• Tidak ada hasil yang ditemukan

EFEKTIVITAS METODE INKUIRI DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS BERITA (Studi Eksperimen terhadap Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMPN 1 Kembaran) TESIS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "EFEKTIVITAS METODE INKUIRI DALAM PEMBELAJARAN MENULIS TEKS BERITA (Studi Eksperimen terhadap Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMPN 1 Kembaran) TESIS"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

EFEKTIVITAS METODE INKUIRI DALAM

PEMBELAJARAN MENULIS TEKS BERITA (Studi Eksperimen terhadap Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks

Berita Siswa Kelas VIII SMPN 1 Kembaran)

TESIS

diajukan kepada Universitas Muhammadiyah Purwokerto untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam

memperoleh gelar Magister Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

oleh

SRI REDJEKI MULJANINGSIH NIM 1020104021

PROGRAM PASCASARJANA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

(2)

ABSTRAK

Muljaningsih, Sri Redjeki. 2013. Efektivitas Metode Inkuiri dalam Pembelajaran Menulis Teks Berita (Studi Eksperimen terhadap Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMP Negeri 1 Kembaran), Tesis, Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia, Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Purwokerto. Pembimbing: (1) Prof. Dr. H. Kosadi Hidayat, M.Pd., (II) Dr. Furqanul Aziez, M.Pd.

Kata-kata kunci: metode inkuiri, menulis teks berita

Penelitian ini ditujukan untuk mengetahui: (1) apakah metode inkuiri efektif untuk meningkatkan pemahaman siswa tentang penulisan teks berita, (2) apakah metode inkuiri efektif untuk meningkatkan kemampuan siswa menulis teks berita, dan (3) apakah metode inkuiri efektif untuk meningkatkan pemahaman dan kemampuan siswa menulis teks berita.

Untuk menjawab pertanyaan di atas, penelitian ini dirancang dengan pendekatan eksperimen yang menggunakan Pretest-Posttest Control Group

Design yang dilaksanakan di SMPN 1 Kembaran dengan populasi pemahaman

dan kemampuan menulis teks berita siswa kelas VIII. Sampel diambil melalui teknik simple random sampling dengan kelas VIIIF sebagai kelas eksperimen dan kelas VIIIE sebagai kelas kontrol, pengumpulan data dengan menggunakan tes tertulis pilihan ganda untuk mengukur pemahaman penulisan teks berita dan tes uraian untuk mengukur kemampuan menulis teks berita.

(3)

MOTTO

Saling berlakulah jujur dalam ilmu dan jangan saling merahasiakannya.

Sesungguhnya berkhianat dalam ilmu pengetahuan lebih berat hukumannya

(4)

KATA PENGANTAR

Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT atas rahmat dan

karunia yang dilimpahkan-Nya sehingga tesis ini terselesaikan dengan baik. Tesis

ini ingin mengungkapkan efektivitas metode inkuiri dalam pembelajaran menulis

teks berita. Untuk memperoleh hasil belajar yang efektif maka diperlukan metode

dalam proses pembelajaran.

Metode inkuiri merupakan salah satu metode pembelajaran yang dapat

dijadikan alternatif dalam pembelajaran menulis teks berita. Melalui penelitian

ini, peneliti telah membuktikan bahwa metode inkuiri dalam pembelajaran

menulis teks berita memberikan pengalaman baru bagi peneliti sebagai guru dan

para siswa. Banyak manfaat diperoleh dari pelaksanaan pembelajaran dengan

menggunakan metode inkuiri. Selanjutnya, hal ini akan lebih bermakna apabila

metode inkuiri digunakan dalam pembelajaran.

Semoga tulisan kecil ini dapat memberikan manfaat bagi guru dalam

meningkatkan keprofesionalannya dan mutu pembelajaran pada masa yang akan

datang.

(5)

UCAPAN TERIMA KASIH

Puji syukur peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan taufik dan hidayah-Nya sehingga peneliti dapat menyelesaikan tesis

ini. Tesis ini disusun untuk memenuhi salah satu persyaratan menyelesaikan studi

pada program studi Pascasarjana Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Penyusunan tesis ini dapat selesai berkat bantuan, bimbingan, dan

dorongan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, pada kesempatan yang berbahagia

ini dengan penuh rasa hormat perkenankanlah peneliti mengucapkan terima kasih

yang sebesar-besarnya kepada:

1. Prof.Dr. H. Kosadi Hidayat, M.Pd selaku pembimbing I yang telah meluangkan

waktu, tenaga, dan pemikiran untuk membimbing peneliti dalam penyusunan

tesis ini.

2. Dr. Furqanul Aziez, M.Pd selaku pembimbing II yang telah meluangkan waktu,

tenaga, dan pemikiran untuk membimbing peneliti dalam penyusunan tesis ini.

3. Dr. H. Syamsuhadi Irsyad, SH., MH, rektor Universitas Muhammadiyah

Purwokerto yang telah memberikan dan menyediakan fasilitas selama peneliti

menempuh pendidikan di Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah

Purwokerto.

4. Dr. Tanto Sukardi, M.Hum, Direktur Program Pascasarjana yang telah

memfasilitasi segala kegiatan selama perkuliahan berlangsung.

5. Seluruh dosen Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Purwokerto

(6)

6. Ediyanto, S.Pd., Kepala SMP Negeri 1 Kembaran yang telah memberikan izin

dan membantu selama proses penelitian.

7. Siswa kelas VIII pada SMP Negeri 1 Kembaran yang telah menjadi responden

penelitian ini.

8. Tenaga pengajar dan tenaga kependidikan di SMP Negeri 1 Kembaran yang

telah banyak meluangkan waktu dalam membantu peneliti menyusun tesis ini.

9. Suamiku Drs. Marodin, SH dan anak-anakku tercinta: Maulana Al Farisi,

Hasnan Hafidh, dan Zaki Rahman Karim yang telah memberikan kesempatan,

pengertian, dan dorongan bagi peneliti untuk mengikuti pendidikan

pascasarjana ini.

10.Kedua orang tua: Bapak H. Hadi Mulyono dan Ibu Hj. Subiyah, dan

saudara-saudara peneliti yang selalu memberikan doa restu dan dorongan moral

sehingga peneliti dapat menyelesaikan studi.

11.Rekan-rekan mahasiswa Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah

Purwokerto atas kerjasama yang baik sepanjang masa perkuliahan hingga

penyusunan tesis ini.

12.Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah memberikan

kontribusi atas penyusunan tesis ini.

Peneliti juga memanjatkan doa kepada Allah SWT mudah-mudahan segala

bantuan dan amal baik yang diberikan kepada peneliti menjadi amal saleh

sehingga mendapat balasan dari Allah. Amin.

Purwokerto, Januari 2013

(7)

DAFTAR ISI A. Latar Belakang Masalah Penelitian ……….………1

B. Identifikasi Masalah Penelitian ………..……… 5

C. Perumusan Masalah Penelitian ….……….……… 6

D. Tujuan Penelitian ……….……..……… 6

E. Hipotesis Penelitian ………6

F. Kegunaan Penelitian ……….……….… 8

G. Ruang Lingkup ..………..……… 9

b. Hakikat Metode Pembelajaran ....….………....14

c. Hakikat Metode Inkuiri ………18

2. Hakikat Menulis Teks Berita ………….…….………..22

a. Hakikat Menulis ……...……….………...22

b. Tujuan Menulis..……….……… ……….…. 23

c. Hakikat Teks Berita…….……….23

d. Hakikat Menulis Teks Berita ………...27

B. Penelitian yang relevan ………28

(8)

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN

A. Rancangan Penelitian ………..………..32

B. Populasi dan Sampel ……….33

C. Instrumen Penelitian ………...………..….35

1. Uji Persyaratan Analisis …….……….…… 76

2. Pengujian Hipotesis ……….……….…….81

BAB V. PEMBAHASAN A. Efektivitas Metode Inkuiri dalam Meningkatkan Pemahaman Penulisan Teks Berita ………..……101

B. Efektivitas Metode Inkuiri dalam Meningkatkan Kemampuan Menulis Teks Berita ………..…103

C. Efektivitas Metode Inkuiri dalam Meningkatkan Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita ………..………127

BAB VI SIMPULAN DAN SARAN A. Simpulan ……….129

B. Saran ………...129

DAFTAR PUSTAKA ……….………131

(9)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Skema Penelitian Pretest, Postest Control Group Design …..……….32

Tabel 3.1 Keadaan Siswa Kelas VIII SMPN 1 Kembaran ………….………….34

Tabel 3.2 Kisi-Kisi Instrumen Penelitian ……….………37

Tabel 3.3 Daftar Nilai Ujicoba Pemahaman Penulisan Teks Berita..………49

Tabel 3.4 Daftar Nilai Ujicoba Kemampuan Menulis Teks Berita.………..50

Tabel 3.5 Validitas Butir Angket Skala Sikap pada Kelas Eksperimen .………51

Tabel 4.1 Rangkuman Data Hasil Belajar Prates Pemahaman Penulisan Teks

Berita pada Siswa Kelas Eksperimen ……….. …57

Tabel 4.2 Rangkuman data Hasil Belajar Pascates Pemahaman Penulisan Teks

Berita pada Siswa Kelas Eksperimen ……….. .58

Tabel 4.3 Rangkuman Data Hasil Belajar Prates Pemahaman Penulisan Teks

Berita pada Siswa Kelas Kontrol.……….……..59

Tabel 4.4 Rangkuman Data Hasil Belajar Pascates Pemahaman Penulisan Teks

Berita pada Siswa Kelas Kontrol ..……….60

Tabel 4.5 Rangkuman Data Hasil Belajar Prates Kemampuan Menulis Teks Berita

pada Siswa Kelas Eksperimen ……...………....61

Tabel 4.6 Rangkuman Data Hasil Belajar Pascates Kemampuan Menulis Teks

Berita pada Siswa Kelas Eksperimen ……….62

Tabel 4.7 Rangkuman Data Hasil Belajar Prates Kemampuan Menulis Teks Berita

(10)

Tabel 4.8 Rangkuman Data Hasil Belajar Pascates Kemampuan Menulis Teks

Berita pada Siswa Kelas Kontrol………... ………...64

Tabel 4.9 Statistics Pemahaman Penulisan Teks Berita……. …….……….65

Tabel 4.10 Statistics Kemampuan Menulis Teks Berita ………..….………66

Tabel 4.11 Data Hasil Prates Pemahaman Penulisan dan Kemampuan Menulis

Teks Berita……….. ………..………….67

Tabel 4.12 Data Hasil Pascates Pemahaman Penulisan dan Kemampuan Menulis

Teks Berita ………..………..68

Tabel 4.13 Contoh Teks Berita Hasil Prates pada Kelas Eksperimen …………..71

Tabel 4.14 Contoh Teks Berita Hasil Prates pada Kelas Kontrol ……….72

Tabel 4.15 Contoh Teks Berita Hasil Pascates pada Kelas Eksperimen

...….………73

Tabel 4.16 Contoh Teks Berita Hasil Pascates Kelas Kontrol ………75

Tabel 4.17 Hasil Uji Normalitas Data Hasil Belajar Pemahaman Penulisan

Teks Berita dengan Kolmogorov Smirnov Z ……….…77

Tabel 4.18 Hasil Uji Normalitas data Hasil Belajar Kemampuan Menulis

Teks Berita dengan Kolmogorov smirnov Z ………..………..78

Tabel 4.19 Uji Homogenitas Data Prates Pemahaman Penulisan Teks Berita ….79

Tabel 4.20 Uji Homogenitas Data Pascates Pascates Pemahaman Penulisan

Teks Berita ……… 79

Tabel 4.21 Uji Homogenitas Data Prates Kemampuan Menulis Teks Berita …..80

Tabel 4.22 Uji Homogenitas Data Pascates Kemampuan Menulis Teks Berita ...80

Tabel 4.23 Data Input Hasil Belajar Pemahaman Penulisan Teks Berita ………83

(11)

Tabel 4.25 Hasil Uji Scheffe Pemahaman Penulisan Teks Berita ………87

Tabel 4.26 Data Input Hasil Belajar Kemampuan Menulis Teks Berita……..….89

Tabel 4. 27 Hasil Uji-t Kemampuan Menulis Teks Berita ………...………91

Tabel 4.28 Uji Scheffe Kemampuan Menulis Teks Berita ………..93

Tabel 4.29 Data Input Hasil Belajar Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks

Berita Kelas Eksperimen ………...….95

Tabel 4.30 Hasil Uji-t Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita …….97

Tabel 4.31 Uji Scheffe Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita ……99

(12)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1: Peranan Guru……….………14

Gambar 2.2: Bagan Kerangka Berpikir ……..………...……...31

Gambar 4.1: Kurva Statistik Uji-t Pemahaman Penulisan Teks Berita………… 86

Gambar 4.2: Kurva Statistik Uji-t Kemampuan Menulis Teks Berita …………..92

Gambar 4.3: Kurva Statistik Uji-t Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Nilai Prasurvai Menulis Teks Berita Siswa Kelas VIII SMPN 1

Kembaran ……….………..133

Lampiran 2 Silabus Pembelajaran Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen

………..…...……….141

Lampiran 3 RPP Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen Kelas

Eksperimen ……….. …………..146

Lampiran 4 Hasil Belajar Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita ..154

Lampiran 5 Gambar Pelaksanaan Penelitian di Kelas Kontrol dan Kelas

Eksperimen ……….…….. ………..162

Lampiran 6 Surat Izin Penelitian dan Surat Keterangan..……..………...…… .167

Lampiran 7 Daftar Riwayat Hidup ..………169

Lampiran 8 Contoh Hasil Belajar Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks

(14)

RIWAYAT HIDUP

Sri Redjeki Muljaningsih dilahirkan di Desa Dukuhwaluh, Kecamatan

Kembaran, Kabupaten Banyumas pada tanggal 23 Maret 1970, putri ketiga dari

Bapak Haji Hadi Mulyono dan Ibu Hajjah Subiyah. Pendidikan SD ditamatkan

pada tahun 1983 di SD Negeri 2 Dukuhwaluh, Kecamatan Kembaran, dan

pendidikan SMP tamat pada tahun 1986 di SMP Negeri 8 Purwokerto.

Pendidikan selanjutnya di SMA Negeri 2 Purwokerto jurusan IPS dan

tamat pada tahun 1989. Setelah itu, ia melanjutkan ke Universitas Jenderal

Soedirman di Program Studi Administrasi Keuangan. Namun, pada tahun 1990 ia

berpindah pendidikan ke IKIP Semarang pada Fakultas Pendidikan Bahasa dan

Seni dengan mengambil jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan

meraih gelar sarjana pendidikan pada tahun 1995.

Pada tahun 1997 ia mulai kariernya menjadi guru honorer di MTs Ma’arif

NU Cilongok. Pada bulan September 1999 ia pindah tugas mengajar di STM

Serayu Purwokerto dan pada bulan November 1999 ia pun mulai mengajar

menjadi guru tidak tetap di SMA Negeri 1 Purwokerto. Pada tahun 2001 ia

mencoba mengajar menjadi Dosen Tidak Tetap di STIKes Harapan Bangsa

Purwokerto dengan materi ajar bahasa Indonesia hingga sekarang. Pada tahun

2003 ia diangkat menjadi guru PNS di SMP Negeri 2 Somagede. Pada tahun 2008

ia berpindah tugas ke SMP Negeri 1 Kembaran hingga sekarang. Di sekolah

tempat ia mengajar sekarang ia diberi tugas menjadi pembimbing ekstrakurikuler

mading.

Saat ini ia hidup bersama Drs. Marodin, SH, suami yang dicintainya, dan

telah dikaruniai tiga orang anak yaitu Maulana Al Farisi, Hasnan Hafidh, dan Zaki

Gambar

Tabel 4.30 Hasil Uji-t Pemahaman dan Kemampuan Menulis Teks Berita …….97
Gambar 2.1: Peranan Guru……………………………………………….………14

Referensi

Dokumen terkait

Keamanan pangan adalah kondisi dan upaya yang diperlukan untuk mencegah pangan dari kemungkinan cemaran biologis, kimia, dan benda lain yang dapat mengganggu,

Dari hasil yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa keragaan karakter morfologi (tinggi, diameter batang, jumlah anakan, panjang dan lebar daun) bibit abaca hasil kultur

M Jurusa n 1 Mahasiswa mengisi daftar absen 2 Akad merekapitulasi kehadiran dosen berdasarkan daftar hadir (presensi) Setlah pertemu an kuliah dimulai Daftar Rekapit ulasi

Adapun permasalahan yang dibahas dalam penulisan skripsi ini adalah bagaimana proses pelaksanaan transaksi efek semu yang terjadi di pasar sekunder dalam bursa efek

Keterbatasan fungsi pendengaran yang dimiliki anak tunarungu, berdampak pada hambatan komunikasi, yaitu selalu tidak sempurna (baik verbal maupun tulisan) sehingga dapat

Visi : Menjadi instansi pemerintah yang menyelenggarakan sistem administrasi perpajakan modren yang efektif, efisien, dan dipercaya masyarakat dengan integritas

Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor Kep-758/KMK.01/1993 tentang Organisasi dan atau Kerja Direktorat Jenderal Pajak. Keputusan Menteri Keuangan Republik Indonesia

[r]