• Tidak ada hasil yang ditemukan

Laporan Praktikum Dan Tracking Satelit

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Laporan Praktikum Dan Tracking Satelit"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

LAPORAN PRAKTIKUM

TRACKING SATELIT

Oleh:

Kelompok :

Bocah Astro

Anggota :

Aditya Nur Ikhsan

13613004

Andik Dwi Kurniawan 13613012

Bagus Bambang R

13613040

Tanggal Praktikum : 21 Maret 2015

Tanggal Pengumpulan : 1 April 2015

PROGRAM STUDI AERONOTIKA DAN ASTRONOTIKA

FAKULTAS TEKNIK MESIN DAN DIRGANTARA

INSTITUT TEKNOLOGI BANDUNG

(2)

1.

TUJUAN PRAKTIKUM

1.3.

Mengetahui penyebab perbedaan frekuensi downlink, frekuensi

downlink dengan Doppler effect, dan frekuensi yang terbaca di

(3)

3.

REPORT STK

3.1.

Ground track 2D & 3D

Ground track saat AOS (2D)

Ground track saat LOS (2D)

(4)
(5)
(6)
(7)
(8)
(9)

4.

PROSEDUR PRAKTIKUM

1. Mengaktifkan stabilizer dan menyalakan komputer.

2. Menyalakan YAESU G-5500 rotator (gambar 2.2 tampilan nomer 1). *

3. Kemudian baru menyalakan YAESU GS-232B (gambar 2.2 tampilan

nomer 4 : paling kanan).*

4. Setelah itu baru menyalakan Tranceiver (gambar 2.2 tampilan nomer

3).*

(10)

5. Menjalankan software

NOVA

di komputer stasiun bumi.

6. Menentukan satelit yang ingin ditracking pada (gambar 2.3 tampilan

nomer 3).

7. Setelah satelit ditentukan dan dipilih, maka menge-klik sekali pada

nama satelit tersebut (gambar 2.3 tampilan nomer 3).

(11)

9. Mengecek frekuensi (gambar 2.3 tampilan nomer 3) Jika frekuensi

belum sesuai dengan frekuensi downlink maka perlu disesuaikan.

10. Jika waktu sudah mendekati AOS, membuka menu AutoTracking, dan

memilih “start AutoTracking” maka antenna akan bergerak secara

otomatis untuk menyesuaikan posisi satelit.

11. Mengatur frekuensi di transceiver mengikuti frekuensi RX (gambar 2.3

tampilan nomer 2) (catatan : frekuensi RX merupakan frekuensi

downlink satelit yang telah dipengaruhi efek doppler)

12. Apabila frekuensi sinyal sudah cocok, maka sinyal satelit akan dapat

diterima.

13. Kemudian merekam suara menggunakan alat perekam atau spectran

pada computer.

(12)

5.

HASIL PRAKTIKUM DAN ANALISIS

5.1.

Hasil Praktikum (Tampilan Nova, Spectran dan frekuensi)

(13)
(14)
(15)

Tampilan menunjukkan perpatahan garis frekuensi

(16)

Tampilan frekuensi pada receiver

5.2.

Analisis

5.2.1.

TLE

SEEDS II (CO-66)

1 32791U 08021J 15089.10861866 .00004116 00000-0 44976-3 0 9997 2 32791 97.6609 137.2743 0012935 326.2446 33.7947 14.88344001374555

(17)
(18)
(19)

-

Terdapat perbedaan antara frekuensi downlink yang dipancarkan oleh

satelit dengan frekuensi yang ditangkap oleh ground station, hal ini

karena adanya efek Doppler.

7.

DAFTAR PUSTAKA

http://www.pe0sat.vgnet.nl/satellite/cube-nano-picosats/co-66/

http://www.ne.jp/asahi/hamradio/je9pel/satslist.htm

http://celestrak.com/NORAD/elements/amateur.txt

http://en.wikipedia.org/wiki/Two-line_element_set

8.

LAMPIRAN

Tranceiver

(20)

Tampilan antena ground station

Referensi

Dokumen terkait

Pada awal musim timur (bulan Juni) sebaran ATPL mulai menurun di perairan selatan Jawa ke arah laut namun di barat Sumatera masih terlihat ATPL yang tinggi, seiring

Fungsi main ini umumnya ditulis dalam bentuk int main ( ) yang berarti bahwa nilai kembali dari fungsi adalah integer, atau void main ( ) yang berarti fungsi tersebut tidak

Berdasarkan hasil penelitian postur kerja dengan metode OWAS dengan berat beban pada operator laki-laki adalah 10 kg dapat terlihat bahwa skor postur kerja posisi awal pengangkatan

Berdasarkan hasil penelitian postur kerja dengan metode OWAS dengan berat beban pada operator laki-laki adalah 10 kg dapat terlihat bahwa skor postur kerja posisi awal pengangkatan