• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI ANALISIS MASYARAKAT NELAYAN DALA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "SKRIPSI ANALISIS MASYARAKAT NELAYAN DALA"

Copied!
8
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

ANALISIS MASYARAKAT NELAYAN DALAM PEMANFAATAN

BANK SYARIAH SEBAGAI PILIHAN UTAMA UNTUK

MENJADI SUMBER PEMBIAYAAN

( Studi Kasus Masyarakat Nelayan Di Palabuhanratu - Kab. Sukabumi )

Oleh : Beni Irawan NIM : F. 1210125

PROGRAM STUDI EKONOMI ISLAM

FAKULTAS EKONOMI ISLAM

UNIVERSITAS DJUANDA

(2)

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Islam sebagai agama allah swt yang telah di sempurnakan, memberikan pedoman bagi kehidupan manusia baik spiritual-materialisme, individu-sosial,

jasmani-rohani, duniawi-ukhrowi muaranya hidup dalam keseimbangan dan kesebandingan. Di dalam bidang kegiatan ekonomi, islam memberikan

pedoman-pedoman/aturan-aturan hukum, yang pada umumnya berbentuk garis besar. Hal itu di maksudkan untuk memberi peluang bagi perkembangan kegiatan perekonomian sekarang maupun di kemudian hari (sebab syariah islam tidak

terbatas pada ruang dan waktu). 1

Sistem ekonomi islam menawarkan sistem yang sangat berbeda dengan

sistem-sistem ekonomi yang lainnya, hal ini di karenakan islam memiliki akar dari syariah sebagai sumber dan panduan bagi setiap muslim dalam menjalankan aktivitasnya. Islam memiliki tujuan-tujuan syariah (muqoayid ash-syariah) serta petunjuk operasional ( strategi/teknik) yang jelas untuk mencapai tujuan tersebut. Tujuan-tujuan tersebut selain mengacu kepada kepentingan manusia untuk

mencapai kesejahteraan dan kehidupan yang lebih baik, ekonomi islam juga memiliki nilai yang sangat penting bagi persaudaraan dan keadilan sosial ekonomi, serta meuntut kepuasan yang seimbang antara kepuasan rohani dan

materi.2

(3)

Untuk melaksanakan tujuan-tujuan yang di uraikan di atas tentu harus ada

manusia sebagai pelaksana dan menjadi wali allah swt untuk mengurus dan melaksanakannya sesuai firman allah swt dalam surah al-baqarah ayat :30-31.

      

30. ingatlah ketika Tuhanmu berfirman kepada Para Malaikat: "Sesungguhnya aku hendak menjadikan seorang khalifah di muka bumi." mereka berkata: "Mengapa Engkau hendak menjadikan (khalifah) di bumi itu orang yang akan

membuat kerusakan padanya dan menumpahkan darah, Padahal Kami Senantiasa bertasbih dengan memuji Engkau dan mensucikan Engkau?" Tuhan berfirman:

"Sesungguhnya aku mengetahui apa yang tidak kamu ketahui."3

Sistem ekonomi islam yang di dalamnya terdapat perbankan syariah yang menghimpun dana masyarakat surplus dan meminjamkan masyarakat yang defisit

dengan tujuan untuk meningkatkan tarap hidup masyarakat. Masyarakat indonesia pada umumnya masih banyak yang hidup di bawah garis kemiskinan, hal ini di

sebabkan karena tidak adanya pemerataan yang sesuai, baik dari aspek pendidikan, perhatian pemerintah dan kadaulatan masyarakat. Perhatian pemerintah dalam hal pemanfaatan sumber daya alam yang sangat berlimpah

belum di manfaatkan secara maksimal di karenakan oleh berbagai aspek.

(4)

Sumber daya alam indonesia yang menjadi perhatian saat ini adalah dari sektor

kelautan, di mana sektor ini mempunyai potensi strategis untuk memajukan dan mengembangkan ekonomi nasional ke depan di mana indonesia mempunyai

kawasan perairan yang lebih luas daripada daratan, Jika hal ini di manfaatkan secara maksimal tentu masyarakat akan merasakan hasilnya yaitu kesejahteraan. Masyarakat yang akan turut andil dalam pemanfaatan sumberdaya kelautan ini

adalah masyarakat nelayan dimana jumlah masyarakat ini tidak sedikit dan juga membutuhkan dukungan dari pemerintah dan dari berbagai kalangan yang lain

seperti lembaga keunagan dan yang lainnya.

Masyarakat nelayan tentunya membutuhkan dana untuk melakukan kegiatannya dengan memanfaatkan lembaga keunagan syariah atau bank syariah untuk

memerikan pembiayaan ataupun pendanaan, oleh karena itu hal ini menjadi peluang untuk bank syariah untuk membantu masyarakat nelayan dalam hal

pendanaan agar dalam aktivitas nelayannya berjalan lancar, hal ini akan menjadi suatu kerjasama yang saling menguntungkan antara masyarakat nelayan yang mayoritas muslim dengan bank syariah yang memang dalam pelaksanaanya di

atur oleh aturan syariah.

Nanum yang menjadi permasalahannya adalah masyarakat nelayan masih banyak

yang memanfaatkan bank konvensional yang memang sudah melekat dalam pikirannya di banding dengan memanfaatkan bank syariah untuk menjadi pilihan utama dalam pendanaan atau pembiayaannya, sehingga penulis tertarik untu

(5)

Berdasarkan uraian di atas penulis tertarik untuk mengetahui secara jelas

bagaimana masyarakat nelayan dalam pemanfaatan perbankakn syariah untuk kegiatan nelayannya. Oleh karena itu penulis tertarik untuk melakukan penelitian

dengan judul “ analisis masyarakat nelayan dalam pemanfaatan bank syariah sebagai pilihan utama untuk menjadi sumber pembiayaan” ( Studi Kasus Di Palabuhanratu Kabupaten Sukabumi )

B. Rumusan Masalah

Pemanfaatana suber daya kelautan merupakan hal yang berpotensi untuk ke depan mengingat indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia, hal itu sangat berkaitan dengan masyarakat nelayan karena yang

memanfaatkan sumberdaya kelautan adalah para masyarakat nelayan. Adapun jumlah masyarakat nelayan khusunya di pantai palabuhanratu

sangat banyak, untuk membatu komunitas masyarakat nelayan dalam memperlancar kegiatannya maka hal ini merupakan sautu kesempatan untuk lembaga keuangan khususnya bank syariah untuk memberikan

kontribusi dalam hal penbiayaan untuk menunjang kebutuhan masyarakat nelayan.

1. Apakan masyarakat nelayan kab. Sukabumi-palabuhanratu memanfaatkan bank syariah sebagai penunjang kegiatan nelayan? 2. Apakah ada di anatara masyarakat nelayan kab. Sukabumi

palabuhanratu yang sudah memanfaatkan perbankan syariah? C. Tujuan Penelitian

Penelitian ini bertujuan untuk:

1. Untuk Mengetahui masyarakat nelayan palabuhanratu dalam

memanfaatkan perbankan syariah untuk kegiatan nelayan

2. Untuk Mengetahui masyarakat nelayan palabuhanratu yang sudah memanfaatkan perbankan syariah dalam kegiatan nelayan.

(6)

Hasil penelitian ini di harapkan dapat memberikan manfaat untuk berbagi

pihak, di antaranya: 1. Penulis

Untuk menambah wawasan penulis mengenai masyarakat nelayan

palabuhanratu dalam pemanfaatan perbankan syariah dalam kegiatan nelayannya

2. Akademik

Untuk menambah khazanah ilmu pengetahuan dan ilmu baru untuk

perbankan syariah dalam memanfaatkan masyarakat nelayan sebagai partner untuk mengembangkan perbankan syariah.

3. Masyarakat Nelayan

Hasil penelitian ini di harapkan memberikan informasi kepada masyarakat nelayan bahwa untuk memperlancar kegiatan nelayannya bisa memanfaatkan perbankan syariah sebagai pilihan

utama dalam pembiayaannya serta untuk di jadikan dasar pertimbangan untuk ikut serta dalam mengembangkan Ekonomi

(7)

ne

Nelayan merupakan sebuah komunitas yang berada di lingkungan masyarakat, keberadaan nelayan di indonesia cukup banyak khususnya di pantai selatan palabuhanratu di harapkan para nelayan bisa memenuhi semua kebutuhannya

sebagai makhluk sosial dan juga memberikan kontribusi untuk kemajuan ekonomi nasional sekaligus memberikan pertumbuhan kepada perbankan syariah sebagai

mitra kerjasama dalam menjalankan kegiatannya. Keberadaan bank syariah di sekitar para nelayan menimbulkan pertanyaan apaka para nelayan sudah memanfaatkan bank syariah sebagai tujuan utamanya dalam mengambil

pebiayaan dan menabung atau belum, hal ini perlu di analisis mengenai pemanfaatan para nelayan terhadap perbankan syariah.

Sudah memanfaatkan Memanfaatkan bank syariah Perbankan syariah

(8)

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan penelitian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa kadar Zn dan Cu di dalam perairan Waduk Cirata dan di dalam organ ikan nila (hati dan daging) yang dibudidayakan

Tabel 4.7 HASIL KUESIONER ANALISIS ENTREPRENEURIAL LEADERSHIP DIREKTUR MENURUT KARYAWAN TIPE EKSPLORER ……… 58. Tabel 4.8 HASIL KUESIONER ANALISIS

lahan rumah plastik yang dimiliki lebih kecil dari rata-rata luas lahan rumah plastik. seluruh petani

Jadi dapat disimpulkan adanya tematik ini dikarenakan oleh materi PAI yang sangat banyak yang di ajarkan oleh siswa karena aspek PAI yang begitu banyak gurunya juga harus

Penelitian ini mengacu kepada penelitian sebelumnya, yaitu: Penelitian yang dilakukan oleh Wahyuni (2013) dengan judul Hubungan Efikasi Diri dan Regulasi Emosi

Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) luas perubahan lahan milik masyarakat paling besar berada di Kelurahan Kedungpane mencapai 60%, sedangkan yang paling sedikit berada

Pada hari ini Senin tanggal Dua puluh sembilan bulan Oktober tahun Dua ribu dua belas, Kami yang bertanda tangan dibawah ini Panitia Pengadaan Barang/Jasa

bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud huruf a perlu menetapkan Keputusan Bupati Bantul tentang Pembentukan Tim Pendampingan Kegiatan State