ANALISIS EFISIENSI EKONOMI USAHA PIR LOKAL DALAM
PENGGUNAAN FAKTOR PRODUKSI
(STUDI KASUS KEBUN KELAPA SAWIT PETANI ANGGOTA
KUD HARAPAN TANI SEI LIMBAT KECAMATAN SELESAI
KABUPATEN LANGKAT)
TESIS
Oleh :
RAMLI
963103020 / PWD
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS SUMATERA UTARA
MEDAN
2000
Ramli : Analisis Efesiensi Ekonomi Usaha Pir Lokal Dalam Penggunaan Faktor Produksi (Studi…, 2000
Ramli : Analisis Efesiensi Ekonomi Usaha Pir Lokal Dalam Penggunaan Faktor Produksi (Studi…, 2000
USU Repository © 2007
RING KASAN
RAMLI. Analisis Efisiensi Ekonomi Usaha PIR-Lokal dalam Penggunaan Faktor Produksi. Studi Kasus Kebun Kelapa Sawit Petani anggota KUD Harapan Tani Sei Limbat Kecamatan Selesai Kabupaten Langkat. Dibawah bimbingan Prof Dr. H. S. Hadibroto, MBA. Sebagai Ketua Prof Dr. Ir. Zulkifli Lubis, M. App. SC dan Dr. Ir. Suwono. MS, masing-masing sebagai anggota.
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis seberapa besar masing-masing faktor produksi dapat mempengaruhi basil petani kebun kelapa sawit PIR-Lokal di KUD Harapan Tani Sei Limbat Kecamatan Selesai.
Sampel ditarik dengan menggunakan Metode Purposive Random Sampling dengan unit sampelnya petani KUD peserta PIR-Lokal dan unit penelitian atau unit analisisnya adalah petani yang mengusahakan petani plasma anggota KUD Harapan Tani.
Faktor-faktor yang diteliti terdiri dari faktor produksi, luas lahan, pestisida, pupuk urea, TSP, KC1 dan tenaga kerja. Pemilihan terhadap keenam faktor produksi tersebut untuk dianalisis adalah bahwa keenam faktor produksi tersebut di Kecamatan Selesai merupakan faktor produksi yang dominan.
V a r i a b e l X1 ( l u a s l a h a n ) m e m p u n y a i p e n g a r u h y a n g p o s i t i f t e r h a d a p
tingkat produksi secara nyata, pada tingkat kepercayaan 95 % karena t hitung > t tabel (2,130 > 1,999). Variabel X2 (Pestisida) mempunyai pengaruh yang negatif terhadap
Ramli : Analisis Efesiensi Ekonomi Usaha Pir Lokal Dalam Penggunaan Faktor Produksi (Studi…, 2000
USU Repository © 2007
karena t hitung < t tabel (sifat negatif). Variabel X (Urea) mempunyai pengaruh yang positif terhadap tingkat produksi secara nyata, pada tingkat kepercayaan 95 % karena t hitung > t tabel. Variabel X (TSP) mempunyai pengaruh yang negatif tethadap tingkat produksi secara tidak nyata, pada tingkat kepercayaan 95 % karena t hitung < t tabel (sifat negatif). Variabel X (KC1) mempunyai pengaruh yang negatif terhadap tingkat produksi secara tidak nyata, pada tingkat kepercayaan 95 % karena t hitung > t tabel. Variabel X (TK) mempunyai pengaruh yang negatif terhadap tingkat produksi secara tidak nyata, pada tingkat kepercayaan 95 % karena t hitung > t table.
3
4
5
6
Secara serentak variabel X1, X2, X3, X4, X5, X6 berpengaruh nyata terhadap variabelY pada tingkat kepercayaan 95 % karena F hitung > F tabel (3,265 > 2,230)
R = 0,2028 artinya secara serentak variabel X 1, X2, X3, X4, X5, X6 memberikan pengaruh terhadap variabel Y (tingkat produksi) sebesar 20,28 % sedangkan sisanya sebesar 79,72 % dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan ke dalam estimasi model.