• Tidak ada hasil yang ditemukan

Hubungan Lesi Tuberkulosis Paru Terhadap Diabetes Mellitus

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Hubungan Lesi Tuberkulosis Paru Terhadap Diabetes Mellitus"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

LAMPIRAN 1

LEMBARAN PENJELASAN KEPADA CALON SUBJEK PENELITIAN

Selamat pagi/siang/bapak/ibu/saudara/i

Nama saya dr. Dana Jauhara Layali, saya sedang mengikuti program pendidikan spesialis di Universitas Sumatera Utara dan akan melakukan penelitian dengan judul “Hubungan Lesi Tuberkulosis Paru pada penderita Diabetes Mellitus dengan Kadar HbA1C“

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat hubungan tentang adanya kelainan foto rontgen dada pada pasien Tuberkulosis paru yang disertai Diabetes Mellitus dengan kadar gula darah, jika bapak/ibu/saudara/i bersedia mengikuti penelitian ini maka akan dilakukan pemeriksaan foto rontgen dada terhadap bapak/ibu/saudara/i. Kemudian Bapak/Ibu akan saya lakukan pemeriksaan darah. Pengambilan darah akan dilakukan oleh petugas laboratorium. Pemeriksaan darah ini dilakukan untuk menilai kadar gula darah dalam tubuh Bapak/Ibu. Kami sangat mengharapkan keikutsertaan bapak. Ibu/saudara/i dalam penelitian ini, karena penelitian ini dapat bermanfaat bagi diri sendiri dan juga untuk orang lain, Selama penelitian ini bapak/ibu/saudara/i tidak dibebankan biaya apapun. Semua data yang kami peroleh dari bapak/ibu/saudara/i adalah bersifat rahasia, jika bapak/ibu/saudara/i tidak bersedia, tanpa khawatir akan mengurangi pelayanan yang kami berikan. Jika bapak/ibu/saudara/i sudah mengerti dapat mengisi lembaran persetujuan.

(2)

Nama : dr. Dana Jauhara Layali

Alamat : Jl. Bilal Ujung Gg.Karya No.296G Medan HP : 085362105599

Demikian penjelasan ini saya sampaikan, kiranya hasil dari penelitian ini bermanfaat bagi kita semua.

Medan, 2016 Peneliti

(3)

LAMPIRAN 2

LEMBARAN PERSETUJUAN SETELAH PENJELASAN

( INFORMED CONSENT )

Saya yang bertanda tangan dibawah ini :

Nama :

Umur :

Jenis Kelamin :

Alamat :

No.Telp/HP :

(4)

Medan, ...2016

Yang menyatakan Peneliti

(5)

LAMPIRAN 3

STATUS PEMERIKSAAN

HUBUNGAN LESI TUBERKULOSIS PARU DENGAN DIABETES MELLITUS YANG DIKAITKAN DENGAN KADAR HbA1C

No :... Tanggal : ...

Identitas

No. Rekam Medis : ...

Nama Pasien : ... Umur : ... thn

Jenis kelamin : (Laki-laki / Perempuan) Pekerjaan : ... Pendidikan :

Alamat : ...

Anamnese :

 Riwayat merokok : tidak merokok

(6)

Indeks Brinkman : ringan sedang berat

 Buang air kecil terus menerus (poliuria).

 Sering haus dan minum berlebihan (polidipsia).  Mudah lapar (polifagia)

 Penurunan BB yang tidak jelas sebabnya  Faktor risiko DM

 Riwayat gangguan lemak darah atau lipid profil (Kolesterol HDL ≤

35 mg/dl dan atau trigliserida ≥ 250 mg/dl)

 Riwayat DM dalam keluarga

(7)
(8)
(9)

BTA III GeneXpert

GeneXpert Hasil

Mtb negatif

(10)

LAMPIRAN 4

LEMBAR PENILAIAN FOTO THORAX

HUBUNGAN LESI TUBERKULOSIS PARU DENGAN DIABETES MELLITUS YANG DIKAITKAN DENGAN KADAR HbA1C

Nama : Tanggal :

Foto Thoraks

Penilaian :

 Kavitas : ada tidak

 Lokasi : atas ; kanan kiri

(11)
(12)

Keterangan :

1. Lesi minimal

o Lesi tidak melebihi daerah yang dibatasi oleh garis median, apeks dan iga 2 depan

o Lesi soliter

o Tidak dijumpai kavitas 2. Lesi sedang

o Lesi yang bersifat bercak-bercak tidak melebihi luas satu paru atau jumlah seluruh proses yang ada paling banyak seluas satu paru.

o Jika lesi berupa awan-awan yang menjelma menjadi daerah konsolidasi yang homogen, luasnya tidak boleh melebihi luas satu lobus.

o Diameter kavitas tidak melebihi 4 cm. 3. Lesi luas

o Kelainan lebih luas dari lesi sedang o Kavitas dgn diameter melebihi 4 cm.

Foto thorak telah dibaca dan disetujui oleh dokter spesialis paru

Medan, ... Mengetahui,

Penilai

Referensi

Dokumen terkait

Risiko Banjir secara matematis dapat dihitung sebagai produk dari bahaya, eksposur dan vulnerability. Dengan mengikuti pendekatan ini database GIS dapat dirancang

Uraikan secara kuantitatif per tahun dan kumulatif semua fasilitasi yang telah dilaksanakan oleh sentra KI, seperti sosialisasi KI dan/atau tata cara pengusulan KI, pelatihan

Walaupun Permendikbud Nomor 68 Tahun 2013 dengan Permendikbud Nomor 58 Tahun 2014 selanjutnya diganti dengan Permendikbud Nomor 24 Tahun 2016 , namun seperti yang

Pada saat Perusahaan mengakuisisi suatu anak perusahaan yang bukan merupakan perusahaan sepengendali, selisih lebih antara harga perolehan di atas bagian pemilikan

Program Insentif Sentra KI tahun 2018 bertujuan untuk memperkuat proses manajemen entra KI secara terpadu mulai dari identifikasi kreativitas, inovasi sampai

Interval waktu dan biaya penggantian komponen dalam proses perawatan mempunyai kecenderungan sebagai berikut ; untuk komponen yang diganti bila mengalami kegagalan maka

In a computer game, Baharun is given 4 points for hitting a target and -3 points for missing a target.. He hit the target 25 times and missed the target

Iklim organisasi mempunyai pengaruh yang cukup kuat bagi motivasi berprestasi dalam menjalankan tugas bagi para pegawai teknis edukatif dan mempunyai hubungan pada tingkat yang