• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Rating Obligasi Syariah pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2011-2014

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Faktor – Faktor yang Mempengaruhi Rating Obligasi Syariah pada Perusahaan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2011-2014"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI RATING

OBLIGASI SYARIAH PADA PERUSAHAAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)

PRIODE 2011-2014

Salah satu instrumen yang diperdagangkan di pasar modal adalah obligasi syariah (sukuk).Investasi sukuk merupakan salah satu investasi yang diminati olehpemodal.Adapun faktor-faktor yang digunakan untuk melihat pengaruh rating obligasi syariah adalah leverage, profitabilitas, likuiditas, dan profit margin.Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh sukuk yang diterbitkan emiten terdaftar dalam Bursa Efek Indonesia periode 2011-2014.Dalam penelitian ini, sampel yang digunakan adalah seluruh populasi.Untuk mengetahui apakah leverage, profitabilitas, likuiditas dan profit margin mempengaruhi rating obligasi syariah secara signifikan.Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diambil dari IDX dan icamel.Berdasarkan kriteria purposive sampling diperoleh sampel sebanyak 11 sukuk.

Secara parsial diperoleh hipotesis sebagai berikut (1) Debt Ratio berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan terhadap rating sukuk, hal ini terlihat dari nilai signifikansi (0,095) >0,05, dan nilai t hitung (-1,978) > t tabel (1,94).

(2) ROE berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap rating sukuk, hal ini terlihat dari nilai signifikansi (0,110) > 0,05, dan nilai t hitung (1,873) < t tabel (1,43).

(3) Cash Ratio berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap rating sukuk, hal ini terlihat dari nilai signifikansi (0,01) < 0,05, dan nilai t hitung (-5,621)

< t tabel (1,43). (4) Profit Margin berpengaruh secara negatif dan signifikan

terhadap rating sukuk, hal ini terlihat dari nilai signifikansi (0,77) > 0,05, dan nilai t hitung (-2,135) < t tabel (1,43). Sedangkan secara simultan diperoleh hasil F

hitung > F table dan tingkat signifikansinya (0,000 < 0,05).

Kata Kunci: Sukuk, Debt Ratio, ROE, Cash Ratio, Profit Margin, Rating Sukuk.

(2)

iii ANALYSIS OF FACTORS AFFECTING THE ISLAMIC BOND RATING

COMPANIESLISTED IN INDONESIA STOCK EXCHANGE (IDX) PERIOD 2011-2014

One of the instruments traded in the capital market are Islamic bonds (sukuk). Investment sukuk is one of the preferred investment by the investor. The factors used to see the influence of Islamic bond rating is leverage, profitability, liquidity, and profit margin. The population in this study are all of sukuk issued by issuers listed in the Indonesia Stock Exchange 2011-2014. In this research, the sample used was the entire population. To find out whether the leverage, profitability, liquidity and profit margins affect Islamic bond rating significantly. This research uses secondary data drawn from IDX and icamel. Purposive sampling based on criteria obtained a sample of 11 sukuk.

Partially derived hypotheses as follows: (1) Debt Ratio negatively and not significant to the sukuk rating, it can be seen from the significant value (0.095) > 0.05, and the value of t (-1.978) > t table (1.94 ). (2) ROE influence positively and significantly to the sukuk rating, it can be seen from the significant value (0.110) > 0.05, and t value (1.873) < t table (1.43). (3) Cash Ratio influence positively and not significant to the sukuk rating, it can be seen from the significant value (0.01) < 0.05, and the value of t (-5.621) < t table (1.43). (4) Profit Margin is negative and significant effect on the rating sukuk, as seen from the significant value (0.77) > 0.05, and the value of t (-2.135) < t table (1.43). While simultaneously obtained results F count > F table and the significance level (0.000 <0.05).

Keywords: Sukuk, Debt Ratio, ROE, Cash Ratio, Profit Margin, Rating Sukuk.

Referensi

Dokumen terkait

Hal tersebut, membuktikan bahwa indra peraba tidak dapat digunakan untuk mengukur derajat panas suatu benda karena setiap orang memiliki perbedaan dalam merasakan suhu di

Selain itu juga, ulama pada zaman ini mengarang kitab-kitab yang berkaitan dengn ilmu syariat Islam dan ilmu dalam bidang hadith, dengan menghuraikan kitab-kitab

Observasi pembelajaran di kelas dilakukan dengan cara mengikuti kegiatan pembelajaran yang dilakukan oleh guru pembimbing dari mahasiswa yang bersangkutan. Observasi

Unlikely to the general TSDR systems that deal with real-time images captured by the in-vehicle cameras, this research aims on developing techniques for detecting, extracting,

The main conclusion of this work is that efficient usage of EO data (fast data processing, reliable and comprehensive results, capabilities to analyze multiyear

ayat (2) : Pengauditan kekayaan Lembaga Perkreditan Rakyat Tuah Negeri Pemerintah Kota Pekanbaru sebelum dialihkan menjadi kekayaan BPR sesuai dengan ketentuan

The URBan land recycling Information services for Sustainable cities (URBIS) project aims for the development, implementation, and validation of web-based

(1) Dalam hal Pemerintah Daerah belum dapat menyediakan rumah jabatan Pimpinan atau rumah dinas Anggota DPRD sebagaimana dimaksud pada Pasal 10 dan Pasal 11 kepada