• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perbedaan Kejadian Depresi pada Siswa Penyandang Tuna Rungu Berdasarkan Jenis Kelamin dan Status Pubertas di SLB-B YRTRW Surakarta - UNS Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Perbedaan Kejadian Depresi pada Siswa Penyandang Tuna Rungu Berdasarkan Jenis Kelamin dan Status Pubertas di SLB-B YRTRW Surakarta - UNS Institutional Repository"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

PENGESAHAN SKRIPSI

Skripsi dengan judul: Perbedaan Kejadian Depresi pada Siswa Penyandang Tuna Rungu Berdasarkan Jenis Kelamin dan Status Pubertas di SLB-B

YRTRW Surakarta

Shafa Zuhurlia Dharmasakya, NIM: G0014219, Tahun: 2017

Telah diuji dan disahkan di hadapanDewan Penguji Skripsi Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta

Pada Hari Jumat , Tanggal 27 Oktober 2017

Pembimbing Utama

Nama :Rohmaningtyas HS, dr., SpKJ, M.Kes (...) NIP : 19810225 201404 2 001

Pembimbing Pendamping

Nama :Debree Septiawan, dr., SpKJ, M.Kes (...) NIP : 19760904 201409 1 001

Penguji Utama

(2)

PERNYATAAN

Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah

diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan

sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis

atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah

dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta, Oktober 2017

Shafa Zuhurlia Dharmasakya

(3)

ABSTRAK

Shafa Zuhurlia Dharmasakya, G0014219, 2017. Perbedaan Kejadian Depresi pada Siswa Penyandang Tuna Rungu Berdasarkan Jenis Kelamin dan Status Pubertas di SLB-B YRTRW Surakarta. Skripsi. Fakultas Kedokteran, Universitas Sebelas Maret, Surakarta.

Latar Belakang: Tuna rungu merupakan salah satu disabilitas yang dapat membatasi aktivitas sehari-hari dan menyebabkan gangguan mental seperti depresi. Penelitian sebelumnya yang meneliti tentang tuna rungu dan depresi belum mempertimbangkan jenis kelamin dan status pubertas siswa. Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui perbedaan kejadian depresi pada siswa penyandang tuna rungu berdasarkan jenis kelamin dan status pubertas di SLB-B YRTRW Surakarta.

Metode: Penelitian observasional analitik dengan pendekatan cross sectional, dilakukan pada bulan Juni – Agustus 2017 di SLB-B YRTRW Surakarta. Subjek penelitian adalah siswa SLB-B YRTRW Surakarta. Pengambilan sampel dilaksanakan secara total sampling dan mendapatkan sampel sejumlah 59 siswa. Para responden mengisi lembar identitas dan informed consent, dilanjutkan dengan pengisian CDI untuk menilai depresi. Data selanjutnya dianalisis secara statisik menggunakan ujiChi Square(X2) dan Koefisien Kontingensi (C).

Hasil: Dari hasil UjiChi Squaredan Koefisien Kontingensi penelitian didapatkan nilai p = 0,093 untuk kejadian depresi berdasarkan jenis kelamin pada siswa tuna rungu dan nilai C= 0,213. Sedangkan untuk kejadian depresi berdasarkan status pubertas didapatkan p=0,024 dengan nilai C=0,282.

Simpulan: Terdapat perbedaan bermakna pada kejadian depresi pada siswa tuna rungu berdasarkan status pubertas dan tidak terdapat perbedaan yang bermakna pada kejadian depresi berdasarkan jenis kelamin. Kekuatan hubungan jenis kelamin dan status pubertas terhadap kejadian depresi sama lemahnya.

(4)

ABSTRACT

Shafa Zuhurlia Dharmasakya, G0014219, 2017. The difference of depression among deaf students based on gender and puberty in SLB-B YRTRW Surakarta. Mini Thesis. Faculty of Medicine Sebelas Maret University, Surakarta.

Background: Hearing impairment is one of the disabilities that could limit daily activities and lead to a mental disorder such as depression. Previous researches that studied hearing impairment and depression has some limitations. One of them was inadequate data in subgroup analysis at the gender and puberty. This study aims to investigate the difference of depression among deaf students based on gender and puberty in SLB-B YRTRW Surakarta.

Methods: This study was an analytical observational study with cross sectional approach. The study was conducted in June - August 2017 at SLB-B YRTRW Surakarta. Samples were collected using total sampling method and 59 students were obtained. Subjects filled out biodata, informed consent form and CDI. The data was statistically analyzed using Chi Square Test (X2) and Contingency Coefficient (C).

Results:Based on chi square test and contingency coefficient, we found p=0,093 for depression differences based on gender with C=0,213. Meanwhile, the difference based on puberty status, we found p=0,024 with C=0,282.

Conclusion: This research showed a significant difference of depression among deaf students based on puberty. Also, there is an insignificant difference of depression among deaf students based on gender. The correlation between puberty and gender toward the depression is similarly weak.

(5)

PRAKATA

Alhamdulillah hi robbil’aalamin, segala puji penulis haturkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan nikmatNya kepada penulis sehingga dapat menyelesaikan penelitian sebagai salah satu syarat menyelesaikan studi Program Sarjana Kedokteran di Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

Penyusunan skripsi ini tentunya tidak lepas dari bimbingan, bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada :

1. Prof. Dr. Hartono, dr., M.Si selaku Dekan Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret.

2. Sinu Andhi Jusup, dr. M.Kes selaku Ketua Program Studi Kedokteran Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret

3. Rohmaningtyas HS, dr., Sp.KJ., M.Kes selaku Pembimbing Utama yang tak henti-hentinya meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, arahan, masukan, dan motivasi bagi penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. 4. Debree Septiawan, dr., Sp.KJ., M.Kes selaku Pembimbing Pendamping yang

tak henti-hentinya meluangkan waktu untuk memberikan bimbingan, arahan, masukan, dan motivasi bagi penulis sehingga skripsi ini dapat terselesaikan. 5. I Gusti Bagus Indro Nugroho, dr., SpKJ. selaku Penguji yang telah memberikan

evaluasi, kritik dan saran guna menyempurnakan penelitian ini.

6. Kedua orang tua, Sudarmo dan Amalia Tetrani Sakya, adik Abdan Hanifan Dharmasakya, serta seluruh keluarga besar yang senantiasa mendoakan dan memberikan dukungan.

7. Kepala Sekolah dan staff pengajar SLB-B YRTRW Surakarta yang telah membantu proses penelitian ini.

8. Dhaniar, Akmalia, Dinta, Eno, Gita, Dwicky, Riska, Aning, Winda, Sasha, Dina, Adin, Bukhori, Wincent, Musthofa, Beladina, Karla, Fauzi, Huda, Mbak Maisan, Mbak Ica, Mas Henry, Mas Mufti, Mas Prisma, Novrima, HMPD FK UNS dan Calvaria atas semangat, bantuan, serta inspirasi yang telah diberikan. 9. Semua pihak yang secara langsung maupun tidak langsung membantu proses

penelitian tugas karya akhir ini yang tidak mungkin disebutkan satu persatu.

(6)

DAFTAR ISI

Halaman judul ... i

Halaman persetujuan ... ii

Halaman pernyataan ... iii

Abstrak ... iv

Prakata ... vi

Daftar isi ... vii

Daftar tabel ... viii

Daftar gambar ... viii

BAB IPENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 3

C. Tujuan Penelitian ... 3

D. Manfaat Penelitian ... 3

BAB IILANDASAN TEORI A. Tinjauan Pustaka ... 5

B. Kerangka Pemikiran ... 22

C. Hipotesis ... 23

BAB IIIMETODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ... 24

B. Lokasi Penelitian ... 24

C. Subjek Penelitian ... 24

D. Rancangan Penelitian ... 26

E. Identifikasi Variabel Penelitian... 27

F. Definisi Operasional Variabel ... 27

G. Alat dan Bahan Penelitian... 28

H. Cara Kerja ... 29

I. Teknik Analisis Data ... 29

BAB IVHASIL PENELITIAN ... 30

BAB V PEMBAHASAN ... 35

BAB VISIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan ... 41

B. Saran ... 41 DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN

A. Lampiran 1Ethical Clearance B. Lampiran 2 Surat Izin Penelitian

C. Lampiran 3 Lembar Persetujuan Responden danInformed Consent D. Lampiran 4 Identitas Responden

E. Lampiran 5 Kuesioner CDI

F. Lampiran 6 Tabel Data Responden G. Lampiran 7 Hasil Analisis Data

(7)

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Distribusi Karakteristik Jenis Kelamin, Status Pubertas dan

Kejadian Depresi ………. 31

Tabel 4.2 Distribusi Kejadian Depresi Berdasarkan Jenis Kelamin dan

Status Pubertas ………. 31

Tabel 4.3 Hasil Uji Chi Square Jenis Kelamin dan Status Pubertas

terhadap Kejadian Depresi ………... 33

DAFTAR GAMBAR

Referensi

Dokumen terkait

yang diterima skin atas.Pada bagian inti ( core ) terilat kerusakan berupa delaminasi antara kulit dengan inti polyrethane pada bagian bawah yang disebabkan gaya

To help underpin a strategy of upward trajectory, occupational and professional groups attempt to exploit opportunities for exclusionary closure; see, for example, Richardson (1997)

[r]

(Saya merasa tidak jelas dengan berbagai aturan yang harus saya pelajari untuk berbicara Bahasa Inggris.). STS TS ATS AS ST

Kadar Protein, Indeks Putih Telur, dan Nilai Haugh Unit Telur Itik Setelah Perendaman Ekstrak Daun Salam ( Syzygium polyanthum ) dengan Waktu Penyimpanan yang Berbeda pada..

Hasil penelitian yang dilakukan, dapat disim pulkan yaitu terdapat hubungan yang ber- makna antara pengetahuan, sikap, dukungan suami/ suami dan peran bidan.Untuk

Kegiatan Pengabdian Pada Masyarakat tentang pelatihan kaki naga ikan Patin (Pangasius sp), ini sebagai usaha untuk mitra usaha binaan bagi remaja dan Ibu-ibu

Dalam pandangannya, perempuan diidentik dengan sosok yang lemah, halus dan emosional. Pandangan ini telah memposisikan perempuan sebagai mahkluk yang seolah-olah harus dilindungi