• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENERAPAN STRATEGI STUDENT FACILITATOR ADN EXPLAINING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR DAN Penerapan Strategi Student Facilitator And Explaining Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Dan Kemampuan Komunikasi Pada Pembelajaran IPA Siswa Ke

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan " PENERAPAN STRATEGI STUDENT FACILITATOR ADN EXPLAINING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR DAN Penerapan Strategi Student Facilitator And Explaining Untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar Dan Kemampuan Komunikasi Pada Pembelajaran IPA Siswa Ke"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

PENERAPAN STRATEGI STUDENT FACILITATOR ADN EXPLAINING UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR DAN

KEMAMPUAN KOMUNIKASI PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SDN KWANGEN 1

TAHUN 2015/2016

Skripsi Diajukan untuk Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan pada Program Studi

Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Diajukan Oleh:

LINTANG OEN NURROHMAH A510120142

PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PEDNDIDIKAN

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)
(3)
(4)
(5)

v MOTTO

Aku bisa menerima kegagalan, namun aku tidak bisa menerima bahwa aku tidak

berani mencoba.

(Michael Jordan)

Tidak benar jika orang berpikir bahwa kesuksesan diciptakan dari kesuksesan.

Seringkali kesuksesan dihasilkan dari kegagalan

(Samuel Smiles)

Kebanyakan orang gagal adalah orang yang tidak menyadari betapa dekatnya mereka

ke titik sukses pada saat mereka memutuskan untuk menyerah

(Thomas Alfa Edison)

Waktu adalah hidup, dan hidup sendiri adalah menjalani waktu. Sejauh mana anda

menghargai waktu, berarti sejauh itulah anda menghargai hidup anda. Dan

syukurilah sebuah kesulitan! Sebab, lebih banyak kemudahan, akan membawamu

kepada keburukan

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Alhamdulillah, puji syukur kehadirat Allah SWT atas Rahmat dan Hidayah-Nya,

skripsi ini dapat terselesaikan. Karya ini penulis persembahkan untuk:

1. Kedua orang tua, Ayah dan Ibu yang senantiasa memberikan perhatian,

semangat, motivasi, kasih sayangnya dengan penuh iklas dan terima kasih atas

do’a yang telah diberikan oleh kedua orang tua selama dalam perjalanan serta

perjuangan kehidupanku.

2. Kakakku yang tersayang, terimakasih telah memberikan motivasi dan

semangat.

3. Adikku yang tersayang, terimakasih atas doa dan semangatnya selama ini.

4. Untukmu tersayang, terimakasih selama ini sudah memberikan semangat, motivasi, kasih sayang, do’a, dan dorongan. Serta telah meluangkan waktu untuk selalu menemani saya.

5. Sahabat-sahabatku (Daning, Memey, Clara, Marissa, Betty Tri, Mas Adit dan

Efi) yang telah memberikan semangat, dorongan, dan bantuan selama

mengerjakan skripsi ini. Semoga apa yang kita impikan untuk masa depan

dapat terwujud, sukses untuk karier kalian dimasa depan, jangan pernah lupa

akan kenangan-kenangan baik-buruk kita selama 4 tahun ini.

6. Teman-teman PGSD 2012 UMS kelas D yang memberikan kebersamaan dan

kenangan selama 4 tahun ini.

7. Terimaksih untuk teman-temanku seangkatan dan seperjuangan FKIP PGSD

UMS tahun 2015 dari kelas A sampai kelas G yang tak bisa kusebutkan satu

persatu.

8. Almamaterku tercinta, terkasih dan tersayang Universitas Muhammadiyah

Surakarta (UMS) tempat dimana saya menimba ilmu keguruan khusunya ilmu

pendidikan guru sekolah dasar selama 4 tahun ini, semoga dengan ilmu yang

(7)

vii ABSTRAK

PENERAPAN STRATEGI STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING UNTUK MENIGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR DAN

KEMAMPUAN KOMUNIKASI PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SDN KWANGEN 1

TAHUN 2015/2016

Lintang Oen Nurrohmah / A510120142. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan, Universitas Muhammdiyah Surakarta. Februari, 2016.

Penelitian bertujuan untuk meningkatkan keaktifan belajar dan kemampuan komunikasi pada pembelajaran IPA melalui penerapan strategi Student Facilitator and Explaining. Jenis penelitian kualitaitf dengan desain Peneltian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian adalah siswa kelas IV, berjumlah 19 siswa. Teknik analisis data menggunakan analisis interaktif yang terdiri dari reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Berdasarkan hasil yang diperoleh selama penelitian dari pra siklus, siklus I, dan siklus II terus meningkat. Hasil yang diperoleh dari indikator keaktifan belajar: (1) Keaktifan mengajukan pertanyaan 26, 32% , 47, 37% dan 78, 95%, (2) Keaktifan menjawab pertanyaan 21, 05% , 36, 85% dan 76, 32%, (3) Keaktifan berdiskusi pelajaran terhadap temannya 31, 58% , 55, 25% dan 89, 48%. Sedangkan indikator kemampuan komunikasi: (1) Menyampaikan materi/hasil di depan kelas (presentasi) 36, 84%, 50, 00% dan 78, 95%, (2) Mengajukan pendapatnya 26, 32%, 36, 85% dan 76, 30%, (3) Mengomentari dan memberikan tanggapan (menyanggah) 21, 05% , 43, 11% dan 76, 32%. Kesimpulan dari penelitian ini bahwa penerapan strategi Student Facilitator and Explaining mampu meningkatkan keaktifan belajar dan kemampuan komunikasi pada pembelajaran IPA siswa kelas IV SDN Kwangen 1 tahun 2015/2016.

(8)

viii ABSTRACT

PENERAPAN STRATEGI STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING UNTUK MENIGKATKAN KEAKTIFAN BELAJAR DAN

KEMAMPUAN KOMUNIKASI PADA PEMBELAJARAN IPA SISWA KELAS IV SDN KWANGEN 1

TAHUN 2015/2016

Lintang Oen Nurrohmah / A510120142. Skripsi. Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan, Universitas Muhammdiyah Surakarta. Februari, 2016.

ABSTRACT

The research aims to enhance the activity of learning and communication skills in learning science through the implementation of strategies Student Facilitator and Explaining. This type of research qualitative with other research design Measures (PTK). The subjects were students of class IV, totaling 19 students. Data were analyzed using interactive analysis consists of data reduction, data presentation, and conclusion. Based on the results obtained during the study of pre-cycle, the first cycle and the second cycle continues to increase. The results obtained from the indicators the activeness study: (1) active participation by asking the question 26, 32%, 47, 37% and 78, 95%, (2) active participation by answering question 21, 05%, 36, 85% and 76, 32%, (3) The active participation by discussing the lessons to his 31, 58%, 55, 25% and 89, 48%. While the indicator of the ability of communication: (1) Delivering material / results in class (presentations) 36, 84%, 50, 00% and 78, 95%, (2) Asking his opinion 26, 32%, 36, 85% and 76, 30%, (3) Commenting and provide feedback (refute) 21, 05%, 43, 11% and 76, 32%. The conclusion from this study that the implementation of the strategy Student Facilitator and Explaining able to enhance the activity of learning and communication skills in science teaching students of class IV SDN Kwangen 1 year 2015/2016.

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Assalamu’allaikum Wr. Wb

Puji syukur alhamdulillah penulis panjatkan kehadirat Allah SWT yang telah

melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan

penyusunan skripsi dengan judul “Penerapan Strategi Student Facilitator and

Explaining untuk Meningkatkan Keaktifan Belajar dan Kemampuan Komunikasi pada Pembelajaran IPA Siswa Kelas IV SDN Kawangen 1 Tahun 2015/2016” sebagai syarat untuk memperoleh gelar S.Pd.

Penulis menyadari bahwa dalam proses pembuatan skripsi ini banyak

mengalami kendala, namun berkat bantuan, bimbingan, kerjasama dari berbagai pihak

dan berkah dari Allah SWT sehingga kendala-kendala yang dihadapi dapat diatasi.

Untuk itu penulis menyampaikan ucapan terima kasih dan penghargaan kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan.

2. Bapak Dr. Achmad Fathoni,M.Pd, Ketua Program Studi PGSD yang telah

memberikan kesempatan, bimbingan serta motivasi selama ini hingga

terselesaikannya skripsi dengan baik.

3. Bapak Drs. Suwarno, SH., M.Pd, selaku dosen pembimbing yang selalu

memberikan bimbingan, pengarahan dan dorongan dengan penuh kesabaran.

4. Ibu Nur Amalia, SS, Pembimbing Akademik yang selalu memberikan

bimbingan, arahan serta motivasi selama skripsi.

5. Bapak dan Ibu Dosen Program Studi PGSD yang telah memberikan bekal ilmu

pengetahuan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan baik.

6. Bapak Suryono, S.Pd, selaku Kepala Sekolah SD Negeri Kwangen 1 yang

sudah memberikan ijin dan memberikan kesempatan kepada penulis untuk

melakukan penelitian di kelas IV dalam rangka untuk melengkapi penyelesaian

(10)

x

7. Ibu F. Mubarokah, S.Pd, selaku Guru Kelas IV SD Negeri Kwangen 1 yang

sudah membantu dalam pengumpulan data-data yang dibutuhkan dan

berkolaborasi dalam penelitian tindakan kelas yang sudah dilakukan oleh

peneliti.

8. Siswa siswi kelas IV SD Negeri Kwangen 1 yang sudah membantu dalam

pengumpulan data skripsi.

9. Rekan-rekan Mahasiswa Program Studi PGSD yang memberikan saran dan

kritik selama menulis skripsi

10.Orang tua yang sangat banyak memberikan dukungan berupa do’a, serta

bantuan moril, material, arahan, bimbingan.

11.Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu per satu yang telah

membantu dalam peneyelesaian penulisan skripsi ini.

Akhirnya, dengan segala kerendahan hati penulis menyadari masih banyak

terdapat kekurangan-kekurangan, sehingga penulis berharap untuk adanya saran dan

kritikan yang bersifat membangun.

Wassalamu’allaikum Wr.Wb

Surakarta, Februari 2016

Lintang Oen Nurrohmah

(11)

xi DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERNYATAAN ... ii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iii

HALAMAN PENGESAHAN PENGUJI ... iv

HALAMAN MOTTO ... v

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vi

ABSTRAK ... vii

ABSTRACT ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xi

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 4

C. Tujuan Penelitian ... 5

D. Manfaat Penelitian ... 5

BAB II KERANGKA TEORITIS DAN HIPOTESIS TINDAKAN A. Landasan Teori ... 7

B. Penelitian Terdahulu yang Relevan ... 22

C. Kerangka Berpikir ... 24

D. Hipotesis Tindakan ... 26

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis dan Desain Penelitian ... 27

B. Setting Penelitian ... 28

(12)

xii

D. Data dan Sumber Data ... 29

E. Teknik Pengumpulan Data ... 30

F. Validitas Data ... 32

G. Teknik Analisis Data ... 32

H. Prosedur Penelitian ... 33

I. Indikator Capaian Penelitian ... 39

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Umum Penelilitan 1. Identitas Sekolah SDN Kwangen 1 ... 41

2. Visi dan Misi SDN Kwangen 1 ... 41

3. Tujuan SDN Kwangen 1 ... 42

4. Data Sekolah SDN Kwangen 1... 42

5. Sarana dan Prasarana SDN Kwangen 1 ... 43

B. Deskripsi Kondisi Awal ... 44

C. Deskripsi Hasil Siklus 1 1. Perencanaan ... 45

2. Pelaksanaan ... 47

3. Pengamatan (Observasi) ... 51

4. Refleksi ... 54

D. Deskripsi Hasil Siklus II 1. Perencanaan ... 57

2. Pelaksanaan ... 59

3. Pengamatan (Observasi) ... 64

4. Refleksi ... 67

E. Deskripsi Hasil Penelitian 1. Deskripsi Data Hasil Tindakan ... 68

2. Deskripsi Data Hasil Pengamatan ... 71

F. Pembahasan ... 75

G. Keterbatasan Penelitian ... 77

(13)

xiii

B. Implikasi ... 79

C. Saran ... 80

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Cakupan Materi Pembelajaran IPA... 21

Tabel 2.2 Persamaan dan Perbedaan Variabel ... 23

Tabel 3.1 Jadwal Kegiatan Penelitian ... 28

Tabel 3.2 Indikator Keberhasilan ... 40

Tabel 4.1 Data Guru SDN Kwangen 1... 43

Tabel 4.2 Data Siswa SDN Kwangen 1 ... 43

Tabel 4.3 Data Hasil Pengamatan Keaktifan Belajar dan Kemampuan Komunikasi Tahap Pra Siklus ... 45

Tabel 4.4 Data Hasil Pengamatan Keaktifan Belajar dan Kemampuan Komunikasi Tahap Siklus I ... 54

Tabel 4.5 Data Hasil Pengamatan Keaktifan Belajar dan Kemampuan Komunikasi Tahap Siklus II... 66

Tabel 4.6 Perbandingan Hasil Presentase Data Pengamatan Keaktifan Belajar Siswa dari Tahap Pra Siklus, Siklus I, dan Siklus II ... 72

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Bagan Kerangka Berpikir ... 25

Gambar 3.1 Bagan Siklus Penelitian Tindakan Kelas (PTK) ... 34

Gambar 4.1 Grafik Perbandingan Hasil Presentase Data Pengamatan Keaktifan

Belajar Siswa dari Tahap Pra Siklus, Siklus I, dan Siklus II ... 73

Gambar 4.2 Grafik Perbandingan Hasil Presentase Data Pengamatan Kemampuan

(16)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Pedoman Observasi Tindak Mengajar Guru dan Tindak Belajar

Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pra Siklus ... 87

Lampiran 2 Lembar Observasi Keaktifan Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pra Siklus ... 91

Lampiran 3 Lembar Observasi Kemampuan Komunikasi Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pra Siklus ... 93

Lampiran 4 Pedoman Wawancara untuk Guru Pra Siklus ... 95

Lampiran 5 Pedoman Wawancara untuk Siswa Pra Siklus ... 98

Lampiran 6 Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Siklus I ... 100

Lampiran 7 Materi Pembelajaran IPA Siklus I ... 115

Lampiran 8 Media Pembelajaran IPA (Peta Konsep) Siklus I ... 121

Lampiran 9 Pedoman Observasi Tindak Mengajar Guru dan Tindak Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Pertama Siklus I ... 122

Lampiran 10 Lembar Observasi Keaktifan Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Pertama Siklus I ... 127

Lampiran 11 Lembar Observasi Kemampuan Komunikasi Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Pertama Siklus I ... 129

Lampiran 12 Dokumentasi Pelaksanaan Penelitian Pertemuan Pertama Siklus I... 131

Lampiran 13 Pedoman Observasi Tindak Mengajar Guru dan Tindak Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Kedua Siklus I ... 133

Lampiran 14 Lembar Observasi Keaktifan Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Kedua Siklus I ... 138

Lampiran 15 Lembar Observasi Kemampuan Komunikasi Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Kedua Siklus I ... 140

Lampiran 16 Dokumentasi Pelaksanaan Penelitian Pertemuan Kedua Siklus I ... 142

Lampiran 17 Pedoman Wawancara untuk Guru Siklus I ... 144

Lampiran 18 Pedoman Wawancara untuk Siswa Siklus I ... 146

(17)

xvii

Lampiran 20 Materi Pembelajaran IPA Siklus II ... 164

Lampiran 21 Media Pembelajaran IPA (Peta Konsep) Siklus II ... 171

Lampiran 22 Pedoman Observasi Tindak Mengajar Guru dan Tindak Belajar

Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Pertama Siklus II ... 172

Lampiran 23 Lembar Observasi Keaktifan Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran

IPA Pertemuan Pertama Siklus II ... 177

Lampiran 24 Lembar Observasi Kemampuan Komunikasi Siswa Kelas IV

Pembelajaran IPA Pertemuan Pertama Siklus II ... 179

Lampiran 25 Dokumentasi Pelaksanaan Penelitian Pertemuan Pertama Siklus II . 181

Lampiran 26 Pedoman Observasi Tindak Mengajar Guru dan Tindak Belajar

Siswa Kelas IV Pembelajaran IPA Pertemuan Kedua Siklus II ... 183

Lampiran 27 Lembar Observasi Keaktifan Belajar Siswa Kelas IV Pembelajaran

IPA Pertemuan Kedua Siklus II ... 188

Lampiran 28 Lembar Observasi Kemampuan Komunikasi Siswa Kelas IV

Pembelajaran IPA Pertemuan Kedua Siklus II ... 190

Lampiran 29 Dokumentasi Pelaksanaan Penelitian Pertemuan Kedua Siklus II .... 192

Lampiran 30 Pedoman Wawancara untuk Guru Siklus II ... 195

Lampiran 31 Pedoman Wawancara untuk Siswa Siklus II ... 197

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan mendiskripsikan peningkatkan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi Student Facilitator and Explaining. Jenis

Penelitian ini bertujuan mendiskripsikan peningkatkan motivasi belajar siswa dalam pembelajaran matematika melalui strategi Student Facilitator and Explaining. Jenis

Kesimpulan penelitian ini, bahwa melalui strategi Student Facilitator And Explaining dapat meningkatkan minat dan hasil belajar siswa dalam pembelajaran

Masalah penelitian ini adalah penerapan model pembelajaran student facilitator and explaining dapat meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa pada mata pelajaran

Dengan demikian maka dapat dikatakan kegiatan pembelajaran dengan penerapan model pembelajaran Student Facilitator And Explaining dapat meningkatkan motivasi belajar

: Penerapan Model Pembelajaran Student Facilitator and Explaining untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa pada Pelajaran IPS di Kelas V SO Negeri 086 Panyabungan. :

dengan judul “Penerapan Model Pembelajaran Student Facilitator and Explaining dengan Strategi Pembelajaran Giving Question and Getting Answer untuk Meningkatkan

Berdasarkan hasil pengolahan data penelitian tindakan kelas dengan penerapan model pembelajaran student facilitator and explaining berbantuan media gambar dapat