• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANAN INDUSTRI BATIK TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK STUDI KASUS INDUSTRI BATIK DESA PILANG TAHUN 2017 (Sebagai Modul Pembelajaran Geografi SMA pada Kompetensi Dasar Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Day

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PERANAN INDUSTRI BATIK TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK STUDI KASUS INDUSTRI BATIK DESA PILANG TAHUN 2017 (Sebagai Modul Pembelajaran Geografi SMA pada Kompetensi Dasar Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Day"

Copied!
19
0
0

Teks penuh

(1)

PERANAN INDUSTRI BATIK TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK

STUDI KASUS INDUSTRI BATIK DESA PILANG TAHUN 2017 (Sebagai Modul Pembelajaran Geografi SMA pada Kompetensi Dasar Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Daya Manusia di

Indonesia untuk Pembangunan)

SKRIPSI Oleh :

DINNAR HANDIKA SARI K5413021

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)
(3)

iii

PERANAN INDUSTRI BATIK TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK

STUDI KASUS INDUSTRI BATIK DESA PILANG TAHUN 2017 (Sebagai Modul Pembelajaran Geografi SMA pada Kompetensi Dasar Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Daya Manusia di

Indonesia untuk Pembangunan)

Oleh :

DINNAR HANDIKA SARI K5413021

Skripsi

diajukan untuk memenuhi salah satu persyaratan mendapat gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pemdidikan Geografi

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(4)
(5)
(6)

ABSTRAK

Dinnar Handika Sari. K5413021. PERANAN INDUSTRI BATIK TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK STUDI KASUS INDUSTRI BATIK DESA PILANG TAHUN 2017 (Sebagai Modul Pembelajaran Geografi SMA pada Kompetensi Dasar Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Daya Manusia di Indonesia untuk Pembangunan).Skripsi, Surakarta : Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, Januari 2018.

Penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui peranan industri batik terhadap penyerapan tenaga kerja di Desa Pilang, Kecamatan Masaran, Kabupaten Sragen; (2) mengetahui peranan industri batik terhadap kondisi sosial ekonomi penduduk Desa Pilang, Kecamatan Masaran, Kabupaten Sragen; dan (3) mengetahui implementasi modul bahan ajar pada pembelajaran geografi SMA KD Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Daya Manusia di Indonesia untuk Pembangunan

Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh tenaga kerja industri batik di Desa Pilang yang berjumlah 1202 jiwa. Sampel yang terpilih adalah 50 tenaga kerja berdasarkan bagian kerjanya dengan teknik pengambilan sampel cluster random ssampling. Peneleitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Pengumpulan data digunakan dengan teknik observasi, kuisioner, dan wawancara. Analisis data menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif dengan tabel frekuensi dan tabel silang.

Hasil penelitian adalah sebagai berikut ini. Pertama, sebanyak 66 industri batik di Desa Pilang berperan dalam menyerap tenaga kerja sebesar 31 % dari total angkatan kerja. Industri batik berperan dalam menyerap tenaga kerja dengan tingkat pendidikan rendah sehingga mampu mengatasi masalah ketenagakerjaan yang berkaitan dengan rendahnya tingkat pendidikan. Kedua, industri batik berperan dalam meningkatkan kondisi sosial ekonomi tenaga kerja terutama melalui pendapatan yang diperoleh tenaga kerja dari industri batik. Ketiga, hasil penelitian dibuat dalam bentuk modul pembelajaran geografi di SMA sebagai bentuk pengembangan pembelajaran saintifik bagi peserta didik.

(7)

vii ABSTRACT

Dinnar Handika Sari. K5413021. THE ROLES OF BATIK INDUSTRY TOWARDS MANPOWER ABSORPTION AND SOCIAL AND ECONOMY CONDITION CASE STUDY OF BATIK INDUSTRY IN PILANG 2017 (As A Learning Module of Geography for Senior High School On The Basic Competence Of Dynamics and Popular Problems and Human Resources In Indonesia for Development). Thesis, Surakarta: Teacher Training and Education Faculty Universitas Sebelas Maret Surakarta, January 2018.

This research aims to (1) revealing the roles of Batik industry towards manpower absorption in Pilang Village, Masaran, Sragen; (2) examining the roles of Batik industry towards the condition of social and economy in Pilang Village, Masaran, Sragen; and (3) knows the implementation of teaching materials module of geography for senior high school on the basic competence of dynamics and popular problems and human resources in Indonesia for development.

Population in this research were all employees of Batik industry in Pilang Village, a total of 1202 people. The selected samples were 50 employees, chosen through cluster random sampling. This research used descriptive method with quantitative approach. Data were collected by means of observation, questionnaire, and interview. The data were then analysed using descriptive qualitative and quantitative technique using table of frequency and cross table.

Research findings were elaborated as the following. Firstly, as many as 66 Batik corporations in Pilang Village took parts in absorbing work force as much as 31% of the total of labour force. Batik industry helped absorbing undereducated workers, thus solving employment problems caused by the employees’ low educational background. Secondly, Batik industry improved the employees’ social and economy condition, mostly through the income attained from the Batik corporations. Lastly, the findings of this research was designed into teaching module of geography for senior high school as an attempt to improve scientific learning for students.

(8)

MOTTO

Karena sesungguhnya sesudah kesulitan itu ada kemudahan

(Q.S Al-Insyirah : 5)

Bersabarlah ketika Allah menguji kita dengan kesedihan, dan bersyukurlah ketika

Allah menguji kita dengan kenikmatan.

(Penulis)

Sebaik-baik orang ialah yang bermanfaat bagi orang lain.

(9)

ix

PERSEMBAHAN

Skripsi ini saya persembahkan untuk :

Bapak dan Ibu

“Terimakasih atas doa dan kasih sayang tulus, serta pengorbanan yang telah diberikan kepadaku. Semoga Allah selalu melindungi bapak dan ibu”

Kakak, Adik dan Keponakan

“Terimakasih karena terus mendukungku dan memberikan semangat kepadaku”

Sahabatku : Yayah, Imah, Ismi, Shara, Rani, Rini, Nindi, Rizki. Dita.

“Terima kasih atas segala bantuan, dukungan dan semangat yang terus diberikan kepadaku. Semoga kemudahan selalu menyertai kalian”

Teman-Teman Pendidikan Geografi 2013

(10)

KATA PENGANTAR

Puji syukur dipanjatkan kepada Allah SWT, karena telah memberikan

karunia-Nya berupa ilmu, iman, kesehatan dan keselamatan, sehingga dapat

diselesaikan skripsi dengan judul “PERANAN INDUSTRI BATIK TERHADAP PENYERAPAN TENAGA KERJA DAN KONDISI SOSIAL EKONOMI PENDUDUK STUDI KASUS INDUSTRI BATIK DESA PILANG TAHUN 2017 (Sebagai Modul Pembelajaran Geografi SMA pada Kompetensi Dasar Dinamika dan Masalah Kependudukan Serta Sumber Daya Manusia di Indonesia untuk Pembangunan)”

Skripsi ini disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk

mendapatkan gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi Pendidikan Geografi,

Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Sebelas Maret Surakarta.

peneliti menyadari bahwa terselesaikannya skripsi ini tidak terlepas dari bantuan,

bimbingan, dan pengarahan dari berbagai pihak. Untuk itu, disampaikan

terimakasih kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan

Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

2. Bapak Dr. Moh. Gamal Rindarjono, M.Si, Kepala Program Studi

Pendidikan Geografi, Fakultas Keguuan dan Ilmu Pendidikan, Universitas

Sebelas Maret Surakarta.

3. Bapak Dr. Sarwono, M.Pd., Selaku Pembimbing I, yang selalu

memberikan motivasi dan bimbingan dalam penyusunan skripsi ini.

4. IbuDra. Inna Prihartini, M.S., Selaku Pembimbing II, yang selalu

(11)

xi

Skripsi ini masih jauh dari sempurna. Meskipun demikian, diharapkan

semoga skripsi ini bermanfaat bagi pembaca dan pengembangan ilmu.

Surakarta, Januari 2018

Penulis

Dinnar Handika Sari

(12)

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PENGAJUAN ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN ... iv

HALAMAN PENGESAHAN SKRIPSI ... v

HALAMAN ABSTRAK ... vi

HALAMAN MOTTO ... vii

HALAMAN PERSEMBAHAN ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR TABEL ... xv

DAFTAR GAMBAR ... xvii

DAFTAR PETA ... xviii

DAFTAR LAMPIRAN ... xix

BAB 1 PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 5

C. Tujuan Penelitian ... 6

D. Manfaat Penelitian ... 6

1. Manfaat Teoretis ... 6

(13)

xiii

B. Kerangka Berpikir ... 20

BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian ... 23

1. Tempat Penelitian ... 23

2. Waktu Penelitian ... 23

B. Metode dan Pendekatan Penelitian ... 24

1. Metode Penelitian ... 24

2. Pendekatan Penelitian ... 24

C. Data dan Sumber Data ... 24

1. Jenis Data ... 24

2. Sumber Data ... 25

D. Teknik Pengambilan Subjek Penelitian ... 26

1. Penetapan Populasi ... 26

2. Teknik Pengambilan Sampel ... 27

E. Teknik Pengumpulan Data ... 28

1. Observasi ... 28

2. Wawancara ... 29

3. Kuisioner ... 30

F. Validitas Data ... 31

G. Teknik Analisis Data ... 31

H. Prosedur Penelitian ... 35

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A.Hasil Penelitian ... 37

1. Lokasi Penelitian ... 37

a. Letak ... 37

b. Luas dan Batas ... 37

c. Keadaan Iklim ... 37

d. Penggunaan Lahan ... 41

e. Keadaan Penduduk ... 41

(14)

a. Sejarah Perkembangan Industri Batik ... 49

b. Lokasi dan Persebaran Industri Batik ... 50

c. Faktor Pendukung dan Kendala Industri Batik ... 55

d. Proses Pembuatan Batik ... 57

e. Penyerapan Tenaga Kerja ... 61

3. Deskripsi Peranan Industri Batik Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Tenaga Kerja ... 75

a. Pendidikan ... 75

b. Keadaan Keluarga ... 76

c. Kesehatan ... 79

d. Pendapatan ... 80

4. Deskripsi Modul Pembelajaran Geografi ... 83

B. Pembahasan ... 85

1. Peranan Industri Batik Terhadap Penyerapan Tenaga Kerja di Desa Pilang ... 85

2. Peranan Industri Batik Terhadap Kondisi Sosial Ekonomi Tenaga Kerja Industri Batik di Desa Pilang ... 90

3. Modul Pembelajaran Geografi ... 93

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN A. Simpulan ... 95

B. Implikasi ... 97

C. Saran ... 97

DAFTAR PUSTAKA ... 99

(15)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

1.1. Mata Pencaharian Penduduk Desa Pilang Tahun 2015 ... 4

3.1. Jadwal Penelitian ... 23

3.2. Proporsi Pengambilan Sampel ... 28

4.1. Tipe Curah Hujan Menurut Schmidt Ferguson ... 39

4.2. Penggunaan Lahan Desa Pilang Tahun 2017 ... 41

4.3. Komposisi Penduduk Berdasarkan Usia dan Jenis Kelamin Desa Pilang Tahun 2015 ... 43

4.4.Komposisi Penduduk Berdasarkan Tngkat Pendidikan Desa Pilang ... 45

4.5.Mata Pencaharian Penduduk Desa Pilang ... 46

4.6.Sarana dan Prasarana kesehatan Desa Pilang ... 47

4.7. Sarana dan Prasarana Pendidikan Desa Pilang ... 48

4.8. Kepemilikan Alat Transportasi Desa Pilang ... 49

4.9. Usia Kerja Responden Tenaga Kerja Industri Batik Desa Pilang Tahun 2017 ... 61

4.10. Jumlah Tenaga Kerja Berdasarkan Jenis Kelamin ... 62

4.11.Status Pekerjaan Respoden Tenaga Kerja Industri Batik Desa Pilang Tahun 2017 ... 63

4.12. Jumlah Tenaga Kerja Industri Batik yang Memiliki Pekerjaan Sampingan ... 64

4.13. Jenis Pekerjaan Sampingan Responden Tenaga Kerja Industri Batik ... 64

4.14. Bagian Kerja Tenaga Kerja Industri Batik Desa Pilang ... 65

4.15. Lama Bekerja Responden Tenaga Kerja Industri Batik ... 67

4.16. Lama Bekerja dalam Sehari Responden Tenaga Kerja Industri Batik ... 68

4.17. Status Kepegawaian Tenaga Kerja ... 68

(16)

Batik ... 69

4.19. Tingkat Pendidikan Responden Tenaga Kerja Industri Batik Desa Pilang Tahun 2017 ... 70

4.20. Alasan bekerja sebagai Tenaga Kerja Industri Batik ... 71

4.21. Jumlah Tenaga Kerja Desa Pilang ... 73

4.22.Tingkat Pendidikan Responden Tenaga Kerja Industri Batik Desa Pilang Tahun 2017 ... 76

4.23. Status Responden dalam Keluarga ... 76

4.24. Status Responden ... 77

4.25. Banyaknya Beban Tanggungan Responden Tenaga Kerja ... 78

4.26. Status Kepemilikan Rumah Responden Tenaga Kerja Industri Batik Berdasarkan Kelompok Usia ... 79

4.27. Jumlah Kepemilikan Jaminan Kesehatan dan Jaminan Ketenagakerjaan Responden Tenaga Kerja Industri Batik ... 79

4.28. Pendapatan Pokok Responden Industri Batik ... 81

4.29.Pendapatan Sampingan Tenaga Kerja Industri Batik ... 82

(17)

xvii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

2.1 Kerangka Berpikir ... 22

4.1 Diagram Tipe Curah Hujan Kecamatan Masaran Tahun 2006-2016 ... 40

4.2 Piramida Penduduk Desa Pilang Tahun 2017 ... 44

4.3 Lokasi Industri Batik di Area Permukiman ... 54

4.4 Lokasi Industri Batik di Dekat Sungai Bengawan Solo ... 54

4.5 Limbah Industri Batik ... 54

4.6 Limbah Industri Batik ... 54

4.7Kain yang siap diproses menjadi batik ... 57

4.8 Kain yang sudah diberi warna dasar dan dijemur ... 57

4.9 Pembuatan obat untuk memberikan motif pada kain ... 58

4.10 Proses Penyabolan/Penggarukan ... 58

4.11 Proses perendaman kain setelah motif terbentuk ... 58

4.12 Proses penjemuran tahap pertama ... 58

4.13 Proses membatik kain setengah jadi ... 59

4.14Proses pencoletan kain batik setengah jadi ... 59

4.15 Proses akhir menggunakan mesin feder ... 59

4.16 Proses perendaman ... 59

4.17 Proses penjemuran tahap akhir ... 59

4.18 Kain batik siap dilipat dan dipasarkan ... 59

4.19 Kain yang siap dipola ... 60

4.20 Pola yang dibentuk pada kain putih ... 60

4.21 Proses membatik ... 61

4.22 Proses mbironi ... 61

(18)

DAFTAR PETA

Peta Halaman

4.1 Peta Administrasi Desa Pilang Tahun 2017 ... 38

4.2 Peta Penggunaan Lahan Desa Pilang Tahun 2017 ... 42

4.3 Peta Persebaran Industri Batik Desa Pilang Tahun 2017 ... 52

(19)

xix

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Hal

Lampiran 1 : Lembar Observasi ... 102

Lampiran 2 : Pedoman Wawancara ... 103

Lampiran 3 : Kuisioner ... 105

Lampiran 4 : Kerangka Sampling ... 109

Lampiran 5 : Hasil Wawancara ... 110

Lampiran 6 : Data Curah Hujan (mm) Daerah Penelitian Tahun 2006-2016 ... 118

Lampiran 7 : Jumlah Industri Batik danTenaga Kerja Desa Pilang .... 119

Lampiran 8 : Tabulasi Data Hasil Penelitian ... 121

Lampiran 9 : Dokumentasi ... 127

Lampiran 10 : Surt Izin Menyusun Skripsi ... 130

Lampiran 11 : Surat Keputusan Dekan tentang Izin Menyusun Skripsi ... 131

Lampiran 12 : Surat Permohonan Izin kepada Dekan ... 132

Lampiran 13 : Surat Permohonan Izin Penelitian kepada Rektor ... 133

Lampiran 14 : Surat Izin Penelitian kepada Instansi ... 134

Lampiran 15 : Surat Rekomendasi Penelitian ... 135

Lampiran 16 : Surat Keterangan ... 136

Gambar

Gambar

Referensi

Dokumen terkait

Menurut Philip Kotler (1997:38) ada empat metode yang dilakukan oleh perusahaan untuk mengetahui tingkat kepuasan Pelanggan yaitu :.. Sistem keluhan

respondents was very much related to the problem background of this research which was the influence of self concept on the performance of the students’

Demikian atas perhatian dan partisipasinya diucapkan terima kasih.. Semarang, 18 Juni 2013

Puji syukur penulis panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas segala berkat, rahmat dan karunia-Nya, sehingga penulis dapat menyelesaikan dan menyusun penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui proporsi tepung porang yang terbaik sebagai bahan pengikat dan tepung maizena sebagai bahan pengisi dalam membuat sosis

Pada percobaan terakhir yaitu reaksi antara aldehid dan keton dengan pereaksi fehling, langkah pertama yang dilakukan yaitu disiapkan 2 buah tabung reaksi,

The younger male masters tend to use Basa Madya and the writer assumes that even though they are younger than their maids, they do not want to use Basa Krama to speak with their

Teknik pembelajaran wait time adalah suatu teknik yang digunakan dalam pembelajaran dengan memberikan waktu tunggu kepada peserta didik untuk berfikir dan guru