48
BAB IV.PROGRAM PENGAWASAN
A.
Program TahunanSecara umum siklus kegiatan pengembangan meliputi tujuh langkah utama pada tiap bidang, yaitu:
No Kegiatan
Waktu Pelaksanaan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1. Supervisi Penerimaan siswa baru.
2. Supervisi perbaikan program tahunan berdasarkan hasil evaluasi diri sekolah (EDS).
3. Supervisi indikator dan target program tahunan pemenuhan SNP.
4. Supervisi perbaikan dokumen satu KTSP, Silabus dan RPP agar sesuai panduan penyusunan KTSP, produk analisis konteks, SKL, kebutuhan lulus UN, persiapan seleksi ke PTN dan SKL.
5. Supervisi pemenuhan Dokumen KTSP, penetapan KKM, Kalender Pendidikan, Pembagaian tugas mengajar
6. Supervisi rencana pembinaan kesiswaan.
7. Supervisi program pembinaan pendidik dan tanaga kependidikan agar sesuai dengan kebutuhan pemenuhan SKL dan target
8. Supervisi penilaian kinerja guru (PKG) dan kepala sekolah (PKS)
9. Supervisi rencana kerja tindakan penjaminan mutu dan supervisi
49
No Kegiatan
Waktu Pelaksanaan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 manajemen dan akademik.
10. Supervisi pemenuhan standar perencanaan pembelajaran
11. Supervisi pemenuhan standar proses pembelajaran
12. Supervisi pemenuhan standar penilaian
13. Supervisi penjaminan mutu pembelajaran oleh tim penjamin mutu atau kelapa sekolah.
14. Pembinaan guru
15. Pembinaan kepala sekolah
16. Penilaian kinerja guru
17. Penilaian kinerja kepala sekolah
18. Pembimbingan guru dalam
pengembangan karya inovatif. 19. Pelaksanaan MSPD
20. Evaluasi Pengawasan
21. Pengembangan Kompetensi Diri Berkelanjutan
22. Pengembangan Penelitian Tindakan Sekolah
B.
Program Semester Ganjil 2011-2012Berdasarkan program tahunan seperti yang tertuang dalam matriks jadwal
kegiatan tahunan di atas selanjutnya dijabarkan dalam program semester seperti di
bawah ini.
50
1. Program Pembinaan GuruNo Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6
1. Pembinaan Guru dalam perbaikan dokumen KTSP, Silabus dan RPP agar sesuai panduan penyusunan KTSP, produk analisis konteks, SKL, kebutuhan lulus UN, persiapan seleksi ke PTN dan SKL.
Sekolah memiliki
dokumen KTSP
memenuhi standar.
2. Pembinaan guru dalam pemenuhan Dokumen KTSP, penetapan KKM, Kalender Pendidikan, Pembagaian tugas mengajar
Tercapainya target mutu penyelenggaraan
pendidikan sesuai dengan konteks.
3. Pembinaan guru dalam rencana pembinaan kesiswaan. Tersusunnya dokumen pembinaan kesiswaan yang memenuhi kebutuhan peningkatan mutu siswa
4. Supervisi penilaian kinerja guru (PKG)
Terselenggaranya persiapan penilaian kinerja guru yang epektif.
5. Pembinaan guru dalam pelaksanaan pembelajaran
Meningkatnya
kompetensi guru dalam pelaksanaan
pembelajaran yang difokuskan pada kesiapan guru untuk mengembangkan
kompetensi abad 21
6. Pengembangan Penelitian Tindakan Kelas
Meningkatny
keterampilan guru melaksanaan PTK.
51
2. Program Pembinaan Kepala SekolahNo Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6
1. Pembinaan Kepala Sekolah dalam perbaikan program tahunan berdasarkan hasil evaluasi diri sekolah (EDS).
Meningkatnya
keterampilan kepala sekolah dalam mengelola program
2. Pembinaan Kepala Sekolah dalam perbaikan indikator dan target program tahunan pemenuhan SNP.
Meningkatnya
keterukurkan indikator dan target program tahunan.
3. Supervisi penilaian kepala sekolah (PKS)
Terselenggara penilaian diri kepala sekolah.
4. Pelaksanaan penilaian kinerja kepala sekolah (Formatif)
Terselenggara penilaian formatif kepala sekolah
5. Pembinaan Kepala sekolah dalam supervisi rencana kerja tindakan penjaminan mutu dan supervisi manajemen dan akademik.
Terselenggara
penjaminan mutu proses dan hasil secara efektif.
6. Pembinaan kepala sekolah dalam peningkatan efektivitas pengelolaan sekolah
Meningkat kompetensi profesonal,
kewirausahaan, dan supervisi kepala sekolah
7. Pengembangan Penelitian Tindakan Sekolah
Meningkat keterampilan kepala sekolah dalam melaksanakan penelitian tindakan sekolah
52
3. Program Pemantauan SNPNo Kegiatan Tujuan
Bulan Ke- 1 2 3 4 5 6
1. Supervisi dalam perbaikan program tahunan berdasarkan hasil evaluasi diri sekolah (EDS).
Meningkatnya sistematikan dan keselarasan program tahunan dengan kebutuhan pengembangan mutu
2. Supervisi indikator dan target program tahunan pemenuhan SNP.yang meliputi: Meningkatnya efektivitas sekolah dalam memenuhi standar nasional pendidikan. a. Supervisi SKL b. Supervisi SI
c. Supervisi Sandar Proses
d. Supervisi Standar Penilaian
e. Supervisi Standar Pendidikan dan tendik
f. Supervisi Standar Sarana dan prasarana
g. Supervisi Standar Pembiayaan
h. Supervisi standar pengelolaan
4. Program Penilaian Kinerja Guru
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6
53
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6 keterampilan menilai kinerja diri
sendiri
kompetensi guru dalam menilai kinerja dirinya sendiri.
2. Penilaian awal tahun ajaran Terlasananya penilaian formatif di awal tahun pelajaran
3. Pemantauan perkembangkan knerja dalam semester ganjil.
Terpantaunya
perkembangan penilain kinerja dalam proses pelaksanaan tugas
4. Supervisi penilaian kinerja guru (PKG)
Terselenggaranya supervisi pelaksanaan penilaian berkelanjutan
5. Refleksi penilaian kinerja guru Terselenggara
penilaian kinerja berkelanjutan.
6. Perbaikan kinerja berkelanjutan Terselenggaranya kegiatan perbaikan mutu berkelanjutan.
5. Program Penilaian Kinerja Kepala sekolah
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6
1. Peningkatan pengetahuan dan keterampilan menilai kinerja
Meningkatnya
kompetensi kepala sekolah dalam menilai kinerja dirinya sendiri.
2. Penilaian awal tahun ajaran Terlasananya penilaian formatif di awal tahun
54
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6 pelajaran
3. Pemantauan perkembangkan knerja dalam semester ganjil.
Terpantaunya
perkembangan penilain kinerja dalam proses pelaksanaan tugas
4. Supervisi penilaian kinerja Kepala Sekolah (PKS)
Terselenggaranya
supervisi pelaksanaan penilaian berkelanjutan
5. Refleksi penilaian kinerja kepala sekolah
Terselenggara penilaian kinerja berkelanjutan.
6. Perbaikan kinerja berkelanjutan Terselenggaranya
kegiatan perbaikan mutu kepala sekolah berkelanjutan.
6. Program Evaluasi Diri Sekolah
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6
1. Peningkatan pengetahuan dan keterampilan menilai kinerja sekolah Meningkatnya kompetensi tim pengembang sekolah melakukan penilaian kinerja sekolah
2. Penilaian awal tahun ajaran Meningkatnya kesiapan tim pengembang sekolah untuk mengembangkan perencanaan dan penyiapan instrumen penilaian kinerja
55
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
1 2 3 4 5 6
3. Pemantauan perkembangkan kinerja dalam semester ganjil.
Terpantaunya
perkembangan kinerja sekolah
4. Supervisi penilaian kinerja sekolah
Terselenggara penilaian kinerja semester ganjil
5. Refleksi penilaian awal kinerja sekolah
Terlaksananya refleksi kegiatan satu semester
6. Perbaikan kinerja sekolah
berkelanjutan
Terselenggaranya perbaikan sekolah secara berkelanjutan.
C.
Program Semester Genap 2011-2012Berdasarkan program tahunan seperti yang tertuang dalam matriks jadwal
kegiatan tahunan di atas selanjutnya dijabarkan dalam program semester genap
seperti di bawah ini.
1. Program Pembinaan Guru
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
1. Pembinaan Guru dalam perbaikan dokumen KTSP, Silabus dan RPP agar sesuai panduan penyusunan KTSP, produk analisis konteks, SKL, kebutuhan lulus UN, persiapan seleksi ke PTN dan SKL.
Sekolah memiliki
dokumen KTSP
memenuhi standar.
2. Pembinaan guru dalam pemenuhan Dokumen KTSP, penetapan KKM, Kalender Pendidikan, Pembagaian tugas mengajar
Tercapainya target mutu penyelenggaraan pendidikan sesuai dengan konteks.
3. Supervisi penilaian kinerja guru (PKG)
Terselenggaranya persiapan penilaian
56
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12 kinerja guru yang
epektif.
4. Pembinaan guru dalam pelaksanaan pembelajaran
Meningkatnya
kompetensi guru dalam pelaksanaan
pembelajaran yang difokuskan pada kesiapan guru untuk mengembangkan kompetensi abad 21 5. Pengembangan Penelitian Tindakan Kelas Meningkatny keterampilan guru melaksanaan PTK.
2. Program Pembinaan Kepala Sekolah
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
1. Pembinaan Kepala Sekolah dalam perbaikan program tahunan berdasarkan hasil evaluasi diri sekolah (EDS).
Meningkatnya
keterampilan kepala sekolah dalam mengelola program
2. Pembinaan Kepala Sekolah dalam perbaikan indikator dan target program tahunan pemenuhan SNP.
Meningkatnya
keterukurkan indikator dan target program tahunan.
3. Supervisi penilaian kepala sekolah (PKS)
Terselenggara penilaian diri kepala sekolah.
4. Pelaksanaan penilaian kinerja kepala sekolah (Formatif)
Terselenggara penilaian formatif kepala sekolah
5. Pembinaan Kepala sekolah dalam supervisi rencana kerja tindakan penjaminan mutu dan
Terselenggara
57
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12 supervisi manajemen dan
akademik.
dan hasil secara efektif.
6. Pembinaan kepala sekolah dalam peningkatan efektivitas pengelolaan sekolah
Meningkat kompetensi profesonal,
kewirausahaan, dan supervisi kepala sekolah
7. Pengembangan Penelitian Tindakan Sekolah
Meningkat keterampilan kepala sekolah dalam melaksanakan penelitian tindakan sekolah
3. Program Pemantauan SNP
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
1. Supervisi dalam perbaikan program tahunan berdasarkan hasil evaluasi diri sekolah (EDS).
Meningkatnya sistematikan dan keselarasan program tahunan dengan kebutuhan pengembangan mutu
2. Supervisi indikator dan target program tahunan pemenuhan SNP.yang meliputi: Meningkatnya efektivitas sekolah dalam memenuhi standar nasional pendidikan. i. Supervisi SKL j. Supervisi SI
k. Supervisi Sandar Proses
l. Supervisi Standar Penilaian
m. Supervisi Standar Pendidikan dan tendik
58
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12 dan prasarana o. Supervisi Standar Pembiayaan p. Supervisi standar pengelolaan
4. Program Penilaian Kinerja Guru
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
1. Peningkatan pengetahuan dan keterampilan menilai kinerja diri sendiri
Meningkatnya
kompetensi guru dalam menilai kinerja dirinya sendiri.
2. Pemantauan perkembangkan knerja dalam semester genap.
Terpantaunya perkembangan
penilain kinerja dalam proses pelaksanaan tugas
3. Supervisi penilaian kinerja guru (PKG)
Terselenggaranya supervisi pelaksanaan penilaian berkelanjutan
4. Refleksi penilaian kinerja guru Terselenggara
penilaian kinerja berkelanjutan.
5. Perbaikan kinerja berkelanjutan Terselenggaranya kegiatan perbaikan mutu berkelanjutan.
59
5. Program Penilaian Kinerja Kepala sekolahNo Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
1. Peningkatan pengetahuan dan keterampilan menilai kinerja
Meningkatnya
kompetensi kepala sekolah dalam menilai kinerja dirinya sendiri.
2. Penilaian awal tahun ajaran Terlasananya penilaian formatif di awal tahun pelajaran
3. Pemantauan perkembangkan knerja dalam semester ganjil.
Terpantaunya
perkembangan penilain kinerja dalam proses pelaksanaan tugas
4. Supervisi penilaian kinerja Kepala Sekolah (PKS)
Terselenggaranya supervisi pelaksanaan penilaian berkelanjutan
5. Refleksi penilaian kinerja kepala sekolah
Terselenggara penilaian kinerja berkelanjutan.
6. Perbaikan kinerja berkelanjutan Terselenggaranya kegiatan perbaikan mutu kepala sekolah berkelanjutan.
6. Program Evaluasi Diri Sekolah
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
1. Peningkatan pengetahuan dan keterampilan menilai kinerja sekolah Meningkatnya kompetensi tim pengembang sekolah melakukan penilaian kinerja sekolah
60
No Kegiatan Tujuan Bulan Ke-
7 8 9 10 11 12
2. Pemantauan perkembangkan kinerja dalam semester genap.
Terpantaunya
perkembangan kinerja sekolah
3. Supervisi penilaian kinerja sekolah
Terselenggara penilaian kinerja semester ganjil
4. Refleksi penilaian awal kinerja sekolah
Terlaksananya refleksi kegiatan satu semester
5. Perbaikan kinerja sekolah
berkelanjutan
Terselenggaranya perbaikan sekolah secara berkelanjutan.
Waktu penyelenggaraan dapat disesuaikan secara adaptif dan pleksibel sesuai dengan kalender pendidikan pada tiap satuan pendidikan serta disesuaikan dengan agenda kegiatan tingkat kota.