• Tidak ada hasil yang ditemukan

MOTIVASI DAN PERILAKU MEROKOK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN EXTERNAL LOCUS OF CONTROL (Penelitian Pada Mahasiswa Universitas Negeri Semarang Tahun 2005/2006).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "MOTIVASI DAN PERILAKU MEROKOK PADA MAHASISWA DITINJAU DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN EXTERNAL LOCUS OF CONTROL (Penelitian Pada Mahasiswa Universitas Negeri Semarang Tahun 2005/2006)."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ABSTRAK

MOTIVASI DAN PERILAKU MEROKOK PADA MAHASISWA DITINJAU

DARI INTERNAL LOCUS OF CONTROL DAN EXTERNAL LOCUS OF CONTROL

(Penelitian Pada Mahasiswa Universitas Negeri Semarang Tahun 2005/2006)

Oleh :

Ratih Perwitasari

NIM. 1550401014

Abstrak skripsi, dibawah bimbingan Liftiah, S. Psi, M. Si dan Drs. Edy Purwanto, M. Si

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui motivasi merokok dan perilaku merokok pada mahasiswa ditinjau dari internal locus of control dan external locus of

control pada mahasiswa Universitas Negeri Semarang Tahun 2005/2006.

Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif komparatif dengan populasi penelitian ini adalah mahasiswa UNNES tahun 2005/2006. Penentuan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling sesuai dengan ciri-ciri yang telah ditentukan. Dalam penelitian ini banyaknya responden adalah 80 mahasiswa dengan 41 mahasiswa memiliki internal locus of control dan 39 mahasiswa dengan external

locus of control. Untuk memperoleh data digunakan skala psikologis berupa skala

motivasi merokok berjumlah 46 item dan skala locus of control berjumlah 39 item, serta kuesioner berupa angket perilaku merokok sejumlah 36 item. Metode analisis data menggunakan analisis diskriptif dan analisis statistik U Mann Whitney dengan menggunakan bantuan komputer program SPSS versi 11.0 for windows.

Hasil penelitian menunjukkan bahwa hasil motivasi mahasiswa UNNES termasuk dalam kriteria sedang pada mahasiswa internal locus of control dan external

locus of control, yang berarti bahwa mahasiswa internal locus of control dan external locus of control memiliki motivasi yang sedang secara psikologis, sosial dan

fisiologis. Perilaku merokok mahasiswa UNNES termasuk dalam kriteria sedang pada mahasiswa internal locus of control dan external locus of control, yang berarti bahwa mahasiswa internal locus of control dan external locus of control memiliki perilaku merokok yang sedang dilihat dari frekuensi, intensitas dan lama berlangsung merokok. Hasil analisis statistik tes U Mann Whitney tentang motivasi merokok mahasiswa diperoleh nilai zhitung sebesar -1,44 dengan p value sebesar 0,15 > 0,05

yang berarti tidak ada perbedaan motivasi merokok antara internal locus of control dan external locus of control. Begitupula pada perilaku merokok mahasiswa diperoleh nilai zhitung sebesar -1,10 dengan p value sebesar 0,27 > 0,05 yang berarti tidak ada

perbedaan perilaku merokok antara internal locus of control dan external locus of

control.

(2)

memiliki ketegasan untuk tidak merokok. Bagi pihak perguruan tinggi dapat memberikan pengetahuan dan pembinaan tentang perilaku merokok serta dampak dari merokok, sehingga mahasiswa dapat memikirkan kembali jika ingin berparilaku merokok. Bagi peneliti selanjutnya yang melaksanakan penelitian serupa hendaknya memperhatikan variabel lain seperti jenis kelamin dan pengaruh iklan. Sehingga mampu memberikan gambaran yang lebih luas tentang perilaku merokok.

Kata kunci: Internal Locus of Control, External Locus of Control, Motivasi

Referensi

Dokumen terkait

Pengujian hipotesis dari hasil penelitian menunjukkan bahwa internal locus of control berpengaruh positif terhadap perilaku keselamatan, yang berarti semakin tinggi

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sumbangan yang diberikan variabel locus of control yang terdiri dari intenal (internality) dan external (powerful others, chance)

chance dalam health locus of control pada perawat yang merokok dan tidak merokok dengan nilai t = 2,691 (p=0,009>0,05), artinya perawat yang merokok lebih

Berdasarkan pemaparan di atas, penulis merumuskan bahwa konsep kematangan karir dan locus of control internal pada mahasiswa prodi Psikologi ini perlu dikaji

Dengan demikian, internal locus of control merupakan salah satu faktor yang dapat membantu dan mempengaruhi mahasiswa dalam menyelesaikan tugas perkembangan

Dan mahasiswa jurusan akuntansi akreditasi “A” Universitas Swasta di Surabaya memiliki internal locus of control yang lebih tinggi dibandingkan dengan eksternal locus of control

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa hipotesis diterima karena terdapat hubungan positif yang signifikan antara internal locus of control

Hasil & Pembahasan Continue… Internal Locus Of Control External Locus Of Control  Lebih baik dalam mengerjakan pekerjaan jika mereka sendiri yang menentukan target waktunya.. 