• Tidak ada hasil yang ditemukan

ASPEK HUKUM INTERNA.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ASPEK HUKUM INTERNA."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iv

ASPEK HUKUM INTERNASIONAL DALAM PENGGUNAAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI UNTUK MELAKUKAN

SPIONASE TERHADAP RAHASIA DAGANG PIHAK LAIN ANTARA REPUBLIK RAKYAT CINA DAN GOOGLE INC.

Nurul Fatimah Khasbullah 110110080399

Seiring dengan penemuan teknologi baru berupa berupa internet, saat ini hampir setiap aktifitas termasuk spionase terhadap rahasia dagang bertumpu pada penggunaan teknologi informasi dan komunikasi yang menyebabkan hubungan-hubungan terjadi secara virtual. Salah satu contoh kasus adalah Spionase yang dilakukan oleh pihak Republik Rakyat Cina terhadap pihak Google Inc. dengan menggunakan teknologi informasi yang dimulai pada akhir tahun 2009 menyebabkan tercurinya informasi-informasi rahasia berupa closedsource code milik Google Inc.. Prinsip kedaulatan dan prinsip yurisdiksi yang bergantung pada batas wilayah akan bertolak belakang dengan sifat dunia maya (cyberspace) yang borderless. Oleh karenanya perlu diketahui penerapan prinsip-prinsip tersebut terhadap penggunaan teknologi informasi dan komunikasi untuk melakukan spionase terhadap rahasia dagang pihak lain termasuk terhadap dampak yang diberikan dikaitkan dengan kasus Republik Rakyat Cina terhadap Google Inc..

Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode penelitian yang bersifat deskriptif analitis, karena penelitian bertujuan untuk dapat menggambarkan dan menganalisis mengenai penerapan prinsip kedaulatan dan prinsip yurisdiksi dalam penggunaan teknologi informasi dan komunikasi untuk melakukan spionase terhadap rahasia dagang sehingga dapat dilihat dampak dari kegiatan tersebut. Oleh karena itu, penelitian dilakukan dengan meneliti data sekunder berupa bahan hukum primer, sekunder dan tertier.

Referensi

Dokumen terkait

Dari segi berat atau ringannya hukuman, maka hukum pidana Islam dapat dibedakan menjadi (a) jarimah hudud, (b) jarimah qishash, dan (c) jarimah ta’zir.. Dari segi unsur

(e) Model pendidikan karakter kewirausahaan melalui unit produksi dan jasa di SMKN 2 Pengasih dilakukan melalui kegiatan kurikuler dan kegiatan proses produksi UPJ dengan

Selain itu, pada umumnya untuk transaksi/penjualan akan dilakukan skrining sebelumnya, tetapi untuk perusahaan yg berpotensi risiko rendah akan dinilai sebagai mitra kerja

[r]

Agar sistem pakar dapat melakukan penalaran sebagaimana seorang pakar meskipun berada dalam kondisi ketidakpastian data, dan untuk mendapatkan nilai kepercayaan

Dalam penyusunan keuangan suatu entitas misalnya puskesmas, selain harus sesuai standar yang berlaku tentunya harus memiliki Sumber Daya Manusia (SDM) yang kompeten dalam

Bab IV Analisis Data, bab ini akan menjelaskan mengenai peran Badan Wakaf Indonesia Jawa Timur dalam memberikan literasi terkait wakaf pada masyarakat, serta

– Penyebab utama dari erosi adalah terkonsentrasinya arus pada tebing di sisi luar – Lebar sungai masih mencukupi untuk berfungsi sebagai jalur navigasi dan – Stabilitas tebing