• Tidak ada hasil yang ditemukan

Sistem Dokumentasi Nilai Akademik Di SMK YWKA Medan dengan PHP Dan MYSQL

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Sistem Dokumentasi Nilai Akademik Di SMK YWKA Medan dengan PHP Dan MYSQL"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Teknologi informasi yang berkembang pesat dewasa ini, telah mendorong percepatan di berbagai bidang. Hal ini juga yang menyebabkan munculnya kemajuan pada perangkat lunak dan diimbangi pula dengan kemajuan dan kecanggihan teknologi beserta perangkat kerasnya. Secara langsung ataupun tidak, teknologi informasi telah menjadi bagian penting dari berbagai bidang kehidupan. Karena banyak kemudahan yang ditawarkan, teknologi informasi hampir tidak dapat dilepaskan dari berbagai aspek kehidupan manusia.

Teknologi Informasi semakin diminati oleh semua kalangan masyarakat, baik masyarakat awam maupun kaum intelektual. Hal ini berkaitan dengan kegiatan-kegiatan yang dilakukan oleh manusia yang biasanya dilakukan secara manual dan tradisional akan semakin lebih cepat dan tepat jika dilakukan dengan bantuan mesin,

Dalam hal ini teknologi komputer. Dengan pemanfaatan teknologi komputer tersebut dapat meningkatkan efisiensi baik itu tenaga, waktu maupun biaya.

(2)

Dokumentasi nilai akademik sangat penting bagi pihak sekolah maupun pihak siswa dan orang tua. Aplikasi yang berbasis web ini dapat digunakan oleh pihak sekolah dan tentunya juga dapat di akses oleh orang tua siswa. Hal itu dibuat agar pegawai sekolah ataupun guru yang ingin melakukan pengolahan nilai dan pencatatan data akademik dapat dengan mudah melakukannya. Keuntungan di pihak orang tua yaitu orang tua dapat memonitor langsung kegiatan anaknya di sekolah dan dapat melihat langsung hasil yang di dapat anaknya selama melakukan kegiatan belajar di sekolah mereka.

Selain itu, bagi sekolah juga mendapat keuntungan serta kemudahan dalam melakukan analisa dan nilai siswa. Hasil analisa ini dapat digunakan untuk berbagai macam keperluan diantaranya sebagai salah satu referensi dalam pengambilan keputusan. Karena hal tersebut maka tugas akhir ini juga memiliki fungsi sebagai decission support system atau sistem pendukung keputusan.

Melihat hal itu penulis ingin membuat suatu aplikasi yang dapat melakukan penanganan data-data yang akan diolah ke dalam sebuah pengkalan data dan merancang suatu website sebagai antarmuka yang dapat membantu kerumitan-kerumitan yang dialami selama ini.

1.2 Identifikasi Masalah

Sistem Dokumentasi nilai ini dibuat karena sulitnya pelajar dalam mendapatkan informasi mengenai akademik dan khususnya mengenai nilai akademin akibat dari tidak update-nya informasi mengenai akademik di SMK YWKA Medan.

1.3 Ruang Lingkup Masalah

(3)

untuk menghindari kesimpangsiuran dalam penulisan tugas akhir ini maka penulis membatasi ruang lingkup penulisan dan agar lebih memudahkan dalam pemahamannya meliputi :

1. Merancang suatu sistem yang memberikan informasi mengenai data dan informasi akademik pada SMK YWKA Medan.

2. Menampilkan informasi mengenai SMK YWKA Medan.

3. Informasi dapat diakses dengan berbagai level tingkatan dari mulai visitor yaitu tamu biasa hingga administrator yang bertugas mengelolah data dan informasi. 4. Sistem dibangun dan dikembangkan dengan PHP 3.3.9 sebagai bahasa

pemrogramannya dan MySQL 5.5.8 sebagai database-nya serta Apache 2.2.17 sebagai web server.

1.4 Maksud dan Tujuan

Maksud penulisan tugas akhir ini adalah untuk merancang suatu aplikasi web yang dinamis yang dapat dimanfaatkan untuk mempermudah pengaksesan data dan informasi pada SMK YWKA Medan.

Tujuan dari penulisan tugas akhir ini adalah untuk memberikan informasi akademik kepada para pegawai serta siswa SMK YWKA Medan dan juga memberikan informasi kepada masyarakat mengenai informasi terbaru (up to date) dari SMK YWKA Medan.

1.5 Metode Penelitian

(4)

1. Penelitian Lapangan (Field Research)

Penelitian ini dilakukan penulis secara langsung di lapangan, dalam hal ini penulis melakukan penelitian pada SMK YWKA Medan.

2. Penelitian Pustaka (Library Research)

Penelitian yang dilakukan penulis di perpustakaan untuk mendapatkan data yang teoritis. Dalam hal ini yang harus diperhatikan adalah subjek yang diteliti, yaitu khususnya pada buku bacaan yang menjadi pembahasan dan saling berhubungan dengan permasalahan yang dihadapi. Sumber-sumber bacaan tersebut penulis letakkan pada daftar pustaka. Sumber bacaan dapat berupa text book, tugas akhir dan tesis, buku panduan belajar pemrograman, maupun sumber bacaan softcopy

yang didapatkan dari internet.

1.6 Sistematika Penulisan

Agar dapat memberikan gambaran yang jelas pada penulisan tugas akhir ini, maka penulis membaginya dalam beberapa bab, sebagai berikut :

BAB 1 : PENDAHULUAN

Bab ini menguraikan latar belakang penulisan tugas akhir, identifikasi masalah, ruang lingkup masalah, maksud dan tujuan penulisan tugas akhir, metode penelitian, dan sistematika penulisan

BAB 2 : LANDASAN TEORI

(5)

BAB 3 : GAMBARAN UMUM INSTITUSI

Bab ini menguraikan tentang sejarah, visi, misi, motto dan logo institusi, struktur organisasi, disiplin sekolah dan informasi akademik pada SMK YWKA Medan.

BAB 4 : PERANCANGAN SISTEM

Bab ini menguraikan tentang perencanaan pembuatan keseluruhan sistem dalam aplikasi yang akan dibuat.

BAB 5 : IMPLEMENTASI SISTEM

Bab ini menguraikan rincian mengenai pengujian yang dilakukan terhadap sistem yang dikembangkan dan disertai analisis terhadap hasil pengujian dan keterangan menu.

BAB 6 : KESIMPULAN DAN SARAN

Referensi

Dokumen terkait

Eka   Permanasari

YANSAH IBRAHIM yang belum memenuhi syarat dan menerima uang sebesar Rp 1 Jut a dari pihak keluarga dan memalsukan dokumen dengan cara mengubah SPP, Surat T4 dan

Eka   Permanasari

26 Sulawesi Tengah 27 Sulawesi Barat 28 Maluku Utara 29 Banten 30 Bangka Belitung 31 Gorontalo 32 Papua Barat 33 Kepulauan Riau. REKAPITULASI PEJABAT YANG DIKENAKAN SANKSI HUKUM

Solaris, Singapore Science center TR Hamzah

Pledge to eliminate gender inequalities and gender-based abuse and violence especially by protecting and promoting the rights of women and adolescent girls, strengthening

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model Problem - Based Learning dan Discovery Learning serta kecerdasaan Intelektual terhadap ber- pikir kreatif. Sampel

Richeese Factory di kota Medan termasuk usaha franchise makanan siap saji yang baru buka pada September 2016, namun meskipun baru buka Richeese Factory sudah memiliki banyak