• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERFORMA PUPUK HAYATI TERPADU KONSORSIUM INOKULUM BPN, BPF, DAN BPK DENGAN CARRIER VERMIKOMPOS LIMBAH ONGGOK PATI SEBAGAI SUBSTITUEN PUPUK KIMIA SINTETIK NPK (STUDI KASUS DI DESA DALEMAN, KECAMATAN TULUNG, KABUPATEN KLATEN).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PERFORMA PUPUK HAYATI TERPADU KONSORSIUM INOKULUM BPN, BPF, DAN BPK DENGAN CARRIER VERMIKOMPOS LIMBAH ONGGOK PATI SEBAGAI SUBSTITUEN PUPUK KIMIA SINTETIK NPK (STUDI KASUS DI DESA DALEMAN, KECAMATAN TULUNG, KABUPATEN KLATEN)."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

i PROPOSAL PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA

JUDUL PROGRAM

PERFORMA PUPUK HAYATI TERPADU KONSORSIUM INOKULUM BPN, BPF, DAN BPK DENGAN CARRIER VERMIKOMPOS LIMBAH ONGGOK

PATI SEBAGAI SUBSTITUEN PUPUK KIMIA SINTETIK NPK (STUDI KASUS DI DESA DALEMAN, KECAMATAN TULUNG, KABUPATEN

KLATEN)

BIDANG KEGIATAN PKM PENELITIAN (PKM-P)

Disusun Oleh: ACHMAD ADI SURYA SUSTAMA

NURMA SARASWATI ISMIRA SURYANINGSIH SUKMA DEWI DESYANI UBAIDILLAH

H0711002/2011 H0711077/2011 H0712103/2012 H0713179/2013 H0810116/2010

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

v Ringkasan

Limbah onggok pati merupakan salah satu permasalahan degradasi lingkungan apabila tidak dikelola dengan baik. Limbah onggok pati merupakan hasil samping industri mie soun skala besar yang masih beroperasi, dan dewasa ini acapkali dikeluhkan masyarakat sekitar khususnya masyarakat Desa Daleman, Kecamatan Tulung, Kabupaten Klaten. Upaya pendayagunaan dari limbah tersebut sebelumnya sudah pernah dilakukan pembuatan briket, namun tidak lagi digalakkan dengan baik sehingga pada akhirnya limbah tersebut dibuang lagi di tempat terbuka dan menimbulkan permasalahan lingkungan. Pendayagunaan limbah tersebut dapat dilakukan dengan menjadikannya sebagai bahan pembawa (carrier) dari inokulum konsorsium mikrob tertentu menjadi suatu produk pupuk hayati yang konservatif terhadap lingkungan dan sekaligus dapat menjadi substituen pupuk kimia sintetik NPK. Lalu, dalam kerangka peningkatan (memperkaya) nutrisi pada kandungan limbah onggok pati (bahan pembawa (carrier) tunggal) sebagai asupan mikrob untuk optimalisasi performanya sebagai agens pupuk hayati. Maka, penerapan vermicomposting sebagai teknologi pupuk hayati terpadu diharapkan menjadi solusi tepat guna untuk peningkatan (memperkaya) nutrisi dan agregasi bahan pembawa tersebut. Upaya tersebut dilakukan untuk mendayagunakan limbah industri mie soun (onggok pati) yang sebelumnya dikeluhkan warga karena tidak konservatif terhadap lingkungan menjadi suatu produk pupuk hayati terpadu yang lebih ramah lingkungan serta dapat diaplikasikan bagi budidaya tanaman oleh warga sekitar.

Referensi

Dokumen terkait

Surakarta. Penelitian ini bertujuan untuk : a) mengetahui tingkat ketrampilan membaca siswa kelas 3 SD N 12 Sragen, b) mengetahui sejauh mana asesmen berperan

rayap tanah yang menyerang kayu putih adalah dengan insektisida nabati. Insektisida nabati adalah insektisida yang bahan dasarnya berasal dari tanaman. Tanaman sereh wangi

Mengapresiasi karya seni musik 13.1 Mengidentifikasi makna dan peranan musik non tradisional Nusantara dalam konteks kehidupan budaya masyarakat. 13.2 Menunjukkan nilai-nilai dari

Salah satu tujuan utama perusahaan adalah meningkatkan nilai perusahaan. Peningkatan itu dapat dilakukan melalui peningkatan kesejahteraan pemegang saham dan pemilik. Dan

Jasa Cito adalah imbalan atas jasa yang diberikan oleh dokter umum, dokter spesialis, konsulen, dokter gigi, dokter gigi spesialis, dan tenaga lainnya secara

[r]

Kelemahan pembelajaran kontekstual diantaranya: (1) guru lebih intensif dalam membimbing. Pada model pembelajaran kontekstual guru tidak lagi berperan sebagai pusat informasi.

Upaya- upaya yang dilakukan perpustakaan dalam meningkatkan literasi informasi yaitu perpustakaan mengenalkan DDC untuk menemukan sumber bacaan, kelengkapan koleksi