• Tidak ada hasil yang ditemukan

S FIS 1100138 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S FIS 1100138 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

65

Angga Bagja Nugraha, 2016

Pengembangan Bahan Ajar Web Fisika SMP Berorientasi Literasi Sains Pada Materi Kalor

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

SIMPULAN DAN REKOMENDASI

Berdasarkan hasil pengolahan data, pada bab ini berturut-turut akan diuraikan

secara ringkas kesimpulan dan rekomendasi hasil penelitian.

A. Simpulan

Telah dihasilkan bahan ajar web fisika SMP berorientasi literasi sains pada

materi kalor yang teruji kualitasnya. Berdasarkan hasil penelitian dan analisis data

yang didapat, secara keseluruhan dapat disimpulkan bahwa karakteristik kualitas

bahan ajar web fisika SMP berorientasi literasi sains pada materi kalor yang

dikembangkan terkualifikasi “baik” dengan tingkat ketercapaian 84.4%.

Selanjutnya secara lebih rinci karakteristik bahan ajar dapat disimpulkan sebagai

berikut:

1. Menurut ahli, bahan ajar yang dikembangkan memiliki karakteristik

konten yang terkualifikasi “baik” dengan tingkat ketercapaian 78.6%,

karakteristik desain visual yang terkualifikasi “baik” dengan tingkat

ketercapaian 85.2%, dan karakteristik navigasi yang terkualifikasi “baik”

dengan tingkat ketercapaian 85.7%.

2. Menurut guru, bahan ajar yang dikembangkan memiliki karakteristik

konten yang terkualifikasi “baik” dengan tingkat ketercapaian 86.7%,

karakteristik desain visual yang terkualifikasi “baik” 82.7%, dan

karakteristik navigasi yang terkualifikasi “baik” dengan tingkat

ketercapaian 83.7%.

3. Menurut siswa, bahan ajar yang dikembangkan memiliki karakteristik

navigasi yang terkualifikasi “sangat baik” dengan tingkat ketercapaian

90.8%.

B. Rekomendasi

Sejalan dengan simpulan tersebut maka rekomendasi yang dapat diuraikan

oleh penulis adalah sebagai berikut:

1. Bagi guru

Diharapkan agar guru dapat memanfaatkan bahan ajar fisika berbasis web

(2)

66

Angga Bagja Nugraha, 2016

Pengembangan Bahan Ajar Web Fisika SMP Berorientasi Literasi Sains Pada Materi Kalor

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

menyenangkan dan mengispirasi siswa sesuai dengan tuntutan

pembelajaran terintegrasi TIK pada kurikulum 2013 bisa dilaksanakan.

2. Bagi siswa

Diharapkan agar siswa dapat mememanfaatkan bahar ajar fisika berbasis

web ini sebagai sumber belajar yang membantu siswa dalam mempelajari

materi kalor.

3. Bagi pembuat kebijakan

Diharapkan agar pengambil kebijakan memberikan perhatian untuk

meningkatkan kompetensi guru dalam mengembangkan bahan ajar

berbasis TIK dan menyediakan fasilitas, sarana, dan prasarana serta

elemen yang medukung lainnya untuk pembelajaran yang terintegrasi

TIK. Selain itu, perlu dilaksanakan monitoring dan evaluasi

keterlaksanaan pembelajaran yang terintegrasi TIK.

4. Bagi pembaca

Diharapkan agar penelitian ini dapat memberikan pemahaman yang lebih

baik mengenai pengembangan bahan ajar fisika berbasis web.

5. Bagi peneliti selanjutnya

Penulis tidak menutup kemungkinan adanya kekurangan baik dalam hal

teknik pengumpulan data, hasil penelitian dan manfaat penelitian, oleh

karena itu akan lebih baik manakala ada penelitian selanjutnya berupa uji

luas dan uji keefektifan bahan ajar fisika berbasis web dalam

Referensi

Dokumen terkait

Tubektomi (Metode Operasi Wanita/ MOW) adalah metode kontrasepsi mantap yang bersifat sukarela bagi seorang wanita bila tidak ingin hamil lagi dengan cara mengoklusi tuba

Seperti yang telah saya bahas sebelumnya mengenai ASEAN Community hanya dalam bidang perekonomian dalam sudut andang suatu pespektif yang telah saya pelajari dalam Study

Berdasarkan penelitian yang dilakukan terhadap kinerja dosen menggunakan sistem pendukung keputusan dengan metode AHP dan SAW, dapat diambil kesimpulan bahwa penelitian ini

Langkah- 1: Langkah pertama pada eliminasi Gauss pada matriks gandengan adalah mempertahankan baris ke-1 (disebut mengambil baris ke-1 sebagai pivot ) dan membuat suku pertama

Keputusan hakim yang menyatakan seseorang bersalah atas perbuatan pidana yang dimaksud dalam pasal 13, menentukan pula perintah terhadap yang bersalah untuk

Hal tersebut dapat dilihat dari nilai DRM ( Direct rating Method ) sebesar 92,05 dimana iklan tersebut pada tabel DRM terletak pada iklan hebat. Jadi dalam hal ini

posisi fitur pada wajah seperti mata, hidung, dan mulut sehingga peran dari blok pre- processing cukup vital dalam sistem pengenalan wajah yang telah dibuat,

Hasil uji statistik 0,000 maka dapat disimpulkan ada perbedaan signifikan antara pretest tingkat kelelahan mata sebelum dilakukan senam mata dan post test 4 tingkat kelelahan