• Tidak ada hasil yang ditemukan

MODEL PEMBELAJARAN CERITA PENDEK BERBASIS PENGEMBANGAN KREATIVITAS BAGI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SE-KOORDINASI WILAYAH MADIUN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "MODEL PEMBELAJARAN CERITA PENDEK BERBASIS PENGEMBANGAN KREATIVITAS BAGI MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA INDONESIA SE-KOORDINASI WILAYAH MADIUN."

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

i

MODEL PEMBELAJARAN CERITA PENDEK BERBASIS

PENGEMBANGAN KREATIVITAS BAGI MAHASISWA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA

INDONESIA SE-KOORDINASI WILAYAH MADIUN

DISERTASI

Disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mencapai derajad

Doktor Program Studi Doktor Pendidikan Bahasa Indonesia

Oleh

Bambang Eko Hari Cahyono

T841208001

PROGRAM STUDI DOKTOR PENDIDIKAN BAHASA INDONESIA

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)

ii

MODEL PEMBELAJARAN CERITA PENDEK BERBASIS

PENGEMBANGAN KREATIVITAS BAGI MAHASISWA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA

INDONESIA SE-KOORDINASI WILAYAH MADIUN

DISERTASI

Oleh

Bambang Eko Hari Cahyono

T841208001

Jabatan Nama Tanda Tangan

Promotor Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd. _______________ NIP 196204071987031003

Ko-promotor I Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd. _______________ NIP 194403151978041001

Ko-promotor II Dr. Rr. E. Nugraheni Eko Wardani, S.S., M. Hum.

_______________

NIP 197007162002122001

Telah dinyatakan memenuhi syarat untuk Ujian Terbuka.

Mengetahui,

Kepala Program Studi Doktor Pendidikan Bahasa Indonesia

Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd.

(3)

iii

MODEL PEMBELAJARAN CERITA PENDEK BERBASIS

PENGEMBANGAN KREATIVITAS BAGI MAHASISWA

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN BAHASA DAN SASTRA

INDONESIA SE-KOORDINASI WILAYAH MADIUN

Jabatan Nama Tanda Tangan

Ketua Prof. Dr. M. Furqon Hidayatullah, M.Pd. _______________ NIP 19600721986121001

Sekretaris Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd. _______________ NIP 19610124198721001

Anggota Penguji Prof. Dr. Retno Winarni, M.Pd. _______________ NIP 195601211982032003

Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd. _______________ NIP 196204071987031003

Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd. _______________ NIP 194403151978041001

Dr. Rr. E. Nugraheni Eko Wardani, S.S., M. Hum.

_______________ NIP 197007162002122001

Prof. Dr. Andayani, M.Pd. _______________

NIP 196010301986012001

Prof. Dr. Suminto A. Sayuti, M.Pd. _______________ 195201221980031001

Telah dipertahankan di depan penguji pada Sidang Terbuka. Dinyatakan telah memenuhi syarat pada tanggal 28 Juli 2016. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan,

(4)

iv

PERNYATAAN ORISINALITAS DAN PUBLIKASI

Saya menyatakan dengan sebenarnya bahwa:

1. Disertasi yang berjudul “Model Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas Bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi Wilayah Madiun” ini adalah karya penelitian saya sendiri dan bebas plagiasi, tidak terdapat karya ilmiah yang pernah diajukan oleh orang lain untuk memperoleh gelar akademik, serta tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain kecuali secara tertulis digunakan sebagai acuan dalam naskah ini dan disebutkan dalam sumber acuan serta daftar pustaka. Apabila di kemudian hari terbukti terdapat plagiat dalam karya ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan (Permendiknas No, 17 Tahun 2010). 2. Publikasi sebagian atau keseluruhan isi disertasi pada jurnal atau forum ilmiah

lain harus seizin dan menyertakan tim pembimbing sebagai author dan FKIP UNS sebagai institusinya. Apabila dalam waktu sekurang-kurangnya satu semester (enam bulan sejak pengesahan disertasi saya tidak melakukan publikasi dari sebagian atau keseluruhan disertasi ini, Program Studi Doktor Pendidikan Bahasa Indonesia, FKIP UNS berhak mempublikasikan pada jurnal ilmiah yang diterbitkan oleh Program Studi Doktor Pendidikan Bahasa Indonesia, FKIP UNS. Apabila saya melakukan pelanggaran dari ketentuan publikasi ini, saya bersedia mendapatkan sanksi akademik yang berlaku.

Madiun, 28 Juli 2016 Yang Membuat Pernyataan

(5)

v

KATA PENGANTAR

Puji syukur ke hadirat Allah Yang Maha Pengasih dan Penyayang atas segala berkah dan anugerah-Nya yang telah dilimpahkan kepada penulis sehingga penyusunan disertasi ini berhasil penulis selesaikan dengan baik. Penulisan disertasi yang berjudul “Model Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi Wilayah Madiun” ini merupakan tugas akhir untuk memenuhi sebagian persyaratan dalam usaha mencapai derajat doktor pada Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Penulis menyadari bahwa dalam menyusun disertasi ini penulis telah memperoleh bantuan dari berbagai pihak. Untuk itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Ravik Karsidi, M.S., Rektor Universitas Sebelas Maret Surakarta, 2. Prof. Dr. Joko Nurkamto, M.Pd., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu

Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta, dan Prof. Dr. Mohammad Furqon Hidayatullah, M.Pd., Direktur Program Pascasarjana Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk melanjutkan studi dan melaksanakan penelitian.

(6)

vi

4. Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd. selaku Ko-promotor I yang telah banyak memberikan bimbingan dengan sabar dan bijaksana untuk penyelesaian disertasi ini.

5. Dr. Rr. E. Nugraheni Eko Wardani, S.S., M.Hum., selaku Ko-promotor II yang telah banyak memberikan arahan dan pencerahan sehingga penulis termotivasi untuk segera menyelesaikan penulisan disertasi ini.

6. Dr. H. Parji, M.Pd., Rektor IKIP PGRI Madiun dan Drs. H. Imam Suyudi, Ketua PPLP PT PGRI Madiun, yang telah mengizinkan peneliti untuk melanjutkan studi serta telah banyak memberikan bantuan selama penulis menempuh studi.

7. Rektor Universitas Katolik Widyamandala Madiun, Rektor IKIP PGRI Madiun, Ketua STKIP PGRI Ponorogo, Ketua STKIP PGRI Ngawi, dan Ketua STKIP PGRI Pacitan, yang telah memberikan izin kepada penulis untuk mengadakan penelitian di kampus yang beliau pimpin.

8. Dr. Sutejo, M.Pd., Panji Kuncoro Hadi, S.S., M.Pd., Drs. Tjahjono Widarmanto, M.Pd, Arif Mustofa, S.Pd., M.Pd. Citra Maya, S.Pd., M.Pd., dan para mahasiswa yang telah bersedia menjadi informan penelitian dan telah banyak membantu penulis selama proses pengumpulan data.

9. Prof. Dr. Suminto A. Sayuti, M.Pd. dan Dr. Suyitno, M.Pd., M.Pd., pakar dalam bidang pembelajaran bahasa dan sastra, yang telah berkenan menjadi penilai ahli terhadap model pembelajaran cerita pendek yang penulis susun. 10.Dr. Lulus Irawati, M.Pd., pakar dalam bidang pembelajaran sastra yang telah

(7)

vii

11.Dosen-dosen pada Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia se-Koordinasi Wilayah Madiun, yang telah banyak membantu terutama pada saat kegiatan diskusi kelompok terfokus (focus group discussion) dan pada tahap diseminasi hasil penelitian

Semoga disertasi ini bermanfaat bagi pembaca dan bagi pembangunan pendidikan di Indonesia, khususnya dalam meningkatkan kualitas pembelajaran bahasa dan sastra Indonesia di perguruan tinggi.

Madiun, 28 Juli 2016

(8)

viii MOTTO

(9)

ix

PERSEMBAHAN

Kupersembahkan untuk ketiga putraku:

Marcellia Crenata, Dewangga Dura Dematar,

dan (alm) Mutiara Banyu Bening, matahari

(10)

x ABSTRAK

Bambang Eko Hari Cahyono, T841208001, 2016. Model Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas Bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi Wilayah Madiun.

Disertasi. Program Studi Doktor Pendidikan Bahasa Indonesia Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta. Pembimbing: Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd. (Promotor), Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd. (Ko-promotor I), Dr. Nugraheni Eko Wardani, M.Hum. (Ko-(Ko-promotor II).

Pelaksanaan pembelajaran cerita pendek dapat berhasil dengan baik apabila didukung oleh pemilihan model pembelajaran yang tepat. Tujuan penelitian pengembangan ini adalah untuk: (1) mendeskripsikan kondisi pembelajaran cerita pendek pada latar penelitian, (2) mendeskripsikan kebutuhan mahasiswa dan dosen tentang model pembelajaran cerita pendek, (3) mendeskripsikan pengembangan model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas, (4) mendeskripsikan keefektifan model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas, dan (5) mendeskripsikan hasil diseminasi model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas

Jenis penelitian yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah penelitian pengembangan yang dikembangkan oleh Borg dan Gall. Penelitian dilakukan melalui 4 langkah, yaitu: (1) tahap pendahuluan, (2) tahap pengembangan model, (3) tahap pengujian model, dan (4) tahap diseminasi. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam tahap eksplorasi adalah pendekatan deskriptif kualitatif, pengumpulan data dilakukan melalui studi dokumen, observasi, wawancara, dan angket, dan analisis datanya dengan analisis data model interaktif. Pengujian model dilakukan dengan melakukan penelitian eksperimen.

Penelitian pada tahap eksplorasi menghasilkan temuan pokok sebagai berikut: (1) pembelajaran cerita pendek yang dilakukan dosen hanya berpusat pada dosen dan bersifat teoretis, (2) dosen dan mahasiswa membutuhkan model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas. Berdasarkan hasil penelitian pada tahap eksplorasi, peneliti menyusun prototipe model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas. Prototipe model pembelajaran tersebut selanjutnya diujicobakan dalam uji coba terbatas dan uji coba luas. Hasil uji coba menunjukkan bahwa model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas cocok diterapkan dalam pembelajaran cerita pendek untuk meningkatkan kemampuan apresiasi sastra mahasiswa. Prototipe model pembelajaran yang telah ditetapkan menjadi model pembelajaran, selanjutnya diuji melalui eksperimen. Berdasarkan analisis data dengan uji beda dua rata-rata, diperoleh hasil thitung hasil postes sebesar 9,3168, dan karena thitung > ttabel (9,3168 > 2,353) maka Ho ditolak. Simpulan dari tahap pengujian model ini adalah model pembelajaran cerita pendek berbasis pengembangan kreativitas lebih efektif dibandingkan dengan model pembelajaran cerpen konvensional.

(11)

xi ABSTRACT

Bambang Eko Hari Cahyono, T841208001. 2016. Learning Model of Short-Story Based on Creativity Development for Students of Indonesian Language and Literature Department at the Administrative Area of Madiun. Dissertation. Indonesian Language and Literature Department, Faculty of Teacher Education and Pedagogy, University of Sebelas Maret Surakarta. Advisors: Prof. Dr. Sarwiji Suwandi, M.Pd. (Promotor), Prof. Dr. Herman J. Waluyo, M.Pd. (Co-promotor I), Dr. Nugraheni Eko Wardani, M.Hum. (Co-promotor II).

Implementation of learning short stories can be managed properly if it is supported by the appropriate learning models. This development research aims to: (1) describe the conditions of learning short stories in research setting, (2) describe the needs of students and lecturers about the creativity development based learning model of short stories, (3) describe development of development based learning model of short stories, (4) describe the effectiveness of the creativity development based learning model of short stories, and (5) describe the results of the dissemination of the cretivity development based learning model of short stories.

This research used Borg and Gall’s development research. It was conducted through four steps, namely: (1) the preliminary stage, (2) the stage of development of the model, (3) the testing phase models, and (4) dissemination phase. The research approach used in this exploration phase is a descriptive qualitative approach, data collection is done through the study of documents, observation, interviews, and questionnaires, and data analysis with interactive data analysis models. Model testing was conducted by the research experiment.

Research at the exploratory stage gains the main findings, as follows: (1) study of short stories that made a lecturer merely focused on the lecturer and theoretical, (2) lecturer and students need the creativity development based learning model of short stories. Based on the results of the study at the exploratory stage, researchers compiled a prototype of the creativity development based learning moedl of short stories. The prototype model lesson subsequently tested in limited testing and extensive trials. Experimental results show that the creativity development based learning model of short story is appropriate to to enhance the ability of the student in literary appreciation. The prototype model of learning that has been determined to be a model of learning, were further tested through experimentation. Based on the analysis of data with two different test average, the result tcount post-test result amounted to 9.3168, and because tcount > ttable (9.3168 > 2.353), then Ho is rejected. The conclusion that creativity development based learning model story is more effective than the conventional learning model in enhancing the ability of short stories of students of Indonesian Language and Literature Education in Madiun.

Keywords: learning model, the short story, the development of creativity, research and development

(12)

xii DAFTAR ISI

Halaman

JUDUL ... i

PENGESAHAN PROMOTOR ... ii

PENGESAHAN TIM PENGUJI ... iii

PERNYATAAN ... iv

KATA PENGANTAR ... v

MOTTO ... viii

PERSEMBAHAN ... ix

ABSTRAK ... x

ABSTRACT... xi

DAFTAR ISI ... xii

DAFTAR TABEL ... xvii

DAFTAR GAMBAR... xix

DAFTAR LAMPIRAN ... xxii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar Belakang Masalah ...… 1

B. Rumusan Masalah ………...………...…...…. 15

C. Tujuan Penelitian ..………..……...…...….... 15

D. Manfaat Penelitian ... 16

E. Asumsi dan Keterbatasan Penelitian ... 17

BAB II TINJAUAN PUSTAKA, LANDASAN TEORI, DAN KERANGKA BERPIKIR ... 19

A. Tinjauan Pustaka ... 19

B. LandasanTeori ………...……….……... 32

1. Model Pembelajaran ... 32

(13)

xiii

a. Pengertian Cerita Pendek ... 35

b. Ciri-ciri Cerita Pendek... 40

c. Unsur-unsur Pembangun Cerita Pendek... 44

d. Kemampuan Mengapresiasi Cerita Pendek ... 78

3. Hakikat Kreativitas ... 86

a. Pengertian Kreativitas ... 86

b. Karakteristik Orang Kreatif ... 95

c. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kreativitas ... 100

d. Pengembangan Kreativitas ... 102

4. Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas ... 111

C. Kerangka Berpikir ... 117

BAB III METODE PENELITIAN………...……...…………... 124

A. Jenis Penelitian ... 124

B. Prosedur Penelitian ... 127

1. Tahap Pendahuluan/Eksplorasi... ... 127

a. Tujuan Penelitian ... 127

b. Pendekatan Penelitian ... 128

c. Sumber Data ... 129

d. Teknik Pengumpulan Data ... 130

e. Teknik Analisis Data ... 132

f. Pemeriksaan Keabsahan Temuan ... 134

g. Lokasi dan Waktu Penelitian... 135

h. Luaran Penelitian ... 135

2. Tahap Pengembangan Model ... 135

a. Tujuan Pengembangan Model ... 135

b. Bentuk Pengembangan... 136

(14)

xiv

d. Teknik Pengumpulan Data ... 140

e. Teknik Analisis Data ... 141

f. Penilaian Pakar (Expert’s Judgement) ... 141

g. Luaran Penelitian ... 142

3. Tahap Pengujian Model ... 143

a. Tujuan Pengujian Model ... 143

b. Metode Penelitian ... 143

c. Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel ... 146

d. Teknik Pengumpulan Data dan Instrumen Penelitian ... 146

e. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Instrumen ... 149

f. Teknik Analisis Data ... 153

g. Lokasi dan Waktu Penelitian ... 156

h. Luaran Penelitian ... 156

4. Tahap Diseminasi ... 156

C. Jadwal Pelaksanaan Penelitian ... 157

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 159

A. Tahap Eksplorasi/Pendahuluan ... 159

1. Kondisi Pembelajaran Cerita Pendek pada Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi Wilayah (Korwil) Madiun ... 160

a. Kurikulum Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia ... 160

b. Profil Dosen ... 166

c. Profil Mahasiswa ... 169

d. Kegiatan Pembelajaran Cerita Pendek ... 173

(15)

xv

3. Simpulan Hasil Penelitian Tahap Eksplorasi ... 190

B. Tahap Pengembangan Model ... 192

1. Pengembangan Prototipe Model Menjadi Model Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas ... 192

2. Pengembangan Prototipe Model Pembelajaran Berdasarkan Penilaian Pakar (Expert’s Judgement) ... 201

3. Pengembangan dan Perbaikan Prototipe Model Pembelajaran Berdasarkan Uji Coba Terbatas ... 206

a. Uji Coba Terbatas Tahap I ... 206

b. Uji Coba Terbatas Tahap II ... 214

c. Uji Coba Terbatas Tahap III ... 221

4. Pengembangan dan Perbaikan Prototipe Model Pembelajaran Berdasarkan Uji Coba Luas ... 230

a. Uji Coba Luas Tahap I ... 231

b. Uji Coba Luas Tahap II ... 242

c. Uji Coba Luas Tahap III ... 252

C.Tahap Pengujian Model ... 270

1. Deskripsi Data Penelitian... 270

a. Deskripsi Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok Eksperimen... 272

b. Deskripsi Data Hasil Postes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok Eksperimen... 274

c. Deskripsi Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok Kontrol... 276

d. Deskripsi Data Hasil Postes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok Kobtrol... 278

(16)

xvi

2. Pengujian Persyaratan Analisis ... 282

a. Uji Normalitas ... 282

b. Uji Homogenitas Varian ... 287

c. Uji Keseimbangan ... 288

3. Pengujian Keefektifan Model Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas ... 289

4. Simpulan Hasil Pengujian Keefektifan Model Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas ... 291

D. Tahap Diseminasi ... 296

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI HASIL PENELITIAN, DAN SARAN ... 301

A. Simpulan ... 301

B. Implikasi Hasil Penelitian ... 303

C. Saran ... 315

DAFTAR PUSTAKA ... 318

(17)

xvii Tabel 3.2 Hasil Uji Reliabilitas Soal Tes Apresiasi Cerita Pendek ... 152 Tabel 3.3 Jadwal Pelaksanaan Penelitian ... 158 Tabel 4.1 Perimbangan Jumlah Mahasiswa dan Dosen ada Program

Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Se-Koordinasi Wilayah Madiun ... 166 Tabel 4.2 Kisi-kisi Penilaian Prototipe Model Pembelajaran Cerita

Pendek Berbasis Pengembangan Kreativitas... 202 Tabel 4.3 Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek

Kelompok Eksperimen... 272 Tabel 4.4 Data Hasil Postes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek

Kelompok Eksperimen... 274 Tabel 4.5 Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek

Kelompok Kontrol... 276 Tabel 4.6 Data Hasil Postes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek

Kelompok Kontrol... 278 Tabel 4.7 Data Selisih Skor Rata-rata Hasil Pretes dan Postes

Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek pada Kelompok

Eksperimen dan Kelompok Kontrol... 280 Tabel 4.8 Hasil Uji Normalitas Data Kemampuan Apresiasi Cerita

Pendek pada Kelompok Eksperimen... 283 Tabel 4.9 Hasil Uji Normalitas Data Kemampuan Apresiasi Cerita

Pendek pada Kelompok Kontrol... 285 Tabel 4.10 Uji Homogenitas Data Pretes Kemampuan Apresiasi Cerita

Pendek dengan Levene’s Test... 287 Tabel 4.11 Uji Homogenitas Data Postes Kemampuan Apresiasi Cerita

(18)

xviii

Tabel 4.12 Hasil Uji Keseimbangan Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok Eksperimen dan

Kelompok Kontrol... 289 Tabel 4.13 Hasil Analisis Uji Beda Dua Rata-rata Hasil Postes

Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek... 290 Tabel 4.14 Daftar Peserta Seminar Model Pembelajaran Cerita Pendek

Berbasis Pengembangan Kreativitas... 297 Tabel 4.15 Hasil Penilaian Peserta Seminar terhadap Model

Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan

(19)

xix

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 Langkah-langkah Pembelajaran Cerpen dengan Model Pembelajaran Cerpen Berbasis Pengembangan

Kreativitas ... 117 Gambar 3.1 Tahap-tahap Penelitian Pengembangan... 126 Gambar 3.2 Komponen-komponen Analisis Data Model Interaktif.... 133 Gambar 3.3 Rancangan Eksperimen Quasi-experimental Design

Model Non-Equivalent Before-after Design... 144 Gambar 3.4 Pola Rancangan Eksperimen ... 145 Gambar 4.1 Perimbangan Matakuliah Kesusastraan dalam

Kurikulum Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra

Indonesia Se-Koordinasi Wilayah Madiun ... 161 Gambar 4.2 Hasil Angket Proporsi Jumlah SKS Matakuliah

Kesusasteraan pada Kurikulum Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi

Wilayah Madiun ... 163 Gambar 4.3 Kompetensi Dosen Matakuliah Kesusasteraan pada

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Se-Koordinasi Wilayah Madiun ... 168 Gambar 4.4 Peminatan Mahasiswa terhadap Bidang Ilmu pada

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Se-Koordinasi Wilayah Madiun ... 170 Gambar 4.5 Faktor-faktor yang Menyebabkan Rendahnya Minat

Mahasiswa terhadap Sastra pada Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi

Wilayah Madiun ... 171 Gambar 4.6 Jenis Bacaan Sastra yang Paling Disukai Mahasiswa

Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Se-Koordinasi Wilayah Madiun ... 174 Gambar 4.7 Cara Mengajar Dosen pada Materi Cerita Pendek

Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan

(20)

xx

Gambar 4.8 Hasil Analisis Kebutuhan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Se-Koordinasi Wilayah Madiun ...

187 Gambar 4.9 Histogram Distribusi Frekuensi Hasil Pretes

Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok

Eksperimen... 273 Gambar 4.10 Histogram Distribusi Frekuensi Hasil Postes

Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok

Eksperimen... 275 Gambar 4.11 Histogram Distribusi Frekuensi Hasil Pretes

Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok

Kontrol... 277 Gambar 4.12 Histogram Distribusi Frekuensi Hasil Postes

Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek Kelompok

Kontrol... 279 Gambar 4.13 Histogram Perbedaan Skor Rata-rata Hasil Pretes dan

Postes Kemampuan Apresiasi Cerita Pendek pada

Kelompok Kontrol dan Kelompok Eksperimen... 281 Gambar 4.14 Kurva Normal Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi

Cerita Pendek Kelompok Eksperimen... 284 Gambar 4.15 Kurva Normal Data Hasil Postes Kemampuan Apresiasi

Cerita Pendek Kelompok Eksperimen... 284 Gambar 4.16 Kurva Normal Data Hasil Pretes Kemampuan Apresiasi

Cerita Pendek Kelompok Kontrol... 286 Gambar 4.17 Kurva Normal Data Hasil Postes Kemampuan Apresiasi

Cerita Pendek Kelompok Kontrol... 286 Gambar 4.18 Foto Focus Group Discussion (FGD) Prototipe Model

Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan

Kreativitas... 550 Gambar 4.19 Foto Focus Group Discussion (FGD) Prototipe Model

Pembelajaran Cerita Pendek Berbasis Pengembangan

Kreativitas... 550 Gambar 4.20 Foto Uji Coba Model Pembelajaran Cerita Pendek

(21)

xxi

Gambar 4.21 Foto Uji Coba Model Pembelajaran Cerita Pendek

(22)

xxii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Catatan Lapangan Hasil Analisis Dokumen ... 330

Lampiran 2 Catatan Lapangan Hasil Wawancara... 340

Lampiran 3 Observasi Pembelajaran Sastra di Kelas ... 410

Lampiran 4 Instrumen Penelitian ... 485

Lampiran 5 Analisis Hasil Angket ... 492

Lampiran 6 Hasil Penilaian Pakar... 496

Lampiran 7 Data Penelitian ... 512

Lampiran 8 Hasil Analisis Data ... 518

Lampiran 9 Foto-foto Penelitian ... 550

Lampiran 9 Serifikat Diseminasi Hasil Penelitian ... 553

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini dapat menjadi salah satu contoh analisis mengenai pemakaian gaya bahasa repetisi dalam sebuah karya sastra, khususnya cerita pendek yang pada saat sekarang masih

Penelitian ini mengkaji tentang strategi pengembangan budaya baca melalui membaca pemahaman pada mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia

Maka dari itu, judul penelitian ini adalah Pengembangan Budaya Baca Level Akademik dengan Strategi DRTA pada Generasi Z, Mahasiswa Semester III, Program Studi Pendidikan Bahasa

Analisis Kesalahan Pelafalan Bahasa Mandarin Pada Mahasiswa Program Studi Sastra Cina Universitas Sumatera Utara.. Metodologi dan teknik penulisan skripsi, tesis,

gaya bahasa. Berdasar pada hasil studi lapangan dan diskusi dengan Kepala Sekolah di Kabupaten Sidoarjo, mereka masih kesulitan menulis cerita. Bahasa dalam penulisan cerita

Pengaruh Faktor Internal Mahasiswa Program Studi Sastra Arab USU Dalam Belajar Muhadaṡah Bahasa Arab pada Program Studi Sastra.. Skripsi mahasiswa Departemen Sastra Arab

Berdasarkan uraian tersebut dapat disimpulkan bahwa sampai saat ini belum ada penelitian yang berjudul ”Variasi Bahasa Jawa Mahasiswa Sastra Arab Asal Jakarta:

Berdassarkan hasil penelitiandan pembahasan tersebut maka dapat disimpulkan bahwa tingkat kreativitas mahasiswa prodi pendidikan bahasa dan sastra Indonesia denngan