• Tidak ada hasil yang ditemukan

Validasi Metode Analisis Penetapan Kadar Campuran Loratadine dan Pseudoefedrin - HCI dalam Kapsul 'X' SR Secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT) - Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Validasi Metode Analisis Penetapan Kadar Campuran Loratadine dan Pseudoefedrin - HCI dalam Kapsul 'X' SR Secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT) - Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

v   

VALIDASI METODE ANALISIS PENETAPAN KADAR CAMPURAN

LORATADINE DAN PSEUDOEFEDRIN-HCl DALAM KAPSUL “X” SR SECARA

KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT)

Tanti, 2011

Pembimbing : (I) Drs. R. Soediatmoko Soediman, MSi., (II) Drs. Sadono, MSi., Apt,.

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian validasi metode analisis penetapan kadar campuran

Loratadine dan Pseudoefedrin-HCl dalam kapsul “X” SR (Sustained Release) secara

Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT). Parameter-parameter yang diukur pada penelitian

ini adalah: selektivitas, linieritas, batas deteksi, batas kuantitas, akurasi dan presisi.

Selektifitas ditunjukkan dengan harga Rs = 4,35. Liniearitas dengan harga r Loratadine = 0,9994 dan Vxo = 2,17%, sedangkan harga r Pseudoefedrin -HCl = 0,9996 dan Vxo = 1,81%. Batas deteksi

(LLOD) Loratadine = 7,91 ppm, Pseudoefedrin-HCl = 198,74 ppm, batas kuantitasi (LLOQ)

Loratadine = 23,22 ppm, Pseudoefedrin-HCl = 545,93 ppm. Akurasi ditunjukkan dengan

nilai % recovery Loratadine = 89,39%-109,28%, Pseudoefedrin-HCl = 100,08%-107,70%,

dan presisi Loratadine maupun Pseudoefedrin-HCl ≤ 2 %. Kadar Pseudoefedrin-HCl dalam

sampel kapsul “X” SR pada replikasi pertama 99,77%-108,92%, dan 99,70%-103,78% untuk

Loratadine. Pada replikasi kedua 97,31%-109,62% untuk Pseudoefedrin-HCl, dan

93,46%-109,48% untuk Loratadine. Pada replikasi ketiga 96,67%-104,10% untuk

Pseudoefedrin-HCl, dan 90,09%-97,61% untuk Loratadine. Hasil validasi metode analisis pada sampel

kapsul”X” SR tersebut diatas memenuhi ketentuan USP XXVIII NF 23.

Referensi

Dokumen terkait

VALIDASI METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) FASE TERBALIK PADA PENETAPAN KADAR NIKOTINi. DALAM EKSTRAK TEMBAKAU PADA ROKOK

VALIDASI METODE KROMATOGRAFI CAIR KINERJA TINGGI (KCKT) FASE TERBALIK PADA PENETAPAN KADAR NIKOTINi. DALAM EKSTRAK TEMBAKAU PADA ROKOK

Pada penelitian ini dilakukan validasi metode analisis penetapan kadar teofilin dalam plasma darah in vitro secara Kromatografi Cair Kinerja Tinggi (KCKT) dengan

Pada penelitian ini dilakukan validasi metode analisis dan penetapan kadar teofilin pada produk obat generik, yaitu tablet X, dan tablet Y, suatu produk obat lisensi

Puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, karena atas berkat dan rahmat- Nya, dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul Validasi Metode Analisis untuk Penetapan Kadar

Telah dilakukan penelitian tentang validasi metode KCKT untuk penetapan kadar kofein dalam urin sec&ra ,/, vllro. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan

VALIDASI METODE PADA PENETAPAN KADAR PIROKSIKAM DALAM SEDIAAN KAPSUL DENGANNAMAGENERIK DAN NAMA DAGANG SECARA SPEKTROFOTOMETRI

Pada penelitian kali ini dilakukan validasi metode dan penetapan kadar ibuprofen dalam sediaan tablet menggunakan kromatografi cair kinerja tinggi (KCKT) untuk mengetahui