• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI : survey pada siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI : survey pada siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung."

Copied!
45
0
0

Teks penuh

(1)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI

(survey pada siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung)

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Menempuh Ujian Sidang Sarjana

Pendidikan Pada Program Studi Pendidikan Akuntansi

Disusun Oleh

WAFA NURHILMA

NIM. 0901341

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN AKUNTANSI

FAKULTAS PENDIDIKAN EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA

BANDUNG

2013

(2)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI

(survey pada siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung)

Oleh Wafa Nurhilma

Sebuah skripsi yang diajukan untuk memenuhi salah satu syarat memperoleh gelar Sarjana pada Fakultas Pendidikan Ekonomi dan Bisnis

© Wafa Nurhilma 2013 Universitas Pendidikan Indonesia

Juli 2013

Hak Cipta dilindungi undang-undang.

Skripsi ini tidak boleh diperbanyak seluruhya atau sebagian,

(3)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

(4)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

(5)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

BERITA ACARA PELAKSANAAN SIDANG UJIAN SKRIPSI

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI

(survey pada siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung)

Skripsi ini telah diuji pada :

Hari/Tanggal : Rabu, 17 Juli 2013

Waktu : 08.00 s.d selesai

Tempat : Ruang Laboratorium Akuntansi FPEB UPI

Panitia ujian terdiri dari :

Ketua : Dr. H. Edi Suryadi, M.Si

NIP. 19600412 198603 1 002

Sekretaris : Dr. Kurjono, M.Pd

NIP. 19681020 199802 1 003

Anggota : 1. Dr. H. Kusnendi, MS

NIP. 19600122 198403 1 003

2. Drs. H. Ajang Mulyadi, M.M

NIP. 19611102 198603 1 002

Penguji : 1. Dr.Hj.Meta Arief, MSi

NIP.19640206 198803 6 001

2. Drs. Rahmat Moeslihat

NIP. 19511010 198002 1 002

3. Dra. Heraeni Tanuatmodjo, M.M

(6)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN KETERAMPILAN DASAR MENGAJAR GURU TERHADAP HASIL BELAJAR AKUNTANSI

(survey pada siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung)

Wafa Nurhilma

Pembimbing : Dr.Kurjono, M.Pd

ABSTRAK

Penelitian ini dilakukan di SMA Negeri 15 Bandung mengenai pengaruh minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru terhadap hasil belajar akuntansi. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran minat belajar, keterampilan dasar mengajar guru dan hasil belajar akuntansi siswa kelas XI IPS di SMA Negeri 15 Bandung dan untuk mengetahui pengaruh minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru terhadap hasil belajar akuntansi baik secara parsial maupun simultan. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif dan verifikatif. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah seluruh siswa kelas XI IPS SMA Negeri 15 Bandung, sedangkan sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 136 siswa. Teknik yang digunakan dalam pengambilan sampel menggunakan teknik Simple Random Sampling. Data minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru diperoleh dari penyebaran angket kepada siswa sedangkan data hasil belajar siswa diperoleh dari dokumen. Analisis data dalam penelitian ini menggunakan korelasi parsial dan korelasi ganda dan teknik pengolahan data menggunakan program SPSS V.20 for windows. Gambaran minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru berada pada kategori sedang, sedangkan hasil belajar akuntansi siswa menunjukkan lebih banyak yang berada di atas KKM dibandingkan yang di bawah KKM. Berdasarkan analisis data yang telah dilakukan maka diperoleh gambaran pengaruh minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru secara simultan berpengaruh terhadap hasil belajar akuntansi sebesar 58,3%, minat belajar berpengaruh terhadap hasil belajar akuntansi secara parsial sebesar 11,83% sisanya 88,17% dipengaruhi oleh faktor lain, keterampilan dasar mengajar guru berpengaruh terhadap hasil belajar akuntansi secara parsial sebesar 46,51% sisanya 53,49% dipengaruhi oleh faktor lain. Berdasarkan penelitian ini, diharapkan guru lebih meningkatkan keterampilan dasar mengajarnya. Selain itu sebaiknya siswa dapat memanfaatkan dan meningkatkan minat belajarnya agar menghasilkan hasil belajar yang lebih baik lagi.

(7)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

INFLUENCE OF LEARNING INTEREST AND BASIC SKILLS OF TEACHING TEACHERS TO THE STUDENT LEARNING OUTCOMES OF ACCOUNTING

(Survey to 11th class social science SMAN 15 Bandung)

Wafa Nurhilma accounting 11th class social science at SMAN 15 Bandung and to know the influence of learning interest and basic skills of teaching teachers to the student learning outcomes of accounting either partial or simultaneous. The method used in this research are descriptive and verifikatif method. The population in this research were all student in 11th class social science SMAN 15 Bandung, wheares the sample that used in this research amount 136 students. Technique used in sampling are Simple Random Sampling technique. The data of learning interest and basic skills of teaching teachers are obtained by distributing the questionnaires to the student while the data of student learning outcomes are obtained from documents. Data analysis in this research used the partial correlation and multiple correlation and data processing technique used SPSS V.20 for windows program. The picture of learning interest and basic skills of teaching teachers in middle category, while the student learning outcomes more the above KKM than under KKM. Based on data analysis obtained picture if influence of learning interest and basic skills of teaching teachers simultaneously has an influence on learning outcomes of accounting of 58,3%, learning interest partially has an influence on learning outcomes of 11,83% and the balance of 88,17% influenced by other factors, basic skills of teaching teachers partially has an influence on learning outcomes of 46,51% and the balance of 53,49% influenced by other factors. Based on this research, teachers were expected to further their basic skills of teaching. Beside that, students can take advantage and increase their learning interest for better learning outcomes.

(8)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

DAFTAR ISI

2.1.2 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Belajar ... 10

2.1.3 Teori Belajar ... 11

2.2 Minat ... 13

2.2.1 Pengertian Minat ... 13

2.2.2 Indikator Minat ... 14

2.2.3 Macam-macam Minat ... 14

2.2.4 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Minat Belajar ... 15

2.2.5 Cara Meningkatkan Minat Belajar ... 16

2.2.6 Hubungan Minat dengan Hasil Belajar ... 16

2.3 Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 18

2.3.1 Pengertian Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 18

2.3.2 Jenis-Jenis Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 18

2.3.2.1 Keterampilan Bertanya ... 19

2.3.2.2 Keterampilan Memberi Penguatan ... 20

2.3.2.3 Keterampilan Mengadakan Variasi ... 21

2.3.2.4 Keterampilan Menjelaskan ... 22

2.3.2.5 Keterampilan Membuka dan Menutup Pelajaran ... 23

2.3.2.6 Keterampilan Membimbing Diskusi Kelompok Kecil .. 23

2.3.2.7 Keterampilan Mengelola Kelas ... 24

2.3.2.8 Keterampilan Mengajar Kelompok Kecil dan Perseorangan ... 25

2.3.3 Hubungan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar ... 25

2.4 Hasil Belajar ... 26

(9)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

2.4.2 Indikator Hasil Belajar ... 28

2.4.3 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Hasil Belajar ... 30

2.5 Mata Pelajaran Akuntansi ... 33

2.5.1 Pengertian Akuntansi ... 33

2.5.2 Karakteristik Mata Pelajaran Akuntansi ... 33

2.6 Penelitian Terdahulu ... 34

2.7 Kerangka Pemikiran ... 36

2.8 Hipotesis ... 39

BAB III METODE PENELITIAN ... 40

3.1 Desain Penelitian ... 40

3.2 Operasionalisasi Variabel ... 40

3.3 Populasi dan Sampel ... 42

3.3.1 Populasi ... 42

3.3.2 Sampel ... 43

3.4 Teknik Pengumpulan Data ... 45

a. Angket atau Kuesioner ... 45

3.5 Uji Instrumen Penelitian ... 46

3.5.1 Validitas ... 46

3.5.2 Reliabilitas ... 50

3.6 Analisis Data dan Rancangan Uji Hipotesis ... 52

3.6.1 Analisis Deskriptif ... 52

3.6.2 Uji Normalitas ... 53

3.6.3 Koefisien Korelasi ... 53

3.6.4 Koefisien Determinasi ... 56

3.6.5 Uji Signifikansi ... 56

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 58

4.1 Gambaran Objek Penelitian ... 58

4.1.1 Identitas SMA Negeri 15 Bandung ... 58

4.1.2 Sejarah Singkat SMA Negeri 15 Bandung ... 58

4.1.3 Struktur Organisasi SMA Negeri 15 Bandung ... 60

4.1.4 Visi dan Misi SMA Negeri 15 Bandung ... 61

4.2 Deskripsi Hasil Penelitian ... 62

4.2.1 Gambaran Umum Minat Belajar Siswa ... 62

4.2.2 Gambaran Indikator Minat Belajar……… 63

4.2.3 Gambaran Umum Keterampilan Dasar mengajar Guru……… 66

4.2.4 Gambaran Indikator Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 67

4.2.3 Gambaran Umum Hasil Belajar Akuntansi ... 75

4.3 Pengujian Hipotesis Penelitian ... 76

4.3.1 Uji Normalitas ... 76

a. Uji Normalitas Minat Belajar ... 76

b. Uji Normalitas Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 77

c. Uji Normalitas Hasil Belajar ... 78

4.3.2 Koefisien Korelasi ... 79

(10)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

b. Menentukan Korelasi ganda antara X1 dan X2 terhadap Y…….. 80

c. Uji F Statistik ... 80

d. Uji Korelasi Parsial Dengan Salah Satu Variabel Konstan ... 82

1) Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Akuntansi ... 82

2) Pengaruh Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi ... 83

e. Menghitung Besarnya Koefisien Determinasi ... 85

4.4 Pembahasan Hasil Penelitian ... 86

4.4.1 Pengaruh Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Akuntansi .... 86

4.4.2 Pengaruh Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi ... 87

4.4.3 Pengaruh Minat Belajar dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi……… 89

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 91

5.1 Kesimpulan ... 91

5.2 Saran ... 92

DAFTAR PUSTAKA

(11)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Daftar Nilai Siswa Mata Pelajaran Akuntansi Kelas XI IPS

Semester Ganjil Tahun 2012-2013 ... 2

Tabel 2.1 Domain Taksonomi Bloom ... 29

Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel ... 41

Tabel 3.2 Tabel Populasi ... 43

Tabel 3.3 Tabel Sampel ... 45

Tabel 3.4 Skala Penilaian Numerical Scale ... 46

Tabel 3.5 Hasil Uji Validitas Variabel X1 ... 48

Tabel 3.6 Hasil Uji Validitas Variabel X2 ... 48

Tabel 3.7 Hasil Uji Reliabilitas ... 51

Tabel 3.8 Format Jawaban Responden ... 52

Tabel 3.9 Distribusi Frekuensi Variabel/Indikator ... 53

Tabel 4.1 Minat Belajar ... 62

Tabel 4.2 Rasa Suka ... 63

Tabel 4.3 Partisipasi Dalam Suatu Aktivitas ... 64

Tabel 4.4 Memberikan Perhatian Lebih Besar ... 65

Tabel 4.5 Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 66

Tabel 4.6 Keterampilan Bertanya ... 67

Tabel 4.7 Keterampilan Memberikan Penguatan ... 68

Tabel 4.8 Keterampilan Mengadakan Variasi ... 69

Tabel 4.9 Keterampilan Menjelaskan Pelajaran ... 70

Tabel 4.10 Keterampilan Membuka dan Menutup Pelajaran ... 71

Tabel 4.11 Keterampilan Membimbing Diskusi ... 72

Tabel 4.12 Keterampilan Mengelola Kelas ... 73

Tabel 4.13 Keterampilan Mengajar Kelompok Kecil dan Perseorangan …… 74

Tabel 4.14 Hasil Belajar Akuntansi Siswa……… 75

Tabel 4.15 Uji Korelasi Minat Belajar dengan Keterampilan Dasar Mengajar Guru……… 79

Tabel 4.16 Korelasi Ganda ... 80

Tabel 4.17 Uji F ... 81

Tabel 4.18 Uji Korelasi Parsial Minat Belajar Terhadap Hasil Belajar Akuntansi ... 82

(12)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Komponen-komponen Proses Belajar Mengajar ... 32

Gambar 2.2 Hubungan Variabel ... 39

Gambar 4.1 Struktur Organisasi SMA Negeri 15 Bandung ... 60

Gambar 4.2 Gambar P-P Plot Minat Belajar ... 76

Gambar 4.3 Gambar P-P Plot Keterampilan Dasar Mengajar Guru ... 77

(13)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Kisi-kisi Uji Coba Angket Penelitian Lampiran 2 Uji Coba Angket Penelitian

Lampiran 3 Uji Validitas dan Reliabilitas

Lampiran 4 Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas dengan SPSS 20.0 For

Windows

Lampiran 5 Kisi-kisi Angket Penelitian Lampiran 6 Uji Angket Penelitian

Lampiran 7 Format Jawaban Responden (Minat Belajar)

Lampiran 8 Format Jawaban Responden (Keterampilan Dasar Mengajar Guru) Lampiran 9 Tabulasi Data Variabel

Lampiran 10 Perhitungan Statistik dengan SPSS 20.0 For Windows Lampiran 11 Tabel Nilai r Product Moment

Lampiran 12 Tabel Nilai dalam Distribusi t Lampiran 13 Tabel F

Lampiran 15 Administrasi :

Permohonan Izin Penelitian

Keterangan Pelaksanaan Penelitian di SMAN 15 Bandung Lembar Evaluasi UP untuk Skripsi

(14)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu BAB I

PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang

SMAN 15 Bandung merupakan salah satu sekolah yang mempunyai

akreditasi A dan menduduki cluster 3 di kota Bandung. Dilihat dari segi

akademik, SMAN 15 Bandung sering mengikuti olimpiade akuntansi tingkat Jawa

Barat namun belum pernah meraih predikat juara. Hal ini menunjukkan bahwa

masih ditemukan hambatan dalam proses belajar mengajar yang menjadikan salah

satu kendala tidak meratanya kemampuan peserta didik khususnya dalam mata

pelajaran Akuntansi.

Pada dasarnya setiap sekolah memiliki tujuan yang sama yaitu mencapai

hasil belajar siswa sesuai dengan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang telah

ditetapkan setiap sekolah. Namun, pada kenyataanya tidak semua siswa mencapai

hasil belajar yang sesuai dengan Kriteria Ketuntasan Minimal sekolah.

Seperti fenomena yang terlihat di SMAN 15 Bandung, masih terdapat

siswa yang belum mencapai Kriteria Ketuntasan Minimal yang ditetapkan sekolah

pada mata pelajaran Akuntansi.

Berdasarkan hasil penelusuran dokumentasi yang telah dilakukan di

SMAN 15 Bandung, ditemukan data tentang hasil belajar yang diperoleh siswa

kelas XI SMAN 15 Bandung Tahun Pelajaran 2012/2013 pada mata pelajaran

(15)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Tabel 1.1

Daftar Nilai Siswa Mata Pelajaran Akuntansi Kelas XI IPS Semester Ganjil Tahun 2012-2013 Sumber : Dokumen nilai mata pelajaran akuntansi

Dari data diatas dapat dilihat bahwa masih terdapat siswa yang nilainya

berada di bawah nilai Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM) yang ditetapkan oleh

sekolah untuk mata pelajaran akuntansi yaitu 75. Dari keseluruhan siswa kelas XI

IPS SMAN 15 Bandung, yang belum mencapai KKM adalah sebanyak 130 siswa.

Hal ini menunjukkan bahwa hasil belajar siswa kelas XI pada mata pelajaran

Akuntansi di SMAN 15 Bandung belum mencapai tujuan yang diharapkan.

Apabila hal ini dibiarkan, akan berdampak pada hasil Ujian Nasional (UN) yang

didapat siswa karena mata pelajaran Akuntansi yang berada di ruang lingkup mata

pelajaran Ekonomi adalah mata pelajaran yang terdapat dalam Ujian Nasional

(UN). Maka dari itu, mata pelajaran Akuntansi harus dikuasai siswa yang berada

di jurusan Ilmu Pengetahuan Sosial.

Sudjana N (2000 : 22) mengatakan bahwa “hasil belajar adalah

kemampuan-kemampuan yang dimiliki siswa setelah menerima pengalaman

belajarnya”. Hasil belajar mempunyai peranan penting dalam proses belajar

mengajar karena memberikan informasi kepada guru tentang kemajuan siswa

(16)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Untuk meningkatkan hasil belajar siswa memang tidak mudah, karena

banyak faktor yang mempengaruhi suatu proses belajar mengajar. Ini sesuai

dengan Teori Tiga Komponen Proses Belajar Mengajar dari Loree yang

menyebutkan bahwa dalam proses belajar mengajar terdapat tiga komponen utama

yang menghasilkan output berupa hasil belajar, yaitu raw input, instrumental

input, dan environmental input.

Salah satu raw input yang mempengaruhi hasil belajar adalah minat. Syah

(2008 : 133) mengatakan bahwa “minat (interest) berarti kecenderungan dan

kegairahan yang tinggi atau keinginan yang besar terhadap sesuatu”. Syah

(2009:152) menyatakan”...minat seperti yang dipahami dan dipakai oleh orang

selama ini dapat mempengaruhi kualitas pencapaian hasil belajar dalam

bidang-bidang studi tertentu”.

Pentingnya minat ini diteliti karena minat berpengaruh dalam proses

pembelajaran. Menurut Djamarah (2008:167) “proses belajar akan berjalan

dengan lancar bila disertai minat. Minat adalah alat motivasi utama yang dapat

membangkitkan kegairahan belajar anak didik dalam rentangan waktu tertentu”.

Minat melahirkan perhatian terhadap sesuatu, khususnya terhadap mata

pelajaran Akuntansi. Jika siswa memiliki minat yang tinggi maka ia akan terus

memberikan perhatian terhadap mata pelajaran Akuntansi, sebaliknya jika minat

siswa rendah maka ia akan malas untuk memperhatikan sehingga sulit diharapkan

dapat belajar dengan sungguh-sungguh untuk mencapai hasil belajar yang

diharapkan. Oleh karena itu, guru yang berperan sebagai pengatur lingkungan

(17)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

pelajaran Akuntansi dengan baik. Guru sebagai perancang lingkungan belajar

dituntut untuk mampu menciptakan kondisi belajar yang dapat mengarahkan

siswa pada situasi belajar yang aktif, kondusif dan dapat membantu siswa

mencapai setiap kompetensi yang telah ditetapkan. Minat belajar siswa memang

harus diperhatikan oleh guru. Guru dapat lebih mudah mengarahkan siswa

mencapai tujuan pembelajaran apabila guru mengetahui minat siswa dan mampu

menarik minat siswa pada mata pelajaran Akuntansi. Menurut Djamarah

(2008:167) terdapat beberapa cara yang dapat dilakukan oleh guru untuk

membangkitkan minat belajar siswa, yaitu :

1. Membandingkan adanya suatu kebutuhan pada diri anak didik sehingga dia rela belajar tanpa paksaan.

2. Menghubungkan bahan pelajaran yang diberikan dengan persoalan pengalaman yang dimilki anak didik, sehingga anak didik mudah menerima bahan pelajaran.

3. Memberikan kesempatan kepada anak didik untuk mendapatkan hasil belajar yang baik dengan cara menyediakan lingkungan belajar yang efektif dan kondusif.

4. Menggunakan berbagai macam bentuk dan teknik mengajar dalam konteks perbedaan individual anak didik.

Dari uraian tersebut terlihat bahwa guru berperan dalam membangkitkan

minat belajar siswa. Dalam usaha guru untuk meningkatkan minat belajar siswa

tentunya harus didukung oleh keterampilan dasar mengajar guru. Keterampilan

dasar mengajar ini penting, karena baik buruknya kualitas pembelajaran

dipengaruhi oleh kemampuan guru dalam mengelola kegiatan pembelajaran

tersebut. Agar proses pembelajaran berjalan efektif dan efisien, diperlukan

keterampilan dasar mengajar guru. Hal ini didukung oleh pendapat Sanjaya (2009

(18)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Keterampilan dasar mengajar bagi guru diperlukan agar guru dapat melaksanakan perannya dalam pengelolaan proses pembelajaran sehingga pembelajaran dapat berjalan secara efektif dan efisien. Di samping itu, keterampilan dasar merupakan syarat mutlak agar guru bisa mengimplementasikan berbagai strategi pembelajaran.

Dari pernyataan di atas, dapat diketahui bahwa keterampilan dasar

mengajar merupakan syarat yang harus dimiliki seorang guru dalam berbagai

strategi pembelajaran. Selain berpengaruh untuk membangkitkan minat belajar

siswa juga dengan guru yang memiliki keterampilan dasar mengajar diharapkan

terjadi proses pembelajaran yang efektif dan efisien dan nantinya akan

meningkatkan hasil belajar siswa.

Hal ini menunjukkan bahwa hasil belajar perlu dikaji dari aspek minat

belajar dan keterampilan dasar mengajar guru dan penelitian di SMAN 15

Bandung ini merupakan hal yang baru, belum ada yang meneliti sebelumnya.

Dengan demikian, penulis tertarik untuk melakukan penelitian yang

berjudul “Pengaruh Minat Belajar dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru

Terhadap Hasil Belajar Akuntansi”

1.2 Rumusan Masalah

Agar penelitian ini mencapai sasaran sesuai dengan tujuan yang

diharapkan, maka penulis merasa perlu untuk merumuskan apa yang menjadi

permasalahannya, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah :

1. Bagaimana gambaran minat belajar siswa pada mata pelajaran

(19)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

2. Bagaimana gambaran keterampilan dasar mengajar guru pada mata

pelajaran Akuntansi.

3. Bagaimana gambaran hasil belajar pada mata pelajaran Akuntansi.

4. Bagaimana pengaruh minat belajar terhadap hasil belajar Akuntansi.

5. Bagaimana pengaruh keterampilan dasar mengajar guru terhadap hasil

belajar Akuntansi.

6. Bagaimana pengaruh minat belajar dan keterampilan dasar mengajar

guru terhadap hasil belajar Akuntansi.

1.3 Tujuan Penelitian

Tujuan yang ingin dicapai dalam penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Untuk mengetahui gambaran minat belajar siswa pada mata pelajaran

Akuntansi.

2. Untuk mengetahui gambaran keterampilan dasar mengajar guru pada mata

pelajaran Akuntansi.

3. Untuk mengetahui gambaran hasil belajar pada mata pelajaran akuntansi.

4. Untuk mengetahui pengaruh minat belajar terhadap hasil belajar

Akuntansi.

5. Untuk mengetahui pengaruh keterampilan dasar mengajar guru terhadap

hasil belajar Akuntansi.

6. Untuk mengetahui pengaruh minat belajar dan keterampilan dasar

(20)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 1.4 Manfaat Penelitian

Penelitian yang dilaksanakan diharapkan dapat memberi manfaat bagi

semua pihak yang berhubungan secara langsung ataupun tidak langsung dalam

bidang pendidikan, khususnya pada mata pelajaran Akuntansi. Adapun manfaat

yang diharapkan dari penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Manfaat Teoritis

Diharapkan hasil penelitian ini dapat memperkaya khasanah ilmu

pengetahuan di bidang pendidikan khususnya mata pelajaran Akuntansi

dan untuk memberikan sumbangan pemikiran dalam kaitannya dengan

proses belajar mengajar Akuntansi terutama teori belajar yang menjelaskan

bahwa hasil belajar Akuntansi dipengaruhi oleh faktor minat belajar dan

keterampilan dasar mengajar guru.

2. Manfaat Praktis

a. Bagi siswa, penelitian ini dapat memotivasi siswa untuk mendapatkan

hasil belajar yang optimal dalam mata pelajaran Akuntansi dan

mendukung guru untuk mengembangkan keterampilan dasar mengajar

dalam proses pembelajaran.

b. Bagi pihak guru mata pelajaran Akuntansi SMAN 15 Bandung

sebagai masukan dalam memperbaiki dan meningkatkan hasil belajar

peserta didik dengan meningkatkan keterampilan mengajarnya.

c. Bagi pihak-pihak yang berkepentingan di dunia pendidikan khususnya

kepala sekolah SMAN 15 Bandung dalam rangka meningkatkan

(21)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

d. Bagi organisasi-organisasi pendidikan seperti MGMP dalam rangka

(22)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu BAB III

METODE PENELITIAN

3.1 Desain Penelitian

Desain penelitian sangatlah ditentukan oleh tujuan dari penelitian itu

sendiri, mendesain berarti menyusun perencanaan dalam pengambilan keputusan

sebelum kegiatan dilaksanakan. Sesuai dengan masalah yang akan diteliti maka

penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dan verifikatif. Menurut

Sugiyono (2011: 86) menyatakan bahwa :

Penelitian deskriptif adalah penelitian yang dilakukan untuk mengetahui nilai variabel mandiri, baik satu variabel maupun lebih (independen) tanpa membuat perbandingan atau menghubungkan antara satu variabel dengan variabel yang lain. Sedangkan verifikatif merupakan penelitian yang bertujuan untuk menguji kebenaran dari suatu hipotesis yang dilaksanakan melalui pengumpulan data di lapangan.

3.2 Operasional Variabel

Menurut Sugiyono (2009:60), “variabel penelitian adalah suatu atribut atau

sifat atau nilai dari orang, obyek atau kegiatan yang mempunyai variasi tertentu

yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik

kesimpulannya”. Penulis memberikan batasan-batasan atas variabel yang diteliti

(23)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

a. Minat Belajar adalah kecenderungan seseorang terhadap suatu hal atau

aktivitas disertai adanya perhatian dan rasa senang.

b. Keterampilan Dasar Mengajar Guru adalah kemampuan dasar seorang guru

dalam melaksanakan kegiatan mengajar dan suatu usaha mengorganisasi

lingkungan sehingga menimbulkan proses belajar yang baik.

c. Hasil Belajar adalah perubahan tingkah laku secara keseluruhan, sebagai

hasil dari suatu proses interaksi individu dengan lingkungannya.

Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel

Variabel Dimensi Indikator Skala

Minat Belajar (X1)

Intrinsik 1. Rasa suka

2. Partisipasi dalam suatu aktivitas 3. Memberikan perhatian lebih

besar

1. Keterampilan bertanya 1. Penggunaan pertanyaan dengan singkat dan jelas metode, dan model dalam cara mengajar

2. Mengadakan variasi interaksi dan kegiatan siswa

2. Penggunaan contoh dan ilustrasi 3. Pemberian tekanan

(24)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Variabel Dimensi Indikator Skala

Keterampilan 4. Membuat kaitan dengan materi

sebelumnya

5. Membuat kesimpulan di akhir pelajaran 2. Membagi perhatian kepada siswa 3. Bersikap hangat dan bersahabat 8. Keterampilan mengajar

Nilai Rata-rata nilai ulangan harian kelas

XI IPS SMAN 15 Bandung

Interval

3.3 Populasi dan Sampel

3.3.1 Populasi

Menurut Sugiyono (2009:117) “populasi adalah wilayah generalisasi yang

terdiri atas: obyek atau subyek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu

yang ditetapkan oleh peneliti untuk dipelajari dan kemudian ditarik

kesimpulannya”. Populasi adalah keseluruhan objek penelitian. Dalam penelitian

ini yang menjadi populasi adalah siswa kelas XI IPS SMAN 15 Bandung dengan

(25)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Tabel 3.2 Tabel Populasi

No. Sub Populasi Jumlah Siswa

1. Kelas XI IPS 1 43 siswa

karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut.” Adapun teknik pengambilan

sampel dalam penelitian ini dilakukan dengan teknik Probability Sampling. Untuk

mendapatkan sampel yang representatif, dalam penelitian ini digunakan Simple

Random Sampling. Simple Random Sampling adalah cara pengambilan sampel

dari anggota populasi dengan menggunakan acak tanpa memperhatikan strata

(tingkatan) dalam anggota populasi tersebut.

Untuk mengetahui jumlah sampel yang akan digunakan, peneliti

menggunakan rumus Slovin yaitu :

(Riduwan , 2009 : 65)

Keterangan :

n = Ukuran sampel N = Ukuran Populasi

(26)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

135,5

136 (dibulatkan)

Sampel dalam penelitian ini adalah 136 siswa. Sampel yang berjumlah 136

siswa ini akan disebar dalam lima kelas, dengan proporsi tiap kelas dihitung

dengan rumus :

(Riduwan, 2009 : 66)

Keterangan :

(27)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Berdasarkan rumus diatas, maka dapat dihitung sampel tiap kelas sebagai

berikut :

Menurut Sugiyono (2009:199) “kuesioner merupakan teknik pengumpulan

data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan atau

pernyataan tertulis kepada responden untuk dijawabnya”.

Sesuai dengan data dan indikator variabel yang akan dikumpulkan maka

teknik pengumpulan data yang digunakan adalah angket, yaitu untuk mengetahui

kondisi responden dengan memberikan sejumlah pertanyaan yang berkaitan

dengan data yang ingin diperoleh oleh peneliti dari responden secara langsung.

Jenis angket yang dipilih dalam penelitian ini adalah angket tertutup, angket

(28)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

memudahkan peneliti dalam melakukan analisis data terhadap seluruh angket

yang telah terkumpul.

Untuk memperoleh data mengenai minat belajar dan keterampilan dasar

mengajar terhadap hasil belajar akuntansi, maka dibuat beberapa pernyataan yang

disusun dalam bentuk Skala Numerik (Numerical Scale).

Tabel 3.4

Skala Penilaian Numerical Scale

No. Item 1 2 Skor 3 4 5

Sumber : Sekaran (2006:33)

Keterangan :

Angka 5 dinyatakan untuk pernyataan positif tertinggi

Angka 4 dinyatakan untuk pernyataan positif tinggi

Angka 3 dinyatakan untuk pernyataan positif sedang

Angka 2 dinyatakan untuk pernyataan positif rendah

Angka 1 dinyatakan untuk pernyataan positif terendah

3.5 Uji Instrumen Penelitian

3.5.1 Validitas

Validitas adalah tingkat keandalan dan kesahihan alat ukur yang

digunakan. Instrumen dikatakan valid berarti “menunjukkan alat ukur yang

dipergunakan untuk mendapatkan data itu valid atau dapat digunakan untuk

(29)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

instrumen yang valid merupakan instrumen yang benar-benar tepat untuk

mengukur apa yang hendak di ukur.

Teknik untuk mengukur validitas kuesioner adalah dengan menghitung

korelasi antar data pada masing-masing pernyataan dengan skor total, memakai

rumus korelasi product moment, sebagai berikut :

∑ ∑ ∑

√ ∑ ∑ ] ∑ ∑ ]

(Arikunto, 2009 : 72)

Keterangan :

=

Koefisien korelasi antara variabel X dan variabel Y

=

Skor tiap butir soal untuk setiap responden uji coba

=

Skor total tiap responden uji coba

=

Jumlah sampel

Untuk menafsirkan hasil uji validitas, kriteria yang digunakan menurut

Sugiyono (2010: 215) adalah:

- Jika nilai > nilai maka item instrumen dinyatakan valid dan dapat

dipergunakan.

- Jika nilai ≤ nilai maka item instrumen dinyatakan tidak valid dan

(30)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Untuk pengujian validitas, penulis menggunakan perangkat lunak SPSS

20.0 for windows. Untuk menguji item pernyataan kuesioner, terlebih dahulu

perlu diukur keabsahannya (valid) dengan melakukan uji validitas kepada 30

responden yakni siswa XI IPS SMA Negeri 15 Bandung. Hasil pengujiannya

dapat dilihat pada tabel di bawah ini :

Tabel 3.5

Hasil Uji Validitas Variabel X1(Minat Belajar) No.Item r hitung r tabel Hasil

(31)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

No.Item r hitung r tabel Hasil

24 0,473 0,361 Valid

25 0,637 0,361 Valid

26 0,553 0,361 Tidak Valid

27 0,441 0,361 Valid

28 0,477 0,361 Valid

29 0,591 0,361 Tidak Valid

30 0,542 0,361 Valid

31 0,652 0,361 Valid

32 0,480 0,361 Valid

33 0,549 0,361 Valid

34 0,457 0,361 Valid

35 0,566 0,361 Valid

36 0,598 0,361 Valid

37 0,450 0,361 Valid

38 0,590 0,361 Valid

39 0,405 0,361 Valid

40 0,468 0,361 Valid

41 0,503 0,361 Valid

Berdasarkan tabel diatas, diketahui bahwa di dalam angket penelitian yang

mengukur minat belajar terdapat 2 item yang tidak valid dan di dalam angket

penelitian yang mengukur keterampilan dasar mengajar guru terdapat 5 item yang

tidak valid sehingga item tersebut harus dihilangkan. Item pernyataan yang

dinyatakan tidak valid berarti hasil perhitungannya ≤ nilai ,

sedangkan item yang dinyatakan valid layak dijadikan sebagai alat ukur

(32)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 3.5.2 Reliabilitas

Uji reliabilitas berguna untuk menetapkan apakah instrumen yang dalam

hal ini kuesioner dapat digunakan lebih dari satu kali, paling tidak oleh responden

yang sama akan menghasilkan data yang konsisten. Dengan kata lain, reliabilitas

instrumen mencirikan tingkat konsistensi.

Dalam penelitian ini rumus reliabilitas yang digunakan adalah :

1. Menghitung reliabilitas instrument dengan menggunakan rumus Alpha

Cronbach

[ ] [ ∑ ]

(Arikunto, 2009:196)

Keterangan :

r11 = Reliabilitas instrumen

k = Banyak item pertanyaan

∑ = Jumlah varians butir soal = Varians total

2. Mencari varians tiap butir

(Arikunto, 2009 : 196)

Keterangan :

= Harga varians tiap butir

∑ = Jumlah kuadrat jawaban responden dari setiap item

(33)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

3. Menghitung varians total

(Arikunto, 2009 : 196)

Keterangan :

= Harga varians total

∑ = Jumlah kuadrat jawaban responden dari seluruh item

∑ = Jumlah skor seluruh responden dari seluruh item = Jumlah responden

Untuk menafsirkan hasil uji reliabilitas, menggunakan taraf signifikansi

5%, kriteria yang digunakan adalah:

- Jika nilai > maka item instrumen dinyatakan reliabel.

- Jika nilai maka item instrumen dinyatakan tidak reliabel.

Untuk pengujian reliabilitas, penulis menggunakan perangkat lunak SPSS

20.0 for windows. Hasil pengujiannya dapat dilihat pada tabel di bawah ini : Tabel 3.7

Hasil Uji Reliabilitas

Variabel r11 rtabel Hasil

X1 0,831 0,361 Reliabel

X2 0,908 0,361 Reliabel

Berdasarkan tabel 3.7, variabel X1 dan X2 menghasilkan nilai > ,

maka item pernyataan pada variabel tersebut mencirikan tingkat konsistensi dan

(34)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 3.6Analisis Data dan Rancangan Uji Hipotesis

3.6.1 Analisis Deskriptif

Analisis deskriptif ini digunakan untuk mengetahui gambaran umum

mengenai variabel minat belajar, keterampilan dasar mengajar guru dan variabel

hasil belajar akuntansi. Adapun langkah-langkah analisis deskriptifnya adalah :

a. Menentukan jawaban responden untuk setiap angket dan dimasukkan ke

dalam format berikut:

Tabel 3.8

Format Jawaban Responden No.

Responden

Indikator 1 Indikator2 Indikator ... Skor Total 1 2 3 4 5 6 ∑ 7 8 9 10 ... ∑1 - ...

b. Menentukan klasifikasi untuk setiap variabel dengan terlebih dahulu

menetapkan :

1) Skor tertinggi dan skor terendah berdasarkan hasil jawaban responden

untuk setiap indikator maupun secara keseluruhan.

2) Rentang = skor tertinggi – skor terendah.

3) Banyak kelas interval dibagi menjadi tiga yaitu rendah, sedang dan

tinggi.

4) Panjang kelas =

5) Menetapkan interval untuk setiap klasifikasi.

c. Menentukan distribusi frekuensi, baik untuk gambaran umum maupun

(35)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Tabel 3.9

Distribusi Frekuensi Variabel/Indikator

Klasifikasi Interval Frekuensi Presentase (%)

Rendah Sedang Tinggi

Jumlah

Sumber : data diolah

d. Menginterpretasikan hasil distribusi frekuensi untuk mengetahui gambaran

dari setiap variabel baik secara keseluruhan maupun untuk setiap indikator.

3.6.2 Uji Normalitas

Uji normalitas ini dimaksudkan untuk mengetahui apakah data tersebut

berdistribusi normal atau tidak. Dalam penelitian ini, “uji normalitas harus

dilakukan mengingat penelitian ini menggunakan skala interval yang termasuk

pada statistik parametris”, sebagaimana yang diungkapkan oleh Sugiyono (2009:

210). Data dapat dikatakan berdistribusi normal apabila signifikansi data lebih

besar dari 5% atau 0,05.

Dalam pengujian normalitas ini, penulis menggunakan perangkat lunak

SPSS 20.0 for windows. Apabila data tersebar mengikuti garis normal, maka data

tersebut berdistribusi normal.

3.6.3 Koefisien Korelasi

Analisis korelasi digunakan untuk mengetahui bagaimana hubungan yang

(36)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

yaitu korelasi ganda dan korelasi parsial. Dalam perhitungan koefisien korelasi

penulis menggunakan perangkat lunak SPSS 20.0 for windows.

a. Menentukan korelasi ganda antara X1 dan X2 terhadap Y

(Riduwan, 2008 : 238)

Dengan rumusan hipotesis statistik:

Ho : R = 0 Minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru tidak

berpengaruh terhadap hasil belajar Akuntansi.

Ha : R ≠ 0 Minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru berpengaruh

terhadap hasil belajar Akuntansi.

b. Menentukan korelasi parsial antara Y dan X1 dengan menganggap X2

konstan, dinyatakan dengan rumus :

(Riduwan, 2008 :233)

Dengan rumusan hipotesis statistik:

Ho : ρ = 0 Minat belajar tidak berpengaruh terhadap hasil belajar Akuntansi.

(37)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

c. Menentukan korelasi parsial antara Y dan X2 dengan menganggap X1

konstan, dinyatakan dengan rumus :

(Riduwan, 2008 :233)

Dengan rumusan hipotesis statistik:

Ho : ρ = 0 Keterampilan dasar mengajar guru tidak berpengaruh terhadap hasil

belajar Akuntansi.

Ha : ρ ≠ 0 Keterampilan dasar mengajar guru berpengaruh terhadap hasil belajar

Akuntansi.

d. Menentukan korelasi antara X1 dengan X2

Untuk mengetahui hubungan variabel X1 dengan X2 dicari dengan

menggunakan rumus korelasi product moment dari Pearson, yaitu :

∑ ∑ ∑

√ ∑ ∑ ] ∑ ∑ ]

(Arikunto, 2009 : 72)

Keterangan :

= koefisien korelasi antara variabel X dan variabel Y

∑ = jumlah skor item

(38)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 3.6.4 Koefisien Determinasi

Untuk mengetahui besarnya pengaruh variabel minat belajar dan

keterampilan dasar mengajar guru terhadap hasil belajar akuntansi digunakan

rumus koefisien determinasi (KP) sebagai berikut :

(Riduwan, 2009 : 139)

Keterangan :

KP : Besarnya koefisien penentu (determinasi)

R : Nilai koefisien korelasi

Persentase koefisien determinasi itu diartikan sebagai besarnya pengaruh

yang diberikan variabel bebas dalam mempengaruhi variabel terikat yang

disebabkan oleh variabel lainnya.

3.6.5 Uji Signifikansi

1. Uji t statistik

Uji t digunakan untuk menguji keberartian nilai koefisien korelasi. Rumus

yang digunakan adalah :

(39)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

(Sudjana, 2003:130)

Cara yang dipakai adalah dengan membandingkan antara nilai thitung

dengan nilai ttabel, dengan dk = (n–k–1).

Kriteria keputusannya adalah sebagai berikut:

- Jika > maka Ho ditolak

- Jika maka Ho diterima

2. Uji F Statistik

Uji F digunakan untuk menguji keberartian nilai koefisien korelasi ganda.

Rumus yang digunakan adalah :

(Sudjana, 2003 : 108)

Cara yang dipakai adalah dengan membandingkan antara nilai Fhitung

dengan nilai Ftabel, dengan dk pembilang k dan dk penyebut dk = (n–k–1). Kriteria

keputusannya adalah sebagai berkut :

- Jika Fhitung > Ftabel maka Ho ditolak

(40)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

(41)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan analisis data, pengujian hipotesis serta pembahasan hasil

penelitian, maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut :

1. Minat belajar siswa kelas XI IPS di SMA Negeri 15 Bandung dalam mata

pelajaran akuntansi tahun ajaran 2012/2013 berada pada kategori sedang.

2. Keterampilan dasar mengajar guru di SMA Negeri 15 Bandung dalam mata

pelajaran akuntansi tahun ajaran 2012/2013 berada pada kategori sedang.

3. Hasil belajar akuntansi siswa kelas XI IPS di SMA Negeri 15 Bandung

dalam mata pelajaran akuntansi tahun ajaran 2012/2013 menunjukkan

jumlah siswa yang mencapai KKM lebih banyak dibandingkan dengan

siswa yang tidak mencapai KKM.

4. Minat belajar berpengaruh terhadap hasil belajar akuntansi.

5. Keterampilan dasar mengajar guru berpengaruh terhadap hasil belajar

akuntansi.

6. Minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru berpengaruh terhadap

(42)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu 5.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan hasil penelitian yang telah dilakukan di SMA

Negeri 15 Bandung penulis memberikan beberapa saran, diantaranya :

1. Dalam mata pelajaran akuntansi sebaiknya siswa dapat memanfaatkan dan

meningkatkan minat belajar yang sudah ada, terutama lebih meningkatkan

lagi partisipasi siswa dalam hal mengajukan pertanyaan kepada guru

mengenai materi yang kurang dipahami sehingga siswa lebih mudah dalam

mempelajari mata pelajaran Akuntansi dan mendapatkan hasil belajar yang

optimal.

2. Guru sebaiknya lebih meningkatkan keterampilan dasar mengajarnya

terutama dalam keterampilan mengadakan variasi. Cara guru mengajar dan

media pembelajaran yang digunakan diharapkan lebih variatif, sehingga

siswa lebih antusias dan tidak merasa bosan dalam proses belajar

akuntansi.

3. Hasil belajar akuntansi yang dicapai oleh siswa SMA Negeri 15 Bandung

menunjukkan siswa yang mencapai KKM lebih banyak dibandingkan

dengan siswa yang tidak mencapai KKM. Dengan hasil ini, diharapkan

siswa dapat mempertahankan hasil belajarnya dan bagi siswa yang tidak

mencapai KKM bisa lebih meningkatkan hasil belajarnya.

4. Bagi penelitian selanjutnya, diharapkan dapat menggali dan meneliti

faktor-faktor lain yang juga mempengaruhi hasil belajar akuntansi selain

minat belajar dan keterampilan dasar mengajar guru, sehingga dapat

(43)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

DAFTAR PUSTAKA

Buku:

Arikunto,S. (2009). Dasar-dasar Evaluasi Pembelajaran. Jakarta : PT Bumi Aksara

Belkoui. (2000). Teori Akuntansi. Jakarta : Salemba Empat

Dalyono. (2009). Psikologi Pendidikan. Jakarta : Rineka Cipta

Depdiknas. (2002). Pengembangan Silabus dan Sistem Penilaian Mata Pelajaran

Ekonomi. Jakarta : Direktorat Pendidikan Menengah dan Umum, Ditjen

Dikdasmen. Depdiknas

Dimyati,Mudjiono. (2002). Belajar dan Pembelajaran. Jakarta : Rineka Cipta

Djamarah. (2000). Strategi Belajar Mengajar. Jakarta : PT Rineka Cipta

(2008). Psikologi Belajar. Jakarta : PT Rineka Cipta

Hamalik, O. (2006). Proses Belajar Mengajar. Jakarta : PT Bumi Aksara

Hasibuan,JJ. (2004). Proses Belajar Mengajar. Bandung : CV Remadja Karya

Liang Gie. (2002). Cara Belajar Efisien I. Yogyakarta : PUBIB

Pribadi. (2011). Model Assure untuk Mendesain Pembelajaran Sukses. Jakarta : PT Dian Rakyat

Program Studi Pendidikan Akuntansi. (2013). Pedoman Operasional Penulisan

Skripsi. Bandung : Universitas Pendidikan Indonesia

Riduwan. (2008). Dasar-Dasar Statistika. Bandung : Alfabeta

(2009). BelajarMudahPenelitian. Bandung : Alfabeta

Sanjaya,W. (2009). Strategi Pembelajaran Berorientasi Standar Proses

Pendidikan. Jakarta : Kencana Prenada Media Group

Sardiman. (2008). Interaksi & Motivasi Belajar Mengajar. Jakarta. Rajagrafindo Persada

(44)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Slameto. (2010). Belajar & Faktor-faktor yang Mempengaruhinya. Jakarta : Rineka Cipta

Sudjana,N. (2003). Teknik Analisis Regresi dan Korelasi Bagi Para Peneliti. Bandung : Tarsito

(2004). Metode Statistik. Bandung :Tarsito

Sudjana,N. (2006). Penilaian Hasil Proses Belajar dan Mengajar. Bandung : RemajaRosdakarya

Sugiyono. (2009). Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif,

Kualitatif dan R&D. Bandung : Alfabeta

(2010). Metode Penelitian Pendidikan : Pendekatan Kuantitatif,

Kualitatif, dan R & D. Bandung : Alfabeta

(2011). Statistika untuk Penelitian. Bandung : Alfabeta

Surya. (2004). Psikologi Pembelajaran dan Pengajaran. Bandung : Pustaka Bani Quraisy

Suprijono. (2009). Cooperative Learning (Teori dan Aplikasi). Yogyakarta: Pustaka Belajar

Syah, M. (2008). Psikologi Belajar. Bandung : Grafindo Persada

(2009). Psikologi Pendidikan dengan Pendekatan Baru. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Syamsudin. (2007). Psikologi Kependidikan. Bandung : PT Remaja Rosdakarya

(45)

Wafa Nurhilma , 2013

Pengaruh Minat Belajar Dan Keterampilan Dasar Mengajar Guru Terhadap Hasil Belajar Akuntansi (Survey Pada Siswa Kelas Xi Ips Sman 15 Bandung)

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu Skripsi :

Ade Dwi Wijayanti. (2013). Pengaruh keterampilan mengajar guru terhadap

hasil belajar siswa dalam mata pelajaran akuntansi kelas XII IPS di SMA 1 Pasundan Bandung. Skripsi. Bandung : Universitas Pendidikan

Indonesia

Yesi Tazkiyatunnafsi. (2011). Pengaruh minat belajar siswa dan kompetensi guru

terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran ekonomi (suatu kasus terhadap siswa kelas XI IPS pada SMA Negeri di Kabupaten Karawang.Skripsi. Bandung : Universitas Pendidikan Indonesia

Mira Resmana. (2012). Pengaruh minat belajar dan kecerdasan inteligensi

terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran akuntansi kelas XII IPS di SMAN 9 Bandung. Skripsi.Bandung : Universitas Pendidikan Indonesia

Jurnal :

OLOSUNDE Gbolagade R. (PhD) & AKINPELU Solomon O. (2012). Classroom

Physical Environment, Teaching Materials, Teacher’s Skills and Learning Outcomes in Secondary School Mathematics in Nigeria. European Journal of Humanities and Social Sciences. Vol. 16, No.1

Yu-Je Lee, Chia-Hui Chao danChing-Yaw Chen. (2011). The influences of

interest in learning and learning hours on learning outcomes of vocational college students in Taiwan: using a teacher’s instructional attitude asthe moderator. Global Journal of Engineering Education. Volume: 13 Issue: 3

Internet :

Departemen Pendidikan Nasional. (2003). Kompetensi Dasar Mata Pelajaran

Akuntansi. [Online]. Tersedia : http://ilubis.files.wordpress.com/2008/06/

Gambar

Gambar 2.1 Komponen-komponen Proses Belajar Mengajar ........................ 32 Gambar 2.2 Hubungan Variabel ...................................................................
Tabel 1.1 Daftar Nilai Siswa Mata Pelajaran Akuntansi Kelas XI IPS
Tabel 3.1 Operasionalisasi Variabel
Tabel 3.2 Tabel Populasi
+6

Referensi

Dokumen terkait

PENGARUH TEMPERATUR PEMBAKARAN DALAM PEMBUATAN ABU DARI KULIT BUAH PISANG KEPOK (Musa paradisiaca Linn cv. ‘Saba’) SEBAGAI SUMBER ALKALI.. dibuat sebagai kelengkapan persyaratan

Penelitian ini diawali dengan pirolisis untuk diperoleh abu kulit buah pisang kepok (Musa paradisiaca Linn cv.. Kandungan kalium pada abu diekstraksi dengan

Teknik pengumpulan data merupakan cara yang digunakan dalam. pengumpulan data

Pengaruh Penggunaan Model Contectual Teaching And Learning (CTL) Terhadap Motivasi Belajar Bahasa Arab Siswa.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisi prngaruh antara kepribadian wirausaha dan pengetahuan kewirausahaan terhadap minat berwirausaha pada mahasiswa Fakultas

Dan Nilai Gizi Biskuit Yang Dimodifikasi Dengan Tepung Buah Pepaya”. 1.2

Mengingat kegiatan tersebut merupakan pelaksanaan dari kebijaksanaan baru dan memperhatikan situasi serta kondisi dari pada para pemilik tanah maka untuk sementara waktu

1) Bagi penderita gagal ginjal kronik dengan hemodialisis rawat jalan dapat memberikan informasi tentang manfaat zat besi, vitamin A, dan vitamin C untuk meningkatkan