• Tidak ada hasil yang ditemukan

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP PERCAYA DIRI DAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI BERMAIN DRAMA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS IV SD NEGERI PANGEBATAN UPK KARANG LEWAS

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "UPAYA MENINGKATKAN SIKAP PERCAYA DIRI DAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI BERMAIN DRAMA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA DI KELAS IV SD NEGERI PANGEBATAN UPK KARANG LEWAS"

Copied!
16
0
0

Teks penuh

(1)

ii

UPAYA MENINGKATKAN SIKAP PERCAYA DIRI DAN KETERAMPILAN BERBICARA MELALUI BERMAIN DRAMA PADA MATA PELAJARAN BAHASA INDONESIA

DI KELAS IV SD NEGERI PANGEBATAN UPK KARANG LEWAS

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi Sebagian dari Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan Progaram Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar

Oleh :

DWI SRI RAHAYU 1201100268

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKERTO

(2)
(3)
(4)
(5)

vi

MOTTO

Sesungguhnya bersama kesulitan itu ada kemudahan. Maka apa bila engkau telah

selesai (dari suatu urusan), tetaplah bekerja keras untuk (urusan yang lain). Dan hanya kepada Tuhan-Mu lah hendaknya kamu memohon dan mengharap”

(6)

vii

PERSEMBAHAN

Segala puji bagi Allah SWT Rabb semesta alam

Skripsi ini kupersembahkan untuk:

Kedua orang tuaku Bapak Kuswanto dan Ibu Jampen yang telah mendidik dan merawatku serta selalu mendoakanku dan memotivasiku

Kakakku tercinta Suharti dan Itmi Hidayat

(7)

viii

ABSTRAK

Sikap percaya diri dan keterampilan berbicara siswa dalam pembelajaran Bahasa Indonesia masih rendah. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan sikap percaya diri dan keterampilan berbicara siswa, pada mata pelajaran Bahasa Indonesia menggunakan strategi bermain drama di kelas IV SD Negeri Pangebatan UPK Karanglewas. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas yang menggunakan dua siklus, setiap siklusnya terdiri dari 2 kali pertemuan yang masing-masing siklus mengguakan 4 tahapan, yaitu perencanaan tindakan, pelaksanaan tindakan , observasi , dan refleksi. Subyek penelitian adalah siswa kelas IV SD Negeri Pangebatan UPK Karanglewas yang berjumlah 40 siswa, yang terdiri dari 20 siswa laki-laki dan 20 siswa perempuan. Instrumen yang digunakan dalam pengumpulan data menggunakan tes dan non tes untuk kinerja siswa dan guru, sedangkan untuk sikap percaya diri siswa menggunakan wawancara dan angket. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mengalami peningkatan pada setiap siklusnya pada siklus I memperoleh 60,21 dengan ketuntasan belajar siswa menjadi 52,50%, mengalami peningkatan pada siklus II memperoleh 75% dengan ketuntasan siswa menjadi 88,12%. Sikap percaya diri siswa juga mengalami peningkatan ketika siklus I siswa masih banyak yang belum berani maju ke depan ketika di siklus II siswa mulai berebut untuk maju ke depan kelas. Dari hasil tersebut dapat disimpulkan bahwa penggunaan strategi pembelajaran bermain drama dapat meningkatkan sikap percaya diri dan keterampilan berbicara siswa pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas IV SD Negeri Pangebatan UPK Karanglewas.

(8)

ix

KATA PENGANTAR

Puji dan Syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT karena atas berkat rakhmat, dan anugerah-Nya, serta kesempatan yang diberikan-Nya skripsi dengan judul “Upaya Meningkatkan Sikap Percaya Diri dan Keterampilan Berbicara melalui Bermain Drama pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia di Kelas IV SD

Negeri Pangebatan UPK Karanglewas”dapat selesai tepat pada waktunya.

Skripsi ini merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

Dalam pembuatan skripsi ini, peneliti banyak menerima bantuan dari berbagai pihak, baik bantuan yang bersifat material dan spiritual. Oleh karena itu, dalam keadaan yang berbahagia ini serta dengan rasa hormat perkenankanlah penulis untuk mengucapkan terimakasih kepada:

1. Dr.H. Syamsuhadi Irsyad, SH.MH., Rektor Universitas Muhammadiyah Purwokerto yang telah memberikan kesempatan peneliti untuk menuntut ilmu di UMP khususnya di FKIP PGSD,

2. Drs. Pudiyono, M.Hum., Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Purwokerto,

(9)

x

4. Asih Ernawati, Ph.D., Pembimbing I yang telah banyak meluangkan waktu untuk memberikan nasehat serta pendapat yang besar maknanya bagi penyelesaian skripsi ini,

5. Cicih Wiarsih, M.Pd., Pembimbing II yang telah memberikan petunjuk dan saran-saran dalam membimbing peneliti untuk menyelesaikan skripsi ini, 6. Dosen S1 PGSD FKIP UMP yang tidak dapat disebut satu persatu, yang telah

banyak memberikan dorongan, bimbingan dan membekali saya dengan ilmu pengetahuan selama perkuliahan,

7. Daryoto, S.Pd, Kepala sekolah SD Negeri Pangebatan yang telah banyak membantu, membimbing dan memotivasi serta mengarahkan saya sehingga observasi dan penelitian berjalan dengan lancar,

8. Ibu Warsiti, S.Pd.SD, Guru kelas IV yang telah banyak membantu, membimbing dan memotivasi serta mengarahkan saya sehingga observasi dan penelitian ini berjalan dengan lancar,

(10)

xi

Akhirnya tiada kata yang paling berharga selain ucapan terima kasih melainkan harapan dan doa semoga Allah SWT memberikan balasan yang lebih dari segala kebaikan yang telah diberikan. Amin

Purwokerto, 13Januari2017

Peneliti

(11)

xii

2. Keterampilan Berbicara ... 10

a. Keterampilan Berbicara ... 10

b. Prinsip-prinsip Umum Berbicara ... 12

(12)

xiii

d. Cara Berbicara ... 15

e. Tujuan Berbicara ... 16

f. Ciri Pembicara yang Ideal ... 17

g. Hambatan dalam Kegiatan Berbicara... 21

h. Indikator Berbicara... 24

4. Pembelajaran Drama dalam Aspek Berbicara ... 31

5. Bermain Drama ... 32

a. Pengertian Drama ... 32

b. Fungsi Dialog ... 33

c. Unsur Instrinsik Drama ... 34

6. Penerapan Permainan Drama dalam Materi Percakapan ... 36

B. Hasil Penelitian yang Relevan ... 37

C. Kerangka Berpikir ... 38

D. Hipotesis Tindakan ... 39

BAB III METODOLOGI PENELITIAN A. Metode Penelitian ... 41

B. Tempat dan Waktu Penelitian ... 41

(13)

xiv

2. Alat Pengumpulan Data ... 45

E. Analisis Data ... 45

F. Validitas Data ... 57

G. Prosedur Penelitian ... 57

H. Indikator Keberhasilan ... 69

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN A. Deskripsi Penelitian ... 70

1. Hasil Pelaksanaan Siklus I ... 70

2. Hasil Pelaksanaan Siklus II ... 85

B. Pembahasan ... 97

1. Sikap Percaya diri ... 97

2. Keterampilan Berbicara ... 99

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN A. Kesimpulan ... 108

B. Saran ... 109

(14)

xv

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 SK dan KD kelas IV SD/MI Semester II ... 31

Tabel 3.1 Kisi-kisi Tes Kemampuan Berbicara .... ... 49

Tabel 3.2 Rublik Penilaian Kemampuan Berbicara ... ... 50

Tabel 3.3 Lembar Angket Sikap Percaya Diri ... 54

Tabel 3.4 Kriteria Ketuntasan Belajar ... 55

Tabel 4.1 Aktivitas Guru Siklus I ... 77

Tabel 4.2 Aktivitas Siswa Siklus I ... 79

Tabel 4.3 Hasil Evaluasi Kemampuan Berbicara Siklus I ... 81

Tabel 4.4 Hasil Refleksi Siklus I ... 82

Tabel 4.5 Aktivitas Guru Siklus II ... 92

Tabel 4.6 Aktivitas Siswa Siklus II ... 94

Tabel 4.7 Hasil Evaluasi Kemampuan Berbicara Siklus II ... 95

Tabel 4.8 Perbandingan Hasil Refleksi Siklus I dan II ... 96

Tabel 4.9 Rekapitulasi Kemampuan Berbicara ... 100

Tabel 4.10 Aktivitas Guru Siklus I dan II ... 103

(15)

xvi

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Skema Kerangka Berfikir ... 39

Gambar 3.2 Siklus Penelitian Tindakan Kelas ... 66

Gambar 4.1 Siswa Sedang Berlatih Drama ... 73

Gambar 4.2 Guru Sedang Bertanya Kepada Siswa ... 75

Gambar 4.3 Siswa Berkumpul Kelompok ... 87

Gambar 4.4 Siswa Mengerjakan Angket ... 90

Gambar 4.5 Histogram Kemampuan Berbicara ... 101

Gambar 4.6 Histogram Aktivitas Guru ... 104

(16)

xvii

RPP SiklusII Pertemuan2 ... ... 129

Teks Percakapan Siklus I .... ... 137

Teks Percakapan Siklus II ... ... 141

Rekapitulasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 1 ... 145

Rekapitulasi Aktivitas Siswa Siklus I Pertemuan 2 ... 148

Rekapitulasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 1 ... ... 151

Rekapitulasi Aktivitas Siswa Siklus II Pertemuan 2 ... ... 154

Rekapitulasi Hasil Evaluasi Siklus I ... 157

Rekapitulasi Hasil Evaluasi Siklus II ... 160

Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus I Pertemuan 1 ... 163

Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus I Pertemuan 2 ... 166

Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus I Pertemuan1 ... 169

Lembar Observasi Aktivitas Guru Siklus IIPertemuan2 ... 172

Lembar Angket Percaya Diri Siswa ... 175

Lembar Soal Tes Evaluasi ... 185

Lembar Soal Tes Evaluasi Siklus II ... 190

Biodata ... 193

Gambar

Gambar 2.1 Skema Kerangka Berfikir

Referensi

Dokumen terkait

Penelitian ini bertujuan menguji toksisitas ekstrak kasar senyawa bioaktif dan hasil fraksionasi dari bakteri yang berasosiasi dengan spons serta analisis

dilakukan setiap hari dimana sering tidak terdatanya berapa BBM yang masuk dan berapa BBM yang telah terkirim setiap harinya. Sistem yang berjalan saat ini masih

Melalui game yang Penulis buat diharapkan user tidak merasa bosan berlama-lama di depan komputer dan juga bisa membantu gerak refleks anak atau merangsang kecepatan berfikir pada

Bagian infrastruktur (sistem drainase) dapat didefinisikan sebagai serangkaian bangunan air yang berfungsi untuk mengurangi dan/atau membuang kelebihan air dari suatu

(9) Rekan – rekan program studi Teknik Sipil angkatan 2013 yang telah berjuang bersama dari awal kuliah hingga mencapai gelar Sarjana Teknik dan semua pihak yang telah

Hasil penelitian menunjukkan bahwa dari 22 rasio yang diteliti, rata-rata kinerja keuangan tahun 2003 hingga 2007 menunjukkan kinerja yang ideal pada rasio ketersediaan dana

Motivasi belajar siswa pada materi larutan penyangga untuk siswa kelompok tinggi tergolong kategori sangat baik pada indikator durasi kegiatan; persistensi pada

Kesediaan untuk belajar dari (terbuka terhadap) keyakinan dan gagasan orang lain agar dapat memahami orang lain lebih baik. Menganalisis corak kehidupan masyarakat