• Tidak ada hasil yang ditemukan

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pemanfaatan Google Docs untuk Sarana Penunjang Pendidikan Komunitas Pembelajaran TIK Studi Kasus : SMP N 1 Salatiga

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Pemanfaatan Google Docs untuk Sarana Penunjang Pendidikan Komunitas Pembelajaran TIK Studi Kasus : SMP N 1 Salatiga"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

1

Pemanfaatan

Google Docs

untuk Sarana Penunjang

Pendidikan Komunitas Pembelajaran TIK

Studi Kasus : SMP N 1 Salatiga

ARTIKEL ILMIAH

Diajukan kepada Fakultas Teknologi Informasi

untuk memperoleh Gelar Sarjana Komputer

Oleh: Ernita Tamba NIM: 672008291

Program Studi Teknik Informatika Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana

(2)
(3)
(4)

Pemanfaatan

Google Docs

untuk Sarana Penunjang

Pendidikan Komunitas Pembelajaran TIK

(Studi Kasus : SMP N 1 Salatiga)

1)

Ernita Tamba, 2)Eko Sediyono Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia Email: 1) tamba_ernita@yahoo.com, 2) ekosed1@yahoo.com

Abstract

The usage of information technology is being taken now by every organization of every kind of fields. Education is one of the example, especially by the schools who have (RSBI). The learning process in (SBI) needs to be developed through every style, method, and technology media to actualize the potency of the students, intelectually, emotionally and spiritually. One of the subject that needs to be developoed is TIK because this subject is supported by using a developing technology. With the making of this aplication which is supported by the usage of Google docs, is expected to fulfill the needs of te`hnology improvement that is continually developing. With Google docs, the web-learning is made with a purpose to simplify every teacher of TIK and student of class VIII SMP N 1 Salatiga to get information. The usage of this aplication giving a opportunity to all the teachers TIK and students of class VIII SMPN 1 Salatiga to make inovation and improvisation in school linked with the curriculum, learning etc that is appeared from activity, creativity, and profesionalism to improve the quality of education

Keywords: TIK, Google Docs, web learning,

1)

Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Teknik Informatika, Universitas Kristen Satya Wacana Salatiga.

(5)

Abstrak

Pemanfaatan teknologi informasi kini dimanfaatkan oleh seluruh organisasi disegala bidang salah satunya adalah di bidang pendidikan, khususnya sekolah yang memiliki Program Rintisan Sekolah Bertaraf Internasional (RSBI) . Proses pembelajaran Sekolah Bertaraf Internasional (SBI) harus dikembangkan melalui berbagai gaya, metode dan media teknologi agar mampu mengaktualisasikan potensi peserta didik, baik intelektual, emosional maupun spiritualnya. Salah satu mata pelajaran yang dikembangkan adalah TIK karena mata pelajaran ini ditunjang dengan penggunaan teknologi yang selalu berkembang. Dengan pembuatan aplikasi yang didukung oleh pemanfaatan Google Docs diharapkan dapat memenuhi kebutuhan peningkatan teknologi yang terus berkembang. Dengan Google Docs maka web e-learning dibuat dengan tujuan memudahkan semua guru TIK serta siswa kelas VIII SMP N 1 Salatiga untuk mendapatkan informasi. Penggunaan aplikasi ini memberikan peluang bagi semua guru TIK serta siswa kelas VIII SMP N 1 Salatiga untuk melakukan inovasi dan improvisasi disekolah terkait dengan masalah kurikulum, pembelajaran dan lain sebagainya yang tumbuh dari aktivitas, kratifitas, dan profesionalisme yang dimiliki dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan.

Kata kunci : TIK, Google Docs, Web Pembelajaran

1) Mahasiswa Fakultas Teknologi Informasi Jurusan Teknik Informatika, Universitas Kristen Satya Wacana

Salatiga.

2)

Referensi

Dokumen terkait

Pada perancangan pabrik aseton ini, lokasi yang dipilih adalah. kawasan industri Cilegon dengan berbagai pertimbangan seperti

446.200.000,- (Empat ratus empat puluh enam juta dua ratus ribu rupiah) sumber dana DIPA Ditjen Mineral dan Batubara Tahun 2012, dan berdasarkan Surat Penetapan Hasil

Panitia Pengadaan Barang/ Jasa Konstruksi Bidang Jalan pada Dinas Bina Marga Kabupaten Bandung akan melaksanakan Pemilihan Langsung dengan pascakualifikasi untuk paket

Perhatikan alat tulismu. Ada buku, pensil, karet penghapus, dan rautan. Lihatlah sekeliling kelasmu. Ada kursi, meja, papan tulis, dan kapur tulis. Ya, banyak benda di sekeliling

Mata bor helix kecil ( Low helix drills ) : mata bor dengan sudut helix lebih kecil dari ukuran normal berguna untuk mencegah pahat bor terangkat ke atas

Disemprotkan ( Jet Application of Fluid ), pada proses pendinginan dengan cara ini cairan pendingin disemprotkan langsung ke daerah pemotongan (pertemuan antara

Berdasarkan angka 1 s.d 7 diatas, Pokja Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya pada ULP Kabupaten Bengkulu Utara mengumumkan pemenang seleksi umum paket pekerjaan

− Prototipe sistem SDR skala lab dengan frekuensi maksimal RF 50 MHz dengan daya RF kurang dari 1 mW menggunakan daughterboard Basic Tx-Rx dapat dikembangkan untuk sebuah