1. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Matematika Siklus 1
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN ( RPP ) MATEMATIKA
SIKLUS I
Sekolah : SD Negeri Banjiran Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : IV
Semester : 2
Waktu : 2 x prt (4 x 35 menit) Pengembang : Abdul Kholiq
I Standar Kompetensi :
6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah II. Kompetensi Dasar
6.3 Menjumlahkan berbagai bentuk pecahan. 6.4 Mengurangkan pecahan
III. Indikator
Siswa dapat menjumlahkan dua pecahan biasa yang berpenyebut sama. Siswa dapat menjumlahkan dua pecahan biasa yang berpenyebut tidak sama. Siswa dapat mengurangkan dua pecahan biasa yang berpenyebut sama. Siswa dapat mengurangkan dua pecahan biasa yang berpenyebut tidak sama. IV. Tujuan Pembelajaran
Pertemuan I
1. Pada saat siswa menyimak masalah matematika penjumlahan pecahan berpenyebut
sama, siswa dapat menjelaskan cara menyelesaikan penjumlahan pecahan yang berpenyebut sama dengan benar.
2. Ketika siswa menyimak masalah matematika penjumlahan pecahan berpenyebut
tidak sama, siswa dapat menjelaskan cara menyelesaikan penjumlahan pecahan yang berpenyebut tidak sama dengan benar.
3. Pada saat siswa menjelaskan penjumlahan pecahan siswa dapat membuat
simbol-simbol dari penjumlahan pecahan tersebut dengan benar.
4. Ketika diskusi kelas berlangsung, siswa dapat mempresentasikan cara
menyelesaikan penjumlahan pecahan berpenyebut sama dan pecahan berpenyebut tidak sama dengan tepat.
5. Setelah salah satu siswa mempresentasikan cara menyelesaikan penjumlahan
pecahan berpenyebut sama dan pecahan berpenyebut tidak sama, siswa yang lain dapat memberikan tanggapan tentang cara menyelesaikan penjumlahan pecahan dengan alasan-alasan yang tepat.
6. Ketika kegiatan refleksi berlangsung siswa dapat menyampaikan potensi dirinya
tentang cara menyelesaikan penjumlahan pecahan dengan tepat. Pertemuan II
1. Pada saat siswa menyimak masalah matematika pengurangan pecahan berpenyebut sama, siswa dapat menjelaskan cara menyelesaikan pengurangan pecahan yang berpenyebut sama dengan benar.
2. Ketika siswa menyimak masalah matematika pengurangan pecahan berpenyebut tidak sama, siswa dapat menjelaskan cara menyelesaikan pengurangan pecahan yang berpenyebut tidak sama dengan benar.
3. Pada saat siswa menjelaskan penjumlahan pecahan siswa dapat membuat simbol-simbol dari pengurangan pecahan tersebut dengan benar.
4. Ketika diskusi kelas berlangsung, siswa dapat mempresentasikan cara menyelesaikan pengurangan pecahan berpenyebut sama dan pecahan berpenyebut tidak sama dengan tepat.
5. Setelah salah satu siswa mempresentasikan cara menyelesaikan pengurangan pecahan berpenyebut sama dan pecahan berpenyebut tidak sama, siswa yang lain dapat memberikan tanggapan tentang cara menyelesaikan penjumlahan pecahan dengan alasan-alasan yang tepat.
6. Ketika kegiatan refleksi berlangsung siswa dapat menyampaikan potensi dirinya tentang cara menyelesaikan pengurangan pecahan dengan tepat.
V. Materi Pembelajaran 1. Operasi hitung pecahan.
2. Penjumlahan pecahan berpenyebut sama. 3. Penjumlahan pecahan berpenyebut tidak sama. 4. Pengurangan pecahan berpenyebut sama. 5. Pengurangan pecahan berpenyebut tidak sama VI. Model dan Metode Pembelajaran
Model pembelajaran : Pembelajaran kooperatif dengan pendekatan matematika Realistik (PMR)
Metode : menyimak , diskusi (kelompok, kelas), tanya jawab VII. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan ke-1
Uraian kegiatan Karakter
1. Pendahuluan (10 menit) Apersepsi :
a. Guru bertanya bagaimana caranya menentukan pecahan senilai dari sutu pecahan.
b. Guru bertanya cara menyederhanakan pecahan. biasa
Motivasi :
a. Marilah kita pelajari cara menyelesaikan penjumlahan pecahan dengan sungguh-sungguh, sehingga kita lebih mensyukuri karunia yang diberikan oleh Tuhan YME
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan langkah-langkah pembelajaran.
2. Kegiatan Inti (40 menit)
a. Siswa diberi contoh masalah matematika sederhana yang ada di sekitar siswa untuk menentukan suatu masalah yang sering dialami siswa yang berhubungan dengan materi untuk menentukan ide.(eksplorasi) .
b. siswa menyimak materi cara menyelesaikan penjumlahan pecahan yang berpenyebut sama dan tidak sama. (eskplorasi)
c. siswa menerima pertanyaan dari guru tentang penjumlahan pecahana yang berpenyebut sama dan tidak sama. (elaborasi)
d. siswa secara individu mencari cara menjumlah pecahan dengan penyebut sama dan tidak sama. (elaborasi)
Mandiri
Bertanggung jawab
e. Siswa mbementuk kelompok yang terdiri 5-6 orang
f. siswa mendiskusikan cara menyelesaikan penjumlahan pecahan berpenyebut sama dan tidak sama. (konfirmasi)
g. Siswa menjelaskan cara menjumlah pecahan berpenyebut sama dan tidak sama (elaborasi)
h. Siswa berdiskusi dalam kelas
i. Siswa mempresentasikan cara menyelesaikan penjumlahan pecahan berpenyebut sama dan tidak sama. (elaborasi)
j. Siswa lain memberi tanggapan dari presentasi (konfirmasi)
Toleransi Percaya diri
3. Penutup (20 menit)
Siswa didampingi oleh guru menegaskan kembali cara menjumlah pecahan berpenyebut sama dan tidak sama.
Siswa mengerjakan tes evaluasi.
Siswa bersama-sama melakukan refleksi. Pertemuan Kedua
Uraian kegiatan Karakter
1. Pendahuluan (10 menit) Apersepsi :
c. Guru bertanya tentang pelajaran yang lalu, bagaimana caranya menjumlah pecahan.
d. Guru bertanya cara menjumlah pecahan yang berpenyebut tidak sama.
Motivasi :
b. Marilah kita pelajari cara menyelesaikan pengurangan pecahan dengan sungguh-sungguh, sehingga kita lebih mensyukuri karunia yang diberikan oleh Tuhan YME
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan langkah-langkah pembelajaran.
2. Kegiatan Inti (40 menit)
a. Siswa diberi contoh masalah matematika sederhana yang ada di sekitar siswa untuk menentukan suatu masalah yang sering dialami siswa yang berhubungan dengan materi untuk menentukan ide.(eksplorasi) .
b. siswa menyimak materi cara menyelesaikan pengurangan pecahan yang berpenyebut sama dan tidak sama. (eskplorasi)
c. siswa menerima pertanyaan dari guru tentang pengurangan pecahana yang berpenyebut sama dan tidak sama. (elaborasi)
d. siswa secara individu mencari cara menyelesaikan pengurangan pecahan dengan penyebut sama dan tidak sama. (elaborasi)
e. Siswa membentuk kelompok yang terdiri 4-5 orang
f. siswa mendiskusikan cara menyelesaikan pengurangan pecahan berpenyebut sama dan tidak sama. (konfirmasi)
g. Siswa menjelaskan cara mengurangkan pecahan berpenyebut sama dan tidak sama (elaborasi)
h. Siswa berdiskusi dalam kelas
i. Siswa mempresentasikan cara menyelesaikan pengurangan pecahan berpenyebut sama dan tidak sama. (elaborasi)
j. Siswa lain memberi tanggapan dari presentasi (konfirmasi) 3. Penutup (20 menit)
Siswa didampingi oleh guru menegaskan kembali cara menjumlah pecahan berpenyebut sama dan tidak sama.
Siswa mengerjakan tes formatif
Siswa bersama-sama melakukan refleksi
Alat dan Bahan/Sumber Belajar 1. Alat dan Bahan:
1) Mika transparan
2) Potongan kertas berbentuk lingkaran
3) Potongan kertas berbentuk persegi dan persegi panjang. 2. Sumber Belajar:
1) KTSP SD Negeri Banjiran 2) Promes
3) Silabus
4) Supardjo. Matematika Gemar Berhitung Kelas IV SD. – Solo: Tiga Serangkai,2004. Halaman 97-102
5) HANDOKO, Tri. Terampil Matematika 6 untuk SD kelas IV. – Jakarta: Yudhistira, 2006. Halaman 127-129
6) Ayo Belajar Matematika SD Kelas IV. – Jakarta : Pusat Perbukuan Depdiknas, 2008. Halaman 172-178
7) Buku penunjang lain yang relevan VIII. Penilaian
Proses belajar : Unjuk kerja pengamatan, uk diskusi
UK Presentasi (kebenaran jawaban) (instrumen dalam lampiran) Hasil belajar : Tes Tertulis (obyektif dan esei)
RUBRIK PENILAIAN PENGAMATAN MENYIMAK Nama :
Kelas / semester : IV/2
Sekolah : SD N Banjiran
1 2 3 4 1 Siswa melakukan seluruh kegiatan menyimak
2 Waktu yang digunakan siswa untuk menyimak
Keterangan : Siswa menyimak:
Skor 4 jika siswa benar-benar menyimak Skor 3 jika siswa menyimak
Skor 2 jika siswa kurang menyimak Skor 1 jika siswa tidak menyimak
Waktu yang digunakan siswa melakukan pengamatan Skor 4 jika siswa menyimak selama 5 menit
Skor 3 jika siswa menyimak selama 4 menit Skor 2 jika siswa menyimak selama 3 menit Skor 1 jika siswa menyimak selama 2 menit
RUBRIK PENILAIAN DISKUSI Kelompok :
Kelas / semester : Sekolah :
NO KEGIATAN SKOR
1 2 3 4
1 Jumlah pendapat yang disampaikan 2 Kejelasan menyampaikan substansi 3 Waktu yang digunakan untuk diskusi
Keterangan :
N = x 100 N = Jumlah skor x 100 8
Jumlah pendapat yang disampaikan : Skor 4 jika siswa menyampaikan 4 pendapat Skor 3 jika siswa menyampaikan 3 pendapat Skor 2 jika siswa menyampaikan 2 pendapat Skor 1 jika siswa menyampaikan 1 pendapat Kejelasan menyampaikan substansi :
Skor 4 jika siswa sangat jelas dalam menyampaikan substansi Skor 3 jika siswa jelas dalam menyampaikan substansi Skor 2 jika siswa kurang jelas dalam menyampaikan substansi Skor 1 jika siswa tidak jelas dalam menyampaikan substansi Waktu yang digunakan untuk diskusi
Skor 4 jika siswa berdiskusi selama 10 menit Skor 3 jika siswa berdiskusi selama 7 menit Skor 2 jika siswa berdiskusi selama 5 menit Skor 1 jika siswa berdiskusi selama 2 menit
Rubrik Penilaian Ketika Presentasi
Sekolah : SD N Banjiran Kelas / Semester : IV Mata Pelajaran : Matematika Nama Siswa :
NO. Uraian SKOR
1 2 3 4
1 Dalam menyampaikan presentasi
2. Tingkat kebenaran / keaslian data hasil pengamatan 3. Menjawab pertanyaan kelompok lain
4. Penggunaan Bahasa dalam presentasi JUMLAH
Nilai = Jumlah Skor x 100 16
KETERANGAN :
1. Dalam menyampaikan presentasi
Skor 1 jika tidak ada yang bersedia menyampaikan. Skor 2 jika berani maju namun dengan rasa takut/gugup.
Skor 3 jika berani menyampaikan hanya 2 dari anggota kelompok.
Skor 4 jika semua anggota kelompok berani menyampaikan dengan jelas. 2. Tingkat kebenaran/keaslian data hasil pengamatan
Skor 1 jika yang disampaikan tidak tepat atau < 30%
Skor 2 jika yang disampaikan tingkat kebenarannya 30 % - 55 % Skor 3 jika yang disampaikan tingkat kebenarannnya 56 % - 80 % Skor 4 jika yang disampaikan tingkat kebenarannnya 81 % - 100 % 3. Menjawab pertanyaan kelompok lain
Skor 1 jika tidak pernah menjawab pertanyaan dari kelompok lain. Skor 2 jika berani menjawab namun jawaban kurang tepat.
Skor 3 jika berani menjawab 1 pertanyaan dari kelompok lain dengan jawaban tepat atau menambah jawaban teman.
Skor 4 jika berani menjawab 2 atau lebih pertanyaan kelompok lain dengan jawaban tepat dan mudah dipahami.
4. Penggunaan Bahasa dalam presentasi
Skor 1 jika tidak menggunakan bahasa Indonesia Skor 2 jika menggunakan bahasa campuran
Skor 3 jika presentasi dengan menggunakan bahasa Indonesia namun kurang tepat. Skor 4 jika presentasi dengan menggunakan bahasa dengan tepat
Banjiran, Maret 2012 Mengetahui
Guru Kelas Praktikan
Syukriyah Abdul Kholiq
NIP .196812102008012012 NIM.262010750
Mengetahui Kepala Sekolah
Dra. Sumiatun NIP.195704291978022001
LAMPIRAN Materi Pelajaran
Penjumlahan Pecahan
Seperti pada bilangan-bilangan yang telah kita pelajari terdahulu, dalam bilangan pecahan juga berlaku operasi hitung penjumlahan. Hanya saja aturan-aturannya sedikit berbeda. Bagaimana aturan penjumlahan pecahan? Mari kita perhatikan contoh di bawah ini. Contoh:
Tentukan hasil penjumlahan pecahan berikut ini. 1. 1∕4 + 1∕4 2. 2∕7 + 3∕7 Jawab 1. 1∕4 + 1∕4 = 1 + 1 =2∕4 = 1∕2 4 2. 2∕7 + 3∕7 = 2 + 3 = 5∕7 7
Dari contoh di atas, dapat kita tuliskan aturan penjumlahan pecahan yang berpenyebut sama sebagai berikut.
Bagaimana dengan penjumlahan pecahan yang penyebutnya berbeda? Tentu saja dilakukan dengan mengubah ke bentuk pecahan lain yang senilai sehingga penyebutnya menjadi sama. Contoh :
Penjumlahan pecahan yang berpenyebut sama dilakukan dengan menjumlahkan pembilang-pembilangnya. Sedangkan penyebutnya tidak dijumlahkan.
1. 1∕2 + 1∕3
2. 3∕5 + 2∕7
Jawab :
1. Bentuk yang senilai dengan 1∕2 adalah 2∕4 , 3∕6 , 4∕8 , 5∕10
Bentuk yang senilai dengan 1∕3 adalah 2∕6 , 3∕9 , 4∕12 , 5∕15
Pecahan yang senilai dengan 1∕2 dan 1∕3 yang berpenyebut sama adalah 3∕6 dan 2∕6 1∕2 + 1∕3 = 3∕6 + 2∕6 = 2 + 3 = 5∕6 Jadi 1∕2 + 1∕3 = 5∕6
6
2. Bentuk senilai 3∕5 adalah 6∕10 , 9∕15 , 12∕20 , 15∕25 , 18∕30 , 21∕35
Bentuk senilai 2∕7 adalah 4∕14 , 6∕21 , 8∕28 , 10∕35 , 12∕42
Pecahan yang senilai dengan 3∕5 dan 2∕7 yang berpenyebut sama adalah 21∕35 dan 10∕35
3∕5 + 2∕7 = 21∕35 + 10∕35 = 21 +103 = 31∕35 Jadi 3∕5 + 2∕7 = 31∕35
35
Pengurangan Pecahan
Operasi hitung pengurangan dalam pecahan mempunyai aturan serupa dengan penjumlahan dalam pecahan. Mari kita perhatikan contoh berikut ini.
Contoh:
Tentukan hasil pengurangan pecahan berikut ini. 1. 3∕4 – 1∕4 2. 5∕8 – 3∕8 Jawab: 1. 3∕4 – 1∕4 = 3 – 1 = 2∕4 = 1∕2 4 2. 5∕8 – 3∕8 = 5 – 3 = 2∕8 = 1∕4 8
Dari contoh di atas, dapat kita tuliskan aturan pengurangan pecahan yang berpenyebut sama sebagai berikut.
Pengurangan pecahan yang berpenyebut sama dilakukan dengan mengurangkan pembilang-pembilangnya. Sedangkan penyebutnya tidak dikurangkan.
Bagaimana dengan pengurangan pecahan yang penyebutnya berbeda? Tentu saja dilakukan dengan mengubah ke bentuk pecahan lain yang senilai sehingga penyebutnya menjadi sama.
Contoh:
Tentukan hasil pengurangan 5∕8 − 1∕6
Jawab:
Bentuk senilai 5∕8 adalah 10∕16 ,15∕24 , 20∕32 ,25∕40
Bentuk senilai 1∕6 adalah 2∕12 ,3∕18 , 4∕24 , 5∕30
Pecahan 5∕8 senilai 15∕24 ,dan pecahan 1∕6 senilai 4∕24 5∕8 – 3∕18 = 15∕24 – 4∕24 = 15 – 4 = 11∕24
24
Nah kawan, mari kita tuliskan aturan pengurangan pecahan yang berbeda penyebutnya. 1. Samakan penyebut dengan KPK kedua bilangan (mencari bentuk
pecahan yang senilai).
Kelompok : ... Anggota : 1. ... 2. ... 3. ... 4. ... 5. ...
LEMBAR KERJA (Pertemuan 1)
A. Diskusikanlah bersama kelompokmu !
1. Adi mempunyai sebuah apel. Apel tersebut dipotong menjadi 3 bagian yang sama. Berapa bagian satu potong apel tersebut. Tuliskan simbol (kalimat) matematika dari potongan apel tersebut !
2. Ibu membeli ¼ kg gula pasir di toko Aman dan membeli lagi ¼ kg di toko Hasil.Berapa kg gula yang dibeli ibu seluruhnya?
3. Seorang pedagang beras menjual 2/5 kwintal beras kemudian menjual lagi 3/10 kwintal
berasnya. Berapa kwintal beras pedagang yang laku terjual ?
Kelompok : ... Anggota : 1. ... 2. ... 3. ... 4. ... 5. ... LEMBAR KERJA (Pertemuan 2)
B. Diskusikanlah bersama kelompokmu !
1. Santi mempunyai sebuah jambu. Jambu tersebut dipotong menjadi 4 yang sama besarnya. Menjadi berapa bagian salah satu potongan jambu tersebut dipotong. tuliskan simbol (kalimat) matematika dari jambu tersebut !
2. Murni membeli ¾ m pita, ¼ m pita tersebut diberikan kepada Tuti berapa meter pita yang dimiliki Murni sekarang?
3. Pak Budi membeli 4
/
5 kwintal kedelai, 1/
3 kedelai tersebut direbus untuk membuattempe. Berapa kwintal sisa kedelai Pak budi ?
Tes Evaluasi (Pertemuan 1) Siklus 1 Mata Pelajaran : Matematika
KD : 6.3 Menjumlahkan pecahan Hari/Tanggal : ……
Waktu : ……..
Kerjakanlah soal-soal di bawah ini dengan tepat! 1. 2/7 + 3/7 = .... 2. 1/5 + 2/5 = .... 3. 5/9 + 2/9 = .... 4. 5/15 + 3/15 = .... 5. 5/12 + 1/12 = .... 6. 1/4 + 1/3 = .... 7. 2/5 + 3/15 = .... 8. ½ + 1/4 = .... 9. 3/7 + 1/3 = .... 10. 2/3 + 2/9 = ....
Tes Evaluasi (Pertemuan 2) Siklus 1 Mata Pelajaran : Matematika
KD : 6.4 Mengurangkan pecahan Hari/Tanggal : ……... Waktu : ……... Nama : ... Kelas : IV Nomor : ...
Kerjakanlah soal –soal di bawah ini dengan cermat!
1. ¾ - ¼ = .... 2. 4
/
6–
2/
6= ....
3. 8/
11–
5/
11= ....
4. 15/
20–
8/
20= ....
5. 5/
8–
3/
8= ....
6. 5/
9–
2/
6= ....
7. 4/
6–
6/
10= ....
8. 2/
4–
3/
8= ....
9. 8/
10–
13/
20= ....
10. 16/
21–
4/
7= ....
Kunci Jawaban Tes Evaluasi Siklus 1
Kunci jawaban Lembar Kerja Pertemuan I
1. Satu potong apel tersebut adalah satu bagian dari 3 ditulis 1/3
2. Gula yang dibeli ibu adalah ¼ + ¼ = 2/4 = ½
Jadi gula yang dibeli ibu adalah 2/4 kg atau ½ kg 3. Beras yang terjual 2/5 + 3/10 = ....
Penyebut kedua pecahan adalah 5 dan 10, maka KPK-nya 10
2/5 + 3/10 = 4/10 + 3/10 = 7/10
Jadi beras yang terjual adala 7/10 kwintal
Kunci jawaban Lembar Kerja Pertemuan 2
1. Jambu tersebut setelah dipotong menjadi 4 maka menjadi 4 bagian. Simbol atau kalimat matematikanya 4/4
2. Pita Murni sekarang ¾ - ¼ = 2/4 = ½
3. Sisa kedelai Pak Budi 4/5 – 1/3 = ....
Penyebut kedua pecahan adalah 5 dan 3, maka KPK-nya 15
4/5 – 1/3 = 12/15 – 5/15 = 7/15
Jadi sisa kedelai Pak Budi adalah 7/15 kwintal
Kunci jawaban tes formatif 1 1. 5/7 2. 3/5 3. 7/9 4. 8/15 5. 6/12 6. 3/12 + 4/12 = 7/12 7. 6/15 + 3/15 = 9/15
8. 2/4 + ¼ = ¾
9. 9/21 + 7/21 = 16/21
10. 6/9 + 2/9 = 8/9
Kunci jawaban tes formatif 2 1. 2/4 2. 2/6 3. 3/11 4. 8/15 5. 2/8 6. 10/18 – 6/18 = 4/18 7. 20/30 – 18/30 = 3/30 8. 4/8 – 3/8 = 1/8 9. 16/20 – 13/20 = 3/20 10. 16/21 – 12/21 = 4/21
DAFTAR NILAI SIKLUS I
NO. NAMA NILAI SIKLUS I
1 2 RATA2 1 AS 90 100 95 2 AK 60 60 60 3 RL 60 70 65 4 DP 100 100 100 5 MA 60 100 80 6 QA 60 100 80 7 ZA 80 90 85 8 FA 90 90 90 9 MQ 80 90 85 10 MF 80 80 80 11 MYI 60 70 65 12 M M 70 90 80 13 AMF 70 90 80 14 NK 90 100 95 15 RF 70 90 80 16 BN 50 70 60 17 MS 50 60 55 18 MD 90 80 85 19 SA 50 60 55 20 NKB 100 100 100 21 MN 100 80 90 22 NZ 80 80 80 23 MY 70 70 70 24 MH 90 100 95 25 KHR 70 90 80 26 YA 80 80 80 27 AJS 80 90 85 Jumlah 2030 2280 2155 Rata-rata 75,19 84,44 79,81 Persentase Ketuntasan 74 Nilai Terendah 50 60 55 Nilai Tertinggi 100 100 100
2. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) Matematika Siklus 2 RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
( RPP ) MATEMATIKA SIKLUS II
Sekolah : SD Negeri Banjiran
Mata Pelajaran : Matematika
Kelas/Semester : IV
Semester : 2
Waktu : 2 x prt (4 x 35 menit)
Pengembang : Abdul Kholiq
I Standar Kompetensi :
6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah II. Kompetensi Dasar
6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan. III. Indikator
Siswa dapat melakukan penjumlahan dan pengurangan pecahan.
Siswa dapat memecahkan masalah sehari-hari yang melibatkan penjumlahan dan pengurangan pecahan.
IV.Tujuan Pembelajaran Pertemuan I
Pada saat siswa menyimak masalah matematika operasi penjumlahan dan pengurangan pecahan , siswa dapat menjelaskan cara menyelesaikan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan benar.
1. Pada saat siswa menjelaskan penjumlahan dan pengurangan pecahan siswa dapat membuat simbol-simbol dari penjumlahan dan pengurangan pecahan tersebut dengan benar.
2. Ketika diskusi kelas berlangsung, siswa dapat mempresentasikan cara menyelesaikan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan tepat.
3. Setelah salah satu siswa mempresentasikan cara menyelesaikan penjumlahan dan pengurangan pecahan, siswa yang lain dapat memberikan tanggapan tentang cara menyelesaikan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan alasan-alasan yang tepat.
4. Ketika kegiatan refleksi berlangsung siswa dapat menyampaikan potensi dirinya tentang cara menyelesaikan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan tepat. Pertemuan II
5. Pada saat siswa menyimak masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan, siswa dapat menjelaskan cara menyelesaikan permaslahan tersebut dengan benar.
6. Pada saat siswa menjelaskan cara menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan siswa dapat membuat simbol-simbol dari penjumlahan dan pengurangan pecahan tersebut dengan benar. 7. Ketika diskusi kelas berlangsung, siswa dapat mempresentasikan cara
menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan tepat.
8. Setelah salah satu siswa mempresentasikan cara menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan, siswa yang lain dapat memberikan tanggapan tentang cara menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan alasan-alasan yang tepat.
9. Ketika kegiatan refleksi berlangsung siswa dapat menyampaikan potensi dirinya tentang cara menyelesaikan masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan tepat.
III. Materi Pembelajaran
1. Penjumlahan dan pengurangan pecahan. 2. Menyelesaikan masalah pecahan.
IV. Model dan Metode Pembelajaran
Model pembelajaran : Pembelajaran kooperatif dengan pendekatan matematika Realistik (PMR)
Metode : menyimak , diskusi (kelompok, kelas), tanya jawab V. Langkah-langkah Pembelajaran
Pertemuan ke-1
Uraian kegiatan Karakter
1.Pendahuluan (10 menit) Apersepsi :
e. Guru bertanya bagaimana caranya menyelesaikan penjumlahan pecahan berpenyebut sama.
f. Guru bertanya cara mengurangkan pecahan berpenyebut sama.
Motivasi :
c. Marilah kita pelajari cara menyelesaikan masalah penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan sungguh-sungguh, sehingga kita lebih mensyukuri karunia yang diberikan oleh Tuhan YME
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan langkah-langkah pembelajaran.
4. Kegiatan Inti (40 menit)
a. Siswa diberi contoh masalah matematika yang ada di sekitar siswa untuk menentukan suatu masalah yang sering dialami siswa yang berhubungan dengan materi untuk menentukan ide.(eksplorasi) . b. Siswa menyimak materi cara menyelesaikan penjumlahan dan
Mandiri
pengurangan pecahan yang berpenyebut sama dan tidak sama. (eskplorasi)
c. Siswa menerima pertanyaan dari guru tentang masalah sehari-hari yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. Misalnya :
Pak Dasuki mempunyai kebun di dua tempat yang pertama seluas 1/3
hektar dan yang kedua seluas ¼ hektar. Berapa luas kebun Pak Dasuki seluruhnya ? (elaborasi)
d. Siswa secara individu mencari cara menjumlah dan mengurangkan pecahan . (elaborasi)
e. Siswa membentuk kelompok yang terdiri 5-6 orang
f. siswa mendiskusikan cara menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (konfirmasi)
g. Siswa menjelaskan cara menyelesaikann masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan (elaborasi)
h. Siswa berdiskusi dalam kelas
i. Siswa mempresentasikan cara menyelesaikan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (elaborasi)
j. Siswa lain memberi tanggapan dari presentasi (konfirmasi)
jawab
Kerjasama
Toleransi Percaya diri
5. Penutup (20 menit)
Siswa didampingi oleh guru menegaskan kembali cara menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan.
Siswa mengerjakan tes formatif.
Siswa bersama-sama melakukan refleksi Pertemuan Kedua
Uraian kegiatan Karakter
1. Pendahuluan (10 menit) Apersepsi :
g. Guru bertanya tentang pelajaran yang lalu, bagaimana
caranya menjumlah pecahan.
h. Guru bertanya cara menjumlah pecahan yang berpenyebut tidak sama.
Motivasi :
d. Marilah kita pelajari cara menyelesaikan masalahyang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan dengan sungguh-sungguh, sehingga kita lebih mensyukuri karunia yang diberikan oleh Tuhan YME
Guru menyampaikan tujuan pembelajaran dan langkah-langkah pembelajaran.
4. Kegiatan Inti (40 menit)
a. Siswa diberi contoh masalah matematika sederhana yang ada di sekitar siswa untuk menentukan suatu masalah yang sering dialami siswa yang berhubungan dengan materi untuk menentukan ide.(eksplorasi) .
b. Siswa menyimak materi cara menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan . (eskplorasi)
c. Siswa menerima pertanyaan dari guru tentang cara menyelesaikan masalah matematika yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (elaborasi)
d. Siswa secara individu mencari cara menyelesaikan masalah matematika yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (elaborasi)
e. Siswa membentuk kelompok yang terdiri 4-5 orang
f. siswa mendiskusikan cara menyelesaikan masalah matematika yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (konfirmasi)
g. Siswa menjelaskan cara menyelesaika masalah matematika yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (elaborasi) h. Siswa berdiskusi dalam kelas
i. Siswa mempresentasikan cara menyelesaikan masalah matematika
Mandiri Bertanggung jawab Kerjasama Toleransi Percaya diri
yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahan. (elaborasi)
j. Siswa lain memberi tanggapan dari presentasi (konfirmasi) 5. Penutup (20 menit)
Siswa didampingi oleh guru menegaskan kembali cara masalah matematika yang berkaitan dengan penjumlahan dan pengurangan pecahana.
Siswa mengerjakan tes formatif
Siswa bersama-sama melakukan refleksi
VI. Alat dan Bahan/Sumber Belajar 4. Alat dan Bahan:
4) Mika transparan
5) Potongan kertas berbentuk lingkaran
6) Potongan kertas berbentuk persegi dan persegi panjang. 5. Sumber Belajar:
8) KTSP SD Negeri Banjiran 9) Promes
10) Silabus
11) Supardjo. Matematika Gemar Berhitung Kelas IV SD. – Solo: Tiga Serangkai,2004. Halaman 97-102
12) HANDOKO, Tri. Terampil Matematika 6 untuk SD kelas IV. – Jakarta: Yudhistira, 2006. Halaman 127-129
13) Ayo Belajar Matematika SD Kelas IV. – Jakarta : Pusat Perbukuan Depdiknas, 2008. Halaman 172-178
14) Buku penunjang lain yang relevan VII.Penilaian
Proses belajar : Unjuk kerja pengamatan, uk diskusi
UK Presentasi (kebenaran jawaban) (instrumen dalam lampiran) Hasil belajar : Tes Tertulis (obyektif dan esei)
RUBRIK PENILAIAN PENGAMATAN MENYIMAK Nama :
Kelas / semester : IV/2
Sekolah : SD N Banjiran
NO KEGIATAN SKOR
1 2 3 4
1 Siswa melakukan seluruh kegiatan menyimak 2 Waktu yang digunakan siswa untuk menyimak
Keterangan : Siswa menyimak:
Skor 4 jika siswa benar-benar menyimak Skor 3 jika siswa menyimak
Skor 2 jika siswa kurang menyimak Skor 1 jika siswa tidak menyimak
Waktu yang digunakan siswa melakukan pengamatan Skor 4 jika siswa menyimak selama 5 menit
Skor 3 jika siswa menyimak selama 4 menit Skor 2 jika siswa menyimak selama 3 menit Skor 1 jika siswa menyimak selama 2 menit N = Jumlah skor x 100
RUBRIK PENILAIAN DISKUSI Kelompok : Kelas / semester : IV Sekolah : SD N Banjiran NO KEGIATAN SKOR 1 2 3 4
1 Jumlah pendapat yang disampaikan 2 Kejelasan menyampaikan substansi 3 Waktu yang digunakan untuk diskusi
Keterangan :
Jumlah pendapat yang disampaikan : Skor 4 jika siswa menyampaikan 4 pendapat Skor 3 jika siswa menyampaikan 3 pendapat Skor 2 jika siswa menyampaikan 2 pendapat Skor 1 jika siswa menyampaikan 1 pendapat Kejelasan menyampaikan substansi :
Skor 4 jika siswa sangat jelas dalam menyampaikan substansi N = x 100
Skor 3 jika siswa jelas dalam menyampaikan substansi Skor 2 jika siswa kurang jelas dalam menyampaikan substansi Skor 1 jika siswa tidak jelas dalam menyampaikan substansi Waktu yang digunakan untuk diskusi
Skor 4 jika siswa berdiskusi selama 10 menit Skor 3 jika siswa berdiskusi selama 7 menit Skor 2 jika siswa berdiskusi selama 5 menit Skor 1 jika siswa berdiskusi selama 2 menit
Rubrik Penilaian Ketika Presentasi
Sekolah : SD N Banjiran Kelas / Semester : VI Mata Pelajaran : Matematika Nama Siswa :
NO. Uraian SKOR
1 2 3 4
1 Dalam menyampaikan presentasi
2. Tingkat kebenaran / keaslian data hasil pengamatan 3. Menjawab pertanyaan kelompok lain
4. Penggunaan Bahasa dalam presentasi JUMLAH
KETERANGAN :
Dalam menyampaikan presentasi
Skor 1 jika tidak ada yang bersedia menyampaikan. Skor 2 jika berani maju namun dengan rasa takut/gugup.
Nilai = Jumlah Skor x 100 16
Skor 3 jika berani menyampaikan hanya 2 dari anggota kelompok.
Skor 4 jika semua anggota kelompok berani menyampaikan dengan jelas. Tingkat kebenaran/keaslian data hasil pengamatan
Skor 1 jika yang disampaikan tidak tepat atau < 30%
Skor 2 jika yang disampaikan tingkat kebenarannya 30 % - 55 % Skor 3 jika yang disampaikan tingkat kebenarannnya 56 % - 80 % Skor 4 jika yang disampaikan tingkat kebenarannnya 81 % - 100 % Menjawab pertanyaan kelompok lain
Skor 1 jika tidak pernah menjawab pertanyaan dari kelompok lain. Skor 2 jika berani menjawab namun jawaban kurang tepat.
Skor 3 jika berani menjawab 1 pertanyaan dari kelompok lain dengan jawaban tepat atau menambah jawaban teman.
Skor 4 jika berani menjawab 2 atau lebih pertanyaan kelompok lain dengan jawaban tepat dan mudah dipahami.
Penggunaan Bahasa dalam presentasi
Skor 1 jika tidak menggunakan bahasa Indonesia Skor 2 jika menggunakan bahasa campuran
Skor 3 jika presentasi dengan menggunakan bahasa Indonesia namun kurang tepat. Skor 4 jika presentasi dengan menggunakan bahasa dengan tepat.
Banjiran, Maret 2012 Mengetahui
Guru Kelas IV Praktikan
Syukriyah, Abdul Kholiq
NIP .196812102008012012 NIM.262010750
Mengetahui Kepala Sekolah
Dra. Sumiatun
Lampiran Materi Pelajaran Menyelesaikan Masalah Pecahan
Setelah memahami bentuk-bentuk pecahan dan operasi hitung penjumlahan dan pengurangannya, berikutnya akan kita gunakan untuk menyelesaikan masalah-masalah yang berkaitan dengan bilangan pecahan. Mari kita perhatikan contoh masalah beserta
penyelesaiannya berikut ini.
1. Ibu Ema membuat sebuah kue yang cukup besar. Kue tersebut dipotong-potong menjadi 16 bagian yang sama besar. Pulang sekolah Ema mengajak Menik ke rumahnya. Ema dan Menik masing-masing makan 2 potong kue.
a. Berapa bagian kue yang dimakan Ema dan Menik? b. Berapa bagian kue yang masih tersisa?
Penyelesaian:
a. Kue dibagi menjadi 16 potong, kemudian dimakan Ema 2 potong dan dimakan Menik 2 potong.
Ema makan 2∕16 bagian kue. Menik makan 2∕16 bagian kue. 2∕16 + 2∕16 = 2 + 2 = 4∕16 = 1∕4
16
Jadi, kue yang dimakan Ema dan Menik 1∕4 bagian.
b. Kue yang dimakan Ema dan Menik 1∕4 bagian.
Sisa kue = 1 – 1∕4 = 4∕4 − 1∕4 = 3∕4
Jadi, kue yang masih tersisa ada 3∕4 bagian.
2. Ayah Marbun mengecat kayu yang panjangnya 8∕10 meter dengan warna hijau dan kuning.
Sepanjang 1∕2 meter dicat berwarna hijau. Berapa meter panjang kayu yang dicat kuning?
Penyelesaian:
Panjang kayu 8∕10 meter. Dicat hijau sepanjang 1∕2 meter. Sisanya dicat kuning sepanjang 8∕10 – 1∕2 = 8∕10 − 5∕10 = 3∕10
Jadi, panjang kayu yang dicat kuning adalah 3∕10 meter.
Nah kawan, di atas telah diberikan contoh masalah yang berkaitan dengan pecahan beserta penyelesaiannya. Jika ada yang masih belum jelas, jangan ragu untuk bertanya kepada guru. LEMBAR KERJA (Pertemuan 1)
KISI-KISI SOAL LEMBAR KERJA
SATUAN PENDIDIKAN : SEKOLAH DASAR
MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
KELAS SEMESTER : IV/2
STANDAR KOMPETENSI : 6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah
Kompetensi Dasar Indikator soal Jenis
soal Ranah Kognitif Nomor soal 1.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan. 1.5.1 Menyelesaikan soal penjumlahan pecahan. 1.5.2 Menyelesaikan soal Penjumlahan pecahan 1.5.3 Menyelesaikan soal penjumlahan dan pengurangan 1.5.4 Menyelesaikan soal penjumlahan dan pengurangan Uraian Uraian Uraian uraian C2 C2 C2 C2 1 2 3 4
SOAL LKS Kelompok : ... Anggota : 1. ... 2. ... 3. ... 4. ... 5. ... 6. ... A. Diskusikanlah bersama kelompokmu !
1. Seorang pedagang buah mempunyai persediaan buah sebanyak 5/6 kwintal.
Kemudian membeli buah lagi sebanyak ¾ kwintal. Tuliskan simbol (kalimat) matematika dari soal tersebut ! Berapa kwintal banyaknya persediaan buah pedagang tersebut ?
2. Bu Salamah membeli gula 9/10 kg,digunakan untuk membuat minuman sebanyak
¾ kg. Berapa kg sisa gula Bu Salamah ?
3. Bu Siti membuat sebuah kue yang cukup besar. Kue tersebut dipotong-potong menjadi 12 bagian sama besar. Kue tersebut diberikan kepada Erma 2 potong dan Sari 2 potong.
a. Berapa bagian kue yang diberikan kepada Erma dan Sari ? b. Berapa bagian kue yang masih tersisa ?
4. Pak Jalal mempunyai sepetak tanah di belakang rumah ¼ bagian ditanami pohon ubi jalar, sedangkan 2/3 bagian ditanami pohon terong, dan sisanya ditanami pohon jagung.
a. Berapa bagian tanah yang ditanami pohon ubi jalar dan terong ? b. Berapa bagian tanah yang ditanami pohon jagung ?
Jawaban :
LEMBAR KERJA (Pertemuan 2)
SATUAN PENDIDIKAN : SEKOLAH DASAR
MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
KELAS SEMESTER : IV/2
STANDAR KOMPETENSI : 6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah
Kompetensi Dasar Indikator soal Jenis
soal Ranah Kognitif Nomor soal 6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan. 6.5.1 Menyelesaikan soal pengurangan pecahan. 6.5.2 Menyelesaikan soal pengurangan pecahan 6.5.3 Menyelesaikan soal penjumlahan pecahan Uraian Uraian Uraian C2 C2 C2 1 2 3
Kelompok : ... Anggota : 1. ... 2. ... 3. ... 4. ... 5. ... 6. ... LEMBAR KERJA (Pertemuan 2)
B. Diskusikanlah bersama kelompokmu !
1. Pak Darno mengecat besi sepanjang 7/8 meter dengan warna hijau dan biru.
Sepanjang ¾ meter dicat warna biru. Berapa meter panjang besi yang dicat hijau ? 2. Marni membeleli ¾ kg tepung terigu, ½ kg tepung tersebut dibuat kue. Berapa kg sisa tepung terigu tersebut ?
2 Budi mempunyai seutas tali yang panjangnya 2/5 meter. Saman juga mempunyai seutas
tali dengan panjang 2/3 meter. Jika kedua tali tersebut disambung, berapakah panjangnya?
KISI-KISI SOAL TES FORMATIF 1
SATUAN PENDIDIKAN : SEKOLAH DASAR
MATA PELAJARAN : MATEMATIKA
KELAS SEMESTER : IV/2
STANDAR KOMPETENSI : 6. Menggunakan pecahan dalam pemecahan masalah
Kompetensi Dasar Indikator soal Jenis
soal Ranah Kognitif Nomor soal 6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan. 6.5.1 Menyelesaikan soal pengurangan pecahan. 6.5.2 Menyelesaikan soal pengurangan pecahan 6.5.3 Menyelesaikan soal penjumlahan pecahan 6.5.4 Menyelesaikan soal penjumlahan pecahan 6.5.5 Menyelesaikan soal pengurangan pecahan 6.5.6 Menyelesaikan soal penjumlahan pecahan 6.5.7 Menyelesaikan soal pengurangan dan penjumlahan Objektif Objektif Objektif Objektif C2 C2 C2 C2 C2 1 2 3
pecahan 6.5.8 Menyelesaikan soal pengurangan dan penjumlahan pecahan 6.5.9 Menyelesaikan soal penjumlahan pecahan 6.5.10 Menyelesaikan soal pengurangan pecahan C2 C2 C2 C2 C2
Lampiran
Tes Formatif/Ujicoba Siklus 2 Mata Pelajaran : Matematika
KD : 6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan. Hari/Tanggal : ……... Waktu : ……... Nama : ... Kelas : ... Nomor : ...
Berilah tanda silang pada huruf a, b, c atau d didepan jawaban yang paling benar pada pernyataan di bawah ini !
1. Sebatang bambu sepanjang 2/3 meter dipotong menjadi 2 potongan, salah satu
potongan bambu tersebut 1/5 meter panjangnya, maka potongan yang lain adalah ....
a. 5/15 c. 7/15
b. 6/15 d. 8/15
2. Ibu Ida menghabiskan 2/5 kg tepung terigu untuk membuat kue. Di dapur masih tersisa 4/5
kg tepung terigu. Tepung terigu Ibu Ida semula adalah .... a. 6/5 kg c. 4/5 kg
c. 2/5 kg d. 1/5 kg
3. Abid mempunyai seutas tali sepanjang 5/15 m, Marbun juga mempunyai tali sepanjang 2/5
m. Jika kedua tali tersebut disambung maka panjangnya menjadi.... a. 13/15 m c. 9/15 m
b. 11/15 m d 7/15 m
4. Sari membeli bahan-bahan membuat kue. Ia membeli 3/5 kg gula dan ¼ tepung terigu.
Berat bahan-bahan kue yang dibeli Sari adalah .... a. 11/20 kg c. 15/20 kg
5. Budi membeli minyak goreng satu botol berisi ¾ liter. Minyak goreng tersebut digunakan sebanyak 1/3 liter. Sisa minyak goreng tersebut sekarang adalah ...
a. 7/12 liter c. 5/12 liter
b. 6/12 liter d. 4/12 liter
6. Pak Harno mepunyai 3 bidang sawah, yang pertama seluas 1/3 hektar, yang kedua ½
hektar dan yang ketiga ¼ hektar. Luas sawah Pak Harno seluruhnya adalah .... a. 1 1/12 hektar c. 1 3/12 hektar
b. 1 2/12 hektar d. 1 4/12 hektar
7. Kakek Marbun mempunyai sepetak kebun di belakang rumahnya. ¼ bagian kebun tersebut ditanami pohon singkong, sedangkan 3/8 bagian kebun tersebut ditanami pohon
jagung, dan sisanya dibuat kolam. Sisa kebun Kakek Marbun yang dibuat kolam adalah ....
a. 2/8 bagian c. 4/8 bagian
b. 3/8 bagian d. 5/8 bagian
8. Jalan kampung Badrul sedang diaspal. Minggu pertama telah selesai 2/5 bagian jalan,
minggu kedua selesai 1/6 bagan. Jalan yang belum selesai diaspal adalah ...
a. 13/30 bagian c. 15/30 bagian
b. 14/30 bagian d. 16/30 bagian
9. Kemarin Pak Amat membeli beras 1/3 kwintal, hari ini membeli lagi 3/7 kwintal. Beras yang dibeli Pak Amat seluruhnya adalah ….
a. 15/21 kwintal c. 17/21 kwintal
b.. 16/21 kwintal d. 18/21 kwintal
10. Ibu Suci mempunyai sebuah semangka. Semangka tersebut dibelah menjadi 14 bagian. 2/14 bagian semangka diberikan kepada Ani, 5/14 bagian diberikan kepada Rosa. Sisa semangka Ibu Suci adalah….
a. ¾ bagian c. 2/7 bagian
b. ½ bagian d. 5/7 bagian
Kunci Jawaban : 1. C. 2. A 3. B 4. D 5. C 6. A 7. B 8. A 9. C 10. B
Lampiran 9
Tes Evaluasi Siklus 2 Mata Pelajaran : Matematika
KD : 6.5 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan pecahan
Hari/Tanggal : …… Waktu : ……..
Kerjakanlah soal –soal di bawah ini dengan cermat !
1. Seutas tali sepanjang 4/5 meter dipotong menjadi 2 potongan, salah satu potongan tali
tersebut 1/3 meter panjangnya, berapa meter potongan tali yang lain ?
2. Ibu Ani membuat kue menghabiskan 2/3 kg tepung terigu, dan ¼ kg gula. Berapakah
jumlah bahan untuk membuat kue Ibu Ani ?
3. Nina mempunyai pita sepanjang 3/10 m, Marni juga mempunyai tali sepanjang 2/5 m.
Berapakah panjang pita keduanya ?
4. Sari membeli garam ¾ kg. Garam tersebut dipakai membuat ikan asin ½ kg. Berapakah sisa garam yang tidak dipakai ?
5. Budi membeli minyak goreng satu botol berisi 7/10 liter. Minyak goreng tersebut
digunakan sebanyak 1/3 liter. Berapakah sisa minyak goreng yang tidak digunakan ?
6. Pak Sukiyat mepunyai 3 bidang kebun, yang pertama seluas 1/5 hektar, yang kedua 1/6
hektar dan yang ketiga 1/3 hektar. Berapa hektar luas kebun Pak Sukiyat seluruhnya ?
7. Suminah membeli kain 1 meter, ¼ meter dan 1/5 meter kain tersebut dibuat sapu tangan,
berapakah kain yang tersisa ?
8. Kemarin Pak Jayus membeli kedelai 2/4 kwintal, hari ini membeli lagi 1/3 kwintal.
Berapa kwintal kedelai yang dibeli Pak Jayus seluruhnya ?
9. Jalan di sebuah kampung sedang diaspal. Hari pertama telah selesai 3/10 bagian jalan,
hari kedua dan ketiga selesai 1/4 bagian. Berapa bagian jalan yang belum diaspal ?
10. Dina mempunyai sebuah apel. apel tersebut dibelah menjadi 10 bagian. 2/10 bagian apel diberikan kepada Tuti, 3/10 bagian diberikan
kepada Erni. Berapa bagian sisa apel Dina ? Lampiran 10
Kunci Jawaban
1. 4/5 – 1/3 = 12/15 – 5/15 = 7/15 Jadi potongan tali yang lain 7/15 meter.
2. 2/3 +1/4 = 8/12 +3/12 = 11/12 Jadi jumlah bahan kue Ibu Ani adalah 11/12 kg.
3. 3/10 + 2/5 = 3/10 + 4/10 = 7/10 Jadi pita keduanya adalah 7/10 meter.
4. ¾ - ½ = ¾ - 2/4 = ¼ Jadi sisa garam yang tidak dipakai adalah ¼ kg.
5. 7/10 – 1/3 = 21/30 – 10/30 = 11/30 Jadi sisa minyak goreng yang tidak digunakan 11/30 liter.
6. 1/5 + 1/6 + 1/3 = 6/30 + 5/30 + 10/30 = 21/30 Jadi luas kebun Pak sukiyat adalah 21/30 hektar.
7. 1 – ¼ – 1/5 = 20/20 – 5/20 – 4/20 = 11/20 Jadi kain yang tersisa adaalah 11/20 meter.
8. 2/4 + 1/3 = 6/12 + 4/12 = 10/12 Jadi kedelai yang dibeli Pak Jayus 10/12 kwintal = 5/6 kwintal.
9. 1 – 3/10 – ¼ = 20/20 – 6/20 – 5/20 = 9/20 Jadi jalan yang belum diaspal adalah 9/20 bagian.
Lampiran 11
DAFTAR NILAI SIKLUS II
NO. NAMA NILAI SIKLUS II I II RATA2 1 AS 100 100 100 2 AK 70 70 70 3 RL 80 80 80 4 DP 100 100 100 5 MA 90 80 85 6 QA 100 100 100 7 ZA 90 100 95 8 FA 90 90 90 9 MQ 80 90 85 10 MF 80 90 85 11 MYI 90 80 85 12 M M 80 90 85 13 AMF 90 80 85 14 NK 100 100 100 15 RF 80 90 85 16 BN 80 90 85 17 MS 60 60 60 18 MD 90 80 85 19 SA 60 60 60 20 NKB 100 100 100 21 MN 90 80 85 22 NZ 90 80 85 23 MY 80 90 85 24 MH 90 90 90 25 KHR 80 90 85 26 YA 80 70 75
27 AJS 80 80 80 JUMLAH 2300 2310 2305 Rata-rata 85,18 85,55 85,37 Persentase Ketuntasan 81,48 88,88 92,59 Nilai Terendah 60 60 60 Nilai Tertinggi 100 100 100
Lampiran
Rubrik Pengamatan Aktivitas Belajar Siswa Siklus I
Nama Guru : Abdul Kholiq Tanggal : 7-14 Maret 2012
NIM : 262010750 Waktu : 4 x 35 menit
Mapel / Kelas: Matematika / IV SD : SD N Banjiran
NO ASPEK YANG DIAMATI SKOR
1 2 3 4
I PRA PEMBELAJARAN
1. Siswa menempati tempat duduknya masing-masing √
2. Kesiapan menerima pembelajaran √
II KEGIATAN AWAL PEMBELAJARAN
1. Mampu menjelaskan kembali isi materi terdahulu √ 2. Mendengarkan secara seksama ketika dijelaskan tujuan
pembelajaran yang hendak dicapai √
III KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN
A. Penjelasan materi pelajaran
1. Memperhatikan dengan serius ketika dijelaskan materi pelajaran √ 2. Aktif bertanya saat proses penjelasan materi √ 3. Adanya interaksi positif diantara siswa √ 4. Siswa memiliki pemahaman yang sama tentang materi pelajaran
yang dijelaskan √
B. Pendekatan/strategi pembelajaran
1. Siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran √ 2. Siswa memberikan pendapatnya ketika diberikan kesempatan √ 3. Aktif mencatat berbagai penjelasan yang diberikan √ 4. Siswa termotivasi dalam mengikuti proses pembelajaran √ 5. Siswa dalam mengikuti proses pembelajaran dengan santai dan
tidak penuh tekanan √
6. Siswa merasa senang ketika berbagai strategi pembelajaran
C. Pemanfaatan media pembelajaran/sumber belajar 1. Adanya interaksi positif saat media pembelajaran disajikan √ 2. Ketertarikan siswa terhadap materi yang disajikan meningkat
saat media pembelajaran disajikan √
3. Siswa semakin jelas dan konkrit saat penjelasan materi yang
disajikan dengan media pembelajaran √
D. Penilaian Proses dan hasil belajar
1. Siswa merasa terbimbing √
2. Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan guru dengan benar √
E. Penggunaan bahasa
1. Penjelasan dapat dengan mudah dimengerti oleh siswa √ 2. Siswa tidak menemui kesuliatan dalam pemahaman ketika
dijelaskan materi pelajaran √
F. Penutup
1. Siswa secara aktif memberi rangkuman √
2. Siswa membuat rangkuman hasil pembelajaran secara runtun √
Total RPP
Keterangan :
1. Skor 1 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh kurang dari 10% seluruh siswa;
2. Skor 2 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh tidak kurang dari 11% dan tidak lebih dari 40% seluruh siswa;
3. Skor 3 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh tidak kurang dari 41% dan tidak lebih dari 70% seluruh siswa;
4. Skor 4 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh tidak kurang dari 71% dan sampai 100% seluruh siswa.
Rubrik Pengamatan Aktivitas Belajar Siswa Siklus II
Nama Guru : Abdul Kholiq Tanggal : 21-28 Maret 2012
NIM : 262010750 Waktu : 4 x 35 menit
Mapel / Kelas: Matematika / IV SD : SD N Banjiran
NO ASPEK YANG DIAMATI SKOR
I PRA PEMBELAJARAN 1 2 3 4
1. Siswa menempati tempat duduknya masing-masing √
2. Kesiapan menerima pembelajaran √
II KEGIATAN AWAL PEMBELAJARAN
1. Mampu menjelaskan kembali isi materi terdahulu √ 2. Mendengarkan secara seksama ketika dijelaskan tujuan pembelajaran yang hendak dicapai √
III KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN
A. Penjelasan materi pelajaran
1. Memperhatikan dengan serius ketika dijelaskan materi pelajaran √ 2. Aktif bertanya saat proses penjelasan materi √ 3. Adanya interaksi positif diantara siswa √ 4. Siswa memiliki pemahaman yang sama tentang materi pelajaran yang dijelaskan √
B. Pendekatan/strategi pembelajaran
1. Siswa terlibat aktif dalam kegiatan pembelajaran √ 2. Siswa memberikan pendapatnya ketika diberikan kesempatan √ 3. Aktif mencatat berbagai penjelasan yang diberikan √ 4. Siswa termotivasi dalam mengikuti proses pembelajaran √ 5. Siswa dalam mengikuti proses pembelajaran dengan santai dan tidak penuh tekanan √ 6. Siswa merasa senang ketika berbagai strategi pembelajaran dilakukan dalam pembelajaran √ C. Pemanfaatan media pembelajaran/sumber belajar 1. Adanya interaksi positif saat media pembelajaran disajikan √ 2. Ketertarikan siswa terhadap materi yang disajikan meningkat saat media pembelajaran disajikan √ 3. Siswa semakin jelas dan konkrit saat penjelasan materi yang disajikan dengan media pembelajaran √
D. Penilaian Proses dan hasil belajar
1. Siswa merasa terbimbing √
2. Mampu menjawab pertanyaan-pertanyaan guru dengan benar √
E. Penggunaan bahasa
2. Siswa tidak menemui kesuliatan dalam pemahaman ketika dijelaskan materi pelajaran √
F. Penutup
1. Siswa secara aktif memberi rangkuman √
2. Siswa membuat rangkuman hasil pembelajaran secara runtun √
Total
Keterangan :
1. Skor 1 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh kurang dari 10% seluruh siswa;
2. Skor 2 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh tidak kurang dari 11% dan tidak lebih dari 40% seluruh siswa;
3. Skor 3 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh tidak kurang dari 41% dan tidak lebih dari 70% seluruh siswa;
4. Skor 4 jika pernyataan tersebut dilakukan oleh tidak kurang dari 71% dan sampai 100% seluruh siswa. Batang, Maret 2012 Mengetahui, Guru Kelas IV Syukriyah, S.Pd I NIP. 196812102008012012
Rubrik Instrumen Penilaian RPP Matematika Siklus I
Nama Guru : Abdul Kholiq Tanggal : 7-14 Maret 2012
NIM : 262010750 Waktu : 4 x 35 menit
Mapel/Kelas : Matematika / IV SD : SD N Banjiran NO. KOMPONEN RANCANGAN PERBAIKAN PEMBELAJARAN SKOR
1 2 3 4
I Perumusan Masalah
1 Kejelasan masalah v
2 Sifat masalah
3 Pemecahan melalui perbaikan pembelajaran
II Perumusan Tujuan Pembelajaran
1. Kejelasan rumusan
2. Kelengkapan cakupan rumusan
3. Kesesuaian dengan kompetensi dasar
III Pemilihan dan pengorganisasian materi ajar
1. Kesesuaian dengan tujuan pembelajaran
2. Kesesuaian dengan karakteristik peserta didik
3. Keruntutan dan sistematika materi
4. Kesesuaian materi dengan alokasi waktu
IV Pemilihan sumber belajar/media pembelajaran 1. Kesesuaian sumber belajar/media pembelajaran dengan tujuan
pembelajaran
2. Kesesuaian sumber belajar/media pembelajaran dengan materi pembelajaran
3. Kesesuaian sumber belajar/media pembelajaran dengan karakteristik peserta didik
1. Kesesuaian strategi dan metode pembelajaran dengan tujuan pembelajaran
2. Kesesuaian strategi dan metode pembelajaran dengan materi pembelajaran
3. Kesesuaian strategi dan metode pembelajaran dengan karakteristik peserta didik
4. Kelengkapan langkah-langkah dalam setiap tahapan pembelajaran dan kesesuaian dengan alokasi waktu
VI Penilaian hasil belajar
1. Kesesuaian teknik penilaian dengan tujuan pembelajaran
2. Kejelasan prosedur penilaian
3. Kelengkapan instrumen
Total RPP Komentar Supervisor mengenai RPP Mahasiswa:
... ... ... Batang, Maret 2012 Mengetahui, Guru Kelas IV Syukriyah, S.Pd I NIP. 196812102008012012
Lampiran
INSTRUMEN PENILAIAN IMPLEMENTASI RPP MATEMATIKA SIKLUS II
Nama Guru : Abdul Kholiq Tanggal : 21 - 28 Maret 2012
NIM : 262010750 Waktu : 4 x 35 menit
Mapel / Kelas : Matematika / IV SD : SD N Banjiran
NO ASPEK YANG DIAMATI SKOR
I PRA PEMBELAJARAN
1. Kesiapan ruang, alat, dan media pembelajaran v
2. Memeriksa kesiapan siswa v
II MEMBUKA PEMBELAJARAN
1. Melakukan kegiatan apersepsi v
2. Menyampaikan kompetensi (tujuan) yang akan dicapai dan rencana kegiatan
v
III KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN
A. Penguasaan materi pelajaran
1. Menunjukkan penguasaan materi pembelajaran v 2. Mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan v 3. Menyampaikan materi sesuai dengan hierarki belajar v 4. Mengaitkan materi dengan realitas kehidupan v
B. Pendekatan/strategi pembelajaran
1. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi (tujuan) yang akan dicapai
v 2. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan tingkat perkembangan
dan kebutuhan siswa
v
3. Melaksanakan pembelajaran secara runtut v
4. Menguasai kelas v
5. Melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontekstual v 6. Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya
kebiasaan positif
v 7. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan waktu yang telah v
dialokasikan
C. Pemanfaatan media pembelajaran/sumber belajar 1. Menunjukkan keterampilan dalam penggunaan media v
2. Menghasilkan pesan yang menarik v
3. Menggunakan media secara efektif dan efisien v
4. Melibatkan siswa dalam pemanfaatan media v
D. Pembelajaran yang memicu dan memelihara keterlibatan siswa 1. Menumbuhkan partisipasi aktif siswa dalam pembelajaran v
2. Merespon positif partisipasi siswa v
3. Memfasilitasi terjadinya interaksi guru, siswa, dan sumber belajar v 4. Menunjukkan sikap terbuka terhadap respons siswa v 5. Menunjukkan hubungan antar pribadi yang kondusif v 6. Menumbuhkan keceriaan dan antusisme siswa dalam belajar v
F. Penilaian proses dan hasil belajar
1. Memantau kemajuan belajar v
2. Melakukan penilaian akhir sesuai dengan kompetensi (tujuan) v
G. Penggunaan bahasa
1. Menggunakan bahasa lisan secara jelas dan lancar v 2. Menggunakan bahasa tulis yang baik dan benar v 3. Menyampaikan pesan dengan gaya yang sesuai v
IV PENUTUP
1. Melakukan refleksi pembelajaran dengan melibatkan siswa v 2. Menyusun rangkuman dengan melibatkan siswa v
3. Melaksanakan tindak lanjut v
Komentar Supervisor mengenai RPP Mahasiswa: ... ... ... Batang, Maret 2012 Mengetahui, Guru Kelas IV Syukriyah, S.Pd I NIP. 196812102008012012
Lampiran
Kisi-Kisi Instrumen Observasi Penilaian Implementasi RPP Mata Pelajaran Matematika
Nama Guru : Abdul Kholiq Tanggal : 7 Maret 2012
NIM : 262010750 Waktu : 4 x 35 menit
Mapel / Kelas : Matematika / IV SD : SD N Banjiran
NO Indikator Item Instrumen
I PRA PEMBELAJARAN
1. Kesiapan ruang, alat, dan media pembelajaran Apakah guru menyiapkan ruang, alat dan media pembelajaran 2. Memeriksa kesiapan siswa Apakah guru memeriksa kesiapan siswa
II MEMBUKA PEMBELAJARAN
1. Melakukan kegiatan apersepsi Apakah guru melakukan kegiatan apersepsi 2. Menyampaikan kompetensi (tujuan) yang akan dicapai dan rencana
kegiatan
Apakah guru menyampaikan tujuan ppembelajaran
III KEGIATAN INTI PEMBELAJARAN A. Penguasaan materi pelajaran
1. Menunjukkan penguasaan materi pembelajaran Apakah guru menunjukkan penguasaan materi pembelajaran? 2. Mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan Apakah guru mengaitkan materi dengan pengetahuan lain yang relevan? 3. Menyampaikan materi sesuai dengan hierarki belajar Apakah guru menyamp[aikan materi sesuai dengan hierarki belajar? 4. Mengaitkan materi dengan realitas kehidupan Apakah guru mengaitkan materi dengan realita kehidupan? B. Pendekatan/strategi pembelajaran
1. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan kompetensi (tujuan) yang akan dicapai
Apakah guru melaksanakan pembelajaran sesuaidengan kompetensi (tujuan)? 2. Melaksanakan pembelajaran sesuai dengan tingkat perkembangan dan
kebutuhan siswa
Aapakah guru melaksanakan pembelajaran sesuai dengan perkembangan siswa 3. Melaksanakan pembelajaran secara runtut Apakah guru melaksanakan pembeljaran secara runtut 4. Menguasai kelas Apakah guru menguasai kelas?
5. Melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontekstual dengan PMR Apakah guru melaksanakan pembelajaran yang bersifat kontestual dengan PMR? 6. Melaksanakan pembelajaran yang memungkinkan tumbuhnya Apakah gur melaksanakan pembelajaran yang memugkinkan tumbuhnya kebiasaan