• Tidak ada hasil yang ditemukan

APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERENCANAAN, PENGANGGARAN DAN PELAPORAN (SIMRAL) MODUL E-PLANNING

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "APLIKASI SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERENCANAAN, PENGANGGARAN DAN PELAPORAN (SIMRAL) MODUL E-PLANNING"

Copied!
122
0
0

Teks penuh

(1)

APLIKASI

SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PERENCANAAN,

PENGANGGARAN DAN PELAPORAN

(SIMRAL)

MODUL E-PLANNING

BADAN PENGKAJIAN DAN PENERAPAN TEKNOLOGI

(2)
(3)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur senantiasa kita panjatkan ke hadirat Allah S.W.T, Tuhan Yang Maha Esa, yang atas segala limpahan rahmat, berkah dan kasih sayang-Nya, sehingga kegiatan Pengembangan Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan ini dapat terwujud.

Paradigma baru dalam pengelolaan keuangan negara saat ini diantaranya mengedepankan sistem penganggaran yang terpadu serta menggunakan pendekatan penganggaran yang berbasis kinerja. Sistem penganggaran yang memfokuskan upaya pada pencapaian sasaran keluaran (output) kegiatan dan hasil (outcome) dari program yang dilaksanakannya, diharapkan dapat meningkatkan efektifitas serta efisiensi penggunaan anggaran pemerintah dalam mencapai tujuan pembangunan.

Untuk itu Aplikasi Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan ini dikembangkan dengan tujuan mendukung pemerintah daerah baik secara operasional maupun manajerial dalam pelaksanaan pengelolaan keuangan daerah, sesuai dengan sistem penganggaran yang berlaku.

Akhir kata, kami mengucapkan terima kasih khususnya kepada semua pihak atas kepercayaan yang diberikan kepada Pusat Teknologi Informasi dan Komunikasi – BPPT, sehingga pengembangan aplikasi ini dapat terwujud dengan baik. Kami berharap aplikasi yang telah dikembangkan dapat dimanfaatkan secara optimal dalam mendukung pengelolaan keuangan di pemerintah daerah.

(4)

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR...I DAFTAR ISI...II

1. PENDAHULUAN...1

1.1 LATAR BELAKANG...1

1.2 HAK AKSES APLIKASI...2

1.3 SPESIFIKASI TEKNIS...3

2. FRAMEWORK APLIKASI...5

2.1 LOGIN APLIKASI...5

2.2 STANDARD FRAMEWORK...6

2.2.1 PROSEDUR UMUM PENAMBAHAN (INPUT) DATA...7

2.2.2 PROSEDUR UMUM MELIHAT (VIEW) DETAIL DATA...8

2.2.3 PROSEDUR UMUM PENGUBAHAN (EDIT) DATA...9

2.2.4 PROSEDUR UMUM PENGHAPUSAN (DELETE) DATA...9

2.3 PENGUBAHAN PROFIL PENGGUNA...10

2.3.1 DATA PENGGUNA...10

2.3.2 UBAH PASSWORD...11

2.3.3 GANTI THEME...11

2.4 MENU MODUL RPJMD...12

2.5 MENU MODUL RENSTRA SKPD...12

2.6 MENU MODUL MUSRENBANG...13

2.7 MENU MODUL RENJA SKPD...13

2.8 MENU MODUL RKPD...14

2.9 MENU MODUL KUA/PPAS...14

3. FORMULIR RPJMD...15

3.1 UMUM...15

3.2 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD...15

3.3 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PERMASALAHAN PEMBANGUNAN...16

3.4 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD ISU STRATEGIS...17

3.5 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD VISI...18

3.6 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD MISI...19

3.7 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD TUJUAN...20

3.8 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD SASARAN...22

3.9 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD STRATEGI...24

3.10 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD ARAH KEBIJAKAN...25

3.11 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD ARAH KEBIJAKAN TAHUNAN...26

3.12 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD KEBIJAKAN UMUM...27

3.13 CARA PENGISIAN FORMULIR KETERKAITAN RPJMD SASARAN, STRATEGI, ARAH KEBIJAKAN, DAN KEBIJAKAN UMUM...27

3.13.1 KETERKAITAN RPJMD STRATEGI DENGAN SASARAN PEMBANGUNAN...27

3.13.2 KETERKAITAN RPJMD STRATEGI DENGAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN...28

3.13.3 KETERKAITAN RPJMD STRATEGI DENGAN KEBIJAKAN UMUM PEMBANGUNAN...29

3.14 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PROGRAM UNGGULAN...30

3.15 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PROGRAM PEMBANGUNAN...30

3.16 CARA PENGISIAN FORMULIR KETERKAITAN RPJMD PROGRAM UNGGULAN DENGAN PROGRAM PEMBANGUNAN...34

3.17 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD INDIKATOR KINERJA...34

3.18 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PROYEKSI ANGGARAN...36

(5)

3.19.1 LAPORAN KETERKAITAN VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN...37

3.19.2 LAPORAN KETERKAITAN SASARAN, STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN...38

3.19.3 LAPORAN KEBIJAKAN UMUM DAN PROGRAM PEMBANGUNAN...38

3.19.4 LAPORAN INDIKASI RENCANA PROGRAM PRIORITAS...38

3.19.5 LAPORAN INDIKATOR KINERJA PEMERINTAH DAERAH...39

3.19.6 LAPORAN PROYEKSI ANGGARAN TAHUNAN RPJMD...39

3.19.7 LAPORAN KAPASITAS RIIL KEMAMPUAN KEUANGAN DAERAH...40

4. FORMULIR RENSTRA SKPD...41

4.1 UMUM...41

4.2 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA SKPD...41

4.3 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA VISI...42

4.4 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA MISI...43

4.5 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA TUJUAN...45

4.6 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA SASARAN...48

4.7 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA STRATEGI...51

4.8 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA ARAH KEBIJAKAN...53

4.9 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA KEBIJAKAN UMUM...55

4.10 CARA PENGISIAN KETERKAITAN RENSTRA SASARAN, STRATEGI, ARAH KEBIJAKAN, DAN KEBIJAKAN UMUM...58

4.10.1 KETERKAITAN RENSTRA STRATEGI DENGAN SASARAN...58

4.10.2 KETERKAITAN RENSTRA STRATEGI DENGAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN...58

4.10.3 KETERKAITAN RENSTRA STRATEGI DENGAN KEBIJAKAN UMUM PEMBANGUNAN...59

4.11 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA PROGRAM...60

4.12 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA KEGIATAN...62

4.13 LAPORAN RENSTRA...64

4.13.1 LAPORAN KETERKAITAN VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN...65

4.13.2 LAPORAN KETERKAITAN SASARAN, STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN...65

4.13.3 LAPORAN KEBIJAKAN UMUM PROGRAM PEMBANGUNAN...66

4.13.4 LAPORAN INDIKASI RENCANA PROGRAM PRIORITAS...66

4.13.5 LAPORAN INDIKATOR KINERJA PEMERINTAH DAERAH...66

5. FORMULIR MUSRENBANG...67

5.1 UMUM...67

5.2 CARA PENGISIAN FORMULIR MUSRENBANG SETUP...67

5.2.1 SETUP BATAS PENGUSULAN...67

5.2.2 SETUP SUMBER ANGGARAN...68

5.2.3 SETUP KELOMPOK ANGGARAN...69

5.2.4 SETUP DAERAH PEMILIHAN...70

5.2.5 SETUP JENIS KEGIATAN...70

5.3 CARA PENGISIAN FORMULIR MUSRENBANG FORM...71

5.3.1 FORM DESA/KELURAHAN...71

5.3.2 FORM KECAMATAN...75

5.3.3 FORM RESES DEWAN...80

5.3.4 FORM FORUM SKPD...83

5.3.4.1 KEGIATAN...83

5.3.4.2 BELANJA TIDAK LANGSUNG...87

5.3.4.3 HIBAH/BANSOS...87

5.3.5 FORM KABUPATEN/KOTA...90

5.3.5.1 KEGIATAN...90

5.3.5.2 BELANJA TIDAK LANGSUNG...94

5.3.5.3 HIBAH/BANSOS...94

5.4 CARA PENGISIAN FORMULIR MUSRENBANG VERIFIKASI...95

5.4.1 VERIFIKASI DESA/KELURAHAN...95

(6)

5.4.4 VERIFIKASI FORUM SKPD...99

5.5 LAPORAN MUSRENBANG...100

5.5.1 DESA/KELURAHAN...100 5.5.1.1 101

5.5.2 KECAMATAN...102 5.5.2.1 103

5.5.3 RESES DEWAN...105 5.5.3.1 106

5.5.4 FORUM SKPD...107 5.5.4.1 108

5.5.5 KABUPATEN/KOTA...110 5.5.5.1 111

(7)

1. PENDAHULUAN

1.1 LATAR BELAKANG

Berdasarkan pada Undang-Undang No. 17 Tahun 2003, sistem penganggaran nasional mengalami beberapa perubahan yang mendasar, yang mencakup antara lain, sistem penganggaran terpadu, penganggaran dalam kerangka pengeluaran jangka menengah, dan penganggaran berbasis kinerja. Hal tersebut diharapkan dapat meningkatkan efektifitas penggunaan anggaran pemerintah dalam mendukung fungsi pelayanan masyarakat.

Dengan diterapkannya paradigma baru dalam pengelolaan keuangan negara ini, menuntut adanya perubahan mendasar dalam pendekatan penganggaran, yang membutuhkan dukungan sistem penganggaran yang lebih responsif yang dapat memfasilitasi upaya memenuhi tuntutan peningkatan kinerja, kualitas layanan dan efisiensi pemanfaatan sumber daya.

Salah satu upaya yang perlu dilakukan adalah meningkatkan efektivitas dan efisiensi dalam pelaksanaan program dan kegiatan. Sangat penting untuk memastikan bahwa pilihan program sebagai instrumen kebijakan pemerintah, benar-benar merupakan alternatif terbaik yang mencakup kegiatan-kegiatan yang mencerminkan alternatif pendekatan paling efektif untuk menghasilkan keluaran, dan pada gilirannya paling efisien dalam mendukung pencapaian rencana kinerja program.

Dengan demikian, antara kebijakan, program, kegiatan dan subkegiatan harus merupakan sebuah rangkaian yang mencerminkan adanya keutuhan konseptual. Perubahan sistem penganggaran, dari yang selama ini berorientasi pada input

menjadi berorientasi pada output, membutuhkan perubahan pola pikir yang mendasar. Dalam sistem yang baru, penanggung jawab dan pengelola program dan kegiatan harus memfokuskan upaya pada pencapaian sasaran keluaran (output) kegiatan dan hasil (outcome) dari program yang dilaksanakannya.

(8)

daerah mulai dari proses penyusunan anggaran hingga proses penggunaan anggaran dan akuntansi keuangan pemerintah daerah.

Penerapan paradigma baru diatas tentunya harus pula didukung dengan penggunaan teknologi informasi yang memadai dalam mendukung proses pengelolaan keuangan negara, yang mampu meng-integrasikan semua komponen yang terkait didalamnya. Untuk itu Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) mengembangkan aplikasi Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan yang berbasis Web dan Open Source, guna menunjang kebutuhan operasional dalam proses pengelolaan keuangan daerah, termasuk kebutuhan manajemen dalam memantau kondisi kinerja dan kondisi keuangan daerah.

Penggunaan open source dalam Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan ini, selain bersifat legal kepemilikansource codeakan sangat mendukung upaya memaksimalkan kemandirian dan mengurangi ketergantungan terhadap pihak lain. Selain itu sistem yang berbasis web ini relatif lebih mudah diimplementasikan pada unit-unit kerja terkait di lingkungan pemerintah daerah, dengan memanfaatkan secara optimal jaringanintranetpemerintah daerah. Dengan demikian, Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan ini diharapkan dapat mengantipasi segala perkembangan atau perubahan paradigma dalam pengelolaan keuangan daerah dengan senantiasa melakukan perbaikan serta penyempurnaan secara mandiri, sehingga pengelolaan anggaran dan kegiatan di lingkungan Pemkab senantiasa menjadi lebih efektif dan efisien.

1.2 HAK AKSES APLIKASI

Pengaturan hak akses pengguna terhadap menu-menu dan data-data yang tersedia di aplikasi ini disesuaikan dengan tingkat kewenangan dari pengguna yang bersangkutan.

Pada prinsipnya penentuan hak akses dilakukan dengan mengelompokkan pengguna ke dalam grup-grup tertentu dan pengaturan hak akses akan dilakukan terhadap grup yang bersangkutan sesuai dengan tingkat kewenangan dan kebutuhan operasional.

Hak akses pengguna dibedakan menjadi 3 jenis, yaitu:

Hak untuk baca dan tulis (RW -Read and Write)

(9)

 Tidak mempunyai hak akses (NA)

Berikut adalah beberapa grup pengguna di aplikasi ini sesuai dengan tugas dan kewenangannya,

Grup Administrator : adalah grup untuk para administrator aplikasi, kewenangan grup administrator mencakup ke semua fitur yang ada, dan juga terhadap pendaftaran pengguna dan manajemen aplikasi lainnya;

Grup Eksekutif : adalah grup untuk para eksekutif manajerial yang terkait dengan data-data kegiatan dan keuangan, kewenangan juga mencakup laporan-laporan dalam bentuk rekap ataupun grafis;

1.3 SPESIFIKASI TEKNIS

Untuk dapat memenuhi kebutuhan operasional di pemerintah daerah, aplikasi Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan ini dikembangkan dengan menggunakan basis web (intranet), sehingga memudahkan serta sangat efektif untuk diimplementasikan dilingkungan pemerintah daerah yang telah memiliki jaringan intranet. Sehingga semua yang terkait dan berkepentingan dengan Sistem Informasi Manajemen Perencanaan, Penganggaran dan Pelaporan ini dapat dengan mudah dan secara langsung memanfaatkan aplikasi ini.

Aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan konsep open source dan open platform untuk meningkatkan kemandirian pemerintah daerah dalam pengelolaan aplikasi.

Konfigurasi yang dibutuhkan pada sisiServeradalah sebagai berikut :

 Sistem Operasi (Operating System), dapat menggunakan GNU Linux atau MS Windows;

 Webserver Apache versi 2.3 keatas atau Internet Information Services (IIS);

PHP versi 5.2 keatas;

 mySQL versi 5 keatas.

Sedangkan pada sisiClientdibutuhkan

 Sistem Operasi (Operating System), seperti GNU Linux, MS Windows, MacOS;

(10)

 Aplikasi PDF Reader.

(11)

2. FRAMEWORK APLIKASI

2.1 LOGIN APLIKASI

Untuk dapat memanfaatkan aplikasi ini pengguna terlebih dahulu harus terdaftar, dan setiap pengguna akan dikelompokkan dalam grup-grup tertentu yang memiliki hak akses berbeda-beda tergantung pada kewenangannya. Pendaftaran pengguna dan pengaturan hak aksesnya dilakukan oleh administrator aplikasi secara keseluruhan. Silahkan menghubungi administrator aplikasi untuk mendapatkan nama login (user name) danpassworduntuk dapat memanfaatkan aplikasi ini.

Aplikasi ini dikembangkan dengan berbasis Web, oleh karena itu untuk masuk atau

login ke aplikasi ini Anda perlu web browser dan arahkan web browser Anda ke alamat (web address) yang telah ditentukan oleh administrator instansi Anda. Web browser yang dapat digunakan antara lain MS Internet Exlorer, Mozilla Firefox, Google Chrome atau browser lainnya.

Jika alamat yang Anda isikan benar, maka akan tampil tampilan untuk masuk ke aplikasi sebagaimana gambar di bawah ini.

Gambar Tampilan Awal untuk Masuk ke Aplikasi

Untuk masuk atau login ke aplikasi isikan Pengguna/User, Kata Kunci/Password,

(12)

2.2 STANDARD FRAMEWORK

Setelah masuk ke sistem, maka di layar monitor akan tampil tampilan aplikasi sesuai dengan hak akses atau kewenangan yang diberikan kepada pengguna yang bersangkutan, sebagai contoh seperti gambar di bawah ini.

Gambar Contoh Tampilan Awal Setelah Masuk ke Aplikasi

Secara umum aplikasi ini terdiri dari 3 bingkai (frame) utama yaitu :

Frame Header, berisikan tentang nama instansi pengguna aplikasi beserta dengan logo yang dapat diset oleh administrator pada saat instalasi, juga berisikan informasi tentang nama pengguna dan tanggallogin.

Frame Navigasi, merupakan kumpulan dari menu yang tersedia dalam suatu aplikasi. Untuk masuk kedalam salah satu menu yang tersedia di frame ini, gunakan mouse Anda dan arahkan cursor ke menu yang bersangkutan dan tekan tombol kiri darimouseAnda. Menu yang Anda pilih akan ditampilkan di

frame contentdi bagian kanan.

Frame Content, merupakan tempat tampilan isi dari menu yang tersedia di

frame navigasi, dimana Anda dapat melakukan transaksi data melalui frame

ini.

(13)

Gambar Pilihan List Aplikasi (Menu Utama)

Pada prinsipnya dalam setiap menu yang tersedia terdapat 4 macam bentuk tampilan yang ditampilkan dalamframe contentdi bagian kanan, yaitu :

Tampilan untuklistdata

Tampilan untuk melihatdetailatau rincian isi data

Tampilan untuk pengisian (input) data

 Tampilan untuk pengubahan (edit) data

Pada bagian atas setiap tampilan tersedia toolbardengan beberapa tombol standar didalamnya. Tombol-tombol yang tersedia adalah sebagai berikut :

Tombol untuk kembali (back) ke tampilan sebelumnya

Tombol untuk mengulang (refresh) tampilan

Tombol untuk menampilkanlistdata

Tombol untuk penambahan (input) data

Tombol untuk mengubah (edit) data

Tombol untuk menghapus (delete) data

Tombol untuk menyimpan (save) data

Jika Anda hanya mempunyai hak baca terhadap suatu menu, maka Anda tidak akan dapat mengisi, mengubah ataupun menghapus data, sehingga tombol-tombol untuk itu tidak dimunculkan padaToolbar.

2.2.1 PROSEDUR UMUM PENAMBAHAN (INPUT) DATA

(14)

Pada tampilan list seperti di bawah ini tekan tombol pada toolbar untuk melakukan pengisian (input) data baru.

Gambar Contoh Tampilan List Data

Pengisian data dapat dilakukan melalui tampilaninputdata seperti gambar di bawah ini.

Gambar Contoh Tampilan Penambahan (Input) Data

Penyimpanan semua isian dapat dilakukan dengan menekan tombol pada

toolbar.

2.2.2 PROSEDUR UMUM MELIHAT (VIEW) DETAIL DATA

Untuk melihat detail data dapat dilakukan dengan cara pada tampilan list data, klik pada list item nya untuk menuju kedetail dari item tersebut. Contoh tampilan detail

data dapat dilihat pada gambar di bawah ini.

(15)

2.2.3 PROSEDUR UMUM PENGUBAHAN (EDIT) DATA

Prosedur pengubahan (edit) data hanya dapat dilakukan jika Anda mempunyai kewenangan dan hak akses untuk mengubah data. Prosedur umum untuk pengubahan data adalah sebagai berikut.

Pada tampilandetaildata seperti contoh diatas tekan tombol padatoolbar, maka akan ditampilkan form isian untuk mengubah data yang ada seperti contoh dibawah ini.

Gambar Contoh Tampilan Pengubahan (Edit) Data

Field isian dengan tanda bintang (*) warna merah berarti wajib diisi (tidak boleh kosong).

Simpan semua isian dengan tekan tombol padatoolbar.

2.2.4 PROSEDUR UMUM PENGHAPUSAN (DELETE) DATA

Prosedur penghapusan (delete) data hanya dapat dilakukan jika Anda mempunyai kewenangan dan hak akses untuk menghapus data. Prosedur umum untuk menghapus data adalah dapat dilakukan melalui 2 cara sebagai berikut.

Cara pertama adalah menghapus dari tampilan list data, yaitu dengan memilih data-data yang akan dihapus dengan menandai checkbox pada kolom di kiri list item, kemudian tekan tombol pada toolbar untuk melakukan penghapusan data-data yang telah dipilih tersebut.

(16)

 Cara kedua adalah menghapus melalui tampilan detail data, yaitu dengan membuka tampilan (view) detail data yang ingin dihapus, lalu tekan tombol

padatoolbar.

Setelah Anda menekan tombol pada toolbar, maka akan muncul tampilan untuk konfirmasi apakah benar data tersebut akan dihapus. Jika benar-benar ingin menghapus, tekan tombolOK, jika tidak, tekan tombolCancel.

Gambar Konfirmasi Penghapusan Data

Karena semua proses penghapusan (delete) data di aplikasi ini sama, maka tidak akan dijelaskan satu persatu di tiap bab / bagian di manual ini, karena semuanya mengacu pada prosedur dan penjelasan di atas.

2.3 PENGUBAHAN PROFIL PENGGUNA

Pengubahan data profil pengguna,passworddan gantithemebisa dilakukan melalui menu-menu yang tersedia pada bagian Profil Pengguna di bagian kiri bawah frame

navigasi menu.

Gambar Menu Profil Pengguna

2.3.1 DATA PENGGUNA

Pengubahan data pengguna bisa dilakukan dengan cara klik link Data Pengguna, hingga tampil formeditdata pengguna yang bersangkutan.

Gambar Form Isian Mengubah/Edit Data Pengguna

(17)

2.3.2 UBAH PASSWORD

Seperti halnya pengubahan data pengguna, pengubahan password bisa dilakukan dengan cara kliklink Ubah Password.

Pada frame isi di sebelah kanan akan langsung ditampilkan form isian untuk mengubahpasswordyang lama.

Gambar Form Isian MengubahPassword

Setelah melakukan pengubahan, tekan tombol untuk menyimpan data.

2.3.3 GANTI THEME

Setiap pengguna bisa memilih dan mengganti theme atau nuansa latar belakang tampilan aplikasinya sesuai keinginan, tanpa mempengaruhi theme dari pengguna lain.

Caranya kliklink Ganti Theme, maka padaframeisi di sebelah kanan akan langsung ditampilkan form pilihan jenis-jenis theme yang disediakan oleh aplikasi ini. Pengguna tinggal memilih salah satunya dengan meng-klik salah saturadio buttondi atas contoh tiap tampilantheme.

Gambar Form MenggantiTheme

(18)

2.4 MENU MODUL RPJMD

Gambar Struktur Menu RPJMD

Struktur menu dalam modul RPJMD adalah seperti terlihat pada gambar diatas, dan akan dijelaskan secara terperinci pada bab selanjutnya.

2.5 MENU MODUL RENSTRA SKPD

Gambar Struktur Menu Renstra SKPD

(19)

2.6 MENU MODUL MUSRENBANG

Gambar Struktur Menu Musrenbang

Struktur menu dalam modul Musrenbang adalah seperti terlihat pada gambar diatas, dan akan dijelaskan secara terperinci pada bab-bab selanjutnya.

2.7 MENU MODUL RENJA SKPD

Gambar Struktur Menu Renja SKPD

(20)

2.8 MENU MODUL RKPD

Gambar Struktur Menu RKPD

Struktur menu dalam modul RKPD adalah seperti terlihat pada gambar diatas, dan akan dijelaskan secara terperinci pada bab-bab selanjutnya.

2.9 MENU MODUL KUA/PPAS

Gambar Struktur Menu KUA/PPAS

(21)

3. FORMULIR RPJMD

3.1 UMUM

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) adalah dokumen perencanaan daerah untuk periode 5 (lima) tahun. RPJMD merupakan penjabaran dari visi, misi, dan program Kepala Daerah yang penyusunannya berpedoman pada RPJP Daerah dan memperhatikan RPJM Nasional, memuat arah kebijakan keuangan Daerah, strategi pembangunan Daerah, kebijakan umum, dan program Perangkat Daerah, lintas Satuan Kerja Perangkat Daerah, dan program kewilayahan disertai dengan rencana-rencana kerja dalam kerangka regulasi dan kerangka pendanaan yang bersifat indikatif yang dirumuskan sebagai pedoman perencanaan pembangunan bagi semua pihak di Pemerintah Kabupaten/Kota selama kurun lima tahun ke depan.

Pengisian formulir RPJMD supaya mempedomani ketentuan Bab V dan Lampiran III Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010.

3.2 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD

RPJMD dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal RPJMD

(22)

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian Periode RPJMD pada formulir RPJMD: 1. Pengisian formulir RPJMD adalah pengisian uraian RPJMD pada periode tertentu

yang sudah ditetapkan berdasarkan Peraturan Daerah yang sudah terbit.

2. Periodediisi dengan periode 5 tahun berkenaan.

3. Uraian RPJMDdiisi dengan nama dari RPJMD kabupaten/kota.

4. Tahun Awaldiisi dengan tahun awal periode berkenaan.

5. Tahun Akhirdiisi dengan tahun akhir periode berkenaan.

6. PilihanStatus RPJMDdipilih dengan status dari RPJMD.

7. No Perdadiisi dengan nomor Peraturan Daerah.

8. Tgl Perdadiisi dengan tanggal diterbitkannya Peraturan Daerah.

9. Keterangandiisi dengan keterangan umum tentang RPJMD.

3.3 CARA

PENGISIAN

FORMULIR

RPJMD

PERMASALAHAN

PEMBANGUNAN

RPJMD Permasalahan Pembangunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal RPJMD Permasalahan Pembangunan

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Permasalahan Pembangunan

(23)

1. Pengisian formulir RPJMD Permasalahan Pembangunan adalah pengisian permasalahan pembangunan daerah yang dihadapi untuk menentukan isu-isu strategis pembangunan jangka menengah daerah.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. PilihanBidang Urusandipilih dengan bidang urusan dari satker.

4. KolomNo Permasalahandiisi dengan nomor urut permasalahan pembangunan. 5. Kolom Uraian Permasalahan diisi dengan uraian permasalahan yang dihadapi

oleh daerah.

6. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang Permasalahan Pembangunan daerah terkait.

3.4 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD ISU STRATEGIS

RPJMD Isu Strategis dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal RPJMD Isu Strategis

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Isu Strategis

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Isu Strategis:

1. Pengisian formulir RPJMD Isu Strategis adalah pengisian isu strategis pembangunan jangka menengah daerah.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. KolomNo Isu Strategisdiisi dengan nomor urut isu strategis pembangunan. 4. Kolom Uraian Isu Strategis diisi dengan uraian isu strategis pembangunan

(24)

5. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang Isu Strategis pembangunan.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Isu Strategis dengan Permasalahan Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Isu Strategis dengan Permasalahan Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Isu Strategis dengan Permasalahan Pembangunan adalah mengaitkan isu strategis pembangunan daerah dengan permasalahan pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail RPJMD Isu Strategis Pembangunan Daerah.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Permasalahan Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Isu Strategis.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

3.5 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD VISI

RPJMD Visi dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

(25)

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Visi

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Visi:

1. Pengisian formulir RPJMD Visi adalah pengisian visi pembangunan daerah dalam RPJMD yaitu visi Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Terpilih.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. KolomUraian Visidiisi dengan uraian visi pembangunan daerah.

4. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang visi pembangunan daerah dalam RPJMD.

3.6 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD MISI

RPJMD Misi dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Misi

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Misi

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Misi:

(26)

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. KolomNo Misidiisi dengan nomor urut misi pembangunan daerah.

4. KolomUraian Misidiisi dengan uraian misi pembangunan daerah.

5. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang misi pembangunan daerah dalam RPJMD.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Misi dengan Isu Strategis Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Misi dengan Isu Strategis Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Misi dengan Isu Strategis Pembangunan adalah mengaitkan misi pembangunan daerah dengan isu strategis pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail RPJMD Misi Pembangunan Daerah.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Isu Strategis yang akan dikaitkan dengan Misi. 4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

3.7 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD TUJUAN

RPJMD Tujuan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

(27)

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Tujuan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Tujuan:

1. Pengisian formulir RPJMD Tujuan adalah pengisian tujuan pembangunan untuk mencapai visi, melaksanakan misi dengan menjawab isu strategis daerah dan permasalahan pembangunan daerah.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. Pilihan Misi dipilih dengan misi pembangunan yang berkenaan dengan tujuan

pembangunan.

4. KolomNo Tujuandiisi dengan nomor urut tujuan pembangunan daerah. 5. KolomUraian Tujuandiisi dengan uraian tujuan pembangunan daerah.

6. KolomKeterangandiisi dengan keterangan umum tentang tujuan pembangunan daerah dalam RPJMD.

Gambar Formulir Pengisian Indikator Tujuan Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Indikator Tujuan Pembangunan: 1. Pengisian formulir Indikator Tujuan Pembangunan adalah pengisian uraian

tentang indikator suatu tujuan pembangunan.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail RPJMD Tujuan Pembangunan.

3. Kolom No Indikator diisi dengan nomor urut indikator tujuan pembangunan daerah terkait.

(28)

5. KolomSatuandiisi dengan satuan indikator.

6. KolomRumusan Satuandiisi dengan rumusan satuan indikator. 7. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator. 8. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator. 9. Klik tombol untuk menyimpan data indikator.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Tujuan dengan Permasalahan Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Tujuan dengan Permasalahan Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Tujuan dengan Permasalahan Pembangunan adalah mengaitkan tujuan pembangunan daerah dengan permasalahan pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail RPJMD Tujuan Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Permasalahan Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Tujuan.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

3.8 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD SASARAN

RPJMD Sasaran dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

(29)

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Sasaran

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Sasaran:

1. Pengisian formulir RPJMD Sasaran adalah pengisian sasaran pembangunan berupa hasil yang diharapkan dari suatu tujuan pembangunan yang diformulasikan secara terukur, spesifik, mudah dicapai, dan rasional.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. Pilihan Misi dipilih dengan misi pembangunan, untuk memfilter pilihan Tujuan

Pembangunan dibawahnya.

4. PilihanTujuandipilih dengan tujuan pembangunan.

6. KolomNo Sasarandiisi dengan nomor urut sasaran pembangunan. 7. KolomUraian Sasarandiisi dengan uraian sasaran pembangunan.

8. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang sasaran pembangunan daerah dalam RPJMD.

Gambar Formulir Pengisian Indikator Sasaran Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Indikator Sasaran Pembangunan: 1. Pengisian formulir Indikator Sasaran Pembangunan adalah pengisian uraian

tentang indikator suatu sasaran pembangunan.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail RPJMD Sasaran Pembangunan.

(30)

4. Kolom Uraian Indikator diisi dengan uraian indikator sasaran pembangunan daerah terkait.

5. KolomSatuandiisi dengan satuan indikator.

6. KolomRumusan Satuandiisi dengan rumusan satuan indikator. 7. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator.

8. KolomTarget Tahun 1diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 1. 9. KolomTarget Tahun 2diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 2. 10. KolomTarget Tahun 3diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 3. 11. KolomTarget Tahun 4diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 4. 12. KolomTarget Tahun 5diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 5. 13. KolomTarget Tahun 6diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 6. 14. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator.

15. Klik tombol untuk menyimpan data indikator.

3.9 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD STRATEGI

RPJMD Strategi dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Strategi

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Strategi

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Strategi:

1. Pengisian formulir RPJMD Strategi adalah pengisian strategi pembangunan berupa langkah-langkah yang berisikan program-program indikatif untuk mewujudkan visi dan misi.

(31)

3. PilihanMisidipilih dengan misi pembangunan daerah.

4. KolomNo Strategidiisi dengan nomor urut strategi pembangunan. 5. KolomUraian Strategidiisi dengan uraian strategi pembangunan.

6. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang strategi pembangunan daerah dalam RPJMD.

3.10 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD ARAH KEBIJAKAN

RPJMD Arah Kebijakan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Arah Kebijakan

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Arah Kebijakan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Arah Kebijakan:

1. Pengisian formulir RPJMD Arah Kebijakan adalah pengisian arah kebijakan berupa pedoman untuk mengarahkan rumusan strategi yang dipilih agar lebih terarah dalam mencapai tujuan dan sasaran.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. PilihanMisidipilih dengan misi pembangunan daerah.

4. Kolom No Arah Kebijakan diisi dengan nomor urut arah kebijakan pembangunan.

(32)

6. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang arah kebijakan pembangunan daerah dalam RPJMD.

3.11 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD ARAH KEBIJAKAN

TAHUNAN

RPJMD Arah Kebijakan Tahunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Arah Kebijakan Tahunan

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Arah Kebijakan Tahunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Arah Kebijakan Tahunan: 1. Pengisian formulir RPJMD Strategi adalah pengisian arah kebijakan tahunan berupa pedoman untuk mengarahkan rumusan strategi yang dipilih agar lebih terarah dalam mencapai tujuan dan sasaran dari tahun ke tahun selama 5 tahun. 2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. PilihanTahundipilih dengan tahun dalam periode berkenaan.

4. Kolom Uraian Tujuan diisi dengan uraian tujuan pembangunan pada tahun berkenaan.

5. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang arah kebijakan tahunan pembangunan daerah dalam RPJMD.

(33)

3.12 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD KEBIJAKAN UMUM

RPJMD Kebijakan Umum dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Kebijakan Umum

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Kebijakan Umum

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Kebijakan Umum:

1. Pengisian formulir RPJMD Kebijakan Umum adalah pengisian rencana program prioritas pembangunan yang disertai kerangka pengeluaran jangka menengah daerah dan menjadi pedoman bagi SKPD dalam menyusun program dan kegiatan Renstra SKPD.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. PilihanMisidipilih dengan misi pembangunan daerah.

4. KolomNo Kebijakandiisi dengan nomor urut kebijakan umum pembangunan. 5. KolomUraian Kebijakandiisi dengan uraian kebijakan umum pembangunan.

6.

Pilihan Perspektif Kebijakan dipilih dengan perspektif kebijakan sesuai strateginya. Empat perspektif kebijakan meliputi perspektif masyarakat/layanan, proses internal, kelembagaan, dan keuangan.

3.13 CARA PENGISIAN FORMULIR KETERKAITAN RPJMD SASARAN,

STRATEGI, ARAH KEBIJAKAN, DAN KEBIJAKAN UMUM

(34)

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Sasaran Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Sasaran Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Sasaran Pembangunan adalah mengaitkan strategi pembangunan dengan sasaran pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail RPJMD Strategi

Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Sasaran Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Strategi.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

3.13.2 KETERKAITAN RPJMD STRATEGI DENGAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN

Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Arah Kebijakan Pembangunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:  View Detail RPJMD Strategi Pembangunan.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Arah Kebijakan Pembangunan

(35)

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Arah Kebijakan Pembangunan adalah mengaitkan strategi pembangunan dengan arah kebijakan pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail RPJMD Strategi Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Arah Kebijakan Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Strategi.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

3.13.3 KETERKAITAN RPJMD STRATEGI DENGAN KEBIJAKAN UMUM PEMBANGUNAN

Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:  View Detail RPJMD Strategi Pembangunan.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan adalah mengaitkan strategi pembangunan dengan kebijakan umum pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail RPJMD Strategi Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Kebijakan Umum Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Strategi.

(36)

3.14 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PROGRAM UNGGULAN

RPJMD Program Unggulan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Program Unggulan

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Program Unggulan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Program Unggulan: 1. Pengisian formulir RPJMD Program Unggulan adalah pengisian program

unggulan yang merupakan program-program yang menjadi janji dari Kepala Daerah Terpilih.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. PilihanMisidipilih dengan misi pembangunan daerah.

4. KolomNo Programdiisi dengan nomor urut program unggulan pembangunan. 5. KolomUraian Programdiisi dengan uraian program unggulan pembangunan. 6. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang program unggulan

pembangunan daerah dalam RPJMD.

3.15 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PROGRAM PEMBANGUNAN

RPJMD Program Pembangunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

(37)

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Program Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Program Pembangunan: 1. Pengisian formulir RPJMD Program Pembangunan adalah pengisian program

pembangunan daerah yang merupakan sekumpulan program prioritas yang secara khusus berhubungan dengan capaian sasaran pembangunan daerah. 2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. Pilihan Misi dipilih dengan misi pembangunan daerah, untuk memfilter pilihan

Sasaran dibawahnya.

4. PilihanSasarandipilih dengan sasaran pembangunan.

5. PilihanBidang Urusandipilih dengan bidang urusan dari satker.

6. Memberi tanda centang ( ) pada Program Pembangunan yang akan ditambahkan.

7. PilihanPrioritas Programdipilih dengan prioritas program pembangunan.

8. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang program pembangunan daerah dalam RPJMD.

(38)

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Program Pembangunan dengan Kebijakan Umum Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Program Pembangunan dengan Kebijakan Umum Pembangunan adalah mengaitkan program pembangunan dengan kebijakan umum pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail RPJMD Program Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Kebijakan Umum Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Program Pembangunan.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

Gambar Formulir Pengisian Indikator Program Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Indikator Program Pembangunan: 1. Pengisian formulir Indikator Program Pembangunan adalah pengisian uraian

tentang indikator suatu program pembangunan.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail RPJMD Program Pembangunan.

3. Kolom No Indikator diisi dengan nomor urut indikator program pembangunan daerah terkait.

4. Kolom Uraian Indikator diisi dengan uraian indikator program pembangunan daerah terkait.

5. KolomSatuandiisi dengan satuan indikator.

6. KolomRumusan Satuandiisi dengan rumusan satuan indikator. 7. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator.

(39)

11. KolomTarget Tahun 4diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 4. 12. KolomTarget Tahun 5diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 5. 13. KolomTarget Tahun 6diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 6. 14. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator.

15. Klik tombol untuk menyimpan data indikator.

Gambar Formulir Pengisian OPD Pelaksana Program Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir OPD Pelaksana Program Pembangunan:

1. Pengisian OPD (Organisasi Perangkat Daerah) Pelaksana Program Pembangunan adalah pengisian Perangkat Daerah yang diberikan tugas dan fungsi untuk melaksanakan program pembangunan. Tugas dan fungsi dari suatu OPD bergantung kepada kebijakan pemerintah daerah yang bersangkutan.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail RPJMD Program Pembangunan.

3. Memberi tanda centang ( ) pada Nama OPD yang akan melaksanakan Program Pembangunan RPJMD.

4. Kolom Jml Anggaran Tahun 1 diisi dengan jumlah anggaran pada tahun anggaran ke 1.

5. Kolom Jml Anggaran Tahun 2 diisi dengan jumlah anggaran pada tahun anggaran ke 2.

6. Kolom Jml Anggaran Tahun 3 diisi dengan jumlah anggaran pada tahun anggaran ke 3.

7. Kolom Jml Anggaran Tahun 4 diisi dengan jumlah anggaran pada tahun anggaran ke 4.

(40)

9. Kolom Jml Anggaran Tahun 6 diisi dengan jumlah anggaran pada tahun anggaran ke 6.

10. Klik tombol untuk menyimpan data OPD Pelaksana Program Pembangunan.

3.16 CARA PENGISIAN FORMULIR KETERKAITAN RPJMD PROGRAM

UNGGULAN DENGAN PROGRAM PEMBANGUNAN

Keterkaitan RPJMD Program Unggulan dengan Program Pembangunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:  View Detail RPJMD Program Unggulan Pembangunan Daerah.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan RPJMD Program Unggulan dengan Program Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Program Unggulan dengan Program Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan RPJMD Program Unggulan dengan Program Pembangunan adalah mengaitkan program unggulan kepala daerah dengan program pembangunan yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail RPJMD Program Unggulan Pembangunan Daerah.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Program Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Program Unggulan.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

(41)

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Indikator Kinerja

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Indikator Kinerja

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Indikator Kinerja:

1. Pengisian formulir RPJMD Indikator Kinerja Pemerintah Daerah bertujuan untuk memberikan gambaran mengenai ukuran keberhasilan pencapaian visi dan misi Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah pada akhir periode masa jabatannya. Indikator Kinerja Daerah meliputi 3 (tiga) Aspek, meliputi Aspek Kesejahteraan Masyarakat, Aspek Pelayanan Umum, dan Aspek Daya Saing Daerah.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. PilihanAspek Pembangunandipilih dengan aspek pembangunan daerah.

4. Pilihan Aspek Fokus Pembangunan dipilih dengan aspek fokus pembangunan daerah. Atau isi kolom dibawahnya.

5. PilihanBidang Urusandipilih dengan bidang urusan dari satker.

6. Pilihan Jenis Indikator Kinerja dipilih dengan jenis indikator kinerja, yang terdiri dari Indikator Sasaran Pembangunan atau Indikator Program Pembangunan. Indikator Kinerja Pembangunan merupakan akumulasi dari Capaian Indikator-indikator Sasaran atau Program yang sudah ditetapkan sebelumnya.

(42)

3.18 CARA PENGISIAN FORMULIR RPJMD PROYEKSI ANGGARAN

RPJMD Proyeksi Anggaran dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir RPJMD Proyeksi Anggaran

Gambar Formulir Pengisian RPJMD Proyeksi Anggaran

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir RPJMD Proyeksi Anggaran: 1. Pengisian formulir RPJMD Proyeksi Anggaran adalah pengisian proyeksi

anggaran periode RPJMD 5 tahun berkenaan.

2. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD 5 tahun berkenaan. 3. Memberi tanda centang ( ) pada Uraian Rekening yang akan diisi.

(43)

10. Klik tombol untuk menyimpan data proyeksi anggaran.

3.19 LAPORAN RPJMD

Laporan RPJMD dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Berikut ini adalah bentuk Laporan RPJMD:

Gambar Form Parameter Laporan RPJMD

3.19.1 LAPORAN KETERKAITAN VISI, MISI, TUJUAN DAN SASARAN

(44)

3.19.2 LAPORAN KETERKAITAN SASARAN, STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

Gambar Laporan Keterkaitan Sasaran, Strategi dan Arah Kebijakan

3.19.3 LAPORAN KEBIJAKAN UMUM DAN PROGRAM PEMBANGUNAN

Gambar Laporan Kebijakan Umum Program Pembangunan

3.19.4 LAPORAN INDIKASI RENCANA PROGRAM PRIORITAS

(45)

3.19.5 LAPORAN INDIKATOR KINERJA PEMERINTAH DAERAH

Gambar Laporan Indikator Kinerja Pemerintah Daerah

3.19.6 LAPORAN PROYEKSI ANGGARAN TAHUNAN RPJMD

(46)

3.19.7 LAPORAN KAPASITAS RIIL KEMAMPUAN KEUANGAN DAERAH

(47)

4. FORMULIR RENSTRA SKPD

4.1 UMUM

Rencana Strategis SKPD (Renstra SKPD) adalah dokumen perencanaan SKPD untuk periode 5 (lima) tahun. Renstra SKPD disusun sesuai dengan tugas dan fungsi SKPD serta berpedoman kepada RPJM Daerah dan bersifat indikatif. Renstra SKPD memuat visi, misi, tujuan, strategi, kebijakan, program, dan kegiatan.

Pengisian formulir Renstra SKPD supaya mempedomani ketentuan Bab VI dan Lampiran IV Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010.

4.2 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA SKPD

Renstra SKPD dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Renstra SKPD

Gambar Tampilan View Detail Renstra SKPD

Gambar Formulir Pengisian Renstra SKPD

(48)

1. Pengisian formulir Renstra SKPD adalah pengisian uraian rencana strategis suatu SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) pada periode tertentu dengan berpedoman pada RPJMD.

2. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait. 3. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada.

4. Periodediisi dengan periode 5 tahun berkenaan.

5. Uraian Renstradiisi dengan nama dari Renstra SKPD tertentu.

6. Tahun Awaldiisi dengan tahun awal periode berkenaan.

7. Tahun Akhirdiisi dengan tahun akhir periode berkenaan.

8. PilihanPeriode RPJMDdipilih dengan periode RPJMD terkait.

9. No Per. Ka. Daerahdiisi dengan nomor Peraturan Kepala Daerah.

10.Tgl Per. Ka. Daerah diisi dengan tanggal diterbitkannya Peraturan Kepala

Daerah.

11. PilihanStatus Renstradipilih dengan status dari Renstra.

12.Keterangandiisi dengan keterangan umum tentang Renstra SKPD tertentu.

4.3 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA VISI

Renstra Visi dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Renstra Visi

Gambar Formulir Pengisian Renstra Visi

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Visi:

1. Pengisian formulir Renstra Visi SKPD adalah pengisian gambaran arah pembangunan atau kondisi masa depan yang ingin dicapai SKPD melalui penyelenggaraan tugas dan fungsi dalam kurun waktu 5 (lima) tahun yang akan datang.

(49)

3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait. 4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. KolomUraian Visidiisi dengan uraian visi SKPD.

6. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang visi satuan kerja (SKPD) terkait.

4.4 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA MISI

Renstra Misi dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir Renstra Misi SKPD

Gambar Formulir Pengisian Renstra Misi SKPD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Misi SKPD:

1. Pengisian formulir Renstra Misi SKPD adalah pengisian rumusan umum mengenai upaya-upaya yang akan dilaksanakan untuk mewujudkan visi SKPD. 2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. KolomNo Misidiisi dengan nomor urut misi SKPD.

6. KolomUraian Misidiisi dengan uraian misi SKPD.

(50)

Gambar Formulir Import RPJMD Misi Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah Import RPJMD Misi Pembangunan:

1. Import RPJMD Misi Pembangunan adalah import uraian misi RPJMD yang sesuai dengan misi SKPD terkait. Uraian misi RPJMD berasal dari modul RPJMD Misi.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada.

5. Klik tombol di bagian atas tampilan list Renstra Misi SKPD.

6. Berikan tanda centang ( ) pada uraian misi RPJMD yang akan ditambahkan. 7. KolomNo Misidiisi dengan nomor urut misi SKPD.

8. KolomUraian Misidiisi dengan uraian misi SKPD.

9. Klik tombol untuk meng-import misi RPJMD yang telah dikaitkan dengan misi SKPD.

Berikut cara lain untuk mengaitkan renstra misi SKPD tertentu dengan misi pembangunan (misi RPJMD):

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Misi SKPD dengan Misi RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Misi SKPD dengan Misi RPJMD:

(51)

2. Klik tombol di bagian atas tampilan view Detail Renstra Misi SKPD.

3. PilihanMisi RPJMDdipilih dengan misi RPJMD yang sesuai dengan misi SKPD. 4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

4.5 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA TUJUAN

Renstra Tujuan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir Renstra Tujuan SKPD

Gambar Formulir Pengisian Renstra Tujuan SKPD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Tujuan SKPD:

1. Pengisian formulir Renstra Tujuan SKPD adalah pengisian hal-hal yang perlu dilakukan untuk mencapai visi, melaksanakan misi, memecahkan permasalahan,dan menangani isu strategis yang dihadapi.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 7. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

8. KolomNo Tujuandiisi dengan nomor urut tujuan SKPD. 9. KolomUraian Tujuandiisi dengan uraian tujuan SKPD.

(52)

Gambar Formulir Import RPJMD Tujuan Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah Import RPJMD Tujuan Pembangunan:

1. Import RPJMD Tujuan Pembangunan adalah import uraian tujuan RPJMD yang sesuai dengan tujuan SKPD terkait. Uraian tujuan RPJMD berasal dari modul RPJMDTujuan.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

6. Klik tombol di bagian atas tampilan list Renstra Tujuan SKPD.

7. Berikan tanda centang ( ) pada uraian tujuan RPJMD yang akan ditambahkan. 8. KolomNo Tujuandiisi dengan nomor urut tujuan SKPD.

9. KolomUraian Tujuandiisi dengan uraian tujuan SKPD.

10. Klik tombol untuk meng-import tujuan RPJMD yang telah dikaitkan dengan tujuan SKPD.

Berikut cara lain untuk mengaitkan renstra tujuan SKPD tertentu dengan tujuan pembangunan (tujuan RPJMD):

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Tujuan SKPD dengan Tujuan RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Tujuan SKPD dengan Tujuan RPJMD:

(53)

2. Klik tombol di bagian atas tampilan view Detail Renstra Tujuan SKPD.

3. Pilihan Tujuan RPJMDdipilih dengan tujuan RPJMD yang sesuai dengan tujuan SKPD.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

Gambar Formulir Pengisian Indikator Tujuan SKPD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Indikator Tujuan SKPD:

1. Pengisian formulir Indikator Tujuan SKPD adalah pengisian uraian tentang indikator tujuan SKPD terkait.

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail Renstra Tujuan SKPD. 3. KolomNo Indikatordiisi dengan nomor urut indikator tujuan SKPD terkait. 4. KolomUraian Indikatordiisi dengan uraian indikator tujuan SKPD terkait. 5. KolomSatuandiisi dengan satuan indikator.

6. KolomRumusan Satuandiisi dengan rumusan satuan indikator. 7. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator. 8. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator. 9. Klik tombol untuk menyimpan data indikator.

Gambar Formulir Import Data Indikator Tujuan RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah Import Indikator Tujuan RPJMD:

(54)

2. Klik tombol di bagian bawah tampilan view Detail Renstra Tujuan SKPD. 3. Klik linkImport Indikator Tujuan RPJMD.

4. Berikan tanda centang ( ) pada Indikator Tujuan RPJMD yang akan ditambahkan.

5. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator. 6. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator. 7. Klik tombol untuk meng-import data indikator.

4.6 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA SASARAN

Renstra Sasaran dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

Gambar Tampilan Awal Formulir Renstra Sasaran

Gambar Formulir Pengisian Renstra Sasaran

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Sasaran:

1. Pengisian formulir Renstra Sasaran adalah pengisian sasaran SKPD berupa hasil yang diharapkan dari suatu tujuan yang diformulasikan secara terukur, spesifik, mudah dicapai, dan rasional.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

(55)

7. KolomNo Sasarandiisi dengan nomor urut sasaran pembangunan SKPD. 8. KolomUraian Sasarandiisi dengan uraian sasaran pembangunan SKPD.

9. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang sasaran pembangunan SKPD.

Gambar Formulir Import RPJMD Sasaran Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah Import RPJMD Sasaran Pembangunan:

1. Import RPJMD Sasaran Pembangunan adalah import uraian sasaran RPJMD yang sesuai dengan sasaran SKPD terkait. Uraian sasaran RPJMD berasal dari modul RPJMDSasaran.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

6. Klik tombol di bagian atas tampilan list Renstra Sasaran SKPD.

7. Berikan tanda centang ( ) pada uraian sasaran RPJMD yang akan ditambahkan. 8. KolomNo Sasarandiisi dengan nomor urut sasaran SKPD.

9. KolomUraian Sasarandiisi dengan uraian sasaran SKPD.

10. Klik tombol untuk meng-import sasaran RPJMD yang telah dikaitkan dengan sasaran SKPD.

(56)

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Sasaran SKPD dengan Sasaran RPJMD:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Sasaran SKPD dengan Sasaran RPJMD adalah dengan mengaitkan sasaran SKPD dengan sasaran pembangunan daerah (sasaran RPJMD) yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian atas tampilan view Detail Renstra Sasaran SKPD.

3. Pilihan Sasaran RPJMD dipilih dengan sasaran RPJMD yang sesuai dengan sasaran SKPD.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

Gambar Formulir Pengisian Indikator Sasaran SKPD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Indikator Sasaran SKPD:

1. Pengisian formulir Indikator Sasaran SKPD adalah pengisian uraian tentang indikator suatu sasaran SKPD.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail Renstra Sasaran SKPD. 3. KolomNo Indikatordiisi dengan nomor urut indikator sasaran SKPD terkait. 4. KolomUraian Indikatordiisi dengan uraian indikator sasaran SKPD terkait. 5. KolomSatuandiisi dengan satuan indikator.

6. KolomRumusan Satuandiisi dengan rumusan satuan indikator. 7. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator.

8. KolomTarget Tahun 1diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 1. 9. KolomTarget Tahun 2diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 2. 10. KolomTarget Tahun 3diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 3. 11. KolomTarget Tahun 4diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 4. 12. KolomTarget Tahun 5diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 5. 13. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator.

(57)

Gambar Formulir Import Data Indikator Sasaran RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah Import Indikator Sasaran RPJMD:

1. Import Indikator Sasaran RPJMD adalah import data indikator sasaran pembangunan yang berasal dari modul RPJMDSasaran Pembangunan. 2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail Renstra Sasaran SKPD. 3. Klik linkImport Indikator Sasaran RPJMD.

4. Berikan tanda centang ( ) pada Indikator Sasaran RPJMD yang akan ditambahkan.

5. KolomCapaian Awaldiisi dengan target capaian awal indikator.

6. KolomTarget Tahun 1diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 1. 7. KolomTarget Tahun 2diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 2. 8. KolomTarget Tahun 3diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 3. 9. KolomTarget Tahun 4diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 4. 10. KolomTarget Tahun 5diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 5. 11. KolomTarget Tahun 6diisi dengan target indikator pada tahun anggaran ke 6. 12. KolomKondisi Akhirdiisi dengan target kondisi akhir indikator.

13. Klik tombol untuk meng-import data indikator.

4.7 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA STRATEGI

Renstra Strategi dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

(58)

Gambar Formulir Pengisian Renstra Strategi

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Strategi:

1. Pengisian formulir Renstra Strategi adalah pengisian strategi SKPD berupa pernyataan-pernyataan yang menjelaskan bagaimana tujuan dan sasaran akan dicapai.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

6. KolomNo Strategidiisi dengan nomor urut strategi SKPD. 7. KolomUraian Strategidiisi dengan uraian strategi SKPD.

8. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang strategi pembangunan SKPD.

Gambar Formulir Import RPJMD Strategi Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah Import RPJMD Strategi Pembangunan:

1. Import RPJMD Strategi Pembangunan adalah import uraian strategi RPJMD yang sesuai dengan strategi SKPD terkait. Uraian strategi RPJMD berasal dari modul RPJMDStrategi.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

(59)

7. Berikan tanda centang ( ) pada uraian strategi RPJMD yang akan ditambahkan. 8. KolomNo Strategidiisi dengan nomor urut strategi SKPD.

9. KolomUraian Strategidiisi dengan uraian strategi SKPD.

10. Klik tombol untuk meng-import strategi RPJMD yang telah dikaitkan dengan strategi SKPD.

Berikut cara lain untuk mengaitkan renstra strategi SKPD tertentu dengan strategi pembangunan (sasaran RPJMD):

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Strategi SKPD dengan Strategi RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi SKPD dengan Strategi RPJMD:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi SKPD dengan Strategi RPJMD adalah dengan mengaitkan strategi SKPD dengan strategi pembangunan daerah (strategi RPJMD) yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian atas tampilan view Detail Renstra Strategi SKPD.

3. Pilihan Strategi RPJMD dipilih dengan strategi RPJMD yang sesuai dengan strategi SKPD.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

4.8 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA ARAH KEBIJAKAN

Renstra Arah Kebijakan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:

.

(60)

Gambar Formulir Pengisian Renstra Arah Kebijakan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Arah Kebijakan:

1. Pengisian formulir Renstra Arah Kebijakan adalah pengisian arah kebijakan berupa rumusan perencanaan komperhensif tentang bagaimana SKPD mencapai tujuan dan sasaran dengan efektif dan efisien.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

6. KolomNo Arah Kebijakandiisi dengan nomor urut arah kebijakan SKPD. 7. KolomUraian Arah Kebijakandiisi dengan uraian arah kebijakan SKPD.

8. KolomKeterangandiisi dengan keterangan umum tentang arah kebijakan SKPD.

Gambar Formulir Import RPJMD Arah Kebijakan Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah Import RPJMD Arah Kebijakan Pembangunan: 1. Import RPJMD Arah Kebijakan Pembangunan adalah import uraian arah

kebijakan RPJMD yang sesuai dengan arah kebijakan SKPD terkait. Uraian arah kebijakan RPJMD berasal dari modul RPJMDArah Kebijakan.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

(61)

6. Klik tombol di bagian atas tampilan list Renstra Arah Kebijakan SKPD.

7. Berikan tanda centang ( ) pada uraian arah kebijakan RPJMD yang akan ditambahkan.

8. KolomNo Arah Kebijakandiisi dengan nomor urut arah kebijakan SKPD. 9. KolomUraian Arah Kebijakandiisi dengan uraian arah kebijakan SKPD.

10. Klik tombol untuk meng-import arah kebijakan RPJMD yang telah dikaitkan dengan arah kebijakan SKPD.

Berikut cara lain untuk mengaitkan renstra arah kebijakan SKPD tertentu dengan arah kebijakan pembangunan (arah kebijakan RPJMD):

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Arah Kebijakan SKPD dengan Arah Kebijakan RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Arah Kebijakan SKPD dengan Arah Kebijakan RPJMD:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Arah Kebijakan SKPD dengan Arah Kebijakan RPJMD adalah dengan mengaitkan arah kebijakan SKPD dengan arah kebijakan pembangunan daerah (arah kebijakan RPJMD) yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian atas tampilan view Detail Renstra Arah Kebijakan SKPD. 3. Pilihan Arah Kebijakan RPJMD dipilih dengan arah kebijakan RPJMD yang

sesuai dengan arah kebijakan SKPD.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

4.9 CARA PENGISIAN FORMULIR RENSTRA KEBIJAKAN UMUM

(62)

Gambar Formulir Pengisian Renstra Kebijakan Umum

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Renstra Kebijakan Umum:

1. Pengisian formulir Renstra Kebijakan Umum adalah pengisian pedoman untuk melaksanakan strategi yang dipilih, agar lebih terarah dalam mencapai tujuan dan sasaran.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

4. PilihanSub Unitdipilih dengan sub unit dari satuan kerja jika ada. 5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

6. KolomNo Kebijakandiisi dengan nomor urut kebijakan umum SKPD. 7. KolomUraian Kebijakandiisi dengan uraian kebijakan umum SKPD.

8.

Pilihan Perspektif Kebijakan dipilih dengan perspektif kebijakan sesuai strateginya. Empat perspektif kebijakan meliputi perspektif masyarakat/layanan, proses internal, kelembagaan, dan keuangan.

Gambar Formulir Import RPJMD Kebijakan Umum Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah Import RPJMD Kebijakan Umum Pembangunan: 1. Import RPJMD Kebijakan Umum Pembangunan adalah import uraian kebijakan

umum RPJMD yang sesuai dengan kebijakan umum SKPD terkait. Uraian kebijakan umum RPJMD berasal dari modul RPJMDKebijakan Umum.

2. PilihanPeriode Renstradipilih dengan periode renstra 5 tahun berkenaan. 3. PilihanSatuan Kerjadipilih dengan satuan kerja (SKPD) terkait.

(63)

5. PilihanMisidipilih dengan misi SKPD.

6. Klik tombol di bagian atas tampilan list Renstra Kebijakan Umum SKPD. 7. Berikan tanda centang ( ) pada uraian kebijakan umum RPJMD yang akan

ditambahkan.

8. KolomNo Kebijakandiisi dengan nomor urut kebijakan umum SKPD.

9. Kolom Keterangan diisi dengan keterangan umum tentang kebijakan umum SKPD.

10. Klik tombol untuk meng-import kebijakan umum RPJMD yang telah dikaitkan dengan kebijakan umum SKPD.

Berikut cara lain untuk mengaitkan renstra kebijakan umum SKPD tertentu dengan kebijakan umum pembangunan (kebijakan umum RPJMD):

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Kebijakan Umum SKPD dengan Kebijakan Umum RPJMD

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Kebijakan Umum SKPD dengan Kebijakan Umum RPJMD:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Kebijakan Umum SKPD dengan Kebijakan Umum RPJMD adalah dengan mengaitkan kebijakan umum SKPD dengan kebijakan umum pembangunan (kebijakan umum RPJMD) yang sesuai. 2. Klik tombol di bagian atas tampilan view Detail Renstra Kebijakan Umum

SKPD.

3. Pilihan Arah Kebijakan Umum RPJMD dipilih dengan kebijakan umum RPJMD yang sesuai dengan kebijakan umum SKPD.

(64)

4.10 CARA PENGISIAN KETERKAITAN RENSTRA SASARAN, STRATEGI,

ARAH KEBIJAKAN, DAN KEBIJAKAN UMUM

4.10.1 KETERKAITAN RENSTRA STRATEGI DENGAN SASARAN

Keterkaitan Renstra Strategi dengan Sasaran Pembangunan dapat ditampilkan dengan cara klik menu:  View Detail Renstra Strategi Pembangunan, atau View Detail Renstra Sasaran Pembangunan.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Strategi dengan Sasaran Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi dengan Sasaran Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi dengan Sasaran Pembangunan adalah mengaitkan strategi SKPD dengan sasaran SKPD yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail Renstra Strategi

Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Sasaran Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Strategi.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

4.10.2 KETERKAITAN RENSTRA STRATEGI DENGAN ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN

(65)

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Strategi dengan Arah Kebijakan Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi dengan Arah Kebijakan Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi dengan Arah Kebijakan Pembangunan adalah mengaitkan strategi SKPD dengan arah kebijakan SKPD yang sesuai.

2. Klik tombol di bagian tengah tampilan view Detail Renstra Strategi Pembangunan.

3. Berikan tanda centang ( ) pada Arah Kebijakan Pembangunan yang akan dikaitkan dengan Strategi.

4. Klik tombol untuk menyimpan data keterkaitan.

4.10.3 KETERKAITAN RENSTRA STRATEGI DENGAN KEBIJAKAN UMUM PEMBANGUNAN

Keterkaitan Renstra Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan ditampilkan dengan cara klik menu: View Detail Renstra Strategi Pembangunan.

Gambar Formulir Pengisian Keterkaitan Renstra Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan

Penjelasan dan langkah-langkah pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan:

1. Pengisian formulir Keterkaitan Renstra Strategi dengan Kebijakan Umum Pembangunan adalah mengaitkan strategi SKPD dengan kebijakan umum SKPD yang sesuai.

Gambar

Gambar Tampilan Awal untuk Masuk ke Aplikasi
Gambar Pilihan List Aplikasi (Menu Utama)
Gambar Struktur Menu Renstra SKPD
Gambar Struktur Menu Musrenbang
+7

Referensi

Dokumen terkait

Visi dan misi, memuat rumusan tentang: (1) visi pengawasan yang merupakan penjabaran visi Dinas Pendidikan setempat yang relevan dengan tugas pokok dan

Sedangkan Dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) adalah dokumen perencanaan untuk 5 tahunan yang merupakan penjabaran dari visi, misi dan program Kepala

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Pemalang Tahun 2011 – 2016 merupakan penjabaran dari visi dan misi Kepala Daerah yang

Penjabaran dari RPJMD yang memuat rancangan kerangka ekonomi Daerah, prioritas pembangunan Daerah, serta rencana kerja dan pendanaan untuk jangka waktu 1 (satu) tahun yang

RPJM Daerah merupakan dokumen perencanaan pembangunan jangka menengah daerah yang merupakan penjabaran dari visi, misi, dan program Bupati yang memuat arah

1) RPJMD merupakan penjabaran dari visi, misi dan program Gubernur dan Wakil Gubernur yang penyusunannya berpedoman RPJPD dan RTRW Provinsi

RPJMD merupakan penjabaran dari visi, misi, dan program kepala daerah yang memuat tujuan, sasaran, strategi, arah kebijakan, pembangunan Daerah dan keuangan Daerah, serta

RPJMD Kabupaten Malang Tahun 2010-2015 merupakan penjabaran dari visi, misi, dan program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Periode 2010-2015, yang dalam penyusunannya berpedoman