i KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KEPUASAN
KERJA SEBAGAI PREDIKTOR TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR PERTANAHAN KOTA AMBON
Tesis
Untuk memenuhi sebagian persyaratan untuk mencapai derajat Magister Sains Psikologi
Oleh:
Senthia Meirliand Pesulima NIM: 832009010
MAGISTER SAINS PSIKOLOGI
PROGRAM PASCASARJANA
UNIVERSITAS KRISTEN SATYA WACANA SALATIGA
iv
PERSEMBAHAN
KARYA INI KU PERSEMBAHKAN
BUAT PAPA DAN MAMA
Terima Kasih Untuk Semua Dukungan
Yang Tiada Batasnya Yang Telah
Diberikan Buat Thia Selama Ini
v
MOTTO
Belajarlah mengalah sampai tak
seorangpun yang bisa mengalahkanmu
Belajarlah merendah sampai tak
seorangpun yang bisa merendahkanmu
-Gobind Vashdev-
Orang yang HEBAT tidak dihasilkan
melalui kemudahan, kesenangan dan
ketenangan.
Mereka dibentuk melalui keSUKARan,
TANTANGAN dan AIR MATA
vi KATA PENGANTAR
Puji dan syukur penulis panjatkan kepada Tuhan Yesus Kristus atas berkat dan tuntunan-Nya sehingga penulisan karya tulis yang berjudul “kepemimpinan dan kepuasan kerja sebagai prediktor terhadap kinerja pegawai pada Kantor Pertanahan Kota Ambon” bisa
diselesaikan dengan baik. Penulis menyadari bahwa
semua ini bukan karena kekuatan dari penulis tpi karena cinta dan kasih dari Tuhan Yesus Kristus.
Selama penulisan karya tulis ini, penulis
mendapat bantuan dan dukungan dari berbagai pihak. Oleh karena itu penulis ingin menyampaiakan terima
kasih kepada kedua pembimbing, Prof. Dr. Sutarto
Wijono, MA (Pak Tarto) dan Dra. Susana Prapunoto,
MA-Psy (Ibu Susan) atas semua bimbingan, nasihat, petunjuk, dorongan dan perhatian yang telah diberikan
kepada penulis selama kuliah maupun pada saat
penulisan karya tulis ini. Tuhan memberkati tugas dan tanggung jawab serta pelayanan pak Tarto dan Ibu
Suzan.
Penulis juga mengucapkan terima kasih kepada seluruh dosen Magister Sains Psikologi Universitas
Kristen Satya Wacana (Dr. Christiana Hari Soetjiningsih,
vii M.Sc.) yang telah mendidik dan mengajar dan
memberikan ilmu yang berharga bagi penulis. Tuhan
Yesus memberkati tugas dan tanggung jawab serta
pelayanan bapak ibu.
Buat mas Agus (tenaga administrasi), terima kasih
banyak untuk bantuan dan pelayanan yang diberikan
guna kelancaran study penulis. Tuhan memberkati pelayanannya.
Terima kasih juga penulis sampaikan kepada staf
Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Provinsi Maluku (KESBANGPOL) atas bantuannya mengeluarkan ijin
penelitian bagi penulis guna kelancaran proses
penelitian.
Terima kasih banyak untuk Kepala Kantor Pertanahan Kota Ambon yang telah memberikan ijin
penelitian untuk penulis. Tuhan memberkati tugas dan
tanggung jawab serta pelayanannya.
Terima kasih banyak penulis sampaikan untuk
seluruh pegawai Kantor Pertanahan Kota Ambon yang
telah menyempatkan waktu tenaga serta pikirannya untuk mengisi kuesioner penelitian yang diberikan oleh
penulis. Terima kasih untuk bantuan yang diberikan
selama proses penelitian. Tuhan memberkati tugas dan tanggung jawab serta pelayanan bapak ibu.
Terima kasih juga penulis ucapkan kepada keluarga
tercinta, papa, mama, Ean dan Poe atas dukungan, doa,
viii Tuhan Yesus selalu melindungi, menguatkan dan
memberkati kita di mana saja kaki kita melangkah.
Terima kasih juga penulis sampaikan untuk Kem
yang selama ini membantu, mendukung dan selalu ada untuk penulis dalam segala hal baik suka maupun duka.
Tuhan Yesus memberkati.
Penulis juga menyampaikan terima kasih banyak kepada Andris dan Ruce atas bantuan buah pikir dan
masukan bagi penulis sehingga karya tulis ini dapat
terselesaikan. Sukses untuk tugas dan tanggung jawab serta pelayanan kalian. Tuhan Yesus memberkati.
Untuk rekan-rekan Magister Sains Psikologi
angkatan III 2009 (Andris, Carlin, Kak Omi, Kak Orni,
Kak Merry, Kak Rachel, Shanty, Kak Melcky, Ois, Alm. Pak Jacob, Pak pendeta Teguh, mas Gunung, Rara dan
Sofi). Sukses untuk kalian semua.
Terima kasih juga untuk teman-teman, saudara, adik-adik kos biru (Nyong P, Gerry, Andre, Jun, Ruce,
Enzu, dan DeeC) untuk semua dukungan, canda tawa,
pendapat dan curhat-curhatan selama ini. Sukses untuk semuanya dalam meraih masa depan. Tuhan
memberkati.
Namun seperti kata pepatah, “tidak ada gading yang
tak retak”, demikianlah kita sebagai manusia tidak ada
yang sempurna. Begitupun juga dengan penulisan karya
tulis ini yang sangat jauh dari kesempurnaan, sehingga
ix guna bertujuan membuat karya tulis ini menjadi lebih
baik. Untuk itu, penulis mengucapkan terima kasih yang
sebanyak-banyaknya buat semua pihak, bahkan yang
tidak dapat penulis sebutkan satu demi satu. Terima kasih untuk semua perhatian, dukungan serta doanya.
Tuhan memberkati.
Salatiga, November 2012
x DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL ... i
LEMBAR PENGESAHAN ... ii
LEMBAR PERNYATAAN ... iii
PERSEMBAHAN & MOTTO ... iv
KATA PENGANTAR ... vi
1.4. Manfaat Penelitian ... 16
1.5. Sistimatika Penulisan ... 17
BAB II. KAJIAN PUSTAKA ... 19
2.1. Kinerja ... 19
2.1.1. Teori Kinerja ... 22
2.1.2. Penilaian Kinerja ... 24
2.1.3. Dimensi-dimensi Penilaian Kinerja ... 27
2.1.4. Aspek-aspek Kinerja Pegawai ... 31
xi
Terhadap Kinerja ... 33
2.2. Kepemimpinan ... 36
2.2.1. Tipe dan Karakteristik Pemimpin ... 38
2.2.2. Kepemimpinan Transformasional ... 42
2.2.3. Aspek Kepemimpinan Transformasional .. 46
2.2.4. Dimensi-dimensi Kepemimpinan Transformasional ... 50
2.2.5. Faktor-faktor Kepemimpinan Transformasional ... 53
2.3. Kepuasan Kerja ... 56
2.3.1. Teori Kepuasan Kerja ... 60
2.3.2. Aspek-aspek Kepuasan Kerja ... 69
2.3.3. Faktor-faktor Kepuasan Kerja ... 72
2.4. Penelitian Terdahulu ... 75
2.5. Hipotesis ... 82
2.6. Model Penelitian ... 82
BAB III. METODE PENELITIAN ... 83
3.1. Jenis Penelitian ... 83
3.2. Definisi Operasional ... 84
3.2.1. Kepemimpinan Transformasional ... 84
3.2.2. Kepuasan Kerja ... 85
3.2.3. Kinerja Pegawai ... 87
3.3. Lokasi Penelitian ... 88
3.4. Populasi dan Sampel ... 89
3.5. Teknik Pengumpulan Data ... 90
3.6. Teknik Pengolahan dan Analisis Data ... 109
xii
3.6.2. Uji Asumsi Klasik ... 119
3.6.3. Uji Hipotesis ... 121
BAB IV. HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN .... 123
4.1. Hasil Penelitian ... 123
4.1.1. Deskripsi Penelitian ... 123
4.1.2. Prosedur Penelitian ... 124
4.1.3. Karakteristik Responden ... 125
4.1.4. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas ... 130
4.1.5. Deskripsi Pengukuran Variabel ... 137
4.1.6. Hasil Uji Asumsi dan Hipotesis ... 141
A. Uji Normalitas ... 141
B. Uji Multikolinieritas ... 144
C. Uji Heteroskedastisitas ... 144
D. Uji Linearitas ... 145
E. Hasil Uji Autokorelasi ... 146
F. Hasil Uji Hipotesis ... 147
5.2.2. Bagi Penelitian Selanjutnya ... 167
DAFTAR PUSTAKA ... 168
xiii DAFTAR TABEL
Tabel Halaman 3.1. Distribusi Item Kepemimpinan
Transformasinal ... 91
3.2. Sebaran Item Kepemimpinan Transformasional ... 96
3.3. Distribusi Item Kepuasan Kerja ... 97
3.4. Sebaran Item Kepuasan Kerja ... 103
3.5. Distribusi Item Kinerja Pegawai ... 103
3.6. Sebaran Item Kinerja Pegawai ... 108
3.7. Pedoman Penilaian Reliabilitas Skala ... 111
3.8. Hasil Uji Coba Validitas Variabel Kepemimpinan Transformasional ... 112
3.9. Sebaran Item Valid dan Gugur Skala Kepemimpinan Transformasional ... 113
3.10. Hasil Uji Coba Validitas Variabel Kepuasan Kerja ... 114
3.11. Sebaran Item Valid dan Gugur Skala Kepuasan kerja ... 115
3.12. Hasil Uji Coba Validitas Variabel Kinerja Pegawai ... 116
3.13. Sebaran Item Valid dan Gugur Skala Kinerja Pegawai ... 118
4.1. Sampel Penelitian ... 123
xiv
4.3. Presentase Usia ... 126
4.4. Presentase Masa Kerja ... 127
4.5. Presentase Pendidikan ... 128
4.6. Presentase Pendidikan Non Formal ... 128
4.7. Presentase Pendidikan Struktural ... 129
4.8. Hasil Uji Validitas Variabel Kepemimpinan Transformasional ... 130
4.9. Sebaran Item Valid dan Item Gugur Variabel Kepemimpinan Transformasional . 131 4.10. Hasil Uji Validitas Variabel Kepuasan Kerja ... 132
4.11. Sebaran Item Valid dan Item Gugur Variabel Kepuasan Kerja ... 133
4.12. Hasil Uji Validitas Variabel Kinerja Pegawai ... 135
4.13. Sebaran Item Valid dan Item Gugur Variabel Kepuasan Kerja ... 136
4.14. Deskripsi Pengukuran Variabel Kepemimpinan Transformasional ... 138
4.15. Deskripsi Pengukuran Variabel Kepuasan Kerja ... 139
4.16. Deskripsi Pengukuran Variabel Kinerja Pegawai ... 140
4.17. Uji Normalitas ... 143
4.18. Uji Multikolinearitas ... 144
4.19. Uji Linearitas Kepemimpinan
xv
Pegawai ... 145
4.20. Uji Linearitas kepuasan kerja terhadap Kinerja Pegawai ... 146
4.21. Uji Auto Korelasi ... 146
4.22. Hasil Uji Regresi Berganda ... 147
4.23. Hasil Uji Analisa Regresi ... 148
4.24. Sumbangan Efektif ... 149
xvi DAFTAR GAMBAR
Gambar Halaman
2.1. Kerangka Pemikiran ... 82
4.1. Grafik Histogram ... 142
4.2. Grafik P-P Plot Test ... 142
xvii DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran Halaman
1. Kuesioner ... 178
2. Hasil Uji Validitas dan Reliabilitas Skala ... 189
3. Hasil Uji Asumsi ... 206
4. Hasil Uji Hipotesis ... 209
5. Data Mentah ... 211
6. Surat Try Out ... 227
7. Surat Penelitian... 228
8. Surat Rekomendasi Penelitian ... 229
xviii Abstrak
Tujuan Penelitian ini adalah untuk menguji kepemimpinan transformasional dan kepuasan kerja secara simultan sebagai prediktor terhadap kinerja pegawai. Penelitian ini menggunakan teknik total
sampling yang berjumlah 50 pegawai pada kantor
Pertanahan Kota Ambon. Data dianalisis menggunakan analisis regresi berganda. Hasilnya menunjukkan bahwa secara simultan kepemimpinan transformasional dan kepuasan kerja menjadi prediktor yang positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai dengan nilai R2 = 0.165 dengan nilai F pada tabel Anova menunjukkan F = 4.634, dan signifikansinya 0.015 (p <0,05).
xix Abstract
The reseach was purposed to examine the
transformational leadership and job satisfaction
simultaneously as predictors to the employee’s
performance. In the reaseach was used total sampling technique with 50 employees in the office of Land Departement of Ambon. Data was analyzed by using multiple regression analysis. The result showed that the
transformational leadership and job satisfaction
simultaneously could be the positive and significant
predictor to the employee’s performance that is shown by
R2 = 0.165 and F = 4.634 with significance 0.015 (p <
0.05)
Keywords: transformational leadership, job satisfaction,