• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Profitabilitas Bank Konvensional yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Profitabilitas Bank Konvensional yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

ii ABSTRAK

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI

PROFITABILITAS BANK KONVENSIONAL YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

Penelitian ini ditujukan untuk menunjukkan pengaruh ukuran perusahaan, beban operasional dan pendapatan operasional (BOPO) dan earning per share (EPS)terhadap profitabilitas pada bank konvensional yang tercatat di Bursa Efek Indonesia periode 2010-2012. Jumlah sampel yang diambil adalah 26bank konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2010-2012 dengan kriteria tertentu.

Data diperoleh dari situs Bursa Efek Indonesia, www.idx.co.id

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara parsial earning per share (EPS) berpegaruh terhadap profitabilitasbank konvensional dalam tingkat yang signifikan.Sedangkan secara simultan ukuran perusahaan, beban operasional pendapatan operasional&earning per share berpengaruh terhadap profitabilitas bank konvensional dalam tingkat yang signifikan.

.Hasilnya terlihat pada laporan tahunan yang diterbitkan oleh perusahaan-perusahaan yang menjadi sampel pada penelitian ini.Model analisis yang digunakan adalah regresi linier berganda, uji t dan uji f. Uji t dipergunakan untuk menguji variabel independen secara parsial terhadap variabel dependen.Uji f digunakan untuk menguji pengaruh variabel independen secara bersama terhadap variabel dependen.

Kata kunci :ukuran perusahaan, beban operasional pendapatan operasional, earning per share, profitabilitas

(2)

iii ABSTRACT

ANALYSIS OF THE FACTORS AFFECTING THE PROFITABILITY OF CONVENTIONAL BANKS LISTED ON THE INDONESIAN STOCK

EXCHANGE

The objective of this study is to find the effects of firm size, operating expense operating income and earning per shareto the financial reportsof conventional banking companies listed in Indonesian Stock Exchange in 2010 until 2012 period. The number of samples used were26conventional banking companies registered to go public in Indonesia Stock Exchange.

Data was obtained from Indonesian Stock Exchange website, www.idx.co.id

The results of this study show that earning per share partiallyhavea significant effect on the level of profitabilty. On the other hand, this study also shows that firm size, operating expense operating income and earning per share simultaneouslyhavea significant effect on the level of profitability.

. The results were as seen on annual report that published by corporates which act as sampling in this research. Analysis model that used is multiple regression, t test, and f test. T test is used to analysis the partial influence of independent variable to dependent variable. F test is used to analysis simultaneous of independent variable to dependent variable.

Keywords :firm size, operating expense operating income, earning per share, profitability

Referensi

Dokumen terkait

Dalam tugas akhir ini objek yang akan dikenali adalah objek dengan warna merah silindris dan kotak berwarna coklat menyerupai C-4 .Berdasarkan pengamatan dan pengujian yang

Arahan Kebijakan & Rencana Strategis Infrastruktur Bidang Cipta Karya|3- 13  pengembangan penyediaan perumahan untuk semua lapisan masyarakat; dan  pengembangan kawasan

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui potensi dan manfaat tumbuhan obat yang terdapat pada hutan produksi di Kecamatan Sinoa Kabupaten Bantaeng.. Jenis data yang

Nama mahasiswa pengusul yang telah didaftarkan oleh operator sebagai pengelola PKM di Perguruan Tinggi telah berhasil masuk siap untuk melengkapi identitas dan mengunggah

Findings indicate that combination therapy with estrogen plus simvastatin favorably affected lipid metabolism by reducing the concentrations of VLDL and IDL particles as well as

Berdasarkan hasil grafik simulasi yang dilakukan pada pemodelan surge tank dan bladder surge tank beserta variasi jarak pada saat kondisi 3 pompa off dapat

Tujuan dari penulisan dan pembuatan tugas akhir ini adalah untuk membuktikan bagaimana implementasi penggunaan logika fuzzy dalam navigasi menggunakan GPS yang nantinya dapat

HIDROLISIS KULIT PISANG KEPOK ( Musa paradisiaca L.) MENJADI SIRUP GLUKOSA DENGAN KATALIS ASAM