• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGGUNAAN SENYAWA 3-METIL-(2-HIDROKSI-5- NITROFENILAMINO)-3-FENILPROPANOAT SEBAGAI SENSOR OXYANION.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGGUNAAN SENYAWA 3-METIL-(2-HIDROKSI-5- NITROFENILAMINO)-3-FENILPROPANOAT SEBAGAI SENSOR OXYANION."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

iv

PENGGUNAAN SENYAWA 3-METIL-(2-HIDROKSI-5- NITROFENILAMINO)-3-FENILPROPANOATSEBAGAI SENSOR

OXYANION

SEKAR HANDAYANI

Program Studi Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Sebelas Maret

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji kemampuan senyawa 3-metil-(2-hidroksi-5-nitrofenilamino)-3-fenilpropanoat sebagai sensor kolorimetri oxyanion H2PO4- dan AcO-. Senyawa ini disintesis menggunakan senyawa turunan

sinamaldehid sebagai bahan awal melalui reaksi adisi metil sinamat dengan amina 2-amino-4-nitrofenol. Adanya gugus aktif NH dan OH sebagai gugus pengikat anion dan gugus NO2 sebagai unit sinyal deteksi anion pada senyawa tersebut

efektif dalam mengenali dan mendeteksi oxyanion H2PO4- dan AcO-. Kemampuan

senyawa dengan oxyanion diidentifikasi secara visual (naked-eye) dan spektroskopi UV-Vis.

Hasil penelitian menunjukkan perubahan warna larutan dari tidak berwarna menjadi kuning dapat dilihat secara kasat mata setelah penambahan 0,5 mol ekuivalen oxyanion H2PO4- dan 1 mol ekuivalen oxyanion AcO-. Perubahan warna

semakin pekat seiring dengan meningkatnya jumlah mol ekuivalen oxyanion. Penambahan oxyanion SO42-, ClO4- dan NO3- tidak menimbulkan perubahan warna

terhadap senyawa sensor. Pergeseran bathokromik terjadi pada spektra UV-Vis dari 379 nm menjadi 469 nm untuk H2PO4- dan 456 nm untuk AcO-. Titik isosbestik

dihasilkan pada daerah 402 nm untuk H2PO4- dan 392 nm untuk AcO-. Selain itu,

spektra UV-Vis senyawa sensor dengan penambahan oxyanion SO42- menunjukkan

peningkatan intensitas absorbansi tanpa adanya pergeseran puncak, sedangkan penambahan ClO4- dan NO3- tidak menyebabkan perubahan spektra. Perubahan

spektra yang signifikan mengindikasikan terjadinya deprotonasi pada saat penambahan oxyanion H2PO4- dan AcO-. Di lain sisi, interaksi ikatan hidrogen

terjadi antara oxyanion SO42- dengan senyawa sensor, sedangkan oxyanion ClO4

-dan NO3- tidak menunjukkan adanya interaksi. Dari hasil tersebut dapat diketahui

bahwa senyawa 3-metil-(2-hidroksi-5-nitrofenilamino)-3-fenilpropanoat dapat digunakan sebagai sensor oxyanion H2PO4- dan AcO-.

Kata Kunci: Deteksi mata telanjang, oxyanion, sensor H2PO4- dan AcO-, sensor

(2)

v

THE USE OF METHYL-3-(2-HYDROXY-5- NITROPHENYLAMINO)-3-PHENYLPROPANOATE AS AN OXYANIONS SENSOR

SEKAR HANDAYANI

Department of Chemistry, Faculty of Mathematic and Natural Science, Sebelas Maret University.

ABSTRACT

The aim of this research was to evaluate methyl-3-(2-hydroxy-5-nitrophenylamino)-3-phenylpropanoate sensing ability as colorimetric oxyanion sensor for H2PO4- and AcO-. This compound was synthesized using cinnamaldehide

derivative as starting material from addition reaction of methyl cinnamate and 2-amino-4-nitrophenol. The presence of NH and OH moiety as anion binding site and nitro group as a signaling unit effective to recognize H2PO4- and AcO- as oxyanion.

The ability of this compound with oxyanions were determined by naked-eye and UV-Vis spectroscopy.

The result showed a color change of the solutions from colorless to yellow upon addition of 0,5 mol equivalent of H2PO4- and 1 mol equivalent of AcO-, which

can be detected by the naked eye. The coloration of the solution were intensified with increasing oxyanion mol equivalent. On the other hand, no detectable color changes were observed upon addition of SO42-, ClO4- and NO3- oxyanions. A

bathochromic shift in the UV-Vis spectra was observed from 379 nm to 469 nm and 456 nm for H2PO4- and AcO-, respectively. The isosbestic point were also detected

at 402 nm and 392 nm for H2PO4- and AcO-, respectively. Contrary, the UV-Vis

spectra of compound with addition SO42- oxyanion showed increasing absorbance

in intensity without any shifted of peak, whereas no changes spectra were observed upon addition of ClO4- and NO3- oxyanions. A significant shifted spectra indicated

deprotonation was occurred upon addition of H2PO4- and AcO-. Additionally, the

hydrogen bonding interaction was occurred between SO42- and the tested compound

whereas no interaction with ClO4- and NO3-. Overall, the result suggested that the

compound can be use as oxyanion sensor for H2PO4- and AcO-.

Key words: Colorimetric sensors, H2PO4- dan AcO- sensors,

Referensi

Dokumen terkait

, kami mohon Saudara menginformasikan kepada kepala madrasah yang berada di wilayah Saudara untuk segera membuat usulan pencairan BOS tahap 2 sesuai kuota terlampir

Dari apa yang diuraikan di atas, maka yang menjadi masalah pokok pada tulisan ini adalah: Apakah daya dukung wilayah berpotensi untuk pengembangan industri hilir berbasis kelapa

Adapun pembatasan masalah pada laporan Tugas Akhir ini dibatasi pada Studi evaluasi keberadaan pemberhentian angkutan umum pada STA 4+350 terhadap kapasitas jalan pada lokasi

etan seorang pria, Ini berarti secar::c-;, 105jka wani ta lebih sediki t. elakukan konversi dibanding dengan kaum pria. Data -data hasil penelitian mcmperlihatkan

Ketahanan dan kemandirian pangan bagi suatu rumah tangga tani tentu sangat dipengaruhi oleh produksi pangan dari usahataninya. Kegiatan usahatani tentu tidak akan maksimal bila

International Research Journal of Natural and Applied Sciences (IRJNAS) ISSN: (2349-4077) 60 | P a g e IMTA systems with artificial or natural feeding showed the average

Cylinder chart konsumsi bahan bakar pada semua kondisi di pemodelan GateCycle Dengan menjadikan kondisi bypass sebagai parameter acuan, maka dari cylinder chart diatas

Penyakit kritis merupakan stress bagi tubuh, sehingga tubuh membuatrespon metabolik yang mengakibatkan hipermetabolisme dan atau hiperkatabolisme.Support nutrisi yang adekuat