• Tidak ada hasil yang ditemukan

EUFEMISME DALAM RUBRIK PERISTIWA PADA TABLOID NOVA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "EUFEMISME DALAM RUBRIK PERISTIWA PADA TABLOID NOVA"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

EUFEMISME DALAM RUBRIK

PERISTIWA

PADA TABLOID

NOVA

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian Syarat Mencapai Gelar Sarjana Strata Satu (S-1)

oleh:

ALDILA MEISTI ANISAKURI 1301040124

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

(2)
(3)
(4)
(5)

MOTTO

“Sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan, maka apabila kamu telah

selesai (daru sesuatu urusan), kerjakanlah dengan sungguh-sungguh (untuk

urusan yang lain), dan hanya kepada Tuhanmulah hendaknya kamu berharap.”

(Terjemahan QS. Al-Insyirah: 6-8)

Kesuksekan lebih diukur dari rintangan yang berhasil diatasi seseorang

daripada posisi yang telah diraihnya dalam kehidupan.

(Muhamad Agus Syafii)

Dan sebagus-bagusnya rencana kita, belum tentu sesuai dengan rencana

Allah. Perlu sabar, baik sangka, dan tawakal.

(6)

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan skripsi ini:

1. Sebagai tanda bakti dan sayangku, untuk bapak Kukuh Priyantoro dan ibu Sri Lestari yang telah memberikan kasih sayang tiada henti dan selalu mendukung segala aktivitasku.

2. Sebagai tanda sayangku, untuk adikku tercinta Alvionita Kuri Novantri.

3. Sebagai tanda persahabatanku untuk teman Gava Kost dan teman-teman seperjuangan PBSI‟13 khususnya kelas C, semoga kebersamaan kita selalu terkenang.

4. Sebagai tanda terima kasihku kepada saudara dan teman-teman yang telah membantu.

5. Sebagai tanda baktiku untuk Almamaterku.

(7)

KATA PENGANTAR

Puji syukur Alhamdulillah atas ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah, serta inayah-Nya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan skripsi ini untuk mencapai gelar Sarjana Pendidikan. Skripsi ini berjudul “Kajian Eufemisme pada Rubrik Peristiwa dalam Tabloid Nova Edisi Februari-Maret 2017” yang memaparkan bentuk, jenis referensi, dan fungsi penggunaan eufemisme.

Terselesaikannya skripsi ini tidak luput dari bantuan, baik tenaga maupun pikiran untuk membimbing,mengarahkan, dan mendukung peneliti dari berbagai pihak. Oeh karena itu, dalam kesempatan ini peneliti ingin mengucapkan terima kasih kepada pihak-pihak yang telah membantu:

1. Drs. Eko Suroso, M.Pd., ketua Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia serta Pembimbing I yang telah menyempatkan waktu di tengah kesibukan untuk membimbing peneliti.

2. Laily Nurlina, S.Pd, M.Pd., Pembimbing II yang telah memberikan bimbingan dan arahan yang bermanfaat bagi peneliti.

3. Seluruh staf pengajar PBSI FKIP Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan yang bermanfaat kepada peneliti untuk berkarya.

4. Semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan penelitian ini.

Peneliti berharap semoga penelitian ini dapat bermanfaat dan dapat dijadikan referensi untuk penelitian selanjutnya. Semoga amal baik semua pihak yang telah membantu peneliti dalam penelitian ini mendapat balasan dari Allah SWT.

(8)

EUFEMISME DALAM RUBRIK PERISTIWA

Penelitian berjudul “Eufemisme dalam Rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova”, bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk eufemisme, jenis referensi eufemisme, dan fungsi penggunaan eufemisme. Data penelitian ini berupa kalimat-kalimat yang terdapat dalam rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova edisi Februari-April 2017. Sumber data penelitian ini adalah rubrik Peristiwa pada tabloid Nova edisi Februari-April 2017. Pendekatan penelitian dalam penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan teknik Simak Bebas Limat Cakap (SBLC) dengan menyimak tulisan yang terdapat pada rubrik Peristiwa tabloid Nova edisi Februari-April 2017. Pada tahap analisis data menggunakan metode agih dengan melalui teknik ganti, selain itu juga menggunakan metode padan dengan melalui teknik Pilah Unsur Penentu (PUP). Pada teknik Pilah Unsur Penentu (PUP) terdapat metode lanjutan yang digunakan yaitu teknik Hubung Banding Memperbedakan (HBB). Berdasarkan hasil analisis data diperoleh kesimpulan bahwa dalam rubrik Peristiwa pada tabloid Nova edisi Februari-April 2017 terdapat bentuk eufemisme berupa kata, frasa, dan klausa. Jenis referensi eufemisme yang ditemukan berupa benda, bagian tubuh, peristiwa, dan keadaan, sedangkan fungsi penggunaan eufemisme sebagai alat untuk menghaluskan ucapan, untuk merahasiakan sesuatu, dan sebagai alat pendidikan.

Kata kunci : bentuk eufemisme, fungsi penggunaan eufemisme, dan jenis referensi

(9)

ABSTRACT

This research entitled “Euphemism on Rubric of Event (Peristiwa) in Nova Tabloid to describe euphemism forms, kinds of euphemism, and euphemism usage function. The research data was sentences on rubric of events in Nova Tabloid in edition of February - April 2017. The source of research data was rubric of events in Nova Tabloid in edition of February-April 2017. This research used qualitative descriptive approach. Data collection technique used Uninvolved Conversation Observation Technique with scrutinize writing on rubric of event in Nova Tabloid in edition of February - April 2017. The data analysis used was distributional method with replacement technique, moreover it also used equivalent method through Immediate Constituent Analysis (PUP). In the Immediate Constituent Analysis (PUP) there was an advanced method called Technique ofDistinguishing Interlinking (Hubung Banding Membedakan/HBB). Based on the result of data analysis, it can be concluded that in the rubric of Event on Nova tabloid in edition of February-April 2017, there was euphemism form of word, phrase, and clause. The reference type of euphemism found in the form of objects, body parts, events, and circumstances, while the function of the use of euphemism as a tool to soften speech, to keep something secret, and as an educational tools.

(10)

DAFTAR ISI

DAFRAT LAMPIRAN ... xiii

DAFTAR SINGKATAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN

4. Fungsi Penggunaan Eufemisme ... 19

a. Untuk Menghaluskan Ucapan ... 20

b. Untuk Merahasiakan Sesuatu ... 20

(11)

2. Karakteristik Tabloid Nova ... 24

D. Rubrik Peristiwa ... 24

1. Pengertian Rubrik Peristiwa ... 24

2. Karakteristik Rubrik Peristiwa ... 26

E. Kerangka Berpikir ... 27

3. Tahap Penyajian Hasil Analisis ... 33

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Bentuk Eufemisme dalam Rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova ... 34

1. Bentuk Eufemisme Berupa Kata ... 35

2. Bentuk Eufemisme Berupa Frasa ... 41

3. Bentuk Eufemisme Berupa Klausa ... 47

B. Jenis Referensi Eufemisme dalam Rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova49 1. Benda dan Binatang ... 49

2. Bagian Tubuh ... 50

3. Peristiwa ... 51

4. Sifat atau keadaan ... 53

C. Fungsi Penggunaan Eufemisme dalam Rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova ... 59

1. Untuk Menghaluskan Ucapan ... 60

2. Untuk Merahasiakan Sesuatu ... 69

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 : Tabel Klasifikasi Bentuk Eufemisme dalam Rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova Edisi Februari-April 2017 ... 75 Lampiran 2 : Tabel Klasifikasi Jenis Referensi Eufemisme dalam Rubrik Peristiwa pada Tabloid Nova Edisi Februari-April 2017 ... 78 Lampiran 3 :Tabel Klasifikasi Fungsi Penggunaan Eufemisme dalam Rubrik

Peristiwa pada Tabloid Nova Edisi Februari-April 2017 ... 81

Lampiran 4 : Rubrik Peristiwa Tabloid Nova Edisi Februari-April 2017 ... 84

(13)

DAFTAR SINGKATAN

BCBUMMPL : Budi “Cak Budi” Utomo Bahagia Membantu Para Lansia BDLDS : Banjir dan Longsor di Sumbar

BE : Bentuk Eufemisme

BITPPP : Balita Itu Tak Punya Pori-Pori BLDK : Bencana Longsir di Kintamani CCJPSK : Cita-Cita Jadi Pembalap Sejak Kecil DSSKK : Ditinggal Suami Setelah Kena Kanker

FPE : Fungsi Penggunaan Eufemisme

Fr : Frasa

IDHUK : Ibunda Donorkan Hatinya Untuk Khalid

JRE : Jenis Referensi Eufemisme

KCBU : Kisah Cinta Beda Usia

Kl : Klausa

KPSPL : Kisah Pilu Sang Pemandu Lagu KPTAP : Kisah Pilu Tujuh Anak Papua

KSAML : Kahiyang Segera Akhir Masa Lajang?

Kt : Kata

KVDS : Kisah Very Dirikan SAK

KW : Kadek Windari

MBKPBPD : Mimpi Buka Kantor Pengacara Bersama Para Difabel MUOA : Meninggal Usai Operasi Amandel

OTSA : Orang Tua Siti Aisyah

PAACS : Pilih Amputasi Agar Cepat Sembuh

SDTMD : Sempat Dimasukan Tas Mau Dibuang

TGDKI : Tanam Ganja Demi Kesembuhan Istri

Referensi

Dokumen terkait

Subjek penelitian guru, dan peserta didik kelas IV SDN 04 Sungai Kunyit yang berjumlah 22 orang.Teknik penelitian ini adalah teknik obsservasi langsung, teknik

Hasil uji ANOVA menunjukkan nilai F hitung sebesar 12,656 dengan probabilitas signifikansi sebesar 0,000. Hal ini berarti bahwa model regresi dapat digunakan untuk

PGN mengadopsi pengertian Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan sebagaimana didefinisikan secara jelas dalam UU No 40 Tahun 2007 tentang Perseroan Terbatas pasal 1 (3),

Kemudian alat-alat yang digunakan dalam proses pengujian hasil coran antara lain : oven logam, yang digunakan untuk proses aging, mesin uji tarik untuk uji tarik(elastisitas), mesin

Det vi ønsker med denne bacheloroppgaven er å belyse hvor viktig det er for en sykepleier å være bevist sin egen kommunikasjon for dermed å skape en god relasjon i møte med

1 tahun di posisi yang sama dan dibidang usaha yang sama ● Memiliki sales skill dan bersedia bekerja dengan target. ● Penempatan di seluruh DIY

Dari berbagai pengertian diare diatas dapat disimpulkan bahwa, diare merupakan penyakit yang ditandai dengan peningkatan frekuensi buang air besar lebih dari tiga kali

Tidak jauh berbeda dengan konsep iman, Allah harus diyakini dengan hati tentang kehadiran-Nya, diucapkan dengan lisan melalui lantunan dzikir, dan menjadi ruh