• Tidak ada hasil yang ditemukan

Aplikasi Sistem Informasi Penyakit Demam Berdarah Berbasis Android

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Aplikasi Sistem Informasi Penyakit Demam Berdarah Berbasis Android"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD) bahasa medisnya disebut Dengue

Hemorrhagic Fever (DHF) adalah penyakit yang disebabkan oleh virus dengue

yang ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus,

yang mana menyebabkan gangguan pada pembuluh darah kapiler dan pada sistem

pembekuan darah, sehingga mengakibatkan perdarahan-perdarahan.Penyakit ini

banyak ditemukan didaerah tropis seperti Asia Tenggara, India, Brazil, Amerika

termasuk di seluruh pelosok Indonesia, kecuali di tempat-tempat ketinggian lebih

dari 1000 meter di atas permukaan air laut. Kejadian luar biasa penyakit demam

berdarah di Asia ditemukan di Manila pada tahun 1954 dan dilaporkan oleh

Quintas. Tahun 1958 juga terjadi kejadian luar biasa penyakit DBD yang

ditemukan di Bangkok-Thonburi dan sekitarnya.

Di musim hujan,hampir tidak ada daerah di Indonesia yang terbebas dari

serangan penyakit DBD. Penelitian menunjukkan bahwa DBD telah ditemukan di

seluruh propinsi Indonesia. Di Indonesia, periode hujan yang panjang beberapa

tahun belakangan ini menambah daerah endemis nyamuk Aedes aegypti dan

Aedes albopictus.

Dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan penduduk salah satunya adalah

(2)

penanggulangan penyakit demam berdarah yang bertujuan mencegah sesorang

terkena penyakit demam berdarah.

1.2 Perumusan Masalah

Berdasarkan uraian diatas, maka permasalahan yang timbul dalam pengerjaan

tugas akhir ini adalah membuat sistem informasi berbasis android yang

menampilkan informasi mengenai penyakit demam berdarah disertai informasi

penyebab, dan cara penanggulangan demam berdarah. Merancang pembuatan

aplikasi sistem informasi penyakit demam berdarah berbasis Android agar dapat

memberikan informasi untuk masyarakat terhadap penyakit demam berdarah.

1.3 Batasan Masalah

Batasan masaah dalam “Aplikasi Sistem Informasi Penyakit Demam Berdarah

Berbasis Android “ adalah sebagai berikut penyampaian informasi dan

pengetahuan mengenai penyakit DBD yang masih perlu dilakukan secara terus

menerus sebagai salah satu cara mencegah penyebaran penyakit DBD di

masyarakat. Fitur aplikasi ini terbatas hanya dalam informasi mengenai penyakit

demam berdarah dan penanganannya. Masyarakat sebagai salah satu pihak yang

berperan penting dalam upaya pemberantasan penyakit DBD masih perlu ikut

(3)

1.4 Tujuan Penelitian

Berdasarkan fakta yang di dapat pada daerah bencana serta timbulnya keinginan

untuk memberikan rekomendasi yang tepat, maka tugas akhir ini memiliki tujuan

untuk membuat sebuah aplikasi yang dapat membantu memberikan informasi

seputar penyakit demam berdarah. Selain itu dengan aplikasi ini nantinya

diharapkan dapat memberikan rekomendasi dan arahan sebagai alat bantu

pengambilan keputusan. dan untuk mempermudah pemahaman para petugas dan

masyarakat, aplikasi ini dibuat dengan memberikan visualisasi terhadap solusi

penanganan sehingga dapat dimanfaatkan secara maksimal.Memanfaatkan

teknologi sebagai media penyampaian informasi untuk memudahkan masayarakat

dalam mencegah penyakit demam berdarah denganberbasis aplikasi.

1.5Manfaat Penelitian

Adapun manfaat penelitian ialah sebagai media sarana informasi yang

memudahkanmasyakat dalam mencegah penyebaran penyakit demam berdarah

(DBD) sehingga lebih meningkatkan pengetahuan masyarakt luas. Untuk

membangun komunikasi saling mengingatkan satu sama lain pentingnya

mencegah penyebaran penyakit demam berdarah yang berbahaya bagi

(4)

Pada tahap ini dilakukan pengumpulan data sebagai dasar analisis kebutuhan

sistem informasi. Dalam menyusun tugas akhir ini, penulis melakukan penerapan

metode penelitian dalam memperoleh data-data yang dibutuhkan sehingga

penyusunan tugas akhir ini dapat diselesaikan dengan baik. Adapun metode

penelitian yang penulis lakukan adalah sebagai berikut:

1. Penelitian Menggunakan Media Internet

Penelitian yang dilakukan penulis dengan searching menggunakan internet

browser sebagai tempat mencari referensi bahan untuk penelitian tugas

akhir ini agar mendapatkan bahan aplikasi yang efektif dan efisien.

2. Penelitian Menggunakan Buku

Penelitian melalui buku-buku yang mendukung data dan informasi tentang

apa yang sedang dikerjakan.

1.7Sistematika Penulisan

Agar dapat memberikan gambaran yang jelas pada penulisan Tugas Akhirini,

maka penulis membaginya dalam beberapa bab sebagai berikut:

BAB 1 : PENDAHULUAN

Bab ini membahas tentang latar belakang dan identifikasi masalah

yang diangkat dalam penelitian, perumusan masalah, tujuan

(5)

asumsi-BAB 2 : LANDASAN TEORI

Bab ini menguraikan tentang teori-teori dasar dalam pembangunan

aplikasi android.Mulai dari pengertian apa itu android hingga apa-apa

saja yang dibutuhkan untuk memulai pemrograman android.

BAB 3 : PERANCANGAN SISTEM

Bab ini menguraikan mengenai perancangan sistem mulai dari

perancangan layout, perancangan database, diagram konsepsi sistem,

hingga flowchart sistem.

BAB 4 : IMPLEMENTASI SISTEM

Bab ini menguraikan tentang bagaimana proses lanjutan dari

perancangan sistem. Menguraikan secara detail bagian implementasi

sistem dan menyorot apakah implementasi sesuai dengan perancangan

sistem.

BAB 5 : KESIMPULAN DAN SARAN

Bab ini menguraikan tentang kesimpulan dan saran yang dikutip oleh

Referensi

Dokumen terkait

Variabel – variable yang digunakan, yaitu komisaris independen, komite audit kualitas auditor eksternal dan juga kemepilikan manajemen sebagai variable independen,

Pendekatan Kuantitatif Analisis SWOT Data analisis faktor lingkungan yang terdapat dalam matriks SWOT UKM minuman sari buah sirsak dapat diubah menjadi data kuantitatif

Terjadinya penurunan asupan energi, yang berasal dari jumlah asupan karbohidrat, protein, dan lemak pada anggota militer selama puasa Ramadan dibandingkan dengan sebelum

tabaci pada tanaman cabai sebesar 4,21 hari, tetapi penurunan lama hidup seiring peningkatan suhu tidak terjadi pada gulma babadotan... gulma babadotan pada suhu 25 °C lebih

Nusa Ina (Pulau Ibu) atau Pulau Seram. Pada tempat yang kering inilah kehidupan dari keturunan Alifuru atau Alifuru Ina dimulai, termasuk juga leluhur Orang Bati yang

JUDUL : CEGAH ANTRAKS, SULTAN LARANG JUAL-BELI TERNAK. MEDIA

PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan II Medan yang telah memberikan izin kepada peneliti untuk melakukan pengambilan data, serta para karyawan yang telah bersedia meluangkan

Melalui pemahaman terhadap Teori Stilistik, para penyair terutamanya penyair baharu mampu menghasilkan sesebuah puisi yang lebih baik dan bermutu kerana mampu menjadikan