• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMAKNAAN ANGGOTA FANS BTS TENTANG KATA LOVE MYSELF SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "PEMAKNAAN ANGGOTA FANS BTS TENTANG KATA LOVE MYSELF SKRIPSI"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PEMAKNAAN ANGGOTA FANS BTS TENTANG KATA LOVE MYSELF

SKRIPSI

Diajukan guna Memenuhi Persyaratan Memperoleh Gelar Sarjana Ilmu Komunikasi (S.I. Kom)

Evelyn Eugenia Vetrix 00000026681

PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI FAKULTAS ILMU KOMUNIKASI

UNIVERSITAS MULTIMEDIA NUSANTARA TANGERANG

2021

(2)

LEMBAR PERNYATAAN

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah karya ilmiah saya sendiri, bukan plagiat dari karya ilmiah yang ditulis oleh orang lain atau lembaga lain, dan semua karya ilmiah orang lain atau lembaga lain yang dirujuk dalam skripsi ini telah disebutkan sumber kutipannya serta dicantumkan di Daftar Pustaka.

Jika di kemudian hari terbukti ditemukan kecurangan/penyimpangan, baik dalam pelaksanaan skripsi maupun dalam penulisan laporan skripsi, saya bersedia menerima konsekuensi dinyatakan TIDAK LULUS untuk mata kuliah Skripsi yang telah saya tempuh.

Tangerang, 28 April 2021

Evelyn Eugenia Vetrix

(3)

Inco Hary Perdana, S.I.Kom., M.Si.

HALAMAN PERSETUJUAN

Skripsi dengan judul

“Pemaknaan Anggota Fans BTS Tentang Kata Love Myself”

oleh

Evelyn Eugenia Vetrix Telah disetujui untuk diajukan pada

Sidang Ujian Skripsi Universitas Multimedia Nusantara

Tangerang, 28 April 2021 Dosen Pembimbing

Digitally signed by Cendera Rizky DN: cn=Cendera Rizky, o, ou,

email=cendera.anugrah

@ umn.ac.id, c=ID Date: 2021.04.28 20:08:55 +07'00'

Cendera Rizky Anugrah Bangun, M.Si.

Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi

(4)

HALAMAN PENGESAHAN

Skripsi dengan judul

“Pemaknaan Anggota Fans BTS Tentang Kata Love Myself”

oleh

Evelyn Eugenia Vetrix

telah diujikan pada hari Jumat, tanggal 28 Mei 2021, pukul 08.00 s.d 09.30 dan dinyatakan lulus

dengan susunan penguji sebagai berikut.

Ketua Sidang Penguji Ahli

Dr. Dra. Endah Murwani, M.Si. Dr. Adde Oriza Rio, S.Sos., M.Si.

Dosen Pembimbing

Cendera Rizky Anugrah Bangun, S.Sos., M.Si.

Disahkan oleh

Ketua Program Studi Ilmu Komunikasi

Inco Hary Perdana, S.I.Kom., M.Si.

(5)

HALAMAN PERSEMBAHAN

“Luctor et emergo”

“You can’t stop me loving myself”

-BTS

(6)

KATA PENGANTAR

Puji dan syukur saya panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas kekuatan dan pengetahuan yang diberikan-Nya kepada saya sehingga dapat menyelesaikan skripsi dengan judul “Pemaknaan Anggota Fans BTS Tentang Kata Love Myself”

dapat diselesaikan dengan baik dan tepat waktu. Karya ilmiah ini disusun guna memenuhi syarat memperoleh gelar Sarjana Ilmu Komunikasi (S.I.Kom) di Universitas Multimedia Nusantara.

Semua hal yang berhasil dilakukan oleh saya tidak terlepas dari bantuan, bimbingan, dan dukungan, serta doa yang diberikan oleh berbagai pihak. Maka dari itu, saya ingin mengucapkan terima kasih kepada orang-orang hebat seperti:

1. Cendera Rizky Anugerah Bangun, M.Si., dosen pembimbing yang selalu meluangkan waktu, memberikan saran, dan arahan dalam proses penyelesaian karya ilmiah ini;

2. Semua ARMY yang bersedia terlibat dalam skripsi ini, RVTS08, Meidiaz, Felicia, Micheal, Stephani, dan Mira untuk waktu luang dan cerita yang dibagikan;

3. Dr. Adde Oriza Rio, S.Sos., M.Si., selaku dosen penguji skripsi yang berkenan untuk memberikan saran dan kritik yang membangun di ruang virtual;

4. Dr. Dra. Endah Murwani, M.Si., selaku ketua sidang skripsi yang berkenan memberikan saran dan kritik yang membangun di ruang virtual;

(7)

5. Inco Hary Perdana S.I.Kom., M.Si., selaku Ketua Program Studi Fakultas Ilmu Komunikasi;

6. Kedua orang tua orang tua penulis, Papa Agus dan Mama Sri, yang selalu memberikan semangat, doa, dan dukungannya untuk kelancaran pengerjaan skripsi;

7. Emily Vanessa, adik penulis yang selalu memberikan bantuan, semangat dan hiburan dalam pengerjaan skripsi;

8. Lisa, Kak Din, Inda, Stephani, Winnanda dan teman-teman lain yang selalu memberikan semangat, dukungan, dan perhatian sejak awal pengerjaan skripsi;

9. BTS, sebagai sosok idola yang memberikan motivasi dan semangat lewat lagu dan berbagai kegiatan positifnya sehingga penulis menjadi pribadi yang lebih baik;

10. Evelyn Eugenia Vetrix yang telah berhasil berjuang dan belajar dari pengalaman yang diperoleh selama pengerjaan skripsi ini.

Penyusunan laporan skripsi ini tidak luput dari kesalahan dan kesempurnaan.

Maka, peneliti terbuka terhadap kritik dan saran yang membangun dari berbagai pihak. Semoga skripsi ini bermanfaat dan dapat menjadi inspirasi bagi para pembaca.

Tangerang, 28 April 2021

Evelyn Eugenia Vetrix

(8)

Pemaknaan Anggota Fans BTS Tentang Kata Love Myself Abstrak

Oleh: Evelyn Eugenia Vetrix

Love Myself adalah sebuah kampanye yang diselenggarakan oleh BTS yang bekerjasama dengan UNICEF untuk menyuarakan gerakan anti kekerasan kepada anak-anak dan remaja dewasa di seluruh dunia agar mereka dapat merasa aman, bahagia, dan mendapatkan perhatian yang seharusnya. Kampanye Love Myself dilakukan agar semakin banyak orang yang bisa mencintai diri dan membagikan cinta kepada orang lain. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengalaman dan pemaknaan anggota fans BTS tentang kata love myself. Jenis penelitian dalam penelitian ini adalah penelitian kualitatif dengan sifat penelitian deskriptif, dan paradigma interpretif. Metode yang digunakan adalah metode fenomenologi Husserl untuk dapat mengetahui pengalaman dan pemaknaan yang dirasakan oleh anggota fans BTS. Teknik analisis data yang digunakan adalah teknik analisis data fenomenologi, yaitu dengan melakukan deskripsi tekstural dan struktural pada tema penelitian. Pada penelitian ini, data diperoleh dari hasil wawancara mendalam kepada enam orang partisipan. Berdasarkan hasil teknik analisis data fenomenologi, hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa anggota fans BTS memaknai kata love myself sebagai cara untuk menghargai diri untuk menjadi pribadi yang lebih memahami diri sendiri. Selain itu, pengalaman yang mendasari pemaknaan tentang kata love myself adalah rasa insecure yang dimiliki oleh para anggota fans BTS karena bentuk fisik mereka. Dampak yang ditimbulkan oleh love myself bagi para anggota fans BTS adalah menjadi lebih mencintai diri, bersikap tidak peduli pada perkataan orang lain, dan dapat menerima diri.

Kata Kunci: pemaknaan, anggota fans BTS, kata love myself.

(9)

The Meaning of BTS Fans Member About Love Myself Word Abstract

By: Evelyn Eugenia Vetrix

Love Myself is a campaign organized by BTS in collaboration with UNICEF to voice the anti-violence movement against children and adult adolescents around the world so that they can feel safe, happy, and get the attention they deserve.

Love Myself campaign is done so that more people can love themselves and share the love with others. The purpose of this research is to find out the experience and meaning of BTS fans about the word love myself. The type of research in this study is qualitative research with descriptive research properties and interpretive paradigms. The method used is Husserl's phenomenology method to be able to know the experience and usage felt by BTS fans members. Data analysis techniques used are phenomenological data analysis techniques, namely by conducting textural and structural descriptions on the theme of research. In this study, data were obtained from in-depth interviews with six participants. Based on the results of phenomenological data analysis techniques, the results of this study show that BTS fans interpret the word love myself as a way to appreciate themselves to be a person who understands themselves better. In addition, the underlying experience of the word love myself is the sense of insecurity that BTS fans have because of their physical form. The impact of love myself on BTS fans is to be more self-loving, indifferent to other people's words, and accept themselves.

Keywords: meaning, BTS fan member, love myself word.

(10)

DAFTAR ISI

LEMBAR PERNYATAAN ... ii

KATA PENGANTAR ... iii

ABSTRAK ... viii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xii

DAFTAR BAGAN ... xiii

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang ... 1

1.2 Rumusan Masalah ... 8

1.3 Pertanyaan Penelitian ... 9

1.4 Tujuan Penelitian ... 9

1.5 Kegunaan Penelitian ... 9

1.6 Keterbatasan Penelitian ... 10

BAB II KERANGKA PEMIKIRAN ... 11

2.1 Penelitian Terdahulu ... 11

2.2 Teori atau Konsep-Konsep yang Digunakan ... 29

2.3 Alur Penelitian ... 37

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 38

3.1 Paradigma Penelitian ... 38

3.2 Jenis dan Sifat Penelitian ... 40

3.3 Metode Penelitian ... 42

3.4 Penentuan Partisipan ... 44

(11)

3.5 Teknik Pengumpulan Data ... 46

3.6 Teknik Keabsahan Data ... 47

3.7 Teknik Analisis Data ... 49

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 53

4.1 Partisipan Penelitian ... 53

4.2 Hasil Penelitian ... 57

4.3 Pembahasan ... 83

BAB V SIMPULAN DAN SARAN ... 102

5.1 Simpulan ... 102

5.2 Saran ...103

DAFTAR PUSTAKA ... 104

LAMPIRAN ... 109

(12)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu...22 Tabel 3.1 Tabel Pemilihan Partisipan ...46

(13)

DAFTAR BAGAN

Bagan 2.1 Alur Penelitian...37

Referensi

Dokumen terkait

Menyatakan bahwa skripsi yang berjudul “Rancang Bangun Situs Pembelajaran HTML5 Dengan Pendekatan Gamifikasi” adalah karya ilmiah pribadi saya, bukan karya ilmiah yang ditulis

“Tingkat Kepuasan Mahasiswa Dalam Membaca Infografik Berita Ekonomi Databoks” adalah karya ilmiah saya, bukan plagiat dari karya ilmiah yang ditulis oleh orang lain

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berbasis karya ini adalah karya asli yang saya buat sendiri, dan bukan plagiat dari karya orang lain atau lembaga lain dan

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berbasis karya ini adalah karya saya sendiri, bukan plagiat dari karya yang ditulis oleh orang lain atau lembaga lain, dan semua karya

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berbasis karya ini adalah karya saya sendiri, bukan plagiat dan karya yang ditulis oleh orang lain atau lembaga lain, dan semua karya

Instagram @Cinema.21 selama Covid-19)” adalah karya ilmiah saya sendiri, bukan plagiat dari karya ilmiah yang ditulis oleh orang lain atau lembaga lain, dan semua karya ilmiah

Menyatakan bahwa benar karya ilmiah ini adalah penelitian saya sendiri tanpa bantuan dari pihak lain atau ditulis/dipublikasikan orang lain atau melakukan plagiat.

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi berbasis karya ini adalah karya ilmiyah saya sendiri, bukan plagiat dari karya ilmiyah yang ditulis orang lain atau lembaga lain, dan