• Tidak ada hasil yang ditemukan

Campur Kode dalam Dialog Sinetron Ganteng-ganteng Serigala

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Campur Kode dalam Dialog Sinetron Ganteng-ganteng Serigala"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

4

CAMPUR KODE DALAM DIALOG

SINETRON GANTENG-GANTENG SERIGALA

Oleh

Jesika Tarigan

ABSTRAK

Penelitian ini menganalisis mengenai campur kode yang terdapat dalam sinetron Ganteng-ganteng Serigala. Penelitian ini berfokus pada bentuk dan jenis campur kode yang terdapat dalam sinetron Ganteng-ganteng Serigala khususnya tokoh Mamski. Pengumpulan data dilakukan dengan metode simak yang didukung dengan teknik bebas libat cakap, teknik rekam, dan teknik catat sedangkan penganalisisan data menggunakan metode padan yang didukung dengan teknik pilah unsur penentu (teknik PUP) pembeda larik tulisan dan teknik pilah unsur penentu (teknik PUP) pembeda referen. Teori yang digunakan dalam menganalisis data adalah teori campur kode yang dikemukakan oleh Suwito. Hasil penelitian terdapat beberapa bentuk campur kode yang ada dalam sinetron Ganteng-ganteng Serigala yaitu (1) campur kode yang berwujud kata, (2) campur kode yang berwujud frasa, (3) campur kode yang berwujud baster, (4) campur kode yang berwujud pengulangan kata, dan (5) campur kode yang berwujud klausa. Ada tiga jenis campur kode yang terdapat dalam sinetron tersebut yaitu campur kode ke dalam, campur kode ke luar dan campur kode ke dalam dan ke luar.

Kata kunci: campur kode, sinetron Ganteng-ganteng Serigala, dan tokoh Mamski.

Referensi

Dokumen terkait

A Selama liburan kepala SKPD wajib lapor setda kota yogyakarta Trobosan Baru Penukaran Uang Dari BI. Ramdhan, Pendongeng

 untuk melakukan verifikasi dan validasi kesesuaian data proses pembelajaran setiap satuan pendidikan per kabupaten/kota berdasarkan standard (SNP dan SPM) yang sudah ditentukan

Kementerian Ketenagakerjaan mencatat jumlah pengangguran pada 2016 mencapai 5,5 persen atau sekitar 7,02 juta orang atau lebih rendah dibanding 2015 yakni sebesar 5,81 atau setara

In 2009 at the International Scientific Congress and Exhibition “GEO - Siberia”, Novosibirsk, Russia, through intermediary and encouragement of ISPRS, a Memorandum of

Harga cabai akhir-akhir ini mencapai Rp 150.000,00 nilai uang merosot bila dibandingkan dengan nilai cabai (iflasi) bagaimana dampak inflasi

Penggunaan shelter pada pendederan lobster Panulirus homarus menghasilkan respons stres yang lebih rendah dibandingkan kontrol, ditinjau dari respons THC, glukosa,

Syukur yang tak terhingga penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah memberikan Rahmat-Nya, meninggikan umat yang mengejar ilmu sehingga penulis dapat

Primavista Solusi, praktikan dapat menyimpulkan bahwa dalam perancangan sebuah desain media promosi ( T-Shirt ), visual yang disampaikan harus dapat memberikan