• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANAN KELOMPOK TANI MAJU BERSAMA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA DI DESA TABUNGANEN TENGAH RT.04 KECAMATAN TABUNGANEN KABUPATEN BARITO KUALA DITINJAU DARI PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PERANAN KELOMPOK TANI MAJU BERSAMA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA DI DESA TABUNGANEN TENGAH RT.04 KECAMATAN TABUNGANEN KABUPATEN BARITO KUALA DITINJAU DARI PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

PERANAN KELOMPOK TANI MAJU BERSAMA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

DI DESA TABUNGANEN TENGAH RT.04 KECAMATAN TABUNGANEN KABUPATEN BARITO KUALA DITINJAU DARI PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

SKRIPSI

OLEH SITI MARFUAH

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN

2023 M/1443 H

(2)

i

PERANAN KELOMPOK TANI MAJU BERSAMA DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA

DI DESA TABUNGANEN TENGAH RT.04 KECAMATAN TABUNGANEN KABUPATEN BARITO KUALA DITINJAU DARI PERSPEKTIF EKONOMI ISLAM

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Guna Mencapai Gelar Sarjana dalam Ilmu Ekonomi

Oleh : Siti Marfuah 180105010487

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI ANTASARI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS ISLAM

JURUSAN EKONOMI SYARIAH BANJARMASIN

2023 M/1443 H

(3)

ii

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN

(4)

iii

PERSETUJUAN

(5)

iv

ANPENGESAH

(6)

v ABSTRAK

Siti Marfuah. 2022. Peranan Kelompok Tani Maju Bersama dalam Meningkatkan Kesejahteraan Keluarga di Desa Tabunganen Tengah Rt.04 Kecamatan Tabunganen Kabupaten Barito Kuala Ditinjau dari Perspektif Ekonomi Islam.

Skripsi, Program Studi Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

Pembimbing: (1) Prof. Dr. H. A. Hafiz Anshary AZ, M. A. (2) Dra. Hj.

Noorwahidah Haisy, M. Ag

Kata Kunci: Peranan, Kelompok Tani, Kesejahteraan Keluarga.

Penelitian ini dilatar belakangi dari salah satu sektor unggulan dari Indonesia yakni sektor pertanian. Dimana dalam sektor pertanian mampu menopang prekonomian nasioal secara makro dan juga menjadi tumpuan pendapatan bagi masyarakat petani secara mikro. Namun kenyataannya kualitas sumber daya manusia yang bekerja di bidang sektor pertanian masih rendah di bandingkan sektor lainya. Banyak kendala yang dihadapi para petani, baik dalam memproduksi padi, pemasaran hasil panen, dan persoalan-persoalan yang dihadapi dalam kehidupan sehari-hari. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peranan kelompok tani Maju Bersama dalam meningkatkan kesejahteraan kelurga ditinjau dari perspektif ekonomi Islam.

Penelitian ini termasuk penelitian lapangan (field research) dengan pendekatan deskritif kualitatif dengan menggunakan teknik pengumpulan data berupa wawancara, observasi dan dokumentasi.

Hasil penelitian ini menunjukan bahwa kelompok tani Maju Bersama berperan dalam membantu permasalahan para anggota dalam menyediakan sarana produksi pertanian serta memanfaatkan bantuan pemerintah daerah berupa pupuk dan obat-obatan bersubsidi dan mesin perontok padi untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga para petani. Dari pengelolaan kelompok tani Maju Bersama menggunakan prinsip tauhid, prinsip bekerja keras dan prinsip ta’awun (tolong menolong).

(7)

vi MOTTO

اًرۡسُي ِرۡسُع ۡلا َعَم َّنِاَف

“sesungguhnya sesudah kesulitan ada kemudahan”

“Semua lelah yang ku rasakan hari ini

tidak akan kurasakan pada besok pagi saat aku terbagun” (sitimf)

“Aku yakin dengan perjuangan ku karena semua orang tidak akan tahu bagaimana prosesku yang orang tahu hanya akhir dari keberhasilan maupun kegagalanku”

(sitimf)

ّٰتَشَل ۡمُكَيۡعَس َّنِا ؕ

“Sesungguhnya usahamu itu berbeda-beda”

Kamu merasakan lelah?? Bagaimana dengan orang tua mu yang mengusahan pendidikan kamu sampai dititik ini!!!

َدَجَو َّدَج ْنَم

“Barang siapa yang bersungguh-sungguh, dia pasti berhasil”

_Siti Marfuah_

(8)

vii

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah sujud syukur atas pencapaian ini.

Saya perembahkan sebuah karya kecil untuk:

Kedua orang tua saya

Yang telah bersusah payah sekuat tenaga penuh keringat dan penuh perhatian untuk memberikan pendidikan kepada putrinya tercinta hingga mampu

menyelesaikan pendidikan setrata 1 ini.

Untuk kedua adik saya Alfisyah dan Abdulah semoga kelak kalian mampu mencapai cita-cita kalian setinggi mungkin.

Dan kepada diri ini, terimakasih sudah mampu memikul tanggung jawab yang besar berupa ekspektasi yang tinggi dari kedua orang tua agar putri kecilnya

mampu memutar roda kehidupan keluarga.

Saya ucapkan terima kasih kepada Bapak Prof. Dr. H. A. Hafiz Anshary AZ, M.A,. dan istri Ibu Dra. Hj. Norwahidah Haisy, M.Ag,. selaku dosen pembimbing

saya selama menempuh pendidikan di UIN Antasari Banjarmasin, yang selalu memberikan ilmu kepada saya dan tak bosan-bosan memberikan bimbingan dan

nasehat sehingga saya berhasil menyelesaikan penulisan skripsi ini.

(9)

viii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-INDONESIA

Pedoman Transliterasi Arab Latin yang merupakan hasil keputusan bersama (SKB) Menteri Agama dan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan R.I. Nomor: 158 Tahun 1987 dan Nomor: 0543b/U/1987.

I. Konsonan tunggal

Huruf Arab Nama Huruf Latin Nama

ا

Alif tidak dilambangkan tidak dilambangkan

ب

Ba b Be

ت

ta’ t Te

ث

ṡa ṡ es (dengan titik di atas)

ج

jim j Je

ح

ḥa ḥ ha (dengan titik di bawah)

خ

kha kh ka dan ha

د

dal d De

ذ

żal ż zet (dengan titik di atas)

ر

Ra r Er

ز

zai z Zet

س

sin s Es

ش

syin sy es dan ye

ص

ṣad ṣ es (dengan titik di bawah)

ض

ḍad ḍ de (dengan titik di bawah)

ط

ṭa ṭ te (dengan titik di bawah)

ظ

ẓa ẓ zet (dengan titik di bawah)

ع

‘ain ‘̲ apostrof terbalik

غ

gain g Ge

ف

Fa f Ef

(10)

ix

ق

qof q Qi

ك

kaf k Ka

ل

lam l ‘el

م

mim m ‘em

ن

nun n ‘en

و

waw w We

ه

Ha h Ha

ء

hamzah ̲` apostrof

ي

ya y Ye

II. Konsonan rangkap karena syaddah ditulis rangkap

رّبكتم

ditulis Mutakabbir

سودقلا

ditulis al-qudūs

III. Ta’ marbutah di akhir kata a. Bila dimatikan ditulis h

ةعماج

ditulis jāmi’ah

ةبتكم

ditulis Maktabah

(ketentuan ini tidak diperlukan untuk kata-kata Arab yang sudah terserap dalam bahasa Indonesia, seperti salat, surat, ayat, zakat dan zebagainya, kecuali bila dikehendaki lafal aslinya).

b. Bila diikuti dengan kata sandang ‘al’ serta bacaan kedua terpisah, maka ditulis dengan h

ةليمجلا ةبتكملا

ditulis al-maktabah al-jamīlah

IV. Vokal pendek ؕ

fathah ditulis a

kasrah ditulis i

(11)

x ؕ

ؕ

dammah ditulis u

ركش

fathah ditulis syakara

أرق

kasrah ditulis quri’a

قطني

dammah ditulis yanṭiqu

V. Vokal panjang

1

fathah + alif

ةلماك

ditulis ditulis

ā kāmilah

2

fathah + ya mati

ىلص

ditulis ditulis

ā ṣallā

3

kasrah + ya mati

ديدش

ditulis ditulis

ī syadīd

4

dammah + wawu mati

رودص

ditulis ditulis

ū ṣudūr

VI. Vokal rangkap

1

fathah + ya mati

ديور

ditulis ditulis

ai ruwaidun

2

fathah + wawu mati

و داتولأا يذ نوعرف

ditulis ditulis

au

wa fir’auna żi al-autād

VII. Vokal pendek yang berurutan dalam satu kata dipisahkan dengan apostrof

اقلخ دشأ متنأأ

ditulis a’antum asyaddu khalqan

VIII. Kata sandang alif+lam

(12)

xi a. Bila diikuti huruf Qamariyyah

نارقلا

ditulis al-Qur’ān

باتكلا

ditulis al-kitāb

b. Bila diikuti huruf Syamsiyyah ditulis dengan diidgamkan

حبصلا

ditulis aṣ-ṣubḥu

ةرهاسلا

ditulis as-sāhirah

IX. Penulisan Kata-Kata Dalam Rangkaian Kalimat

Ditulis menurut bunyi atau pengucapannya dengan menulis penulisannya

نيدلاولا رب

ditulis birru al-wālidaini

سمشلا اذإ

ditulis Iża asy-syamsu

(13)

xii

KATA PENGANTAR

مــيحّرلا نحمّرلا الله مســب

Segala puji hanyalah bagi Allah Swt., atas segala limpahan karunia, nikmat, dan petunjuk-Nya sehingga pada akhirnya skripsi ini dapat terselesaikan. Shalawat serta salam selalu kita haturkan kepada panutan Nabi Besar Muhammad Saw., keluarga, sahabat, dan para pengikut beliau hingga akhir zaman. Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Peranan Kelompok Tani Maju Bersama dalam Meningkatkan Kesejahteraan Keluarga di Desa Tabunganen Tengah Rt.04 Kecamatan Tabunganen Kabupaten Barito KualaDitinjau dari Perspektif Ekonomi Islam”, sebagai salah satu syarat guna memperoleh gelar strata satu Sarjana Ekonomi, pada Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

Penulis menyadari sepenuhnya, telah banyak mendapatkan dukungan, bimbingan dan dorongan dari berbagai pihak yang telah menyumbankan pikiran, waktu, tenaga dan sebagainya. Oleh karena itu, pada kesempatan ini dengan setulus hatu penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Dr. H. Sukarni., M.Ag., selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

2. Rohana Faridah., SE.,MM., dan M. Qamaruddin., ME, selaku Ketua dan Sekretaris Program Studi Ekonomi Syariah, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin.

3. Prof. Dr. H. A. Hafiz Anshary, M. A., dan Dra. Hj. Noorwahidah Haisy, M.

Ag., selaku Pembimbing Skripsi dan Penasehat Akademik yang telah meluangkan waktunya dan memberikan saran kepada penulis selama menyelesaikan skripsi.

4. Bapak dan Ibu Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam UIN Antasari Banjarmasin yang telah memberikan bekal ilmu yang bermanfaat bagi penulis.

5. Bapak dan Ibu Tenaga Kependidikan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam.

6. Pengurus dan anggota kelompok Tani Maju Bersama yang telah membantu memberikan informasi terkait penelitian ini.

7. Abah dan Mama selaku orang tua saya, terimakasih atas segala doa, cinta dan pengorbanan yang tidak pernah ada habisnya untuk anak-anaknya.

8. Keluarga tercinta, yang telah memberikan distribusi baik berupa meteri dan semangat.

9. Muhammad Nur Hadi, yang telah menemani penulis selama perkuliahan dan penyelesaian skripsi ini. Terimakasih sudah menjadi rumah tempat berkeluh kesah selama jauh dari orang tua dan terimakasih sudah menjadi bagian perjalanan dalam pendewasaan diri ini.

(14)

xiii

10. Rana Ulfa, Sp.d yang telah memberikan sumbangsih pemikiran terhadap keluh kesah saya selama pembuatan skripsi ini.

11. Asriyatih yang merupakan teman tidur dan telah memberikan tumpangan kost selama perkuliahan.

12. Rekan-rekan Menwa yudha 38, senior dan junior Menwa yang dari awal masa perkuliahan yang selalu memberikan masukan dan semangat dalam perkuliahan.

13. Dan masih banyak lagi yang tidak bisa saya sebutkan satu persatu.

Semoga Allah Swt., membalas segala bentuk kebaikan pihak-pihak yang terkait.

Akhir kata penulis mengharapkan ampunan dan ridha Allah Swt., semoga karya tulis ini dapat memberikan manfaat bagi semua pihak dan menambah khazanah pengetahuan ekonomi dan bisnis Islam, Amin.

Banjarmasin, 22 Desember 2022 Penulis,

Siti Marfuah

(15)

xiv DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

PERNYATAAN KEASLIAN TULISAN ... ii

PERSETUJUAN ... iii

ANPENGESAH ... iv

ABSTRAK ... v

MOTTO ... vi

PERSEMBAHAN ... vii

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-INDONESIA ... viii

KATA PENGANTAR ... xii

DAFTAR ISI ... xiv

DAFTAR TABEL ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 6

C. Tujuan Penelitian ... 6

D. Kegunaan Penelitian ... 6

E. Definisi Operasional ... 7

F. Penelitian Terdahulu ... 9

G. Sistematika Pembahasan ... 12

BAB II PERANAN KELOMPOK TANI DALAM MENINGKATKAN KESEJAHTERAAN KELUARGA ... 14

A. Pengertian Peranan ... 14

1. Menurut KBBI ... 14

2. Menurut Teori Al-Qur’an ... 15

3. Menurut Para Ahli ... 16

B. Pengertian Kelompok Tani ... 19

1. Menurut KBBI ... 19

2. Prinsip-Prinsip Kelompok Tani ... 19

3. Ayat-Ayat Tentang Pertanian ... 24

4. Menurut Para Ahli ... 26

C. Pengertian Kesejahteraan Keluarga... 28

(16)

xv

1. Menurut KBBI ... 28

2. Teori Pandangan Islam Mengenai Kesejahteraan Keluarga ... 29

3. Menurut Para Ahli Mengenai Kesejahteraan Keluarga ... 33

BAB III METODE PENELITIAN ... 36

A. Jenis dan Pendekatan Penelitian ... 36

B. Lokasi Penelitian ... 36

C. Subjek dan Objek Penelitian ... 37

D. Data dan Sumber Data ... 37

E. Metode Pengumpulan Data ... 38

F. Teknik Analisis Data ... 40

BAB IV ANALISIS DATA DAN LAPORAN PENELITIAN ... 41

A. Penyajian Data ... 41

1. Gambaran Umum Lokasi Penelitian... 41

2. Gambaran Umum Kelompok Tani Maju Bersama ... 43

3. Hasil Penelitian ... 46

B. Analisis Data dan Laporan Penelitian ... 53

1. Peranan Kelompok Tani Maju Bersama dalam Meningkatkan Kesejahteraan Keluarga ... 53

2. Tinjauan Ekonomi Islam Terhadap Peranan Kelompok Tani Maju Bersama dalam Meningkatkan Kesejahteraan Keluarga ... 58

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 64

A. Simpulan ... 64

B. Saran-saran ... 65

DAFTAR PUSTAKA ... 66

LAMPIRAN-LAMPIRAN ... 69

LAMPIRAN I PEDOMAN WAWANCARA ... 70

LAMPIRAN II DOKUMENTASI WAWANCARA ... 73

LAMPIRAN III DATA PRIBADI ... 78

LAMPIRAN IV SURAT-SURAT ... 79

1. Surat Persetujuan Judul dan Pembimbing Skripsi ... 79

2. Penetapan Perubahan Judul Skripsi ... 80

3. Surat Penetapan Waktu Ujian Proposal ... 81

4. Surat Keterangan Telah Ujian Proposal ... 82

5. Surat Izin Riset ... 83

6. Surat Telah Riset ... 84

7. Bukti Bimbingan Skripsi ... 80

8. Surat Keterangan Bebas Plagiasi ... 86

(17)

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel 1.1 Administrasi Desa Tabunganen Tengah...33 Tabel 1.2 Mata Pencaharan Penduduk Desa Tabunganen Tengah...34 Tabel 2.3 Susunan Pengurus dan Anggota Kelompok Tani Maju Bersama...35

Referensi

Dokumen terkait

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Peran Pemerintah dalam Upaya Mengembangkan

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Analisis Manajemen Keuangan terhadap Kesejahteraan

Alhamdulillah, lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Ajaran Tauhid dalam Lagu-Lagu

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Upaya Petani Karet dalam Meningkatkan Pendapatan

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Persepsi Konsumen Muslim Dalam Memilih

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Strategi Pemasaran dalam Meningkatkan Jumlah Nasabah

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Penerapan Etika Bisnis Islam Dalam Usaha

Lepas dari khilaf dan segala kekurangan, penulis merasa sangat bersyukur telah menyelesaikan skripsi yang berjudul “Pemberdayaan Ekonomi Pesantren Melalui Kemitraan