi ... 19

d. Denah ... 21

(4)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 4

B. KELOMPOK USAHA PERJALANAN WISATA (UPW) ... 23

Usaha Perjalanan Wisata (UPW)... 23

a. Syarat-syarat/ketentuan Lomba ... 23

b. Jadwal ... 24

c. Kisi-kisi ... 24

d. Denah kelas ... 25

e. Denah Perjalanan ... 26

C. KELOMPOK TEKNOLOGI INFORMASI ... 27

1. Graphic Design Technology (Desain Produk) ... 27

a. Jadwal Lomba ... 27

b. Materi Lomba ... 28

c. Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta ... 29

d. Perlengkapan yang perlu dipersiapkan oleh panitia peralatan ... 29

e. Denah ... 33

2. IT – Software Aplication (Perangkat Lunak) ... 34

a. Jadwal Lomba ... 34

b. Materi Lomba ... 34

c. Perlengkapan yang dipersiapkan oleh panitia ... 35

d. Fasilitas ... 35

e. Tenaga pendukung ... 35

f. Scenario Kegiatan Lomba ... 35

g. Denah ... 37

3. IT – Networking Support (Jaringan Komputer) ... 38

a. Jadwal Lomba ... 38

b. Materi Lomba ... 38

(5)

d. Peralatan yang perlu dipersiapkan panitia ... 39

e. Fasilitas ... 39

f. Tenaga Pendukung... 39

g. Skenario Kegiatan Lomba ... 40

d. Denah ... 42

4. Web Design (Pembuatan web) ... 43

a. Jadwal Lomba ... 43

b. Materi Lomba ... 43

c. Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta ... 44

d. Perlengkapan yang dipersiapkan oleh panitia ... 44

e. Fasilitas ... 44

f. Tenaga Pendukung... 44

g. Skenario Kegiatan Lomba ... 44

h. Denah ... 45

5. Animation (pembuatan animasi) ... 46

a. Jadwal Lomba ... 46

b. Materi Lomba ... 46

c. Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta ... 47

d. Fasilitas yang disediakan di area lomba untuk setiap peserta ... 47

e. Perlengkapan yang disediakan panitia untuk juri lomba ... 47

f. Fasilitas ... 47

g. Tenaga Pendukung... 47

h. Skenario Kegiatan Lomba ... 48

(6)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 6

A. KELOMPOK BISNIS DAN MANAJEMEN

1. AKUNTANSI

a. Syarat-syarat/ketentuan lomba CATATAN :

1. Laptop sudah terinstall MYOB Versi 18, Printer dan 2 (dua) buah flasdisk kosong telah diserahkan ke panitia/pihak SMK tempat pelaksanaan lomba dan sekaligus dilakukan pengecekan kelayakan alat pada hari Senin tanggal 27 Oktober 2014

2. Pada saat lomba berlangsung tidak diperkenakan lagi melakukan pengecekan peralatan (laptop, printer, flasdisk).

3. Panitia/teknisi komputer berhak untuk melakukan pengecekan terhadap Laptop dan flasdisk kosong, dan apabila dipandang perlu panitia bisa menghapus file yang dianggap mencurigakan di laptopnya.

MATERI LOMBA

Kompetensi yang dilombakan meliputi :

1. Praktik Akuntansi Manual (waktu 330 menit, bobot 50 % dari Nilai Akhir)

Meliputi tes keterampilan terpadu dengan materi siklus akuntansi keuangan untuk perusahaan dagang.

2. Praktik Komputer Akuntansi (waktu 180 menit, bobot 30 % dari Nilai Akhir)

Meliputi tes keterampilan komputer akuntansi secara terpadu dengan materi siklus akuntansi perusahaan dagang dengan program MYOB Accounting Versi 18.

3. Teori Akuntansi (waktu 60 menit, bobot 10 % dari Nilai Akhir)

Meliputi tes pengetahuan akuntansi secara terpadu mengenai siklus akuntansi dan perkembangan terkini di bidang akuntansi dan perpajakan.

4. Presentasi dalam Bahasa Inggris (waktu @ +/- 10 menit, bobot 10 % dari Nilai Akhir). Meliputi tes kemampuan mempresentasikan topik permasalahan akuntansi serta menjawab pertanyaan juri secara komprehensif (sesuai kisi-kisi materi uji Presentasi Bahasa Inggris) . Pada saat jadwal presentasi, seluruh peserta berada di ruangan terpisah dan tidak diperkenankan membawa HP/Alat komunikasi lainnya.

PERALATAN YANG PERLU DIPERSIAPKAN OLEH PESERTA

1. Bolpoint tinta hitam 2 buah 2. Pensil 2 B 1 buah

3. Penggaris 30 cm 1 buah 4. Kalkulator 12 digit 1 buah

5. Laptop yang telah terinstall MYOB versi 18 1 unit

6. Flashdisk kosong 2-4 GB telah ditempel no. peserta sebanyak 2 (dua) buah untuk data ujian praktek komputer dan presentasi

7. Printer 1 unit

FASILITAS / PERALATAN YANG PERLU DIPERSIAPKAN OLEH PANITIA PERALATAN :

1. LCD Proyektor 1 unit 2. Laptop/notebook 3 unit

(7)

3. Wireless atau Microphone 1 unit

4. Stop map plastik berbentuk amplop sejumlah peserta yang telah ditempel No. Peserta 5. Kertas HVS F4 +/- 7 Rim

6. Kertas buram +/- 4 Rim 7. Spidol merah kecil 10 buah 8. Spidol permanen 3 buah 9. Stapler besar 3 buah 10. Stapler kecil 3 buah

11. Stop kontak untuk laptop dan printer

FASILITAS :

1. Ruangan untuk sesi lomba manual disesuaikan dengan jumlah peserta 2. Ruangan untuk sesi lomba komputer disesuaikan dengan jumlah peserta 3. 2 (Dua) Ruang untuk sesi lomba prentassi

TENAGA PENDUKUNG :

1. Teknisi komputer dan printer 4 orang

PERATURAN LOMBA:

1. Peserta wajib hadir 15 menit sebelum lomba dimulai.

2. Peserta yang tidak hadir sesuai jadwal atau melebihi 30 menit dari jadwal yang ditentukan dianggap mengundurkan diri.

3. Keterlambatan kehadiran tidak diberikan toleransi penambahan waktu.

4. Peserta wajib mengikuti semua kegiatan lomba yang telah dijadwalkan/ditentukan.

5. Peserta wajib mengenakan nomor peserta pada saat lomba berlangsung

6. Peserta menggenakan pakaian putih abu abu TANPA IDENTITAS SEKOLAH/DAERAH pada saat lomba praktek akuntansi manual, praktek komputer

akuntansi dan teori.

7. Peserta mengenakan pakaian bebas rapi (Profesional) pada saat presentasi.

8. Peserta tidak diperkenankan membawa buku, catatan dan alat komunikasi dalam bentuk apapun pada saat lomba berlangsung.

9. Guru pendamping tidak diperkenankan memasuki tempat pelaksanaan lomba dan menghubungi peserta baik langsung maupun melalui alat komunikasi pada saat lomba berlangsung. Apabila terjadi permasalahan pada peralatan akan ditangani oleh teknisi yang telah disediakan panitia.

10. Pelanggaran terhadap tata tertib ini akan diberikan sanksi berupa teguran sampai pemberhentian sebagai peserta.

11. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan diputuskan sesuai dengan kebijakan Juri.

12. Apabila dikemudian hari terdapat kecurangan atau melanggar ketentuan yang ada, maka Panitia akan membatalkan kejuaraannya dan digantikan dengan ranking yang dibawahnya.

b. Jadwal

HARI/TANGGAL WAKTU KETERANGAN

Selasa, 14 Okt. 2014 09.00 - Selesai Technikal Meeting

(8)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 8

c. Kisi-kisi

a). Soal 1

- Tugas

Praktik Akuntansi Keuangan (waktu 300 menit, bobot 50% dari nilai akhir) - Metoda

Penilaian terhadap proses dan hasil kerja. - Kompetensi 1

Mengelola buku jurnal (Waktu 90 menit, bobot 30% dari Total nilai soal 1)

Sub Kompetensi Materi Uji Hasil Kerja Keterangan

Mencatat dalam buku jurnal dan melakukan rekapitulasi buku jurnal

Pengetahuan : Jenis-Jenis transaksi Format Buku Jurnal Ketrampilan : Membukukan transaksi dalam buku jurnal, buku pembantu piutang/utang dan kartu persediaan.

Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

a. Jurnal Penerimaan Kas. b. Jurnal pengeluaran Kas c. Jurnal Pembelian d. Jurnal Penjualan e. Jurnal Umum

f. Buku Pembantu Piutang Dagang

g. Buku Pembantu Utang Dagang

h. Kartu persediaan (Sistem Perpetual) i. Rekapitulasi Jurnal  Transaksi dalam bahasa Indonesia dalam bentuk dokumen.  Nama Akun dalam bahasa Inggris. - Kompetensi 2

Mengelola buku besar (waktu 60 menit,bobot 20% dari total nilai soal 1)

Sub Kompetensi Materi Uji Hasil Kerja Keterangan

Senin, 27 Okt 2014 07.30 – 13.00 Pembukaan (GOR SMT Bojonegoro) 14.00 – 16.00 Persiapan Lomba

16.00 – Selesai Orientasi/Observasi Tempat Lomba Selasa, 28 Okt 2014 07.30 – 13.00 Praktek Akuntansi Manual

13.00 – 14.00 ISHOMA

14.00 – 17.00 Praktek Komputer Akuntansi Rabu, 29 Okt 2014 07.30 – 08.00 Pengambilan undian materi presentasi

08.00 – 08.30 Karantina

08.30 – selesai Presentasi Bahasa Inggris Kamis, 30 Okt 2014 07.30 – 08.30

13.00 – 15.00 15.00 - Selesai

- Teori

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat

(9)

Membukukan dari buku jurnal ke buku besar. Pengetahuan : Langkah-langkah Posting. Keterampilan :

Posting ke Buku Besar Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

 Membukukan jumlah angka dari buku jurnal ke dalam Buku Besar  Akun dalam bahasa Inggris Menyusun daftar saldo akun dari buku besar

Pengetahuan : Saldo Normal Akun. Ketrampilan :

Menyiapkan saldo buku besar. Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

Neraca Saldo  Akun dalam bahasa Inggris

- Kompetensi 3

Menyelesaikan siklus Akuntansi (Waktu 150 menit, bobot 40% dari Total nilai soal 1)

Sub Kompetensi Materi Uji Hasil Kerja Keterangan

Membuat jurnal Penyesuaian.

Pengetahuan : Data penyesuaian Keterampilan :

Menyiapkan jurnal penyesuaian Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

Jurnal penyesuaian

Menyusun Neraca Lajur

Pengetahuan :

Langkah Menyusun Neraca Lajur. Ketrampilan :

Menyiapkan Neraca Lajur. Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

Neraca Lajur 10 kolom dengan lajur debet dan kredit dengan jumlah yang seimbang.

Menyusun Laporan Keuangan

Pengetahuan :

Jenis-jenis Laporan Keuangan. Ketrampilan :

Menyiapkan Laporan Keuangan.

Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

1. Laporan Laba rugi 2. Neraca

3. Laporan Perubahan Equitas

4. Laporan Arus Kas 5. Laporan Rekonsiliasi Bank Membuat jurnal penutup Pengetahuan : Akun-akun nominal Ketrampilan :

Menyiapkan jurnal penutup Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

Jurnal penutup

Membukukan (posting) jurnal penyesuaian dan

Pengetahuan :

Penyesuaian dan penutupan Ketrampilan :

Buku besar yang sudah ditutup ( saldo nol) dan buku besar yang masih bersaldo

(10)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 10

Sub Kompetensi Materi Uji Hasil Kerja Keterangan

penutup ke buku besar.

Memposting jurnal Penyesuaian dan penutup.

Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian. Menyusun Neraca Saldo setelah penutupan Pengetahuan : Akun-akun Riil Ketrampilan :

Menyiapakan neraca saldo setelah penutupan.

Sikap :

Ketelitian, Keakuratan, Kerapian.

Neraca Saldo setelah penutupan

b). Soal 2

- Tugas

Praktik Komputer Akuntansi, program MYOB versi 18 (waktu 180 menit, bobot 30 % dari Nilai Akhir)

- Metode Penelitian

Penilaian terhadap proses dan hasil kerja - Kompetensi

Menyelesaikan siklus akuntansi keuangan dengan menggunakan program komputer akuntansi. Kompetensi ini berkaitan dengan penyelesaian siklus akuntansi perusahaan dengan penyelesaian siklus akuntansi perusahaan dagang dengan menggunakan program MYOB versi 18

Sub Kompetensi

Materi Uji Hasil Kerja

1. Membuat file data bisnis a. Pengetahuan: - Data perusahaan - Data Akuntansi b. Ketrampilan:

- Menyiapkan file data bisnis c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan

Nama perusahaan dan tahun pembukuan tertulis dalam laporan keuangan

2. Menyusun daftar akun

a. Pengetahuan:

- Klasifikasi dan tipe akun b. Ketrampilan:

- Menyiapkan daftar akun melalui modul Account

c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan

Daftar Akun (Account List Summary)

3. Mengelola data pelanggan (customer)

a. Pengetahuan:

- Langkah-langkah membuat data b. Ketrampilan:

- Mengelola data pelanggan dengan modul Card

Daftar Pelanggan (Card List)

(11)

Sub Kompetensi

Materi Uji Hasil Kerja

List c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan 4. Mengelola

data supplier (vendor)

a. Pengetahuan:

- Langkah-langkah membuat data b. Ketrampilan:

- Mengelola data supplier dengan modul Card List

c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan

Daftar Pelanggan (Card List Summary) 5. Menyusun persediaan barang dagangan a. Pengetahuan:

- Langkah-langkah membuat data item b. Ketrampilan:

- Mengelola data item (persediaan) c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan

Daftar Barang Dagangan (Item List Summary)

6. Mencatat transaksi keuangan

a. Pengetahuan:

- Langkah-langkah pencatatan transaksi keuangan

b. Ketrampilan:

- Mencatat transaksi keuangan:

1. Transaksi penerimaan kas dan pengeluaran kas dicatat melalui Modul Banking,

2. Transaksi pembelian dan pembayaran utang dagang dicatat melalui Modul Purchases

3. Transaksi penjualan dan pelunasan piutang dagang dicatat melalui Modul Sales. 4. Transaksi umum dicatat melalui Modul Account (General Ledger)

c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan

1. Jurnal Penerimaan Kas 2. Jurnal Pengeluaran Kas 3. Jurnal Pembelian dan Pembayaran Utang 4. Jurnal Penjualan dan Pelunasan Piutang 5. Jurnal Umum 7. Mencatat transaksi penyesuaian a. Pengetahuan:

- Langkah-langkah membuat jurnal penyesuaian b. Ketrampilan:

- membuat jurnal penyesuaian c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan

Jurnal Umum

8. Mencetak laporan keuangan

a. Pengetahuan:

- Langkah-langkah mencetak laporan keuangan dalam bentuk pdf, excel.

b. Ketrampilan:

- Mencetak Laporan Keuangan c. Sikap:

- Ketepatan dan kecepatan.

- Neraca Saldo - Laba & Rugi - Neraca

- Laporan Arus Kas - Jurnal

- List Persediaan, Customer & Vendor.

(12)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 12

c). Soal 3

- Tugas

Presentasi Bahasa Inggris (waktu @ +/- 10 menit, bobot 10% dari nilai akhir) - Metoda Penilaian

Tes Lisan dan Observasi - Kompetensi

Menjelaskan secara lisan tentang topik akuntansi.

Sub Kompetensi Materi Uji Hasil Kerja

Menjelaskan secara lisan tentang topik akuntansi dalam bahasa Inggris. 1. Jurnal 2. Akuntansi Kas 3. Pitang Dagang 4. Persediaan 5. Aktiva tetap 6. Hutang dagang 7. Laporan Keuangan Komunikasi dalam bahasa Inggris antara peserta dan penguji

d). Soal 4

- Tugas

Teori (waktu 60 menit, bobot 10 % dari Nilai Akhir) - Metode Penilaian

Tes Tertulis

Sub Kompetensi Materi Uji Keterangan

1. Mengelola buku jurnal (manual)

a. Pencatatan transaksi dalam buku jurnal b. Rekapitulasi buku jurnal

30 % bahasa Inggris 2. Mengelola buku

besar (manual)

a. Pembukuan (posting) dari buku jurnal ke buku besar

b. Pencocokan saldo akun dalam buku besar dengan buku pembantu

c. Penyusunan daftar saldo akun dalam buku besar

3. Menyelesaikan siklus akuntansi (manual)

a. Penyusunan neraca lajur b. Penyusunan laporan keuangan c. Pembuatan jurnal penyesuaian d. Pembuatan jurnal penutup dan jurnal

pembalik

e. Posting jurnal penyesuaian dan penutup kebuku besar

f. penyusunan neraca saldo setelah penutupan. 4. Menghitung PPh Perhitungan PPh 21 untuk perseorangan dan

badan

- Catatan Selama pertemuan dengan Kaprodi akuntansi Masing2 sekolah dan Pengurus MGMP

1. Revisi pelaksanaan Waktu Hal 1 kisi

2. Pelaksanaan Akuntansi Manual 300 menit jadi 330 menit dengan rincian Jurnal 120 menit,buku besar 60 Menit, Siklus 150 menit perubahan prosentasi akuntansi manual jurnal tetap 30%,buku besar dari 30% jadi 20%, dan siklus 40% jadi 50%

(13)

3. Urutan Akuntansi Manual ada perubahan di kompetensi buku besar rekap masuk dibuku besar jadi di jurnal

Urutan materi presentasi dari 12 kompetensi jadi 7 kompetensi

4. Peralatan yang harus disediakan panitia laptop menjadi 3 u/ kebutuhan presentasi. 5. Usulan : Juri memenuhi usulan 3 unsur Akademis = Perguruan Tinggi, Praktisi

= IAI, dan Du/Di = Perbankan

(14)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 14

2. ADMINISTRASI PERKANTORAN (SEKRETARIS)

a. Syarat-Syarat/ketentuan lomba

a) Disiapkan Panitia:

No. URAIAN JUMLAH KETERANGAN

1. Telephone antar ruagan 1 set 2 unit

2. Amplop besar 5 buah Setiap 1 anak

3. Guide 10 buah Setiap 1 anak

4. Map Snelhecter plastic 1 buah Setiap 1 anak

5. Stop Map kertas 5 buah Setiap 1 anak

6 Tas Plastik 10 buah Setiap Kompetensi

7. Kertas HVS A4 8 lembar Setiap 1 anak

7. Sambungan Internet Sejumlah peserta

8. LCD Projector 1 buah

9. Lap Top 1 buah

10. Printer 1 buah

11. Perforator 1 buah Setiap 1 anak

12. Stapler +Staples 1 buah Setiap 1 anak

13. Gunting 1 buah Setiap 1 anak

14. Lem / Selotif 1 buah Setiap 1 anak

15. Paper Clip 5 buah Setiap 1 anak

16 Lembar LPT 1 lembar Setiap 1 anak

b) Dibawa Peserta :

No. URAIAN JUMLAH KETERANGAN

1. Lap Top + Printer = buble jet 1 unit Setiap 1 anak

2. Flash Disk 1 buah Setiap 1 anak

3. Modem (dipakai cadangan) 1 buah Setiap 1 anak

4. Desk Calender 1 buah Setiap Peserta

5. Paper tray 1 buah Setiap Peseerta

6. Alat Tulis Selama LKS

(15)

b. Jadwal Lomba

NO HARI /TANGGAL WAKTU JENIS KEGIATAN KETERANGAN 1. SELASA

14 Oktober 2014

09.00 - Selesai Technikal Meeting Peserta dan Pembimbing 2. MINGGU

26 Oktober 2014

12.00 - 15.00 Registrasi dan setting laptop dan Printer 3. SENIN

27 Oktober 2014

07.30 – 13.00 14.00 – Selesai

- Pembukaan (GOR SMT) - Persiapan Lomba dan Orientasi tempat lomba 4 SELASA 28 Oktober 2014

07.30 - 08.30 Tes Teori Penanganan Telepon Dilaksanakan pekerjaan kantor

08.30 - 09.30 Mengetik Cepat

09.30 -10.00 Pengelolaan Kas Kecil 10.00 - 10.30 Penanganan Agenda Kerja Pimpinan 10.30 - 11.30 Mengatur Pertemuan / Rapat 11.30 - 12.30 ISHOMA 12.30 - 13.30 Korespondensi Indonesia/Inggris 13.00 - 14.40 Mengelola Dokumen Kearsipan 5 RABU 29 Oktober 2014 07.30 - 07.45 Pencarian Informasi dari Internet

Materi dan urutan presentasi diundi dan pada saat presentasi, peserta yang belum tampil tes wawancara 07.45 - 08.00 Surat Elektronik/E-Mail 08.00 - 09.30 Pembuatan Bahan Presentasi 09.30 - 17.00 Presentasi dan Wawancara 6 KAMIS 30 Oktober 2014 07.30 – 12.00 13.00 – 15.00 15.00 - Selesai

- Presentasi dan Wawancara

- Rekapitulasi dan penyusunan peringkat - Penutupan dan pengumuman lomba

c. Kisi-kisi

No Standard Kompetensi Kriteria Unjuk Kerja Bobot Waktu

1 Mengetahui dan memahami teori Adm. Perkantoran

 Dapat mengerjakan soal teori dengan baik dan benar dengan waktu yang telah ditentukan.

10% 30

2 Mengetik dengan komputer sistem 10 jari

 Dapat mengetik naskah dengan sikap yang benar

 Penggunaan teknik mengetik dengan tepat dan sesuai sistem 10 jari buta  Naskah diketik dg tepat & cepat  Naskah dicetak sesuai dengan waktu

yang telah ditentukan

(16)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 16

3 Pengelolaan Kas Kecil  Tabel Kas Kecil dipersiapkan sesuai pos-pos yang telah ditentukan  Laporan kas kecil dibuat sesuai

dengan sistem yang telah ditentukan dengan menggunakan program excel  Laporan kas kecil dicetak dengan

benar

10% 30 menit

4 Penanganan Agenda Kerja Pimpinan

 Agenda kerja pimpinan disusun sesuai prioritas dan sesuai urutan waktu kegiatan

5% 30 menit

5 Korespondensi (Indonesia & Inggris)

 Diketik sesuai dengan bentuk dan tujuan yang telah ditentukan  Kalimat surat dibuat dengan jelas

dan sopan dalam bahasa Indonesia dan Inggris

 Surat diketik dengan aplikasi MS Word dan dicetak

 Sampul surat dicetak dengan tepat dan sesuai alamat tujuan

10% 60 menit

6 Mengatur Pertemuan/Rapat  Undangan rapat dibuat dalam bentuk surat

 Agenda rapat dibuat secara detail dengan kegiatan yang akan dilakukan dalam rapat

 Daftar hadir untuk peserta rapat dengan menggunakan form standard

10% 60 menit

7 Penanganan Telepon dengan menggunakan bahasa Indonesia/Inggris tergantung Juri

 Sikap dan Intonasi berbicara  Sikap menggunakan telepon  Tujuan dan asal penelpon ditulis

dengan benar dan jelas  Pesan ditulis pada LPT

 Pesan ditulis dengan benar dalam bahasa Indonesia/Inggris yang jelas  Menjalankan perintah pimpinan ntuk

menelpon

5% 15 menit

8 Pencarian Informasi menggunakan Internet

 Informasi dari suatu situs dapat ditampilkan

 Informasi dari situs dapat disaji- kan dalam bentuk laporan sederhana dan dismpan dalam file

 Informasi dapat dicetak menggunakan kertas A4

5% 15 menit

9 Mengirim Email  Email kepada juri ke alamat yang akan ditentukan

 Lampiran laporan sederhana (hasil kerja nomer 7)

(17)

10 Mengelola Dokumen dan Penanganan Arsip

 Mengisi Form Agenda Surat Masuk dan keluar  Daftar klasifikasi  Guide dan Sub Guide

 Arsip dengan sistem yang telah ditentukan

15% 100 menit

11 Presentasi menggunakan bahasa Inggris

 Materi presentasi dengan

menggunakan sofware power point  Sikap dan kemampuan presentasi  Respon Pertanyaan

 Performance

10% 10 menit

12 Wawancara  Etika berkomunikasi  Pengembangan Kepribadian  Penguasaan Materi  Performance 10% 10 e n i t

d. Denah

(18)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 18

3. TATANIAGA / PEMASARAN

a. Syarat-syarat/ketentuan Lomba

a). Dipersiapkan panitia

No URAIAN KETERANGAN

1. 200 meja kecil Ukuran 65 cm X 40 cm 2. 3 Cash Register Merk Sharp, Tipe ER/A.280F b). Dibawa Peserta : Kegiatan Display

No. URAIAN KETERANGAN

1. Barang Display Produk Unggulan Daerah 2. Stereofoam polos Sudah potongan 3. Kain Display lembaran Warna dan jumlah bebas 4. Karton air mineral maksimal 15 biji Bawa dari rumah

5. Karpet Bawa dari rumah

6. Lakban Bawa dari rumah

7. Pakaian saat display Baju Batik daerah masing-masing 8. Pakaian saat Tes Cash Regester Baju Kerja

Larangan :

1. Dilarang membawa banner, gapura, pagar 2. Pendamping dilarang masuk ke tempat display

(19)

b. Jadwal

NO HARI/ TANGGAL WAKTU JENIS KEGIATAN KETERANGAN

1 SELASA 14 Oktober 2014

09.00 – Selesai Tecknikal Meeting Kasek dan Pembimbing 2 MINGGU

26 Oktober 2014

11.00 – 17.00 - Check In / Daftar Ulang

- Orientasi/Observasi tempat lomba

Peserta dan Pendamping 3 SENIN 27 Oktober 2014 07.30 – 13.00 14.00 – Selesai - Pembukaan (GOR SMT) - Persiapan Lomba dan latihan Cash Register 4 SELASA 28 Oktober 2014 07.30 – 14.00 14.00 – 17.00 - Stock opname

- Penyerahan alat, Pengumpulan dan pengecekan barang display 5

RABU

29 Oktober 2014

07.30 – Selesai Tes Praktik Penjualan / Display 6 KAMIS 30 Oktober 2014 07.30 – 12.00 13.00 – 15.00 15,00 – Selesai - Tes Presentasi

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat

- Penutupan dan Pengumuman Lomba

c. Kisi-kisi

No Standard Kompetensi

Kriteria Unjuk Kerja Jenis Soal

A. Mampu

mengerjakan stock opname sederhana

 Stock akhir barang dihitung berdasarkan transaksi dengan melihat jumlah stock awal

 Pencatatan dan penghitungan stock opname menggunakan program excel

Penugasan/ Praktik

B. Perencanaan Bisnis/Usaha B1. Memilih barang atau Jasa

 Peluang diidentifikasi berdasarkan sumber informasi usaha yang ada

Penugasan/ Praktik B2.  Produk yang dijual harus dapat diterima

masyarakat setempat

 Menetapkan kwalitas produk yang akan dijual B3. Memilih bentuk

usaha

 Bentuk usaha kecil ditentukan sesuai dengan kondisi modal, skill dll

 Mitra kerja dipilih sesuai dengan usaha yang akan dilaksanakan

 Prinsip bermitra usaha dipilih sesuai kemampuan wiraswastawan

Penugasan/ Praktik

C. Mengoperasikan mesin-mesin Bisnis C1. Pengoperasikan

cash register

 Melakukan persiapan pengoperasiaan cash register, sesuai prosedur operasional

 Mesin cash register dioperasikan pada saat terjadi pembayaran

Penugasan/ Praktik

C2.  Penjumlahan, pengurangan, pembatalan dilakukan dengan mesin cash register elektronik

Penugasan/ Praktik

(20)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 20

 Penjualan dengan diskon harus dilakukan dengan mesin cash register elektronik

 Data barang dibaca dengan scanner dan atau manual

D. Melakukan Penjualan D1. Pengkalisifikasi kan produk yang dijual

 Produk/barang yang dijual dikelompokkan sesuai klasifikasinya

 Display produk yang dijual dikelompokkan secara merk, harga, warna dan ukuran atau sifat barang  Penempatan produk disesuaikan dengan

tempat/space

Penugasan/ Praktik

D2. Menata barang dagangan

 Lay out display dibuat dengan benar  Teknik display dan visual dibuat sesuai aspek

keindahan Penugasan/ Praktik D3. Melakukan Promosi Pelayanan Prima

 Barang dagangan yang dijual dipromosikan agar lebih menarik dan memikat melalui berbagai strategi

 Media promosi bervariasi : brosur, kartu nama, tema promosi

Penugasan/ Praktik

D4. Melakukan komunikasi

 Komunikasi dilakukan dengan sopan, baik kepada perseorangan au kelompok

 Sambutan dimulai dengan senyuman

 Usaha menyampaikan informasi mengenai produk  Proses komunikasi menggunakan bahasa yang

mudah dimengerti

 Mendemontrasikan produk kepada pelanggan

Penugasan/ Praktik D5. Melaksanakan Pelayanan Prima berdasar kan konsep attitude

 Berpenampilan serasi berfikiran positif dan sikap menghargai terhadap pelanggan

 Sopan santun dalam bertutur berbahasa disertai dengan senyuman Penugasan/ Praktik D6. Melakukan Pelayanan Prima Perhatian (attention)

 Pelanggan diperhatikan secara sepenuh hati, menanggapi keluhan/keberatan pelanggan dengan bijak

 Prilku pelanggan diperhatikan dengan seksama dan dicermati

 Kebutuhan dan keperluan pelanggan dilayani dengan senang hati

Penugasan/ Praktik

(21)
(22)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 22

e. Denah Tempat Display

(23)

B. KELOMPOK USAHA PERJALANAN WISATA (UPW)

Usaha Perjalanan Wisata (UPW)

a. Syarat-syarat/ketentuan Lomba

a). Disiapkan Panitia:

No URAIAN KETERANGAN

1. Time table

2. Jadwal Penerbangan Domestik dan Internasional 3. Daftar Tarif Penerbangan Domestik

4. Daftar Tarif Penerbangan Internasional 5. Kalender Meja

6. Printer 3 buah Merk Sigma 7. Ticketing 3 ruang

8. Tour Planing

9. Komputer 15 buah, Publisher 2010 10. Flashdisk

11. Nomor Undian

12. Kertas A-4 80 gram Untuk Brosur

13. Kertas CD/Buram

14. LCD Sceen dan Sound Sistem

15. Bus Mini Pariwisata Fasilitas : AC, Sound System b). Dibawa Peserta :

No. URAIAN KETERANGAN

1. Kalkuator 2. Modem

Keterangan :

1. Guiding : Juri, Peserta, Penanggungjawab 2. Disiapkan 2 orang siswa untuk stand by 3. Pick up Service

(24)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 24

b. Jadwal NO

HARI DAN

TANGGAL WAKTU JENIS KEGIATAN

KETERANGAN

1 SELASA 14 Oktober 2014

09.00 – Selesai - Technikal Meeting Kasek dan Pembimbing 2

MINGGU

26 Oktober 2014 11.00 – 17.00

- Check In / Daftar Ulang & Orientasi/Observasi tempat 3 SENIN 27 Oktober 2014 07.30 – 09.00 09.30 – Selesai - Teori Terpadu - Ticketing - + 90 meni - 3 - 6 jam 4 SELASA 28 Oktober 2014

07.30 – Selesai - Tour Planning

Di Lab, LCD, Screen 5

RABU

29 Oktober 2014

07.30 – Selesai - City Tour Di Bus 6 KAMIS 30 Oktober 2014 07.30 – 12.00 13.00 – 15.00 15,00 – Selesai - Tes Presentasi

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat

- Penutupan dan Pengumuman Lomba

Keterangan :

Lot setiap hari untuk tampil, nomor peserta tetap.

c. Kisi-kisi

a). Disiapkan Panitia:

No URAIAN KETERANGAN

1. Time table

2. Jadwal Penerbangan Internasional 3. Daftar Tarif Penerbangan Domestik 4. Daftar Tarif Penerbangan Internasional 5. Kalender Meja

6. Printer 3 buah Merk Sigma 7. Ticketing 2 ruang

8. Tour Planing

9. Komputer 15 buah, Publisher 2010 10. Flashdisk

11. Nomor Undian

12. Kertas A-4 80 gram Untuk Brosur

13. Kertas CD/Buram

b). Dibawa Peserta :

No. URAIAN KETERANGAN

1. Kalkuator 2. Modem

(25)

Keterangan :

1. Guiding : Juri, Peserta, Penanggungjawab 2. Disiapkan 2 orang siswa untuk stand by 3. Pick up Service

(26)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 26

(27)

C. KELOMPOK TEKNOLOGI INFORMASI

1. Graphic Design Technology (Desain Produk)

a. Jadwal Lomba

HARI / TANGGAL WAKTU DURASI KEGIATAN

Selasa,

14 Oktober 2014

09.00 – Selesai Technical Meeting Minggu, 26 Oktober 2014 08.00 - 14.00 360' Penyerahan alat 14.00 - 15.00 60' Pengecekan alat Senin, 27 Oktober 2014 07.30 – 13.00 14.00 – 15.00 330’ 60’ Pembukaan di GOR SMT Finalisasi Kesiapan peralatan Selasa,

28 Oktober 2014

08.00 – 08.15 15’ Persiapan

08.15 - 08.30 15' Brief Modul 1 Tes Teori 08.30 - 10.00 90' Pelaksanaan Tes Teori

10.00 - 10.15 15' Brief Modul 2.1 Tes Praktik Desain Logo dan Maskot

10.15 - 12.45 150' Pelaksanaan Tes Praktik Desain Logo dan Maskot

12.45 – 13.30 45’ Ishoma

13.30 – 14.30 60' Exporting ke PDF File, Printing, Pembuatan mock up

Rabu,

29 Oktober 2014

07.30 – 07.45 15' Persiapan

07.45 - 08.00 15' Brief Modul 2.2 Tes Praktik Desain Brosur

08.00 - 10.30 150' Pelaksanaan Tes Praktik Desain Brosur 10.30 –11.30 60' Exporting ke PDF File, Printing,

Pembuatan mock up 11.30 - 12.30 60' Ishoma

12.30 – 12.45 15' Brief Modul 2.3 Tes Praktik Desain Media Luar Ruang

12.45 – 15.15 150’ Pelaksanaan Tes Praktik Desain Media Luar Ruang

15.15 – 14.15 60’ Exporting ke PDF File, Printing, Pembuatan mock up

Kamis,

30 Oktober 2014

07.30 – 07.45 15' Persiapan 07.45 –09.45 120’ Penjurian

09.45 – 10.00 15’ Review dan Penutup. 13.00 – 15.00

15,00 – Selesai

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat - Penutupan dan Pengumuman Lomba

CATATAN :

1. Perlengkapan lomba (printer, Driver Printer dan UPS) diserahkan ke panitia/pihak SMK tempat pelaksanaan lomba dan sekaligus dilakukan pengecekan kelayakan alat pada tanggal 26 Oktober 2014.

(28)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 28

2. Pada saat lomba berlangsung tidak diperkenakan lagi melakukan pengecekan peralatan (komputer, printer dan UPS).

3. Panitia/teknisi komputer berhak melakukan pengecekan terhadap komputer dan perlengkapan lomba, apabila dipandang perlu panitia bisa menghapus file atau menyita barang yang dianggap mencurigakan.

b. Materi Lomba 1). Lingkup Lomba

Jenis kegiatan yang dilombakan adalah meliputi :

a) Tes Teori (90 menit)

Soal Tes Teori bersifat tertutup dengan kisi-kisi mengacu pada SKKNI meliputi Keahlian Bidang Desain Grafis sebagai berikut :

KELOMPOK KOMPETENSI UMUM

No Kode Unit Judul Unit Kompetensi

1. TIK.DG01.001.01 Menerapkan pengetahuan dasar desain 2. TIK.DG01.002.01 Bekerja dalam konteks organisasi desain 3. TIK.DG01.003.01 Menerapkan pengetahuan tentang metode grafika

b) TesPraktik yang terdiridari 3 Modul

Tes Praktik meliputi tes ketrampilan desain grafis secara terpadu dengan materi : a. Modul 2.1 Desain Logo dan Maskot

Logo merupakan salah satu obyekrancang grafisyang digunakan sebagai identitas visual, berupa identitas perusahaan, organisasi, produk, jasa, persona, aktifitas dan sebagainya.Logo dirancang untuk membedakan subyek satu dengan yang lain secara visual, sehingga memiliki nilai kompetitif untuk dapat membuat penciri visual yang berbeda. Logo banyak diterapkan pada berbagai bentuk komunikasi perusahaan, produk atau aktifitas yang memanfaatkan potensinya karena logo menjadi pengingat dan pembeda yang diasosiasikan secara positif oleh audiens. Selain logo, maskot juga merupakan elemen lain yang memiliki potensi besar untuk digunakan sebagai wahana komunikasi antara perusahaan, produk atau jasa kepada audiensnya.Maskot merupakan bentuk personifikasi untuk mendekatkan perusahaan, produk atau jasa dalam membangun komunikasi dengan khalayak.Maskot dapat pula digunakan sebagai komunikator dalam iklan maupun bentuk komunikasi visual lainnya.

b. Modul 2.2 Desain Brosur

Brosur merupakan media yang memuat informasi dari suatu produk, layanan atau profil dari suatu lembaga secara lebih mendetail. Brosur dapat juga digunakan sebagai sarana beriklan secara taktis. Brosur biasanya meringkas informasi agar lebih mudah disajikan pada sasarannya. Pertimbangan penggunaan warna, gambar, tipografi serta tata letak yang sesuai dengan tujuan pembuatannya akan membuat desain brosur efektif menyampaikan pesan.

c. Modul 2.3 Desain Media Luar Ruang

Media Luar Ruang merupakan media yang memuat informasi dari perusahaan, produk, jasa, layanan atau profil dari suatu lembaga yang ditempatkan dalam area publik dalam ukuran yang besar.Publik menyerap informasi dari media ini dalam waktu yang singkat dan seringkali dalam keadaan sedang bergerak dalam mobilitas tinggi.Karakteristik ini mebuat perencanaan media luar ruang membutuhkan pesan

(29)

yang sangat singkat tetapi dapat dicerna secara efektif.Pemanfaatan imej yang kuat dapat membantu tujuan tersebut.

Soal Tes Teori bersifat tertutup dengan kisi-kisi mengacu pada SKKNI meliputi Keahlian Bidang Desain Grafis sebagai berikut :

KELOMPOK KOMPETENSI UMUM

No Kode Unit Judul Unit Kompetensi

1. TIK.DG01.004.01 Mengoperasikan perangkat lunak desain grafis

KELOMPOK KOMPETENSI INTI

No Kode Unit Judul Unit Kompetensi

1. TIK.DG02.001.01 Memaparkankembalibrief teknisspesifikasikepada pihak lain

2. TIK.DG02.002.01 Membentukdummy 3. TIK.DG02.003.01 Mengerjakan final artwork

c. Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta

a. Printer ukuran A4 beserta tinta. b. UPS, Mouse dan Keyboard untuk safety c. Mouse pen jika diperlukan.

d. Pen tablet jikadiperlukan.

e. Buku Pantone Guide jika diperlukan. f. Alat khusus, misal cutter knife.

d. Perlengkapan yang perlu dipersiapkan oleh panitia peralatan a) Fasilitas dipergunakan bersama (untuk tiap 4 peserta)

 Pemotong Kertas A4 (Cutter Board)  Staples Besar (Staples untuk Jilid/Binding)

b) Fasilitas masing-masing peserta lomba

 Meja-kursi kerja

 Personal Computer dengan spesifikasi minimum: - Monitor LCD 17 inch

- Intel Core 2 Duo - RAM 1GB - Harddisk 40GB

- Keyboard dan mouse optik - Operating System: Windows XP  Software:

- Corel Draw X4 atau versi diatasnya - Adobe Photoshop CS atau versi diatasnya - Adobe Illustrator CS atau versi diatasnya - Adobe Acrobat Reader

- Notepad

(30)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 30

c) Bahan dan material masing-masing peserta lomba

 ATK: - pensil - rautan - marker 12 warna - penghapus - penggaris besi 30cm - gunting - cutter

- cutting mat (alas potong) - Lem Stik

 Sketch Book A4.

 Inkjet paper A4,5 lembar dengan gramatur 100 gram

 Coated Paper / glossyo0 A4, 10 lembar dengan gramaatur 180 gram

d) Peralatan untuk anggota tim penilai lomba

 1 unit komputer + LCD projector  Buku catatan  Alat tulis  Flash disk 16 GB  Format penilaian  Kertas HVS  Printer

 Jam (Stop Watch)

 Kartu Identitas Juri dan Peserta

e) Fasilitas

1. Ruangan untuk lomba uji kompetensi disesuakan dengan jumlah peserta 2. Ruangan untuk sesi lomba komputer disesuaikan dengan jumlah peserta

f) Tenaga Pendukung

 Teknisi computer

g) Skenario Kegiatan Lomba A. Prakegiatan Lomba

Peserta lomba telah memenuhi persyaratan: 1. Berada pada jejang akhir kependidikan SMK

2. Setiap sekolah hanya diwakili oleh 1 (satu) orang peserta. 3. Mengumpulkan foto 3 x 4 sebanyak 2 lembar

4. Sehat jasmani dan rohani (tidak dalam kondisi sakit)

B. Tata Tertib Lomba

1. Peserta hadir di tempat lomba 30 menit sebelum acara dimulai, dan mengisi daftar hadir yang telah disediakan panitia. Bagi yang terlambat harus mendapat izin masuk dari panitia.

2. Peserta yang tidak hadir sesuai dengan jadwal, dan atau melebihi 45 menit dari jadwal yang ditentukan dianggap mengundurkan diri.

3. Setiap peserta berpakaian seragam SMK TANPA IDENTITAS DAERAH /

SEKOLAH ASAL.

4. Penentuan nomor peserta dilakukan melalui undian, bagi peserta yang tidak mengikuti technical meeting, nomor undian ditentukan oleh panitia.

(31)

5. Selama perlombaan berlangsung setiap peserta wajib mengenakan Nomor

Undian.

6. Peserta lomba menempati/ menggunakan peralatan lomba sesuai hasil undi. 7. Pelaksanaan lomba dilaksanakan 3 (tiga) hari.

8. Waktu pelaksanaan lomba 16 jam, efektif 13 jam (60 menit/jam ). 9. Waktu istirahat 60 menit untuk sholat, istirahat, dan makan.

10. Peserta tidak dapat melanjutkan lomba dikarenakan sakit atau hal-hal lain, maka dianggap gugur/ mengundurkan diri.

11. Peserta tidak dibenarkan berkonsultasi atau mendapat pengarahan teknis tentang pekerjaan (job) pada waktu kegiatan berlangsung dari pembimbing masing-masing kecuali dari tim juri.

12. Kegagalan/ keterlambatan pekerjaan tidak diberikan toleransi (misalnya karena lupa pekerjaan belum di-save).

13. Peserta lomba wajib melakukan pemeriksaan peralatan dan kebersihan lingkungan kerja.

14. Pemeriksaan peralatan dilakukan oleh peserta di depan juri dan panitia selama lebih kurang 30 menit sebelum perlombaan dimulai.

15. Kerusakan peralatan (hardware/software) akibat kesalahan prosedur yang dilakukan peserta, menjadi tanggung jawab peserta itu sendiri.

16. Pen tablet merupakan peralatan penunjang yang diperkenankan dibawa peserta dan tidak disediakan penyelenggara.

17. Peserta lomba wajib membawa Printer ink jet A4 color 18. Peserta lomba wajib membawa UPS, Mouse dan Keyboard

19. Tidak dibenarkan menggunakan software di luar ketentuan yang ada,

termasuk penggunaan internet.

20. Peserta tidak diperkenankan membawa media penyimpan (flashdisk, CD, atau media lain) atau membawa keluar file, naskah soal, bahan tes, maupun peralatan. 21. Pembimbing tidak dibenarkan masuk ke ruang lomba atau menghubungi peserta

baik langsung maupun alat komunikasi pada saat lomba berlangsung dengan alasan apapun.

22. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib ini diputuskan oleh kebijakan juri (ditentukan kemudian sesuai kebutuhan).

23. Pelanggaran terhadap tata tertib ini akan diberikan sanksi berupa teguran sampai berupa pemberhentian sebagai peserta.

C. Sistem Dan Kriteria Penilaian

Penilaian akan dilakukan setiap akhir sesi modul. Nilai rangking dan review akan diumumkan di hari terakhir pelaksanaan lomba.

Masing-masing juri menilai menghasilkan total nilai akhir. Penilaian meliputi:

No Jenis Soal Kategori Proporsi Nilai Maks. Bobot

1 Teori Obyektif 40% 100 poin 25%

Subyektif 60%

2 Praktik

Obyektif 20%

100 poin total dari

75% Modul 2.1: 30 poin

Modul 2.2: 40 poin Modul 2.3: 30 poin

(32)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 32

Rincian aspek yang dinilai pada Modul 2.1, 2.2, dan 2.3 sebagai berikut: MODUL 2.1

No Aspek Penilaian Skor Maks

1 Kesesuaian tema 10

2 Ide 10

3 Estetika 10

Total 30

MODUL 2.2

No Aspek Penilaian Skor Maks

1 Kesesuaian tema 15

2 Ide 10

3 Estetika 15

Total 40

MODUL 2.3

No Aspek Penilaian Skor Maks

1 Kesesuaian tema 10

2 Ide 10

3 Estetika 10

Total 30

D. Lingkup Tugas Lomba

a. Tugas meliputi; pemahaman akan brief, sketsa ide, perwujudan ide, dengan alat bantu komputer, perangkat lunak pengolah grafis.

b. Print hasil desain, penyajian dalam bentuk Mock Up/dummy (sampel produk)

E. Praktek Lomba

a. Semua proses perancangan desain, hingga perwujudannya dilakukan secara mandiri. b. Penguasaan teknis:

Pemahaman “graphic design as communication tools”  Penguasaan aplikasi software grafis.

 Directory file yang rapi dan baik.

Crafting skill (ketrampilan) dalam pembuatan dummy.  Intuisi desain (daya seni)

(33)
(34)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 34

2. IT – Software Aplication (Perangkat Lunak)

a.

Jadwal Lomba

HARI / TANGGAL WAKTU DURASI KEGIATAN

Selasa

14 Oktober 2014

09.00 - Selesai Technical Meeting Minggu, 26 Oktober 2014 08.00 - 14.00 360' Penyerahan alat 14.00 - 17.00 60' Pengecekan alat Senin, 27 Oktober 2014

07.30 - 13.00 330' Pembukaan (di GOR SMT) 14.00 - 17.00 240' Finalisasi Kesiapan alat Selasa,

28 Oktober 2014 07.30 - 08.00 30' Persiapan

08.00 - 12.00 240' Sesi 1 : Document Processing 12.00 - 13.00 60' Ishoma 13.00 - 17.00 240' Sesi 2 : Spreadsheet Rabu, 29 Oktober 2014 07.30 – 08.00 30' Persiapan 08.00 - 13.00 300' Sesi 3 : Database 13.00 - 14.00 60' Ishoma 14.00 –17.00 180' Sesi 4 : Presentation Kamis, 30 Oktober 2014 13.00 – 15.00 15,00 – Selesai

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat - Penutupan dan Pengumuman Lomba

CATATAN :

1. Perlengkapan lomba diserahkan ke panitia/pihak SMK tempat pelaksanaan lomba dan sekaligus dilakukan pengecekan kelayakan alat pada tanggal 26 Oktober 2014.

2. Pada saat lomba berlangsung tidak diperkenakan lagi melakukan pengecekan peralatan (komputer, printer).

3. Panitia/teknisi komputer berhak melakukan pengecekan terhadap komputer dan perlengkapan lomba, apabila dipandang perlu panitia bisa menghapus file atau menyita barang yang dianggap mencurigakan.

b.

Materi Lomba

Jenis kegiatan yang dilombakan adalah meliputi : 1. Praktek Document Processing (240 menit)

Meliputi tes ketrampilan dalam mengelola dokumen menggunakan aplikasi pengolah dokumen Microsoft Word

2. Praktek Spreadsheet (240 menit)

Meliputi tes keterampilan dalam mengelola lembar kerja baik penggunaan rumus-rumus, sampai pengolahan data dan grafik menggunakan Microsoft Excel

3. Praktek Database (300 menit)

Meliputi test keterampilan dalam mengelola database termasuk didalamnya pembuatan query, form pendataan, Laporan, dan pembuatan menu menggunakan Microsoft Access

(35)

Meliputi test kemampuan dalam menyiapkan slide yang dibutuhkan untuk presentasi, termasuk didalamnya mengelola gambar-gambar yang dibutuhkan dalam presentasi tersebut menggunakan Microsoft Powerpoint

c.

Perlengkapan yang dipersiapkan oleh panitia 1. Perangkat Keras (Hardware)

2. Perangkat keras yang disediakan minimal :  Computer

- Minimal Dual Core, - Memory minimal 2 GB - Monitor LCD 17” - Keyboard dan Mouse USB - Harddisk minimal 80 GB 3. ATK :

 Blok Note  Ballpoint dan pensil

d.

Fasilitas

1. Ruangan untuk lomba uji kompetensi disesuakan dengan jumlah peserta 2. Ruangan untuk sesi lomba komputer disesuaikan dengan jumlah peserta

e.

Tenaga pendukung

1. Teknisi komputer

f.

Scenario Kegiatan Lomba

A. Tata tertib

1. Peserta hadir 15 menit sebelum lomba dimulai. Tidak ada penambahan waktu akibat keterlambatan datang peserta.

2. Meja komputer peserta ditentukan melalui undian

3. Peserta yang tidak dapat melanjutkan lomba karena sakit atau hal lain dianggap gugur/mengundurkan diri

4. Peserta tidak diperkenankan membawa flashdisk atau CD atau HP atau catatan lain, baik untuk data maupun perangkat lunak.

5. Peserta diperkenankan membawa mouse, keyboard dan UPS

6. Peralatan yang dibawa peserta diluar yang telah disebutkan diatas harus seijin juri untuk menjaga sportifitas.

7. Peserta tidak diperkenankan menggunakan buku/catatan, telepon seluler atau perangkat telekomunikasi lain selama lomba.

8. Peserta diwajibkan menyimpan hasil pekerjaannya pada k omputer dan folder yang ditentukan oleh juri.

9. Kegagalan/keterlambatan pekerjaan tidak diberikan toleransi (misalnya karena lupa pekerjaan belum disimpan/save)

10. Hal-hal lain yang belum tercantum dalam tata tertib ini akan diputuskan juri saat pelaksanaan lomba.

B. Skor maksimal dan bobot :

1. Document Processing (skor maksimal 100, bobot 25%) ... N1 2. Spreadsheet (skor maksimal 100, bobot 25%) …... N2 3. Database (skor maksimal 100, bobot 25%) ... N3

(36)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 36

(37)
(38)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 38

3. IT – Networking Support (Jaringan Komputer)

a. Jadwal Lomba

HARI / TANGGAL WAKTU DURASI KEGIATAN

Selasa

14 Oktober 2014

09.00 - Selesai Technical Meeting Minggu, 26 Oktober 2014 08.00 - 14.00 360' Penyerahan alat 14.00 - 17.00 60' Pengecekan alat Senin, 27 Oktober 2014

07.30 - 13.00 330' Pembukaan (di GOR SMT) 14.00 - 17.00 240' Finalisasi Kesiapan alat Selasa, 28 Oktober 2014 08.00 - 08.30 30' Persiapan 08.30 - 12.00 210' Sesi 1 : Praktek 12.00 – 13.00 60’ Ishoma 13.00 – 15.30 150' Sesi 2 : Praktek Rabu, 29 Oktober 2014 07.30 – 08.00 30' Persiapan 08.00 - 12.00 240' Sesi 3 : Praktek 12.00 - 13.00 60' Ishoma 13.00 – 15.00 120' Sesi 4 : Praktek Kamis, 30 Oktober 2014 13.00 – 15.00 15,00 – Selesai

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat

- Penutupan dan Pengumuman Lomba

CATATAN :

1. Perlengkapan lomba diserahkan ke panitia/pihak SMK tempat pelaksanaan lomba dan sekaligus dilakukan pengecekan kelayakan alat pada tanggal 26 Oktober 2014.

2. Pada saat lomba berlangsung tidak diperkenakan lagi melakukan pengecekan peralatan. 3. Panitia/teknisi komputer berhak melakukan pengecekan terhadap komputer dan perlengkapan

lomba, apabila dipandang perlu panitia bisa menghapus file atau menyita barang yang dianggap mencurigakan.

b. Materi Lomba

Materi yang harus disiapkan peserta 1. Jaringan

− Operasional Mikrotik Router − Pemasangan UTP dan RJ-45

− VLSM (Variable Length Subnet Masking) dan routing IPv4 − Instalasi Virtual Private Network (VPN)

− Instalasi DHCP server − Instalasi Hotspot

− Pengetahuan tentang IPv6 akan mendapat nilai tambah 2. Instalasi dan administrasi sistem operasi

− Windows 7 atau Windows 8 (termasuk setting IP, Netmask, Gateway, DNS, DHCP dan lain sebagainya).

− Debian 5 atau Debian 6 non-GUI (termasuk setting IP, Netmask, Gateway, DNS, DHCP, Firewall dan lain sebagainya).

(39)

− Secure Socket Shell (SSH) − Network Time Protocol (NTP) − Squid Proxy server

− Domain Name System (DNS) − Web Server

− Mail Server dan Web-Mail Server − FTP Server

4. Troubleshooting

− Standar troubleshooting komputer − Standar troubleshooting server − Standar troubleshooting jaringan

c. Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta

d. Peralatan yang perlu dipersiapkan panitia

NO NAMA BARANG SPESIFIKASI

1 Server peserta Core 2 Duo

2 Server Panitia Core i5

3 Switch/Hub Port 16/24/32/48

4 Jalur Internet 1Mbps

5 Kabel UTP Cat 5e

6 RJ45

e. Fasilitas

1. Ruangan untuk lomba uji kompetensi disesuakan dengan jumlah peserta 2. Ruangan untuk sesi lomba komputer disesuaikan dengan jumlah peserta

f. Tenaga Pendukung

1. Teknisi komputer

NO NAMA BARANG SPESIFIKASI

1 Laptop Minimal Core i3

2 Routerboard RB 750

3 Access Point Type 2,4 GHz, N/G Support

4 Toolset Tang Crimping, LAN Tester, Pengupas kabel, dll

5 Driver Laptop Sesuai Laptop

6 Driver Access Point Sesuai Access Point 7 DVD Instaler Debian 6

(40)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 40

g. Skenario Kegiatan Lomba A. Ruang lingkup lomba

Peserta lomba diminta untuk membuat sistem jaringan secara lengkap seperti pada gambar 1.

Dari gambar topologi jaringan tersebut, setiap peserta lomba wajib melakukan beberapa hal sebagai berikut:

a. Instalasi jaringan:

i. Pembuatan kabel UTP straight-through dan/atau cross. ii. Instalasi dan setting router

iii. Instalasi dan setting access point b. Instalasi server dan konfigurasinya:

i. Instalasi sistem operasi server non-GUI ii. Instalasi daemon services di server iii. Konfigurasi server dan services

(41)

c. Instalasi notebook dan konfigurasinya: i. Instalasi sistem operasi client GUI

ii. Konfigurasi notebook dan keperluan internal

Peserta diberi waktu sebanyak 12 jam (2 hari @ 6 jam) untuk menyelesaikan seluruh soal-soal lomba. Bila peserta dapat menyelesaikannya dalam waktu kurang dari waktu yang disediakan, akan menjadi nilai tambah saat ada nilai akhir yang sama.

B. Bobot penilaian

Aspek penilaian materi lomba adalah seperti di bawah. Penilaian akan dilakukan untuk peserta yang telah berhasil menyelesaikan tugas yang diberikan, dengan rincian tugas sebagai berikut:

− Part 1 – Client Operating System Installation − Part 2 – Network Installation (cabling system) − Part 3 – Creating USB Disk Server Installation − Part 4 – Server Operating System Installation − Part 5 – Router Configuration:

- Part 5.1 – Routing Configuration - Part 5.2 – DHCP Server Configuration - Part 5.3 – VPN Server Configuration - Part 5.4 – Hotspot Server Configuration

− Part 6 – Instalasi Access Point dengan fungsi hotspot di router − Part 7 – Instalasi dan konfigurasi daemon server:

- Part 7.1 – SSH Server Configuration - Part 7.2 – DNS Server Configuration - Part 7.3 – HTTP Server Configuration - Part 7.4 – Mail Server Configuration - Part 7.5 – Web Mail Server Configuration - Part 7.6 – FTP Server Configuration - Part 7.7 – Proxy Server Configuration

- Part 7.8 – NTP Server and Client Configuration − Part 8 – Instalasi VPN Client di notebook

(42)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 42

d. Denah

(43)

4. Web Design (Pembuatan web)

a.

Jadwal Lomba

HARI / TANGGAL WAKTU DURASI KEGIATAN

Selasa

14 Oktober 2014

09.00 - Selesai Technical Meeting Minggu, 26 Oktober 2014 08.00 - 14.00 360' Penyerahan alat 14.00 - 17.00 60' Pengecekan alat Senin, 27 Oktober 2014

07.30 - 13.00 330' Pembukaan (di GOR SMT) 14.00 - 17.00 240' Finalisasi Kesiapan alat Selasa, 28 Oktober 2014 08.00 - 08.30 30' Persiapan 08.30 - 12.00 210' Sesi 1 : Praktek 12.00 – 13.00 60’ Ishoma 13.00 – 15.00 150' Sesi 2 : Praktek Rabu, 29 Oktober 2014 07.30 – 08.00 30' Persiapan 08.00 - 12.00 240' Sesi 3 : Praktek 12.00 - 13.00 60' Ishoma

13.00 – 13.30 30' Sesi 4 : Presentasi Hasil Kamis,

30 Oktober 2014

13.00 – 15.00 15,00 – Selesai

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat

- Penutupan dan Pengumuman Lomba

CATATAN :

1. Perlengkapan lomba diserahkan ke panitia/pihak SMK tempat pelaksanaan lomba dan sekaligus dilakukan pengecekan kelayakan alat pada tanggal 26 Oktober 2014.

2. Pada saat lomba berlangsung tidak diperkenakan lagi melakukan pengecekan peralatan. 3. Panitia/teknisi komputer berhak melakukan pengecekan terhadap komputer dan perlengkapan

lomba, apabila dipandang perlu panitia bisa menghapus file atau menyita barang yang dianggap mencurigakan.

b.

Materi Lomba

Materi yang harus disiapkan peserta

Kemampuan pokok yang dituntut peserta dalam pembuatan website ini adalah : 1. Kemampuan Desain

 Tata Warna  Desain Gambar  Animasi

• Pengolahan Gambar, Suara dan Video • Tampilan Menyeluruh

• Kemudahan akses bagi user (user friendly) 2. Kemampuan Programming

• Tampilan masukan • Tampilan keluaran

• Pengolahan dan transaksi Database • Tingkat Keberhasilan Eksekusi Data

(44)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 44

c.

Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta

1. Peserta membawa laptop/pc sendiri dengan spesifikasi minimal: - Intel core i3 2,2GHz - RAM 2GB - HDD 120GB - CD-RW Drive 52x - Monitor 16” - VGA Card 128MB

- Network Interface (wired, wireless) 2. Head Set

3. UPS, jika diperlukan. 4. Daftar Software

No Nama Software Versi

1. CD Installer OS 7

2. Adobe Master Collection CS4 3. MS Office (Word, Power Point, Excel) 2010

4. Sound Forge 10

5. Real Player 16

6. Windows Media Player 11

7. Shockwave player 12

8. Notepad++ 6

9. Interent Explorer 9

10. Google Chrome 6

11. Firefox 21

12. XAMPP 1.8.1 (mendukung PHP dan MySQL)

13. Flash Player 14

14. Gif Creator -

d.

Perlengkapan yang dipersiapkan oleh panitia

No Nama Software Versi

1. JQuery Library 2.1.1

2. Kontent Websites Teks, gambar, video, suara

e.

Fasilitas

1. Ruangan untuk lomba uji kompetensi disesuakan dengan jumlah peserta 2. Ruangan untuk sesi lomba komputer disesuaikan dengan jumlah peserta

f.

Tenaga Pendukung

1. Teknisi komputer

g.

Skenario Kegiatan Lomba

1. Kriteria Lomba

Lomba yang dilaksanakan merupakan satu kesatuan yang utuh, mengacu pada kemampuan praktek khususnya pada kemampuan desain, deskripsi konten, dan kemampuan pemrograman web.

Bentuk Soal Bobot Sifat

Soal Praktek 100 Tertutup

(45)

2. Soal (Bobot 100%)

Soal praktek berisikan soal untuk membuat web:

“ Website Perpustakaan Daerah “

Ketentuan-ketentuan yang harus ada dalam sebuah website mengacu pada website pada umumnya yaitu berisi homepage, banner, link, e-commerse, statis/dinamis, pengelolaan administrasi, managemen berita, komentar, dan rating.

Kemampuan pokok yang sudah dijelaskan di atas harus digabungkan untuk menghasilkan sebuah website yang bagus dan menarik tanpa mengabaikan kecepatan akses, keindahan desain, dan tingkat keberhasilan dari pemrograman web dinamis yang telah dibuat. Waktu yang diberikan untuk pembuatan keseluruhan website ini yaitu 10 jam (600 menit).

(46)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 46

5. Animation (pembuatan animasi)

a. Jadwal Lomba

HARI / TANGGAL WAKTU DURASI KEGIATAN

Selasa

14 Oktober 2014

09.00 - Selesai Technical Meeting Minggu, 26 Oktober 2014 08.00 - 14.00 360' Penyerahan alat 14.00 - 17.00 60' Pengecekan alat Senin, 27 Oktober 2014

07.30 - 12.00 270' Pembukaandan Finalisasi Kesiapan alat 13.00 - 14.00 60' Persiapan Lomab

14.00 – 17.00 180’ Pelaksanaan Lomba Selasa,

28 Oktober 2014 08.00 - 12.00 240'

Persiapan lomba & Pelaksanaan Lomba (Lanjutan)

12.00 – 13.00 60’ Ishoma

13.00 – 17.00 240' Pelaksanaan lomba (Lanjutan) Rabu,

28 Oktober 2014

08.00 - 12.00 240' Persiapan & Pelaksanaan lomba (Lanjutan)

12.00 - 13.00 60' Ishoma

13.00 – 16.00 180' Pelaksanaan lomba (Lanjutan) Kamis,

30 Oktober 2014

08.00 - 10.00 120' Persiapan & Pelaksanaan lomba (Lanjutan)

10.00 - 11.00 60' Penjurian 13.00 – 15.00

15,00 – Selesai

- Rekapitulasi hasil penilaian dan penyusunan peringkat

- Penutupan dan Pengumuman Lomba

CATATAN :

1. Perlengkapan lomba diserahkan ke panitia/pihak SMK tempat pelaksanaan lomba dan sekaligus dilakukan pengecekan kelayakan alat pada tanggal 26 Oktober 2014.

2. Pada saat lomba berlangsung tidak diperkenakan lagi melakukan pengecekan peralatan. 3. Peserta diperbolehkan membawa peralatan khusus (tablet, pen light, stylus, dll) dengan izin

panitia

4. Panitia/teknisi komputer berhak melakukan pengecekan terhadap komputer dan perlengkapan lomba, apabila dipandang perlu panitia bisa menghapus file atau menyita barang yang dianggap mencurigakan.

b. Materi Lomba

Materi yang harus disiapkan peserta

Kemampuan pokok yang dituntut peserta dalam pembuatan Animasi ini adalah : 1. Kemampuan teknis meliputi :

• Proses pembuatan film animasi.

• Teknik menggambar atau gambar storyboard • Teknik mendesain karakter

• Menciptakan setting atau latar belakang • Ilustrasi musik dan efek suara/sound effect • Penguasaan operasional perangkat lunak dan keras • Pemahaman terhadap prinsip-prinsip animasi

(47)

• Pemahaman mengenai anatomi manusia & binatang. • Pemahaman tema dan cerita.

c. Perlengkapan yang perlu dibawa oleh peserta

1. Peralatan yang harus dibawa peserta

• Scanner (Dianjurkan mempunyai Resolusi 2400 dpi x 4800 dpi) • Headset multimedia (headphone dan microphone)

• UPS (Dianjurkan 1200VA)

• ATK & peralatan menggambar manual/digital (pen tablet).

d. Fasilitas yang disediakan di area lomba untuk setiap peserta

a. Meja Animasi / Lightbox (light table) b. Personal Komputer dengan spesifikasi:

1. Hardware  Intel Core i5  RAM minimal 2 GB  Harddisk minimal 500GB  DVD-RW  Monitor LCD 17 inch  Mouse & Keyboard

2. Software  OS Windows 7  Adobe Premiere CS4  Adobe Photoshop CS4  Adobe Illustrator CS4  Adobe Flash CS4  Adobe After Effect CS4

 CTP (Cartoon Television Program)  ToonBoom

 Corel X4

 Nero Burning Rom/Sejenisnya  File suara:

Peserta diperkenankan membawa file suara sendiri dalam bentuk format digital.  Peserta tidak diperkenankan menambah atau memasukan Plug-in untuk semua

perangkat lunak (software).

e. Perlengkapan yang disediakan panitia untuk juri lomba

a. 1 unit komputer + LCD projector b. Ballpoint biru dan merah c. Buku catatan/block note d. Kalkulator kecil (optional) e. Format penilaian

f. Fasilitas

1. Ruangan untuk lomba uji kompetensi disesuakan dengan jumlah peserta 2. Ruangan untuk sesi lomba komputer disesuaikan dengan jumlah peserta

g. Tenaga Pendukung

(48)

LKS JATIM 2014 @ SMK Negeri 1 Bojonegoro

| 48

h. Skenario Kegiatan Lomba 1. Nama dan deskripsi produk

Nama produk adalah Film Animasi

Film animasi yang dimaksud adalah produk film pendek animasi 2D yang dibuat dengan piranti lunak pada komputer, berupa video dengan alur-cerita pendek yang dibangun berdasarkan storyboard. Film animasi mengandung pesan sesuai dengan tema yang diberikan pada saat penjelasan teknis kepada para peserta lomba.

2. Ruang lingkup tugas pada LKS

a. Pembuatan storyboard sederhana sesuai soal dengan materi yang telah disediakan

b. Proses pembuatan gambar bergerak (manusia dan/atau binatang) yang dilengkapi dengan latar belakang, efek dan suara sesuai dengan storyboard

c. Hasil animasi berupa video dengan resolusi yang 640x480 pixel, aspek rasio layar 4:3, dan durasi animasi 15-20 detik pada framerates 25 fps.

d. Kompresi video adalah MP4 atau Microsoft Video AVI e. Presentasi dan demo hasil animasi oleh peserta lomba.

f. Tugas ini harus diselesaikan dalam waktu maksimal 21 jam dengan kompensasi waktu bagi peserta yang mengalami kegagalan pada piranti lunak/keras

g. Penjelasan teknis dan pengecekan perangkat lomba dilakukan 1 jam sebelum pelaksanaan lomba.

3. Praktek Kerja

a. Peserta harus dapat melakukan pekerjaan secara mandiri. b. Kesesuaian teknis meliputi:

1) Menggambar karakter dan memahami isi cerita sesuai soal. 2) Pemahaman dan aplikasi prinsip animasi.

3) Pemahaman anatomi karakter (manusia dan/binatang). 4) Kesesuaian hasil dengan tema dan cerita.

5) Kesesuaian pemberian efek audio/video pada pergerakan animasi.

c. Presentasi hasil pembuatan animasii dalam bahasa Indonesia yang baik dan benar.

4. Skor dalam test proyek

a. Penilaian diputuskan oleh tim juri menggunakan format yang disediakan b. Penafsiran angka: Sempurna : 90 - 100 Sangat baik : 80 - 89 Baik : 70 - 79 Agak baik : 60 - 69 Cukup : 50 - 59 Sedang : 40 - 49 Kurang : 30 - 39 Sangat kurang : 20 - 29 Jelek : 10 - 19 Sangat Jelek : 0 - 9 c. Komposisi penilaian 1. Gambar storyboard 5% 2. Desain karakter 10% 3. Background 10% 4. Prinsip dasar animasi 70%

(49)

Gambar

Gambar 1:  Gambar jaringan secara umum

Referensi

Dokumen terkait

PR : dalam pelaksanaan UN CBT resmi yang dilakukan itu ya penyiapan komputer, sistem, ruang ujian dan pembagian tugas panitia seperti pengawas dan teknisi. AN :

Sanggup untuk melakukan pekerjaan sebagai Proktor/Teknisi/Pengawas Ujian Akhir Madrasah Berstandar Nasional Berbasis Komputer (UAMBN-BK) berlangsung sesuai

1) JARINGAN komputer adalah kumpulan komputer, printer dan peralatan lainnya yang terhubung dalam satu kesatuan. Informasi dan data bergerak melalui kabel-kabel atau tanpa

Apabila tidak berhasil melakukan pemasangan peralatan jaringan internet, teknisi Divisi Jaringan dan Komputer mencatat hasilnya dalam form check layanan jaringan internet (lampiran

Melakukan pengecekan ARP table pada komputer klien untuk mengetahui berubah tidaknya entri pada tahap (2). Apabila alamat MAC untuk alamat IP server tidak berubah menjadi alamat

Hasil penelitian ini antara lain : 1) Proses Pengadaan Peralatan Laboratorium Komputer Jurusan Akuntansi SMK N 1 Klaten: a) Identifikasi kebutuhan peralatan yang dilakukan

PENJELASAN KRITERIA PENILAIAN LOMBA KOMPETENSI SISWA (LKS) 2011 KOMPUTER AUTO CAD ( CADD BANGUNAN ) TINGKAT PROVINSI BALI.. PENJELASAN

memanfaatkan komputer, printer, maupun jaringan sekolah dalam penyelesaian tugas tetapi masih menggunakan buku administrasi dalam menunjang tugas-tugas mereka,