BIDANG KEGIATAN : PKM KEWIRAUSAHAAN
Diusulkan Oleh:
Ahmad Nailul Marom Annasiki (2111413025) ‘13
Khirzatur Rosyidah (2201412099) ‘12
Laila Salsabila (7211413024) ‘13
UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG SEMARANG
2015
RINGKASAN...iv
BAB 1. PENDAHULUAN...1
1.1 Latar Belakang Masalah...1
1.2 Rumusan Masalah...1
1.3 Tujuan Program...2
1.4 Luaran yang Diharapkan...2
1.5 Kegunaan Program...2
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA...2
2.1 Prospek Temotik untuk Produk yang Menarik tetapi dengan Harga Terjangkau...2
2.2 Temotik dapat Mengurangi Pencemaran Lingkungan...2
2.3 Temotik dapat Menambah Kecintaan Masyarakat Indonesia terhadap Batik. ...3
2.4 Perolehan Bahan Baku...3
2.5 Peluang Pasar...3
2.6 Media Promosi yang akan Digunakan...3
2.7 Strategi Pemasaran yang akan Diterapkan...3
2.8 Analisis Produk/Operasi...4
2.9 Analsis Keuangan...5
2.10 Analisis Pendapatan dan Keuangan...6
2.11 Analisis Kelayakan Usaha...6
BAB 3. METODE PELAKSANAAN...7
3.1 Persiapan Produksi...7
3.2 Tahap Produksi Temotik...7
3.3 Pemasaran...8
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN...8
4.I Biaya...8
4.2 Jadwal Kegiatan...8
LAMPIRAN-LAMPIRAN...10
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing...10
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan...18
Program ini memanfaatkan sampah gelas plastik untuk dijadikan sebuah tas bermotif batik ‘Tamotik : Tas Motif Batik dengan Memanfaatkan Sampah Gelas Plastik’. Tas Motif Batik hampir sama dengan tas-tas bermotif lainnya, tatepi keunggulan tersendiri dari tas ini adalah kerangka menggunakan sampah gelas plastik.
Tim penulis bermula untuk memunculkan ide ini berdasarkan banyak sekali sampah yang tidak pada tempatnya. Hal itu karena masyarakat yang kurang sadar terhadap kebersihan lingkungan. Selain itu, kurangnya tempat sampah yang berada di lingkungan sekitar.
Sebenarnya sampah-sampah tersebut ada yang masih bisa dimanfaatkan untuk menjadi barang-barang lain yang layak dijual. Seperti gelas plastik. Sampah gelas plastik dapat dimanfaatkan untuk membuat barang seperti tas yang menarik tetapi dengan harga yang terjangkau. Hal tersebut disebabkan oleh bahan dasarnya yang berasal dari sampah sehingga harga dapat jauh lebih murah.
Program kreativitas ini merupakan program yang memanfaatkan sampah atau barang bekas mejadi barang yang dapat digunakan kembali dan memiliki daya jual yang cukup menjanjikan. Dengan memanfaatkan sampah tersebut dapat mengurangi masalah-masalah sampah yang masih melanda di Indonesia.
Selain itu, Tim penulis juga menggunakan metode kegiatan kewirausahaan yang meliputi beberapa tahap. Tahap pertama yaitu pengadaan alat dan bahan. Tahap kedua membuat produk tersebut. Tahap ketiga yaitu memasarkan produk. Terakhir tahap keempat mempromosikan produk, baik itu berbicara langsung maupun menggunakan media-media.
Bahan baku pembuatan tas ini adalah sampah gelas plastik dan kain batik merupakan salah satu budaya asli milik Indonesia. maka dari itu, program ini bermanfaat untuk mengajak masyarakat lebih peduli pada lingkungan sekitar dan lebih mencintai budaya asli milik Indonesia.
BAB 1. PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah
Masalah sampah seperti tidak menemui titik temu yang pasti dalam menyelesaikan masalahnya. Sudah banyak usaha pemerintah dalam menghadapi masalah sampah, diantaranya yaitu menggunakan sampah sebagai pembangkit listrik, dibakar, didaur ulang, dan lain sebagainya. Walaupun sudah cukup banyak usaha yang dilakukan oleh pemerintah, masalah sampah masih menjadi hal yang cukup rumit.
Sebenarnya masalah sampah banyak disebabkan oleh ketidaksadaran para masyarakat yang membuang sampah sembarangan. Selain itu, juga kurangnya tempat pembuangan sampah sehingga sampah tidak terkontrol.
Sampah yang dibuang sembarangan dapat menyebabkan masalah yang cukup serius. Beberapa diantaranya yaitu pencemaran lingkungan, penyakit, bau yang tidak sedap, dan lain-lainnya. Masalah yang ditimbulkan oleh sampah bahkan bisa sampai menyebabkan bencana seperti banjir dan yang lainnya.
Beberapa masalah tersebut dapat dicegah jika yang bertindak bersama-sama. Mulai dari pemerintah sampai kalangan masyarakat sendiri. Karena alasan tersebutlah, kami mencoba memanfaatkan sampah gelas plastik untuk dijadikan tas agar dapat mengurangi masalah sampah tersebut.
Tas yang kami buat berbahan dasar dari gelas plastik yang dibentuk sedemikian rupa. Desain tas tersebut nantinya juga akan disesuaikan dengan sasaran pemasaran agar lebih baik. Seperti jika sasarannya adalah mahasiswa, akan didesain serupa dengan selera mahasiswa, begitu pula dengan ibu-ibu. Karena tas tersebut berbahan dasar dari sampah maka dari itu harganya terjangkau.
Selain masalah lingkungan, Tamotik juga mengajak masyarakat utnuk ikut melestarikan budaya asli Indonesia, yaitu batik. Dengan memakai Tamotik masyarakat seperti memiliki identitas negara mereka sendiri.
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan penjelasan diatas, maka permasalahan yang akan dibahas dalam program ini adalah sebagai berikut.
1. Bagaimanakah pemanfaatan gelas plastik untuk pembuatan tas yang menarik dengan harga terjangkau?
1.3 Tujuan Program
Tujuan yang diharapkan dari program ini adalah sebagai berikut:
1. Memanfaatkan sampah gelas plastik untuk pembuatan tas yang menarik dengan harga yang terjangkau.
2. Menjelaskan prospek bisnis Tamotik.
1.4 Luaran yang Diharapkan
Luaran-luaran yang diharapkan dari program ini adalah sebagai berikut: 1. Terciptanya tas dari gelas plastik yang menarik tetapi dengan harga terjangkau.
2. Berkurangnya sampah yang beredar di masyarakat.
3. Bertambahnya kecintaan masyarakat terhadap budaya asli Indonesia.
1.5 Kegunaan Program
Program kreatifitas ini dapat berguna untuk:
1. Upaya Membantu menangulangi masalah sampah. 2. Menawarkan produk Tamotik dengan harga terjangkau. 3. Meningkatkan kreatifitas masyarakat untuk berinovasi.
BAB 2. GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA
2.1 Prospek Temotik untuk Produk yang Menarik tetapi dengan Harga Terjangkau
Banyak produsen produk tas yang berlomba-lomba untuk membuat tas yang terbuat dari bahan yang baik agar produknya terlihat menarik. Tetapi bahan yang baik tersebut pasti memiliki harga yang tidak murah. Berbeda dengan Temotik. Temotik ini memiliki harga yang murah dan terjangkau.
2.2 Temotik dapat Mengurangi Pencemaran Lingkungan
2.3 Temotik dapat Menambah Kecintaan Masyarakat Indonesia terhadap Batik.
Kebanyakan orang Indonesia beranggapan bahwa batik adalah gaya kuno atau hanya untuk orang tua saja. Hal tersebut karena banyak model-model pakaian lama atau yang sejenisnya bermotif batik. Sehingga muncul gagasan tersebut.
Untuk menanggulangi masalah tersebut, Tematik memberi solusi mengguknakan motif batik tetapi dengan gaya yang terbaru. Hal itu akan membantu masyarakat Indonesia untuk lebih mencintai budaya aslinya, yaitu batik.
2.4 Perolehan Bahan Baku
Bahan baku dapat dengan mudah diperoleh di tempat-tempat daur ulang sampah. Bahan baku juga dapat ditemukan dengan mudah di jalan-jalan atau di tempat sampah terdekat. menambah kecintaan masyarakat Indonesia terhadap batik.
2.6 Media Promosi yang akan Digunakan
Media yang digunakan dalam penjualan produk adalah penjualan dalam jaringan/ online melalui internet. Selain itu, promosi yang digunakan juga dengan berjualan berkeliling.
2.7 Strategi Pemasaran yang akan Diterapkan
Strategi pemasaran yang akan digunakan dalam usaha pembuatan Temotik adalah analisis marketing mix (bauran pemasaran) 4 P yaitu kebijakan produk, harga, promosi, dan distribusi.
1. Kebijakan Produk
Usaha ini termasuk dalam bidang jasa penjualan produk. Tas yang menarik dengan harga yang terjangkau. Desain tas-tas juga akan disesuaikan dengan sasaran. Seperti mahasiswa atau ibu-ibu rumah tangga.
2. Kebijakan Harga
mulai dari Rp 30.00 hingga Rp 70.000. harga tersebut sudah termasuk lebih murah daripada tas-tas yang lainnya.
3. Kebijakan Promosi
Produk Temotik ini akan lebih meningkat penjualannya dengan adanya promosi. Bentuk promosi yang akan digunakan dapat berupa famlet, spanduk, radio, internet, dan lain-lainnya. Sistem penjualannya dilakukan secara online maupun langsung ditempat usaha.
4. kebijakan ditribusi
Distribusi hasil produksi dilakukan secara langsung di tempat usaha atau toko. Jika memesan secara online akan dikirmkan melalui pos atau diantarkan sendiri jika memungkinkan.
2.8 Analisis Produk/Operasi
1. Bahan baku dan bahan penolong
Bahan baku yang digunakan dalam pembuatan tas ini adalah sebagai berikut:
a. Cincin dari gelas plastik yang telah dibersihkan, b. Manik-manik,
Jenis peralatan yang digunakan dalam membuat tas ini adalah: - Korek api
- Mesin jahit
- Jarum dan benang jahit - Gunting
3. Proses produksi atau operasi
Proses produksi tas ini adalah sebagai berikut:
- Ambil dan bersihkan cincin gelas plastik, usahakan jenis gelas adalah sama, misal: berasal dari minuman Okky Jelly drink rasa anggur.
- Gabungkan tiap cincin dengan menggunakan tali senar dan manik-manik agar lebih menarik.
- Sambung tiap cincin yang telah digabungkan dengan menggunakan tali kur. Tahap ini harus dilakukan dengan teliti agar hasilnya rapi. - Sisa tali kur kemudian dirajut dan dijadikan tali sandangan tas. - Siapkan kain batik dan resleting, jahit hingga berbentuk sesuai
- Gabungkan kain batik dan tas yang telah jadi menggunakan jarum dan benang jahit. Untuk melakukan ini, haruslah dengan tangan, karena mustahil bisa dilakukan dengan menggunakan mesin jahit. - Untuk sentuhan akhir, berilah tambahan hiasan lain agar terlihat
lebih menarik.
2.9 Analsis Keuangan Investasi yang diperlukan
investasi awal:
sewa tempat usaha Rp
1.500.000,-mesin jahit 1 Rp
1.000.000,-Jarum 1 pack Rp
10.000,-gunting 2 @ 5.000 Rp 5.000,- + jumlah Investasi awal Rp 2.515.000
Penyusutan aktiva
no nama aktiva umur ekonomis penyusutan
1. mesin jahit 5 Rp
1.500,-2. jarum 3 Rp
150,-3.
gunting 3 Rp
150,-jumlah penyusutan Rp
1.800,-Biaya operasional perbulan biaya bahan baku
cincin gelas plastik 1.000 @Rp 50 Rp
50.000,-manik-manik 2.000 Rp
10.000,-tali senar 5 ikat @ 2.000 Rp 10.000,-kain batik 5 meter @ 20.000 Rp 100.000,-resleting 5 meter @ 2.000 Rp 10.000,-tali kur 20 meter @ 1.000 Rp 20.000,-korek api 2 pack @ 5.000 Rp 10.000,- +
Rp 210.000,-Harga Pokok Penjualan
Biaya pengiriman Rp
50.000,-biaya promosi Rp
50.000,-beban penyusutan aktiva Rp 1.800,-+ Rp 101.800,-jumlah biaya operasional pabrik Rp 311.800,-total investasi yang diperlukan Rp
harga Temotik terendah jika ditawarkan ke konsumen yaitu Rp 30.000,-per tas.
Hasil penjualan 1 bulan = 16 tas x Rp. 30.000 = Rp 480.000
total biaya operasional selama 1 bulan = Rp
311.800,-keuntungan tiap bulan adalah = Rp 480.000 – Rp 311.800 = Rp
168.200,-2.11 Analisis Kelayakan Usaha 1. Break Event Point
BEP dalam satu bulan dapat dihitung menggunakan rumus sebagai berikut:
BEP harga produksi = total biaya volume Produksi
= Rp 311.800,- = 19487,5 16
Artinya, pada tingkat harga sebesar Rp 30.000,- usaha ini berada pada titik impas.
BEP volume Produksi = total biaya Harga total biaya operasional = Rp
Rp 311.800,-= 1,5394484
B/C Ratio > 1 sama dengan usaha ini layak untuk dijalankan. Artinya setiap satuan biaya yang dikeluarkan diperoleh hasil penjulan sebesar 1,5394484 kali lipat.
3. Return On Investmen (ROI)
ROI = keuntungan,- = Rp 168.200,- = Rp 53,94 total biaya Rp
311.800,-Artinya, usaha ini layak dikembangkan karena setiap pembiayaan sebesar Rp 100,- mendapat keuntungan sebesar
= Keuntungan + Penyusutan x 100% jumlah modal investasi
= Rp 168.200,- + Rp 1.800 x 100% Rp 2.515.000
= 8,4367246 %
Berdasarkan hasil perhitungan diatas, investasi layak dilaksanakan. Karena memiliki peluang usaha.
BAB 3. METODE PELAKSANAAN
Pelaksanaan program usaha pembuatan Temotik akan melalui tiga tahapan, yaitu : persiapan produksi, produksi Temotik, dan pemasaran Temotik.
3.1 Persiapan Produksi
Persiapan produksi pembuatan Temotik kegiatan utama, yaitu persiapan alat dan persiapan bahan untuk produksi.
3.2 Tahap Produksi Temotik
Ambil dan bersihkan cincin gelas plastik, usahakan jenis gelas adalah sama, misal: berasal dari minuman Okky Jelly drink rasa anggur. Gabungkan tiap cincin dengan menggunakan tali senar dan manik-manik agar lebih menarik. Sambung tiap cincin yang telah digabungkan dengan menggunakan tali kur. Tahap ini harus dilakukan dengan teliti agar hasilnya rapi. Sisa tali kur kemudian dirajut dan dijadikan tali sandangan tas. Siapkan kain foreng dan resleting, jahit hingga berbentuk sesuai dengan ukuran tas. Kain batik ini akan menjadi kain dalam tas untuk menaruh benda-benda, sehingga tidak transparan. Gabungkan kain batik dan tas yang telah jadi menggunakan jarum dan benang jahit. Untuk melakukan ini, haruslah dengan tangan, karena mustahil bisa dilakukan dengan menggunakan mesin jahit. Untuk sentuhan akhir, berilah tambahan hiasan lain agar terlihat lebih menarik.
3.3 Pemasaran
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN 4.I Biaya
1. Rekapitulasi Biaya Table rekapitulasi biaya
No Jenis pengeluaran Biaya (Rp)
1. Peralatan Penunjang
2.515.000,-2. Bahan Habis Pakai
210.000,-3. Perjalanan
600.000,-4. Lain-lain
1.129.000,-jumlah 4.454.000
4.2 Jadwal Kegiatan
Rencananya kegiatan akan dilakukan selama lima bulan. Berikut rincian jadwal dari kegiatan tersebut.
No Jenis Kegiatan Bulan
1 2 3 4 5
1. Perencanaan produksi
XXXX
2. Persiapan dan Pengadaan Bahan
X XX
3. Pelaksanaan produksi
XXX XXXX XXXX XX
4. Pemasaran XXX XXXX XXXX XX
5. Penyusunan laporan
X XXXX XXX
6. Penyerahan Laporan Akhir
LAMPIRAN-LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota, dan Dosen Pembimbing 1. Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Ahmad Nailul Marom Annasiki
2 Jenis Kelamin L
3 Program Studi Sastra Indonesia
4 NIM 2111413025
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kudus, 09 Agustus 1995
6 E-mail [email protected]
B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SD N 1 Kalirejo MTs NU Darul Hikam
MA NU Darul Hikam
Jurusan - - Ips
Tahun Masuk-Lulus 2001-2007 2007-2010 2010-2013
C. Pemakalah Seminar Ilmiah
No Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar
Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
1
-2
-3
-D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan
Tahun
1
-2
-3
-Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKMK.
Semarang,08 Oktober 2015 Pengusul
(Ahmad Nailul Marom Annasiki)
2. Biodata Anggota 1 A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Khirzatur Rosyidah
2 Jenis Kelamin P
3 Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Inggris
4 NIM 2201412099
5 Tempat dan Tanggal Lahir Jepara, 12 Juli 1995
6 E-mail [email protected]
7 Nomor Telepon/Hp 085712319310
SD SMP SMA Nama Institusi SDN 05 Keling MTs Hasyim
Asy’ari Bangsri
MA Hasyim
Asy’ari Bangsri
Jurusan - - Ipa
Tahun Masuk-Lulus 2000-2006 2006-2007 2007-2013
C. Pemakalah Seminar Ilmiah
No Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar
Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
1
-2
-3
-D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan
Tahun
1
-2
-3
-Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKMK.
Semarang,08 Oktober 2015 Pengusul
3. Biodata Anggota 2 A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Laila Salsabila
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Akuntansi
4 NIM 7211413024
5 Tempat dan Tanggal Lahir Tegal, 24 september 1995
6 E-mail [email protected]
7 Nomor Telepon/Hp 085713025972
B. Riwayat Pendidikan
Nama Institusi SD N 1 Sindang SMP N 1 Dukuhwaru
SMK N 1 Slawi
Jurusan - - Akuntansi
Tahun Masuk-Lulus 2001-2007 2007-2010 2010-2013
C. Pemakalah Seminar Ilmiah
No Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar
Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
1
-2
-3
-D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan
Tahun
1
-2
-3
-Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKMK.
Semarang,08 Oktober 2015 Pengusul
4. Biodata Dosen Pembimbing A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Suseno S.Pd., M.A
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Sastra Indonesia
4 NIDN 0014057801
5 Tempat dan Tanggal Lahir Purbalingga, 14 Mei 1978
6 E-mail [email protected];
7 Nomor Telepon/Hp 08157756690
B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Jurusan
Tahun Masuk-Lulus
C. Pemakalah Seminar Ilmiah
No Nama Pertemuan Ilmiah/ Seminar
Judul Artikel Ilmiah Waktu dan Tempat
1 2 3
D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi lainnya)
No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan
Tahun
1 2 3
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan Hibah PKMK.
Semarang,08 Oktober 2015 Pembimbing
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan 1. Peralatan Penunjang
Material Justifikasi pemakaian
Kuantitas Harga Satuan (Rp)
Jumlah (Rp)
Sewa tempat usaha
Digunakan sebagai pabrik
5 bulan - 1.500.000
Mesin jahit Digunakan untuk menjahit tas
1 1.000.000 1.000.000
Gunting Untuk
memotong
2 2.500 5.000
Jarum Untuk
menjahit
1 pack 10.000 10.000
SUB TOTAL (Rp) 2.515.000
Material Justifikasi
2000 pcs - 10.000
Tali senar Untuk menyatukan cincin gelas plastik
5 ikat 2.000 10.000
Kain batik Untuk bagian dalam tas
5 meter 20.000 100.000
Resleting Untuk membari “pintu” pada tas
5 meter 2.000 10.000
Tali kur Untuk menghias
20 meter 1.000 20.000
Korek api Untuk membakar
2 pack 5.000 10.000
SUB TOTAL (Rp) 210.000
3. Perjalanan
100 produk 2.000 200.000
Pengiriman
100 produk 4.000 400.000
SUB TOTAL (Rp) 600.000
Material Justifikasi
Untuk memindah data
1 50.000 50.000
Roll film Untuk menyimpan data
Cuci cetak Untuk mencetak gambar
1 - 100.000
Penyusunan laporan
Untuk melaporkan - - 200.000
Publikasi Untuk menyebarkan luaskan
- - 200.000
Administrasi Perijinan 300.000
SUB TOTAL (Rp) 1.129.000 Total keseluruhan 4.454.000
1 Ahmad Nailul Marom Annasiki
Sastra Indonesia
Kebahasaa n
8 jam/
minggu
Mempublikasika n dan mencari bahan utama
2 Khirzatur Rosyidah
Pendidika n Bahasa dan Sastra Inggris
Kebahasaa n
8 jam/
minggu
Membuat produk
3 Laila Salsabila
Akuntansi Ekonomi 8 jam/
minggu
Bendahara dan membantu