• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMBUATAN RANSUM KOMPLIT TERNAK RUMINANSIA BERBASIS TONGKOL JAGUNG OLAHAN UNTUK MENGHASILKAN DAGING KAY A OMEGA 3.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PEMBUATAN RANSUM KOMPLIT TERNAK RUMINANSIA BERBASIS TONGKOL JAGUNG OLAHAN UNTUK MENGHASILKAN DAGING KAY A OMEGA 3."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

PEMBUATAN RANSUM KOMPLIT TERNAK RUMINANSIA BERBASIS TONGKOL JAGUNG OLAHAN UNTUK MENGHASILKAN

DAGING KAY A OMEGA 3 Oleh :

Elihasridas, F. Agustin, dan Erpomen Nomor Kontrak : 023/SP2H/PP/DP2M/III/2007

Abstrak

Percobaan ini terdiri dari dua tahap. Percobaan tahap I adalah fermentasi tongkol jagung amoniasi dengan kapang Trikoderma harzianum. Tujuan dari percobaan tahap I ini adalah untuk menentukan dosis inokulum dan lama fermentasi terbaik terhadap kecemaan bahan kering, bahan organik, NDF dan ADF serta produk metabolisme rumen yaitu VF A dan NH3 secara in vitro. Penelitian menggunakan rancangan acak lengkap pola faktorial (3x3) dengan 3 ulangan. Evaluasi didasarkan pada komposisi kirnia bahan dan kecemaaan secara in vitro. Hasil penelitian tahap satu menunjukkan bahwa fermentasi dengan kapang Trikoderma harzianum belum nyata meningkatkan kecemaan tongkol jagung amoniasi, namun kandungan proteinnya lebih tinggi. Kecemaan dan kandungan protein tongkol jagung amoniasi yang lebih baik diperoleh pada dosis inokulum 9% dan lama fermentasi 7 hari.

Penelitian tahap ke II adalah menentukan taraf suplementasi mineral sulfur (S) dan rink (Zn) yang terbaik pada ransum yang mengandung tongkol jagung amoniasi feffilentasi (TJAF)terhadap kecemaan bahan kering, bahan organik, NDF, ADF dan sintesis protein mikroba rumen. Ransum percobaan terdiri dari 50% TJAF dan 50% konsentrat (dedak padi, bungkil kelapa, tepung daun ubi kayu dan lakta mineral). Taraf suplementasi mineral S berdasarkan rasio N/S yaitu: 0, 1:15, 1:12, 1:9 dan 1: 6. dan taraf suplementasi mineral Zn adalah : 0, 25, 50, 75 clan 100 mgikg bahan kering ransum. Rancangan percobaan yang digunakan adalah rancangan acak lengkap 5 x 3 dengan 5 perlakuan dan 4 ulangan. Data yang diperoleh dianalisis dengan analisis ragam dan uji lanjut dengan uji

Duncans Multiple Range Test. Hasil analisis ragam menunjukkan bahwa perlakuan memberikan pengaruh yang sangat nyata (P<O.OI) terhadap semua peubah yang diamati. Percobaan tahap II ini memperlihatkan bahwa suplementasi mineral S dengan rasio N/S 1 : 12 dan suplementasi mineral Zn 75 mg/kg bahan kering ransum memberikan hasil yang terbaik/tertinggi terhadap kecemaan bahan kering, bahan organik, NDF, ADF dan sintesis protein mikroba rumen.

Referensi

Dokumen terkait

tinggi tertentu dan Pejabat Fungsional Utama tertentu yang ditetapkan dengan Peraturan Pemerintah. •   Pengisian JPT dilakukan melalui promosi dari PNS yang berasal dari

Herba, epifit, tinggi 12-22 cm;Akar kaku, hitam; Rhizome melingkar, permukaan ditutupi sisik, hitam; Stipe3-12 cm berbentuk bulat, permukaan licin, hijau tua; Enthal

Oleh karena itu, dalam penelitian ini akan mengembangkan perangkat boost converter yang berfungsi menaikkan tegangan keluaran panel surya menjadi tegangan keluaran

yang terjadi dalam sejarah Islam, terutama pada periode klasik yang disebut juga sebagai era pembentukan peradaban Islam semenjak masa Nabi Muhammad sampai abad XIII

Berdasarkan pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa pelayanan publik adalah serangkaian kegiatan yang dilakukan oleh organisasi publik yang bertujuan untuk memenuhi

Das Produktlabel MADE IN GREEN besagt, dass damit ausgelobte Textilien nicht nur auf Schadstoffe geprüft (zertifiziert nach STANDARD 100 by OEKO-TEX®), sondern gemäß den

Rencana Tujuan : setelah dilakukan tindakan keperawatan selama 1 x 24 jam diharapkan kecemasan pasien berkurang dengan kriteria hasil :.. 1) Klien mampu mengidentifikasi

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT atas rahmat, nikmat dan hidayahNya penulis dapat menyelesaikan penelitian jenjang strata satu (S1) dengan judul