• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PEK 1203485 Abstract

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "S PEK 1203485 Abstract"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

Siti Nurela, 2016

PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH D AN KREATIVITAS BELAJAR SISWA TERHAD AP HASIL BELAJAR PAD A MATA PELAJARAN EKONOMI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu|perpustakaan.upi.edu

Siti Nure la. 1203485 (2016). “Pe ngaruh Lingkungan Se kolah dan Kre ativitas Be lajar Siswa Terhadap Hasil Be lajar pada Mata Pe lajaran Ekonomi (Surve y pada Siswa Ke las X IIS

di SMA Negeri se-Kota Bandung Wilayah Barat Tahun

Ajaran 2015/2016)”. Pembimbing I :

Dr. Moch Dudih Sugiharto, M. Si. Pe mbimbing II : Yana Rohmana, S. Pd., M. Si

ABSTRAK

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh rendahnya hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi yang dilihat dari nilai Ulangan Akhir Semester genap tahun ajaran 2015/2016 yang tidak memenuhi Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) pada siswa kelas X IIS di SMA Negeri se-Kota Bandung Wilayah Barat. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh lingkungan sekolah terhadap kreativitas belajar, pengaruh lingkungan sekolah terhadap hasil belajar dan pengaruh kreativitas belajar terhadap hasil belajar siswa. Metode penelitian yang digunakan yaitu survey eksplanatori melalui penyebaran kuisioner sebagai alat pengumpul data. Populasi yang diteliti adalah siswa kelas X IIS SMA Negeri se-Kota Bandung Wilayah Barat tahun ajaran 2015/2016 sebanyak 4 sekolah dengan sampel penelitian sebanyak 240 siswa. Teknik analisis data yang digunakan yaitu analisis jalur (Path Analisys). Temuan penelitian menunjukkan bahwa lingkungan sekolah berada pada kategori kondusif, kreativitas belajar siswa berada pada kategori sedang dan hasil belajar pada kategori sedang. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa lingkungan sekolah berpengaruh positif dan signifikan terhadap kreativitas belajar siswa, lingkungan sekolah berpengaruh positif dan signifikan terhdap hasil belajar, kreativitas belajar siswa berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar, serta secara simultan lingkungan sekolah dan kreativitas belajar berpengaruh positif dan signifikan terhadap hasil belajar pada mata pelajaran ekonomi.

(2)

Siti Nurela, 2016

PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH D AN KREATIVITAS BELAJAR SISWA TERHAD AP HASIL BELAJAR PAD A MATA PELAJARAN EKONOMI

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu|perpustakaan.upi.edu

Siti Nurela. 1203485 (2016). “The Effect of School Environment and students Learning Creativity towards Learning Outcomes in economic subject ( A Survey Of Class X IIS SMA Negeri in Bandung West Region in academic year 2015/2016)”. Supervisor I : Dr. Moch Dudih Sugiharto, M. Si. Supervisor II : Yana Rohmana, S. Pd., M. Si

ABSTRACT

The background of this study by the issues of the low learning outcomes in

economic subject based on the value of final examination semester in academic

year 2015/2016 which does not reach the Minimum Completness Criteria at Class

X IIS SMA Negeri in Bandung west region. This study aimed to determine the

effect of school environmet for learning creativity, the effect of school environmet

for learning outcomes, the effect of students learning creativity for learning

outcomes. The study use explanative survey methods by using questionnares

research as a means off collecting data. The population research were class X IIS

SMA Negeri in Bandung west region

in academic year 2015/2016 of 4 schools

with sample were 240 students. Data analysis technique used path analysis. The

research findings showed that the school environmet are conducive category, the

students learning creativity are moderate category and the result of study are

moderate category. The result of research concluded that school environment has

significantly positive effect on the students learning creativity, school environmet

has significantly positive effect on the learning outcomes, and the students

learning creativity has significantly positive effect on the learning outcomes in

economic subject.

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui sejauh mana kecerdasan intelegensi siswa dan keterampilan mengajar guru berpengaruh terhadap hasil belajar siswa pada mata

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATA PELAJARAN EKONOMI DENGAN DIMODERASI LINGKUNGAN KELUARGA SISWA(Studi survei pada Siswa kelas XSMA Negeri 1

Dari hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa kompetensi kepribadian guru berpengaruh positif dan signifikan terhadap motivasi belajar siswa pada mata pelajaran

Pengaruh Iklim Sekolah Dan Kreativitas Guru Dalam Mengelola Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi.. Universitas Pendidikan Indonesia |

Pengaruh Iklim Sekolah Dan Kreativitas Guru Dalam Mengelola Pembelajaran Terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi2. Universitas Pendidikan Indonesia |

Hasil pengujian hipotesis menyimpulkan bahwa motivasi mahasiswa berupa penghargaan finansial dan pertimbangan pasar berpengaruh positif dan signifikan terhadap

PENGARUH LINGKUNGAN SEKOLAH D AN KREATIVITAS BELAJAR SISWA TERHAD AP HASIL BELAJAR PAD A MATA PELAJARAN EKONOMI.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Diduga terdapat Pengaruh positif dan signifikan antara Kreativitas Belajar, Disiplin Belajar, dan Lingkungan Sekolah secara bersama-sama terhadap Hasil Belajar siswa pada mata pelajaran