• Tidak ada hasil yang ditemukan

Tinjauan fiqh muamalah terhadap transaksi jual beli HP second dengan cacat tersembunyi: Studi di pasar rombengan malam Malang

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Tinjauan fiqh muamalah terhadap transaksi jual beli HP second dengan cacat tersembunyi: Studi di pasar rombengan malam Malang"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

i

TINJAUAN FIQH MUAMALAH TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI HP SECOND DENGAN CACAT TERSEMBUNYI

(Studi di Pasar Rombengan Malam Malang)

SKRIPSI

Oleh:

Moh. Lutfi Rahman NIM 09220047

JURUSAN HUKUM BISNIS SYARIAH FAKULTAS SYARIAH

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

(2)

ii

TINJAUAN FIQH MUAMALAH TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI HP SECOND DENGAN CACAT TERSEMBUNYI

(Studi di Pasar Rombengan Malam Malang)

SKRIPSI

Oleh:

Moh. Lutfi Rahman NIM 09220047

JURUSAN HUKUM BISNIS SYARIAH FAKULTAS SYARIAH

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI MAULANA MALIK IBRAHIM MALANG

(3)

iii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Demi Allah SWT,

Dengan kesadaran dan rasa tanggung jawab terhadap pengembangan keilmuan, penulis menyatakan bahwa skripsi dengan judul:

TINJAUAN FIQH MUAMALAH TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI HP SECOND DENGAN CACAT TERSEMBUNYI

(Studi di Pasar Rombengan Malam Malang)

Benar-benar merupakan karya ilmiah yang disusun sendiri, bukan duplikat atau memindah data milik orang lain. Jika dikemudian hari terbukti disusun oleh orang lain, ada penjiplakan, duplikasi, atau memindah data orang lain, baik secara keseluruhan atau sebagian, maka skripsi dan gelar sarjana yang diperoleh, batal demi hukum.

Malang, 1 Juli 2013 Penulis,

Moh. Lutfi Rahman NIM 09220047

(4)

iv

HALAMAN PERSETUJUAN

Setelah membaca dan mengoreksi skripsi saudara Moh. Lutfi Rahman, NIM 09220047, Jurusan Hukum Bisnis Syariah, Fakultas Syariah, Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang dengan judul:

TINJAUAN FIQH MUAMALAH TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI HP SECOND DENGAN CACAT TERSEMBUNYI

(Studi di Pasar Rombengan Malam Malang)

Maka pembimbing menyatakan bahwa skripsi tersebut telah memenuhi syarat-syarat ilmiah untuk diajukan dan diuji pada Majelis Dewan Penguji.

Malang, 1 Juli 2013 Mengetahui,

Ketua Jurusan Dosen Pembimbing,

Hukum Bisnis Syariah,

Dr. Suwandi, M.H Dr. Umi Sumbulah, M.Ag.

(5)

v

PENGESAHAN SKRIPSI

Dewan Penguji Skripsi saudara Muhammad Lutfi Rahman, NIM 09220047, mahasiswa Jurusan Hukum Bisnis Syari‟ah Fakultas Syari‟ah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang, dengan judul:

TINJAUAN FIQH MUAMALAH TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI HP SECOND DENGAN CACAT TERSEMBUNYI

(Studi di Pasar Rombengan Malam Malang)

Telah dinyatakan lulus dengan nilai A (Sangat Memuaskan) Dengan Penguji:

1. Dr. Badruddin, M.H.I. (____________________)

NIP 196411272000031001 Ketua

2. Dr. Umi Sumbulah, M. Ag. (____________________)

NIP 197108261998032002 Sekertaris

3. Dr. Dahlan Tamrin, M. Ag. (____________________)

NIP 195003241983031002 Penguji Utama

Malang, 16 Juli 2013 Dekan,

Dr. H. Roibin, M.H.I. NIP 195904231986032003

(6)

vi MOTTO





























































































Hai orang-orang yang beriman, janganlah kamu saling memakan harta

sesamamu dengan jalan yang batil, kecuali dengan jalan perniagaan yang berlaku dengan suka sama-suka di antara kamu. dan janganlah kamu membunuh

dirimu sesungguhnya Allah adalah Maha Penyayang kepadamu.

(7)

vii

PERSEMBAHAN

Atas Ketulusan Hati Dan Kasih Sayang Yang Paling Dalam, Karya Ini Ku Persembahkan Kepada

Ayah dan Ibuku Hamid dan I‟is yang setulus hati sepanjang masa, yang tak terbatas oleh waktu terus mengasihiku, mendo‟akanku.

Berbakti kepadamulah semangat hidupku, terimah kasih Ayah, terimah kasih Ibu atas semua pengorbananmu...

Pamanku Rofiq yang telah banyak membantu, menasehatiku, merawat aku dari sejak masih Bayi sampai sekarang, terimah kasih atas semua pengorbanan dan

kasing sayangmu...

Kakak-kakakku tercinta Mas Nurul, Mas Husin, Mbak Ely, Mbak Vivi, yang senantiasa menemaniku disaat aku sendiri dirumah, aku sayang kalian

semua...

Keponakanku Salwa, Zidan dan Irfan kalianlah semangat dan motivasiku serta penghiburku dikala aku pulang, dengan adanya kalian hidup keluarga kita jadi

penuh warna...

Terimah kasih atas senyum, canda dan tawamu yang selalu menjadi warna bagi kehidupanku selama ini...

Kekek dan Nenekku Nawawi, Mahmudi (Alm), Jumaiyah (Alm) dan Mahmudah (Alm) kerinduanku kepada kalian semua untuk itu bacaan Al-Fatihah untuk kalian

semua, terkecuali kakek Nawawi yang masih diberi umur panjang dan mudah-mudahan akan ditambah lagi umurnya...

Semua keluargaku tanpa terkecuali yang tak mungkin ku sebutkan satu persatu terimah kasih atas dukungan dan do‟a kalian semua kepada saya dalam meraih

cita-cita dan kesuksesan hidup...

Spesial banget buat adikku Viena dan Emil terimah kasih banyak atas semua dukunganmu, motivasimu, perhatianmu, teguran-teguranmu ketika saya mulai

malas, mengingatkanku untuk segera menyelesaikan tahfidz ayat-ayat ahkam, kritik-kritikanya dan selalu memberi solusi-solusi yang sangat bermanfaat bagiku,

mungkin bisa dikatakan kehadiranmu merupakan faktor dibalik keberhasilanku sejauh ini.

terimah kasih adikku atas segalanya bagiku...

Dan yang terakhir Syukron Katsiron buat semua teman-temanku tak terkecuali... Tetap semangat ya...

(8)

viii

KATA PENGANTAR

بِنسْ بِ للَّهِلا بِيمَوسْ للَّهِلا بِ للَّهِا بِنسْ بِت

Alhamdulillahi rabbil ‘alamiin,

Puji Syukur kehadirat Allah SWT. yang telah melimpahkan rahmat serta hidayah-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan penuh semangat dan kelancaran, Engkaulah faktor utama dalam keberhasilan penulisan skripsi ini. Selanjutnya shalawat serta salam semoga tetap tercurahkan kepada baginda Nabi Muhammad Saw, yang merupakan uswatun hasanah atau suri tauladan bagi seluruh umat manusia di muka bumi ini.

Dengan telah terselesaikannya skripsi ini yang berjudul “TINJAUAN FIQH MUAMALAH TERHADAP TRANSAKSI JUAL BELI HP SECOND DENGAN CACAT TERSEMBUNYI (Studi Di Pasar Rombengan Malam Malang) penulis melakukannya dengan penuh usaha maksimal, sehigga usaha ini tidak dapat berarti tanpa adanya bantuan dari berbagai pihak, baik bantuan moral maupun bantuan spiritual. Oleh karena itu, penulis merasa sangat berhutang budi atas bantuan, bimbingan saran serta kebaikan yang tidak ternilai harganya, untuk itu selayaknya penulis mengucapkan terimakasih yang paling dalam kepada:

1. Prof. Dr. H. Imam Suprayogo, selaku Rektor Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang.

2. Bapak Dr. Roibin, M.H.I selaku Dekan Fakultas Syari‟ah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang selalu berjuang tanpa lelah untuk kemajuan dan perkembangan Fakultas Syari‟ah.

(9)

ix

3. Bapak Dr. Suwandi, M.H, selaku Ketua Jurusan Hukum Bisnis Syari‟ah Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang yang telah banyak memberikan motivasi serta arahan kepada mahasiswa jurusan Hukum Bisnis Syari‟ah angkatan 2009-2010 dalam menyelesaikan skripsi. 4. Ibu Dr. Umi Sumbullah, M.Ag, selaku dosen pembimbing dalam

penulisan skripsi ini, yang dengan tulus, sabar serta banyak meluangkan waktunya untuk membimbing dan mengarahkan penulis hingga terselesainya penulisan skripsi ini.

5. Kedua orang tuaku yang tak henti-hentinya mengingatkan, memberikan doa, kasih sayang, serta memberikan kepercaan diri kepada penulis dalam penulisan skripsi ini.

6. Semua sadara kandungku, mas Nurul beserta istrinya mbak vivi, mbak Elly beserta suaminya mas Husin yang telah memberikan kasih sayangnya sebagai seorang kakak dengan penuh kasih sayang serta mensupport segala kebutuhan dalam penulisan skripsi ini.

7. Segenap dosen fakultas Syari‟ah beserta stafnya khususnya kepada Bapak Dr. Mujaid Kumkelo, M. Hi selaku dosen wali selama penulis belajar di kampus tercinta ini, yang senantiasa memberikan solusi-solusi terhadap segala permasalahan akademik serta penulisan skripsi ini.

8. Cak Subhan Arif selaku sahabat karib yang telah banyak membantu dalam mendapatkan seluruh informasi mengenai lokasi penelitian.

9. Bapak Agus selaku pemilik kontrakan beserta teman seperjuanganku Labib, Dani, Shodiq, Gufron, Aujad, Kacong, Zainuddin, Zaki, Iftitah, Dedi dan lain sebagainya di kontrakan dalam satu atap bersama selama 3

(10)

x

tahun yang selalu mengingatkan dan mengisi hari-hariku dengan penuh canda dan tawa.

10. Seluruh sahabat seperjuanganku teman-teman Hukum Bisnis Syari‟ah angkatan 2009-2010 yang telah memberikan saling tolong menolong, kekompakan, serta kebersamaannya selama ini yang mungkin takkan terlupakan oleh penulis.

11. Semua sahabat-sahabatku di rumah Nan, Mas Yanto, Andi, Herman, Awan, Rifo, Kholeh, Mas Een, Lek Sunar, dan masih banyak lagi yang lainnya yang selalu setia menemani tatkala di rumah.

Penulis yakin bahwa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna, akan tetapi penulis merasa mendapatkan kebahagiaan tersendiri dengan selesainya penulisan skripsi ini karena merupakan tugas paling berat selama kuliah, dan mungkin teman-temanku merasakan hal yang sama, untuk itu dengan segenap jiwa penulis mengucapkan banyak terimakasih kepada seluruh pihak-pihak yang terkait dalam membantu penulisan skripsi ini, semoga Allah SWT membalas kebaikan kalian semua dengan harapan semoga skripsi ini bisa memberikan manfaat bagi semua lapisan masyarakat terutama masyarakat luas.

Malang, 1 Juli 2013 Penulis,

(11)

xi

DAFTAR TRANSLITERASI

A. Umum

Transliterasi yang dimaksud di sini adalah pemindahalihan dari bahasa Arab ke dalam tulisan Indonesia (Latin), bukan terjemahan bahasa Arab ke dalam bahasa Indonesia.

Konsonan

Tidak ditambahkan ض dl

ب b ط th

خ t ظ dh

ث ts ع „(koma menghadap ke atas)

ج j غ gh ح h ف f خ kh ق q د d ك k ر dz ل l ر r م m ز z ى n س s و w ش sy ه h ص sh ي y

B. Vokal, pandang dan Diftong

Setiap penulisan Arab dalam bentuk tulisan Latin vokal fathah ditulis dengan “a”,

kasrah dengan “i”, dlommah dengan “u”, sedangkan bacaan panjang

masing-masing ditulis dengan cara berikut:

(12)

xii Vokal (i) panjang = î misalnya ل ق menjadi qîla Vokal (u) panjang = û misalnya ىود menjadi dûna

Khusus bacaan ya‟nisbat, maka tidak boleh digantikan dengan “î”, melainkan tetap ditulis dengan “iy” agar dapat menggambarkan ya‟ nisbat di akhirnya. Begitu juga untuk suara diftong, wawu dan ya‟ setelah fathah ditulis dengan “aw”dan “ay” seperti contoh berikut:

Diftong (aw) = و misalnya لوق menjadi qawlun Diftong (ay) = ي misalnya ل خ menjadi khayrun

C. Ta’ marbûthah (ج)

Ta’ marbûthah ditransliterasikan dengan “t” jika berada di tengah-tengah kalimat,

tetapi apabila Ta’ marbûthah tersebut berada di akhir kalimat, maka

ditransliterasikan dengan menggunakan “h” misalnya: حس بِ رذولا حااسلا menjadi al-risalat li al-mudarrisah.

(13)

xiii

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL (COVER LUAR) ... i

HALAMAN JUDUL (COVER DALAM) ... ii

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

HALAMAN PENGESAHAN ... v

MOTTO ... vi

PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

DAFTAR TRANSLITERASI ... xi

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

ABSTRAK ... xvii BAB I: PENDAHULUAN A. Latar Belakang... 1 B. Rumusan Masalah... 6 C. Tujuan Penelitian... 6 D. Manfaat Penelitian... 6 E. Definisi Operasional... 7 F. Penelitian Terdahulu... 9 G. Sistematika Pembahasan... 11

BAB II: TINJAUAN PUSTAKA A. Jual Beli Dalam Hukum Islam 1. Pengertian Jual Beli... 13

(14)

xiv

3. Rukun dan Syarat dalam Jual Beli... 18

4. Macam-macam Jual Beli...30

B. Khiyar Dalam Jual Beli 1. Pengertian Khiyar... 40

2. Hukum Khiyar Dalam Islam... 42

3. Macam-Macam Khiyar... 43

4. Hikmah Dalam Khiyar... 49

BAB III: METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian...50

B. Pendekatan Penelitian... 50

C. Lokasi Penelitian... 51

D. Sumber Data...52

E. Metode Pengumpulan Data... 53

F. Metode Pengolahan dan Analisa Data... 55

BAB IV: HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Pasar Rombengan Malam (Roma) Malang Sebagai Setting Penelitian 1. Sejarah Berdirinya... 56

2. Produk Barang Yang Dijual... 57

B. Pelaksaan Jual Beli Di Pasar Roma Malang... 59

1. Shighat (Lafal) Yang Digunakan... 61

2. Pihak-pihak Yang Melakukan Akad... 62

3. Penentuan Harga dan kualitas Barang Yang Dijual... 63

C. Pembahasan 1. Analisis Terhadap Pelaksanaan Transaksi Jual Beli Hp second di Pasar Roma... 65

2. Analisis Hukum Islam Terhadap Transaksi Jual Beli Hp second Dengan Cacat Tersemmbunyi Di Pasar Roma... 77

BAB V: KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan... 89

(15)

xv

(16)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Daftar Pertanyaan Wawancara Lampiran 2 Bukti Konsultasi

(17)

xvii

ABSTRAK

Muhammad Lutfi Rahman, 09220047, Tinjauan Fiqh Muamalah Terhadap Transaksi Jual Beli Hp second Dengan Cacat Tersembunyi (Studi Kasus

Di Pasar Rombengan Malam Malang). Skripsi, jurusan Hukum Bisnis

Syari‟ah, Fakultas Syari‟ah, Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, Pembimbing: Dr. Umi Sumbullah, M. Ag.

Kata Kunci: Fiqh Muamalah, Jual Beli, Hp second, Cacat Tersembunyi

Saat ini, semakin banyak peminat hp second sehingga mengakibatkan peningkatan terhadap transaksi jual beli hp second. Banyak penjual menggunakan berbagai cara dalam jual beli hp second tanpa melihat resiko, salah satunya dengan cara menyembunyikan cacat terhadap barang dagangannya. Sehingga banyak konsumen yang mengalami kerugian dalam melakukan transaksi jual beli. Fiqh muamalah telah mengatur pelaksanaan jual beli sesuai syara‟. Dengan alasan inilah penulis memilih lokasi pasar Rombengan Malam (Roma) di Malang sebagai lokasi penelitian, karena pasar tersebut merupakan pusat jual beli hp second di kota Malang.

Tujuan dalam penelitian ini adalah, pertama: untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan transaksi jual beli hp second di pasar Roma, kedua, apakah terdapat praktek jual beli hp second dengan cacat tersembunyi di pasar Roma, ketiga, bagaimana tinjauan fiqh muamalah terhadap praktek jual beli hp second dengan cacat tersembunyi di pasar Roma.

Dalam menggali data, menganalisis dan mengambil kesimpulan dari hasil analisis persoalan, peneliti menggunakan pendekatan kualitatif serta menggunakan literatur sebagai acuan dalam menyusun pembahasan. Pengumulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi terhadap subyek yang diteliti yakni pihak-pihak yang melakukan transaksi jual beli di pasar Roma. Sumber data yang dipakai dalam penelitian ini adalah sumber data primer dan sekunder. Data yang telah terkumpul dianalisis menggunakan cara deskriptif kualitatif.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa: pertama, transaksi jual beli hp

second yang terjadi di pasar Roma secara akad telah memenuhi rukun dan syarat

jual beli, sehingga hukumnya sah sesuai dengan aturan jual beli dalam fiqh muamalah. Namun, secara praktek masih belum sesuai aturan fiqh muamalah, kerena masih banyak penjual yang belum mengetahui secara keseluruhan mengenai kecacatan hp second yang dijualnya, sehingga mengakibatkan adanya kerugian oleh konsumen. Kedua, dalam aturan fiqh muamalah, ada dua indikasi mengenaicacat tersembunyi, jika kecacatan itu merupakan unsur kesengajaan dari penjual, maka jual belinya termasuk jual beli gharar, jual beli gharar dilarang dalam Islam. Indikasi yang kedua, jika kecacatan tidak diketahui oleh kedua belah pihak, maka harus ada khiyar (hak memilih), khiyar yang mungkin diberikan penjual di pasar Roma kepada konsumen, menurut peneliti adalah khiyar ‘aib, yang berarti konsumen berhak meneruskan, membatalkan atau menukar barang yang dibelinya dengan tujuan mencapai kemaslahatan bersama.

(18)

xviii

ABSTRACT

Muhammad Lutfi Rahman, 09220047, The Fiqh Muamalah Contemplation over The Sale-Buy Transaction of Second Cellular Phone With The Hidden

Defective (A Case Study at Rombengan Malam Market of Malang).

Thesis, Department of Syari‟ah Business Law, Faculty of Syari‟ah, The State Islamic University (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang, Supervisor: Dr. Umi Sumbullah, M.Ag.

Keywords: Fiqh Muamalah, Sale-Buy, Second Cellular Phone, Hidden Defective

The demander of second cellular phone is increasing in the number, it increases the sale-buy transaction of second cellular phone. Many sellers, however, involve within the sale-buy process of second cellular phone without considering the risk of fraud. One fraud is hiding the defect of the product. Therefore, many consumers are subjected to loss after transaction. Fiqh Muamalah has arranged the sale-buy based on syara‟. By this reason, the researches observes the location of Rombengan Malam (Roma) market in Malang as the location of research because this market is the sale-buy center of second

cellular phone in Malang City.

The objectives of research are; first, to understand how is the sale-buy transaction of second cellular phone at Roma market; second, to acknowledge whether there is the sale-buy practice of second cellular phone with hidden defective at Roma market; and third, to figure out the Fiqh Muamalah contemplation over the sale-buy practice of second cellular phone with hidden defective at Roma market.

Research involves data exploration, data analysis and conclusion from the result of analysis. Therefore, qualitative approach is used and related literatures are used as the reference of discussion. Data are collected through observation, interview and documentation of the subjects, especially the related parties in the sale-buy transaction at Roma market. Data type are primary and secondary. The collected data are analyzed using qualitative descriptive method.

Result of research indicates that; first, sale-buy transaction of second

cellular phone at Roma market has complied with the sale-buy norm and

requirement. Therefore, the transaction process is legally verified because it is aligned with the sale-buy regulation within fiqh muamalah. However, in practice and in system, it is not entirely consistent with fiqh muamalah because many sellers do not understand the defect of second cellular phone, and this put consumers in the loss position. Second, within fiqh muamalah, two indications of hidden effect are explained. If the defect is intentionally made by the seller, the sale-buy is gharar, and thus, forbidden by Islam. The second indication is that if the defect is not recognized by both sides of transaction, there must be khiyar (right to choose). Khiyar that can be given by the seller at Roma market to the consumer is khiyar aib, which means that consumer has a right to proceed, cancel or exchange the product has been bought in order to obtain mutual agreement.

(19)

xix

جحثا صخله

،ّٓحشٌا ٟفطٌ محمد

09220047

،

شظٔ

حٍِاؼٌّا ٗمف

ًّؼرسٌّا ياٛجٌا غ١ت ذمػ ٟف

غِ

ٟفخٌّا ة١ؼٌا

(

حساسد

ح١ٌاح

زٛغشثٌا قٛس ٟف

يا

ً١ٌ

ٞ

ب

جٔلااِ

(

ٟؼِاج سحت

ب

ُسل

يا

ُىح

ٞداصرللإا

ِٟلاسلإا

ٟف

حؼ٠ششٌا ح١ٍو

ب

ح١ِلاسلإا ُ١٘اشتإ هٌاِ ألاِٛ حؼِاج

ح١ِٛىحٌا

ب

جٔلااِ

,

فششٌّا

:

ِٟٚأ

حٌٛثِٛس

سٛروذٌا

ش١رسجاٌّا

يا

يا خاٍّو

ح١س١ئس

:

حلهاعوا هقف

،ء لش ،ع ت ،

لوعت وا ل وجا

،

يفخوا ة عا

.

،شضاحٌا دلٌٛا ٟف

حثغس خداص

ٓ١سّحرٌّا

ٌٝإ ٞدؤذ ٟرٌا ًّؼرسٌّا ياٛجٌا ٟف

جدا٠ص

ٗ١ف ءاششٌاٚ غ١ثٌا ذمػ

.

غ١تٚ ءاششٌ حفٍرخِ قشط َاذخرسا ٓ١ؼئاثٌا ِٓ ذ٠ذؼٌا

ياٛجٌا

ًّؼرسٌّا

،شطاخٌّا ٓػ شظٌٕا ضغت

إِٙٚ

ٗرػاضت ٍٝػ بٛ١ؼٌا ءافخإ

.

ِٓ ذ٠ذؼٌا هٌزٌ

ٟف شئاسخ اٚذثىذ ٓ٠زٌا ٓ١ىٍٙرسٌّا

ٖ

.

دؼضٚ ذلٚ

حٍِاؼٌّا ٗمف

ظتاٚسٚ ذػاٛلٚ اِاطٔ

ٟف

غ١ثٌا

'

.

سارخا ةثسٌا ازٌٙ

سحاثٌا

حٍ١ٌ غلاِٛ زٛغشثٌا قٛس

(

اِٚس

)

هٌرٚ ،سحثٌٍ غٔلااِ ٟف

جٔلااِ حٕ٠ذِ ٟف ٞساجذ ضوشِ ٛ٘ قٛسٌا ْلأ

ًّؼرسٌّا ياٛجٌٍ

.

از٘ فاذ٘أٚ

سحثٌا

ٟ٘

لاٚأ ،

:

اِٚس قٛس ٟف ح١ٔاصٌا حمفصٌا ز١فٕذ ح١ف١و حفشؼِ

.

ٟٔاصٌا

:

ً٘

غ١تٚ ءاشش حسساِّ نإ٘

ًّؼرسٌّا ياٛجٌٍ

اِٚس قٛس ٟف ٟفخ ة١ػ غِ

.

حسساِّ ٟف شظٌٕا ح١ف١و ،سٌاصٌاٚ

حٍِاؼٌّا ٗمف

ءاششٚ غ١ت ٍٝػ

ًّؼرسٌّا ياٛجٌا

ٞٚزٌ

ح١فخٌا قٛسٌا اِٚس حلاػلإا

.

ً١ٍحذ ِٓ جئارٌٕا صلاخرساٚ اٍٙ١ٍحذٚ خأا١ثٌا فاشىرسا ٟف سحاثٌا َذخرسا

ا١ػٛٔ اجٙٔ ،حٍىشٌّا

ٗٔأ اّو

َذخرسا

غجاشٌّا

حشلإٌّا داذػإ ٟف غجشّو

.

غّج ُذ ذلٚ

،خلاتامٌّاٚ ،حظحلاٌّا يلاخ ِٓ خأا١ثٌا

ك١شٛذ غِ

عٛضٌّٛا

ٗصحثت سحاثٌا ٗ١ف َٛم٠ ٞزٌا

غِ

ٟرٌا فاشطلأا

ذمؼٌا از٘ ًصّت َٛمذ

اِٚس قٛس ٟف

.

ٖز٘ ٟف حِذخرسٌّا خأا١ثٌا سداصِ

ح٠ٛٔاصٌاٚ ح١ٌٚلأا خأا١ثٌا سداصِ ٟ٘ حساسذٌا

.

َاذخرسات اٙؼّج ُذ ٟرٌا خأا١ثٌا ً١ٍحذ ُذ ذلٚ

ٟفصٚ ٟػٛٔ بٍٛسأ

.

جئارٔ خشٙظأٚ

سحثٌا

ٍٝػ

أ

ْ

:

يٚلأا

،

غ١ثٌا ذمػ

ًّؼرسٌّا ياٛجٌٍ

اِٚس قٛس ٟف

ُذ

ٗ١ف

ٗطٚششٚ غ١ثٌا ْاوسأ

س١حت ،

ْإ

ْٛٔامٌا ْلأ ح١حص ذمؼٌا

كفاٛ٠

ٍٝػ

غ١ثٌا ذػاٛل

حٍِاؼٌّا ٗمف ٟف ءاششٌاٚ

.

ٟثٍذ لا دٌاص اِ ،ُظٌٕاٚ حسساٌّّا ٟف ،هٌر غِٚ

يا

ح١ٙمفٌا ذػاٛل

ي

لا ٗٔلأ ، حٍِاؼٌّ

ٞ

ْٛفشؼ٠ لا ٓ٠زٌا ٓ١ؼئاثٌا ِٓ ذ٠ذؼٌا ياص

ياٛجٌا ٟف جدٛجٌّٛا بٛ١ؼٌا

حفاو ًّؼرسٌّا

هٍٙرسٌّا ًثل ِٓ جساسخ ٌٝإ ٜدأ اِّ ،

.

،ٟٔاصٌا

ٟف

ح١ٙمفٌا ذػاٛمٌا

ي

حٍِاؼٌّ

ًٍخٌا خاششؤِ ِٓ ْاػٛٔ

يا

ح١فخ

ٌٝٚلأا ؛

:

ذّؼرِ اشصٕػ ة١ؼٌا ْاو ارإ

ا

،غئاثٌا ًثل ِٓ

غ١ثٌاف

َلاسلإا ٟف سشغٌا غ١ت ٚ ،سشغٌا غ١ت

عِّٕٛ

.

ح١ٔاصٌا اِأ

ٟٙف

غٌا ْاو ارإ

ة٠

فشؼ٠ لا

،ٓ١فشطٌا لاىٌ

ف

سا١خ نإ٘

(

د٠ٛصرٌا كح

)

.

ٗم١ثطذ ٓىّ٠ ٞزٌا سا١خٌا ،سحاثٌا ذٕػٚ

ٟف

ٚأ ساشّرسلاا ٟف كحٌا ٌٗ هٍٙرسٌّا ْأ ٟٕؼ٠ اِ ٛ٘ٚ ،ة١ػ سا١خ ٛ٘ ،ٓ١ىٍٙرسٌٍّ اِٚس قٛس

ٚأ ءاغٌإ

ياذتإ

غٍسٌا

ٍٝػ ام١محذ

حِاؼٌا ححٍصٌّا

.

Referensi

Dokumen terkait

bentuk tindak tutur interogatif dalam transaksi jual beli di pasar Pasirian dan. bagaimana fungsi tindak tutur interogatif dalam transaksi jaul beli di

Hasil Penelitian menunjukkan bahwa dalam pelaksanaan akadnya dalam praktik jual beli tanpa pencantuman harga makanan ini menurut fiqh muamalah sebagian besar

Melihat beberapa keunggulan dan resiko yang terjadi terhadap transaksi jual beli barang elektronik di pasar malam Wonokromo, pembeli yang datang merupakan pembeli

Maulida Rachmawati, 2022 : Jual Beli Online Pakaian Preloved Dengan Sistem Paket Usaha Pada Akun Instagram @lovelabelku Ditinjau Dari Fiqh Muamalah. Jual beli online

Transaksi jual beli pohon Santigi merupakan kebiasaan masyarakat di Desa Karang Dima Kebiasaan melakukan praktek jual beli pohon Santigi sudah dilakukan sejak dulu oleh masyarakat di

viii ABSTARK Rufaidah Konita, 2023 : Transaksi Jual Beli Daging Sapi Di Pasar Sempolan Kecamatan Silo Kabupaten Jember Kata kunci : Transaksi, Jual Beli, Perspektif Etika Bisnis

JURNAL : Abdurohman, Dede dkk, “Tinjauan Fiqh Muamalah Terhadap Jual Beli Online”, Ecopreneur: Jurnal Ekonomi dan Bisnis Islam, Vol.. Azqia, Hidayatul, “Jual Beli Dalam Perspektif

Dalam penelitian ini penulis mengambil teori perlindungan hukum mengkaji dari Konsumen sebagai subjek hukum yang berhak mendapatkan perlindungan hukum atas permasalahan cacat