• Tidak ada hasil yang ditemukan

2. V I S I DAN M I S I

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "2. V I S I DAN M I S I"

Copied!
121
0
0

Teks penuh

(1)

1.

S E J A R A H

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Haluoleo didirikan pada tahun 1998 berdasarkan Surat Keputusan Mendikbud RI Nomor: 233/O/1998 tanggal 21 September 1998. Proses pendirian FMIPA Unhalu tergolong relatif cepat bila dibanding dengan pendirian FMIPA di universitas lain di Indonesia. Ini semua berkat dukungan, bantuan dan perhatian yang sangat besar dari berbagai pihak terhadap pengembangan ilmu-ilmu dasar di kawasan Indonesia Bagian Timur termasuk Universitas Haluoleo. Bantuan, dukungan dan perhatian itu diwujudkan melalui kerja sama antara pemerintah Indonesia dengan pemerintah Kanada melalui CIDA (Canadian International Development Agency) dan SFU (Simon Fraser University), dengan pemerintah Australia melalui AIDAB, dengan ADB (Asian Development Bank), dengan beberapa perguruan tinggi terkemuka di Indonesia yaitu ITB, IPB, UGM dan Unhas dan lebih khusus perhatian yang besar dari Dirjen DIKTI Depdikbud saat itu. Kemudian tahun 2007-2009 FMIPA Unhalu mendapat bantuan dari Islamic Development Bank (IDB) untk pembangunan sarana dan prasarana fisik.

Jauh sebelum FMIPA didirikan, di Unhalu hanya ada Jurusan PMIPA yang bernaung dibawah FKIP. Seiring dengan berjalannya waktu dan tuntutan kebutuhan pembangunan dan perlunya pengembangan basic science, maka dibutuhkan suatu fakultas baru yaitu FMIPA.

Untuk mendukung rencana ini maka melalui kerjasama CIDA Kanada dan Simon Fraser University, Unhalu ditingkatkan statusnya dari universitas partisipan menjadi universitas target. Selain itu kerjasama dengan AIDAB Australia tetap diteruskan dan Unhalu segera

(2)

menjalin kerjasama dengan perguruan tinggi terkemuka di Indonesia seperti ITB, UGM, IPB, dan Unhas, serta ditambah lagi dengan kebijakan Ditjen Dikti melalui program-program basic sciences yang ditawarkan.. Sebagai bukti komitmen Unhalu maka pada tahun 1993 didirikan UPT MIPA Unhalu yang membawahi kelompok-kelompok bidang ilmu basic sciences berdasarkan Surat Keputusan Rektor No. 101/SK/42.H/C/1993 tanggal 26 Juni 1993 dengan tugas pokok adalah menyelenggarakan kuliah layanan dan konsolidasi staf dalam rangka pendirian FMIPA. Atas dasar iitulah maka pada tahun 1998 secara resmi didirikan FMIPA Unhalu, yang terdiri dari empat jurusan yaitu Jurusan Matematika, Jurusan Fisika, Jurusan Kimia dan Jurusan Biologi.

2.

V I S I DAN M I S I

2.1. Visi FMIPA UNHALU :

Pada tahun 2014 menjadi salah satu Fakultas MIPA terbaik di Indonesia yang dikenal luas di Asia-Pasifik.

2.2. Misi FMIPA UNHALU:

a. Menyelenggarakan pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam bidang sains dan kesehatan yang memenuhi atau melebihi standar nasional pendidikan, berlandaskan pada pengembangan potensi daerah untuk peningkatan kualitas hidup masyarakat dan kemajuan IPTEK. b. Mengembangkan manajemen fakultas yang

(3)

c. Mengembangkan sumber daya manusia sains dan kesehatan yang berkontribusi pada daya saing bangsa (national competitiveness).

3.

STRUKTUR ORGANISASI

Fakultas merupakan unsur pelaksana sebagian tugas pokok Universitas dan dipimpin oleh Dekan yang bertanggung jawab langsung kepada Rektor. Fakultas bertugas melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi yaitu pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di samping harus pula melaksanakan pembinaan civitas akademika dan kegiatan pelayanan administrasi. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari, Dekan dibantu oleh tiga orang Pembantu Dekan (PD) yaitu:

1. Pembantu Dekan I (Bidang Akademik).

2. Pembantu Dekan II (Bidang Administrasi Umum dan Keuangan)

3. Pembantu Dekan III (Bidang Kemahasiswaan)

Pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi dilakukan di Jurusan/Program Studi yang merupakan unsur pelaksana. Jurusan dipimpin oleh seorang Ketua Jurusan yang bertanggung jawab langsung kepada Dekan. Dalam melaksanakan tugas sehari-hari, Ketua Jurusan dibantu oleh seorang Sekretaris Jurusan.

Struktur organisasi FMIPA Unhalu secara lengkap dapat dilihat pada bagan berikut ini:

(4)
(5)

4.

SARANA DAN PRASARANA

4.1. Gedung dan Ruangan

FMIPA Unhalu memiliki gedung kuliah berlantai tiga, ruang administrasi dan laboratrium yang sangat memadai yang merupakan bantuan dari Islamic Development Bank (IDB).

4.2. Laboratorium:

Tabel 1. Sumber Daya Laboratorium yang dimiliki FMIPA Unhalu

Jurusan Laboratorium Kepala Lab/Laboran/

Technician 1.1 Kimia 1.1.1 Kimia Drs.H. M.Natsir,

M.Si/

Sri Nur Hafni ST Kimia organic Dr. Imran, M.Si Kimia anorganik Dr.H. Ahmad Zaeni,

M.Si.

Biokimia Dr. Prima Endang, M.Si

Kimia fisik Drs Zakir Mudzakkar, M.Si Kimia analitik Dra.

Halimatussaddiyah, M.Si

Farmasi

1.2 Fisika 1.2.1 Fisika M. Zamrun F., M.Si, M.Sc. Ph.D./ (1)Salamang M S.Si Material dan Energi Prof.Dr.H.Aripin

M.Si

Kebumian dan kelautan Deniyatno S.Si, M.Si Elektronika &

Instrumentasi Drs. Nur Untoro, M.Si Teori dan Komputasi Dr.La Agusu, M.Si Experimen

(6)

1.3 Biologi 1.3.1 Biologi Drs. Muksin, M.Si/ (1)Syahrir S.Si Ekologi Drs. H.Alamsyah MS Anatomi Rita Ningsih S.Si,

M.Si

Taksonomi Dra. Indrawati M.Si Mikrobiologi Ardiansyah S.Si, M.Si Genetika Drs. Dwi Arinto Adi

M.Si

Fisiologi Dra. Sri Ambardini, M.Si

1.4 Matematika 1.4.1 Matematika Drs. La Ode Saidi, M.Kom.

Basis Data Aljabar

Analisis dan Matematika Terapan Statistik Komputasi 1.5 Kesmas 1.5.1 Kesmas Terpadu Kesmas 1.6 Kedokteran 1.6.1 Kedokteran Lab Anatomi

Lab CSL Wa Ode Salma S.STG, M.Kes

4.3. Perpustakaan

Perpustakaan fakultas merupakan unsur teknis penunjang akademik dengan tugas memberikan layanan bahan pustaka untuk keperluan pendidikan, penelitian, dan pengabdian kepada masyarakat. Untuk menyelenggarakan tugas ini, perpustakaan fakultas mempunyai tugas:

1. Menyediakan dan mengolah bahan pustaka. 2. Memberikan layanan dan pendayagunaan bahan

pustaka.

3. Memelihara bahan pustaka. 4. melakukan layanan referensi.

Unit perpustakaan FMIPA Unhalu dipimpin oleh seorang kepala yang dalam menjalankan tugasnya bertanggung

(7)

jawab langsung kepada Dekan. Selanjutnya pembinaan unit ini sehari-hari berada di bawah Pembantu Dekan I.

5.

SUMBER DAYA MANUSIA

Sumber daya manusia yang dimiliki FMIPA Unhalu berjumlah 121 orang dosen/tenaga pengajar yang tersebar keempat jurusan sebagaiamana terlihat dalam Table 2 berikut:

Tabel 2. Dosen FMIPA Unhalu Tahun 2010 N O. NAMA Gelar Depan Gelar Belakang Fungsional 1 Alam Syah Drs. H. MS Lektor Kepala 2 Pasrun Adam Drs. MS Lektor Kepala

3 Jufra Drs. MS Lektor Kepala

4 Pou Anda Drs. MS Lektor Kepala

5 Amirullah Drs. M.Si Lektor

6 Kodirun Drs. M.Pd Lektor Kepala 7 Nasriadi Dali Drs. M.Si Lektor Kepala 8 Hermin Kombong Dra M.Si Lektor Kepala 9 Firdaus Drs. M.Si Lektor Kepala 10 Jamili Drs. M.Si Lektor Kepala 11 Suriana Dra. M.Si Lektor Kepala 12 Nurhayani Haji Muhiddin Dra. M.Si Lektor Kepala

(8)

Kepala 14 M. Natsir Drs. H. M.Si Lektor Kepala 15 Thamrin Azis Drs. M.Si Lektor 16 Nasaruddin Drs. M.Si Lektor Kepala 17 Yusuf Sabilu Drs. M.Si Lektor Kepala 18 Asrul Sani Dr. Drs M.Sc LektorKepala 19 Lina Lestari S.Pd., M.Si Lektor

20 Muhsin S.Pd., M.Si Lektor

21 Muhammad Nurdin Dr. M.Sc Lektor Kepala 22 Mashuni S.Si., M.Si Lektor Kepala

23 Maulidiyah Dra. M.Si Lektor

24 Sahidin Dr. S.Pd., M.Si Lektor Kepala 25 Ahmad Zaeni Dr.rer.nat. H. M.Si Lektor Kepala

26 Nohong Drs. M.Si Lektor

27 M. Jahiding S.Si., M.Si

Lektor Kepala 28 Edi Cahyono Dr. Drs. M.Si Lektor Kepala 29 Dwi Arinto Adi Drs. M.Si Lektor 30 Laode Saidi Drs. M.Kom Lektor Kepala 31 Baharuddin S.Si., M.Si Lektor Kepala 32 Muhammad Zakir Muzakkar Drs. M.Si Lektor Kepala 33 Prima Endang Susilowati Dr. Dra M.Si Lektor 34 Sapto Raharjo Drs. M.Si Lektor

35 Nur Untoro Drs. M.Si Lektor

36 Abdul Haris Watoni Dr. Drs. M.Si Lektor 37 Herdi Budiman Drs. M.Si Lektor Kepala 38 Aripin Prof.Dr.Eng M.Si Guru Besar 39 Rasas Raya S.Si., M.Si Lektor

(9)

Kepala

40 Makkulau S.Si., M.Si Lektor

41 La Aba S.Si., M.Si LektorKepala 42 Nurtiti Sanusi Dr. S.Si., M.Si Lektor 43 Alimin S.Si., M.Si Lektor Kepala 44 La Gubu S.Si., M.Si LektorKepala 45 Usman Dr.Eng. S.Si., MS Asisten Ahli 46 Analuddin Dr. S.Si., M.Si Asisten Ahli 47 Erzam Sahaluddin S.Si., M.Si Lektor

48 Irawati S.Si., M.Si Lektor

49 Sri Ambardini Dra. M.Si Lektor 50 Ld Ahmad Nur Ramadhan S.Si., M.Si Asisten Ahli

51 Bahdad S.Si., M.Si Asisten Ahli

52 Muhammad Zamrun F. Dr. S.Si., M.Si Asisten Ahli

53 Muliddin S.Si., M.Si Lektor

54 Gusti Ngurah Adhi Wibawa S.Si., M.Si Lektor 55 La Ode Kadidae S.Si., M.Si Asisten Ahli 56 I Wayan Somayasa Dr.rer.Nat S.Si., M.Si Lektor 57 Norma Muhtar S.Si., M.Si Asisten Ahli 58 Arman S.Si., M.Si LektorKepala

59 Muliati Dula S.Si., M.Si Lektor

60 Amiruddin S.Si., M.Si Lektor

61 La Agusu Dr.Eng S.Si., M.Si Asisten Ahli 62 Ida Usman Dr. S.Si., M.Si Asisten Ahli 63 La Ode Ngkoimani Dr. S.Pd., M.Si Lektor 64 Jamhir Safani Dr. Eng. S.Si., M.Si Asisten Ahli 65 Imran Dr. S.Si., M.Si Asisten Ahli

66 Ruslan S.Si., M.Si Lektor

67 Darwin Ismail S.Si., M.Si Lektor

68 Fahmiati S.Si., M.Si Lektor

69 Armid S.Si.M.Si.M.Sc Asisten Ahli 70 Sitti Hadijah Sabarwati S.Si., M.Si Asisten Ahli

(10)

71 Sitti Wirdhana Ahmad S.Si., M.Si Lektor 72 Mukhsar S.Si., M.Si LektorKepala 73 La Ode Ahmad S.Si., M.Si Lektor 74 L.M. Umar Reky R.R S.Si., M.Si Asisten Ahli 75 Halimatussaddiyah Ritonga S.Si., M.Si Lektor

76 La Hamimu S.Si., MT Lektor

77 Tahir S.Pd., M.Si Asisten Ahli

78 Irma Yahya S.Si., M.Si Lektor 79 I Nyoman Sudiana S.Pd., M.Si LektorKepala 80 Ardiansyah S.Si., M.Si Lektor 81 Agusrawati S.Si., M.Si Lektor

82 Muamal Gadafi S.Ag Asisten Ahli

83 Bahriddin Abapihi S.Si., M.Si Lektor

84 Muzuni S.Si., M.Si Lektor

85 Andi Tenriawaru S.Si., M.Si Lektor 86 Nani Yuniar S.Sos.M.Kes Lektor

87 Ruslin S.Pd., M.Si Lektor

88 Zainal Syam Arifin ST Asisten Ahli 89 Devi Savitri Effendy SKM.,M.Kes Asisten Ahli 90

Wa Ode Sukmawaty

Arsyad S.Si., M.Si Asisten Ahli

91 Lilis La Ome S.Si, M.Si Asisten Ahli

92 Rita Ningsih S.Si Asisten Ahli

93 Hasria S.Pd., M.Si Asisten Ahli

94 Rahmalia Sahupala S.Si Asisten Ahli 95 Desy Kurniawati S.Si, M.Si Asisten Ahli 96 Ramadhan Tosepu SKM.,M.Kes Lektor

97 Hartati Bahar SKM Asisten Ahli

98 Jahidin S.Si., M.Si Asisten Ahli 99 Andi Septiana S.Si., M.Si Asisten Ahli 10

0 Ambo Sakka SKM Asisten Ahli

10

(11)

10

2 Suryani S.Farm.,Apt Asisten Ahli 10

3 Suhadi SKM., M.Kes

Asisten Ahli 10

4 Nur Illiyyin Akib S.Si., Apt Asisten Ahli 10

5 La Ode Siwi SP., M.Si Asisten Ahli 10

6 Fitrilailah Mokui SKM., M.Kes

Asisten Ahli 10

7 Rini Hamsidi S.Farm., Apt

Asisten Ahli 10

8 Henny Kasmawati S.Farm., Apt

Asisten Ahli 10

9 Sunandar Ihsan S.Farm., Apt

Asisten Ahli 11

0 Sulastrianah drg. Asisten Ahli

11

1 Agusalim Ali dr. Asisten Ahli

11

2 Muh. Rustam HN dr. Asisten Ahli

11

3 I Made Christian B. dr. M.Repro.SpB

Asisten Ahli 11

4 Hariati Lestari SKM., M.Kes

Asisten Ahli 11

5 La Ode Ali Imran Ahmad SKM., M.Kes

Asisten Ahli 11

6 Wahyuni S.Si., Apt Asisten Ahli

11

7 Wa Ode Harlis S.Si., M.Si Asisten Ahli 11

8 Muhammad Arba S.Si., M.Si Asisten Ahli 11

9 La Rudi S.Pd., M.Si Asisten Ahli 12

0 Muhammad Kabil Djafar ST., M.Si Asisten Ahli 12

(12)

6.

KOMPETENSI FAKULTAS /

JURUSAN/PROGRAM STUDI

Saat ini FMIPA Unhalu memiliki empat jurusan yang terdiri dari delapan program studi yaitu: Program Studi Matematika, Program Studi Fisika, Program Studi Kimia, Program Studi Biologi, Program Studi Kesehatan Masyarakat, Program Studi D3 Statistika, Program Studi Pendidikan Dokter, dan Program Studi Farmasi.

6.1.

PROFIL JURUSAN / PROGRAM STUDI

MATEMATIKA

Visi Jurusan Matematika adalah pada tahun 2014 Jurusan/Program Studi Matematika menjadi pusat pendidikan, penelitian, pengembangan dan penerapan matematika, statistika dan komputasi yang mempunyai reputasi yang baik di tingkat nasional.

Untuk mencapai visi yang dikemukakan di atas, maka Jurusan Matematika mempunyai misi sebagai berikut :

 Menyelenggarakan pendidikan tinggi jalur akademik dan profesional yang berkualitas di bidang matematika, statistika dan komputasi.  Melaksanakan kegiatan penelitian untuk

menunjang proses pembelajaran, pengembangan serta penerapan matematika, statistika dan komputasi.

 Melakukan kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan memperhatikan penerapan matematika, statistika dan komputasi.

 Menyebarluaskan hasil-hasil pendidikan, penelitian dan penerapan matematika, statistika dan komputasi.

(13)

 Menyelenggarakan manajemen jurusan/program studi secara terpadu dan transparan.

Sesuai dengan tujuan FMIPA unhalu, maka Jurusan/Program Studi Matematika FMIPA Unhalu bertujuan untuk :

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pelatihan di bidang matematika, statistika dan komputasi guna menampung minat masyarakat untuk menekuni bidang ilmu matematika, statistika dan komputasi; menyiapkan dan membekali, serta mendorong masyarakat Indonesia menuju masyarakat berbasis pengetahuan

(knowledge-based society).

2. Menyiapkan mahasiswa dengan dasar teoritis dan pengalaman praktis di bidang matematika, statistika dan komputasi, yang memungkinkannya mengikuti studi lanjut maupun mampu bersaing di dunia kerja.

3. Menyelenggarakan pengembangan dan penelitian di bidang matematika, statistika dan komputasi

4. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi sebagai berikut:

a. Knowledge and Understanding

1. Memahami apa (what), mengapa (why) dan bagaimana (how) konsep-konsep dan teorema-teorema di dalam matematika dikembangkan. 2. Mempunyai pengetahuan yang baik tentang cara

mengidentifikasi masalah (soal) dan menentukan metode yang cocok untuk mencari solusinya. 3. Mempunyai pengetahuan yang baik tentang

perkembangan matematika dan aplikasinya. 4. Mempunyai pemahaman dan pengertian umum

atas kaidah riset/penelitian.

b. Intellectual (thinking) skills

1. Mampu berpikir deduktif, induktif, logis, analitis dan terstruktur dan sistematis dalam menyelesaikan masalah.

(14)

2. Mampu melanjutkan studi lanjut (S2 atau S3) pada bidang matematika atau bidang lain yang terkait dengan matematika dan aplikasinya. 3. Mampu beerja mandiri, memotivasi diri dan

kreatif.

c. Practical skills

1. Mampu membaca masalah yang tersirat, merumuskan masalah, menyelesaikan masalah dengan langkah yang benar, dan menuliskan jawaban dengan baik dan benar.

2. Mempunyai keterampilan yang baik dalam menganalisa data dan perhitungan numeris, baik dengan cara manual maupun dengan menggunakan komputer

3. Mampu merancang dan melakukan penelitian pada bidang yang terkait dengan matematika, seperti abstraksi, generalisasi, pemodelan dan lain-lain

4. Mampu bekerja pada pendidikan yang terkait dengan matematika

d. Communication skills

Kampu mengkomunikasikan (mengungkapkan pendapat) secara tertulis dan lisan tentang pengembangan konsep-konsep dan penyelesaian masalah pada bidang matematika dan aplikasinya secara efektif dan benar di dalam proses pembelajaran maupun penelitian

e. Attitude skills

1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berjiwa Pancasila, dan sadar atas kepentingan bangsa dan Negara.

2. Mampu berpandangan luas dan bersikap terbuka terhadap perubahan

(15)

4. Mempunyai etos kerja yang tinggi (tekun, cermat, ulet dan kreatif), jujur dan sadar pentingnya belajar sepanjang hayat

5. Mempunyai dedikasi dan komitmen tinggi 6. Mempunyai kepercayaan diri dan kematangan

emosional

7. Taat pada norma-norma dan etika yang berlaku Proses pendidikan dan pengajaran yang diselenggarakan pada Jurusan/Program Studi Matematika FMIPA Unhalu, selain menyelenggarakan program S1 untuk program studi matematika juga menyelenggarakan Program D3-Statistika, serta memberikan layanan pada program studi lain di lingkungan Universitas Haluoleo untuk matakuliah matematika dasar dan statistika.

Jurusan/Program Studi Matematika telah dua kali diakreditasi oleh Badan Akreditasi Nasiona Penguruan Tinggi (BAN-PT). Akreditasi pertama dilakukan pada tahun 2003 dengan nilai akreditasi B (nilai 303) berdasarkan SK Badan Akreditasi Nasional Nomor: 017/BAN-PT/Ak-V/VIII/2003 tanggal 20 Agustus 2003. Akreditasi tersebut berhasil dipertahankan untuk lima tahun berikutnya 2009-2014 (akreditasi B dengan nilai 320) berdasarkan SK Badan Akreditasi Nasional Nomor: 017/BAN-PT/Ak-V/VIII/2003 tanggal 20 Agustus 2009.

a. Kurikulum Jurusan/Program Studi Matematika

Struktur kurikulum yang telah disusun ini mengikuti struktur kurikulum nasional pendidikan tinggi bidang Matematika yang dikelompokkan atas : Matakuliah Dasar Umum (MKDU), Mata Kuliah Dasar Keahlian (MKDK) dan Mata Kuliah Keahlian (MKK). Hasil pembahasan oleh tim ini kemudian dibahas dan dikembangkan lebih lanjut bersama dengan para nara sumber dari ITB Bandung yakni: DR. Maman A. Jauhari dan kawan-kawan.

Dalam rangka pembukaan program Studi Matematika, kurikulum ini kemudian dilakukan revisi oleh

(16)

tim jurusan yang diketuai oleh Ketua Jurusan Matematika. Revisi yang dilakukan terutama pada kelompok matakuliah minat/pilihan keahlian dalam kelompok MKK (dalam kurikulum ini termasuk muatan lokal) untuk mengakomodasi kompetisi masa depan. Maksudnya adalah bahwa penentuan matakuliah muatan lokal dan isi matakuliah beraorientasi pada kebutuhan lapangan kerja dan trend perkembangan teknologi informasi terutama di bidang industri

Berdasarkan kurikulum tersebut, maka beban studi sarjana matematika 146 SKS yang terdiri dari MKDU 18 SKS (termasuk KKN/KKP), MKDK 39 SKS, MKK 89 SKS diantaranya 33 SKS matakuliah minat/pilihan keahlian. Pilihan keahlian adalah Aljabar dan Geometri, Matematika Murni, matematika terapan, dan Statistika. Pada awal tahun 2002 kurikulum tersebut ditinjau kembali dan diadakan revisi. Revisi yang dilakukan adalah penambahan dan pengurangan matakuliah, penggantian kode matakuliah serta distribusi matakuliah menurut semesternya. Berdasarkan revisi kurikulum tersebut keluar SK Rektor Unhalu No. 245/SK/J29/PP/2003 mengenai kurikulum yang berlaku pada Program Studi Matematika. Sehingga beban studi sarjana matematika adalah 146 SKS, sama dengan beban studi pada kurikulum sebelumnya, yang membedakan adalah distribusi matakuliah dalam setiap kelompok matakuliah, yakni: MKU 20 SKS (termasuk KKP), MKDK 40 SKS dan MKK 56 SKS serta selebihnya adalah matakuliah yang termasuk dalam kelompok MKP (matakuliah pilihan). Total SKS yang harus dikumpulkan mahasiswa adalah minimum 146 SKS.

Sebaran Matakuliah pada Jurusan Matematika menurut semester adalah sebagai berikut :

(17)

Tabel 3. Sebaran Mata Kuliah Program Studi Matematika

Sem No. Kode Matakuliah SKS Prasyarat

1 MAT 1112 Pendidkan Agama 2 -2 MAT 1123 Bahasa Inggris I 3

-3 MAT 1133 Kalkulus I 3

-4 MAT 1143 Fisika Dasar I 3

-5 MAT 1153 Kimia Dasar 3

-6 MAT 1163 Statistika Elementer 3 -7 MAT 1173 Pengantar Dasar

Matematika 3

-I

JUMLAH 20

1 MAT 2112 Pendidikan Pancasila 2 -2 MAT 2123 Bahasa Inggris II 3 MAT

1123

3 MAT 2133 Kalkulus II 3 MAT

1133 4 MAT 2143 Fisika Dasar II 3 MAT

1143 5 MAT 2153 Aljabar Linear Elementer 3 -6 MAT 2163 Pengantar Teknologi

Informasi 3

-7 MAT 2173 Pemrograman Komputer 3 -II

JUMLAH 20

1 MAT 3112 Pendidikan Kewarganegaraan

2

-2 MAT 3123 Kalkulus Peubah Banyak 3 MAT 2133 3 MAT 3133 Metode Numerik 3 -4 MAT 3143 Metode Diskrit 3 -5 MAT 3153 Program Linear 3 MAT

2153 6 MAT 3163 Geometri Analitik 3 -7 MAT 3173 Pengantar Ilmu Ekonomi 3 -III

JUMLAH 20

1 MAT 4112 Ilmu Budaya Dasar 2 -2 MAT 4123 Pengetahuan Lingkungan 2 -3 MAT 4133 Persamaan Diferensial

Biasa 3 MAT 2133

4 MAT 4143 Fungsi Kompleks 3 MAT 3123 IV

5 MAT 4152 Struktur Aljabar 1 2 MAT 2153

(18)

6 MAT 4163 Teori Peluang 3 MAT 1163, MAT 2133 7 MAT 4173 Ekonomi Keuangan dan

Akutansi 3 MAT 3173 Matakuliah Pilihan

8 MAT 4213 Sistem Dinamik 3 MAT 2133 9 MAT 4313 Geometri Transformasi 3 MAT

3163 10 MAT 4413 Metode Survei Sampel 3 MAT

1163

JUMLAH 27

1 MAT 5112 Bahasa Indonesia

Penulisan Karya Ilmiah 2 -2 MAT 5123 Analisis Real I 3 MAT

3123 3 MAT 5133 Pemodelan Matematika 3 MAT

2133 4 MAT 5142 Struktur Aljabar II 2 MAT

4143 5 MAT 5153 Aljabar Linear 3 MAT

2153 6 MAT 5163 Statistik Matematika I 3 MAT

4153 Mata Kuliah Pilihan

7 MAT 5213 Masalah Nilai Batas 3 MAT 4123 8 MAT 5313 Aljabar Lanjut 3 MAT

5143 9 MAT 5323 Pengantar Teori Graf 3 MAT

2163 10 MAT 5333 Kecerdasan Buatan 3 MAT

2173 11 MAT 5413 Statistika Nonparametrik 3 MAT

1163 12 MAT 5423 Proses Stokastik 3 MAT

4163 V

JUMLAH 34

1 MAT 6112 Filsafat Ilmu 2

-VI

2 MAT 6123 Kewirausahaan 2 MAT 3173

(19)

3 MAT 6133 Analisis Real II 3 MAT 5123 4 MAT 6143 Statistika Matematika II 3 MAT

5163 Mata kuliah pilihan

5 MAT 6213 Kapita Selekta Analisis 3 MAT 5123 6 MAT 6223 Kapita Selekta

Matematika Terapan 3 MAT 5133 7 MAT 6233 Matematika Ekonomi dan

Keuangan 3 MAT 5133

8 MAT 6243 Riset Operasi 3 MAT 3153 9 MAT 6313 Kapita Selekta

Aljabar/Geometri 3

10 MAT 6323 Aljabar Linear Numerik 3 MAT 5153 11 MAT 6333 Matriks Invers

Tergeneralisir 3 MAT 2153

12 MAT 6343 Basis Data 3 MAT

2173 13 MAT 6413 Kapita Selekta Statistika 3 MAT

5163 14 MAT 6423 Analisis Regresi Terapan 3 MAT

5163 15 MAT 6433 Metode Statistika

Multivariat 3 MAT 5163 16 MAT 6453 Statistika Pengawasan

Kualitas 3 MAT 5163

JUMLAH 46

1 MAT 7114 Kuliah Kerja Profesi 4 SKS>130 Matakuliah Pilihan

2 MAT 7213 Optimisasi 3 MAT

3123 3 MAT 7223 Matematika Industri 3 MAT

5133 4 MAT 7233 Persamaan Diferensial

Parsial 3 MAT 4123

5 MAT 7313 Aljabar Linear Terapan 3 MAT 5153 VII

6 MAT 7323 Pemrograman

(20)

7 MAT 7413 Rancangan Percobaan 3 MAT 5163

8 MAT 7423 Ekonometrika 3 MAT

1163, MAT 2133 9 MAT 7433 Pengantar Runtun Waktu 3 MAT

6143

JUMLAH 28

VIII 1 MAT 8116 Skripsi 6 > 120 SKS, IPK

> 2,5 Kelompok Bidang Keahlian (KBK) merupakan salah satu pilar dalam menjalankan misi program studi. Usaha peningkatan kualitas program pendidikan senantiasa dilakukan secara terus menerus dan KBK memainkan peran kunci dalam pengembangan dan pemberdayaan staf untuk persiapan, pelaksanaan, monitoring dan evaluasi pengajaran. Keanggotaan KBK bersifat terbuka dan setiap staf pengajar dapat memilih untuk menjadi anggota pada sedikitnya satu KBK.

Jurusan Matematika FMIPA Unhalu memiliki 4 KBK, yaitu:  KBK Analisis

 KBK Aljabar/Geometri  KBK Statistika

 KBK Matematika Terapan

Dewasa ini sarjana matematika telah banyak yang bekerja di berbagai lapangan, seperti komputer, asuransi, perbankan, teknologi, penerbangan, proses produksi, pertambangan, perminyakan, penelitian, perencanaan dan pengembangan, serta BUMN. Profesi dosen dan guru matematika juga senantiasa memerlukan sarjana matematika. Pada masa yang akan datang diramalkan akan lebih banyak lagi jenis pekerjaan yang memerlukan jasa matematikawan.

(21)

b. Sumber Daya Manusia Jurusan/Program Studi Matmatika

Saat ini Jurusan/Program Studi Matematika FMIPA Unhalu telah memiliki tenaga dosen tetap sebanyak 28 orang, dengan latar belakang pendidikan : 4 (orang) orang doktor (S3) dan 24 orang magister. Di samping itu saat ini 5 orang staf dosen sedang melanjutkan studi lanjut S3 di ITS, UGM, IPB dan UTM Malaysia.

Adapun staf pengajar pada Jurusan Matematika FMIPA Unhalu adalah seperti pada tabel 4 berikut ini :

Tabel 4. Staf Pengajar Jurusan Matematika FMIPA Unhalu No Nama Lengkap Dosen S2, S3 dan Asal Pendidikan S1,

Universitas

Fungsional /

Pangkat Keahlian Bidang 1 Drs. Pasrun Adam,

M.S. S1 IKIP UPS2 ITB Lektor KepalaIV/b Analisis 2 Drs. Jufra, M.S S1 IKIP UP

S2 ITB Lektor KepalaIV/c Aljabar/ Geometri 3 Drs. Kodirun, M.P S1 FKIP Unhalu

S2 UM Malang Lektor KepalaIV/b Matematika Pendidikan 4 Drs. Asrul Sani, M.Sc.,

Ph.D. S1 FKIP UnhaluS2 Canada S3 Australia

Lektor Kepala

III/d Matematika Terapan 5 Dr. Edi Cahyono, M.Si. S1 IKIP Malang

S2 ITB S3 Belanda Lektor Kepala III/c (Dlm proses pengusulan Guru Besar) Matematika Terapan 6 Drs. La Ode Saidi,

M.Kom S1 UnhasS2 UGM KepalaLektor IV/a

Komputer 7 Baharuddin, S.Si., M.Si. S1 Unhas

S2 IPB KepalaLektor IV/a

Statistika 8 Drs. Herdi Budiman,

M.Si. S1 IKIP BandungS2 UGM Sedang S3 Malaysia Lektor Kepala IV/b Analisis

(22)

9 Rasas Raya, S.Si.,M.Si.

Sekertaris Jurusan S1 UnhasS2 UGM KepalaLektor III/d

Statistika 10 Makkulau, S.Si., M.Si. S1 Unhas

S2 ITS Sedang S3 ITS

Lektor

III/c Statistika 11 Dr. Nurtiti Sanusi,

S.Si., M.Si. S1 UnhasS2 ITB S3 ITB

Lektor

III/c Matematika Terapan 12 La Gubu, S.Si., M.Si.

Ketua Jurusan Matematika

S1 UGM

S2 UGM KepalaLektor IV/a

Matematika Terapan 13 Gusti Adhi Wibawa,

S.Si S1 IPBS2 IPB Sedang S3 IPB

Lektor

III/c Statistika 14 Dr. Rer.nat. Wayan S.,

S.Si.M.Si. S1 UGMS2 UGM S3 Jerman

Lektor

III/c Statistika 15 Norma Muhtar, S.Si.,

M.Si. S1 UGMS2 UGM Asisten AhliIII/b Aljabar/ Geometri 16 Arman, S.Si., M.Si. S1 UGM

S2 UGM LektorIII/c GeometriAljabar/ 17 Mukhsar, S.Si., M.Si. S1 Unhas

S2 UGM KepalaLektor III/c

Matematika Terapan 18 La Ode Umar Recky,

S.Si. S1 UnhasS2 UGM Asisten AhliIII/a Matematika Terapan 19 Tahir, S.Pd., M.Si. S1 Unpati

S2 UGM Sedang S3 UGM

Asisten Ahli

III/a Matematika Terapan 20 Irma Yahya, S.Si. S1 Unhas

S2 ITS

Lektor III/c

Statistika 21 Agusrawati, S.Si., M.Si. S1 IPB

S2 IPB

Lektor III/c

Statistika 22 Bahridin Abapihi, ,

S.Si., M.Si. S1 IPB S2 IPB LrktorIII/c Statistika 23 Ruslan, S.Si., M.Si. S1 Unpad

S2 IPB Sedang S3 ITS

Lektor

III/c Statistika 24 Andi Tenriawaru, S.Si.,

M.Si. S2 ITBS1 ITS LektorIII/c Matematika Terapan 25 Lilis La Ome, S.Si. S1 Unhas Lektor

(23)

26 Rahmalia Sahupala,

S.Si., M.Sc. S1 Unhalu S2 UGM Asisten AhliIII/a Aljabar/ Geometri 27 Muhamad Kabil, S.T.,

M.Si. S1 ITB S2 ITB Asisten AhliIII/b Analisis 28 La Pimpi, S.Pd., M.Si. S1 Unhalu

S2 UGM Asisten AhliIII/b Statistika

6.2.

PROFIL PROGRAM STUDI D-III

STATISTIKA

Program Studi D-III Statistika diselenggarakan berdasarkan SK Dirjen Dikti Nomor 798/D/T/2006 tanggal 24 Februari 2006 dan perpanjangan ijin program studi berdasarkan SK Dirjen Dikti Nomor 1142/D/T/2008 tanggal 23 April 2008. Pembukaan program studi ini merupakan langkah rintisan pembentukan Program Studi S1 Statistika, yang mana saat ini telah diajukan proposal pembukaannya ke Ditjen Dikti.

Visi program studi adalah menjadi pusat pendidikan profesional yang menghasilkan lulusan siap pakai di bidang terapan statistika.

Untuk mewujudkan visi tersebut, Program Studi D-III Statistika mempunyai misi:

a. Menyelenggarakan proses pembelajaran (pendidikan) yang berkualitas di bidang terapan statistika.

b. Menghasilkan lulusan yang terampil dalam komputasi statistik dan cakap dalam teknologi informasi.

c. Menyelenggarakan manajemen program studi secara terpadu dan transparan.

Tujuan Program Studi D-III Statistika adalah menghasilkan lulusan yang siap pakai di bidang terapan statistika dan dapat berkompetisi secara nasional serta:

a. Terampil dalam merancang dan mengumpulkan data.

(24)

b. Andal dalam mengolah dan menganalisis data. c. Terampil dalam komputasi statistik dan cakap dalam

teknologi informasi.

Sedangkan Penyelenggaraan pendidikan di Program Studi D-III Statistika Unhalu dilaksanakan dengan sasaran:

a. Dihasilkannya lulusan yang beretika dan berjiwa profesional.

b. Dihasilkannya lulusan yang mampu bersaing di pasar kerja.

c. Dihasilkannya lulusan yang dapat memenuhi kebutuhan masyarakat yang berkaitan dengan bidang terapan statistika.

a. Kompetensi Program Studi D-III Statistika

Salah satu langkah yang ditempuh untuk mewujudkan tujuan program studi adalah dengan menerapkan kurikulum berbasis kompetensi (KBK). Setiap matakuliah yang ditawarkan kepada mahasiswa mempunyai standar kompetensi. Kompetensi lulusan Program Studi D-III Statistika yang diharapkan adalah:

1. Kompetensi utama:

Lulusan yang dihasilkan terampil dalam perancangan dan pengumpulan data, serta andal dalam pengolahan/analisis data. Untuk mewujudkan kompetensi utama ini, 50% sks dalam kurikulum program studi memuat matakuliah dasar statistika dan terapannya.

2. Kompetensi pendukung:

Lulusan yang dihasilkan terampil dalam komputasi statistik dan cakap dalam teknologi informasi. Untuk mewujudkan kompetensi penunjang ini, 38% sks dalam kurikulum program studi memuat matakuliah dan praktikum penggunaan software statistika dan teknologi informasi.

(25)

3. Kompetensi lain:

Bersifat khusus dan gayut dengan kompetensi utama Lulusan yang dihasilkan berjiwa profesional dan beretika. Sebanyak 12% sks matakuliah dalam kurikulum mendukung terwujudnya kompetensi lulusan ini.

b. Kurikulum Program Studi D-III Statistika

Kurikulum Program Studi D-III Statistika disusun berdasarkan SK Mendiknas No. 232/U/2000 dan No. 045/U/2002 tentang kurikulum pendidikan tinggi. Kurikulum ini disusun sehingga dapat menghasilkan lulusan dengan kompetensi yang diharapkan. Kurikulum yang menjadi dasar penyelenggaraan program studi adalah (1) kurikulum inti dan (2) kurikulum institusional.

Kurikulum inti merupakan kelompok bahan kajian dan pelajaran yang dirumuskan dalam kurikulum yang berlaku secara nasional. Sedangkan kurikulum institusional merupakan sejumlah bahan kajian dan pelajaran tambahan yang disusun dengan memperhatikan keadaan dan kebutuhan lingkungan serta ciri khas Unhalu.

Matakuliah Program Studi D-III Statistika terdiri atas 110 sks dan semuanya merupakan matakuliah wajib. Matakuliah ini dikelompokkan ke dalam 5 (lima) kelompok, yaitu Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK), Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK), Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB), Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB), dan Matakuliah Berkehidupan Bersama (MBB). Beban studi tersebut dijadwalkan 6 (enam) semester dan dapat ditempuh dalam kurun waktu paling lama 10 (sepuluh) semester.

Salah satu kegiatan akademik yang wajib ditempuh oleh mahasiswa adalah Kerja Praktek. Tujuan Kerja Praktek adalah untuk melihat, mengetahui, dan memahami penerapan konsep-konsep yang diperoleh di perkuliahan secara langsung di lapangan. Matakuliah ini dapat

(26)

diprogramkan apabila mahasiswa telah melulusi minimal 80 sks.

Salah satu syarat untuk menjadi lulusan Program Studi D-III Statistika Unhalu adalah mahasiswa harus menyusun Tugas Akhir, dimana topik penulisannya dapat diambil dari hasil Kerja Praktek. Proposal Tugas Akhir dipresentasikan dan didiskusikan dalam Kolokium. Tugas Akhir yang telah disusun selanjutnya dipresentasikan dalam

Seminar. Lulusan Program Studi D3 Statistika akan mendapatkan sebutan profesional Ahli Madya (A.Md).

Tabel 5. Distribusi mata kuliah Program Studi D-III Statistika

Bobot SKS Sem Kode MK Nama Matakuliah

 KL PA UP Prasy arat I STK 1112 Pendidikan Pancasila 2 2 - - -STK 1122 Pendidikan Agama 2 2 - - -STK 1133 Bahasa Inggris 3 2 1 - -STK 1142 Pengantar Teknologi Informasi 2 2 - - -STK 1151 Praktikum Pengantar Teknologi Informasi 1 - - 1 -STK 1214 Kalkulus 4 4 - - -STK 1223 Aljabar Matriks 3 3 - - -STK 1313 Metode Statistika I 3 3 - - -STK 1321 Praktikum Metode Statistika

I 1 - - 1 -Jumlah 21 II STK 2112 Pendidikan Kewarganegaraan 2 2 - - -STK 2122 Kewirausahaan 2 1 1 - -STK 2313 Metode Statistika II 3 3 - - STK 1313 STK 2321 Praktikum Metode Statistika

II 1 - - 1 2313* STK

STK 2334 Pengantar Teori Peluang 4 4 - - -STK 2412 Paket Program Statistika 2 - - 2 -STK 2512 Algoritma dan

Pemrograman

2 2 - - STK

(27)

STK 2521 Praktikum Algoritma dan Pemrograman 1 - - 1 2512* STK STK 2532 Organisasi Komputer 2 1 - 1 STK 1142 STK 2542 Perancangan Web 2 - - 2 -Jumlah 21

III STK 3414 Teknik Sampling dan Survei 4 4 - - STK 1313 STK 3422 Eksplorasi Data 2 2 - - STK

1313 STK 3431 Praktikum Eksplorasi Data 1 - - 1 STK

3422* STK 3442 Analisis Regresi Terapan 2 2 - - STK 2313 STK 3451 Praktikum Analisis Regresi

Terapan 1 - - 1 3442* STK STK 3463 Riset Operasi 3 1 - 2 STK 1223 STK 3514 Basis Data 4 2 - 2 STK 2512 STK 3523 Bahasa Pemrograman Komputer 3 1 - 2 STK 2512 Jumlah 20 IV STK 4412 Rancangan Percobaan 2 2 - - STK 2313 STK 4421 Praktikum Rancangan Percobaan 1 - - 1 4412* STK STK 4432 Statistika Pengendalian Kualitas 2 2 - - 2313STK

STK 4441 Praktikum Statistika Peng.

Kualitas 1 - - 1 4432* STK STK 4453 Metode Penelitian Survei 3 - 3 - STK 3414 STK 4462 Statistika Non Parametrik 2 2 - - STK

2313 STK 4471 Praktikum Statistika Non

Parametrik

1 - - 1 STK 4462*

STK 4483 Aktuaria 3 2 - 1 STK

2334 STK 4513 Komunikasi Data dan

Jaringan Internet 3 1 - 2 2542STK STK 4523 Pemrograman Basis Data 3 1 - 2 STK 3514

(28)

Jumlah 21

Bobot SKS Prasyarat Semest

er MatakuliahKode Nama Matakuliah

 KL PA PU V STK 5112 Bahasa Indonesia 2 1 1 -

-STK 5413 Komputasi Statistik 3 - - 3 STK 2512 STK 5423 Analisis Data Multivariat 3 1 - 2 STK 3422 STK 5433 Analisis Runtun Waktu 3 1 - 2 STK 3442 STK 5442 Biostatistika 2 2 - - STK 2313 STK 5451 Praktikum Biostatistika 1 - - 1 STK 5442 * STK 5463 Analisis Data Kategorik 3 1 - 2 STK

3422 STK 5473 Topik Khusus 3 1 2 - -Jumlah 20 VI STK 6113 Kerja Praktek 3 - 3 - sks  80 STK 6121 Kolokium 1 - 1 - sks  80 STK 6131 Seminar 1 - 1 - sks  90 STK 6142 Tugas Akhir 2 - 2 - sks  90 Jumlah 7

c. Sumber Daya Manusia Program Studi D-III Statistika Dosen yang mengajar pada Program Studi D-III Statistika berjumlah 12 orang dengan kualifikasi S2, tiga diantaranya sedang melanjutkan studi S3 Statistika di ITS dan IPB (Tabel 6). Berdasarkan jabatan fungsional, empat orang dosen lektor kepala dan delapan orang lektor.

(29)

Tabel 6. Dosen pengajar Program Studi D-III Statistika No Nama Dosen Tgl LahirTempat, Jabatan Fungs. Gol Jenjang Pendidikan

1 Drs. Kodirun, M.Pd. Cilacap,

15-06-1961 Lektor Kepala IVb S1 : Pend. Mat, Unhalu, 1987 S2 : Pend. Mat, UM, 2002 2 Baharuddin, S.Si., M.Si. Lowa,

31-01-1972 Lektor Kepala IVa S1 : Matematika, Unhas, 1995 S2 : Statistika, IPB, 2002 3 Drs. La Ode Saidi,

M.Kom. Buton,27-09-1962 Lektor Kepala IIId S1 : Matematika, Unhas, 1991 S2 : Ilmu Komputer, UGM, 2003 4 Rasas Raya, S.Si., M.Si. Walelei,

01-12-1966

Lektor Kepala

IIId S1 : Stat Mat, Unhas, 1993 S2 : Stat Mat, UGM, 2001 5 Makkulau, S.Si., M.Si. Siddo,

12-11-1969 Lektor IIIc S1 : Matematika, Unhas, 1995 S2 : Statistika, ITS, 2002 Sedang S3 Statistika di ITS 6 Gusti Ngurah Adhi

Wibawa, S.Si., M.Si. Jati Bali,16-06-1972 Lektor IIIc S1 : Statistika, IPB, 1997 S2 : Statistika, IPB, 2004 Sedang S3 Statistika di

(30)

IPB 7 Ruslan, S.Si., M.Si. Bandung,

14-08-1974 Lektor IIIc S1 : Statistika, Unpad, 1997 S2 : Statistika, IPB, 2002 Sedang S3 Statistika di ITS 8 Agusrawati, S.Si., M.Si. Bau-Bau,

08-08-1972 Lektor IIIc S1 : Statistika, IPB, 1996 S2 : Statistika, IPB, 2001 9 Bahriddin Abapihi,

S.Si., M.Si. Laburunci,19-06-1972 Lektor IIIc S1 : Statistika, IPB, 1997 S2 : Statistika, IPB, 2001 10 Irma Yahya, S.Si., M.Si. Wotu Luwu,

08-12-1971 Lektor IIIc S1 : Statistika, Unhas, 1997 S2 : Statistika, ITS, 2005 11 Andi Tenriawaru, S.Si.,

M.Si. Kendari,08-02-1976 Lektor IIIc S1 : Matematika, ITS, 2000 S2 : Matematika, ITB, 2003 12 Lilis Laome, S.Si., M.Si. Kendari,

09-03-1979 Lektor IIIb S1 : Matematika, Unhas, 2002 S2 : Statistika, ITS, 2008 Penyelenggaraan perkuliahan di Program Studi D-III Statistika juga dibantu oleh dosen tidak tetap dari

(31)

FKIP/FMIPA Unhalu yang mengajar matakuliah Kewirausahaan, Pend. Pancasila, Pend. Kewarganegaraan, Pend. Agama, dan Statistika.

6.3.

PROFIL JURUSAN FISIKA

Visi Jurusan Fisika FMIPA Unhalu adalah Pada tahun 2025, Jurusan Fisika FMIPA Unhalu menjadi pusat pendidikan dan penelitian bidang Fisika yang terkemuka dan mandiri di kawasan Indonesia Timur dan mempunyai reputasi yang baik di tingkat nasional.

Misi Jurusan Fisika adalah menyelenggarakan pendidikan tinggi jalur akademik yang berkualitas di bidang Fisika untuk menghasilkan lulusan yang menguasai, mampu menerapkan, dan mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi.

 Melaksanakan kegiatan penelitian di bidang Fisika untuk menunjang proses pembelajaran, pengembangan, serta penerapan ilmu Fisika

 Melakukan pengabdian kepada masyarakat dengan memperhatikan penerapan Fisika

 Menyebarluaskan Fisika kepada masyarakat

Sesuai dengan tujuan FMIPA Unhalu, Jurusan Fisika FMIPA Unhalu bertujuan menghasilkan lulusan yang memenuhi kebutuhan pembangunan akan sumber daya manusia yang handal dalam bentuk tenaga profesional di bidang pendidikan tinggi, litbang IPTEK, dan industri dengan memiliki kemampuan-kemampuan akademik yang mandiri, berpikir logis dan analitis dalam mengidentifikasi dan memecahkan masalah yang dihadapi, berwawasan yang komprehensif, memiliki kemampuan inovasi yang tinggi, serta berorientasi jauh ke depan.

(32)

a. Program dan Bidang Keahlian

Jurusan Fisika FMIPA Unhalu saat ini menyelenggarakan program Strata Satu (S1) dengan dua tugas utama yaitu menyelenggarakan kegiatan tridharma pada Program Studi Fisika dan memberikan pelayanan mata kuliah Fisika Dasar pada Fakultas lain dalam lingkungan Unhalu. Untuk melaksanakan kedua hal tersebut di atas, diperlukan dukungan Sumber Daya Manusia yang profesional serta fasilitas penunjang perkuliahan dan laboratorium yang memadai, agar dapat menghasilkan lulusan yang berkualitas. Untuk lebih menfokuskan kajian dan pendalaman ilmu keprofesian bagi mahasiswa, Jurusan Fisika menyajikan 5 (lima) Kelompok Bidang Keahlian (KBK) yaitu Fisika Teori dan Komputasi, Fisika Bumi, Fisika Kelautan, Fisika Elektronika dan Instrumentasi, serta Fisika Material dan Energi. Selain kegiatan penelitian dan pengabdian pada masyarakat, masing-masing KBK ditugaskan mengelola sejumlah mata kuliah pilihan yang bebas diprogramkan oleh mahasiswa.

Jurusan Fisika FMIPA Unhalu mengelola 6 (enam) laboratorium, masing-masing adalah Lab. Fisika Bumi dan Kelautan, Lab. Fisika Material dan Energi, Lab. Fisika Elektronika dan Instrumentasi, Lab. Teori dan Komputasi, serta Lab. Eksperimen Mahasiswa. Satu buah laboratorium lainnya dikhususkan untuk kegiatan penelitian material basah. Laboratorium ini mempunyai peranan yang besar dalam kegiatan penelitian dosen dan mahasiswa serta kegiatan pendidikan dan pengajaran.

Untuk keperluan kegiatan tersebut di atas, Laboratorium Jurusan Fisika dilengkapi dengan sejumlah peralatan antara lain peralatan penunjang praktikum mahasiswa, alat-alat ukur, serta 22 (dua puluh dua) unit komputer yang dilengkapi dengan berbagai software pemrograman/simulasi seperti Matlab, Delphi, Pascal, Fortran, IPI2WIN, dan lain-lain.

(33)

b. Kurikulum Jurusan Fisika

Universitas Haluoleo saat ini menerapkan kurikulum berbasis kompetensi, yang terdiri atas kurikulum inti dan kurikulum institusional. Kurikulum inti merupakan kelompok bahan kajian dan pelajaran yang harus dicakup dalam suatu program studi yang sebagaimana dirumuskan dalam kurikulum yang berlaku secara nasional sedangkan kurikulum institusional merupakan sejumlah bahan kajian dan pelajaran yang merupakan bagian dari kurikulum yang berlaku di Universitas, yang disusun dengan memperhatikan keadaan dan kebutuhan lingkungan serta ciri khas Unhalu. Matakuliah-matakuliah dalam KBK tersebut di atas selanjutnya dikelompokkan menjadi lima bagian, masing-masing adalah:

1. Mata Kuliah Pengembangan Kepribadian (MPK), terdiri atas matakuliah yang relevan dengan tujuan pengayaan wawasan, pendalaman, intensitas pemahaman dan penghayatan

2. Matakuliah keilmuan dan ketrampilan (MKK), terdiri atas mata kuliah yang relevan untuk memperkuat penguasaan dan memperluas wawasan kompetensi keilmuan atas dasar keunggulan kompetitif serta komparatif penyelenggaraan program studi bersangkutan.

3. Matakuliah keahlian berkarya (MKB), terdiri atas mata kuliah yang relevan, bertujuan untuk memperkuat penguasaan dan memperluas wawasan kompetensi keahlian dalam berkarya di masyarakat sesuai dengan keunggulan kompetitif serta komparatif penyelenggaraan program studi bersangkutan.

4. Matakuliah prilaku berkarya (MPB), terdiri atas matakuliah yang relevan, bertujuan untuk memperkuat penguasaan dan memperluas wawasan prilaku berkarya sesuai dengan ketentuan yang berlaku di masyarakat untuk setiap program studi.

(34)

5. Matakuliah berkehidupan bermasyarakat (MBB), terdiri atas matakuliah yang relevan dengan upaya pemahaman serta penguasaan ketentuan yang berlaku dalam kehidupan di masyarakat, baik secara nasional maupun global, yang membatasi tindak kekaryaan seseorang dengan kompetensi keahliannya.

Deskripsi Kurikulum menurut kelompok matakuliah tersebut di atas ditunjukkan dalam tabel di bawah ini. Di antara matakuliah tersebut, terdapat 122 sks matakuliah yang wajib diprogramkan oleh mahasiswa dan 88 sks matakuliah pilihan yang bebas diprogramkan oleh mahasiswa sesuai dengan KBK yang diminati oleh mahasiswa yang bersangkutan. Beban studi mahasiswa menurut struktur kurikulum ini dengan jumlah sks total sebagai syarat minimum kelulusan sebanyak 144 sks.

Tabel 7. Deskripsi Kurikulum Program Studi Fisika Kelomp

ok MK Kode MK Nama MK SKS Ket.

FIS1112 Pendidikan Agama 2 Wajib FIS1122 Pendidikan Pancasila 2 Wajib FIS1132 Bahasa Indonesia 2 Wajib FIS1133 Bahasa Inggris 2 Wajib FIS2112 Pendidikan

Kewarganegaraan 2 Wajib FIS2122 Ilmu Budaya Dasar 2 Wajib MPK

FIS6112 Filsafat Ilmu 2 Wajib

FIS1143 Kalkulus I 3 Wajib

FIS1154 Fisika Dasar I 4 Wajib

FIS1163 Kimia Dasar 3 Wajib

FIS1173 Biologi Dasar 3 Wajib FIS2122 Teknologi Informasi 2 Wajib FIS2133 Bahasa Inggris Sains 3 Wajib

FIS2143 Kalkulus II 3 Wajib

FIS2154 Fisika Dasar II 4 Wajib FIS3144 Fisika Matematika I 4 Wajib FIS3163 Statistika Dasar 3 Wajib

FIS3212 Biofisika 2 Pilihan

MKK

(35)

FIS5113 Fisika Statistik 3 Wajib FIS5143 Fisika Kuantum 3 Wajib FIS5163 Fisika Komputasi I 3 Wajib FIS5713 Fisika Matematika III 3 Pilihan FIS6713 Mekanika Kuantum 3 Pilihan FIS2172 Fisika Lingkungan 2 Wajib

FIS3112 Mekanika I 2 Wajib

FIS3123 Termodinamika 3 Wajib

FIS3133 Gelombang 3 Wajib

FIS3153 Elektronika Dasar I 3 Wajib FIS3312 Geologi Fisis I 2 Pilihan FIS3412 Oceanografi Fisis 2 Pilihan

FIS4112 Mekanika II 2 Wajib

FIS4123 Fisika Modern 3 Wajib FIS4133 Elektromagnetika 3 Wajib FIS4153 Elektronika Dasar II 3 Wajib FIS4413 Hidrodinamika Laut 3 Pilihan FIS5122 Optika Modern 2 Wajib FIS5133 Elektrodinamika 3 Wajib FIS6123 Fisika Zat Padat 3 Wajib

FIS6133 Fisika Inti 3 Wajib

FIS6412 Gelombang dan Arus

Laut 2 Pilihan

FIS6612 Material Magnetik Dasar 2 Pilihan FIS6633 Fisika Semikonduktor 3 Pilihan FIS6642 Fisika Material Berpori 2 Pilihan FIS7322 Kapita Selekta Geofisika 2 Pilihan FIS7422 Kapita Selekta

Oseanografi 2 Pilihan

FIS7532 Kapita Selekta

Instrumentasi 2 Pilihan FIS7622 Kapita Selekta Material

Elektronik 2 Pilihan

MKB

FIS7712 Kapita Selekta Fisika Teori 2 Pilihan FIS2163 Metode Pengukuran Fisis 3 Wajib FIS3162 Eksperimen Fisika I 2 Wajib FIS4162 Eksperimen Fisika II 2 Wajib FIS4312 Geologi Fisis II 2 Pilihan FIS4322 Metode Geofisika

Eksplorasi I

2 Pilihan FIS4513 Elektronika Digital 3 Pilihan MPB

(36)

FIS5323 Seismologi 3 Pilihan FIS5413 Dinamika Estuari 3 Pilihan

FIS5513 Sensor 3 Pilihan

FIS6143 Fisika Komputasi II 3 Wajib FIS6151 Metode Penulisan Ilmiah 1 Wajib FIS6513 Mikroprosesor 3 Pilihan FIS7112 Seminar Fisika 2 Wajib FIS7513 Antarmuka Komputer 3 Pilihan FIS7522 Pemrograman Perangkat

Keras 2 Pilihan

FIS7613 Fisika Divais

Semikonduktor 3 Pilihan FIS7733 Kecerdasan Buatan 3 Pilihan

FIS8116 Skripsi 6 Wajib

FIS5312 Metode Geofisika

Eksplorasi II 2 Pilihan FIS6212 Citra dan Pengindraan

Jauh 2 Pilihan

FIS6312 Instrumentasi Geofisika 2 Pilihan FIS6322 Mitigasi Bencana Alam 2 Pilihan FIS6622 Serat Optik 2 Pilihan FIS6642 Instrumentasi Fisika

Material 2 Pilihan

FIS7122 Kewirausahaan 2 Wajib FIS7134 Kuliah Kerja Profesi 4 Wajib FIS7213 Energi Alternatif 3 Pilihan FIS7313 Pemodelan Geofisika 3 Pilihan FIS7413 Pemodelan Oceanografi 3 Pilihan MBB

FIS7723 Simulasi Fisika 3 Pilihan

c. Sumber Daya Manusia Jurusan Fisika

Saat ini Jurusan Fisika FMIPA Unhalu memiliki 23 orang dosen dari berbagai bidang keahlian (lihat Tabel 8), 2 orang laboran, dan 1 orang staf administrasi. Tingkat pendidikan dan jabatan akademik dosen jurusan Fisika dapat dilihat pada Tabel. 8

(37)

Tabel 8. Staf Pengajar Jurusan Fisika

No Nama Lengkap Pendidikanterakhir akademikJabatan KeahlianBidang 1. Drs. Pou Anda, M.S. S2 ITB KepalaLektor KelautanFisika 2. Drs. Firdaus, M.Si. S2 UGM KepalaLektor Fisika Bumi 3. Drs. Nur Untoro, M.Si. S2 ITB Lektor Fisika Material dan Energi 4. M. Jahiding, S.Si, M.Si. S2 ITB KepalaLektor Fisika Material dan Energi 5. Prof. Dr. Aripin, M.Si. S3 Jepang Guru Besar dan KomputasiFisika Teori 6. Dra. Lina Lestari, M.Si. S2 ITB Lektor dan KomputasiFisika Teori 7. La Aba, S.Si, M.Si. (sedang S3)S2 UGM KepalaLektor Fisika Material dan Energi 8. Bahdad, S.Si., M.Si. (sedang S3)S2 IPB Asisten Ahli KelautanFisika 9. Erzam S. Hasan, S.Si, M.Si. S2 ITB Lektor Fisika Material dan Energi 10. Irawati, S.Si, M.Si. S2 Unhas Lektor KelautanFisika 11. Muliddin, S.Si, M.Si. (sedang S3)S2 ITB Lektor KelautanFisika 12. Dr. Muh. Zamrun F.,

M.Si., M.Sc. S3 Jepang Lektor

Fisika Teori dan Komputasi 13. La Hamimu, S.Si, M.Si. (sedang S3)S2 ITB Lektor KelautanFisika 14. Muliati Dula, S.Si, M.Si S2 UGM Lektor

Fisika Elektronika

dan Instrumentasi 15. Dr. Ida Usman, M.Si S3 ITB Lektor Fisika Material dan Energi 16. Dr. La Agusu, M.Si. S3 Jepang Asisten Ahli Fisika Material dan Energi 17. Dr. La Ode Ngkoimani,

M.Si. S3 ITB Lektor Fisika Bumi 18. I Nyoman Sudiana, S.Pd, S2 ITB KepalaLektor Elektronika Fisika

(38)

M.Si. dan Instrumentasi 19. Jamhir Safani, S.Si., M.Si S3 Jepang Asisten Ahli Fisika Bumi 20. Hasria, S.Pd, M.Si. S2 UGM Asisten Ahli Fisika Bumi 21. Wa Ode Sukmawati, S.Si.,

M.Si. S2 ITB Asisten Ahli

Fisika Material dan Energi 22. Jahidin, S.Si., M.Si. S2 ITB Asisten Ahli Fisika Bumi 23. Deniyatno, S.Si., M.T. S2 ITB Asisten Ahli Fisika Bumi

d. Rencana Pembukaan Program Studi Baru pada Jurusan Fisika

FMIPA Unhalu saat ini memiliki 8 (delapan) program studi yakni Program Studi Matematika, Program Studi Fisika, Program Studi Kimia, Program Studi Biologi, Program Studi Kesehatan Masyarakat, Program Studi D3-Statistika, Program Studi Farmasi, dan Program Studi Pendidikan Doktor. Dalam waktu dekat, Jurusan Fisika berencana akan mengusulkan pembukaan Program Studi Ilmu Kebumian atau membuka konsentrasi keilmuan bidang Geofisika.

6.4.

PROFIL JURUSAN KIMIA

Jurusan Kimia FMIPA Unhalu berdiri pada tahun 1998 bersamaan dengan berdirinya FMIPA Unhalu berdasarkan SK Mendikbud RI No. 233/O/1998. Awal pendirian Jurusan Kimia adalah untuk memenuhi tuntutan kualitas mata kuliah layanan Kimia Dasar pada beberapa fakultas di lingkup unhalu seperti Fakultas Pertanian, FKIP, dan Teknik. Pada perkembangan selanjutnya mulai dirasakan pentingnya membuka Program Studi Kimia di

(39)

FMIPA Unhalu. Beberapa pertimbangan antara lain kebutuhan tenaga sarjana kimia di Sulawesi Tenggara mulai diperlukan seiring dengan perkembangan dunia industri, juga kehadiran Perguruan Tinggi di Sulawesi Tenggara. Melalui SK DIKTI No. 300/DIKTI/KEP/2000 tanggal 25 Agustus 2000, Program Studi Kimia resmi berdiri. Mulai saat itu Jurusan Kimia Unhalu mengembangkan Tridharma Perguruan Tinggi secara penuh, yaitu pendidikan/pengajaran, penelitian, dan pengabdian pada masyarakat.

Sejak tahun 2007 Program Studi Kimia terakreditasi B, namun masih banyak hal-hal yang perlu dibenahi lebih lanjut sehingga nilai akreditasi A pada 2012 yang menjadi target program studi kimia dapat dicapai. Pembenahan yang dilakukan oleh program studi kimia untuk mencapai target tersebut diarahkan pada tridharma perguruan tinggi yang meliputi pendidikan dan pengajaran, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat yang berbasis pada jaminan mutu.

Visi Jurusan Kimia adalah Pada tahun 2014 menjadi lembaga penyelenggara program pendidikan strata satu ilmu kimia berbasis potensi daerah, berbudaya dan berdaya saing di tingkat nasional serta dikenal di kawasan Asia Pasifik.

Sedangkan misi Program Studi Kimia adalah :

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang berkualitas.

2. Memberikan bekal ilmu kimia dan keterampilan laboratorium yang cukup kepada mahasiswa melalui pendidikan dan pengajaran berbasis Riset.

3. Mengembangkan potensi akademik mahasiswa melalui kegiatan-kegiatan yang kreatif dan inovatif

4. Mengembangkan dan menerapkan ilmu kimia bagi kesejahteraan masyarakat melalui penelitian dan pengabdian kepada masyarkat yang berbasis pada potensi daerah.

(40)

5. Memberikan bekal ilmu teknologi informasi dan bahasa inggris yang cukup bagi mahasiswa sebagai penunjang dalam mengembangkan diri dan mengadaptasi pasar kerja.

Tujuan Program Studi Kimia adalah :

1. Menghasilkan sarjana kimia yang berbudaya dan berdaya saing.

2. Menghasilkan sarjana kimia yang memiliki kemampuan akademik yang tinggi sehingga mampu melanjutkan pendidikan pada jenjang S2 dan S3. 3. Menghasilkan sarjana kimia yang mampu

memimpin/mengelola suatu laboratorium kimia 4. Menghasilkan sarjana kimia yang berdedikasi tinggi

dalam menjalankan pengawasan mutu baik di lembaga pemerintahan maupun swasta

5. Menghasilkan sarjana kimia yang mampu mengelola potensi daerah yang terkait dengan Kimia Bahan Alam.

6. Menghasilkan sarjana kimia yang cepat tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sehingga mampu mengadaptasi perubahan dalam bidang IPTEK

7. Menghasilkan sarjana kimia yang mampu menyelesaikan masalah-masalah kimia yang dihadapi masyarakat

8. Menghasilkan sarjana kimia yang memiliki kemampuan bahasa Inggris dan penguasaan teknologi informasi yang baik sehingga mampu bersaing di pasar kerja global.

9. Menghasilkan publikasi nasional dan internasional 10. Menerapkan hasil-hasil penelitian untuk

meningkatkan kesejahteraan masyarakat

Lulusan Program Studi Kimia FMIPA Unhalu diharapkan memiliki kompetensi :

(41)

1. Menguasai konsep-konsep dasar ilmu kimia

2. Menguasai konsep kimia Organik, Kimia Anorganik, Kimia Fisika, Kimia analitik, dan Biokimia

3. Menguasai teknik-teknik sampling dalam penelitian 4. Menguasai teknik-teknik preparasi sampel penelitian 5. Menguasai cara pembuatan larutan.

6. Menguasai teknik-teknik pemisahan dan isolasi senyawa dalam proses analisis kimia

7. Menguasai teknik-teknik sintesis dan karakterisasi senyawa-senyawa kimia

8. 8.Menguasai teknik-teknik karakterisasi senyawa-senyawa kimia dengan dengan berbagai teknik spektroskopi

9. Menguasai teknik analisis unsur dan senyawa-senyawa kimia dengan metode konvensional dan metode spektroskopi.

10. Mampu mengelola dan memimpin laboratorium 11. Mampu menjalankan sistem pengawasan mutu

dalam industri

12. Menerapkan ilmu kimia untuk menyelesaikan masalah-masalah kimia di masyarakat.

 Kompetensi Penunjang dan lainnya :

1. Menganalisis masalah dan merencanakan strategi untuk memecahkan masalah.

2. Menganalisis, interpretasi dan mendeduksi data dan informasi kimia

3. Memanfaatkan mesin pengolah data dan teknologi informasi dalam bidang Kimia.

4. Berkomunikasi dengan baik secara tertulis dan lisan dalam berbagai forum ilmiah.

a. Kurikulum Jurusan/Program Studi Kimia

Sesuai dengan panduan akademik Universitas Haluoleo tentang kurikulum, maka pembelajaran yang diselenggarakan di program studi kimia telah menjalankan sistem Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) sejak tahun

(42)

2008 yang lalu. Kurikulum Berbasis Kompetensi (KBK) terdiri atas kurikulum inti dan kurikulum institusional. Selanjutnya kurikulum tersebut secara spesifik dibagi menjadi 5 kelompok yaitu: Matakuliah Pengembangan Kepribadian (MPK), Matakuliah Keilmuan dan Keterampilan (MKK), Matakuliah Keahlian Berkarya (MKB), Matakuliah Perilaku Berkarya (MPB) dan Matakuliah Berkehidupan Bermasyarakat (MPB). Distribusi dan persentase setiap kelompok matakuliah disajikan pada Tabel 8.

Tabel 8. Struktur kurikulum KBK Program Studi Kimia Kurikulum Inti Kurikulum Institusional Kelompok Matakuliah No. Kelompok Mata

kuliah sks % sks % sks % 1 MPK 6 4,14 10 6,89 16 11,03 2 MKK 43 29,65 7 4,83 50 34,48 3 MKB 26 17,93 24 16,55 50 34,48 4 MPB 6 4,14 17 11,72 23 15,86 5 MBB 4 2,76 2 1,37 6 4,14 Total 85 60 145 100

Berdasarkan Tabel 8, terlihat bahwa persentase setiap kelompok matakuliah umumnya sudah memenuhi kurikulum yang disyaratkan dalam Panduan Akademik Universitas Haluoleo tahn 2006. Kurikulum program studi kimia tahun 2008 disusun sedemikian rupa sehingga diharapkan relevan dengan tuntutan kebutuhan pasar kerja. Proses penyusunan kurikulum program studi kimia di mulai dengan pembahasan draft kurikulum di tingkat program studi oleh ketua program studi dengan para ketua unit bidang ilmu. Hasil dari pembahasan draft tersebut dibahas lebih lanjut pada acara lokakarya kurikulum program studi kimia awal tahun 2008 yang melibatkan alumni dan BPOM sebagai stakeholders. Disamping dituntut untuk menguasai konsep-konsep dasar ilmu kimia dan pengawasan mutu dalam industri, mahasiswa kimia juga dituntut untuk menguasai Teknologi Informasi (TI) dan Bahasa Inggris.

(43)

Oleh karena itu di dalam kurikulum program studi kimia, mahasiswa dibekali dengan matakuliah TI dan Bahasa Inggris untuk merespons tutuntan pasar kerja.

Sejak tahun 2008, Jurusan Kimia menjalankan kurikulum 2008 yang terdiri atas mata kuliah wajib sebanyak 115 sks dan mata kuliah pilihan sebanyak 30 sks. Jumlah matakuliah sebanyak 145 sks. Distribusi matakuliah wajib pada setiap semester disajikan pada tabel berikut :

Distribusi matakuliah wajib pada semester ganjil

Kode MK Matakuliah SKS Jenis MK Prasyarat

KIM1112 Pendidikan Agama 2 MPK

KIM1122 Pendidikan Pancasila 2 MPK

KIM1132 Kalkulus I 2 MPK

KIM1143 Fisika Dasa I 3 MPK

KIM1154 Kimia Dasar I 4 MKK

KIM1163 Biologi Umum 3 MKK

KIM1272 Pendidikan Bahasa Indonesia 2 MKK

KIM1283 Bahasa Inggris I 3 MKK

Jumlah 21

KIM3112 Kimia Fisika I 2 MKK KIM2144

KIM3121 Praktikum Kimia Fisika I 1 MKB KIM2144

KIM3133 Dasar-dasar Kimia Analitik 3 MKK KIM2144

KIM3141 Praktikum Dasar-dasar Kimia Analitik 1 MKB KIM2144

KIM3153 Struktur Senyawa Anorganik 3 MKK KIM2144

KIM3161 Praktikum Anorganik I 1 MKB KIM2144

KIM3172 Kimia Organik I 2 MKK KIM2144

KIM3181 Praktikum Kimia Organik I 1 MKB KIM2144

KIM3192 Matematika untuk Kimia 2 MKK KIM2122

Jumlah 16

KIM5113 Kimia Kuantum 3 MKB KIM4113

KIM5122 Mekanisme Reaksi Anorganik 2 MKB KIM4163

KIM5132 Instrumen Spektroskopi 2 MKB KIM4133

KIM5141 Praktikum Instrumen Spektroskopi 1 MKB KIM4151

KIM5152 Biokimia Umum 2 MKB KIM4183

KIM5161 Praktikum Biokimia Umum 1 MKB KIM4193

KIM5272 Spektroskopi Organik 2 MKB KIM4183

KIM5283 Mikrobiologi Umum 3 MKB

Jumlah 16

KIM7114 Kuliah Kerja Profesi (KKP) 4 MBB 130 SKS

KIM7222 Kewirausahaan 2 MBB 110 SKS

Jumlah 6

(44)

Distribusi matakuliah pilihan pada semester ganjil

Kode MK Matakuliah SKS Jenis MK Prasyarat

KIM3212 Kimia Radiasi 2 MKB

KIM3222 Kimia Zat Padat 2 MPB

KIM3232 Kimia Lingkungan 2 MPB

Jumlah 6

KIM5212 Kimia Komputasi 2 MKB

KIM5222 Ilusidasi Senyawa Organik 2 MKB KIM5232 Kimia Bahan Pangan 2 MPB

Jumlah 6

KIM7212 Organologam 2 MPB

KIM7232 Kapita Selekta Kimia Organik 2 MKB

KIM7242 Enzimologi 2 MKB

Jumlah 6

Total 18

Distribusi matakuliah wajib pada semester genap

Semester Kode MK Matakuliah SKS Jenis MK Prasyarat

II KIM2112 Pendidikan Kewarganegaraan 2 MPK

KIM2122 Kalkulus II 2 MPK KIM1132 KIM2133 Fisika Dasar II 3 MPK KIM1143 KIM2144 Kimia Dasar II 4 MKK KIM1154 KIM2252 Filsafat Ilmu 2 MKK

KIM2263 Bahasa Inggris II 3 MKK KIM1283 KIM2272 Pengetahuan Lingkungan 2 MKK KIM1163 KIM2283 Teknologi Informasi 3 MKK

Jumlah 21

IV KIM4113 Kimia Fisika II 3 MKK KIM3112 KIM4121 Praktikum Kimia Fisika II 1 MKB KIM3121 KIM4133 Metode Pemisahan 3 MKK KIM3133 KIM4141 Praktikum Metode Pemisahan 1 MKB KIM3141 KIM4153 Dasar-dasar Reaksi Anorganik 3 MKK KIM3153 KIM4161 Praktikum Kimia Anorganik II 1 MKB KIM3161 KIM4173 Kimia Organik II 3 MKK KIM3172 KIM4181 Praktikum Kimia Organik II 1 MKB KIM3181

Jumlah 16

VI KIM6113 Metode dan Perenc. Percobaan 3 MKB 120 SKS KIM6122 Sintesis Senyawa Anorganik 2 MKB KIM5122 KIM6132 Sintesis Senyawa Organik 2 MKB KIM4183 KIM6142 Biokimia Lanjut 3 MKB KIM5153 KIM6252 Bioteknologi 2 MKB KIM5283 KIM6261 Praktikum Bioteknologi 1 MPB KIM5161

Jumlah 13

VIII KIM8116 Skripsi 6 MPB 139 SKS Jumlah 6

(45)

Distribusi matakuliah wajib pada semester genap

Semester Kode MK Matakuliah SKS Jenis MK Prasyarat

IV KIM4212 Geokimia 2 MKB

KIM4222 Pengolahan Limbah Kimia 2 MPB

KIM4232 Analisis Logam-logam Renik 2 MKB

Jumlah 6

VI KIM6212 Kimia Polimer 2 MKB

KIM6222 Kimia Bahan Alam 2 MPB

KIM6232 Mikrobiologi Industri 2 MPB

Jumlah 6

Total 12

b. Sumber Daya Manusia Jurusan/Program Studi Kimia

Sumber daya manusia di Jurusan Kimia terdiri atas 8 orang Doktor (S3), 21 orang Magister (S2), dan 1 orang Sarjana (S1). Jumlah dosen Jurusan Kimia saat ini adalah 30 orang, yaitu :

Tabel 9. Staf pengajar pada Jurusan/Program Studi Kimia No Nama Lengkap Dosen

Pendidikan S1, S2, S3 dan

Asal Universitas

Fung./

Pangkat Keahlian Bidang 1 Dra. Hermin

Kombong, M.Si Biokimia

2 Drs. H. Nasriadi Dali,

M.Si Kimia organik

3 Drs. H. Muh. Natsir, M.Si

Kimia organik 4 Drs. Thamrin Azis,

M.Si Kimia anorgnk

5 Dr. Muh. Nurdin, M.Sc Kimia

Analitik

6 Mashuni, S.Si, M.Si Kimia

Analitik

7 Dr. Sahidin, M.Si Kimia

organik

8 Maulidiyah, S.Si, M.Si Kimia

organik

9 Drs. Nohong, M.Si Kimia

(46)

10 Dr. rer nat. H. Ahmad

Zaeni, M.Si Kimia anorgnk

11 Drs. Muhammad Zakir

Muzakkar, M.Si Kimia Fisika 12 Drs, Sapto Raharjo,

M.Si Biokimia

13 Dr. Abd. Haris Watoni,

M.Si Kimia Analitik

14 Dr. Prima Endang

Susilowati, M.Si Biokimia

15 Alimin, S.Si, M.Si Kimia

anorgnk 16 Ld. Ahmad Nur

Ramadhan, S.Si, M.Si

Kimia Fisika

17 Dr. Usman, M.Si Kimia

anorgnk

18 Amiruddin, S.Si, M.Si Kimia

Fisika 19 Dr. La Ode Kadidae,

M.Si Kimia Analitik

20 Darwin Ismail, S.Si,

M.Si Kimia anorgnk

21 Fahmiati, S.Si, M.Si Kimia

anorgnk

22 Armid, S.Si, M.Si Kimia

Analitik 23 Sitti Hadijah

Sabarwati, S.Si, M.Si

Kimia organik

24 Dr. Imran, M.Si Kimia

organik 25 La Ode Ahmad, Si,

M.Si Kimia Fisika

26 Halimahtussaddiyah

Ritonga, S.Si, M.Si Kimia Analitik

27 Ruslin, S.Pd, M.Si Kimia

Analitik 28 Zainal Syam Arifin, ST

29 Desy Kurniawati, S.Si,

M.Si Biokimia

30 Muhammad Arba,

(47)

Disamping itu, untuk memperkuat jurusan dari aspek tridaharma dan aspek kerjasama dengan pihak luar, maka mulai tahun 2007 ketua jurusan kimia membentuk unit-unit baru. Unit- unit tersebut adalah : (i) unit kerjasama yang bertugas membantu ketua jurusan dalam menjalin atau menjajaki peluang kerjasama dengan pihak luar, (ii) unit LITBANG yang bertugas membantu ketua jurusan dalam meningkatkan kuantitas dan kualitas penelitian serta membantu ketua jurusan dalam menentukan arah pengembangan jurusan kimia, (iii) unit pengabdian yang bertugas membantu ketua jurusan dalam meningkatkan produktivitas dosen untuk kegiatan pengabdian pada masyarakat, (iv) unit kemahasiswaan yang bertugas membantu ketua jurusan dalam kegiatan kemahasiswaan di jurusan seperti kegiatan LKTM, PKM dan kegiatan Orientasi Kehidupan Kampus Mahasiswa Baru (OKKMB), (v) unit TPB. Sebelum adanya Lembaga MKU Layanan (Mataliah Umum) yang bernaung dibawah LKPP, unit TPB bertugas mengkoordinir matakuliah layanan Kimia Dasar. Namun dengan adanya Lembaga MKU di LKPP Unhalu, sejak tahun 2009 matakuliah layanan kimia dasar dikelola secara terpusat di LKPP tetapi tidak mengurangi peran pengelola TPB di jurusan Kimia. Lembaga Kajian Pengembangan Pendidikan Unhalu (LKPP) tetap memberdayakan pengelola TPB sebagai ketua devisi matakuliah layanan Kimia Dasar di Unhalu.

6.5.

PROFIL JURUSAN / PROGRAM STUDI

BIOLOGI

Jurusan Biologi merupakan satu diantara empat jurusan yang ada di bawah naungan FMIPA Universitas Haluoleo. Jurusan ini berdiri bersamaan dengan terbentuknya Fakultas MIPA Unhalu. Jurusan Biologi memiliki dua program studi yaitu program studi Biologi dan program studi Ilmu Kesehatan Masyarakat. Program.

(48)

Visi Program Studi Biologi adalah Pada tahun 2015 menjadi Program Studi yang unggul di Kawasan Timur Indonesia dalam pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di bidang biologi.

Misi Program Studi Biologi dalam 5 (lima) tahun ke depan adalah:

a. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran yang bermutu.

b. Melaksanakan penelitian yang kreatif dan inovatif dalam pengelolaan potensi sumber daya alam hayati. c. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat

melalui penerapan ilmu dan teknologi dibidang biologi.

d. Meningkatkan profesionalisme sumberdaya staf. e. Menjalin kerjasama dengan lembaga-lembaga lain

yang membutuhkan keahlian biologi. Tujuan dan sasaran program studi biologi adalah menghasilkan lulusan yang:

a. Bermoral dan memiliki pengetahuan serta keterampilan di bidang biologi.

b. Mampu menyelesaikan permasalahan di bidang biologi.

c. Mampu menyesuaikan diri dengan perkembangan ilmu dan teknologi

d. Memiliki daya saing tinggi dalam pasar kerja. Strategi Pencapaian:

a. Menciptakan atmosfer akademik yang kondusif bagi sivitas akademika.

b. Review kurikulum secara berkala sesuai dengan etika dan perkembangan IPTEK.

c. Menyelenggarakan proses pembelajaran yang berkualitas.

d. Meningkatkan kuantitas dan kualitas sarana dan prasarana pembelajaran

e. Meningkatkan kuantitas dan kualitas serta profesionalisme tenaga pengajar

(49)

f. Meningkatkan peran serta mahasiswa dalam kegiatan akademik/penalaran

g. Meningkatkan kemampuan analisis mahasiswa dalam memahami permasalahan biologi.

h. Mengembangkan kemampuan enterpreuneurship

/kewirausahaan mahasiswa.

Dalam rangka akreditasi, sosialisasi dan peningkatan kompetensi lulusan, maka Jurusan Biologi telah membangun jaringan kerjasama dengan berbagai stake holder lokal maupun nasional, seperti: Taman Nasional Rawa Aopa Watumohai (TNRAW), Dinas Kehutanan, BKSDA, LIPI, Pemda Wakatobi, Operation Wallacea (OPWALL). Beberapa kerjasama tersebut telah dituangkan dalam MoU untuk memperjelas peran dan posisi masing-masing pihak. Bentuk kerjasama yang telah dan sedang dilakukan adalah riset bersama yang melibatkan mahasiswa dan dosen dalam berbagai kegiatan eksplorasi.

a. Kompetensi Lulusan Jurusan Biologi

1. Bermoral tinggi, terbuka, bertanggungjawab dan berpandangan luas

2. Menguasai konsep biologi dan ilmu terkait serta terampil dalam memecahkan permasalahan-permasalahan yang dihadapi

3. Mampu menjalankan tugas yang terkait dengan biologi, menyelesaikan permasalahan secara analitik dengan kreativitas yang tinggi.

4. Mampu mengidentifikasi permasalahan dan mencari alternatif pemecahan berdasarkan keterampilan yang dimiliki.

5. Mempunyai daya adaptasi yang tinggi, menghargai dan menerima pendapat orang lain serta mampu bekerjasama dalam tim.

b. Kurikulum Jurusan Biologi

Kurikulum Jurusan Biologi disusun berdasarkan SK Mendiknas No.: 232/U/2001 tentang Pedoman Penyusunan

(50)

Kurikulum Pendidikan Tinggi dan Penilaian Hasil Belajar serta Keputusan Mendiknas No.: 045/U/2002 tentang Kurikulum Inti Pendidikan Tinggi. Rekapitulasi kurikulum berdasarkan kelompok mata kuliah sesuai dengan SK Mendiknas no. 232/U?2001adalah sebagai berikut:

Tabel 10. Distribusi kelompok mata kuliah Kelompok Mata Kuliah Kurikulum Inti Kurikulum Institusional Persentase (%) MPK 8 6 8,92 MKK 42 18 38,22 MKB 15 25 25,48 MPB 9 15 15,29 MBB 12 7 12,10 Total 86 71 100

Kurikulum baru hasil revisi merupakan pengembangan Kurikulum 2002 yang telah diberlakukan pada mahasiswa angkatan 2001/2002 yang dikembangkjan ke dalam kurikulum berbasiskan kompetensi (KBK). Jumlah SKS minimal yang harus diselesaikan mahasiswa adalah 144 sks, dengan masa studi delapan semester dan dapat ditempuh dalam waktu kurang dari delapan semester dan batas maksimal studi selama-lamanya 14 (empat belas) semester dengan Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2,00.

Sebaran mata kuliah, terutama mata kuliah pilihan didasarkan atas KBK yang ada, yakni KBK: Zoologi, Botani, Ekologi dan Mikrobiologi. Hal ini dimaksudkan untuk memberikan bekal pengetahuan dan keterampilan yang cukup kepada mahasiswa dalam melaksanakan tugas di masyarakat dan dilapangan kerja. Sebaran mata kuliah tiap semester dapat dilihat dalam Tabel 11 berikut:

Tabel 11. Sebaran mata kuliah Program Studi Biologi SEM KODE MK MATA KULIAH SKS PrasaratMK

BIO1112 Pendidikan Agama 2 -BIO1122 Pendidikan Pancasila 2 -I

Gambar

Gambar 1. Struktur organisasi FMIPA Unhalu
Tabel 1. Sumber Daya Laboratorium yang dimiliki FMIPA  Unhalu
Tabel 2. Dosen FMIPA Unhalu Tahun 2010 N
Tabel 3. Sebaran Mata Kuliah Program Studi Matematika
+7

Referensi

Dokumen terkait

Sebagian besar ulama dan pakar tafsir pasca ‘Abduh memang telah banyak mengkaji dan memberikan penilaian terhadap karya- karya ‘Abduh di bidang tafsir Alquran. Terdapatnya

pengaruh dari pengeluaran pemerintah dibidang kesehatan, pendidikan, PDRB,. dann angka kemiskinan terhadap pertumbuhan Indeks Pembangunan

Kumpulan menu-menu untuk menampilkan keterangan yang akan ditampilkan di Microsoft Word adalah pengertian dari menu .…A. Kumpulan ikon-ikon untuk membuat surat terdapat di

The flow rate of ammonia-N out of the rumen was about 0.2 g/d higher than the rate of ammonia-N flow through the abomasum (Table 2), indicating there was a net loss of

Penelitian ini hanya membahas mengenai analisis sistem restrukturisasi organisasi yang efektif untuk meningkatkan kinerja karyawan yang meliputi variabel Kompleksitas

Selanjutnya, pada hasil penelitian ini didapatkan bahwa experienced stigma suku Nias berada dalam kategori yang positif, yang artinya adalah mereka tidak membentuk

EKSISTENSI PROGRAM KELAS LAYANAN KHUSUS (KLK) DALAM MEMBANTU TERCIPTANYA PENDIDIKAN ANAK PUTUS SEKOLAH DASAR DI SDN LUGINASARI 2 BANDUNG.. Universitas Pendidikan Indonesia

Gambar 6.5 Sediaan krim setelah penyimpanan selama dua belas minggu..