• Tidak ada hasil yang ditemukan

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB ) Jemaat GIDEON Depok. Th.XXII No : 29 (16 JULI s/d 22 JULI 2017) MINGGU VI SESUDAH PENTAKOSTA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB ) Jemaat GIDEON Depok. Th.XXII No : 29 (16 JULI s/d 22 JULI 2017) MINGGU VI SESUDAH PENTAKOSTA"

Copied!
20
0
0

Teks penuh

(1)

Tema 2017-2018: “Mengaryakan pelayanan dan kesaksian dengan mewujudkan

kebebasan, keadilan, kebenaran dan kesejahteraan bagi sesama dan alam semesta”

Lukas 4 : 19

Th.XXII No : 29 (16 JULI s/d 22 JULI 2017)

Gereja Protestan di Indonesia bagian Barat (GPIB ) Jemaat GIDEON Depok

MINGGU VI SESUDAH PENTAKOSTA

KANTOR MAJELIS JEMAAT

:

Jl. Komjen Pol, M. Jasin - Kelapadua, Pasirgunung Selatan

Kesatrian Amji Atak (Kompleks BRIMOB POLRI) Kelapadua

(021) 8700251, 8728820 (021) 8724726 - Cimanggis 16951 - Kota Depok

Website : www.gpibgideondepok.org

E-mail : kantormj@gpibgideondepok.org

(2)

Kejadian 24 : 1 - 9

… Lalu hamba itu meletakkan tangannya di bawah pangkal paha Abraham…... (ay.9)

BAPAK YANG MENGASIHI KELUARGANYA

A

braham menikmati semua janji Tuhan dalam hidupnya. Kejadian 24 dengan jelas mengatakan bahwa

Abraham dalam usia lanjut diberkati Tuhan dalam segala hal. Kehidupan perkawinan dan rumah tangga Abraham

dapat menjadi teladan bagi siapa saja yang rindu hidup perkawinannya diberkati Tuhan. Abraham dan Sara

berkomitmen menjaga keutuhan rumah tangga, saling menerima kelebihan dan kekurangan dan selalu

mengutamakan kehendak Allah.

Mereka taat saat diuji untuk mempersembahkan Ishak bagi Tuhan. Mereka percaya Tuhan pasti mengasihi dan

menyayangi Ishak lebih dari apa yang mereka dapat lakukan.

Sebagai seorang bapak, hubungan Abraham dengan anaknya sangat baik. Abraham, sepeninggal isterinya, tidak

tenggelam dalam dukacita. Abraham tetap mengimani kuasa Tuhan terasuk ketika berencana mendapatkan calon

menantu perempuan bagi anaknya. Berkat berlimpah tidak membuatnya menjadi bapak yang masa bodoh dengan

masa depan anaknya. Abraham tidak mengikat perjodohan dengan anak-anak perempuan di tempat tinggalnya. Ia

ingin agar Ishak beristrikan seorang yang berasal dari kaum keluarga ayahnya. Yang ada dalam pikirannya : Ishak

beroleh isteri yang baik, mencintai Tuhan dan bertanggung jawab dalam membangun rumah tangga. Abraham

berdoa untuk rencana dan harapannya.

Josh Mc Dowell, tokoh appologetik Kristen, mengatakan bahwa 54% dari para remaja Amerika tidak pernah

berbicara dengan ayah mereka soal masalah mereka dan hanya 25% remaja yang mau berbicara dengan ibu

mereka. Mengapa demikian? Bukan karena tidak ada aturan dalam keluarga, melainkan karena tidak ada hubungan

akrab antara orangtua dengan anak.

Sebagai orangtua, kita punya tanggung jawab sama seperti Abraham. Bapak yang tidak hanya mencari nafkah,

tetapi juga peduli tentang kehidupan rohani anak-anaknya. Bapak yang tidak hanya mengupayakan Pendidikan

terbaik, tetapi juga mendoakan agar mereka dapat memilih pasangan hidup seiman. Bapak yang selalu bersyukur

atas semua berkat yang dimilikinya.

I. BIDANG TEOLOGI

MINGGU PENTAKOSTA

WARNA DASAR :

LAMBANG/LOGO :

WARNA PELANGI :

TIANG LAYAR :

OMBAK :

BURUNG :

SALIB :

PERAHU :

H I J A U

BURUNG MERPATI DENGAN RANTING-RANTING ZAITUN

DIPARUHNYA, PERAHU BERLAYAR DAN PELANGI

M E R A H, H I J A U, K U N I N G

P U T I H P E N U H

P U T I H

P U T I H

H I J A U

B E R G A R I S P U T I H

Dirayakan selama 26 minggu. Masa ini disebut masa Gereja berjuang. Ada yang menyatakan bahwa sesudah hari

minggu Trinitas sudah tidak ada lagi hari raya. Sebenarnya masih ada yaitu hari Minggu. Di mana melalui setiap

hari Minggu, Gereja diingatkan tentang penyertaan Tuhan di dalam perjuangan hidup Gereja. Allah selalu beserta

dengan Gereja-Nya (Allah beserta kita) itulah perayaan yang besar dan yang penuh puji-pujian dan syukur.

Arti :

Pada mulanya dalam sejarah Gereja, Perahu merupakan simbol dari gereja. Ide ini menjadi berarti bagi orang Kristen

mula-mula yang mengalami penganiayaan dan pergumula-mulan, ketika mereka mengetahui bahwa akan ada pertolongan dari Tuhan.

Hal ini ternyata dari perpaduan antara perahu dan pelangi. Disini janji Allah tentang pertolongan-Nya itu mendapat

penekanan yang kuat. Pelangi melambangkan kesetiaan Allah atas janji-Nya untuk memelihara bumi, dalam hal ini Gereja.

Burung merpati dengan ranting Zaitun di paruhnya mengungkapkan tentang janji keselamatan dan kehidupan dari Allah

(band.Kej.8:10-11) yang akan terus menyertai sampai ke tempat tujuan. Jadi sekalipun Gereja mengalami berbagai ancaman

godaan dan cobaan, Gereja akan tetap hidup di dalam dan oleh janji Allah tersebut.

(3)

IBADAH MINGGU, 16 JULI 2017 TATA IBADAH HUT PELKAT PERSEKUTUAN KAUM BAPAK

WAKTU Jam. : 06.00 Jam. 09.00 Jam. 16.00 Jam. 19.00

PF Pdt. WIDYANTORO Pdt. NOCH TUMURANG Vik. VEGA SARASAK Pdt. ANANDA S. PASARIBU GPIB. Siloam-Jakarta Barat P1 Pnt. R. Silalahi Pnt. Tonny Talib Pnt. Bambang Sudjarwo Pnt. Arthur Mandagi P2 Pnt. Yahya Maumere Pnt. Yulius Suripno Pnt. Nunik A.P.P. Talakua Pnt. Pieter Kappuw P3 Dkn. Soeharto Prasetyo Pnt. Troitje P. Siswoyo Dkn. M. Polii Dkn. Martha Metanfanuan P4 Dkn. Paolo Sitanggang Dkn. Merry Sianipar Dkn. Renaldo Pande Iroot Dkn. M.P Tallane P5 Dkn. Yulita Frans-Tjoe Pnt. Noah E. Tarigan Dkn. Mangalendang Panjaitan Dkn. Pulung W. Umboro P6 Dkn. E.M. Mardiko Pnt. Golda Sibarani Dkn. Siska Suyati Dkn. Rutchy Ginting P7 Pnt. Yosefien Balelang Dkn. A.M. Potoruw Pnt. Arnold H. Manuhutu Dkn. Tahyanti Omawele P8 Dkn. Dameria Winata Dkn. Emma Tobing Dkn. Stanley F. Karundeng Pnt. Bastian Tangkilisan Opr. Slide Sdri. Zefanya Sihite Sdri. Pero Lewier Sdri. Vinny Sihombing Sdr. Lawrance Opr. Sound Sdr. Mathew Mandagi

Sdri. Stary Latuheru Sdr. David Ayal Sdr. Ekky Tallane Sdr. Ivan Kristianto Sdr. Julie Silalahi Sdr. Antonius Panjaitan Sdr. Kevin Sihombing Organis Sdr. John Tobing Bpk. Paolo Sitanggang Sdri. Agave Bpk. Paolo Sitanggang Pemandu

Lagu Sdri. Lediana Sitanggang Ibu Anna Manuhutu PS. PELKAT PKB Sdri. Elaine Tomasoa Sdri. Kezia Sampouw Sdr. Pierre Latuheru Sdri. Stary Latuheru Puji- Pujian Solois: Sdri. Lediana PS. PELKAT PKB VG. NARWASTU -

POS DEPPEN CIMANGGIS, Pdt. Risto E. Andaki, P1. Pnt. Naomi Hardiono, P2. Pnt. Robby Wekes, P3. Dkn. Togi Nainggolan, P4. Dkn Jenny Sitorus, Pendamping PS. Sektor Yosua

IBADAH MINGGU, 23 JULI 2017 TATA IBADAH HUT PELKAT GERAKAN PEMUDA

WAKTU Jam. : 06.00 Jam. 09.00 Jam. 16.00 Jam. 19.00

PF Pdt. NOCH TUMURANG Pertukaran Mupel Jabar II Pdt A.R IHALAUW Pdt. MARGARETHA SIHOMBING Pdt. ELLA PATTIPEILOHY Ibadah Nuansa Pemuda

P1 Pnt. Agustintje Mamangkey Pnt. Ratni Siahaan Pnt. Florens Pranoto Pnt. Pascal Pesireron P2 Pnt. Bastian Tangkilisan Pnt. Noah E. Tarigan Pnt. Troitje P. Siswoyo Pnt. Dewi Ngongo P3 Dkn. Tagor T.S. Gultom Pnt. Samuel J. Thomas Dkn. Ester Mokoginta Pnt. Toman Siregar P4 Dkn. Soma Leiwakabessy Dkn. Regina Naflalia Dkn. Karl Simatupang Dkn. Dedek Sutiyo P5 Dkn. Betty Apituley Pnt. Waldemar Sialen Dkn. Emerita M. Mardiko Dkn. R. Wuryanto P6 Dkn. M. P Tallane Pnt.Tonny Talib Dkn. Helmi Saragi Pnt. Krisman Barus P7 Dkn. Daniel Solokana Pnt. R. Silalahi Dkn. Martha Metanfanuan Pnt. Dominggus Pahnael P8 Dkn. Soeharto Prasetyo Dkn. Ina Rupilu Dkn. Alfina Sitanggang Dkn. Jenny Sitorus Opr. Slide Sdri. Melisa Somnaikubun Sdr. Samuel Mahulette Sdri. Evelyn Simanjuntak Sdri. Yolanda Aponno Opr. Sound Sdri. Julie Silalahi

Sdr. Ari Sdri. Stary Latuheru Sdr. Carlo Sdr. Kevin Sihombing Sdr. Marcello Pascal Sdr. Ekky Tallane Sdr. Sergie Christofer Organis Sdr. John Tobing Bpk. Paolo Sitanggang Sdr. Marcello Pascal Namastekustik

Pemandu Lagu VG. D’ALFA PS. SEK. LEWI GROUP B PS. PELKAT GP

Puji- Pujian GROUP A PS. SEK LEWI Solois : Bpk. Soegeng Siswoyo

VG. REBORN PS. PELKAT GP

PERTUKARAN PELAYAN FIRMAN MUPEL GPIB JABAR 2 1. Pdt. Risto E. Andaki melayani di GPIB. Petra Jam 09.00 WIB, Pendamping PS. Pelkat PA 2. GPIB Gideon Depok di layani oleh Pdt. A. R Ihalauw dari GPIB Petra Jam . 09.00 WIB

(4)

SEPEKAN RENUNGAN SABDA BINA UMAT (SBU)

Senin

17 Juli 2017 SORE PAGI KEJADIAN 24 : 28 - 49 KEJADIAN 24 : 50 - 61 TUNTASKAN TUGAS SEGERA MISI YNG DIBERKATI Selasa

18 Juli 2017 SORE PAGI KEJADIAN 24 : 62 - 67 KEJADIAN 25 : 7 - 11 BERKAT ALLAH TERUS BERLANJUT TETAP RENDAH HATI Rabu

19 Juli 2017 SORE PAGI KEJADIAN 25 : 19 - 28 KEJADIAN 25 : 29 - 34 KOMPROMI DEMI KESENANGAN PERSAINGAN Kamis

20 Juli 2017 SORE PAGI KEJADIAN 26 : 1 - 15 KEJADIAN 26 : 16 - 25 MENGALAH BUKAN BERARTI KALAH TAAT DIBERKATI Jumat

21 Juli 2017 SORE PAGI KEJADIAN 26 : 26 - 35 KEJADIAN 27 : 1 - 17 BUAH KETEKUNAN KEBOHONGAN Sabtu

22 Juli 2017 SORE PAGI KEJADIAN 27 : 18 - 29 KEJADIAN 27 : 30 - 40 BERKAT BAGI YAKUB PENYESALAN Minggu

23 Juli 2017 SORE PAGI AMSAL 22 : 1 - 6 AMSAL 22 : 7 - 9 PEMUDA YANG BERHIKMAT HIDUP YANG BERBAGI

3

NYANYIAN PUJIAN & BACAAN ALKITAB IBADAH PELKAT 21 & 22 JULI 2017

Nyanyian Pembukaan

Kidung Jemaat 2 : 1, 4

Pujian Mazmur

MAZMUR 30 : 7 - 13

Nyanyian Sebelum Pemberitaan Firman

Kidung Jemaat 46 : 1,2

Pembacaan Firman

Nyanyian Sesudah Pemberitaan Firman

Kidung Jemaat 426 : 1, 3

Nas Persembahan

MAZMUR 119 : 108

Nyanyian Persembahan

Kidung Jemaat 300 : 1, 5

Nyanyian Penutup

Kidung Jemaat 413 : 1, 2

PELKAT PKLU

PELKAT PKP

PELKAT PKB

Kejadian 26 : 26 - 35

Kejadian 27 : 1 - 7

Kejadian 27 : 30 – 40

NYANYIAN PUJIAN & BACAAN ALKITAB IBADAH KELUARGA RABU, 19 JULI 2017

Nyanyian Pembukaan

KIDUNG JEMAAT 1 : 1, 2

Nyanyian Sebelum Pemberitaan Firman

KIDUNG JEMAAT 40 : 1, 3

Pembacaan Firman

KEJADIAN 25 : 29 - 34

Nyanyian Sesudah Pemberitaan Firman

KIDUNG JEMAAT 369 A : 1, 2

Nyanyian Persembahan

KIDUNG JEMAAT 235: 1,7

Nyanyian Penutup

KIDUNG JEMAAT 406 : 1,3

Pujian Mazmur

MAZMUR 30 : 2 - 6

Nas Persembahan

MAZMUR 119 : 108

MINGGU VI SESUDAH PENTAKOSTA

MINGGU VII SESUDAH PENTAKOSTA

Minggu, 16 Juli 2017

Minggu, 23 Juli 2017

Tema

BAPAK YANG MENGASIHI KELUARGANYA

PEMUDA YANG BERHIKMAT

Khotbah

KEJADIAN 24 : 1 - 9

AMSAL 22 : 1 - 6

Nas Pembimbing

MAZMUR 128 : 4

AMSAL 3 : 13 - 14

Berita Anugerah

MIKHA 7 : 19

MAZMUR 103 : 3 - 5

Perintah Hidup Baru

I YOHANES 2 : 1 - 6

II TIMOTIUS 2 : 22

Nyanyian Pembukaan

GB 23 : 1, 2

GB 5 : 1, 2, 3, 5

Nyanyian sesudah Salam

KJ 72 : 1, 2, 3

MAZMUR 1

Nyanyian Pengakuan Dosa

KJ 43

GB 29

Nyanyian sesudah Berita Anugerah KJ 72 : 4, 5

GB 237A : 1, 2, 3

Nyanyian Perintah Hidup Baru

GB 381 : 1 - 4

MAZMUR 148 : 1 - 3

Nyanyian Respon Firman Tuhan

GB 244

MAZMUR 19 : 1 - 3

Nyanyian Persembahan

KJ 367 : 1, 2, 5, 6

GB 39

Nyanyian Pengutusan

GB 104 : 1, 2

KJ 340 :

Nyanyian Ungkapan Situasi

GB 295 : 1, 2

(5)

UCAPAN TERIMA KASIH

Majelis Jemaat GPIB Gideon menyampaikan terima kasih kepada :

Pdt. ANANDA S. PASARIBU (GPIB SILOAM JAKARTA BARAT) yang melayani Ibadah Minggu, jam 19.00 WIB

seluruh Pelayan yang telah mengambil bagian dalam Ibadah Minggu.

Tuhan senantiasa memberkati pelayanan Bapak/Ibu/Sdr (i)

POKOK DOA MINGGU INI

1. Persekutuan Jemaat GPIB “GIDEON” Depok semakin bertumbuh.

2. Seluruh Presbiter (Pendeta/Diaken/Penatua) di dalam pelayanan dan kehidupan sehari-hari.

3. Pelayanan yang sudah berlangsung di minggu yang lalu dan yang akan dilaksanakan di minggu yang

akan datang.

4. Jemaat yang sakit, berduka dan mengalami pergumulan.

5. Jemaat yang berulang tahun, ulang tahun pernikahan dan yang mempersiapkan pernikahan.

6. Negara/Bangsa dan Pemerintahan Republik Indonesia

7. Pimpinan tertinggi Korps BRIMOB – POLRI serta jajarannya dalam mengemban tugas Negara

8. Anggota POLRI dan TNI yang bertugas di berbagai daerah di Tanah Air maupun tugas internasional

khususnya yang bertugas di Poso dan Papua.

9. Para mahasiswa/pelajar yang sedang belajar dan aktif bersekutu di tengah-tengah Jemaat GPIB

GIDEON.

10. Saudara-saudara yang menderita karena ketidakadilan

11. Bencana alam dan berbagai musibah di Tanah Air

12. Proses dan Panitia Pemilihan Diaken dan Penatua Masa Bakti 2017-2022.

IBADAH KELUARGA, RABU, 19 JULI 2017 19.30 WIB

SEKTOR

TEMPAT IBADAH/ ALAMAT

PELAYAN/ PETUGAS

DAUD

JL. RT 013/03 NO. 22 DEPAN RUSUNAWA A RESIMEN III

KEL. EDWARD WATTIMURI

PF : Pdt. Margaretha Sihombing

PL : Dkn. Yulita Frans-tjoe

SALOMO

KEL. JARISMAN SIPAYUNG

JL. GARUDA KP. RUMBUT

PF : Vik. Vega Sarasak

PL : Dkn. Soeharto Prasetyo

ABRAHAM

KAMP. AREMAN RT 07/09

KEL. MIHAL K GINTING

PF : Pdt. Noch Tumurang

PL : Pnt. Yosefien Balelang

NEHEMIA

BUKIT CENGKEH II BLOK G II/4

KEL. TJAHYO WIDODO

PF : Pnt. Samuel J. Thomas

PL : Dkn. Henny Pelealu

LEWI

JL. BINTANG RAYA BLOK 8 NO. 12A

KEL. ROBBY WEKES

PF : Dkn. Stanley F. Karundeng

PL : Dkn. Tagor T.S. Gultom

YOSUA

JL. METRO DUTA RAYA BLOK GG 1/1 PONDOK DUTA

KEL. CHARLES SITOMPUL

PF : Pnt. Silvanus Y. Wenas

PL : Pnt. Samuel M.T. Sianturi

YUSUF

KEL. JHONNY SUBIANTORO

R. EFESUS GPIB GIDEON

PF : Dkn. Renaldo Pande Iroot

PL : Dkn. Jenny Sitorus

YAKUB

KOMP. TAMAN PUSPA KAV 32

KEL. PASCAL PESIRERON

PF : Pdt. Risto E. Andaki

PL : Pnt. R. Silalahi

IBADAH PENGUCAPAN SYUKUR

Sektor

Abraham

Sabtu, 22 Juli 2017

Jam. 17.00 WIB

KOMP. AREMAN BARU No. 27 TUGU

Kel. BALELANG

PF: Pdt. Margaretha Sihombing

PL: Dkn. Ester Mokoginta

Keluarga mengundang Majelis Jemaat & Jemaat Sek. Abraham dan PS. Abraham untuk menghadiri ibadah

ini

(6)

PELKAT PERSEKUTUAN TERUNA (PT)

IBADAH HARI MINGGU PERSEKUTUAN TERUNA (IHMPT), Setiap hari Minggu, Jam. 08.30 WIB– selesai di

Ruang Efesus GPIB Gideon Depok

Tanggal

HARI MINGGU VI SES. PENTAKOSTA

16 JULI 2017

HARI MINGGU VII SES. PENTAKOSTA

23 JULI 2017

PF

Vikaris Vega Sarasak

Eka : K’ Christy, K’Irenne, K’ Christin

Dwi : K’ Yoan, K’ Gustaf

Bacaan Alkitab

1 Raja-raja 3 : 16 - 28

Hakim-hakim 4 : 1 - 24

PJ Ibadah

K’ Christy T

K’Yuni

PJ Liturgi

K’ Irenne

K’ Unggul

Pelayan Liturgi

Christian Michael

Erlangga

Pelayan Musik

K’ Joshua M, K’ Rufus

K’ John Tobing

Pemandu Lagu

Cathy, Arini

Michelle Naomi, Chessa

Slide

Liske

Christi

Bagi orang tua yang memiliki anak berusia teruna (SMP/SMA atau di atas 13 tahun) untuk dapat mengikuti Ibadah Hari

Minggu Persekutuan Teruna (IHMPT) pada jadwal dan ruangan yang tertera di atas.

Persiapan IHMPT 23 Juli 2017 dilaksanakan pada Hari Minggu tanggal 16 Juli 2017 pukul 12.00 WIB di R. Smirna,

den-gan pendamping persiapan Pnt. Tammy Kumontoy, diharapkan kehadiran semua kakak layan dalam persiapan

terse-but.

PERSIAPAN PELAYANAN IHMPA

PERSIAPAN

Minggu, 16 Juli 2017, Jam 12.00 WIB.

PENDAMPING PERSIAPAN

Pnt. Troitje P Siswoyo

MATERI BINA 23 JULI 2017

Kejadian 33 : 1 - 11 (TK)(AK)(AT)

PELKAT PELAYANAN ANAK (PA)

SEKTOR TEMPAT IBADAH MINGGU PELAYANAN ANAK (IMPA) PELAYAN DAUD, YUSUF &

YAKUB

Jam 07.00 WIB GPIB GIDEON

Ny. Olga Sampouw, Ny. Francinne Latuihamallo, Ny. Soma Leiwakabessy, K’ Merry Kawengian, K’ Nezzy Pentury, K’ Marissa Tambunan, K’ Viany, K’ Naomi Laiskodat, K’ Jeani Bukit, K’ Grace Siahaan, K’ Theresia Monic Kappuw

SALOMO

Jam 08.00 WIB JL. JATAYU BLOK.K. NO.1 PONDOK KELAPADUA Kel. SARI LUKITOWATI K’ Nadia, K’ Aleta Osi Hun, ABRAHAM

Jam 08.00 WIB KOMP. TIMAH BLOK.AA NO.18 RT.03/12 Kel. SITOMPUL K’ Evelyn Laura Simanjuntak, K’ Vinny NEHEMIA

Jam 08.00 WIB BUKIT CENGKEH II BLOK.G2/20 Kel. WURYANTO K’ Loudya, K’ Richa Tambunan. LEWI

Jam 08.00 WIB JL. SINGGALANG RAYA BLOK.25/16 RT.02/17 Kel. AYAWAILA K’ Claretha Puspa, K’ Roos Lakalay YOSUA

Jam 08.00 WIB KOMP. PERINDUSTRIAN BLOK.B/83 Kel. LEIWAKABESSY K’ Suci Maharani, K’ Yogi Pala Sakti).

IBADAH PELKAT GERAKAN PEMUDA Sabtu, 22 Juli 2017, Jam 17.30 WIB

TEMPAT IBADAH/ALAMAT

PELAYAN/PETUGAS

Sdri. MONIC SILAHOOY

KOMPLEK RTM NO. H 4 RT.008/011

PF: Pdt. Risto E. Andaki

PL: Pelkat GP

GABUNGAN

IBADAH PELKAT PERSEKUTUAN KAUM PEREMPUAN Jumat, 21 Juli 2017, Jam 18.00 WIB

TEMPAT IBADAH/ALAMAT

PELAYAN/PETUGAS

RUANG EFESUS GPIB GIDEON

PF: Pdt. Risto E. Andaki

PL: Pelkat PKP

GABUNGAN

(7)

IBADAH KARYAWAN KANTOR MAJELIS JEMAAT

WAKTU PELAKSANAAN

PEMIMPIN

Selasa, 18 Juli 2017 (09.00 wib)

Dkn. Stanley Karundeng

Sabtu, 22 Juli 2017 (16.00 wib)

Pnt. Pascal Pesireron

PERSIAPAN PRESBITER

Kamis, 20 Juli 2017, jam 19.30 WIB, R. Efesus

Kelas A

MINGGU

KELUARGA

Kelas B

PELKAT

Kelas C

Pdt. Risto E Andaki

Vik. Vega Sarasak

Pdt. Margaretha Sihombing

IBADAH

AMSAL 22 : 1 - 6

KISAH RASUL 13 : 44 - 48

PELKAT PKLU : KISAH RASUL 14 : 8 - 13

PELKAT PKP : KISAH RASUL 14 : 14 - 18

PEMIMPIN

MATERI

IBADAH PELKAT PERSEKUTUAN KAUM LANJUT USIA JUMAT, 21 JULI 2017 JAM 09.00 WIB

PELAYAN FIRMAN

PELAYAN LITURGI

PEMANDU LAGU

KOLEKTAN

PEMUSIK

Pdt. Margaretha Sihombing Ibu B. M Saparin

Bpk. N.E Tarigan

Ibu M Tombokan

Komuger

Ibadah Pelkat PKLU ini sekaligus adalah Ibadah Syukur Ibu Elizabeth Sidabutar, turut mengundang

Majelis Jemaat & Jemaat Sek. Abraham, PS. Sek. Abraham

Keterangan

1. Pembaca Warta PKLU oleh Pengurus

2. Latihan Paduan Suara Pelkat PKLU diadakan setiap hari Jumat setelah selesai ibadah PKLU di R. Efesus GPIB Gideon

Depok

3. Bagi Opa/Oma yang berulang tahun kelahiran maupun ulang tahun pernikahan, Pengurus mengucap selamat. Tuhan

Yesus memberkati

4. Rapat Pengurus diadakan pada hari Selasa di Minggu Pertama setiap bulan. Dimulai jam 09.00 WIB sampai selesai.

5. Rapat Pengurus dan Penghubung Sektor/Koordinator Sektor diadakan 3 bulan sekali (hari dan tanggal akan

ditentukan)

IBADAH PELKAT PERSEKUTUAN KAUM BAPAK Sabtu, 22 Juli 2017, Jam 19.30 WIB

SEKTOR

TEMPAT IBADAH/ ALAMAT

PELAYAN/ PETUGAS

SALOMO

JL. RADAR BARU A5 CIJANTUNG IV

Bpk. FERDINAND MAHULETTE

PF : Pdt. Noch Tumurang

PL : Pelkat PKB

ABRAHAM

KP. AREMAN RT. 04/08

Bpk. WAHONO

PF : Pdt. Risto E. Andaki

PL : Bpk. Soedartono

LEWI

JL. BUNGA RAYA BLOK A1 NO. 4 MEKARSARI PERMAI

Bpk. PIETER MOZES FLORIS

PF : Pdt. Margaretha Sihombing

PL : Pelkat PKB

YOSUA

PONDOK CEMPAKA JL. SAWO NO. 14 PONDOK CINA

Bpk. JEFFREY MHL TOBING

PF : Vik. Vega Sarasak

PL : Bpk. Wahyudi Iriandono

KELAS KATEKISASI REGULER TAHUN AJARAN 2017-2018

TEMPAT R.EFESUS, JAM 11.15 WIB

HARI/TANGGAL

MATERI

PENGAJAR

MINGGU, 16 JULI 2017 SEJARAH PENGAKUAN IMAN DAN

PE-MAHAMAN IMAN

Pdt. Risto. E. Andaki

MINGGU, 23 JULI 2017 EVALUASI

Ibu Serly Ratna Wekes

PENDAMPING

Pnt. Robby Wekes

(8)

II. BIDANG PELAYANAN DAN KESAKSIAN (PELKES)

PERKUNJUNGAN RUTIN BERSAMA PARA PENDETA

1. Dilaksanakan Setiap hari Selasa.

2. Pengurus Sektor melakukan konfirmasi terlebih dahulu dengan para Pendeta sebelum mempersiapkan

perkunjungan ke Jemaat.

Pendeta

Selasa, 18 Juli 2017

Pdt. Risto E. Andaki

YOSUA

Pdt. Noch Tumurang

YUSUF

Pdt. Margaretha Sihombing

YAKUB

Selasa, 25 Juli 2017

DAUD

SALOMO

ABRAHAM

Bagi warga Jemaat yang ingin dilayani melalui kunjungan, serta bagi jemaat yang sedang dalam pemulihan

di rumah maupun di rumah sakit dapat menghubungi Koordinator Komisi Pelkes, Ibu Ida Sianturi 0811 991 463

(WA), 0821 1171 0148.

BERITA SAKIT

Perawatan di rumah :

(S. Daud) :

Bpk. & Ibu Gerson S. Makatita

Bpk. A. P. Nenobessy di Kupang

Ibu Terfina Nenobessy di Kupang

Ibu D. Simorangkir di Medan

Bpk. Alexander Manafe

Bpk. Michael Arends

Ibu Nunung Patty

(S. Salomo) :

Ibu Etty Siahaan,

Sdr. Kurniyanto

Bpk. Eledon Simanjuntak

Ibu Subariah Siregar

Bpk. Sudiyanto, Bpk. Sudarsono

Bpk & Ibu Meyer Lengkong

Ibu Roheni Liunokas

Bpk. Catur Widyo Sugondo

(S.Abraham) :

Ibu Carolina Lonadjara

Ibu Tjitjik Soedjarwati

Ibu Aminah Tangkilisan

Bpk. Jeffry Liklikwatil

(S. Nehemia)

Bpk. Samsir

Bpk. Petrus Limbong

(S. Lewi) :

Ibu Marmiati Saroinsong

Bpk. B. W Dumalang

Ibu Karsini Ayawaila

Bpk. Krisman Barus

(S.Yosua) :

Bpk. Gustav Leander

Ibu Mintje Roemoe

Bpk. John Pardede

Bpk. Charles Sitompul

(S. Yusuf) :

Ibu Maryati Sihombing

Ibu Olga Anna Simatupang

Anak William Sitompul

(S. Yakub)

Sdr. Arius Tambunan

Ibu Linda Huwae

Ibu Endang Sukardji

Bpk. Yosephus Liklikwatil

Ibu Helen Silalahi

Bpk. M. Said

GPIB “GIDEON” Kelapadua-Depok akan melayani pemberkatan perkawinan atas pasangan :

Sdr. SHAMRAJ BHAGATRAJ BADGUJAR

Putra dari Kel. Bpk. BHAGATRAJ BADGUJAR dan Ibu LEELABAI BADGUJAR

dengan

Sdri. NAOMI STYA DEWI BALELANG

Putri dari Kel. Alm.Bpk. ISHAK BALELANG & Almh. Ibu Veronica Gesilarius

(Sek. Abraham)

Pembinaan Perkawinan I ; Minggu, 23 Juli 2017 ; Pukul. 11.00 WIB; Pnt. Robby Wekes

Pembinaan Perkawinan II ; Selasa, 25 Juli 2017; Pukul.10.00 WIB; Pdt. Noch Tumurang

Penggembalaan Nikah

; Kamis, 27 Juli 2017; Pukul 10.00 WIB; Pdt. Noch Tumurang

(Diharapkan kehadiran calon mempelai, orang tua, Majelis sektor Abraham)

Pemberkatan Perkawinan akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Sabtu, 29 Juli 2017

Waktu : 10.00 WIB-selesai

Tempat : GPIB Gideon Depok

Pelayan Firman : Pdt. Noch Tumurang

PENEGUHAN SIDI

Akan dilaksanakan Peneguhan Sidi atas Sdri. AIDA FIRDANITA ASRI KUSUMA dalam Ibadah Minggu, tanggal 23

Juli 2017, jam 16.00 WIB, oleh Pdt. Margaretha Sihombing. Penggembalaan akan dilaksanakan pada Jumat, tanggal

21 Juli 2017, jam 11.00 WIB oleh Pdt. Margaretha Sihombing.

(9)

Perawatan di Rumah Sakit:

Sektor Daud : Ibu Ria Simbolon di rawat di RS Bhayangkara; Sektor Salomo : Sdr. Andy Manurung di RS Jagakarsa,

An. Chandra di rawat di RS. Mitra Keluarga Depok; Sektor Yusuf : Bpk. Max Kesaulya di RS. Tugu Ibu

III. BIDANG GEREJA, MASYARAKAT, dan AGAMA-AGAMA (GERMASA)

1. PELAYANAN BANTUAN KONSULTASI HUKUM

Diberitahukan kepada jemaat yang membutuhkan konsultasi di bidang Hukum, dapat menghubungi

Kantor Majelis Jemaat pada hari dan jam kerja untuk membuat jadwal konsultasi.

2. PERPUSTAKAAN

Majelis Jemaat mengajak peran serta Bapak/Ibu sekalian yang ingin menyumbangkan buku-buku guna

memenuhi pengadaan buku perpustakaan GPIB. Gideon.

3. PEMBERDAYAAN POTENSI YANG TERLUPAKAN

Majelis Jemaat mengaktifkan kembali Pemberdayaan Potensi Yang Terlupakan yaitu pengumpulan pa

kaian bekas layak pakai. Adapun hasil pengumpulan akan disalurkan ke pihak yang membutuhkan.

Jemaat yang terdorong untuk mengumpulkan pakaian bekas dapat mengumpulkan ke Kantor Majelis

Jemaat pada hari dan jam kerja atau setelah Ibadah Hari Minggu.

IV. BIDANG PEMBINAAN dan PENGEMBANGAN SUMBER DAYA INSANI serta

PENINGKATAN PERANAN KELUARGA (PPSDI-PPK)

PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN

Pengurus PAK mengajak peran serta Jemaat dan simpatisan yang berkerinduan untuk bergabung dan mengajar

anak-anak dalam kelas Bahasa Inggris dan Komputer dengan syarat sebagai berikut :

1.

Usia 20 - 45 tahun

2.

Menyukai dan terbiasa mengajar anak-anak

3.

Berkomitmen mengajar anak-anak

4.

Dapat bekerja dalam TIM

5.

Pendidikan min D3

Bagi yang berminat untuk bersama melayani, dapat menghubungi Kak Evelyn 087870842187 atau Kak Naomi

085780572424.

SEKILAS KARTU DIAKONIA

Sebagai bagian dari persekutuan kami mengajak peran serta Bapak/Ibu/Sdr/Sdri sebagai warga gereja untuk mengambil

bagian dalam pelayanan diakonia yang dikelola GPIB. Gideon melalui “Kartu Diakonia” ini. Dana yang terhimpun, akan

dikelola khusus dan terpisah guna mengembangkan pelayanan diakonia GPIB. Gideon.

Perlu kami beritahukan dalam tahun anggaran ini, Majelis jemaat melakukan beberapa peningkatan dalam pelayanan

diakonia, yaitu Diakonia Kedukaan, Diakonia Tidak Tetap Natura dan Diakonia Tanda Kasih untuk Pendeta Emeritus

yang berdomisili di lingkungan jemaat GPIB. Gideon. Majelis Jemaat berharap, dengan peningkatan pelayanan ini,

warga jemaat dapat mewujud nyatakan kasih dan kepedulian terhadap sesama warga jemaat (Galatia

6:2,Bertolong-tolonganlah menanggung bebanmu! Demikianlah kamu memenuhi hukum Kristus).

Bagi Bapak/Ibu/Sdr/Sdri yang mempunyai kerinduan untuk mengambil bagian dalam pelayanan diakonia GPIB. Gideon,

disampaikan beberapa hal yang perlu diperhatikan mengenai “Kartu Diakonia”

:

1. Kartu Diakonia mohon dimasukkan kedalam kotak khusus yang tersedia di pintu depan ruang ibadah GPIB. Gideon

setiap Ibadah Hari Minggu.

2. Kartu Diakonia akan dikembalikan setiap minggu melalui Majelis Jemaat di sektor pelayanan setelah ditandatangani

Bendahara PHMJ.

Demikian hal-hal yang perlu disampaikan, Tuhan memberkati pelayanan kita bersama.

UNDANGAN PERTEMUAN DAN SEMINAR TESIS MAHASISWA STUDY TEOLOGIA S2

Majelis Sinode melalui Surat No. 3292/VII-17/MS. XX, tanggal 11 Juli 2017, perihal undangan Seminar

Pro-posal Tesis Mahasiswa S2 UKSW bagi jemaat-jemaat pendamping, meminta kehadiran KMJ dan

perwaki-lan MJ sebagai keperwaki-lanjutan pertemuan pendampingan sebelumnya. Sesuai Program Kerja dan Anggaran

GPIB. Gideon TA 2017-2018, MJ mengutus KMJ, Pdt. Risto E. Andaki dan Sekretaris I, Dkn. Stanley F.

Ka-rundeng untuk dapat hadir dalam pertemuan dan Seminar yang akan dilaksanakan di Universitas Kristen

Satya Wacana, Salatiga pada tanggal 17-18 Juli 2017. Demikian informasi untuk diketahui jemaat sekalian.

(10)

V. BIDANG PEMBANGUNAN EKONOMI GEREJA (PEG)

REKENING MAJELIS JEMAAT GPIB JEMAAT GIDEON DEPOK

BANK BRI

NOMOR REKENING : 3254-01-016240-53-7 A/N GPIB. GIDEON

BANK MANDIRI

157-00-0495849 3 A/N SAMUEL M.T SIANTURI/JENNY ADELINA SITORUS

JADWAL PARKIR JULI 2017

TANGGAL / JAM

06:00 WIB

09:00 WIB

16:00 WIB

19:00 WIB

16 Juli 17

DAUD

DAUD

YUSUF

YUSUF

SALOMO

SALOMO

NEHEMIA

NEHEMIA

23-Jul-17

ABRAHAM

ABRAHAM

LEWI

LEWI

YOSUA

YOSUA

YAKUB

YAKUB

MINI BAZAAR GIDEON

Sesuai program kerja dan anggaran bidang PEG, mengenai mini bazaar Gideon, berikut hal yang perlu

disampaikan kepada jemaat mengenai pelaksanaan mini bazaar Gideon :

1. Komisi PEG menyediakan 8-10 meja tiap minggu

2. Meja ditawarkan ke jemaat untuk aksi jual makanan/ barang

3.Tiap jemaat peserta Mini Bazaar ini akan di rolling setiap 1 bulan 1x (bergantian dengan jemaat lain

yang mau berjualan juga)

4. Jenis makanan/ barang yang akan dijual tidak boleh sama satu dengan yang lainnya.

5. Mini Bazaar dilakukan setiap hari Minggu di Ibadah jam 06.00 dan jam 09.00

6.Peserta Mini Bazaar harus sudah ada di Gereja untuk loading barang jam 06.30

7. Hasil penjualan sebanyak :

20 % untuk makanan

15% untuk barang

diberikan ke komisi PEG setiap minggunya setelah penjualan selesai sebagai pemasukan pencarian dana

komisi PEG dan akan disetorkan ke Gereja

8.Setiap jemaat peserta Mini Bazaar bertanggung jawab dengan kebersihan lingkungan Gereja yang

dipergunakan sebagai area Mini Bazaar

9. Bagi Jemaat/simpatisan yang berminat dapat menghubungi Sdri. Jeany Bukit 0813-8132-1700

HIMBAUAN BAGI PARA PENGENDARA MOBIL DAN MOTOR

Demi kenyamanan beribadah & keamanan bersama, di himbau untuk parkir mobil & motor jemaat agar :

- Parkir mengikuti arahan petugas.

- Sebelum meninggalkan kendaraan, pastikan tidak meninggalkan barang berharga di kendaraan (kunci kendaraan,

handphone, dompet, dan semacamnya).

- Pengendara motor untuk mengamankan helm & jaket dibawah atau didalam jok motor.

- Menjaga kebersihan lingkungan dengan membuang sampah pada tempatnya.

UCAPAN TERIMA KASIH

Majelis Jemaat mengucapkan terima kasih kepada Keluarga Saut H Tobing, atas sumbangan berupa Polis Asuransi

Property (Gedung Gereja GPIB Gideon) senilai Rp. 4,624,700,- untuk periode 03 Juni 2017-03 Juni 2018.

(11)

PERSEMBAHAN PERSEPULUHAN

M. Kondo La'bi, Dau 900.000,00 NN, Neh 2.320.000,00 NN 1.600.000,00 NN 100.000,00 AJG, Yak 2.000.000,00 RJL, abr 500.000,00 NN 1.000.000,00 NN 100.000,00 167 YLS, Neh 4.100.000,00 CNL, Yos 300.000,00 NN 800.000,00 NN 100.000,00 Risto. Andaki 475.000,00 NN, Sal 235.000,00 NN 650.000,00 NN 100.000,00 KJS, Yak 550.000,00 NN, Yus 200.000,00 NT 500.000,00 NN 100.000,00 YNS, Neh 400.000,00 NN, Dau 1.000.000,00 NN 450.000,00 NN 58.000,00 Yamanto, Yak 500.000,00 NN, Abr 300.000,00 NN 450.000,00 NN 50.000,00

J U M L A H

33.708.000,00

Zoemy.M, Sal 600.000,00 Kel. JT 1.500.000,00 NN 375.000,00 NN 50.000,00 Aponno, Yak 50.000,00 RC, Lew 100.000,00 NN 350.000,00 NN 50.000,00 L. Heth, Dau 500.000,00 DM, Yak 150.000,00 NN 350.000,00 NN 50.000,00

SM, Sal 600.000,00 Dira 800.000,00 NN 300.000,00 NN 5.000,00

Opung Siregar 50.000,00 BMS 150.000,00 NN 220.000,00 SRD, Sal 200.000,00 NN 4.000.000,00 NN 200.000,00

NN, Yak 320.000,00 NN 2.700.000,00 NN 200.000,00

PERSEMBAHAN SYUKUR

Kel. YMT, Yak 100.000,00 SFK 50.000,00 NN 100.000,00 NN 20.000,00

Kel. Sebel. B 200.000,00 NN7 200.000,00 NN 100.000,00 NN 20.000,00 Umi Widodo, Yos 200.000,00 NN 700.000,00 NN 100.000,00 NN 20.000,00 Imanuel. L.W, Dau 100.000,00 NN 500.000,00 NN 100.000,00 NN 19.000,00

AJG, Yak 300.000,00 NN 400.000,00 NN 100.000,00 NN 10.000,00

NN, Yak 500.000,00 NN 300.000,00 NN 50.000,00 NN 10.000,00

NN, Dau 500.000,00 NN 200.000,00 NN 50.000,00 NN 10.000,00

Moses & Uci 200.000,00 NN 250.000,00 NN 50.000,00 NN 10.000,00

FSH, Sal 20.000,00 NN 100.000,00 NN 50.000,00 NN 10.000,00 NN, Yak 150.000,00 NN 100.000,00 NN 50.000,00 NN 10.000,00 J U M L A H

6.589.000,00

NN, Lew 100.000,00 NN 100.000,00 NN 50.000,00 NN 5.000,00 Steani, Yos 50.000,00 NN 100.000,00 NN 50.000,00 NN 5.000,00 MT, Dau 50.000,00 NN 100.000,00 NN 50.000,00 FCP 100.000,00 NN 150.000,00 NN 20.000,00

PENERIMAAN PERIODE : 07 JULI - 13 JULI 2017

Kode KETERANGAN / URAIAN JUMLAH (Rupiah)

1.1.1 Kol. Ibadah Minggu, 09 Juli 2017 16.227.700,00 16.227.700,00

1.1.1.3 Persepuluhan 33.708.000,00 33.708.000,00

1.1.1.4 Kotak Persembahan Syukur, 09 Juli 207 1.159.000,00 1.159.000,00

1.1.1.4 Pers. Syukur 6.589.000,00 6.589.000,00

1.5.2.1 Amp. Perjamuan Kudus 30.032.500,00 30.032.500,00

1.5.7.1 Kol. Ibadah Perjamuan Kudus Keliling di Rumah2 dan RS 1.580.000,00 1.580.000,00

Kolekte Ibadah Keluarga 2.256.500,00

1.7.1 Kol. Ibadah Kel. Sek. Daud, 12 Juli.'17 514.500,00

1.7.1 Kol. Ibadah Kel. Sek. Salomo, 12 Juli.'17 428.000,00

1.7.1 Kol. Ibadah Kel. Sek. Abraham 12 Juli'.'17 313.000,00

1.7.1 Kol. Ibadah Kel. Sek. Nehemia 12 Juli'17. 693.000,00

1.7.1 Kol. Ibadah Kel. Sek. Yusuf 12 Juli.'17 138.000,00

1.7.1 Kol. Ibadah Kel. Sek. Yakub, 12 Juli.'17 170.000,00

(12)

Lanjutan dari hal. 11

Kode KETERANGAN / URAIAN JUMLAH (Rupiah)

1.9.1 Kol. Ibadah P.Syukur sek. Lewi, 08 Juli.'17 794.000,00 794.000,00

1.10.1 Kol. Ibadah Pemberkatan Perkawinan, 07 Juli.'17 442.000,00 442.000,00 1.10.2 Persembahan Mempelai dan keluarga 325.000,00 325.000,00 1.11.1 Kol. Ibadah Katekisasi, 09 Juli.'17 95.000,00 95.000,00 1.11.5 Tabungan Katekisasi 79.000,00 79.000,00

1.16.2 Amp. SBU ( 28 amp) 501.000,00 501.000,00

1.36.1 Kol. Ibadah Pelkat PKLU, 07 Juli.'17 500.000,00 500.000,00

1.38.1 Kol. Ibadah Pelkat PKB. Sek. Salomo, 08 juli.'17 340.000,00 1.289.000,00

1.38.1 Kol. Ibadah Pelkat PKB. Sek Abraham, 08 Juli.'17 142.000,00

1.38.1 Kol. Ibadah Pelkat PKB. Sek Lewi, 17 Juni.'17 167.000,00

1.38.1 Kol. Ibadah Pelkat PKB. Sek Yosua, 08 Juli.'17 225.000,00

1.38.1 Kol. Ibadah Pelkat PKB. Sek Yusuf, 08 Juli.'17 415.000,00

1.39.1 Kol. Ibadah Gabungan Pelkat PKP. 07 Juli.'17 177.000,00 315.000,00

1.40.1 Kol. Ibadah Pelkat PKP. Sek. Salomo, 30 Juni.'17 138.000,00

1.42.1 Kol. Ibadah Gabungan Pelkat GP, 07 Juli.'17 135.000,00 135.000,00

1.46.1 Kol. Ibadah Pelkat PT, 09 Juli.'17 384.000,00 384.000,00

1.48.1 Kol. Ibadah Pelkat PA, 09 Juli.'17 705.000,00 705.000,00

2.10.1 Kontribusi Pemeriksaan Kesehatan, 09 Juli.'17 102.000,00 102.000,00

5.4 Kotak Daya dan Dana, 09 Juli.'17 644.000,00 644.000,00

5.5 Dana Pemeliharaan Inv. 09 Juli 2017 384.000,00 384.000,00

5.6.5 Partisipasi Pemakaian Kursi dari Kel. Thomas Bangngu 50.000,00 50.000,00

5.10 Aksi Parkir Komisi PEG, 09 Juli.'17 1.372.000,00 1.372.000,00

5.11 Aksi Penjualan Makanan/ Bazar Mini PEG, 09 Juli.'17 687.000,00 687.000,00 6.1.1.9 Sisa Dana Operasional Sek. Salomo, bulan Juni.'17 400.000,00 7.782.850,00

6.1.1.9 Sisa Dana Operasional Sek. Abraham, bulan Juni.'17 5.000,00

6.1.1.15 Penambahan Premi BPJS Kesehatan Pegawai, Juli.'17 388.500,00

Sisa Dana Rutin Pelkat PA Bulan Juni.'17 4.989.350,00

Tabungan Pelkat PA Dalam rangka bulan pelkes 1.100.000,00

Sisa Dana Rutin Komisi Teologia bulan Juni.'17 900.000,00

Penerimaan dari Program Kerja Anggaran Tahun 2016 - 2017 8.000.000,00 8.000.000,00

J.U.M.L.A.H

116.138.550,00

116.138.550,00

PENGELUARAN PERIODE : 07JULI - 13 JULI 2017

Kode KETERANGAN / URAIAN JUMLAH (Rupiah)

1.2.1.2 Transp. Pel. FT.Ibadah Minggu, 09 Juli .'17 jam 09.00 (Lintas Jemaat) 600.000,00 1.200.000,00 1.2.1.4 Transp. Pel. FT.Ibadah Minggu, 09 Juli .'17 jam 16.00 (Lintas Jemaat) 600.000,00

1.2.1.8 Transp. Majelis tugas ibadah Hari Minggu, 09 Juli.'17 2.050.000,00 5.000.000,00 1.2.1.9 Transp. Muger tugas ibadah Hari Minggu, 09 Juli'.'17 200.000,00

1.2.1.10 Transp. Multimedia tugas ibadah Hari Minggu, 09 Juli'17 250.000,00 1.2.1.11 Kons. Majelis , Muger dah Multimedia tugas ibadah Hari Minggu, 09 Juli.'17 2.200.000,00 1.2.1.9.3 Transp. Organis Ibadah Minggu, 09 Juli'17 (4X) 300.000,00

1.5.2.2 Keperluan Perjamuan Kudus (anggur, 1 dus) 565.000,00 565.000,00 1.5.2.3 Transp. Majelis tugas potong Roti Perjamuan Kudus. 08 Juli.'17 140.000,00 1.490.000,00 1.5.7.2 Transp. Pdt. Tugas Perjamuan Kudus Keliling di RS Dan Rumah2 900.000,00

1.5.7.3 Transp. Majelis. Tugas Perjamuan Kudus Keliling di RS Dan Rumah2 300.000,00 1.5.7.4 Penggantian Solar perjamuan kudus keliling 150.000,00

(13)

Lanjutan dari hal. 12

Kode KETERANGAN / URAIAN JUMLAH (Rupiah)

1.7.2.1 Transp. Pel. FT.Ibadah kel. Sek. Salomo Juli.'17 100.000,00 200.000,00 1.7.2.2 Transp. PL. Ibadah kel. Sek. Salomo Juli.'17 100.000,00

1.10.3 Transp. Majelis tugas ibadah Pemberkatan Perkawinan, 07 Juli.'17 150.000,00 300.000,00 1.10.4 Transp. Muger tugas ibadah Pemberkatan Perkawinan, 07 Juli.'17 25.000,00

1.10.5 Transp. Organis tugas ibadah Pemberkatan Perkawinan, 07 Juli.'17 75.000,00 1.10.6 Transp. Multimedia tugas ibadah Pemberkatan Perkawinan, 07 Juli.'17 50.000,00

1.22C.1 Kons. Ibadah Diakonia, 14 Juli.'17 225.000,00 225.000,00

1.39.3 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Transp P2 Ibadah Gabungan) 50.000,00 2.850.000,00 1.39.4 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Kons. Ibadah Gabungan) 600.000,00

1.39.5 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Transp Organis Ibadah Gabungan) 100.000,00 1.39.2 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Transp PF Ibadah Gabungan) 100.000,00 1.40.2 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Transp PF Ibadah Sektor) 800.000,00 1.40.3 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Transp P2 Ibadah Sektor) 400.000,00 6.5.3 Dana Rutin Pelkat PKP Bulan Juni,'17 tahap I ( Dana Operasional) 800.000,00

1.41.1.2 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PF. Ibadah Kreatif) 50.000,00 3.150.000,00 1.41.1.3 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PL. Ibadah Kreatif) 25.000,00

1.41.1.4 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. Pemusik. Ibadah Kreatif) 50.000,00 1.41.1.5 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Konsumsi Ibadah Kreatif) 600.000,00 1.42.2.2 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PF. Ibadah Gabungan) 50.000,00 1.42.2.3 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PL. Ibadah Gabungan) 25.000,00 1.42.2.4 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. Pemusik. Ibadah Gabungan) 50.000,00 1.42.2.5 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Konsumsi Ibadah Gabungan) 300.000,00 1.44.4.2 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PF. Ibadah Gab. Pisah kelas) 100.000,00 1.44.4.3 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PL. Ibadah Gab. Pisah Kelas) 25.000,00 1.44.4.4 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. Pemusik. Ibadah Gab. Pisah Kelas) 50.000,00 1.44.4.5 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Konsumsi Ibadah Gab. Pisah Kelas) 300.000,00 1.43.3.2 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PF. Ibadah Gabungan Sektor) 50.000,00 1.43.3.3 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. PL. Ibadah Gabungan Sektor) 25.000,00 1.43.3.4 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Transp. Pemusik. Ibadah Gabungan Sektor) 250.000,00 1.64 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Ibadah Tema Khusus) 400.000,00 6.1.5.4 Dana Rutin Pelkat GP, Bulan Juli.'17 ( Dana Operasional) 800.000,00

1.48.2 Dana Rutin Pelkat PA, Bulan Juli.'17 tahap I ( Transp. IHMPA Pelayan PA) 4.000.000,00 4.000.000,00 2.2.2 Transp. Kunjungan Bp. Max Kesaulya sek. Yusuf 100.000,00 100.000,00 2.7.1 Biaya Kunjungan ke Lapas Pondok Rajeg, 12 Juni.'17 1.435.000,00 1.435.000,00 2.10.2 Dana untuk Pembelian Obat - Obatan Klinik 1.500.000,00 1.500.000,00

2.10.5 Transp. Team Medis bulan Juni.'17 1.600.000,00 1.600.000,00

2.11 Bantuan SBU dll untuk ke Pos Pelkes 4.053.500,00 4.053.500,00

3.2 Iuran PGIS Depok, Juli.'17 200.000,00 200.000,00

5.10 Dana untuk pengecatan area parkir gideon 500.000,00 500.000,00

6.1.1 Biaya SMJ Khusus, Cisarua, 28 Maret.'17 (Penetapan Program PKA) 8.000.000,00 8.000.000,00 6.1.1.6.1 Biaya Operasional Komisi Pelkes. Juli.'17 800.000,00 800.000,00 6.1.1.9 Biaya Operasional sektor (II), Juli.'17 1.000.000,00 1.000.000,00

6.1.1.10 Tunjangan Cuti Ibu. Sara A.R Pereira 5.369.331,00 5.369.331,00

6.1.1.10 Penggantian Pengobatan Pdt. Noch Tumurang 235.000,00 235.000,00 6.1.1.10 Biaya Pemeriksaan Kesehatan untuk calon karyawan baru 640.000,00 640.000,00 Dilanjutkan ke hal. 14

(14)

Lanjutan dari hal. 13

Kode KETERANGAN / URAIAN JUMLAH (Rupiah)

6.1.1.12.1 ATK (Kertas dll) 2.030.000,00 2.030.000,00

6.1.1.12.19 B.U.R.T (Biaya Urusan Rumah tangga), Juli.'17 1.495.300,00 1.495.300,00 6.1.1.15 Pembayara Premi BPJS Kesehatan Pegawai, Juli.'17 1.473.500,00 2.497.000,00 6.1.1.18.1 Pembelian Material untuk Perbaikan Gereja 873.500,00

6.1.1.18.1 Ongkos Kerja Tukang, 01 Juli.17 150.000,00

6.1.1.18.6.1.1 Solar Mobil dinas panther, 08 Juli.;17 194.464,00 285.464,00

6.1.1.18.6.1.2 Tol 73.000,00

6.1.1.18.6.1.2 parkir 18.000,00

6.1.1.18.6.1.4 Biaya Perpanjang Pajak Mobil Dinas Panther 1.077.500,00 1.077.500,00 6.1.1.18.6.2.5 Biaya Perpanjang Pajak Mobil Dinas Avanza 2.806.700,00 2.806.700,00 6.2.1.6 Transp. Lokal Ke Majelis Sinode(Ambil SBA,SBT) 100.000,00 100.000,00 6.3.4.14 Pembelian Aplikasi Survey Monkey komisi Inforkom 4.000.000,00 4.000.000,00

6.3.1.3.7 Pembelian AKG Perception Wireless 4.032.000,00 4.032.000,00

7.2.1 Setor ke bank BRI (menabung) 30.000.000,00 40.000.000,00

Setor ke Bank Mandiri Lama ( Menabung) 5.000.000,00

Setor ke Bank Mandiri baru ( Menabung) 5.000.000,00

Pembelian Buku Agenda 2017, 10 buku 500.000,00 1.700.000,00

Pembayaran Setoran Tetap Jemaat Yayasan diakonia MS, April.'17 - Maret.'18 1.200.000,00

Pembelian Kabel HDMI/VGA 300.000,00 300.000,00

J.U.M.L.A.H 104.736.795,00 104.736.795,00

REKAP PENERIMAAN DAN PENGELUARAN KARTU DIAKONIA

PENERIMAAN PENGELUARAN

Penerimaan KD Per 29 Juni 2017 Rp. 12 .690.000,00

Bantuan Diakonia Rawat Inap Ibu. Ria Simbolon sek. Daud Rp. 500.000,00

Bantuan Diakonia Rawat Inap An. Alexis Torong sek. Daud Rp. 500.000,00

Penerimaan KD Per 02 JuLi 2017 Rp. 4.085.000,00

Saldo Kartu Diakonia Rp. 20.470.000,00

Penerimaan KD Per 09 JuLi 2017 Rp. 5.195.000,00

(15)

IKHTISAR KEUANGAN PERIODE : 06 Juli 2017 - 13 Juli 2017

I. KETERANGAN JUMLAH (RUPIAH)

Saldo per 06 Jul 2017 87.866.261,83 JUMLAH PENERIMAAN 116.138.550,00

JUMLAH PENGELUARAN 104.736.795,00

Saldo per 13 Juli 2017 99.268.016,83

KAS KECIL 99.268.016,83

II. CATATAN :

SALDO TAHUN ANGGARAN 2016 - 2017

A.

Saldo Amplop PEG Rp. 16.950.000,00

B.

Tabungan Sektor 2016—2017 Rp. 19.089.000,00

C. Sisa Saldo Dana TA 2016-2017

(Termasuk Deposito) Rp. 80.782.929,39

TOTAL Rp. 1116.821.929,39

USD 535 ; SGD 92,1 ; RM 54; AUS 10 ; WON 1.000 ; BATH 216 ; Dong ; 120.000 ; Yuan 220 ; HKD 30 Bank 66.169.303,43

TOTAL Saldo per 13 Juli 2017 165.437.320,26 Tabungan Sektor 2017 - 2018 2.500.000,00 Saldo Kartu Diakonia per 09 Juli 2017 20.470.000,00

Majelis Jemaat GPIB “Gideon” Kelapadua Depok

Pnt. S. M. T. SIANTURI

(16)

PENERIMAAN KARTU DIAKONIA Per tanggal 02 Juli 2017

No Nama Sektor Bulan Nominal

1 Yerobeam Uli Mata Daud Juni-Juli 2017 50.000,00

2 Andi Farmi Daud Apr-Juni 2017 150.000,00

3 Vemi Harini Salomo Apr-Agst 2017 100.000,00

4 Soeharto P Sitorus Salomo Apr-Juli 2017 40.000,00

5 Julius Kupeilang Salomo Apr-17 200.000,00

6 Gusti R.Y Ray Salomo Apr-Sept 2017 300.000,00

7 Firman A. Siahaan Abraham Apr-Juli 2017 100.000,00 8 Herman Mokoginta Abraham Apr 17 - Mar 18 300.000,00 9 Florentius Marbun Abraham Apr-Juli 2017 40.000,00 10 Romildo Liklikwatil Abraham Apr-Juli 2017 100.000,00 11 Hosna Tumakaka Abraham Apr-Juli 2017 100.000,00

12 Simon Nisi Abraham Apr-Juli 2017 100.000,00

13 Risto E. Andaki Abraham Apr-Juli 2017 100.000,00

14 A.H Manuhutu Nehemia Apr-Juli 2017 200.000,00

15 Sutarmo Nehemia Apr-Juli 2017 200.000,00

16 Nusye Uneputty Nehemia Apr-Juli 2017 80.000,00 17 Musri M. Pardede Nehemia Apr-Sept 2017 150.000,00 18 P.S Hutabarat Nehemia Apr 17 - Mar 18 300.000,00

19 Erawati Rapali Yosua Apr-Agst 2017 100.000,00

20 Pieter Kappuw Yosua Apr-Juli 2017 200.000,00

21 Parmonangan Simanjuntak Yosua Apr-Juli 2017 200.000,00

22 Jerry Charlie Yosua Apr-Juli 2017 200.000,00

23 Yosep Yosua Apr-Agst 2017 125.000,00

24 Nunik Talakua Yusuf Apr-Juli 2017 200.000,00

25 Petrus Salmon Yusuf Apr-Juni 2017 150.000,00

26 M.Said Yakub Apr-Agst 2017 200.000,00

27 Yosephus Liklikwatil Yakub Apr-Juni 2017 100.000,00

(17)

PENERIMAAN KARTU DIAKONIA Per tanggal 09 Juli 2017

No Nama Sektor Bulan Nominal

1 Eduard Wattimury Daud Apr-Juli 2017 200.000,00

2 Soleman Talo Daud Juli 2017 50.000,00

3 Yani Tefa Daud Juli 2017 100.000,00

4 Sari Lukitowati Salomo Apr-Juli 2017 100.000,00 5 Simson Djara Tuka Salomo Apr-Mei 2017 100.000,00 6 Rudolf Simanjuntak Salomo Apr-Juli 2017 100.000,00 7 Benny Tampinongkol Abraham Apr-Juli 2017 100.000,00

8 Jimmy Sumaraw Abraham Juli 2017 100.000,00

9 Resmiyati Wauran Abraham Juli 2017 100.000,00

10 J.B Pattinama Abraham Apr-Sept 2017 150.000,00

11 Haryanto Abraham Juli 2017 150.000,00

12 Lucky Pelealu Nehemia Apr-Juli 2017 200.000,00 13 Feborn Tobing Nehemia Okt 16-Mar 17 150.000,00 14 Yohanes Soplantila Nehemia Apr-Juli 2017 100.000,00

15 B.M Saparin Lewi Agst-Sept 17 100.000,00

16 Istirokha Lewi Apr 17-Mar18 120.000,00

17 Yohana Piay Lewi Apr-Agst 2017 175.000,00

18 Herny Mustamu Lewi Apr-Agst 2017 50.000,00

19 Yohanes Mustamu Lewi Apr-Juli 2017 200.000,00

20 Batias A.P Matha Lewi Apr-Juli 2017 200.000,00 21 C.N Leiwakabessy Yosua Apr-Juli 2017 100.000,00

22 Umi.W.D Sulaiman Yosua Juli 2017 50.000,00

23 Daniel Widyanarko Yosua Apr-Juli 2017 100.000,00

24 Admajaya P Kalawa Yosua Juli 2017 50.000,00

25 Linda Gunawan Yosua Apr-Juli 2017 400.000,00

26 S. Hitiyahubessy Yusuf Apr-Juli 2017 100.000,00

27 Pinantun Siregar Yusuf Apr17-Mar18 1.200.000,00

28 Rukmantara Silalahi Yakub Juli 2017 50.000,00

29 Sunaryo Yakub Apr-Juli 2017 200.000,00

30 Yulius Suripno Yakub Juni-Juli 2017 150.000,00

31 A. Soekardji Yakub April - Sept.17 150.000,00

32 Endang Soetarno Yakub April - Juli.17 100.000,00

(18)

VI. BIDANG INFORKOM DAN LITBANG

Majelis Jemaat

GPIB. Jemaat “GIDEON” KELAPADUA-DEPOK,

mengucapkan “SELAMAT BERTAMBAH USIA”

Kepada Bapak/ Ibu/ Saudara/i yang ber “ULANG TAHUN” tanggal

16 Juli 2017 s/d 22 Juli 2017 a.l.:

Sek N a m a Tgl N a m a Sek

ABR

VIANNY SITANIA

16 JUL

M. W POTORUW

LEW

ABR

CHATERINA IRMA SITANIA

16 JUL

VONNY ELLY GIGIR-RIEDEL

YUS

DAU

ATHANAISUS ARKANANTA ANINDYAJATI

17 JUL

ISTIROKHA

LEW

NEH

HENNY SUGIARTI ZEBUA

17 JUL

TRIXIE VANIA TOBING

YOS

NEH

MASRINA RONAULI

17 JUL

ASIMA NAINGGOLAN

YAK

LEW

YESSY CH DANOE ADOE-PASANEA

17 JUL

JONATHAN NAIBAHO

YAK

LEW

YOSEPHINE TANYA SIDHARTA

17 JUL

YAK

YULIANA MINANDAR

18 JUL

DAU

YEROBEAM ULI MATA

19 JUL

JULIA SIBUEA SILALAHI

YOS

NEH

JIMMY ANDRE GUNAWAN HUTABARAT

19 JUL

YOSEPHINE MARGARETHA RATU GAH

YAK

NEH

JOHANNES SALHUTERU

19 JUL

ANTONIUS REBO

YAK

LEW

JOSEPHINE TH. PELUPESSY

19 JUL

DAU

ELIZABETH HEHNUSSA

20 JUL

VICTOR RUSDYANTO MANALU

ABR

DAU

ALEXANDRO NAFTALI MANU

20 JUL

CHERYL FIODOLA SOPLANTILA

NEH

SAL

JIMMY ARTHUR LENGKONG

20 JUL

THEO ALPHA TOBING

YOS

ABR

ELIA KARSINAH SOEDARTONO

20 JUL

MARTHEN COHEN SITANGGANG

YUS

ABR

ELISABETH ADELINA SIDABUTAR

20 JUL

SAL

GUNTAR P.M. SIAHAAN

21 JUL

OMSAR HUTAPEA

YUS

DAU

ELFAS HERA MANDY TALIAK

22 JUL

PIETER MOZES FLORIS

LEW

DAU

B.F. AIRLANGGA NAINGGOLAN

22 JUL

TITIN SUSILOWATI SILITONGA

YOS

SAL

LIUYAN CHESSA EVANGELISTA KAWENGIAN

22 JUL

MELISSA SOMNAIKUBUN

YAK

ABR

WASTI L. SARI SITANGGANG SITUMORANG

22 JUL

LEONARDO TIMBUL WINOTO

YAK

NEH

D. SOETRISNO SANYOTO

22 JUL

Apabila terdapat kesalahan tanggal ulangtahun dan penulisan nama, agar dapat memberitahukannya pada Kantor

Majelis Jemaat.

ATTESTASI KELUAR

Majelis Jemaat telah menerima permintaan Attestasi Keluar atas nama :

NO.

SEKTOR

NAMA KELUARGA

Ke Jemaat

1

YUSUF

Kel. SAUT H TOBING

NONI BESWATI HULU (Isteri)

SHIRLEY TIURINA TOBING (Anak)

LAURA EVE BERLIANA TOBING (Anak)

DELSY NIWARNI HULU (Adik)

GKI Kranggan

Jl. Sasak Cempling No. 10

(19)

RENCANA KEGIATAN PEMILIHAN PENATUA & DIAKEN GPIB JEMAAT GIDEON KELAPADUA

PERIODE 2017-2022

HARI/TANGGAL

KEGIATAN

KETERANGAN

Minggu, 16 Juli—Sabtu

22 Juli 2017

Sosialisasi Bakal Calon Diaken

& Penatua

Penempelan Foto Bakal Calon Diaken &

Penatua

Senin, 24 Juli - Selasa 25

Juli 2017

Distribusi Surat Suara

Dilakukan oleh penghubung masing-masing

sektor

Rabu, 26 Juli - Jumat 04

Agustus 2017

Pengumpulan Suara

Kotak suara disediakan di masing-masing sek-

tor

Sabtu 05 Agustus 2017

Penghitungan Suara

Masing-masing sektor mengirimkan 2 orang

saksi

Minggu 13 Agst—Minggu

20 Agst 2017

Pengumuman Nama Calon

Diaken & Penatua terpilih

Pengumuman disampaikan dalam Warta Je-

maat

Sabtu 26 Agst 2017

Pembinaan Tahap II – Sesi I

Sabtu, 2 Sept 2017

Pembinaan Tahap II - Sesi II

Minggu, 17 Sept 2017

Peneguhan

Calon Diaken dan Penatua terpilih WAJIB

men-gikuti kedua sesi pembinaan

INFORMASI PANITIA PEMILIHAN DIAKEN DAN PENATUA

Bagi calon Diaken dan Penatua yang belum mengikuti pembinaan tahap pertama tetap akan

diikutkan dalam pemilihan tahap kedua, dengan catatan bahwa yang bersangkutan harus

mengikuti pembinaan tahap pertama susulan. Jika sampai pengiriman berkas ke MS belum

mengikuti pembinaan maka calon yang bersangkutan dianggap gugur.

SIDANG MAJELIS JEMAAT TRIWULAN I

Sidang Majelis Jemaat triwulan I Tahun 2017-2018 akan dilaksanakan pada :

Hari/Tgl. : Sabtu/22 Juli 2017

Waktu : Jam. 09.00 WIB

Tempat : Gereja GPIB Gideon Depok

Agenda : 1. Laporan Pertanggungjawaban Triwulan I

2. Penetapan Panitia Natal Jemaat 2017

3. Warnasari

Seluruh Presbiter diundang hadir dalam Sidang Majelis Jemaat ini, demikian informasi ini

diberi-tahukan.

(20)

KANTOR

MAJELIS

JEMAAT

GPIB

GIDEON

KELAPADUA

-

DEPOK

K

ANTOR

M

AJELIS

J

EMAAT

H

ARI

S

ELASA

-

SABTU

: 08.30 - 16.30

WIB

H

ARIMINGGU

: SESUAI JAM IBADAH

H

ARI

SENIN : LIBUR

P

ELAYANAN

K

AS

J

EMAAT

H

ARIMINGGU

: 09.00 - 11.00

WIB

& 18.00 - 20.00

WIB

H

ARISENIN

:

LIBUR

H

ARISELASA

: 13.00 - 15.00

WIB

H

ARIRABU

,

JUMAT

,

SABTU

: 10.00 - 12.00

WIB

& 13.00 - 15.00

WIB

H

ARIKAMIS

: 10.00 - 12.00

WIB

& 13.00 - 14.00

WIB

DAFTAR TELEPON

Jabatan Nama Telepon

Ketua Majelis Jemaat Pdt. Risto Efraim Andaki 08121379998 Pastori Areman Pdt. Risto Efraim Andaki 021-8727926 Pendeta Jemaat Pdt. Noch Tumurang 081368157632 Pastori BBD Pdt. Noch Tumurang 021-8700032 Pendeta Jemaat Pdt. Margaretha Selanno 08127630110 Pastori Mekarsari Pdt. Margaretha Selanno 021-8716559 Ketua I Pnt. Robby L. Wekes 08161123982 Ketua II Pnt. Tammy Kumontoy 081510587817 Ketua III Pnt. A. Mamangkey 085311456996 Ketua IV Pnt. S. M. T. Sianturi 085959880775 Ketua V Pnt. Pascal Pesireron 0811928315 Sekretaris Pnt. Troitje Siswoyo 085779594179 Sekretaris I Dkn. Stanley F. Karundeng 085695076130 Sekretaris II Dkn. Renaldo Pande Iroot 081381118151

Bendahara I Pnt. Florens Pranoto 082211549108 Bendahara Dkn. Jenny Sitorus 082111009013

Jabatan Nama Telepon

Korsek Daud Dkn. Fredd Manafe 085219673344 Korsek Salomo Dkn. M. Panjaitan 081383013768 Korsek Abraham Dkn. Yosina Siahaan 081316863476 Korsek Nehemia Dkn. Karl Simatupang 0818894955 Korsek Lewi Dkn. Tagor T. S. Gultom 08119815557 Korsek Yosua Dkn. Togi Nainggolan 08161354045 Korsek Yusuf Pnt. Tonny Talib 081399097310 Korsek Yakub Dkn. A. R. Sitanggang 081398894666 Ketua Pelkat PA Sdri. Richa Aulia 082196750833 Ketua Pelkat PT Sdri. Irenne Pattikayhatu 085692943268 Ketua Pelkat GP Sdri. Christy Titaley 089637601069 Ketua Pelkat PKP Ibu Noni Uneputty 081315589493 Ketua Pelkat PKB Bpk. A. A. Ponggawa 081285693613 Ketua Pelkat PKLU Bpk. Johanes Metanfanuan 082123457541 Kepala Kantor MJ Ibu Inez Tomasoa 087872644110 Vikaris Vikaris Vega Sarasak 081284495259

PENGAJUAN BERITA DALAM WARTA JEMAAT

1. Berita yang diajukan adalah berita yang bisa dipertanggungjawabkan & diajukan secara tertulis.

2. Warta Jemaat selalu diterbitkan setiap hari Minggu.

3. Batas waktu pengajuan berita untuk dicetak di Warta Jemaat dalam minggu tersebut adalah hari Jumat jam 15.00 Wib.

Pengajuan berita setelah batas waktu tersebut di atas akandiberitakan secara lisan dalam Ibadah Minggu.

Mohon maaf jika ada kesalahan cetak redaksi atau kekeliruan pencantuman nama, alamat, tanggal lahir, dsb. Harap menyampaikan perbaikan melalui Kantor Majelis Jemaat pada setiap Jam Kerja. Terima kasih atas perhatiannya. Tuhan Yesus Memberkati.

Pnt. Pascal Pesireron

K e t u a V

Pnt. Troitje Siswoyo

S e k r e t a r i s

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan hasil yang didapat dari kedua penelitian tersebut, penulis tertarik untuk melakukan evaluasi sistem informasi SLiMS yang digunakan oleh perpustakaan BPMD

Kegiatan pengabdian bertujuan untuk meningkatan kemampuan berbicara Bahasa Inggris melalui Gambar dan meningkatan kewirausahaan kepada Guru TK Dukuh I Dan TK Dukuh

Maka dari itu dibutuhkan metode yang dapat diterapkan dalam pengukuran tersebut untuk mengetahui sejauh mana performansi kinerja perusahaan telah tercapai sehingga dapat

Misalnya kita bertugas menyelenggarakan sebuah event wisuda jurusan, dari mulai dekorasi, konsumsi, dokumentasi, pengisi acara, dan prosesi acara kita adalah orang

 Outlook pertumbuhan ekonomi di Q4 2014 diperkirakan <5% pertumbuhan 2014 keseluruhan mencapai 5,0% • Laju inflasi Indonesia diperkirakan lebih tinggi dari perkiraan awa

Dalam rangka peningkatan efektifitas dan efisiensi pelayanan penelusuran pustaka pada SIRREF JTETI UGM, diharapkan pada penelitian selanjutnya dengan penerapan ontologi

Dari hasil penelitian ini, diharapkan dapat diperoleh sensor yang selektif terhadap kreatin, sehingga metode potensiometri menggunakan elektroda pasta karbon/MIP

23 BUKU SISWA: Matematika Kelas XI Tunanetra Dari hasil tersebut kita dapat menghitung peluang empirik munculnya masing-masing sisi uang logam?. Peluang empirik