• Tidak ada hasil yang ditemukan

STRATEGI PROPAGANDA AMERIKA SERIKAT MELALUI MEDIA VOA (VOICE OF AMERICA) DI INDONESIA (Studi pada Pemberitaan VOA Indonesia mengenai isu Islam Masa Pemerintahan Barack Obama)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STRATEGI PROPAGANDA AMERIKA SERIKAT MELALUI MEDIA VOA (VOICE OF AMERICA) DI INDONESIA (Studi pada Pemberitaan VOA Indonesia mengenai isu Islam Masa Pemerintahan Barack Obama)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

STRATEGI PROPAGANDA AMERIKA SERIKAT MELALUI MEDIA VOA

(VOICE OF AMERICA) DI INDONESIA (Studi pada Pemberitaan VOA

Indonesia mengenai isu Islam Masa Pemerintahan Barack Obama)

Oleh: DIAN PRATIWI RAHMAT ( 05260002 ) Finance and Banking

Dibuat: 2010-02-11 , dengan 3 file(s).

Keywords: Kata kunci : Media VOA, Strategi Propaganda, Isu Islam, Kepentingan

ABSTRAKSI

Kepentingan jangka panjang Amerika Serikat tercapai lewat komunikasi dengan rakyat seluruh dunia melalui media komunikasi. Supaya efektif, VOA berusaha membangun reputasi yang baik dan mendapat perhatian pendengarnya. Voice of America adalah siaran radio dan televisi milik pemerintah Amerika Serikat, yang menyiarkan beragam program dalam 53 bahasa, sejak tahun 1942. Berpusat di Washington DC, VOA memiliki ratusan koresponden dan jaringan stringer yang tersebar di seluruh dunia. Media VOA pun dapat kita temukan dan dengarkan di berbagai acara dan stasiun televisi Indonesia, karena luasnya pemberitaan media VOA sesuai dengan kebutuhan masyarakat Indonesia. Pemberitaan VOA juga dapat dilihat melalui internet dan melalui internet menjadi lebih efektif,, karena

pengguna internet semakin banyak dan dapat diakses kapan saja. VOA merupakan naungan badan penerangan Amerika Serikat, USIA. Dengan media VOA, AS melancarkan strategi propagandanya di Indonesia melalui jaringan afiliasi yang dibangun khususnya berita mengenai isu Islam masa pemerintahan Barack Obama. Strategi propaganda AS melalui media VOA betujuan untuk membangun opini publik masyarakat Indonesia.

ABSTRAC

The interest of US reach by communication with society all of the countries through by media of communication. To be effective, effort of VOA to reach a good reputation in other to get action to their listener. Voice of America is a radio and television broadcast by US‟s government which have many programs in 53 languages, since 1942. Washington DC as it‟s central, VOA has many correspondents, because of largest news according to Indonesian people needs. Beside of that, news of VOA also in internet. This will be more effective because of many people use internet and can access everytime. This coorperated had done between two countries for many years. VOA is a part of United States Information Agency (USIA). Through by VOA, US doing propaganda strategic pass through affiliation network especially about Islamic issues during Barack Obama‟s administration. Srategic of

Referensi

Dokumen terkait

Kedua paragraph tersebut telah menggambarkan topik global dari teks pidato Presiden Obama, mengenai hubungan Amerika Serikat dan dunia Islam belakangan ini, yang

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh media massa terhadap isu populeritas Obama dalam Pemilihan Presiden Amerika Serikat dari tahun 2009 hingga 2013, dan

4.4 Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kebijakan Luar Negeri Amerika Serikat Terhadap Program Nuklir Iran era Pemerintahan Barrack Obama

Terpilihnya Barrack Obama sebagai presiden dan pengaruh perubahan kebijakan sosial Barrack Obama, membawa masyarakat Amerika Serikat yang lebih menghormati nilai-nilai Hak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apa saja faktor yang mendorong Amerika Serikat dalam kebijakannya terkait program nuklir Iran pada masa pemerintahan

pada masa Pemerintahan Barack Obama karena adanya kepentingan menaikkan citra akibat kebijakan pemerintahan sebelumnya (Pemerintahan Presiden Bush) dalam menangani terorisme

IMPROVED EDUCATION COOPRATION BETWEEN UNITED STATES OF AMERICA AND INDONESIA IN PHASE BARACK OBAMA GOVERNMENT 2010-2012 SIDIK SOMANTRI 151080144 Abstract In the global era,

2 Tidak terdapat perbedaan yang signifikan rata-rata abnormal return antara periode sebelum , pada saat dan sesudah peristiwa kunjungan presiden Amerika Serikat Barack Obama.. 3