• Tidak ada hasil yang ditemukan

APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK PENENTUAN JALUR EVAKUASI BENCANA BANJIR Aplikasi Sistem Informasi Geografis Untuk Penentuan Jalur Evakuasi Bencana Banjir Luapan Sungai Bengawan Solo Di Kota Surakarta.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK PENENTUAN JALUR EVAKUASI BENCANA BANJIR Aplikasi Sistem Informasi Geografis Untuk Penentuan Jalur Evakuasi Bencana Banjir Luapan Sungai Bengawan Solo Di Kota Surakarta."

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS UNTUK

PENENTUAN JALUR EVAKUASI BENCANA BANJIR

LUAPAN SUNGAI BENGAWAN SOLO DI KOTA

SURAKARTA

SKRIPSI

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana S-1 Program Studi Geografi

Oleh:

SRI HARSINI NIM: E 100 090 024

FAKULTAS GEOGRAFI

(2)

ii HALAMAN PENGESAHAN

SKRIPSI

APLIKASI SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS

UNTUK PENENTUAN JALUR EVAKUASI BENCANA BANJIR LUAPAN SUNGAI BENGAWAN SOLO DI KOTA SURAKARTA

Sri Harsini

E 100090024

Telah dipertahankan di depan Team Penguji pada

Hari, Tanggal : Selasa, 3 Juni 2014

Dan Telah dinyatakan memenuhi syarat

Team Penguji Tanda Tangan

Penguji : :

Drs. Munawar Cholil, M.Si ( ………..)

Pembimbing I : Drs. Yuli Priyana, M.Si ( ………..)

Pembimbing II: Jumadi,S.Si, M.Sc ( ………..)

Surakarta, 14 Juni 2014 Dekan

(3)

iii HALAMAN

PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang

pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi

dan sepanjang pengetahuan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang

pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu

dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Surakarta, Juni 2014

(4)

iv MOTTO

Dan mintalah pertolongan (kepada Allah) dengan sabar dan sholat dan

sesungguhnya yang demikian itu sungguh berat, kecuali untuk orang-orang yang

khusuk.

(5)

v PERSEMBAHAN

Tulisan ini bukanlah akhir sebuah perjuangan, ini barulah awal untuk melanjutkan

langkah perjuangan hidup. Tulisan ini tidak akan selesai ku rangkai tanpa

pertolongan Allah SWT dan kerja keras orang-orang dibelakangku. Untuk itu

kupersembahkan karya ini untuk mu :

Untuk ibunda dan ayahanda, terimakasih atas perjuangan dan pengorbanan mu,

sungguh tak sanggup aku membalas setetes keringatmu pun.

Untuk suamiku tercinta, terimakasih atas dukungan dan cintamu.

Untuk anak ku “Muhannad Nasirrudin Qudamah Labib” terimakasih kehadiranmu

adalah semangat bunda.

Untuk adik-adik ku, terimakasih atas pengertian, dukungan, juga bantuanmu.

Untuk mu Guru-guru ku yang tak putus memberi semangat dan pencerahan.

Untuk mu teman-teman ku yang baik, yang memberi kritikan dan masukan dalam

diskusi.

Untuk saudara seperjuanganku di BEM Fakultas Geografi, IMM Fakutas

Geografi, IMAHAGI seluruh Indonesia, gelar yang kita raih jangan menjadikan

(6)

vi KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan

nikmat dan rahmat-NYA kepada penulis sehingga skripsi yang berjudul “Aplikasi Sistem Informasi Geografis Untuk Penentuan Jalur Evakuasi Bencana Banjir

Luapan Sungai Bengawan Solo Di Kota Surakarta” ini sesuai dengan rencana. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk mencapai derajat strata satu (S1) di

Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

Dalam penyelesaian skripsi ini, penulis mendapat bantuan dari berbagai

pihak, untuk itu, penulis ucapkan terimakasih kepada yang terhormat:

1. Bapak Drs. Priyono, M.Si selaku Dekan Fakultas Geografi yang telah

memberikan izin penelitian kepada penulis.

2. Bapak Drs. Yuli Priyana, M.Si selaku Pembimbing I yang telah memberikan

bimbingan dan nasehat demi terselesainya penelitian ini.

3. Bapak Jumadi, S.Si, M.Sc selaku Pembimbing II yang telah memberi

bimbingan, pencerahan, dan motivasi hingga terselaikannya penelitian ini.

4. Bapak Drs. Munawar Cholil, M.Si selaku Pembahas I yang telah memberikan

kritik dan saran yang membangun bagi penulis.

5. Bapak Agus Anggoro Sigit, S.Si, M.Sc selaku Pembahas II yang telah

memberikan kritik dan saran yang berguna bagi penulis.

6. Ibu Drs. Umrotun, M.Si selaku Pembahas III yang telah memberikan kritik

dan saran untuk pertimbangan penulis.

7. Staff Tata Usaha Fakultas Geografi Universitas Muhammadiyah Surakarta

yang telah membantu menyelesaikan urusan administratif hingga selesainya

penelitian ini.

8. Bapak/ibu dosen yang telah berjasa mengembangkan pola pikir, dan

menguatkan motivasi penulis dan teman-teman yang luar biasa berproses

bersama dan saling menguatkan.

Penulis menyadari tulisan ini jauh dari sempurna untuk kritik dan saran

(7)

vii ABSTRAK

Kota Surakarta berpotensi terjadi banjir setiap tahunnya karena merupakan daerah cekungan atau intermountain basin. Alih fungsi lahan dari lahan terbuka menjadi lahan terbangun akan berpengaruh terhadap aliran permukaan. Ketidakseimbangan antara curah hujan, infiltrasi, dan aliran permukaan (limpasan) mengakibatkan sungai tidak mampu menampung aliran air melebihi kapasitasnya. Sejarah mencatat banjir besar yang pernah terjadi pada Maret 1966, Maret 1968, Maret 1973, Februari 1974, Maret 1975, Januari 1982, Desember 2007, dan Februari 2009 menimbulkan kerugian besar. Salah satu cara untuk meminimalisir jumlah korban jiwa adalah dengan perencanaan jalur evakuasi yang efektif. Berdasarkan informasi dari SAR UNS jalur evakuasi yang ada di Kota Surakarta masih berupa rute deskriptif, untuk itu penelitian ini bertujuan melakukan pemetaan jalur evakuasi bencana banjir di Kota Surakarta dengan Sistem Informasi Geografis. Pengumpulan data dilakukan dengan melakukan interpretasi Citra Quickbird Kota Surakarta tahun 2010, digitasi data sekunder, dan cek lapangan. Analisa data dengan metode Leas Cost Path untuk menghasilkan jalur evakuasi yang efektif dan analisa deskriptif kualitatif digunakan untuk menjelaskan jalur evakuasi yang dihasilkan. Lokasi penelitian dilakukan di Kota Surakarta yang wilayahnya terlewati Sungai Bengawan Solo dan terkena pemodelan simulasi banjir luapan Sungai Bengawan Solo, yang dilakukan pada bulan Maret 2014. Hasil analisis least cost path memperoleh dua jalur evakuasi di Kelurahan Sewu dan dua jalur evakuasi di Kelurahan Jebres. Di Kelurahan sewu dapat menuju tempat evakuasi Masjid Jami’ dan Masjid Sawunggaling, sedang di Kelurahan Jebres dapat menuju tempat evakuasi Masjid Al- Fath. Metode least cost path dinilai cocok untuk penentuan jalur evakuasi berdasarkan parameter yang digunakan.

(8)

viii

1.5. Telaah Pustaka dan Penelitian Sebelumnya 1.5.1. Telaah Pustaka 1.5.1.1. Banjir ... 5

1.5.1.2. Mitigasi Bencana ... 8

1.5.1.3. Kesiapsiagaan Banjir ... 9

1.5.1.4. Evakuasi ... 12

1.5.1.5. Sistem Informasi Geografis (SIG) ... 13

1.5.1.6. Aplikasi SIG untuk Jalur Evakuasi ... 19

1.5.1.7. Citra Quickbird ... 21

(9)

ix

1.5.2. Penelitian Sebelumnya ... 25

1.6. Kerangka Penelitian ... 29

1.7. Metode Penelitian 1.7.1. Pemilihan Wilayah Penelitian ... 30

1.7.2. Instrumen Penelitian ... 31

1.7.2.1. Alat yang digunakan ... 31

BAB II GAMBARAN WILAYAH PENELITAN 2.1. letak, Luas, dan Batas Wilayah ... 45

2.2. Kondisi Fisik Daerah Penelitian ... 48

2.2.1. Kondisi Iklim ... 48

2.2.2. Topografi ... 50

2.2.3. Tanah ... 52

2.2.4. Bentuklahan ... 55

2.2.5. Kondisi Saluran Draenase ... 61

2.2.6. Penggunaan Lahan ... 65

2.2.7. Pola Aliran Sungai Bengawan Solo... 70

2.3. Kondisi Kependudukan ... 71

2.3.1. Jumlah Penduduk ... 71

(10)

x BAB III ANALISIS JARINGAN JALAN UNTUK ALTERNATIF JALUR

EVAKUASI BENCANA BANJIR LUAPAN SUNGAI

BENGAWAN SOLO DI KOTA SURAKARTA

3.1. Panjang Jalan ... 76

3.2. Lebar Jalan ... 77

3.3. Kondisi Jalan ... 78

3.4. Bahan Permukaan Jalan ... 79

3.5. Lokasi Jembatan... 80

3.6. Arah Jalan ... 81

BAB IV ANALISIS PENENTUAN JALUR EVAKUASI BENCANA BANJIR LUAPAN SUNGAI BENGAWAN SOLO DI KOTA SURAKARTA 4.1. Analisis Titik Potensial Evakuasi ... 83

4.2. Pemodelan Simulasi Banjir Luapan Sungai Bengawan Solo ... 87

4.3. Analisis Persebaran Permukiman ... 91

4.4. Analisis Least Cost Path Untuk Penentuan Jalur Evakuasi ... 95

4.4.1. Cost Surface ... 95

(11)

xi DAFTAR TABEL

No. Tabel Judul Tabel Hal

1.1 Kejadian Banjir selama tahun 2009 di Kota Surakarta 2 1.2 Kejadian Banjir Tahun 2012 di Kota Surakarta 3

1.3 Karakteristik Quickbird 22

1.4 Perbandingan Penelitian 27

1.5 Skoring Klasifikasi Pemodelan Simulasi Banjir Luapan 36

1.6 Soring Klasifikasi Panjang Jalan 36

1.7 Skoring Klasifikasi Lebar Jalan 38

1.8 Skoring Klasifikasi Bahan Permukaan Jalan 39

1.9 Skoring Klasifikasi Kondisi Jalan 40

1.10 Skoring Klasifikasi Lokasi Jembatan 41

1.11 Skoring Klasifikasi Arah Jalan 42

1.12 Bobot Parameter Jalur Evakuasi 43

2.1 Luas Kecamatan di Kota Surakarta 45

2.2 Klasifikasi Tipe Hujan Schmidt dan Ferguson 48 2.3 Rata-rata Curah Hujan Bulanan berikut Bulan Basah dan Bulan

Kering selama 10 Tahun (2003–2012)

49

2.4 Kriteria Kelas Kemiringan menurut Sitanala Arsyad 50 2.5 Tinggi Tempat dan Kemiringan Tanah Tiap Kecamatan di

Kota Surakarta Tahun 2012

50

2.6 Banyaknya Penduduk menurut Jenis Kelamin di Tiap Kelurahan Kota Surakarta Tahun 2012

71

2.7 Jumlah Penduduk dan Kepadatan Penduduk Kota Surakarta 2012

73

(12)

xii DAFTAR RUMUS

No. Rumus Judul Rumus Hal

2.1 Rumus Penentuan tipe iklim berdasarkan Schmit dan Ferguson

48

(13)

xiii DAFTAR GAMBAR

No. Gambar Judul Gambar Hal

1.1 Diagram Alir Penelitian 29

1.2 Wilayah Penelitian 30

2.1 Peta Administrasi Kota Surakarta 47

2.2 Grafik Tipe Curah Hujan Kota Surakarta menurut Shmidt dan Ferguson

49

2.3 Peta Kelas Kemiringan Lereng Kota Surakarta 51

2.4 Peta Tanah Kota Surakarta 53

2.5 Peta Bentuk Lahan Kota Surakarta 60

2.6 Peta Kondisi Draenase Kota Surakarta 64 2.7 Peta Citra Satelit Kota Surakarta 68 2.8 Peta Penggunaan Lahan Kota Surakarta 69 2.9 Peta Persebaran Kepadatan Penduduk Kota Surakarta 75 4.1 Peta Persebaran Lokasi Publik Kelurahan Sewu 84 4.2 Peta Persebaran Lokasi Publik Kelurahan Jebres 85 4.3 Masjid Jami’ di Kelurahan Sewu 87 4.4 Masjid Al-Fath di Kelurahan Jebres 87 4.5 Masjid Sawunggaling di Kelurahan Sewu 87 4.6 Peta Pemodelan Simulasi Banjir Luapan Sungai

Bengawan Solo

90

4.7 Peta Penggunaan Lahan dan Persebaran Permukiman Daerah Penelitian

94

(14)

xiv DAFTAR LAMPIRAN

No. Lampiran Judul Lampiran

1 Tabel Pengolahan Data dalam Sistem Informasi Geografis Kelurahan Sewu

Gambar

Grafik Tipe Curah Hujan Kota Surakarta menurut Shmidt
Tabel Pengolahan Data dalam Sistem Informasi Geografis

Referensi

Dokumen terkait

Penginderaan jauh ialah ilmu dan seni untuk memperoleh informasi tentang obyek, daerah atau gejala dengan jalan menganalisis data yang diperoleh dengan menggunakan

Penelitian tindakan kelas ini bertujuan untuk: (1) meningkatkan motivasi dalam menulis teks laporan hasil observasi siswa dan (2) meningkatkan keterampilan menulis

Maka, dapat disimpulkan untuk melakukan eksperimen guna mendapatkan karakteristik nata yang tangguh maka digunakan takaran faktor dalam satu liter media nata yakni gula pasir pada

Dari hasil penelitian yang penulis lakukan di Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Riau tentang Dinamika Formulasi Kebijakan Produk Hukum Daerah

Distribution Requirement Planning adalah suatu metode untuk menangani pengadaan persediaan dalam suatu jaringan distribusi eselon .  Tujuan dari Distribution Requirement

Penelitian kuasi eksperimen dengan Nonequivalent Group Pre-test Post-test Design ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan pemecahan masalah matematis

Tidak terjadi interaksi antara interval pengairan dan jumlah populasi per lubang tanam pada parameter panjang tanaman, jumlah daun, luas daun, bobot segar tanamn,

Beberapa media cetak diatas adalah media cetak yang dibuat untuk media promos i acara Pemilihan Cak dan Ning Surabaya, dengan warna terang dan model yang ceria