• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Kinerja Sistem Antrian M M 1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Kinerja Sistem Antrian M M 1"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS KINERJA SISTEM ANTRIAN M/M/1

Diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam menyelesaikan pendidikan sarjana (S-1) pada Departemen Teknik Elektro

Oleh :

DESY C SILABAN 110422047

DEPARTEMEN TEKNIK ELEKTRO PROGRAM PENDIDIKAN SARJANA EKSTENSI

FAKULTAS TEKNIK

(2)
(3)

ABSTRAK

Sistem antrian sangat banyak terdapat dalam kehidupan nyata diantaranya

pada loket ATM, aliran data dan yang lainnya. Sistem antrian M/M/1 adalah

sistem antrian dengan satu pelayan dengan tempat tunggu yang terbatas.

Pada tugas akhir ini dianalisis sistem antrian M/M/1 yang dianggap

terdapat pada sebuah jaringan paket data. Perolehan kinerja dilakukan secara

simulasi dan secara teoritis. Selanjutnya kedua hasil analisis tersebut

dibandingkan.

Dari analisis yang dilakukan untuk diperoleh rata-rata jumlah

paket dalam sistem secara simulasi 0,75975 dan hasil perhitungan teori 1,00 ,

rata-rata waktu tunggu pada sistem antri secara simulasi 0,00151 dan perhitungan teori

0,002. Untuk rata-rata jumlah paket dalam sistem secara simulasi

1,16768 dan hasil perhitungan teori 2,316, rata-rata waktu tunggu pada sistem

antri secara simulasi 0,00233 dan perhitungan teori 0,005. Untuk

rata-rata jumlah paket dalam sistem secara simulasi 2,5555 dan hasil perhitungan teori

8,475, rata-rata waktu transaksi secara simulasi 0,00179 dan perhitungan teori

0,002.

(4)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur penulis ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas

Berkah dan Rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang

berjudul:

“ANALISIS KINERJA SISTEM ANTRIAN M/M/1”

Tugas akhir ini merupakan bagian dari kurikulum yang harus diselesaikan

untuk memenuhi persyaratan menyelesaikan pendidikan Sarjana Strata Satu (S-1)

di Departemen Teknik Elektro Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara.

Selama penulis menjalani pendidikan di kampus hingga diselesaikannya

Tugas Akhir ini, penulis banyak menerima bantuan, bimbingan serta dukungan

dari berbagai pihak. Pada kesempatan ini penulis ingin menyampaikan

terimakasih yang tulus dan sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Ir. M. Zulfin MT sebagai Dosen Pembimbing Tugas Akhir penulis

yang selalu bersedia memberikan bantuan yang sangat dibutuhkan oleh

penulis dalam menyelesaikan Tugas Akhir ini.

2. Bapak Ir. M. Zulfin MT sebagai Dosen Wali penulis yang membantu

penulis selama menyelesaikan pendidikan di kampus USU.

3. Bapak Ir. Surya Tarmizi Kasim, M.Si sebagai Ketua Departemen Teknik

Elektro Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Rahmad Fauzi, ST, MT sebagai Sekretaris Departemen Teknik

Elektro Fakultas Teknik Universitas Sumatera Utara.

5. Seluruh Staf Pengajar dan Pegawai Departemen Teknik Elektro FT-USU.

6. Kedua orang tua penulis atas semangat dan doanya kepada penulis dengan

(5)

7. Kepada adik-adik penulis yang tak henti-hentinya memberikan dukungan

penuh, doa dan nasihat bagi penulis.

8. Kepada teman seperjuangan saya Florensa Ginting yang merasakan suka

duka dselama menyelesaikan tugas akhir ini.

9. Seluruh teman-teman ekstensi lainnya, Romaria, Yolanda, Lani, Sabet,

Mimin, Lucky, Muti, K;Imel dan yang lainnya tidak tersebut atas

kebersamaan dan dukungan yang diberikan selama penulis bergelut di

kampus.

10. Seluruh senior dan junior di Departemen Teknik Elektro, atas dukungan

dan bantuan yang diberikan kepada penulis.

Penulis menyadari bahwa Tugas Akhir ini masih banyak kekurangannya.

Kritik dan saran dari pembaca untuk menyempurnakan Tugas Akhir ini sangat

penulis harapkan. Kiranya Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi kita semua.

Terimakasih

Medan, Desember 2013

Penulis

(6)

DAFTAR ISI

2.2.3 Struktur Dasar Proses Antrian ... 8

2.2.4 Karakteristik Sistem Antrian ... 11

2.3 Formulasi Antrian Satu Saluran ... 13

(7)

2.5 Sistem Antrian M/M/1 ... 15

3.3 Perhitungan Parameter Kinera Secara Teori ... 40

(8)

4.2 Analisis Perbandingan Kinerja Hasil Simulasi dengan Perhitungan

Teori ... 44

4.3 Analisis Hasil Simulasi dan Perhitungan Secara Teori ... 46

V. KESIMPULAN DAN SARAN ... 48

5.1 Kesimpulan ... 48

5.2 Saran ... 49

(9)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Proses Dasar Antrian ... 6

Gambar 2.2 Satu Saluran Satu Tahap ... 9

Gambar 2.3 Satu Saluran Banyak Tahap ... 9

Gambar 2.4 Banyak Saluran Satu Tahap ... 10

Gambar 2.4 Banyak Saluran Banyak Tahap ... 10

Gambar 2.5 Model Antrian Pelayanan Tunggal ... 16

Gambar 2.6 Diagram Transisi Proses Poisson... 25

Gambar 3.1 Model Sistem Antrian M/M/1 ... 29

Gambar 3.2 Diagram Alir Pembangkit Bilangan Acak Metode LCG ... 34

Gambar 3.3 Diagram Alir Waktu Antar Kedatangan... . 35

Gambar 3.4 Diagram Alir Waktu Transaksi... ... 36

Gambar 3.5 Diagram Alir Waktu Mulai Transaksi... .... 37

Gambar 3.6 Diagram Alir Waktu Dalam Sistem... ... 38

Gambar 3.7 Diagram Alir Waktu Antri... ... 39

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Bilangan Acak Metode LCG... ... 42

Tabel 4.2 Bilangan Acak Waktu Antar Kedatangan ... 43

Tabel 4.3 Bilangan Acak Waktu Transaksi.... ... 43

Tabel 4.4 Perbandingan Simulasi dan Teori pada = 0,5.... ... 44

Tabel 4.5 Perbandingan Simulasi dan Teori pada = 0,7.... ... 45

(11)

DAFTAR ISTILAH

FCFS First Come First Served

FIFO First In First Out

LCFS Last Come First Served

LIFO Last In First Out

SIRO Service In Random Order

RSS Random Selection for Service

PS Priority Service

RNG Random Number Generator

RG Random Generator

GD General Discipline

NPD Non Preemptive Discipline

PRD Premptive Discipline

Referensi

Dokumen terkait

Panitia Pengadaan Barang/ Jasa Konstruksi Dinas Energi Dan Sumber Daya Mineral. Provinsi Jawa

Kegiatan Pemeliharaan Saluran Irigasi Pekerjaan Pemeliharaan. Saluran Irigasi Desa

Setelah memahami sifat keperiodikan, peserta didik mampu mengklasifikasikan unsur ke dalam logam, non logam dan metaloid.. Peserta didik dapat memahami penentuan massa atom

Agar penjaminan mutu di lingkungan perguruan tinggi berhasil dilaksanakan sesuai dengan tujuan yang dikemukakan di atas, maka dipandang perlu dilakukan inventarisasi

[r]

[r]

Kewajiban penyampaian Laporan Keuangan Audited adalah untuk (calon) debitur yang memiliki total aktiva dan/atau omzet diatas Rp. 50 Milyar atau limit kredit di atas Rp. 10 Milyar

[r]