• Tidak ada hasil yang ditemukan

Perumusan masalah. Tujuan Penulisan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Perumusan masalah. Tujuan Penulisan"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

PERANCANGAN SISTEM PADA FOLDABLE CADIK UNTUK KAPAL PATROLI 9

METER DENGAN MENGGUNAKAN HIDROLIK

Pada kapal patroli ini yang menggunakan dua cadik yang berada pada kedua sisi kanan

dan kiri kapal, kapal patroli ini berukuran dengan panjang 9 meter. Bentuk kapal berukuran

kecil sama hal nya dengan kapal-kapal nelayan, dan kapal layar dan lain-lainnya yang

menggunakan cadik di sisi kanan dan kiri nya, akan tetapi panjang antara badan kapal dengan

cadik lebih lebar dari lebar kapal yang sebenarnya dimana cadik berada pada 1 kali dari lebar

kapal. Dengan panjang kapal cadik 6 meter. Sehingga pada saat kapal tersebut menuju

pelabuhan dan pada saat akan bersandar akan mempengaruhi proses lamanya berlabuh. Maka

dari itu Tugas Akhir/Proyek Akhir ini dimaksudkan untuk memberikan suatu fasilitas

penunjang yang dapat memberikan kontribusi terhadap kemampuan kapal pada saat masuk

pelabuhan atau pada saat bersandar, sehingga menginginkan kapal patroli ini menggunakan

sistem hidrolik pada kedua cadiknya dibagian kiri dan kanan . Sehingga pada saat kapal

tersebut bersandar tidak banyak memakan banyak tempat di area sekitarnya dan juga

pengaruh dari cadik pada sisi kapal patroli tersebut. Baik itu pengaruh tahanan, stabilitas,

dan bentuk gelombang yang di hasilkan.

Pada tugas akhir ini dimana di kedua sisi cadik kapal patrol 9 meter digunakan sebuah

alat hidrolik sebagai mekanisme pada foldable-cadik, dimana fungsinya juga untuk menahan

kedua cadik pada saat kondisi terbentang maupun tertutup. Dalam sistem foldable cadik kita

harus dapat mengetahui bagaimana suatu kinerja/cara kerja suatu hidrolik.tersebut pada saat

dioperasikan yang mana bagian hidroliknya diletakkan dibagian kanan dan kiri katir

(connector) antara badan kapal dengan cadik, kemudian bagaimana tahanan dan stabilitas

kapal patroli ini pada saat terbentang dan menutup

. Sehingga bisa di lihat pengaruh apa saja yang di hasil kan flodable cadik pada saat membentang dan menutup, baik itu pengaruh tahanan, stabilitas, dan bentuk gelombang yang di hasilkan.

Perumusan masalah

1. Permasalahan yang akan dijawab dalam skripsi ini adalah pengaruh dari perencanaan

sistem flodable cadik terhadap fungsi stabilitas dan tahanan yang nantinya diharapkan dapat

berpengaruh terhadap efektifitas kapal pada saat beroperasi sesuai dengan kebutuhan daerah

perairan

2. Permasalahan yang ke dua akan dijawab dalam skripsi ini adalah pengaruh dari perencanaan cadik yang dipakai untuk mengurangi kebutuhan tempat pada waktu kapal tersebut masuk ke pelabuhan atau pada saat bersandar

Tujuan Penulisan

1. Di dalam penulisan skripsi ini, penulis mempunyai tujuan untuk meningkatkan efektifitas fungsi pada cadik dengan penerapan sistem foldable yang nantinya diharapkan dapat menambah efisiensi kapal pada saat berlayar dengan merubah jarak bentang cadik yang disesuaikan terhadap daerah perairan

2. Mengurangi atau meminimalkan tempat pada saat kapal tersebut bersandar di pelabuhan

3. Untuk melatih dan menuangkan kreativitas dalam berfikir serta memberikan masukan

positif kepada pembaca tentang perancangan sebuah sistem efisiensi dan pengaruhnya.

Dalam merancang Flodable ini terlebih dahulu di buat konsep dari buka tutup cadik, kemudian mencari nilai kekuatan gaya terhadap mekanisme nya yang terdapat pada cadik dari badan kapal, setelah itu mendapatkan beban keseluruhan dari cadik yang akan mempengaruhi dari dimension atau spek dari Hidrolik

(2)

Kemudian Analisa Data dan Pembahasan pengaruh perubahan jarak bentang cadik terhadap kinerja kapal dan kinerja sistem

Pada tahap ini kita menganalisa stabilitas, dan tahanan pada tiap perubahan flodable cadik pada saat di bentang , dan ditutup dengan variasi kecepatan yang berbeda beda, dimana dengan menggunakan simulasi software pada Maxsurf dan Hidromax

Dimana dalam tahap proses konsep pembuatan pertama terlebih dahulu menentukan gaya yang bekerja pada flodable cadik dimana gaya gaya ini dapat di konvesrsikan ke berat atau force resistance yang bertuuan untuk mengetahui kebutuhan tekanan pada hidrolik ini.

Ukuran Utama Kapal Patroli

Berikut ini adalah principal dimension yang di miliki oleh kapal patroli

• Lpp = 9 meter Lwl = 8.04 meter B = 1.35 meter H = 1 meter T = 0.6 meter Kecepatan Vs = 13 knot 1 knot = 0,5144 m/detik Fn = 0.75

Model kapal patroli dan cadik dibagun dengan bantuan software Maxsurf 11.11 dan AutoCAD, dimana selanjutnya model ini digunakan dalam perhitungan tahanan dengan bantuan software Hullspeed. Pada perancangan tersebut di buat penempatan posisi hidrolik dengan jarak yang berbeda beda. Dan selanjutnya dicari pembebanan dari setiap peletakan hidrolik pada posisi yang berbeda yang mana funsinya untuk mengetahui beban terkecil pada flodable cadik. Setelah menentukan penempatan flodable cadik ditentukan juga pembebanan dari flodable cadik sehingga bisa mengetahui spek dari powerpack atau pompa hidrolik yang akan digunakan. Untuk Data-data tersebut antara lain berupa variasi flodable cadik yang jarak antara cadik dengan badan kapal telah ditentukan 1 meter dimana dalam perancangan tersebut dari hasil penelitian sebelumnya jarak 1 meter antara cadik dan badan kapal memiliki tahan dan stabilitas yang lebih efektif dari beberapa bentuk variasi yang lainnya, sehingga bisa ditentukan posisi perancangan flodable cadik pada kapal patroli.

Data utama perencanaan cadik Panjang = 6 m

Lebar = 0.6 Tinggi = 0.4

Dari data utama cadik di atas selanjutnyakan ditentukan dengan penempatan dan perancangan flodable cadik pada sisi kiri kanan kapal patroli yang sebagai acuan nya. Disini akan diambil tahanan pada cadiknya pada variasi kecepatan yang berbeda beda dimana dengan menggunakan simulasi hulspeed.

Dimana untuk mengetahui tahanan pada Cadik (nilai R ) adalah dengan menggunakan Software Maxsurf yang menggunakan simulasi hydromax dimana dengan besar tahanan

(3)

Menghitung Berat Pada Cadik (W cadik) W cadik = m x g (9.8 m/s2) Dicari Massa cadik

Dimana

M = Volume cadik x berat jenis (almunium) Menentukan Volume Dalam (Moulded) pada cadik

(4)

Grafik 4.3 CSA moulded (dalam) dari Cadik Metode dengan menggunakan Simson

Dimana untuk mendapatkan

Volume adalah 1/3 x h x ∑ luasan dimana h = jarak station 1/3 x 1 x 1. 877 = 0.625667 m^3

Jadi Volume dalam (moulded) dari Cadik

adalah

= 0.625667 m^3

Menentukan Volume luar (kulit) pada cadik

Metode dengan menggunakan Simson

Dimana untuk mendapatkan Volume adalah 1/3 x h x ∑luasan

dimana h = jarak station

1/3 x 1 x 1. 9663 = 0.6554 m^3 station am fs amxfs ap 0.007 1 0.007 -2 0.122 4 0.488 -1 0.132 2 0.264 0 0.128 4 0.512 1 0.118 2 0.236 2 0.091 4 0.364 fp 0.006 1 0.006 Jumlah 1.877 m^2 1/3 x h x zigma station am fs amxfs ap 0.0073 1 0.0073 -2 0.1285 4 0.514 -1 0.1385 2 0.277 0 0.133 4 0.532 1 0.123 2 0.246 2 0.096 4 0.384 fp 0.006 1 0.006 1.9663 m^2

(5)

Mengetahui volume dari cadik dengan ketebalan Plat = 7 mm adalah : = Volume Luar (dengan kulit) – Volume Dalam (moulded)

= 0.6554 m^3 - 0.625667 m^3 = 0.029766 m^3

Berat Jenis dari Almunium = 2.7 ton/m^3 Massa cadik = Vol x Berat jenis

= 0.029766 x 2.7 = 0.080 ton 80 kg = 784 N Gaya Total total = 8025+ 784 = 8809 N

Konsep Pembuatan peletakan hidrolik di connector atau katir pada sisi kanan dan kiri Tabel 1 Data pemilihan peletakan flodable cadik pada Kapal Patroli

(6)

Konsep yang dipilih dalam peletakan hidrolik

Penempatan letak tumpuan pada hidrolik untuk menggerakkan suatu cadik yaitu berjarak 0.73 meter dari pusat beban. Maka untuk mengetahui besarnya daya hidrolik yang dibutuhkan adalah :

Momen = Gaya x Lengan = 8809 N x 0.73 meter = 6430,6 N.m

Rumus dasar dari hidrolik adalah: Tekanan : P = F/A = F/π/4 x D Diket : F = 8809 N 2 D = 10 cm (Diameter Piston) A = 1/4 x 3.14 . D^2 = 78.5 cm^2 P = F/A = 112,21 N/cm^2 = 12 Kg/cm^2 diket :

(7)

t = 90 s (perencanaan)

V = 20 liter ( dari spek hidrolik) = 20 liter 0.02 m^3

= 0.000222 m^3/sekon 0.22 liter/sekon

Gambar

Grafik 4.3 CSA moulded (dalam) dari Cadik  Metode dengan menggunakan Simson
Gambar  General arrangement flodable cadik back view

Referensi

Dokumen terkait

Dari kedua bahan penyusun pupuk organik cair dari ekstrak daun lamtoro, cucian air beras, dan urine sapi menunjukan bahwa didalam ekstrak daun lamtoro dan urien

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan terkait hubungan motivasi kerja terhadap kinerja pengurus pada lembaga keuangan mikro agribisnis di kota

Bagi Penyedia Jasa atau Pemilik Kapal yang sedang menjalani pemeriksaan oleh instansi yang terkait, antara lain pihak kepolisian, TNI, Bea Cukai, Perpajakan, atas dugaan

Dari analisa spektral Wavelet curah hujan bulanan terlihat beberapa osilasi yaitu pengaruh osilasi tahunan (Annual Oscillation, AO) yang dikenal sebagai periode monsunal, osilasi

Sebuah sistem pengenalan pola terdiri dari sensor yang mengumpulkan pola yang akan diproses dan mengukur variabel dari setiap pola, pre-processing yang menghilangkan noise

Letak desa yang masuk dalam KRB II Merapi, jumlah penderita penyakit kronis di Desa Sidorejo dan dampak yang dirasakan akibat bencana Merapi bagi penderita penyakit kronis

Perhitungan harga pokok produksi unit rumah pada perumahan Tambarora adalah berdasarkan total biaya produksi yang dibutuhkan untuk satu unit rumah yang sudah dihitung

satuan liter (l), dan dihitung dalam satuan rupiah per hektar per musim tanam (Rp/ha/MT). 3) Penerimaan adalah hasil yang diperoleh dari hasil kegiatan usahatani