• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas dengan Tingkat Kecemasan Pasien kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas dengan Tingkat Kecemasan Pasien kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan"

Copied!
21
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUALITAS

DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN KANKER

DI RSUP. H. ADAM MALIK MEDAN

TESIS

Oleh

BUDIANA YAZID

127046015 / KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(2)

HUBUNGAN PEMENUHAN KEBUTUHAN SPIRITUALITAS

DENGAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN KANKER

DI RSUP. H. ADAM MALIK MEDAN

TESIS

Diajukan Sebagai Salah Satu Syarat

untuk Memperoleh Gelar Magister Keperawatan (M.Kep) dalam Program Studi Magister Ilmu Keperawatan

Minat Studi Keperawatan Medikal Bedah pada Fakultas Keperawatan

Universitas Sumatera Utara

Oleh

BUDIANA YAZID

127046015 / KEPERAWATAN MEDIKAL BEDAH

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU KEPERAWATAN

FAKULTAS KEPERAWATAN

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

(3)
(4)

Telah diuji

Pada tanggal : 25 Agustus 2014

PANITIA PENGUJI TESIS

Ketua : Prof. dr. Sori Muda Sarumpaet., MPH

Anggota : 1. Siti Zahara Nasution, S.Kp., MNS

2. Ir. Etti Sudaryati, MKM., Ph.D

(5)
(6)

Judul Tesis : Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas dengan

Tingkat Kecemasan Pasien kanker di RSUP. H. Adam

Malik Medan

Nama Mahasiswa : Budiana Yazid

Program Studi : Magister Ilmu Keperawatan

Minat Studi : Keperawatan Medikal Bedah

Tahun : 2014

ABSTRAK

Kebutuhan spiritual adalah kebutuhan dasar yang dibutuhkan oleh setiap

manusia. Setiap faktor diperlukan untuk membangun dan mempertahankan

hubungan dinamis pribadi seseorang dengan Tuhan. Tujuan penelitian ini untuk

mengetahui pemenuhan kebutuhan spiritualitas, tingkat kecemasan, hubungan

pemenuhan kebutuhan spiritualitas dengan tingkat kecemasan pasien kanker di

RSUP. H. Adam Malik Medan. Jenis penelitian yang digunakan dengan studi

pendekatan cross sectional. Sampel pada penelitian ini berjumlah 96 orang

dengan teknik pengambilan sampel purposive sampling. Dari hasil analisa

univariat menunjukan bahwa pemenuhan kebutuhan spiritualitas pasien kanker

mayoritas kategori baik sebanyak 76 orang (79,2%) dan tingkat kecemasan pasien

kanker mayoritas kategori sedang sebanyak 31 orang (32,3%). Dari hasil analisa

bivariat dengan uji chi square, menunjukkan bahwa variabel pemenuhan

(7)

RSUP. H. Adam Malik Medan dengan nilai p=0,030<0,05 dan nilai PR=0,50

(95% CI=0,27-0,89). Dari hasil analisa multivariat dengan uji multiple correlation

menunjukkan bahwa harapan dan kepercayaan mempunyai hubungan dengan

tingkat kecemasan. Disarankan kepada pihak RSUP. H. Adam Malik Medan agar

seluruh perawat yang berada dilingkungan RSUP. H. Adam Malik Medan

benar-benar melakukan pelayanan kebutuhan spiritual dan mendokumentasikannya.

(8)

Thesis Title : Correlation Spiritual Need with Anxiety Level of

Cancer Patients in RSUP. H. Adam Malik Medan

Name : Budiana Yazid

Study Program : Master of Nursing

Field of Specialization : Medical-Surgical Nursing

Year : 2014

ABSTRACT

Spiritual needs is the basic needs of every human being. Each factor is

needed to develop and maintain one's dynamic relationship with God. The

objective of the research was to find out the correlation of spiritual need, anxiety

level, correlation spiritual need with anxiety level of cancer patients in RSUP. H.

Adam Malik Medan. The type of research with a cross sectional study. The

samples consisted of 96 respondents, taken by using technique purposive

sampling. Based on the result of univariate analysis, it was found that 76

respondents (79.2%) have a spiritual need in the good category, 31 repondents

(32.3%) have a level anxiety in the moderate category. Based on the result of

bivariat analysis with chi square test, it was found that the variable of the spiritual

need, correlated with the level of 0.030 < 0,05 and PR value = 0.50 (95% CI =

0.12-0.92). Based on the results of the multivariate analysis with multiple

correlation test, hope and trust have a correlation with anxiety level. It is

(9)

environment. H. Adam Malik Medan actually doing spiritual needs and document

services.

(10)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa,

karena dengan berkat dan rahmat-Nya penulis dapat menyelesaikan tesis dengan

judul “Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan”, disusun untuk memenuhi

sebagian dari syarat untuk memperoleh gelar Magister Ilmu Keperawatan di

Program Studi Magister Ilmu Keperawatan Fakultas Keperawatan Universitas

Sumatera Utara.

Penulis menyadari bahwa penulisan tesis ini tidak akan dapat diselesaikan

dengan baik tanpa bantuan dari beberapa pihak. Oleh karena itu, saya ingin

menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Dekan Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara beserta jajarannya

yang telah memberikan kesempatan dan fasilitas untuk melanjutkan studi ke

jenjang Magister Keperawatan.

2. Setiawan, S.Kp., MNS., Ph.D selaku Ketua Program Studi Magister Ilmu

Keperawatan Fakultas Keperawatan USU dan Achmad Fathi, S.Kep, Ns.,

MNS selaku Sekretaris Program Studi atas bantuannya dalam melengkapi

prosedur administrasi di Program Studi Magister Ilmu Keperawatan Fakultas

Keperawatan Universitas Sumatera Utara.

3. Prof. dr. Sori Muda Sarumpaet, MPH selaku ketua komisi pembimbing, Ibu

Siti Zahara Nasution, SKp., MNS selaku anggota komisi pembimbing atas

(11)

memberikan bimbingan, dorongan, saran dan perhatian dalam penyelesaian

tesis ini

4. dr. Etti Sudaryati, MKM., Ph.D dan Nunung F Sitepu, S.Kep, Ns., MNS

selaku tim penguji yang telah banyak memberikan saran dan kritik yang

sangat berharga, bimbingan dan perhatian selama penulisan tesis.

5. dr. Lukmanul Hakim Nasution, SpKK, M.Kes selaku direktur Utama RSUP.

H. Adam Malik Medan serta jajarannya yang telah memberikan izin

penelitian kepada peneliti.

6. Ayahanda H. Yaziddin dan Ibunda Hj. Ilmiwati Br. Sagala atas segala

dukungan moral dan materil serta doa yang tidak henti-hentinya sehingga

tesis ini dapat diselesaikan.

7. Kakak, Abang dan Adik ku tersayang Razimah Yazid, SKM., Zur Erwina

Yazid, S.Kep, Ns., Heris Sayuti Simatupang, SPd.I., Yasir Mahfudz Siregar,

ST., Sari Purnama Yazid, SKM., Rahmadsyah Yazid Putra, ST dan

Ridhosyah Yazid Putra yang penuh keceriaan, pengertian, perhatian,

kesabaran, doa, motivasi dan dukungan moril agar dapat menyelesaikan

pendidikan ini.

8. Juliandra Harahap, S.St.Pi selaku suami yang telah memberikan motivasi dan

dukungan sehingga peneliti dapat menyelesaikan pendidikan ini.

9. Ketua STIKes Flora Medan atas kesempatan dan dukungan yang diberikan

kepada saya sehingga dapat menyelesaikan pendidikan ini dengan baik.

10. Rekan-rekan Program Studi Magister Ilmu Keperawatan Fakultas

(12)

pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah banyak membantu

dan memberi dorongan untuk menyelesaikan laporan tesis ini.

Penulis menyadari tesis ini masih banyak kekurangan. Oleh karena itu,

penulis mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaan tesis ini dan harapan

penulis semoga tesis ini bermanfaat demi kemajuan ilmu pengetahuan khususnya

profesi keperawatan.

Medan, 25 Agustus 2014

Penulis

(13)

RIWAYAT HIDUP

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : Budiana Yazid

Tempat/Tanggal Lahir : Kampung Mesjid/30 Nopember 1986

Alamat : Jl. dr. Hamka No. 58, Rantau Prapat

No. HP :082369681487

Riwayat Pendidikan :

Jenjang Pendidikan Nama Institusi Tahun Lulus

SD SD Negeri 112147 Bakaran Batu 1998

SLTP SMP N2 Rantau Prapat 2001

SMA SMA Negeri 1 Rantau Prapat 2004

S1 Fakultas Keperawatan Universitas

Sumatera Utara

Bekerja sebagai staf dosen STIKes Flora Medan mulai 4 April 2010-

(14)
(15)

3.2.1. Lokasi Penelitian ... 40

3.6.1. Metode Pengukuran Variabel Independen ... 55

3.6.2. Metode Pengukuran Variabel Dependen ... 56

4.3.1. Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan ... 63

4.3.2. Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan………. 68

5.1.Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan……….. 85

5.2.Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan………. 87

5.3.Hubungan Harapan dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan………. 90

5.4.Hubungan Arti dan Tujuan dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan………. 92

5.5.Hubungan Pengampunan dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan………. 94

5.6.Hubungan Keyakinan dan Nilai-Nilai dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan……….. 95

5.7.Hubungan yang Harmonis dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan……….. 97

5.8.Hubungan Kepercayaan dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan……….. 99

(16)

Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan……….... 100

5.10.Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan Perawat dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan………... 101

5.11.Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan……….. ... 104

5.12.Keterbatasan Penelitian……… ... 106

BAB 6. KESIMPULAN DAN SARAN ... 108

6.1. Kesimpulan ... 108

6.2. Saran ... 109

DAFTAR PUSTAKA ... 111

(17)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 3.1. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Pemenuhan

Kebutuhan Spiritualitas Pasien Kanker

di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=20) ... 45

Tabel 3.2. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan Perawat Pada Pasien Kanker

di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=20) ... 46

Tabel 3.3. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUp. H. Adam Malik Medan (n=20) ... 46

Tabel 3.4. Kerangka Operasional Pemenuhan Kebutuhan Spiritual

Dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker………... 48

Tabel 4.1. Distribusi Frekuensi Karakteristik Responden

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96) … 62

Tabel 4.2. Distribusi Frekuensi Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)……. 63

Tabel 4.3. Distribusi Frekuensi Sub Variabel Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik

Medan (n=96)……… 65

Tabel 4.4. Distribusi Frekuensi Berdasarkan Jawaban Pernyataan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas Pasien Kanker di

RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)……… 66

Tabel 4.5. Distribusi Frekuensi Berdasarkan Jawaban Pernyataan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan Perawat

di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)………. 67

Tabel 4.6. Distribusi Frekuensi Tingkat Kecemasan Pasien kanker

di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)……… 68

Tabel 4.7. Distribusi Frekuensi Berdasarkan Jawaban Pernyataan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam

(18)

Halaman

Tabel 4.8. Hubungan Harapan dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)….. 71

Tabel 4.9. Hubungan Arti dan Tujuan dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)…. 72

Tabel 4.10. Hubungan Pengampunan dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)… 73

Tabel 4.11. Hubungan Keyakinan dan Nilai – Nilai dengan

Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H. Adam

Malik Medan (n=96)………... 73

Tabel 4.12. Hubungan yang Harmonis dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)… 74

Tabel 4.13. Hubungan Kepercayaan dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)…… 75

Tabel 4.14. Hubungan Kreativitas dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)……. 76

Tabel 4.15. Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas

yang Diberikan Perawat dengan Tingkat Kecemasan

Pasien Kanker di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)……. 77

Tabel 4.16. Hubungan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas

dengan Tingkat Kecemasan Pasien Kanker di RSUP. H.

Adam Malik Medan (n=96)……….. 77

Tabel 4.17. Hasil Analisa Bivariat antara Harapan, Arti dan

Tujuan, Pengampunan, Keyakinan dan Nilai-Nilai, Hubungan yang Harmonis, Kepercayaan Terhadap Tuhan, Kreativitas dan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan

Perawat di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)………… 80

(19)

Halaman

Tabel 4.19. Hasil Analisa Multivariat Multiple Correlation antara Harapan, Pengampunan, Keyakinan dan Nilai-Nilai,

Hubungan yang Harmonis, Kepercayaan Terhadap Tuhan dan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan

Perawat di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96)……….. 81

Tabel 4.20. Hasil Analisa Multivariat Multiple Correlation antara Harapan, Pengampunan, Hubungan yang Harmonis, Kepercayaan Terhadap Tuhan dan Pemenuhan

Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan Perawat di RSUP.

H. Adam Malik Medan (n=96)……… 82

Tabel 4.21. Hasil Analisa Multivariat Multiple Correlation antara

Harapan, Hubungan yang Harmonis, Kepercayaan Terhadap Tuhan dan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang

Diberikan Perawat di RSUP. H. Adam Malik Medan (n=96) .. 83

Tabel 4.22. Hasil Analisa Multivariat Multiple Correlation antara Harapan, Kepercayaan Terhadap Tuhan dan Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas yang Diberikan Perawat di RSUP.

H. Adam Malik Medan (n=96)………. 83

Tabel 4.23. Hasil Akhir Analisa Multivariat Multiple Correlation antara Harapan dan Kepercayaan Terhadap Tuhan di RSUP.

(20)

DAFTAR GAMBAR

Halaman Gambar 1 Kerangka Konsep Hubungan Pemenuhan Kebutuhan

(21)

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Instrumen Penelitian ... 115

a. Lembar Persetujuan Menjadi Responden ... 116

b. Kuesioner Data Demografi ... 117

c. Kuesioner Pemenuhan Kebutuhan Spiritualitas ... 118

d. Kuesioner Tingkat Kecemasan ... 121

Lampiran 2 Biodata Expert ... 122

Lampiran 3 Izin Penelitian ... 123

a. Surat Pengambilan Data dari Dekan Fakultas Keperawatan ... 124

b. Surat Persetujuan Etik Peneltian ... 126

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini adalah tentang analisis bentuk pembuka dan penutup karangan pada surat kabar Xun Bao yang bertujuan untuk mengetahui dan menentukan bentuk

White Beauty versi Korea Gita Gutawa adalah iklan tersebut memiliki tanda – tanda yang menyampaikan makna bahwa seorang wanita Indonesia dapat dikatakan cantik apabila memiliki

tertagih akan berdampak pada besarnya pendapatan yang merupakan indikator keberhasilan perusahaan. Keberhasilan perusahaan dalam pengendalian piutang tak tertagih

Telah dilakukan percobaan penentuan kadar Karoten dan bilangan DOBI pada CPO limbah buah kelapa sawit dengan alat spektrofotometer UV-Visible.. Pada penentuan kadar

Latar belakang : Minuman keras ialah segala jenis minuman yang memabukan, sehingga dengan meminumnya menjadi hilang kesadaran, yang termasuk minuman yang

Untuk mempermudah pengambilan keputusan investasi dengan mempertimbangkan hasil perhitungan-perhitungan lainnya (ROTA, ROE serta tingkat pertumbuhan perusahaan), yang

Adapun penulisan tugas akhir ini adalah untuk memenuhi dan melengkapi syarat dalam mengikuti ujian akhir D-3 Kimia di Fakultas Matematika Dan Ilmu Pengetahuan

Hubungan antara kebiasaan Mengkonsumsi Minuman Beralkohol dengan Perilaku Agresif pada Remaja Akhir Laki-laki di FKIP UKAW Kupang.Skripsi S- 1..