• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH INTERNASIONALISASI TOP MANAGEMENT TEAM (TMT) TERHADAP KOMPENSASI DAN KINERJA PERUSAHAAN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENGARUH INTERNASIONALISASI TOP MANAGEMENT TEAM (TMT) TERHADAP KOMPENSASI DAN KINERJA PERUSAHAAN."

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

PENGARUH INTERNASIONALISASITOP MANAGEMENT TEAM(TMT)

TERHADAP KOMPENSASI DAN KINERJA PERUSAHAAN

Skripsi

Diajukan Untuk Melengkapi Tugas -Tugas Dan Memenuhi

Syarat -Syarat Untuk Mencapai Gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi

Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta

Oleh:

REVINA SETYORINI

F0309075

JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

commit to user

(3)

commit to user

(4)

commit to user

(5)

commit to user

v

ABSTRAK

Komposisi top management teamadalah sebuah isu besar di dalam bisnis internasional dan penelitian ekonomi. Di Indonesia, hanya terdapat beberapa penelitian yang berkontribusi pada komposisi top management team. Tujuan utama dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh internasionalisasi top management team (TMT) terhadap kompensasi dan kinerja. Variabel internasionalisasi TMT menggunakan data yang terdiri dari proporsi antara TMT luar negeri dan TMT dalam negeri, umur dan tenure TMT. Penelitian ini menggunakan sampel yang berasal dari 94 perusahaan dengan 179 data dari perusahaan tersebut.

Penelitian ini memberikan beberapa hasil. Pertama, internasionalisasi TMT mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kompensasi dan kinerja. Kedua, kompensasi mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja perusahaan.

(6)

commit to user

vi

ABSTRACT

Top Management Team composition is a big issue in international business and economic research. In Indonesia, there are only few research which have contribute in top management team composition. The main objective of this research is to examine the impacts of internationalization of Top Management Team (TMT) on compensation and performances. The variable of internationalization TMT using data of proportion between TMT international and TMT domestic, age and tenure from TMT. This research using a sample from 94 companies with 179 data from those companies.

This research provides several results. First, internationalization of Top Management Team have positive and significant impact on compensation and performances. Second, compensation has positive and significant impact on performances.

(7)

commit to user

vii

PERSEMBAHAN

Karya ini saya persembahkan kepada :

1.

Allah SWT

2.

Rasulullah SAW

3.

Almarhumah Mama, Babe, Mba Cici

dan Aisyah

4.

Mas Bondan

(8)

commit to user

viii

MOTTO

Hanya Allah tempat meminta segala sesuatu

(QS. Al Ikhlas: 2)

Maka sesungguhnya bersama kesulitan ada kemudahan

(QS. Al Insyirah: 5)

Ya Allah Ya Kariim Ya Rahmaan Ya Rahiim Ya Qawiy Ya Matiin

(Asmaul Husna)

Aku seperti prasangka Hamba-Ku

(Hadits Qudsi)

Mengalah lah sampai tidak ada orang yang dapat mengalahkanmu

(9)

commit to user

ix

KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas rahmat, karunia, hidayah dan inayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul

“Pengaruh Internasionalisasi Top Management Team (TMT) Terhadap Kompensasi dan Kinerja Perusahaan”. Skripsi ini merupakan salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Ekonomi Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis mendapat banyak bantuan dan bimbingan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis ingin berterima kasih kepada:

1. Bapak Drs. Wisnu Untoro, SE., M.Si., Ak selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret.

2. Bapak Drs. Santosa Tri Hananto, SE., M.Si., Ak selaku Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sebelas Maret Surakarta. 3. Bapak Taufiq Arifin, SE., M.Si., Ak, selaku pembimbing skripsi atas semua

bimbingan, saran, kritik, dan nasihat sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan maksimal.

4. Bapak Ari Kuncoro Widagdo, SE., MBA., P.HD., Ak selaku pembimbing akademik.

5. Bapak dan Ibu Dosen atas semua ilmu, saran dan kritik yang telah diberikan. 6. Almarhumah Mama yang selalu mengajarkan kasih sayang dan selalu

(10)

commit to user

x

kasih atas perhatian dan kasih sayang yang selalu tercurah. Hanya Allah yang dapat membalas kasih sayang mama dan babe.

7. Mba Cici yang telah menjadi kakak sekaligus mama keduaku. Terimakasih atas curahan perhatiannya dan kasih sayangnya. Aisyah keponakanku yang lucu. Terimakasih udah jadi penyemangat buat tante pepik.

8. Mas Bondan atas segala curahan perhatian, waktu dan kasih sayangnya. Terima kasih telah menjadi bagian hidup penulis dan menjadi sahabat, kakak serta penyemangat bagi penulis.

9. Keluarga besar Mbah Salimin Puspoharjono dan Eyang Soewarno Warnowinoto atas dukungannya selama ini.

10. Keluarga Fajar Indah yang jadi keluarga kedua penulis di Solo. Matur nuwun Budhe Tina, Pakdhe Rinto, Mba Winda dan Dek Adli atas segala curahan perhatian, kasih sayang dan perhatiannya,

11. Sahabat terbaikku di Akuntansi, Via Ojek, terima kasih untuk segala waktu, cerita dan perhatiannya. Rossa, Ian, Rizka, Icha, Dummy, Mbokdhe dan Liana kalian partner kuliah yang luar biasa. Erin, Julia, Cepi, Vika, Gombong, Puti kalian teman kuliah tergila. Terima kasih atas waktu dan perhatian kalian. Kalian luar biasa! Sukses untuk kita semua!

12. Teman–teman Honghet Mas bondan, mas bolenk, mas anung, mas bayu dan mas wawan. Terimakasih telah menjadi bagian hidup penulis saat senang maupun susah. Keep Honghet! Kalian luar biasa! Sukses untuk kita semua! 13. Anak – anak kantin dari angkatan 2005 sampai 2010 yang selalu memberi

(11)

commit to user

xi

14. Teman-teman Fakultas Ekonomi Universitas Sebelas maret dari berbagai angkatan. Terima kasih telah memberi warna dalam perkuliahan penulis. Kalian luar biasa! Sukses untuk kita semua!

15. Teman-teman Adwindo Kab. Klaten sebagai tempat bertukar pikiran dan tempat berbagi keceriaan.

16. Dr. Paulus Sudiharto, Sp. Bs dan Prof. Dr. dr. H. Much. Syamsulhadi, Sp. KJ(K) . Kalian adalah ‘tangan panjang’ dari Allah SWT, tanpa kalian mungkin penulis tidak akan sembuh seperti sedia kala dan

17. Semua pihak yang telah ikut serta membantu namun tidak dapat disebutkan satu-persatu disini.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari sempurna, oleh karena itu penulis mohon saran dan kritik yang membangun demi perbaikan di kemudian hari. Akhirnya, penulis berharap semoga karya ini dapat bermanfaat khususnya bagi penulis, dan bagi pembaca pada umumnya.

Surakarta, November 2014

(12)

commit to user

xii

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

SURAT PERNYATAAN SKRIPSI ... iv

ABSTRAK ... v

MOTTO DAN PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR TABEL ... xvi

DAFTAR GAMBAR ... xvii

BAB 1. PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang Masalah ... 1

1.2. Rumusan Masalah ... 6

1.3. Tujuan Penelitian... 7

1.4. Manfaat Penelitian ... 7

BAB 2. TINJAUAN PUSTAKA 2.1. Landasan Teori ... 8

2.1.1. Teori Keagenan(Agency Theory) ... 8

2.1.2. Teori Akuntansi Positif ... 11

2.1.3. Kompensasi ... 13

(13)

commit to user

xiii

2.1.3.2. Komponen Kompensasi ... 13

2.1.3.3. Tujuan Kompensasi... 14

2.1.3.4. Aspek Perilaku dalam Program Kompensasi 14 2.1.4. Internasionalisasi TMT ... 15

2.1.5. Kinerja ... 16

2.2. Perumusan Hipotesis ... 17

2.2.1. Pengaruh Internasionalisasi TMT terhadap Kompensasi TMT ... 17

2.2.2. Pengaruh Internasionalisasi TMT terhadap Kinerja Perusahaan ... 18

BAB 3. METODE PENELITIAN 3.1. Desain Penelitian ... 20

3.2. Populasi, Sampel dan Teknik Sampling ... 20

3.3. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel ... 21

3.3.1. Variabel Terikat (Dependent Variable) ... 22

3.3.2. Variabel Bebas (Independent Variable) ... 23

3.3.1.1. Proporsi Anggota TMT Luar Negeri ... 23

3.3.1.2. Umur Anggota TMT Luar Negeri ... 24

3.3.1.3. Tenure Anggota TMT Luar Negeri ... 24

3.3.3. Variabel Kontrol ... 25

3.4. Jenis Dan Sumber Data ... 25

3.5. Metode Pengumpulan Data ... 26

(14)

commit to user

xiv

3.6.1. Statistik Deskriptif ... 26

3.6.2. Uji Asumsi Klasik ... 27

3.6.2.1. Uji Normalitas ... 27

3.6.2.2. Uji Multikolinearitas ... 28

3.6.2.3. Uji Autokorelasi ... 28

3.6.2.4. Uji Heteroskedastisitas ... 28

3.6.3. Metode Regresi Linier Berganda ... 29

3.6.4. Pengujian Hipotesis ... 30

BAB 4. HASIL ANALISIS DAN PEMBAHASAN 4.1. Statistik Deskriptif ... 31

4.2. Uji Asumsi Klasik ... 33

4.2.1. Uji Normalitas ... 33

4.2.2. Uji Multikolinearitas ... 35

4.2.3. Uji Heteroskedastisitas ... 37

4.2.4. Uji Autokorelasi ... 39

4.3. Hasil Pengujian Hipotesis ... 40

4.3.1. Pengaruh Internasionalisasi TMT terhadap Total Kompensasi TMT ... 40

4.3.1.1. Komisaris ... 41

4.3.1.2. Komisaris Independen... 42

4.3.1.3. Direksi ... 43

(15)

commit to user

xv

4.3.2. Pengaruh Internasionalisasi TMT terhadap

Kompensasi TMT ... 44

4.3.2.1. Komisaris ... 45

4.3.2.2. Komisaris Independen ... 46

4.3.2.3. Direksi ... 47

4.3.2.4 Jenis Industri ... 48

4.3.3. Pengaruh Internasionalisasi TMT terhadap ROA Perusahaan ... 48

4.3.3.1. Komisaris ... 49

4.3.3.2. Komisaris Independen ... 50

4.3.3.3. Direksi ... 51

4.3.3.4 Kompensasi ... 51

4.3.3.5 Jenis Industri ... 52

4.3.4. Pengaruh Internasionalisasi TMT terhadap EPS Perusahaan ... 52

4.3.4.1. Komisaris ... 53

4.3.4.2. Komisaris Independen ... 54

4.3.4.3. Direksi ... 54

4.3.4.4 Jenis Industri ... 55

BAB 5. PENUTUP 5.1. Simpulan ... 56

5.2. Keterbatasan ... 57

(16)

commit to user

xvi

(17)

commit to user

xvii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

IV.1. Pengambilan Sampel ... 21

IV. 2. Statistik Deskriptif ... 31

IV. 3. Hasil Uji Kolmogorov-Smirnov ... 35

IV. 4. Hasil Uji Multikolinearitas ... 36

IV. 5. Hasil Uji Run... 39

IV. 6. Hasil Regresi I ... 40

IV. 7. Hasil Regresi II... 44

IV. 8. Hasil Regresi III ... 48

(18)

commit to user

xviii

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian ini menunjuk kan 1) Pelaksanaan pembelajaran keterampilan memasak bagi anak tunagrahita mampu didik bertujuan untuk bekal bekerja. Pemberian materi

Dalam penelitian ini observasi dilakukan dengan bantuan lembar observasi yang dibuat berdasarkan peraturan yang mendukung seperti Peraturan Menteri Ketenagakerjaan

METODE EKSTRAKSI DENGAN PELARUT SUPERKRITIK1. PATEN TENTANG EKSTRAKSI MINYAK

Berdasarkan hasil perhitungan diperoleh nilai tertinggi sebesar 84,2, nilai terendah sebesar 50,8, rata-rata sebesar 67,51, standar deviasi sebesar 8,6915 dan varian sebesar

4. Dohtmen evaluasi program kerja unit dilakukan dengan analisis tindaklaniut dan dituniukkanbukti serta telah.. Dokumen program pengadaan sumber daya di unit keria. belum

Berdasarkan hasil studi empirik tersebut hipotensi yang menyatakan : “Ada hubungan yang posotif antara Minat Belajar siswa terhadap mata pelajaran Akhlak

Mulai tahun 2005, pemerintah telah memutuskan untuk menjadikan semua sekolah di Malaysia sebagai sekolah yang lebih maju.. Sesuai dengan instruksi Kementerian

Netwatch berfungsi untuk melakukan ping ke sebuah host, dan dari hasil pingnya router akan menjalankan script yang sesuai kita definisikan..