• Tidak ada hasil yang ditemukan

321617134.doc 312.51KB 2015-10-12 00:17:42

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "321617134.doc 312.51KB 2015-10-12 00:17:42"

Copied!
24
0
0

Teks penuh

(1)

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM

PEMANFAATAN BARANG BEKAS MENJADI ALAT PERAGA “DAGELAN” DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SEBAGAI

UPAYA OPTIMALISASI PEMBELAJARAN BILANGAN SEKOLAH DASAR

BIDANG KEGIATAN:

PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Diusulkan oleh:

Mifta Khurohmah (1401413044)/2013 Nur Hidayati (1401413066)/2013 Dwi Putri Wulandari (1401413520)/2013 Adi Ahmad Fauzi (4211413004)/2013

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG KOTA SEMARANG

(2)

USULAN PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA JUDUL PROGRAM

PEMANFAATAN BARANG BEKAS MENJADI ALAT PERAGA “DAGELAN” DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA SEBAGAI

UPAYA OPTIMALISASI PEMBELAJARAN BILANGAN SEKOLAH DASAR

BIDANG KEGIATAN:

PKM PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT

Diusulkan oleh:

Mifta Khurohmah (1401413044)/2013 Nur Hidayati (1401413066)/2013 Dwi Putri Wulandari (1401413520)/2013 Adi Ahmad Fauzi (4211413004)/2013

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG KOTA SEMARANG

(3)

PENGESAHAN PKM-PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT 1. Judul Kegiatan : PEMANFAATAN BARANG BEKAS MENJADI

ALAT PERAGA “DAGELAN” DALAM

PEMBELAJARAN MATEMATIKA SEBAGAI UPAYA OPTIMALISASI PEMBELAJARAN BILANGAN

2. Bidang Kegiatan : PKM-M 3. Ketua Pelaksana Kegiatan

a. Nama Lengkap : Mifta Khurohmah

b. NIM : 1401413044

c. Jurusan : PGSD

d. Universita/institut/Politeknik : Universitas Negeri Semarang e. Alamat Rumah dan No. Tel./Hp : Ds. Pragu, RT 01/ 01,

Sulang, Rembang/ 087831658571 f. Alamat email : [email protected]

4. Anggota Pelaksana Kegiatan/Penulis : 3 orang 5. Dosen Pendamping

a. Nama Lengkap dan Gelar : Dra. Sumilah, M.Pd.

b. NIDN : 0023035707

c. Alamat Rumah dan No. Tel./Hp : Jl. Dewi Sartika Raya 32, Semarang 6. Biaya Kegiatan Total

a. Dikti : Rp 10.560.000,00

b. Sumber lain :

-7. Jangka waktu pelaksanaan : 2 bulan

Semarang, 1 Oktober 2015 Mengetahui,

Ketua Jurusan Ketua Pelaksana Kegiatan,

(Dra. Hartati, M. Pd.) (Mifta Khurohmah) NIP. 19551005.198012.2.001 NIM 1401413044

Pembantu Rektor III Yang menyatakan, Bidang Kemahasiswaan

(Dr. Bambang Tri Budiarjo , M. Si) (Dra. Sumilah, M. Pd)

(4)

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL...i

HALAMAN PENGESAHAN...ii

DAFTAR ISI...iii

RINGKASAN...iv

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang... ...1

1.2 Rumusan Masalah...2

1.3 Tujuan Kegiatan...2

1.4 Luaran yang Diharapkan...2

1.5 Manfaat Kegiatan...2

BAB II GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN 2.1 Kondisi Umum...4

2.2 Kondisi Fisik...4

BAB III METODE PELAKSANAAN...5

BAB IV ANGGARAN DAN JADWAL KEGIATAN 4.1 Anggaran Biaya...8

4.2 Jadwal Kegiatan...8

(5)

RINGKASAN

“DAGELAN” merupakan alat peraga yang terdiri dari alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan yang dapat dimanfaatkan untuk menunjang proses pembelajaran bilangan dalam mata pelajaran matematika. Selama ini, banyak guru yang susah menyampaikan materi matematika yang langsung bisa siswa tangkap konsepnya, termasuk dalam materi pembelajaran bilangan. Sehingga banyak siswa yang belum paham konsep bilangan.

Dakon bilangan dapat dimanfaatkan untuk menyampaikan pembelajaran matematika tentang cara mengajarkan KPK dan FPB pada siswa kelas IV SD. Gelas bilangan dimanfaatkan untuk mengajarkan pengurangan dan penjumlahan pada siswa kelas II SD. Sementara neraca bilangan dimanfaatkan untuk mengajarkan pembagian dan perkalian pada siswa kelas III SD. Bahan yang digunakan yaitu barang bekas berupa kardus, botol air mineral bekas, dan sebagainya. Hal itu dimaksudkan untuk melakukan daur ulang sampah menjadi barang yang bermanfaat bagi pendidikan. Sehingga sampah bisa berkurang dan menghasilkan alat peraga yang dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran matematika di SD.

(6)

BAB I PENDAHULUAN

1.1Latar Belakang

Alat peraga merupakan salah satu faktor penunjang keberhasilan suatu pembelajaran. Alat peraga dapat membantu memudahkan guru dalam menyampaikan materi pelajaran kepada siswa. Bila guru menjelaskan suatu meteri dengan banyak kata dan belum tentu siswa dapat memahami apa yang guru maksudkan, dapat dibantu dengan alat peraga yang disesuaikan dengan materi dan kebutuhan siswa. Sehingga siswa dapat menangkap materi dengan mudah dan jelas dengan bantuan alat peraga tersebut.

Selama ini guru lebih sering menjelaskan materi pelajaran dengan menulis di papan tulis dan ceramah. Hal ini mengakibatkan siswa jenuh dan hasil dari proses pembelajaran kurang optimal. Salah satunya adalah pada pembelajaran matematika. Pada Teori Piaget, siswa SD merupakan tahapan usia operasional konkret yang memahami sesuatu dengan benda nyata, bukan dengan membayangkan. Pembelajaran matematika dibuat menjadi riil, siswa tidak bisa membayangkan matematika yang pada dasarnya merupakan sesuatu yang abstrak. Dalam pembelajaran matematika, sesuai dengan Teori Bruner harus menggunakan tiga tahap pembelajaran yaitu enactive (melibatkan aktivitas siswa), ikonic (menggunakan gambar-gambar), dan symbolic (menggunakan simbol-simbol berupa angka-angka dan tanda operasi bilangan). Dengan demikian siswa dapat terbantu dalam memahami pelajaran matematika dengan mudah dan tidak kebingungan.

(7)

untuk mengajarkan pembagian dan perkalian pada siswa kelas III SD. Bahan yang digunakan yaitu barang bekas berupa kardus, botol air mineral bekas, dan sebagainya. Hal itu dimaksudkan untuk mendaur ulang sampah menjadi barang yang bermanfaat bagi pendidikan. Sehingga sampah bisa berkurang dan menghasilkan alat peraga yang dapat dimanfaatkan dalam pembelajaran matematika di SD.

1.2Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang yang telah kami paparkan, maka dapat dirumuskan beberapa masalah yang dihadapi, antara lain:

a. Bagaimanakah upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi sampah di sekitar sekolah?

b. Bagaimanakah cara membuat alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN) menggunakan barang bekas?

c. Bagaimanakah cara mengajar bilangan dengan alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN) pada siswa SD N Tluwuk Wedarijaksa Pati?

d. Apa sajakah manfaat yang dapat diperoleh dari pembuatan alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN)?

1.3Tujuan Kegiatan

a.Mengetahui upaya yang dapat dilakukan untuk mengurangi sampah di sekitar SD N Tluwuk Wedarijaksa Pati.

b.Mengetahui cara membuat alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN) menggunakan barang bekas di SD N Tluwuk Wedarijaksa Pati.

c.Mengetahui cara mengajar bilangan dengan alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN) pada siswa SD N Tluwuk Wedarijaksa Pati.

d.Mengetahui manfaat yang dapat diperoleh dari pembuatan alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN).

1.4Luaran yang Diharapkan

(8)

b.Dapat membuat alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN) menggunakan barang bekas di SD N Tluwuk Wedarijaksa Pati.

c. Terciptanya inovasi mengajar bilangan dengan alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan (DAGELAN).

d. Tumbuhnya kreativitas pengajar dalam membuat alat peraga pada pembelajaran matematika.

1.5Manfaat Kegiatan a.Bagi Guru

 Menambah daya kreativitas dalam membuat alat peraga pembelajaran bilangan matematika SD.

 Menambah inovasi mengajar bilangan matematika SD.  Menambah pengetahuan tentang pemanfaatan barang

bekas menjadi hal yang lebih bermanfaat bagi pembelajaran.

b.Bagi Siswa

 Menumbuhkan sikap peduli lingkungan.

 Memudahkan siswa memahami materi pelajaran dengan menggunakan alat peraga.

 Menambah pengetahuan siswa tentang pemanfaatan limbah menjadi sesuatu yang bermanfaat bagi pembelajaran.

c.Bagi Lingkungan sekitar

 Limbah organik dan anorganik berkurang

 Mengurangi pencemaran lingkungan yang diakibatkan limbah organik dan anorganik

(9)

BAB II

GAMBARAN UMUM MASYARAKAT SASARAN

Masyarakat Sasaran dalam Program Kreativitas Mahasiswa ini adalah guru dan siswa SDN Tluwuk, Kecamatan WedariJaksa, Kabupaten Pati

2.1 Kondisi Umum a. Letak Administrasi

Desa Tluwuk merupakan salah satu desa yang terdapat pada Kecamatan Wedarijaksa. Desa Tluwuk merupakan daerah dataran rendah yang terletak di pantai utara Jawa Tengah bagian timur. Mempunyai ketinggian 1. Sebelah Utara : Laut Pantai Utara Jawa

2. Sebelah Selatan : Desa Bangsalrejo Kecamatan Juana 3. Sebelah Barat : Desa Kepoh Kecamatan Wedarijaksa 4. Sebelah Timur : Desa Geneng Kecamatan Juana b. Luas daerah

Luas Kecamatan Juana sebesar 62, 38 km2. Jumlah penduduk Kecamatan Juwana sebanyak 87.484 jiwa (2006) yang terdiri atas 43.565 jiwa laki-laki dan 43.919 jiwa penduduk perempuan. Penduduk Kecamatan Juana sangat multikultural. Dari agama maupun mata pencaharian. Agama penduduk Kecamatan Juana yaitu Islam, Budha, Kristen, Katolik, dan ada yang keturunan dari Tionghoa.

2.2 Kondisi Fisik

(10)

Kota Juwana juga merupakan kota yang terletak pada pantai utara Jawa. Karena letaknya yang lebih dekat dengan batas pantai (daerah hilir) dan sebagian besar lahannya berupa permukiman, maka kemiringan lahan di Kecamatan Juwana ini relatif lebih datar dibanding bagian hulu. kota industri.

Mata pencaharian mayoritas masyarakatnya adalah sebagai petani, nelayan dan buruh. Kecamatan ini mempunyai banyak lapangan kerja. Hal yang menjadi ciri khas kecamatan Juwana adalah usaha kerajinan logam kuningan yang sebagian besar terdapat di desa Growonglor dan sekitarnya, serta usaha tambak perikanan di desa Bajomulyo, Agungmulyo dan desa-desa sekitarnya. Dua perusahaan kuningan terbesar dari kota Juwana adalah Krisna & Sampurna.

Pelabuhan Juwana menjadi salah satu tulang punggung kekuatan perekonomian kecamatan Juwana. Pelabuhan ini menjadi salah satu pintu masuk kapal-kapal pengangkut kayu dari Kalimantan.

BAB III

METODE PELAKSANAAN

Program kreativitas mahasiswa bidang pengabdian masyarakat terbagi menjadi tiga tahap, yaitu (1) tahap persiapan, (2) tahap pelaksanaan, dan (3) tahap monitoring.

Pada tahap yang pertama, yaitu tahap persiapan, meliputi persiapan tempat untuk pelatihan (dalam hal ini pengadaan kerjasama pihak SD N Tluwuk, Kecamatan Wedarijaksa, Kabupaten Pati), dan persiapan alat dan bahan untuk pembuatan. Adapun alat dan bahan, serta cara penerapan alat peraga DAGELAN (dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan) adalah sebagai berikut:

a. Alat : Gunting, penggaris, alat tulis, cutter, paku, staples, dll.

b. Bahan : Limbah anorganik, lem, isolasi, dobeltip,

papan triplek, cat, pilox, penjepit jemuran, kayu dll. c. Cara Kerja

1. Mengumpulkan limbah organik dan anorganik di sekitar masyarakat Desa Tluwuk Kecamatan Wedarijaksa Kabupaten Pati.

2. Meemilah limbah organik dan anorganik berdasarkan jenisnya. Seperti plastik, botol air mineral, gelas air mineral, kayu, triplek, dsb

(11)

4. Melakukan pelatihan pembuatan alat peraga dakon bilangan, gelas bilangan, dan neraca bilangan kepada guru SDN Tluwuk, Kecamatan Wedarijaksa, Kabupaten Pati.

 Pembuatan alat peraga dakon bilangan Alat dan Bahan:

a. Kardus

b. Cetakan agar-agar

c. Botol air mineral 1500 ml. d. Kertas hvs

a. Menyiapkan alat dan bahan yang akan digunakan untuk membuat dakon bilangan.

b. Menyiapkan katon tebal sebagai alas.

c. Mengukur letak ditempelkannya kertas yang bertuliskan angka 1 sampai 21 di barisan paling atas dari alas, dengan ukuran 6,5 cm x 5 cm. d. Membuat persegi panjang dengan ukuran 6,5 cm

x 5 cm di atas kertas hvs dan menuliskan angka-angka tersebut di dalamnya dengan menggunakan spidol, gunting dan tempelkan di atas alas secara horizontal/ mendatar.

e. Potong kardus sepanjang angka-angka tersebut (138 cm) dengan lebar 5 cm ( sesuai tinggi cetakan agar-agar) sebanyak lima potong dengan menggunakan pisau atau cutter.

f. Menempelkan salah kardus yang telah dioleskan kardus terlebih dahulu dengan lem dalam keadaan tegak pada bagian bawah kertas hvs sepanjang angka tersebut sebagai pembatas antara angka dengan cetakan agar-agar.

(12)

h. Mengoleskan lem pada bagian bawah 21 cetakan

j. Pada bagian paling bawah baris terakhir, dibuat 3 buah wadah dari botol air mineral yang berukuran 1500 ml yang dipotong setengah. k. Membiarkan hingga lembenar-benar kering dan

melekat.

l. Dakon bilangan siap digunakan.

 Pembuatan alat peraga gelas bilangan. Alat dan Bahan:

a. Gelas bekas air mineral 600 ml 12 buah b. Sedotan bekas 4 warna

c. Spidol permanen

a. Menyiapkan bahan-bahan yang diperlukan.

b. Memotong papan triplek berukuran 40 cm x 50 cm

c. Mengecat papan triplek yang sudah selesai dipotong.

d. Mengeringkan papan triplek di bawah sinar matahari

e. Mewarnai gelas bekas air mineral dengan pilok f. Memberi tulisan pada kertas hvs menggunakan

(13)

g. Memasang gelas pada papan triplek dengan menggunakan paku. Jarak antara gelas menyamping yaitu 2 cm dan jarak antara gelas atas dan bawahnya adalah 5 cm.

h. Mencuci sedotan bekas terlebih dahulu, kemudian memotongnya menjadi 12 cm sampai 120 buah.

i. Memberi tulisan “GELAS BILANGAN” pada bagian atas papan triplek.

j. Alat peraga gelas bilangan siap digunakan.

 Pembuatan alat peraga neraca bilangan. Alat dan Bahan:

b. Membuat satu lubang pada papan triplek bagian tengah.

c. Memotong dua buah kayu berukuran 30 cm x 3 cm x 1,5 cm.

d. Membuat satu lubang pada masing-masing kayu tersebut di ujung atasnya. Kurang lebih berjarak 2 cm dari atas.

(14)

f. Memasang triplek dengan kayu melalui lubang yang sudah dibuatdan alat peraga siap digunakan.

Tahap kedua yaitu pelatihan pembuatan dan penggunaan alat peraga DAGELAN (Dakon bilangan, Gelas bilangan, dan Neraca bilangan). Pada tahap ini mahasiswa Universitas Negeri Semarang memberi pelatihan tentang cara pembuatan alat peraga DAGELAN kepada guru dan dan menunjukkan bagaimana cara menggunakannya kepada guru dan siswa SD N Tluwuk Wedarijaksa Pati.

Tahap ketiga, monitoring pelaksanaan, yaitu pemantauan kegiatan yang sudah dilaksanakan dan evaluasi untuk perbaikan kegiatan.

Tahap keempat yaitu penyusunan laporan. Penyusunan laporan ini disusun sesuai dengan kegiatan yang telah dilaksanakan.

(15)

BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN

1.1Anggaran Biaya

No. Jenis Pengeluaran Jumlah

1. Bahan habis pakai Rp 2.050.000,00 2. Alat yang digunakan Rp 1.960.000,00 3. Transportasi Rp 2.100.000,00 4. Lain-lain Rp 4.450.000,00

Jumlah Rp 10.560.000,00

4.2 Jadwal Kegiatan

Minggu 1Minggu 2 Minggu 4 Minggu 6 Minggu 8 0

1 2 3 4 5 6 7

Perizinan dan persiapan Pelatihan

Evaluasi

(16)

LAMPIRAN-LAMPIRAN

LAMPIRAN 1

Biodata Ketua dan Anggota 1. Ketua Pelaksana Kegiatan

Nama : Mifta Khurohmah

NIM : 1401413044

Tempat, tanggal lahir : Rembang, 25 Agustus 1995 Jenis Kelamin : Perempuan

Alamat : Desa Pragu, RT 01 RW 01, Sulang, Rembang Pendidikan : SD Negeri Pragu

SMP Negeri 2 Sulang SMA Negeri 2 Rembang

E-mail/HP : [email protected]/087719543775 Waktu untuk kegiatan : 3 jam/2 minggu

Semarang, 1 Oktober 2015 Yang menyatakan,

Mifta Khurohmah NIM. 1401413044 2. Anggota Pelaksana I

Nama : Nur Hidayati

NIM : 1401413066

Tempat, tanggal lahir : Pati, 07 Oktober 1995 Jenis Kelamin : Perempuan

Alamat : Ds. Tluwuk, RT 04 RW 02, Wedarijaksa, Pati Pendidikan : SD Negeri Tluwuk

MTs Raudlatul Ulum MA Raudlatul Ulum

Email/HP : [email protected]/087831658571 Waktu untuk kegiatan : 6 jam/2 minggu

(17)

Nurhidayati NIM. 1401413066

3. Anggota Pelaksana II

Nama : Dwi Putri Wulandari

NIM : 1401413520

Tempat, tanggal lahir : Pati, 08 Juli 1995 Jenis Kelamin : Perempuan

Alamat : Ds. Dadirejo, RT 05 RW 01, Margorejo, Pati Pendidikan : SD Negeri Dadirejo 02

SMP Negeri 2 Pati SMA Negeri 2 Pati

E-mail/ HP : [email protected]/085641855875 Waktu untuk kegiatan : 3 jam/2 minggu

Semarang, 1 Oktober 2015 Yang menyatakan

Dwi Putri Wulandari NIM. 1401413520 4. Anggota Pelaksana III

Nama : Adi Ahmad Fauzi

Tempat, tanggal lahir : Pati, 06 Mei 1995 Jenis kelamin : Laki-laki

Alamat : Ds. Tluwuk, RT 08 RW 01, Wedarijaksa, Pati Pendidikan : SD Negeri Tluwuk

SMP Negeri 2 Juwana SMA Negeri 1 Juwana E-mail/HP : [email protected] Waktu untuk kegiatan : 3 jam/2 minggu

Semarang, 1 Oktober 2015 Yang menyatakan,

(18)

5. Dosen Pendamping

Nama Lengkap dan Gelar : Dra. Sumilah, M. Pd.

NIDN : 0023035707

Jenis Kelamin : Perempuan Golongan/Pangkat : IV b/Pembina tk 1 Jabatan Fungsional : Lektor Kepala Fakultas/Jurusan : FIP/ PGSD

Perguruan Tinggi : Universitas Negeri Semarang Waktu untuk kegiatan PKM : 3 jam/ minggu

Alamat : Jl.Dewi Sartika Raya No.32 Semarang

Email : mila_pgsd2007

Telepon/Hp : 081325225009

Semarang, 1 Oktober 2015 Yang menyatakan,

(Dra. Sumilah, M. Pd.) NIP. 19570323 198111 2 001

(19)

Justifikasi Anggaran Kegiatan

A. Bahan Habis Pakai

No. Nama Bahan Jumlah Harga Satuan Harga Total

1 Limbah organik

-2 Limbah anorganik

-3

Paku 12 kg Rp 50.000,00

4 Lem 3 buah Rp 200.000,00

5 Isolasi, double

tape 10 buah Rp 200.000,00

6 Papan triplek 5 buah Rp 500.000,00

7 Kertas 1 pack Rp 50.000,00

8 Penjepit Jemuran 5 buah Rp 100.000,00

9 Amplas 5 buah Rp 50.0000,00

10 Pilox, pewarna 8 buah Rp 500.000,00

11 Kayu 6 buah Rp 300.000,00

12 Palu 4 buah Rp 100.000,00

Jumlah Rp 2.050.000,00

B. Alat No

. Nama Alat Jumlah Harga Satuan Harga Total 1 Gunting 20 buah Rp 10.000,00 Rp 140.000,00 2 Penggaris 20 buah Rp 5.000,00 Rp 100.000,00 3 Pisau 20 buah Rp 5.000,00 Rp 100.000,00 4 Gergaji 20 bungkus Rp 50.000,00 Rp 1.000.000,00

5 Cutter 20 buah Rp 6.000,00 Rp 120.000,00

6 Alat tulis 20 buah Rp 10.000,00 Rp 200.000,00 7 Palu 5 buah Rp 30.000,00 Rp 150.000,00 8 Meteran 5 buah Rp 30.000,00 Rp 150.000,00

(20)

C. Transportasi

No. Uraian Jumlah Harga Satuan Harga Total 1 Dokumentasi 3 Biaya penunjang

kegiatan i. konsumsi 5 kali Rp 200.000,00 Rp 1.000.000,00

(21)

LAMPIRAN 3

Susunan Organisasi Tim Kegiatan dan Pembagian Tugas

No. Nama/NIM Program

Studi Tugas

1.

Mifta

Khurohmah/1401413044 (Ketua pelaksana)

PGSD

Koordinator dan pelaksana

kegiatan 2. Nur Hidayati/1401413066

(Anggota) PGSD

Sekretaris kegiatan 3. Dwi Putri Wulandari/1401413520(Anggota) PGSD Bendahara

kegiatan 4. Adi Ahmad Fauzi/4211413004

(Anggota) PGSD

Bendahara kegiatan

LAMPIRAN 4

(22)

SURAT PERNYATAAN KETUA PENELITI/PELAKSANA Yang bertanda tangan di bawah ini:

nama : Mifta Khurohmah

NIM : 1401413044

program Studi : PGSD (Pendidikan Guru Sekolah Dasar) fakultas : FIP (Fakultas Ilmu Pendidikan)

Dengan ini menyatakan bahwa usulan PKM Pengabdian Masyarakat saya dengan judul yang diusulkan untuk tahun anggaran 2015 bersifat original dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka saya bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.

Semarang, 1 Oktober 2015 Mengetahui,

Pembantu Rektor III Yang menyatakan,

(Dr. Bambang Budi Raharjo, M. Si) (Mifta Khurohmah)

NIP. NIM 1401413044

LAMPIRAN 5

Pernyataan Kesediaan dari Mitra

SURAT PERNYATAAN KESEDIAAN DARI MITRA Yang bertanda tangan dibawah ini,

(23)

alamat : Desa Pragu RT 01/01, Sulang, Rembang

jabatan : Ketua pelaksana PKMM (Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Masyarakat) Universitas Negeri Semarang Selanjutnya disebut sebagai pihak pertama,

nama :

jabatan :

Selanjutnya disebut sebagai pihak kedua,

sepakat untuk menjalin kerjasama seperti diuraikan dalam pasal-pasal sebagai berikut:

pihak pertama,

hak : Pihak pertama berhak menjalin kerjasama dalam pelaksanaan PKMM (Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian

Masyarakat)

kewajiban : Melaksanakan PKMM (Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Masyarakat) di SD N Tluwuk, Wedarijaksa, Pati. pihak kedua,

hak : Mendapatkan fasilitas dari pihak pertama dalam hal penyelenggaraan PKMM (Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian Masyarakat)

kewajiban : Membantu dalam pelaksanaan PKMM

Demikian kesepakatan ini dibuat dengan penuh kesadaran tanpa paksaan untuk dipatuhi kedua belah pihak

Semarang , 1 Oktober 2015 Mengetahui,

Pihak Kedua Pihak pertama

Mifta Khurohmah

Lampiran 6

(24)

Referensi

Dokumen terkait

Apabila Pemesan dalam membayar harga tanah dan/atau bangunan mempergunakan fasilitas KPR dari Bank/Lembaga Keuangan, maka pemesan harus menandatangani Surat

Terdapat 3 rumusan masalah yang diamati yaitu: (1) maxim jenis apa saja yang dilanggar pada dialok-dialok dalam film Forrest Gump (2) Implikatur apa yang muncul

Sebelum membahas lebih lanjut mengenai algoritma greedy dan penggunaannya dalam mencari pohon merentang minimum akan dijelaskan terlebih dahulu beberapa teori dasar

reciprocal teaching yang telah dibuat pada materi peluang, sebagai alternatif pembelajaran sehingga dapat digunakan untuk melatih kemampuan berpikir kritis siswa

Sedangkan CAR di BPR BKK Ungaran awal merger minus 2,03 persen hal tersebut terjadi karena modal habis untuk menutup kerugian karena kredit macet dan kekurangan PPAP, tetapi

- Hal-hal yang menggugurkan Penawaran : Peserta tidak memenuhi syarat-syarat substansial yang diminta dalam Lembar Data Pemilihan (LDP) dan Lembar Data Kualifikasi (LDK)

Dua buah jam tangan (gambar hanya memperlihatkan kerangka jam tangan tersebut dan gambar kedua tampak gambar jam lengkap dengan mesinnya). Pada iklan jam tangan tersebut

Pengaruh Corporate Governance, Struktur Kepemilikan, dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba..